Anda di halaman 1dari 8

37

BAB V
PROJECT CROSSROAD TRAFFIC LIGHT DENGAN SOFTWARE CX
DESIGNER
Tujuan
1. Mampu memahami dasar-dasar unit rancang bangun PLC
2. Mampu memasukan dan menjalankan program dasar di PLC menggunakan
software CX Designer
3. Mampu membuat program atau diagram ladder dari suatu masalah
sederhana
4. Mampu membuat dan memahami ladder diagram traffic light

Landasan Teori
Lampu lalu lintas sering kita jumpai terutama di jalan-jalan raya yang sangat
padat lalu lintasnya, umumnya kita jumpai di persimpangan- persimpangan jalan
baik persimpangan tiga ataupun persimpangan empat. Secara garis besar lampu lalu
lintas atau traffic light berfungsi untuk menertibkan kendaraan-kendaraan yang
berada pada persimpangan jalan. Untuk mengontrol sistem kerja lampu lalu lintas,
banyak cara yang dapat dilakukan yaitu dengan menggunakan kontaktor magnit
ataupun relai yang telah dikombinasikan dengan peralatan TDR (time delay relai)
atau dengan menggunakan PLC.

Gambar 4.1 Sketsa crossroad traffic light.

Namun dengan menggunakan PLC banyak keuntungan yang didapat


dibanding dengan menggunakan kontaktor magnit ataupun relai yang
dikombinasikan dengan peralatan TDR. Salah satu penggunaan fungsi timer pada
PLC adalah aplikasi traffic light. Dimana fungsi timer dapat digunakan juga untuk
melogikakan penyalaan lampu pada traffic light. Pada percobaan kali ini kita akan
mensimulasikan aplikasi traffic light menggunakan fungsi timer. Misalkan

MODUL PRAKTIKUM PRODI DIPLOMA TIGA


LABORATORIUM SISTEM KENDALI
PRAKTIKUM OTOMASI PLC INDUSTRI
38

sebuah perempatan akan diberikan sebuah traffic light 2 arah arus kendaraan.
Disini kita memakai 6 (enam) output dari PLC CX Programmer digunakan untuk
mengontrol lampu traffic light. Lalu membuat visualisasi PLC menggunakan
software CX Designer dengan HMI (Human Machine Interface) Tombol yang
digunakan pada sistem ini ada dua tombol yaitu tombol START dan tombol
STOP.

Alat dan Bahan


1. PC/Laptop 1 unit
2. CX-Programmer (software) 1 unit
3. CX – Designer (software) 1 unit

Prosedur Percobaan

1. Membuka dan menjalankan software CX-Programmer.

2. Membuat Ladder Diagram sesuai dengan ketentuan atau kasus yang telah dibenkan

3. Membuat desain HMI pada software CX-Designer

4. Menjalankan simulasi pada kedua software, dengan memonitoring pada software


CX-Designer

5. Menyelesaikan kasus yang ada kemudian menjelaskan cara kerja dan program

6. Menjawab pertanyaan pada analisis data dan gunakan catatan jika perlu

MODUL PRAKTIKUM PRODI DIPLOMA TIGA


LABORATORIUM SISTEM KENDALI
PRAKTIKUM OTOMASI PLC INDUSTRI
39

Data Hasil Percobaan


Studi Kasus 1
Tono memiliki project baru untuk membuat lampu penyebrangan pada Jl. Rajawali.
Tono akan membuat desain sketsa lampu penyebrangan dengan menggunakan CX
Programmer dan CX Designer dengan HMI. Bantulah Tono menyelesaikan project
tersebut!

Address Nama Input/Output


0.00 , 0.01 On dan OFF Input
100.00 , 100.01 Kontak Bantu Output
0.02 , 0.03 On 1 dan 0n 2 Input
100.03 - 100.10 Lampu M,K,H Output
TIM 000 - TIM 002 TIMER Output
T000 - T002 TIMER Input

Ladder Diagram

Gambar 4.2 Ladder Diagram Studi Kasus 1

MODUL PRAKTIKUM PRODI DIPLOMA TIGA


LABORATORIUM SISTEM KENDALI
PRAKTIKUM OTOMASI PLC INDUSTRI
40

Tampilan CX Designer

Gambar 4.3 Tampilan HMI Studi Kasus 1

Penjelasan

MODUL PRAKTIKUM PRODI DIPLOMA TIGA


LABORATORIUM SISTEM KENDALI
PRAKTIKUM OTOMASI PLC INDUSTRI
41

Studi Kasus 2
Fani mendapatkan tugas sekolah untuk membuat project traffic light simpang 4.
Disini Fani akan menggunakan software CX Programmer dan CX Designer dengan
HMI. Tidak ada ketentuan khusus dalam tugas sekolah Fani. Bantulah Fani
menyelesaikan tugas sekolah tersebut!
Address Nama Input/Output
0.00 , 0.01 On , Off Input
10.00 Coil Output
100.00 - 100.11 Lampu M,K,H Output
TIM 000 - TIM 007 Timer Output
T000 - T007 Timer Input

Ladder Diagram

Gambar 4.4 Ladder Diagram Studi Kasus 2

MODUL PRAKTIKUM PRODI DIPLOMA TIGA


LABORATORIUM SISTEM KENDALI
PRAKTIKUM OTOMASI PLC INDUSTRI
Tampilan CX Designer

Gambar 4.5 Ladder Diagram Studi Kasus 2

Penjelasan

MODUL PRAKTIKUM PRODI DIPLOMA TIGA


LABORATORIUM SISTEM KENDALI
PRAKTIKUM OTOMASI PLC INDUSTRI
42

Analisis Data
1. Buatlah flowchart dari project diatas!
2. Jelaskan ladder diagram dari project di atas!
3. Sebutkan kesimpulan yang didapatkan dari project di atas!

Catatan

MODUL PRAKTIKUM PRODI DIPLOMA TIGA


LABORATORIUM SISTEM KENDALI
PRAKTIKUM OTOMASI PLC INDUSTRI
33

MODUL PRAKTIKUM PRODI DIPLOMA TIGA


LABORATORIUM SISTEM KENDALI
PRAKTIKUM OTOMASI PLC INDUSTRI

Anda mungkin juga menyukai