Anda di halaman 1dari 18

PROPOSAL

RUANG KELAS BARU


(RKB)

BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Sistem Pendidikan Nasional di Indonesia bertujuan mencerdaskan
kehidupan bangsa dan mengembangkan manusia Indonesia seutuhnya, yaitu
manusa yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan
berbudi pekerti luhur, memiliki pengetahuan dan keterampilan, kesehatan
jasmani dan rohani, kepribadian yang mantap dan mandiri, serta memiliki rasa
tanggung jawab kemasyarakatan dan kebangsaan.
Pemberlakuan Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang
Pemerintahan Daerah, telah memberi ruang gerak yang lebih luas kepada
pemerintah kabupaten/kota untuk merumuskan perencanaan strategis di
bidang pendidikan sesuai dengan kebutuhan dan kondisi daerahnya masing-
masing.
Pemberian otonomi pendidikan akan memberi pengaruh negatif
maupun positif dalam proses sistem perencanaan, pengelolaan dan
pengawasan pendidikan. Untuk mencapai perencanaan pendidikan yang
positif dan relevan dengan kebutuhan, maka dukungan sumberdaya yang
berkualitas sangat diperlukan.
Terutama ketersediaan sumberdaya manusia (SDM) yang berkualitas,
dalam arti mempunyai kemampuan, ketrampilan, dan produktivitas tinggi,
serta sehat jasmani dan rohani.
Isu yang banyak muncul dalam kaitannya dengan laju pembangunan
daerah adalah rendahnya kualitas SDM daerah, hal ini terjadi tidak saja pada
masyarakat kebanyakan tetapi juga SDM pada instansi atau dinas teknis
lainnya.

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 1


PROPOSAL
RUANG KELAS BARU
(RKB)

Untuk kebanyakan masyarakat, rendahnya kualitas SDM tersebut erat


hubungannya dengan rendahnya tingkat pendidikan dan kurang relevannya
keahlian yang dimiliki dengan tuntutan kerja.
Pendidikan berfungsi untuk mengembangkan kemampuan,
meningkatkan mutu kehidupan, dan martabat manusia, baik individu maupun
masyarakat sehingga dapat membawanya ke arah masa depan yang lebih
baik.
Berbagai kebijakan dan program yang telah dilakukan oleh pemerintah
untuk meningkatan mutu pendidikan, antara lain: pemberian bantuan kepada
Madrasah, rehabilitasi Madrasah, peningkatan mutu manajemen, perbaikan
metode belajar-mengajar, pemberian beasiswa, penyediaan staf pengajar,
dan sebagainya.
Sayangnya, seringkali perencanaan tersebut dilakukan tanpa didasari
oleh data yang akurat dan komprehensif. Akibatnya, tidak sedikit program
yang kurang efektif, terjadi tumpang tindih (overlapping), atau bahkan terjadi
kekosongan program atas masalah yang sebenarnya ada di daerah tersebut.

B. Landasan
Yang menjadi dasar atau landasan usulan Ruang Kelas Baru (RKB) ini,
antara lain:
1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang sistem Pendidikan
Nasional;
2. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan
Pembangunan Nasional;
3. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah;
4. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan

Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah;


5. Peraturan Pemerintah Nomor 29 Tahun 1990 tentang Pendidikan dasar;

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 2


PROPOSAL
RUANG KELAS BARU
(RKB)

6. Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 1992 tentang Peran Serta


Masyarakat Dalam Pendidikan Nasional;
7. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan;

C. Tujuan
Usulan Ruang Kelas Baru ini memiliki tujuan, diantaranya:
1. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia penduduk Kecamatan
Sukarame dan sekitarnya.
2. Meningkatkan Rata-Rata Lama Madrasah (RLS) penduduk Kecamatan
Sukarame secara khusus, umumnya penduduk Kabupaten Tasikmalaya.
3. Meningkatkan pemerataan dan layanan pendidikan bagi penduduk usia 13
– 15 Tahun di Kabupaten Tasikmalaya.
4. Meningkatkan APK dan APM tingkat pendidikan dasar di Kabupaten
Tasikmalaya khususnya Kecamatan Sukarame dan sekitarnya.
5. Menyelenggarakan pendidikan secara demokratis dan berkeadilan serta
tidak diskriminatif dengan menjungjung tinggi hak asasi manusia, nilai
keagamaan, nilai kultural dan kemajemukan bangsa.
6. Menyelenggarakan pendidikan sebagai satu kesatuan yang sistematik
dengan sistem terbuka dan multi makna.
7. Menyelenggarakan pendidikan sebagai suatu proses pembudayaan dan
pemberdayan peserta didik yang berlangsung sepanjang hayat.
8. Menyelenggarakan pendidikan dengan memberikan keteladanan,
membangun kemauan dan mengembangkan kreatifitas peserta didik dalam
proses pembelajaran.
9. Menyelenggarakan pendidikan dengan memberdayakan semua komponen
masyarakat melalui peran serta dalam penyelenggaraan dan pengendalian
mutu pendidikan.

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 3


PROPOSAL
RUANG KELAS BARU
(RKB)

D. Visi, Misi dan Tujuan Madrasah


1. Visi

Terbentuknya kepribadian yang beriman dan berakhlaqul karimah serta


berwawasan luas dalam ilmu agama dan ilmu pengetahuan

2. Misi

a. Memberikan pelayanan pendidikan dan pengajaran ilmu agama dan


ilmu pengetahuan umum.

b. Mewujudkan lingkungan yang islami, dinamis dan inovatif

c. Menyiapkan pesertadidik yang berakhlaqul karimah.

3. Tujuan Madrasah
 Menghasilkan lulusan yang memiliki ketaqwaan yang tinggi terhadap
Alloj SWT. melalui pembelajaran berintegrasi imtaq
 Menghasilkan lulusan yang memiliki kompetensi tingi dan berdaya saing
tinggi diberbagai bidang dengan keterampilan dan pengetahuan.
 Tersedianya tenaga pendidik dan kependidikan yang memiliki
kemampuan yang sesuai dengan standar yang ditetapkan.
 Terlaksananya tugas pokok dan fungsi masing-masing komponen
madrasah.

4. Bentuk Madrasah
Madrasah Aliyah Manarul Huda menerapkan konsep basis salafi.
Konsep ini dipilih dan akan dikembangkan sebagai upaya mengintegrasikan
nilai pembelajaran baik yang bersifat pedagogik, motorik, dan psikomotorik
dengan potensi lingkungan sekitar. Dengan demikian, untuk
mewujudkannya seluruh siswa wajib tinggal di asrama yang disediakan
oleh Yayasan Pondok Pesantren Manarul Huda.
Integrasi atau keterpaduan yang dimaksud tidak satu arah antara
pihak madrasah dengan peserta didik melalui proses kegiatan belajar

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 4


PROPOSAL
RUANG KELAS BARU
(RKB)

mengajar. Lebih dari itu integrasi yang dikembangkan juga terhadap


lingkungan kepesantrenan sehingga menjadi pribadi yang baik dengan
Kholiq dan Makhluq sekitarnya.

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 5


PROPOSAL
RUANG KELAS BARU
(RKB)

BAB II
PROFIL MADRASAH

A. Lingkungan Madrasah
Secara geografis MA Manarul Huda ini terletak di Kampung Sukasirna RT
029 RW 003 Desa Sukarame Kecamatan Sukarame Kabupaten Tasikmalaya
Provinsi Jawa Barat.
MA ini berlokasi di area pemukiman yang belum padat penduduk,
dimana sebagian besar lahannya masih berupa persawahan warga. Karena
belum padatnya jumlah penduduk dan jumlah pemukiman masyarakat yang
masih sedikit sangat menunjang suasana proses kegiatan belajar mengajar.
Keadaan sosial masyarakat yang masih relatif baik dimana masih
mempertahankan pola hidup kebersamaan atau gotong royong. Disamping itu
didukung oleh kehidupan religius masyarakat yang masih kuat, tak heran jika
daerah ini dikenal agamis yang tidak jauh dari tradisi pesantren yang
mengelilinginya.
Keadaan sosial masyarakat dengan berbagai potensi yang ada masih
belum diimbangi oleh pembangunan sumber daya manusianya. Tak jarang jika
potensi-potensi strategis (ekonomi, sumber daya alam, sosial, dsb) yang
terdapat di desa Sukarame belum bisa dimanfaatkan secara optimal.

B. Personil Madrasah
a. Tenaga Pendidik
1. Kepala Madrasah : H. Cecep Ilman Fahmi, SHI
2. Wakil Kepala Madrasah Bidang Kurikulum : Dede Waryono, S.Sos.I., S.Pd.I
3. Wakil Kepala Madrasah Bidang Kesiswaan : Dadan Nurdiyana, S.Pd.
4. Wakil Kepala Madrasah Bidang Sarana : Ihsan Wahyudi
Prasarana

5. Kepala Tata Usaha : Imam Abdul Aziz

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 6


PROPOSAL
RUANG KELAS BARU
(RKB)

Adapun rekrutmen tenaga pendidik yang sudah dilakukan di MA


Manarul Huda, antara lain:

JENIS
TINGKAT PENDIDIKAN
KELAMIN Ket
GURU/ KARYAWAN
SMA/SEDE .
P L SD SMP D3 S1 S2
RAJAT
Guru
1. H. Cecep Ilman Fahmi, SHI L - - - - S1 -
2. Dede Waryono, S.Sos.I. L - - - - S1 -
3. Erin Nuryanti, SE. P - - - - S1 -
4. Ihsan Wahyudi L - - SMA - - -
5. Dadan Nurdiana, S.Pd. L - - - - S1 -
6. Tita Lukmawati, S.Pd. P - - - - S1 -
7. Asep Saepul Millah, S.Pd.I. L - - - - S1 -
8. Hj. Ade Jauharotul Fauziah P - - - - S1 -
9. Asep Lutfi AK., S.Pd.I. L - - - - S1 -
10.Hendra Gunawan, SHI. L - - - - S1 -
11.Imam Abdul Aziz L - - SMA - -
12.Edi H, SH., S.Pd., M.Pd. L - - - - S1 -
13.Eneng Nida, S.Pd. P - - - - S1 -
14.Tasdikul Himam L - - - D3 S1 -
15.Novia Nurazizah, S.Pd. P - - - S1 -
16.Abdul Aziz Muslim, S.Sy. L - - - - S1 -
17.Iman Hidayatul U, SHI L - - - - S1 -
18.Tiktik, S.Pd. P - - - - S1 -
Karyawan
1. Abdul Qodir L - - SMA - - -
JUMLAH 6 13 - - 3 - 16 - -

b. Tenaga Kependidikan
1. Kepala TU : Imam Abdul Aziz
2. Kepala Perpustakaan : Sholahudin

C. Kurikulum
1. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP).

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 7


PROPOSAL
RUANG KELAS BARU
(RKB)

D. Mata Pelajaran
1. PAI :
a. Al-quran Hadits
b. Aqidah Akhlaq
c. Fiqih
d. Sejarah Kebudayaan Islam
2. Pendidikan Kewarganegaraan
3. Bahasa Indonesia
4. Bahasa Arab
5. Bahasa Inggris
6. Matamatika
7. Fisika
8. Kimia
9. Biologi
10. Sejarah
11. Geografi
12. Ekonomi
13. Sosiologi
14. Seni Budaya
15. Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan
16. Teknologi Informasi dan Komunikasi
17. Bahasa Sunda

E. Sarana dan Prasarana


1. Fasilitas Yang Sudah Tersedia
a. Ruang Kelas (Baru 4 Lokal)
b. Ruang Guru (Baru 1 Lokal)
c. Ruang kantor

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 8


PROPOSAL
RUANG KELAS BARU
(RKB)

d. Masjid
e. Aula Bersama
f. Komputer 1 Unit
g. Laptop 1 unit
h. WC 14
i. Asrama Siswa (Putra dan Puteri)

2. Fasilitas Yang Belum Tersedia


a. Ruang Lab. Komputer
b. Komputer 20 Unit
c. Note Book 20 Unit
d. In Focus 1 Unit
e. WC Guru
f. Ruang Lab. IPA
g. Perangkat Lab. IPA
h. Ruang Lab. Bahasa
i. Perangkat Lab. Bahasa
j. Laboratorium Alam
k. Ruang Belajar untuk kelas VIII dan IX
l. Ruang Perpustakaan

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 9


PROPOSAL
RUANG KELAS BARU
(RKB)

BAB III
RENCANA PELAKSANAAN PEMBANGUNAN
RUANG KELAS BARU

1. Nama Madrasah : MA MANARUL HUDA


2. Alamat : Sukasirna Des./Kec. Sukarame Kab.
Tasikmalaya Provinsi Jawa Barat
3. Jenis Usulan Kegiatan : Ruang Kelas Baru (RKB)
4. Banyaknya RKB yang akan : 4 Ruang
dikerjakan
5. Uraian singkat mengenai : Usulan paket Ruang Kelas Baru ini
pentingnya usulan paket dimaksudkan untuk memenuhi kebutuhan
ruang belajar dalam melaksanakan
Kegiatan Belajar Mengajar (KBM). Tujuan
utamanya adalah untuk meningkatkan
proses dan hasil pembelajaran siswa
melalui optimalisasi pemberdayaan sarana
dan fasilitas sesuai dengan fungsinya
masing-masing.
6. Biaya Pelaksanaan
a. Biaya Bahan : Rp. 310.000.000,-
b. Ongkos Kerja : Rp. 100.000.000,-
c. Administrasi dan : Rp. 5.000.000,-
Dokumentasi
d. Biaya Pembuatan : Rp. 2.000.000,-
Laporan
Jumlah a s.d d : Rp. 417.000.000,-
Dana Bantuan Pemerintah : Rp. 417.000.000,-
7. Rencana waktu pelaksanaan kegiatan sebagai berikut:
a. Pekerjaan persiapan : 10 hari
b. Pekerjaan pondasi : 10 hari
c. Pekerjaan dinding : 18 hari
d. Pekerjaan atap dan : 6 hari
beton
e. Pekerjaan kusen, pintu, : 12 hari

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 10


PROPOSAL
RUANG KELAS BARU
(RKB)

jendela dan kaca


f. Pekerjaan lantai dan : 18 hari
selasar
g. Pekerjaan saluran dan : 6 hari
pembuangan
h. Pekerjaan instalasi listrik : 4 hari
i. Pekerjaan finishing dan : 6 hari
perapihan
Jumlah : 90 hari
8. Data profil Madrasah terlampir
9. Indikator keberhasilan
a. Pelaksanaan pembangunan tepat waktu sesuai rencana
b. Penggunaan biaya sesuai RAB
c. Terlaksananya KBM sesuai tuntutan kurikulum nasional, yatu 40 menit
per jam mata pelajaran
d. Meningkatkan proses hasil belajar siswa

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 11


PROPOSAL
RUANG KELAS BARU
(RKB)

BAB IV
RENCANA ANGGARAN BIAYA

A. Rekapitulasi Kebutuhan Anggaran Biaya


HARGA SUB TOTAL
NO ITEM PEKERJAAN
(Rp)
A Pekerjaan Persiapan 17.895.000,00
B Pekerjaan tanah dan pondasi 65.428.869,40
C Pekerjaan Dinding dan lantai 84.003.053,67
D Pekerjaan Atap 43.402.762,59
E Pekerjaan Plafond 15.254.842,50
F Pekerjaan Kusen 31.445.049,02
G Pekerjaan Kamar Mandi / WC 12.190.194,35
H Pekerjaan Intalasi listrik 3.343.509,00
I Pekerjaan lain-lain 20.799.000,00
J Peningkatan Mutu 123.700.000,00
Total Biaya A s.d I 416.462.278,00
Dibulatkan 417.000.000,00

Terbilang: Empat Ratus Tujuh Belas Juta Rupiah

B. Rincian Anggaran
HARGA
SATUAN HARGA SUB
NO ITEM PEKERJAAN SAT VOL
TOTAL (RP)
(RP)
A Pekerjaan Persiapan        
1 Mobilisasi dan Demobilisasi LS 1,00 6.750.000,00 6.750.000,00
2 Pembersihan Site M2 118,00 15.000,00 1.770.000,00
3 Vit zet pengukuran pembuatan LS 1,00 375.000,00 375.000,00
bauplang
4 Penyediaan air kerja LS 1,00 3.750.000,00 3.750.000,00
5 Pembuatan gudang LS 1,00 5.250.000,00 5.250.000,00
Sub Total Pekerjaan Persiapan 17.895.000,00
B Pekerjaan tanah dan pondasi        
1 Galian tanah M3 943,30 30.000,00 30.000.000,00
2 Urugan tanah kembali dipadatkan M3 22,72 7.650,00 173.808,00
3 Urugan pasir dipadatkan M3 9,5 91.792,50 872.028,75

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 12


PROPOSAL
RUANG KELAS BARU
(RKB)

4 Pemasangan batu kosong M3 28,5 91.987,50 2.621.643,75


5 Pemasangan batu kali/pondasi M3 54,88 249.037,50 13.667.178,00
6 Pekerjaan anti rayap M2 216,00 20.437,50 4.414.500,00
7 Pembuangan tanah M3 67,50 34.455,00 2.325.712,50
Sub Total Pekerjaan Tanah dan Pondasi 65.428.869,40
C Pekerjaan Dinding dan lantai        
1 Beton cor 1:2:3 M3 15,56 539.325,00 8.391.897,00
2 Besi 6 standar Btg 177,64 20.385,00 3.621.191,40
3 Besi 10 standar Btg 355,26 39.770,25 14.128.779,02
4 Besi 12 standar Btg 118,42 52.186,88 6.179.969,74
5 Begisting beton M2 116,70 37.374,00 4.361.545,80
6 Dinding 1/2 bata 1:5 M2 235,04 46.260,00 10.872.950,40
7 Pelesteran 1:5 dan acian M2 470,08 18.922,88 8.895.265,08
8 Pengecetan dinding M2 470,08 12.039,60 5.659.575,17
9 Lantai kerja untuk keramik M2 231,58 22.080,30 5.113.355,87
10 Lantai Keramik 30/30 M2 191,60 72.128,25 13.819.772,70
11 Plint keramik 10/30 M1 80,00 23.250,00 1.860.000,00
12 Rabat beton M2 35,28 31.143,75 1.098.751,50
Sub Total Pekerjaan Dinding dan Lantai 84.003.053,67
D Pekerjaan Atap        
1 Kuda-kuda dan gordeng M3 6,84 2.747.954,25 18.796.007,07
2 Kaso 5/7 reng ¾ M2 276,00 33.167,76 9.154.301,76
3 Atap genteng jatiwangi M2 276,00 30.473,25 8.410.617,00
4 Karpusan/NOK M1 76,80 28.747,50 2.207.808,00
5 Papan lispang 3/30 M1 88,00 40.250,67 3.542.058,96
6 Pengecatan lisping M2 52,80 24.469,13 1.291.969,80
Sub Total Pekerjaan Atap 43.402.762,59
E Pekerjaan Plafond        
1 Krangka plafond 5/7 dgn penggantung M2 202,70 30.876,83 6.258.732,43
2 Plafond multiflek 4 cm M2 202,70 25.143,42 5.096.571,23
3 List plafond 4 cm M1 112,00 13.027,79 1.459.111,92
4 Pengecatan plafond M2 202,70 12.039,60 2.440.426,92
Sub Total Pekerjaan Plafond 15.254.842,50
F Pekerjaan Kusen        
1 Kusen tipe P6 Unit 6,00 1.905.525,00 11.433.150,00
2 Kusen jendela Unit 12,00 1.584.422,45 19.013.069,34
3 Pengecetan kusen dan pintu M2 40,82 24.469,13 998.829,68

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 13


PROPOSAL
RUANG KELAS BARU
(RKB)

Sub Total Pekerjaan Kusen 31.445.049,02


G Pekerjaan Kamar Mandi / WC        
1 Pemasangan keramik 20/20 M2 65,58 70.146,30 4.600.194,35
2 Floor drain Unit 8,00 26.250,00 210.000,00
3 Kran dinding Unit 12,00 33.750,00 405.000,00
4 Intalasi pipa PVC ½ M1 120,00 50.625,00 6.075.000,00
5 Intalasi pipa PVC 4 M1 40,00 22.500,00 900.000,00
Sub Total Pekerjaan WC dan Kamar Mandi 12.190.194,35
H Pekerjaan Intalasi listrik        
1 MCB box Unit 1,00 67.500,00 67.500,00
2 MCB 4A Unit 2,00 26.250,00 52.500,00
3 Titik lampu Titik 20,00 41.250,00 825.000,00
4 Titik stop kontak Titik 6,00 48.750,00 292.500,00
5 saklar ganda Buah 6,00 160.001,50 960.009,00
6 Saklar tunggal Buah 10,00 17.250,00 172.500,00
7 Stop kontak Buah 6,00 20.250,00 121.500,00
8 Lampu TL 20 wat Unit 12,00 67.500,00 810.000,00
9 Lampu pijar Unit 8,00 5.250,00 42.000,00
Sub Total pekerjaan intalasi listrik 3.343.509,00
I Pekerjaan lain-lain
1 Saluran pinggiran bangunan M1 80,00 34.987,50 2.799.000,00
2 bak control Unit 80,00 225.000,00 18.000.000,00
Sub Total Pekerjaan Lain-Lain 20.799.000,00
J Peningkatan Mutu Pendidikan
1 Computer Pentium 4 Unit 20,00 3.000.000,00 60.000.000,00
2 Printer canon Unit 4,00 800.000,00 3.200.000,00
3 Kertas A4 Rim 50,00 55.000,00 2.750.000,00
4 Kertas F4 Rim 50,00 55.000,00 2.750.000,00
5 Pelatihan team Administrasi Paket 2,00 5.000.000,00 10.000.000,00
6 Pelatihan Metode Pengajaran Paket 2,00 5.000.000,00 10.000.000,00
7 Pengadaan Meja siswa Unit 100,00 300.000,00 30.000.000,00
8 Kursi tamu Unit 2,00 2.500.000,00 5.000.000,00
Sub Total Peningkatan Mutu 123.700.000,00
TOTAL BIAYA 416.462.278,00
DIBULATKAN 417.000.000,00

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 14


PROPOSAL
RUANG KELAS BARU
(RKB)

BAB V
PENUTUP

Demikian proposal peningkatan sarana pendidikan melalui pembangunan


Ruang Kelas Baru (RKB) ini kami susun sebagai gambaran dalam rangka
memperoleh kebijakan bantuan sarana yang dibutuhkan.
Selanjutnya, proposal yang kami susun semoga menjadi bahan
pertimbangan khususnya Kepal Kementerian Agama Republik Indonesia untuk
memenuhi maksud kami.
Kami hanya bisa berdo’a semoga segala niat baik kita selalu diridloi Allah
SWT. Atas segala perhatian dan bantuannya kami ucapkan terima kasih.

Tasikmalaya, 15 Januari
2015
Kepala Madrasah,

H. CECEP ILMAN FAHMI, SHI.

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 15


PROPOSAL
RUANG KELAS BARU
(RKB)

PROFIL SINGKAT
MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA

1. Nama, Status dan Kedudukan Madrasah


a. Nama Madrasah : Madrasah Aliyah Manarul Huda
b. Alamat Madrasah : Kampung Babakan Cikawung RT 04 RW 01 Kelurahan
Margabakti Kecamatan Sukarame Kab. Tasikmalaya
Provinsi Jawa Barat.
c. Kedudukan Madrasah : Dibawah Yayasan Mathlabul Ulum “KH. Sirad
Dahlan”
d. Tahun didirikan : Tahun 2002
e. Tahun Beroperasi : Tahun 2002
f. Status tanah :

2. Rekapitulasi Siswa Tahun Terakhir


a. Jumlah Siswa

JUMLAH SISWA
KELAS
L P Jumlah
X 32 28 60
XI 32 23 55
XII 30 23 53
Jumlah 94 74 168

b. Jumlah Kelas
1. Kelas X : 2 Rombongan Belajar
2. Kelas XI : 2 Rombongan Belajar
3. Kelas XII : 1 Rombongan Belajar

3. Keadaan Tenaga Pendidik dan Kependidikan


a. Jumlah Guru : 18 Orang

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 16


PROPOSAL
RUANG KELAS BARU
(RKB)

b. Guru tetap yayasan : 5 Orang


c. Guru tidak tetap : 16 Orang
d. PNS. DPK : - Orang
e. Tata Usaha : 2 Orang
f. Bidang Keahlian yang ada : Terpenuhi
g. Bidang Keahlian yang dibutuhkan : Bahasa Inggris, Bahasa Arab, ICT.

4. Keberadaan Madrasah
a. Kondisi Madrasah

KONDISI
JENIS RUANG RUSAK BERAT
BAIK RUSAK RINGAN
Ruang Belajar + - -
Ruang Kantor + - -
Ruang Kepala + - -
Madrasah
Ruang Guru - - -
Ruang Serba Guna - - -
Masjid 1 - -
Ruang Mandi /WC 1 1 -

b. Kebutuhan yang mendesak


1. Jumlah Ruang Kelas Memerlukan penambahan sebanyak 4 Ruang kelas.
2. Jumlah Meja Kursi yang dibutuhkan sebanyak 40 % dari yang tersedia.
3. Komputer sebanyak 20 (lima) unit.
4. Labolatorium IPA.
5. Labolatorum Bahasa.
6. Labolatorium Komputer.
7. Perpustakaan.

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 17


PROPOSAL
RUANG KELAS BARU
(RKB)

SUSUNAN PANITIA PEMBANGUNAN RUANG KELAS BARU

Dewan Pengarah : KH. ENDIN SAEPUDIN


(Ketua Yayasan Pontren Manarul Huda)
Konsultan : H. Husen
Komite Pembangunan
Ketua : H. Cecep Ilman Fahmi, SHI.
Sekretaris : Abdul Aziz Muslim, S.Sy.
Bendahara : Cindy Siti Nurjannah
Team Administrasi : Imam Abdul Aziz
Pelaksana Teknis
Ketua : Asep Saepul Millah, S.Pd.I.
Wakil : Irwan Hamdani
Logistik : Ibrohim Muttaqin
Tenaga Pekerja : Oding, ALi
Bendahara Pelaksana : Cindy Siti Nurjannah
Pengerah Massa : Angga Tatan Santani

MADRASAH ALIYAH MANARUL HUDA SUKARAME KAB. TASIKMALYA 18

Anda mungkin juga menyukai