Anda di halaman 1dari 17

Tugas-tugas

Perkembangan
Individu
Pengertian Tugas
Perkembangan
MENURUT ROBERT J. HAVIGHURS T ( 1 961 ) ,
TUGAS PERKEMBANGAN ADALAH TUGAS -
TUGAS YANG HARUS DIS ELES AIKAN INDIVIDU
PADA F ASE- F ASE ATAU PERIODE KEHIDUPAN
TERTENTU; DAN APABILA BERHAS IL
MENCAPAI NYA MEREKA AKAN BERBAHAGIA,
TETAPI SEBALIKNYA APABILA MEREKA GAGAL
AKANKECEWA DAN DICELA ORANG TUA ATAU
MASYARAKAT DAN PERKEMBANGAN
SELANJ UTNYA JUGA AKAN MENGALAMI
KESULI TAN.
Pembagian Tugas-tugas
perkembangan
Pembagian tugas-tugas perkembangan untuk masing-
masing fase dari sejak masa bayi sampai usia lanjut
dikemukakan oleh Havighurst sebagai berikut: Tugas-
TugasPerkembangandalamMasaAnak-Anak Tugas-tugas
perkembangan dalam masa bayidankanak-kanakawal.
Belajarberjalan. Belajarmakanmakananpadat.
Belajarmengendalikanbuang air kecildanbesar.
Belajarmembedakanjeniskelamindanmenghargainya.
Memperolehkeseimbanganpsiologis. Menyusunkonsep
konsepsederhanatentangrealitasosialdanrealitafisik.
Belajarmenjalinhubungansecaraemosionalantaradirinyaden
gan orang tua, saudara-saudaradan orang lain.
Belajarmembedakanantarahal yang benardengan yang
salah, danmengembangkan “hatinurani”.
Pengertian Suatu tugas yang muncul pada periode
tertentu dalam rentan tertentu

Tugas
Perkembangan Berhasil dituntaskan membawa
kebahagiaan

Gagal ketidakbahagiaan penolakan


masyarakat dan kesulitan dalam
menuntaskantugas
menuntaskan tugas perkembangan
berikutnya
Tujuan tugas
perkembangan
1.Petunjuk bagi individu untuk mengetahui
harapan masyarakat dari mereka pada usia
usia t
2.Memberi motivasi pada individu untuk
melakukan tugas tersebut
3.Menunjukkan tentang hal ha yang akan
dihadapi dan tindakannya yang diharapkan
muncul dari individu tersebut di tingkat
perkembangan selanjutnya.
Faktor-faktor tugas
perkembangan
1 Kematangan fisik

2 Tuntutan masyarakat

3 Tuntutan dari dorongan

4 Tuntutan dari cita cita individu


Bahaya potensial berkaitan dengan
tugas perkembangan
Adanya harapan yang kurang tepat baik dari individu sendiri maupun dari
lingkungannya.
Melangkahi tahap tertentu dalam perkembangan sebagai akibat kegagalan
menguasai tugas perkembangan tertentu.
Keharusan menguasai tugas perkembangan karena dapat memunculkan ketegangan
pada individu

Faktor faktor yang


mempengaruhi penugasan
perkembangan
YANG MENGHAMBAT
Kelambatan tingkat perkembangan,fisik/mental
Kesehatan buruk energi rendah
Cacat tubuh yang mengganggu
Tidak ada kesempatan untuk belajar
Tidak ada bimbingan untuk belajar
Tidak ada motivasi untuk belajar
Rasa takut untuk berbeda
Yang Kekuatan dan energi diatas rata-rata
membantu Perkembangan fisik yang dipercepat
Kecerdasan diatas rata-rata
Lingkungan memberi kesempatan untuk belajar
Bimbingan belajar orang tua dan guru
Motivasi kuat untuk belajar
Kreativitas kuat untuk belajar
TUGAS PERKEMBANGAN MASA
BAYI DAN MASA AWAL ANAK-ANAK
Belajar berjalan (9-15 bulan—tulang, otot, susunan syaraf matang untuk berjalan)

Belajar memakan makanan padat (sistem alat pencernaan & alat pengunyah telah

matang)

Belajar berbicara

Belajar buang air kecil dan buang air besar

Belajar mengenal perbedaan jenis kelamin (melalui: pengamatan terhadap tingkah laku,

bentuk fisik, pakaian yan berbeda)

Mencapai kestabilan jasmaniah fisiologis (peka perbedaan suhu temperatur bdn mdh

berubah, perbedaan variasi makanan yang diberikan berpengaruh pada kadar garam &

gula dalam darah & air dalam tubuh)

Membentuk konsep sederhana kenyataan sosial, dan alam (melihat dunia komplek &

membingungkan, perlu kematangan syaraf, pengalaman & bimbingan orang tua)

Belajar mengadakan hub emosional dengan orang tua, saudara & orang lain (cara yang

didapat dari belajar mengadakan hubungan emosional, menentukan sikapnya

dikemudian hari)

Belajar mengadakan hubungan baik & buruk yang berarti mengembangkan kata hati.

(dipengaruhi pendidikan yang diperolehnya)


Tugas perkembangan
pada masa akhir anak
Belajar memperoleh keterampilan fisik untuk melakukan
permainan.
Belajar membentuk sikap yang sehat pada dirinya sendiri sebagai
makhluk biologis
Belajar bergaul dengan teman-temannya sebaya
Belajar memainkan peran sesuai dengan jenis kelamin
Belajar keterampilan dasar dalam membaca, menulis, dan
berhitung
Belajar menggambar konsep sendiri
Mengembangkan kata hati
Tugas memperoleh kebebasan yang bersifat pribadi
Mengembangkan sikap yang positif terhadap kelompok sosial dan
Tugas perkembangan
remaja
Menerima keadaan fisik dan menggunakannya secara efektif
Mengembangkan hubungan baru yg lebih matang dengan teman
sebaya baik laki – laki maupun perempuan
Mencapai peran sosial pria dan wanita
Mecapai perilaku sosial yang bertanggung jawab
Mencapai kemandirian emosional dari orang tua dan orang
dewasa lainya.
Mempersiapkan karir
Mempersiapakan perkawinan dan keluarga
Mempunyai perangkat nilai dan sistem etis sebagai pegangan
untuk berperilaku yag adekuat.
Tugas perkembangan masa
dewasa awal
Menemukan relasi dengan teman sebaya
Menyesuaikan diri degan peran sosial secara
luwes
Mulai bekerja
Memilih pasagan hidup dan membentuk keluarga
Belajar hidup sebagai suami/istri
Mengasuh aak dan mengelola keluarga
Bertanggung jawab sebagai warga egara yang
baik
Mencari kelompok sosial yang
sesuai/menyenangkan
Tugas Menerima dan menyesuaikan diri terhadap

perkembangan perubahan fisik.


Membantu remaja menjadi dewasa yang

masa dewasa
bertanggung jawab da bahagia
Menghargai pasangan sebagai perso
Mencapai prestasi dalam karir

madya Mengembangkan kegiatan waktu senggang yang


sesuai
Mencapai tanggung jawab sosial dan warga negara
secara penuh.

Kelas Berkebun Junior 2020


Tugas perkembangan masa dewasa
akhir atau lanjut usia
Menyesuaikan dengan kekuatan
fisik dan kesehatan yang menurun
Penyesuaian degan masa pensiun
Penyesuaian degan kematian
pasangan hidup
Membina hubungan dengan orang –
orang yang seusia
Menyesuaikan diri dengan peran
sosial secara luwes.
Akibat tidak
dicapainya tugas
perkembangan
1. Agar perkembangan berlangsung dengan optimal, setiap
individu harus berusaha mencapai tugas perkembangannya.
Namun adakalanya tugas perkembangan tidak dapat dicapai.
2. Hurlock (1980) menjelaskan akan berefek pada:
Penilaian yg kurang menyenangkan dari lingkungan sosialnya,
yaitu dianggap kurang atau belum matang yg dpt
mempengaruhi konsep diri yg kurang menyenangkan.
Dasar untuk penguasaan tugas perkembangan berikutnya
menjadi tidak adekuat shg indiv dpt tertinggal terus dari klp
sebayanya, yg makin memperkuat penilaian lingkungan bahwa
dirinya belum matang.
Terima kasih!
cindi roma riana harahap

Anda mungkin juga menyukai