Anda di halaman 1dari 5

PEDOMAN UJIAN PRAKTIK LABORATORIUM

MAHASISWA PRODI D-III KEPERAWATAN

Mata Kuliah : KEPERAWATAN JIWA


Tingkat : 1I
Semester : IV

A. Mahasiswa akan dibagi dalam kelompok


B. Setiap Kelompok akan mendapat kesempatan ujian praktek dengan dosen penguji secara offline dan online
C. Ujian di mulai tanggal 7 s/d 16 JUli 2021

UNTUK ONLINE
1. Mahasiswa membuat video ( Vidio Kreative) sesuai masing- masing topik (topik yang di luar topik ujian Off line)
2. Yang menjadi pasien dan keluarga adalah saudara/ kakak/ adik/ orang tua yang ada dalam rumah (tinggal dalam satu rumah)
masing-masing dari mahasiswa.
3. TIDAK DIPERBOLEHKAN MAHASISWA BERKUMPUL UNTUK BERDISKUSI /MEMBUAT VIDIO BERSAMA-
SAMA.
4. BATAS PENGUMPULAN PADA HARI JUMAT , 16 JULI 2021,

UNTUK OFF LINE


1. Waktu dan jam ujian :
2. setiap mahasiswa akan melakukan kontrak dengan dosen penguji
3. Ujian akan dilakukan di ruang Lab Keperawatan Jiwa
4. Prasat yang akan di Uji: adalah praasat yang dilakuakn dengan metode lotre
5. Satu hari sebelum ujian, diharapkan mahasiswa menginformasikan ke dosen
6. Mahaiswa WAJIB menggunakan APD sesuai prokes
7. Mahasiswa WAJIB MEMBAWA SERTIFIKAT VAKSIN SERTA SWAB ANTIGEN

B. TOPIK /MATERI UJIAN


1. Managemen Stress: PMR
2. Management stress : Tenik Fokus lima jari
3. Mangement Stress: Latihan berpikir postif
4. Latihan membangun spiritual postif
5. TAK: HDR : Sp pasien dan SP Keluarga (pilih salah satu sesi)
6. TAK ISOS: Sp pasien dan SP Keluarga (pilih salah satu sesi)
7. TAK Halusinasi: Sp pasien dan SP Keluarga (pilih salah satu sesi)
8. TAK PK: Sp pasien dan SP Keluarga (pilih salah satu sesi)
9. TAK defisist Perawatan Diri: Sp pasien dan SP Keluarga (pilih salah satu sesi)

D. Penilaan video diberikan pada mahasiswa yang berperan sebagai perawat dengan kriteria penilaian sebagai berikut:
No Kriteria Nilai Nilai
Maksimal
1 Kreativitas skenario sesuai topik 5

2 Prosedur (SOP) 90
a. Jika Fase- fase / tahapan komunikasi di lakukan ( dari tahap orientasi, fase kerja dan
fase terminasi): salah

b. Jika Fase- fase / tahapan komunikasi fase orientasi benar, fase kerja dan terminasi :
salah.

c. Jika Fase- fase / tahapan komunikasi fase orientasi benar, fase kerja: benar dan
No Kriteria Nilai Nilai
Maksimal
terminasi: salah.

d. Jika Fase- fase / tahapan komunikasi fase orientasi benar, fase kerja: benar dan
terminasi: benar

5 e. Komunikasi non verbal (intonasi suara, sentuhan, hal yang diperhatikan dalam
berkomunikasi (berhadapan, kontak mata, bungkuk ke arah klien, terbuka (tdk
melipat tangan/kaki, rileks)

6 Kumpul Vidio tepat waktu 5

TOTAL 100

Dosen Penilai,

(……………………………………………….)
A FASE ORIENTASI/INTERAKSI
1. Mengucapkan salam
2. Melakukan kontrak
3. Mengkaji masalah utama pasien
4. Mengkomunikasikan rencana yang akan dilakukan
C FASE KERJA
5. Memberi informasi tujuan sebelum melakukan
Tindakan
6. Validasi / persetujuan sebelum melakukan tindakan
7. Melakukan komunikasi saat melakukan tindakan
8. Menginformasikan hasil/ tindak lanjut
D FASE TERMINASI
9. Menyampaikan fakta/mengakhiri pertemuan dan
melakukan evaluasi
10. Menyampaikan rencana pertemuan selanjutnya/
tindak lanjut

H Penilaan video diberikan pada mahasiswa yang berperan sebagai perawat dengan kriteria penilaian sebagai berikut:

No Kriteria Nilai Nilai


Maksimal
1 Kreativitas skenario sesuai topik 5

2 Prosedur (SOP) 90
No Kriteria Nilai Nilai
Maksimal
a. Jika Fase- fase / tahapan komunikasi di lakukan ( dari tahap orientasi, fase kerja dan
fase terminasi): salah

b. Jika Fase- fase / tahapan komunikasi fase orientasi benar, fase kerja dan terminasi :
salah.

c. Jika Fase- fase / tahapan komunikasi fase orientasi benar, fase kerja: benar dan
terminasi: salah.

d. Jika Fase- fase / tahapan komunikasi fase orientasi benar, fase kerja: benar dan
terminasi: benar

5 e. Komunikasi non verbal (intonasi suara, sentuhan, hal yang diperhatikan dalam
berkomunikasi (berhadapan, kontak mata, bungkuk ke arah klien, terbuka (tdk
melipat tangan/kaki, rileks)

6 Kumpul Vidio tepat waktu 5

TOTAL 100

Anda mungkin juga menyukai