Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 2

Terapi Farmakologi

Nama Obat Sediaan Dosis Indikasi Kontraindikasi


Infus D 40 Infus 1 fl  Hipoglikemi  Hiperglikemi
Albumin 20% Infus 100 cc  Hipoalbuminemia  Gagal jantung
 Syok hipovolemia  Anemia berat
Fleet Enema Cairan 133 cc  Konstipasi  Perdarahan
rectum
 Penyakit Ginjal
 Diet restriksi Na
Metridinazole Infus 500mg/IV/  Pengobatan  Hipersensivitas
8jam amubiasis  Kehamilan
 Trikomoniasis trimester 1
 Infeksi bakteri  Menyusui
anaerob  Riwayat penyakit
darah
 Gangguan SSP
Novorapid Flex pen 10 unit  Terapi  Hipoglikemi
dalam D 40 pengobatan  Hipersensivitas
via syringe diabetes melitus
pump
Meropenem Injeksi 1 gr  Infeksi bakteri  Hipersensivitas
Santagesik Injeksi 1 gr/  Peradangan  Gangguan sum-
IV/ sum tulang
8 jam belakang
 Hipersensivitas
 Kekurangan
porfiria
 Hipotensi
 Ibu hamil dan
menyusui
Ranitidin Injeksi 50 mg/  Tukak lambung  Hipersensivitas
IV/  Tukak usus 12 jari
12 jam
Oral Vipalbumin Kapsul 3x2 kapsul  Penyembuha luka  Alergi Albumin
post op Ikan gabus
 Hipoalbuminemia
 Malnutrisi
Metoclopramide Injeksi 10 mg/  Heartburn  Hipersensivitas
IV/ (Sensasi  Penyumbatan
8 jam terbakar/panas di pada usus
dada)  Perdarahan di
 Mual dan Muntah saluran
pencernaan
 3-4 hari sebelum
operasi saluran
pencernaan
 Tumor pada
kelenjar adrenal
 epilepsi
Ciprofloxacin Infus 400mg/ 12  Infeksi pada  Riwayat tendon
jam abdomen pecah
 Peradangan  Myastenia Gravis
uretra  Hipersensivitas
 Infeksi saluran  Epilepsi
pernafasan  Ibu hamil dan
 Gonore menyusui
 Infeksi saluran  Anak dibawah 12
pencernaan tahun
 Tifoid
 Prostatitis
 Infeksi saluran
kemih
 Infeksi tulang dan
sendi
NaCl Infus 20 tpm  Dehidrasi  Gagal jantung
 Keseimbangan kongestif
elektrolit
RL (Ringer Infus 20 tpm  Dehidrasi  Edema
Laktat)  Kesimbangan
elektrolit

Anda mungkin juga menyukai