Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN 091296 Panombeian


Kelas / Semester : VI / 1
Tema : Selamatkan Makhluk Hidup
Subtema : 2. Hewan Sahabatku
Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia dan IPA
Pembelajaran :1
Alokasi Waktu : 1 x 35

A. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


BAHADA INDONESIA
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi
(IPK)
3.1 Menyimpulkan informasi 3.1.1 Menemukan ide pokok suatu cerita.
berdasarkan teks laporan hasil
pengamatan yang didengar dan
dibaca.
4.1 Menyajikan simpulan secara lisan 4.1.1 Mengembangkan ide pokok dengan
dan tulis dari teks laporan hasil menggunakan bahasa sendiri.
pengamatan atau wawancara yang
diperkuat oleh bukti.

IPA
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi
(IPK)
3.1 Membandingkan cara 3.1.1 Membandingkan hewan
perkembangbiakan hewan berdasarkan cara
perkembangbiakannya secara
ovivar ,vivivar dan ovovivipar
serta manfaatnya.
4.1 Menyajikan karya tentang 4.1.1 Menuliskan laporan hewan
perkembangangbiakan hewan. berdasarkan cara
perkembangbiakannya secara
ovivar, vivivar dan ovovivipar
melalui tabel dan manfaatnya

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah mengamati Power Point perkembangbiakan hewan, siswa mampu
mengklasifikasi hewan berdasarkan cara perkembangbiakannya secara
ovipar ,vivipar dan ovovivipar serta manfaatnya.
2. Setelah mengamati Power poin perkembangan hewan, siswa mampu
menuliskan laporan hasil diskusi tentang cara perkembangbiakan hewan
baik secara ovipar, vivipar dan ovovivipar.
3. Setelah mengamati gambar dan membaca teks yang disajikan, siswa
mampu menemukan ide pokok.
4. Siswa mampu mengembangkan ide pokok dengan menggunakan kalimat
sendiri.

C. MATERI PEMBELAJARAN
Bahasa Indonesia : Menemukan Ide Pokok
Ilmu Pengetahuan Alam : Perkembangbiakan Hewan

D. PENDEKATAN, MODEL DAN METODE PEMBELAJARAN


1. Pendekatan : Saintifik
2. Model : Problem Based Learning
3. Metode : Diskusi, tanya jawab, presentase, penugasan dan ceramah

F. MEDIA DAN ALAT PEMBELAJARAN


 Gambar hewan
 Laptop
 Video
G. SUMBER BELAJAR
1. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan 2018, Buku Guru Kelas VI Tema 1
“Selamatkan Makhluk Hidup”, Buku Tematik Terpadu Kurikulum.Jakarta:
Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.
2. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan 2018, Buku Siswa Kelas VI Tema 1
“Selamatkan Makhluk Hidup”, Buku Tematik Terpadu Kurikulum.Jakarta:
Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.
3. Power Point

H. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Alokasi
Waktu
Pendahulua  Melakukan Pembukaan dengan Salam dan 5 Menit
n Dilanjutkan Dengan Membaca Doa (Religius)
 Guru mengecek kesiapan peserta didik dan mengecek
kehadiran siswa .
 Menginformasikan tema dan tujuan pembelajaran yang
akan dicapai 
Tema kita kali ini, Selamatkan Makhluk hidup.
Adapun tujuan pembelajaran kita, yaitu
mengklasifikasi hewan berdasarkan cara
perkembangbiakannya secara ovipar dan vivipar serta
manfaatnya dan mampu menemukan ide pokok
INTI Creatifity Thinking and Inovation
 Peserta didik mengamati gambar yang ditampilkan
oleh guru.

Sumber : Buku Siswa Tema 1


Berpikir Kritis
 Guru mengajukan pertanyaan :
o Kegiatan apa yang kalian lihat pada gambar?
o Apakah kamu memiliki hewan peliharaan
dirumah?
o Tahukah kamu bagaimana hewan tersebut
berkembangbiak?
o Apa manfaatnya dalam kehidupanmu?
Mengorganisasi
 Guru membuat diskusi .
 Peserta didik berbagi peran/tugas dalam disikusi untuk
menyelesaikan masalah melalui arahan guru.
Critical Thinking and Problem Solving
 Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan
data dan informasi terkait hewan-hewan yang ada
dilingkungan sekitar tempat tinggal masing-masing
peserta didik.
 Guru menampilkan power point pembelajaran dan
gambar-gambar hewan.
Collaboration
 Siswa berdiskusi untuk memecahkan masalah
pengelompokkan hewan tersebut kedalam diagram
venn berdasarkan cara perkembangbiakannya.
Communication
 Siswa membuat laporan hasil diskusi tentang
pengelompokkan hewan berdasarkan cara
perkembangbiakannya.
 Siswa untuk membacakan hasil diskusinya, kemudian
akan ditanggapi oleh siswa yang lain.
 Guru menyampaikan informasi kepada peserta didik untuk
kembali fokus kepada layar untuk kembali mengamati
hewan apa yang ada pada layar.
 Peserta didik ditugaskan untuk membaca teks dan
menyimak teks tersebut.

 Peserta didik menemukan ide pokok dari teks “Bebek” dan


menuliskannya.
 Peserta didik menguraikan kembali ide pokok tersebut
menggunakan kalimatnya sendiri.
 Guru meminta salah satu siswa untuk menyajikan hasil
pekerjaannya, dan memberi kesempatan teman lainnya
untuk memberi tanggapan.
 Guru bersama siswa menyimpulkan pembelajaran hari ini
dan menguatkan siswa bahwa hewan memiliki
kemampuan berkembang biak. Dengan berkembang biak
dapat melestarikan jenisnya.
Penutup  Siswa membuat resume (Kreatifitas) dengan bimbingan
guru tentang point-point penting dalam kegiatan
pembelajaran yang telah ddilakukan.
 Memberikan LKPD kepada siswa .
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius
Mengetahui, Panombeian, Juli 2021
Kepala Sekolah Guru Kelas VI
LILA MAYANA SINAGA, S.Pd MASJON MUNTHE, S.Pd
NIP. 19820920200902003 NIP. -

Anda mungkin juga menyukai