Anda di halaman 1dari 7

CRITICAL JOURNAL REVIEW

EKONOMI MANAJERIAL

DOSEN PENGAMPU:

DISUSUN OLEH :

NOVIKA LESTARI
7181210016

PRODI MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

2021
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan rahmatnya
penulis bisa menyelesaikan Critical Jurnal Review ini.

Penyusunan Critical Jurnal Review ini penulis menyadari bahwa kelancaran penulisan
Critical Jurnal Review adalah berkat bantuan dan motivasi dari berbagai pihak. Oleh karena itu
penulis ingin menyampaikan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah membantu dalam
kelancaran penulisan Critical Jurnal Review ini.

Dalam penulisan Critical Jurnal Review ini, penulis telah berusaha menyajikan yang
terbaik. Penulis berharap semoga Critical Jurnal Review ini dapat memberikan informasi serta
mempunyai nilai manfaat bagi semua pihak.

Medan, April 2021

Kelompok 4
BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Critical jurnal review yang berbentuk makalah ini berisi tentang kesimpulan jurnal.
Penulis juga menyertakan ringkasan jurnal

Dalam mengkritik jurnal tersebut, maka penulis dapat mengetahui isi jurnal. Dan juga
mengetahui kelebihan dan kekurangan jurnal. Pembuatan Critical Jurnal Report ini bertujuan
untuk memenuhi tugas KKNI. Semoga usaha ini dapat bermanfaat bagi pembaca umumnya dan
bagi penyusun khususnya.

1.2 Rumusan Masalah

Adapun rumusan masalah dalam penulisan Critical Jurnal Review ini adalah:

1. Bagaimana review maupun ringkasan jurnal tersebut?


2. Bagaimana kelebihan dan kekurangan jurnal tersebut?

1.3 Tujuan

Tujuan yang ingin dicapai penulis dalam penulisan critical jurnal review ini adalah untuk
dapat memberikan informasi jurnal serta dapat dipahami oleh para pembaca secara mendalam
mengenai setiap jurnal tersebut melalui isi ringkasan yang diikuti oleh kelemahan dan kelebihan
dari setiap jurnal.
BAB II

ISI

IDENTITAS JURNAL

Identitas Jurnal 1

Judul Jurnal Pengaruh Partisipasi Anggaran Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap


Kinerja Manajerial Dengan Job Relevant Information Sebagai
Pemoderasi
Penulis Lalu M. Furqan

Publikasi Google Cendikia

Tahun 2019
Halaman Volume 29, Nomor 3

Reviewer Kelompok 4

Tanggal April 2021

Identitas Jurnal 2

Judul Jurnal Pengaruh Partisipasi Penyusunan Anggaran, Komitmen,Organisasi


Profesionalisme, Gaya Kepemimpinan, Dan Struktur Organisasi
Terhadap Kinerja Manajerial
Penulis 1. Irman Padu
2. Ishak Awaludin
3. Ariffudin
Publikasi Google Cendikia

Tahun 2019
Isbn 2052-5171

Reviewer Kelompok 4

Tanggal April 2021


BAB II

REVIEW DAN CRITICAL JURNAL

 Review dan Critical Jurnal 1

Tujuan Penelitian Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap pengaruh


partisipan anggaran, gaya kepemimpinan pengaruh job
relevant information dalam memperkuat pengaruh hubungan
partisipasi anggaran dan gaya kepemimpinan terhadap
kinerja manajerial
Subjek Penelitian Pejabat structural pada organisasi perangkat daerah(OPD)
kabupaten lombok barat tahun 2018 yang berjumla 847 pada
kabupaten lombok barat

Metode Penelitian Jenis penelitian yang digunakan yaitu penelitian deskriptif


dan penelitian empiris, teknik penentuan sempel yang
digunakan dalam penelitian ini adalah probability sampling
Assagment Data Menggunakan beberapa cara yaitu :
1. Observasi/pengalaman
2. Kuisioner
3. Dokumentasi
Hasil Penelitian Menunjukan partisipasi anggaran dan gaya kepemimpinan
berpengaruh terhadap kinerja manajerial dan nilai orginal
sample dimana menunjukan positif yang berarti bahwa
partisipan anggaran dan gaya kepemimpinan memiliki
hubungan yang sejalan dengan kinerja manajerial, job
relevant information tidak mampu memperkuat pengaruh
partisipasi dan gaya kepemimpinan anggaran terhadap
manajerial dan nilai orginalsample menunjukan negative.

Kekuatan Penelitian  Jurnal Ini Sangat Dijelaskan secara detail tentang


meode yang digunakan. Adanya hasil lalu disertai
penjelasan dengan sangat jelas
 Didukung dengan table dan angka dan data yang
didukung dari para ahli
Kelemahan Penelitian  Menurut saya dibagian abstrak kurang sempurna,
karna tidak dijelaskan metode secara terperinci

 Review Dan Critic Jurnal 2

Tujuan Penelitian Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat


kesesuaian pengaruh Partisipasi Penyusunan Anggaran,
Komitmen Organisasi Profesionalisme, Gaya
Kepemimpinan, Dan Struktur Organisasi Terhadap Kinerja
Manajerial
Subjek Penelitian 6 rumah sakit swasta di wilayah kota semarang yang terdaftar
di DEPKES RI,

Metode Penelitian Data dikumpulkan dengan metode survey dengan


menggunakan kuesioner. Dari sample sebanyak 120
kuesioner yang didistribusikan kepada manajer atau kepala
bagian setingkat manajer pada 6 rumah sakit swasta di
wilayah kota semarang yang terdaftar di DEPKES RI,
sebanyak 105 kuesioner yang kembali kemudian dianalisis
dengan tekhnik regresi linier berganda.
Assagment Data Menggunakan beberapa cara yaitu :
4. survey
5. Kuisioner
6. Dokumentasi
Hasil Penelitian Hasil penelitian menunjukan bahwa partisipasi Pengaruh
Partisipasi Penyusunan Anggaran, Komitmen,Organisasi
Profesionalisme, Gaya Kepemimpinan, Dan Struktur
Organisasi Terhadap Kinerja Manajerial mempunyai
hubungan positif dan signifikan, hasil penelitian ini
menunjukan bawa interaksi antara partisipan penyusunan
anggaran berpengaruh pada kinerja manajerial.

Kekuatan Penelitian Kelebihan Jurnal :


1. Jurnal Menampilkan Tabel Dan Gambar Yang
Memudahkan Pemahaman Bagi Pembaca
2. Jurnal Memberikan Abstrak Yang Sudah Merangkum Isi
Keseluruhan Dari Jurnal Tersebut
3. Penggunaan Bahasa Mudah Dimengerti

Kelemahan Penelitian 1. Jurnal Tidak Menjelaskan Secara Detail Tentang


Pembahasan Yang Diteliti
2. Referensi Dari Jurnal Hanya Sedikit Sehingga Tidak Bisa
Dijadikan Pedoman Yang Kuat
3. Tidak Terdapat Saran Dari Penulis

BAB III

PENUTUP

Alasan memilih jurnal tersebut :

1. Alasan saya memilih jurnal ini adalah karna jurnal ini sama-sama terkait pada partisipasi
penyusunan anggaran terhadap kinerja manajerial, sehingga melalui jurnal ini kita
mengetahui bagaimana pengaruh terhadap kedua jurnal tersebut.
2. Bahwa hasil yang didapat dari kedua jurnal ini adalah sama-sama memiliki pengaruh
yang signifikan, dan factor-faktor tersebut sangat mempengaruhi kinerja manajerial
suatu organisasi perangkat daerah.

Perbandingan jurnal 1 dan jurnal 2

1. Pada jurnal 1 terdapat hanya memiliki abstrak yang menggunakan bahasa inggris saja
tetapi sangat jelas dan rinci, sehingga mengaitkan seluruh isi jurnal tersebut, sedangkan
pada jurnal 2 memiliki terjemahan bahasa inggris dan bahasa Indonesia, tetapi tidak
dijelaskan secara rinci
2. Pada jurnal 1 dan 2 sama-sama membuat subjek OPD (organisasi perangkat daerah)
tetapi jumlah sample dan daerah yang berbeda.
3. Jurnal 1 dan jurnal 2 sudah sangat rapih dan bagus

Anda mungkin juga menyukai