Anda di halaman 1dari 2

NAMA : EVRIDA MANALU

NIM : 4212331001
KELAS : PSPK 21B
MATA KULIAH : BIOLOGI UMUM
TR Rekayasa Hayati Pertemuan Ke-13

Evaluasi
1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan rekayasa hayati!
Penyelesaian:
Rekayasa hayati merupakan interdisiplin ilmu biologi dan teknik yang
diaplikasikan dalam perekayasaan berbasis biosystem untuk meningkatkan
efisiensi fungsi dan manfaat biosistem untuk bioindustri.
2. Deskripsikan dengan teratur dan jelas sejarah rekayasa hayati!
Penyelesaian:
 Sejarah rekayasa hayati dimulai sebelum perang dunia II, pada saat itu
rekayasa hayati baru saja mulai diakui sebagai cabang teknik, dan
merupakan konsep yang sangat baru bagi masyarakat.
 Pasca perang Dunia II, cabang ilmu rekayasa hayati mulai tumbuh lebih
cepat, sebagian karena istilah “bioteknologi” yang diciptakan oleh ilmuan
iggris dan penyiar radio Heinz Wolff pada tahun 1954 di British National
Institute for Medical Research. Setelah Wolff lulus pada tahun 1954,
Rekayasa Hayati diakui untuk pertama kalinya sebagai cabang ilmu sendiri
di universitas.
 Istilah rekayasa hayati juga dapat diterapkan untuk modifikasi lingkungan
seperti perlindungan tanah permukaan, stabilitas lereng, aliran air dan
perlindungan garis pantai, penahan angin, hambatan vegetasi termasuk
penghalang kebisingan dan layer visual, dan peningkatan ekologis suatu
daerah. Karena disiplin ilmu lain juga menangani organisme hidup, istilah
rekayasa biologi yang dapat diterapkan secara lebih luas untuk
memasukkan teknik pertanian.
 Program studi rekayasa hayati pertama kali dibuat di University of
California, San Diego pada tahun 1966 dan menjadi kurikulum rekayasa
hayati pertama di Amerika Serikat, baru kemudian menyusul program ini
dimunculkan di MIT dan Utah State University. Banyak jurusan teknik
pertanian lama yang mengubah diri mereka sebagai menjadi rekayasa
pertanian dan biologi atau rekayasa rekayasa pertanian atau biosystem.
3. Jelaskan rekayasa hayati (Bio-engineering) dalam revolusi industri 4.0
Penyelesaian:
Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi telah mengubah dunia sebagai
tevolusi generasi pertama telah mengukir sejarah ketika tenaga biologis
manusia dan hewan digantikan tenaga medis. Salah satunya ditemukan mesin
uap abad ke-18. Revolusi ini dicatat sejarah berhasil mendongkrak kenaikan
perekonomian secara spektakuler. Selama dua abad setelah revolusi industri
terjadi peningkatan rata-rata enam kali lipat pendapatan perkapita negara-
negara dunia. Sedangkan revolusi 4.0 ini ditandai hadirnya teknologi super
kompiter, robot pintar, kendaraan tanpa pengemudi, rekayasa genetic dan
pengembangan neoroteknologi yang memungkinkan manusia lebih
mengoptimalkan otaknya.
4. Uraikan peranan rekayasa hayati (Bio-enegineering) bagi keanekaragaman
hayati Indonesia
Penyelesaian:
 Meningkatkan produktivitas ekosistem masing-masing spesies
 Keanekaragaman spesies yang besar menjamin keberlanjutan alam untuk
mendukung semua bentuk kehidupan ekosistem
 Ekosistem hutan-hutan Indonesia kaya akan keanekaragaman spesies
 Terkelolanya sumber daya alam dengan baik akan memberi banyak
manfaat bagi kesehatan manusia
 Sumber daya hayati berperan menyerap zat pencemar lingkungan seperti
kabondioksida, menjada stabilitas iklim, menjaga keseimbangan ekosistem

Anda mungkin juga menyukai