Anda di halaman 1dari 12

CRITICAL BOOK REVIEW

Tim KDBK Pengantar Ekonomi Makro UNIMED (2019)

N. Gregory Mankiw, Euston Quah, dan Peter Wilson (2013)

Dosen Pengampu : Dr. Faisal R. Dongoran, SE., M.Si.


Oleh :

Nama : Pricilla Ribka Clemen Bara

NIM : 7203240009

PROGRAM STUDI ILMU EKONOMI-FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

2021
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, yang
telah memberikan rahmat serta kemudahan sehingga penulis dapat
menyelesaikan laporan CBR (Critical Book Review) mata kuliah Pengantar
Ekonomi Makro dengan tepat waktu.

Penulis juga berterimakasih kepada dosen pengampuh mata kuliah


pengantar ekonomi makro Dr. Faisal R. Dongoran, SE., M.Si. karena telah
memberikan ilmu pengetahuan yang berguna bagi penulis dan juga kepada
orangtua serta teman-teman yang mendukung penulis pembuatan laporan ini.
Penyusunan laporan ini adalah untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah.
Penulis berharap laporan CBR ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan
bagi pembaca.

Penulis menyadari bahwa laporan ini belum sempurna karena itu penulis
minta maaf dan penulis sangat mengharapkan kritikan dan saran dari para
pembaca untuk melengkapi segala kekurangan dan kesalahan dalam laporan ini.

Medan, 19 Mei 2021

Pricilla Ribka Clemen Bara

DAFTAR ISI

i
KATA PENGANTAR i

DAFTAR ISI ii

BAB I PENDAHULUAN 1

1.1 Rasionalisasi Pentingya CBR 1

1.2 Tujuan Penulisan CBR 1

1.3 Manfaat CBR 1

1.4 Identitas Buku Yang Diriview 2

BAB II PEMBAHASAN 3

2.1 Pembahasan Isi Buku 3

2.2 Kelebihan Dan Kekurangan Buku 4

BAB III PENUTUP 7

3.1 Kesimpulan 7

3.2 Saran 7

DAFTAR PUSTAKA 8

LAMPIRAN 9

ii
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Rasionalisasi Pentingnya CBR


Sebagai seorang mahasiswa ataupun pelajar kita dituntut harus banyak
membaca buku untuk menambah wawasan pengetahuan. Namun membaca saja
belum cukup untuk dapat memahami buku tersebut secara keseluruhan.

Solusi yang dapat dipilih adalah dengan metode CBR (Critical Book
Report).Karena dalam CBR kita akan mengevaluasi mengenai keunggulan dan
kelemahan,apa yang menarik,dan bagaimana buku tersebut dapat mengubah
cara berfikir dan persepsi kita mengenai pengetahuan yang diberikannya.

1.2 Tujuan Penulisan CBR


Tujuan dibuatnya CBR ini adalah untuk menyelesaikan tugas dari mata kuliah
pengantar ekonomi makro yang diampu oleh Bapak Dr. Faisal R. Dongoran, SE.,
M.Si. Dan juga dapat menambah pengetahuan yang baru bagi penulis serta CBR
ini pula akan dapat meningkatkan kemampuan menulis dan melatih mahasiswa
untuk berpikir kritis.

1.3 Manfaat CBR


Manfaat CBR adalah melatih mahasiswa untuk berpikir kritis,mengembangkan
potensi mahasiswa dalam mengkritisi sebuah buku,membantu mahasiswa
meningkatkan kemampuan untuk menulis,meningkatkan minat diri mahasiswa
untuk menulis, dan meningkatkan minat diri mahasiswa untuk membaca.

1
2

1.4 Identitas Buku Yang Direview

Buku Utama
Judul : Pengantar Ekonomi Makro

Pengarang : Tim KDBK Pengantar Ekonomi Makro UNIMED.

Penerbit : UNIMED PRESS

Kota terbit : Medan

Tahun terbit : 2019

ISBN :-

Buku Pembanding
Judul : Pengantar Ekonomi Makro

Pengarang : N. Gregory Mankiw, Euston Quah, dan Peter Wilson

Penerbit : Salemba Empat

Kota terbit : Jakarta Selatan

Tahun terbit : 2013

ISBN : 978-981-4384-85-8
BAB II
PEMBAHASAN

2.1 Pembahasan Isi Buku


Dalam pembahasan saya akan melakukan kritik dan membandingkan buku
Pengantar Ekonomi Makro Karya Tim KDBK UNIMED sebagai buku utama dan
buku karya N. Gregory Mankiw, dkk sebagai buku pembanding. Adapun materi
yang akan saya bahas dalam laporan ini adalah sebagai berikut:

2.1.1 Permintaan dan Penawaran Agregat Serta Fungsi Konsumsi

Dalam buku utama materi ini dibahas dalam bab 3. Pembahasan didalamnya
mencakup dasar-dasar dari permintaan dan penawaran agrerat, membedakan
permintaan dan penawaran agrerat, menjelaskan faktor-faktor penentu dalam
permintaan dan penawaran agrerat,menggambar kurva permintaan dan
penawaran agrerat, menjelaskan kenapa kurva memiliki slope negative ataupun
positif serta menjelaskan pergerakan kurva tersebut. Sedangkan dalam buku
pembanding ada pada bab 33. Pembahasan didalamnya mencakup penggunaan
permintaan dan penawaran agrerat untuk menganalisis fluktuasi ekonomi,
alasan kurva permintaan dan penawaran agrerat berslope negative atau positif,
peristiwa yang akan meningkatkan/menurunkan permintaan agrerat dan
penawaran agrerat, teori yang menjelaskan kurva dan pergeseran kurva
permintaan dan penawaran, dan pergeseran kurva permintaan ataupun
penawaran agrerat akan memengaruhi fluktuasi ekonomi.

2.1.2 Tabungan dan Investasi

Dalam buku utama materi ini dibahas dalam bab 4. Pembahasan didalamnya
mencakuppengertian dan fungsi dari tabungan serta investasi, menjelaskan
faktor-faktir yang mempengaruhinya, dan menghitung besarnya tabungan serta
investasi. Sedangkan dalam buku pembanding materi ini berada dalam bab 26.
Pembahasan didalamnya tidak sedalam buku utama, yaitu hanya membahas
perhitungannya, makna dari pada tabungan dan investasi itu sendiri, serta

3
4

kemungkinan yang akan pada tabungan dan investasi jika terjadi terjadi defisit
anggaran.

2.1.3 Uang dan Lembaga Keuangan

Dalam buku utama materi ini dibahas dalam bab 7. Pembahasan didalamnya
mencakup pengertian, jenis dan fungsi uang; menjelaskan mengenai motif
permintaan uang; menguraikan hubungan permintaan dan penawaran uang
terhadap tingkat harga; jenis dan fungsi lembaga keuangan; fungsi bank umum
dan bank sentral; jumlah uang beredar; dan proses penciptaan uang. Sedangkan
dalam buku pembanding berada pada bab 29 dimana pembahasan mencakup
pengertian, jenis, dan fungsi uang, menerangkan lembaga keuangan,
menjelaskan fungsi dan tanggung jawab bank sentral.

2.1.4 Inflasi dan Pengangguran

Dalam buku utama materi ini dibahas dalam bab 8. Pembahasan didalamnya
mencakup pengertian dari inflasi dan pengangguran, indikator inflasi, penyebab
terjadinya inflasi dan pengangguran dan kurvanya, jenis-jenis pengangguran,
dampak buruk terjadinya inflasi dan pengangguran, dan kebijakan yang dapat
ditempuh untuk mengatasi inflasi dan pengangguran.Sedangkan dalam buku
pembanding materi inflasi dan pengangguran dipisah, inflasi berada dibab 30
dan pengangguran dalam bab 28. Dalam materi inflasi yang dibahas adalah
keuntungan dan kerugian inflasi sedangkan pengangguran adalah alasan
munculnya pengangguran dan pengertian tingkat pengangguran.

2.2 Kelebihan dan Kekurangan Buku

Buku Utama

1. Segi Tampilan

Kelebihan :Dilihat dari aspek tampilan cover buku, menurut saya sangatlah
menarik dan membuat mata nyaman.
5

Kekurangan :Tetapi untuk tampilan bagian dalamnya tidak menarik karena


hitam putih dan bukan dari hasil print.

2. Dari aspek layout dan tata letak, serta tata tulis, termasuk penggunaan font

Kelebihan :Tata letak dalam buku ini sudah baik, tata tulisnya pun baik.
Sangat enak dilihat oleh mata karena pengaturan font dan spasi
yang baik membuat mata tidak jenuh.

Kekurangan :-

3. Dari aspek isi buku

Kelebihan :Materi yang ada dalam buku ini dapat dimengerti dengan
mudah bagi pembaca. Materi tersusun secara terstruktur. Dalam
buku utama ada latihan soal disetiap babnya dan memaparkan
rangkuman materinya.

Kekurangan :Ada materi yang tidak dibahas dibuku utama tapi dibahas di
buku pembanding,dan menurut saya materi yang tidak dibahas
itu penting.

4. Dari aspek tata bahasa

Kelebihan :Tata bahasa nya sudah baik dan kata dalam bahasa inggris
dibuat dalam huruf miring.

Kekurangan :-

Buku Pembanding

1. Segi Tampilan

Kelebihan :Dilihat dari aspek tampilan cover buku, menurut saya sangatlah
menarik dan membuat mata nyaman dan begitu juga untuk
tampilan bagian dalam buku

Kekurangan :-
6

2. Dari aspek layout dan tata letak, serta tata tulis, termasuk penggunaan font

Kelebihan :Tata letak dalam buku ini sudah baik, tata tulisnya pun baik.
Sangat enak dilihat oleh mata karena pengaturan font dan spasi
yang baik membuat mata tidak jenuh.

Kekurangan :-

3. Dari aspek isi buku

Kelebihan :Materi yang ada dalam buku ini dapat dimengerti dengan
mudah bagi pembaca.Dalam buku utama ada latihan soal
disetiap babnya dan memaparkan rangkuman materinya.

Kekurangan :Materi tersusun secara tidak terstruktur sehingga membuat


bingung para pembaca. Ada materi yang tidak dibahas dibuku
pembanding tapi dibahas di buku utama,dan menurut saya
materi yang tidak dibahas itu penting.

4. Dari aspek tata bahasa

Kelebihan :Tata bahasa nya sudah baik dan kata dalam bahasa inggris
dibuat dalam huruf miring.

Kekurangan : -

BAB III
PENUTUP

3.1 Kesimpulan

Dari kedua buku yang sudah saya bandingkan saya dapat menyimpulkan bahwa
keduanya sama-sama terfokus pada profesi kependidikan dan tidak ada yang
melenceng dari judul. Dan ada poin-poin materi yang tidak dibahas dibab buku
utama tetapi dibahas dibuku pembanding begitu juga sebaliknya.Tapi kedua
buku ini sangatlah bagus dan sangat cocok bagi seseorang yang ingin
belajar,meskipun kedua buku ini memiliki perbedaan serta kelebihan dan
kekurangan yang terdapat didalamnya tetapi pada dasarnya memiliki tujuan
yang sama yaitu bagaimana seorang pembaca dapat dengan mudah mengerti
dan memahami serta mengaplikasikan setiap materi yang sudah dibacanya
dalam kehidupan sehari-hari melalui kedua buku yang bertemakan
perkembangan peserta didik ini. Untuk memudahkan dalam mendapatkan
materi yang lengkap sebaiknya kedua buku dipakai dan atau menambah buku
yang lainnya.

3.2 Saran

Dalam menulis CBR ada baiknya mahasiswa membahas terlebih dahulu materi-
materi yang dikaji bersama rekan atau siapa saja yang dapat membantu oleh
karena materi yang dikaji termasuk baru oleh mahasiswa agar dapat mengkritisi
buku dengan lebih baik lagi.

DAFTAR PUSTAKA

7
Tim KDBK UNIMED.2019. Pengantar Ekonomi Makro. Medan: UNIMED PRESS.

Mankiw, N. Gregory, Euston Quah, dan Peter Wilson. 2013. Pengantar Ekonomi
Makro.Jakarta.Selatan: Salemba Empat.

LAMPIRAN

Buku Utama Buku Pembanding

8
9

Anda mungkin juga menyukai