Anda di halaman 1dari 1

UJIAN TENGAH SEMESTER

MATA KULIAH : Manajemen Pembiayaan Kesehatan


Hari/tanggal : Jumat, 6 Agustus 2021
DOSEN : Dr. Wahyudin Nor, SE., M. Si., Ak, CA, CSRS, CSRA

Bacalah soal dengan teliti dan berdo’a sebelum mengerjakannya!

1. Pada tahun 2020 lalu pemerintah menaikkan iuran BPJS Kesehatan,  Namun,
langkah ini hanya akan mengatasi masalah jangka pendek. Kenaikan iuran
tidak efektif untuk mengatasi masalah struktural yang sedang dihadapi oleh
BPJS, apalagi ditengah kesulitan ekonomi dimasa covid 19 saat ini. Menurut
anda solusi apa yang seharusnya di ambil pemerintah untuk memberikan
pelayanan kesehatan kepada masyarakatnya (40 poin)

2. Berbeda dengan negara-negara lainnya yang sangat maju dalam bidang


pelayanan kesehatan, nampaknya Negara Indonesia masih perlu banyak
membenahi pelayanan kesehatan bagi masyarakatnya.  Masih sering kita
dengar berbagai permasalahan dimana masyarakat yang sebenarnya sakit
parah namun tidak bisa berobat karena kendala biaya, atau pun pasien yang
sudah jauh-jauh datang ke rumah sakit namun tidak ditangani dengan baik
dan akhirnya harus menunggu sangat lama untuk bisa mendapatkan
pelayanan. (60 poin)
Pertanyaan:
a. apa saja yang menjadi kendala bagi rumah sakit-rumah sakit di Indonesia
dalam memberikan pelayanan kesehatan?
b. Solusi apa yang bisa anda sarankan untuk mengatasinya?

Anda mungkin juga menyukai