Anda di halaman 1dari 9

PEMBELAJARAN SEPAK TAKRAW

“SERVIS PADA SEPAK TAKRAW”

Dosen Pengampu :

Syahril Bais, M. Pd

Disusun Oleh :

Alfin Arahman (18086074)

Dimaz Putra Zoelma (18086104)

Mardhareta Sulistri (18086162)

Nanda Supriadi (17086443)

Rivaldo (18086202)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI

JURUSAN PENDIDIKAN OLAHRAGA

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN

UNIVERSITAS NEGERI PADANG

2021
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan pendidikan : SD Negeri 6 bengkulu

Mata pelajaran : penjasorkes

Kelas / semester : VI (enam)

Materi pokok : permainan bola kecil / servis sepak takraw

Alokasi waktu : 2 x 35 menit (pertemuan 1)

A. kompetensi inti (KI)

1. menghargai dan mengahayati ajaran agama yang dianutnya


2. menunjukan prilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong) santun dan
percaya diri dalam berintraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan
pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata
4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori
B. kompetensi dasar (KD)
1.1 Menghargai tubuh dengan seluruh perangkat gerak dan kemampuannya sebagai anugrah Tuhan yang
tidak ternilai.
1.2 Tumbuhnya kesadaran bahwa, tubuh harus dipelihara dan dibina, sebagai wujud syukur kepada sang
pencipta.
2.1 Berprilaku sportif dalam bermain.
2.2 Bertanggung jawab terhadap keselamatan dan kemajuan diri sendiri dan orang lain, lingkungan sekitar
serta saran dan prasarana sekolah.
2.3 Saling menghargai karakteristik individu dalam melakukan aktivitas fisik.
2.4 Menunjukkan kemauan bekerjasama dalam melakukan berbagai aktivitas fisik dalam bentuk
permainan.
2.5 Toleransi dan mau berbagi dengan teman lain dalam penggunaan peralatan dan kesempatan.
2.6 Disiplin selama melakukan berbagai aktivitas fisik.
2.7 Belajar menerima kekalahan dan kemenangan dalam permainan.
2.8 Memiliki prilaku hidup sehat
3.1 Memahami variasi gerak spesifik dalam berbagai permainan bola kecil(sepak takraw) sederhana dan
atauTradisional
4.1 Mempraktikkan variasi gerak spesifik dalam berbagai permainan bola kecil (sepak takraw) sederhana
dan atau tradisional

C. indikator pembelajaran

2.1.1 afektif
a) Siswa dapat memperhatikan pemberian teknik gerakan dasar servis sepak takraw
b) Siswa dapat mengkonfirmasi teknik yang benar dalam melakukan servis pada permainan sepak
takraw
c) Siswa mampu bersikap baik dan sportif terhadap suatu pencapaian yang tidak sesuai target atau
kekalahan pada saat game

3.1.1 kognitif
a) Siswa dapat menjelaskan kembali bentuk bentuk servis pada sepak takraw
b) Siswa mampu menafsirkan susunan gerakan pada servis pada sepak takraw
c) Siswa akan dapat memperaktekkan servis pada sepak takraw
d) Siswa mampu mendeteksi kesalahan yang menyebabkan gagalnya servis pada sepak takraw
e) Siswa akan menguji teknik yang benar pada servis sepak takraw
f) Siswa dapat memodifikasi dan merancang permianan pada sepak takraw
4.1.1 psikomotor
a) Siswa dapat meniru dan mengikuti gerakan servis pada sepak takraw
b) Siswa mampu mengulang kembali teknik servis pada sepak takraw
c) Siswa mampu mendemontrasikan teknik dasar servis pada sepak takraw
d) Siswa mampu memvariasikan servis pada sepak takraw

D. Tujuan pembelajaran
1. Siswa dapat memperhatikan pemberian teknik gerakan dasar servis sepak takraw

2. Siswa dapat menjelaskan kembali bentuk bentuk servis pada sepak takraw

3. Siswa mampu mengkombinasikan teknik servis pada sepak takraw

E. Materi Ajar

Servis pada sepak takraw

Latihan Servis merupakan gerakan awalan saat pertandingan baru dimulai. Servis ini dilakukan oleh
pemain yang disebut tekong, jika dapat melakukan dengan baik maka tidak menutup kemungkinan tim
akan memperoleh poin. Untuk teknik servis dalam sepak takraw terdapat dua jenis, yaitu servis atas dan
servis bawah.

Teknik servis atas dilakukan dengan cara melambungkan bola di atas kepala, kemudian dengan
kelenturan yang baik tendang bola sekeras mungkin kearah daerah lawan yang dianggap lemah.
Sedangkan servis bawah bola dilambungkan tidak lebih dari bahu, untuk melakukan tendangan akan
lebih mudah.

F.Metode Pembelajaran

1. Metode demontrasi
2. Metode komperatif
3. Metode Tanya jawab

G. Media pembelajaran

1. Lapangan
2. Bola
3. Net
4. Pluit
H. Kegiatan pembelajaran

KEGIATAN PEMBELAJARAN WAKT KETERANGA


U N

A. Pendahuluan 10
1. Meberikan salam menit
2. Berbaris dan berdoa
3. Mengambil absensi
4. Melakukan apresepsi pada pembelajaran sebelumnya
5. Guru memotivasi peserta didik
6. Guru memberikan beberapa pertanyaan tentang teknik servis pada
bola volley
7. Menjelaskan tujuan pembelajaran
8. Membentuk kelompok diskusi
9. Pemanasan gambar

B. Inti 50
1. Melakukan rangkaian kegiatan dengan menggunakan metode menit
konstruktivisme dan pemeriksaan diri.
a. Mengamati
 Mencari informasi tentang gerakan fundamental permainan bola
kecil melalui permainan sepak takraw (servis) dari berbagai sumber
(video).
 Mengamati beragam demontrasi yang dilakukan oleh guru maupun
peserta didik lainnya.
b. Berdikusi
 Melakukan diskusi, menyampaikan gagasan dan mengajukan
pertanyaan dalam kelompok kecil tentang hal-hal tidak mengerti
mengenai bentuk servis dalam permainan sepak takraw
c. Melakukan gerakan/mencoba
 Melakukan latihan servis dengan taman tanpa menggunakan net
Teman melambungkan bola, dan 1 lagi melakukan servis

 Mendemontrasikan teknik servis sepak takraw dengan net secara


individu individu dengan tahapan:
 Melakukan teknik passing dan control (perorangan) melewati net
dengan jarak 3 meter dari net didalam lapangan.

Keterangan :
: net
: cone
: arah servis

: siswa

 Melakukan aktivitas servis berpasangan dengan siswa lainnya,


secara bergantian.
Keterangan :
: net
: cone
: arah servis

: siswa

: garis servis

d. Menganalisa
 Menganalisa apa saja kekurangan atau kelebihan gerak yang
dilakukan oleh temannya dengan mengidentifikasi fase gerak teknik
dasar passing control.

C. Penutup 10
1. Pendinginan (colling down) menit
Pendinginan dapat di lakukan dengan cara berjalan santai
sambil menggerakan anggota tubuh sehabis gerakan ini.dan
terakhir menghembuskan nafas sambil berteriak.
2. Berbaris dan duduk
3. Melakukan refleksi dengan merangkum, menanyakan dan
menyimpulkan materi pembelajaran secara bersama-sama.
4. Memberikan tugas lanjutan rencana kegiatan pembelajaran
berikutnya.
5. Berdoa bersama dan menyampaikan salam.

Penilaian Pembelajaran Remedial dan Pengayaan.

1. Penilaian kompetensi sikap spiritual dan sikap sosial.


a. Teknik penilaian
Teknik observasi
b. Instrumen penilaian
Jurnal
Butir nilai sikap spiritual:berdoa sebelum dan sesudah pelajaran
Butir nilai sikap sosial :jujur,disiplin,kerjasama.
No Tanggal Nama Siswa Catatan Pendidikan Aspek yang
Dinilai

Menyetujui Menyetujui Bengkulu, Januari 2021

Kepala Sekolah Waka Kurikulum Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai