Anda di halaman 1dari 5

BEDAH VASKULAR

Judul Stasi: BEDAH VASKULAR

Nama Peserta : No. Peserta :

Skenario Stasi:

Seorang wanita berusia 68 tahun datang ke poli bedah dengan keluhan pegal di betis kanan dan terdapat pembesaran urat baik di betis kanan maupun
kiri

I. Rubrik Penilaian
(baris
untuk
KOMPETENSI memberi 0 1 2 BOBOT Nilai Domain
nilai ())

1. Kemampuan anamnesis : Peserta ujian Peserta ujian Peserta ujian


tidak melakukan melakukan anamnesis melakukan anamnesis
- Riwayat varises 1-4 poin seluruh poin
anamnesis
- Riwayat bengkak
- Riwayat perubahan warna kulit 3 Psi
- Riwayat kulit mengeras
- Keluhan pada kaki kontralateral
- Riwayat perkerjaan
- Riwayat keluarga
- Riwayat terapi
2. Pemeriksaan Fisik Peserta ujian tidak Peserta ujian minimal Peserta ujian melakukan 3 Psi
melakukan melakukan pemeriksaan seluruh poin
Inspeksi: pemeriksaan fisik fisik inspeksi dan pemeriksaan fisik
sama sekali atau palpasi untuk vena
- Varises
melakukan
- Edema pemeriksaan fisik
- Hiperpigmentasi tanpa melakukan
- Lipodermatosklerosis pemeriksaan berikut:
- Healed ulcer - varises
- Active ulcer - edema
Palpasi: - hiperpigmentasi
- Suhu kaki kiri = kanan - healed ulcer atau
- Edema pitting (-) active ulcer
- Nyeri tekan (-)
Brodi-trendelenberg test:
- Hasil: (-), (+)
Pemeriksaan arteri:
- Arteri dorsalis pedis ++/++
- Arteri tibialis posterior ++/++
- Arteri popliteal ++/++
- arteri femoralis ++/++

3. Diagnosis: Peserta ujian tidak Peserta ujian


menyebutkan menyebutkan diagnosis 1 Psi
Insufisiensi Vena Kronis atau Varises Vena diagnosis

4. Pemeriksaan Penunjang Peserta ujian tidak Peserta ujian


USG doppler sistem vena extrimitas inferior menyebutkan rencana menyebutkan rencana
pemeriksaan pemeriksaan penunjang 1 Kog
penunjang
5. Komunikasi dan atau edukasi pasien Peserta ujian sama Peserta ujian Peserta ujian
sekali tidak menunjukkan menunjukkan
1. Mampu membina hubungan baik melakukan 4 prinsip kemampuan kemampuan
dengan pasien secara verbal dan non komunikasi berkomunikasi dengan berkomunikasi dengan
verbal (ramah, terbuka, kontak mata, menerapkan 1-2 dari 4 menerapkan
salam, empati dan hubungan
komunikasi dua arah, respon baik.
2. Mampu memberikan kesempatan pasien 1 Kom
untuk bercerita dan mengarahkan cerita
3. Mampu untuk melibatkan pasien dalam
membuat keputusan klinik.
4. Mampu memberikan penyuluhan yang
isinya sesuai dengan masalah pasien;
kebersihan pribadi, kebersihan
lingkungan.
6. Profesionalisme Peserta ujian tidak Meminta izin secara Meminta izin secara
meminta izin secara lisan dan 1-2 poin: lisan dan melakukan
1. melakukan setiap tindakan dengan lisan dan sama sekali secara lengkap:
berhati-hati dan teliti sehingga tidak tidak melakukan
membahayakan pasien dan diri sendiri poin:
2. memperhatikan kenyamanan pasien
3. melakukan tindakan sesuai prioritas
4. menunjukkan rasa hormat kepada
pasien. 1 Pro
5. mengetahui keterbatasan dengan
merujuk atau melakukan konsultasi bila
diperlukan
(baris untuk memberi nilai ())
Total Nilai
II. Global Rating
Beri tanda (√) pada kolom yang disediakan sesuai dengan penilaian Anda secara umum terhadap kemampuan peserta ujian

TIDAK LULUS BORDERLINE LULUS SUPERIOR

Nilai Keseluruhan : (Total nilai/20)x 100%

:( /20)x 100%= Tanda tangan Assesor

Anda mungkin juga menyukai