Anda di halaman 1dari 4

“UAS PENDIDIKAN SENI MUSIK”

Nama : Bella Candra Saputri


NIM : 19060016
Kelas : B1 PGSD 2019 (Non-Reguler)
1. Perkembangan msik di Indonesia pada masa setelah masuknya pengaruh Islam yaitu
Musik pada masa ini diperkenalkan olah para pedagang Arab. Alat musik yang mereka
pergunakan berupa gambus dan rebana.
Pada masa kolonialisme masuknya bangsa Barat ke Indonesia juga membawa pengaruh
besar dalam perkembangan musik Indonesia. Para pendatang ini juga memperkenalkan
berbagai alat musik dari negeri mereka. Seperti biola, cello (selo), gitar, seruling (flute),
dan ukulele. Pada masa inilah Indonesia mengalami perkembangan musik modern. Pada
masa ini para musisi Indonesia menciptakan sajian music berupa perpaduan musik barat
dengan musik Indonesia dan musik itu kemudian dikenal sebagai musik keroncong.
2. Kawih, tembang dan kakawihan adalah merupakan jenis-jenis lagu Sunda. Jika dilihat
dari syair atau kata-katanya, kawih tembang dan kakakwihan juga merupakan karya
sastra dalam bentuk puisi.

Perbedaan antara kawih, tembang dan kakawihan adalah bahwa kawih dan kakawihan
merupakan karya sastra dalam bentuk puisi yang tidak terikat oleh aturan, sedangkan
tembang merupakan karya sastra dalam bentuk puisi yang terikat oleh aturan, yaitu
terikat oleh aturan pupuh.

https://brainly.co.id/tugas/915979
3. Melodi
Salah satu unsur-unsur musik adalah melodi, merupakan tinggi, rendah dan panjang
pendeknya nada yang terdapat di dalam musik. Melodi adalah kesatuan frase yang sudah
disusun dari nada dengan urutan, interval serta tinggi yang sudah diatur.
Birama
Sebuah ketukan secara berulang-ulang. Biasanya birama ini dituliskan dengan
menggunakan angka seperti 2/4, 2/3, 3/4, begitu seterusnya, angka yang berada di atas
tanda '/' itu menunjukkan nilai nada dalam satu ketukan.
Irama atau Ritme
Ritme atau irama ini adalah rangakaian gerak beraturan yang menjadi unsur dasar dari
sebuah musik.
Tempo
Tempo merupakan ukuran kecepatan biram lagu yang juga menjadi salah satu unsur-
unsur karya seni musik.
Tangga Nada

Tangga nada merupakan urutan dari suatu nada yang sudah disusun hingga membentuk
tangga.

Harmoni

Harmoni merupakan keselarasan paduan nada yang dimainkan dalam suatu musik atau
sekumpulan nada yang jika dimainkan secara bersama-sama akan mampu menghasilkan
bunyi yang terdengar indah.

Timbre
timbre yang dihasilkan dari alat musik tiup akan berbeda dari timbre yang dihasilkan alat
musik petik, meski dimainkan pada nada yang sama.

Dinamika

Dinamika adalah tanda untuk memainkan nada dengan volume nyaring atau lembut.
Ekspresi
sebagai ungkapan perasaan hati. Unsur ekspresi ini pada nantinya akan dituangkan ke
dalam sebuah pertunjukkan saat memainkan musik.
https://www.merdeka.com/trending/9-unsur-unsur-musik-beserta-penjelasan-lengkapnya-
kln.html
4. Apuse ( Papua)
Ayam Den Lapeh (Sumatra Barat (Sumbar)
Barek Solok (Sumatra Barat (Sumbar)
Batanghari (Jambi)
Manuk Dadali (Jawa Barat)
Balelebo (Nusa Tenggara Barat (NTB)
Bubuy Bulan (Jawa Barat (Jabar)
Bungong Jeumpa (Nangroe Aceh Darussalam (NAD)
Burung Tantina (Maluku)
Ampar-Ampar Pisang (Kalimantan Selatan)
5.Irama menurut saya adalah bunyi atau nada suara seperti tinggi rendahnya lagu yang
dibawakan oleh para penyanyi.
6. Konsep pembelajaran berbasis musik di sekolah dasar menggunakan mind map yaitu
anak membuat peta konsep berbentuk kolom menyusun kebawah yang diurutkan dari
pengertian Seni musik lalu yang terdiri dari seni musik terbagi menjadi 3 yaitu : Musik
Vokal,Internasional Nasional Vokal,Musik Instrumen, nah dari kolom Internasional
Nasional Vokal terdiri dari Tradisional,Klasik dan Modern.
7. Menurut saya pendidikan seni musik di sekolah dasar itu sangat penting karena dalam
sistem pembelajaran pada seni musik di Indonesia terkesan hanya menyanyikan sebuah
lagu tidak menerapkan semangat belajar pada perserta didik di sekolah dasar pada saat
ini.
8. Lirik Lagu Pendidikan
Ayok siswa kita ke sekolah
Ayok kita belajar
Belajar di kelas bersama-sama
Ambil bukumu, ambil pesilmu
Kita bersama-sama mengerjakan soal
Ayok semangat, ayok semangat
Keadaan Pandemi Sekarang
Ayok siswa kita belajar
Belajar saat ini dari rumah
Terasa bosan,terasa tak semangat
Cepatlah Berlalu pandemic ini
Karena kami rindu sekolah dan ibu guru
9. Menurut David Ewen
Musik ialah suatu ilmu pengetahuan dan seni tentang sebuah kombinasi ritmik dari nada-
nada, baik vokal ataupun instrumental, yang meliputi sebuah melodi dan harmoni sebagai
ekspresi dari segala sesuatu yang ingin diungkapkan terutama pada aspek emosional.
Menurut Aristoteles
Pengertian seni musik adalah curahan kemampuan tenaga penggambaran yang berasal
dari gerakan rasa dalam satu rentetan nada (nelodi) yang memiliki irama.
Menurut Adjie Esa Poetra
Pengertian seni musik adalah sebuah bunyi yang teratur, bukan saja bersifat moral
normatif, melainkan juga diakui selaras yang berdasarkan penghitungan para ahli ilmu
fisika.
10. Sejarah dan perkembangan Musik Indonesia

Musik Indonesia atau yang disebut musik Nusantara merupakan semua musik yang
berkembang di Nusantara ini, yang mencerminkan atau menonjolkan ciri keindonesiaan,
baik dalam segi bahasa maupun gaya melodinya. Musik Nusantara sendiri terdiri dari
musik tradisi daerah, musik keroncong, musik dangdut, musik langgam, musik gambus,
musik perjuangan, dan musik pop.

Anda mungkin juga menyukai