Anda di halaman 1dari 263

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III


PERIODE 2020-2021
KABINET MAHARDIKA
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

LAPORAN
PERTANGGUNG JAWABAN KOORDINATOR WILAYAH
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI (IMAHAGI)
REGION III JAWA BAGIAN TENGAH
PERIODE 2020-2021

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

A. PENDAHULUAN
Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT Tuhan semesta alam Yang Maha
Pemurah lagi Maha Penyayang yang senantiasa melimpahkan rahmat serta hidayah-
Nya dengan penuh kasih sayang-Nya terhadap hamba-Nya. Tak lupa teriring shalawat
serta salam tercurah kepada Rasulullah SAW. yang telah memberikan petunjuk untuk
menyelamatkan umatnya dari zaman penuh kegelapan menuju zaman terang
benderang yang kita tunggu syafaatnya di Yaumul Akhir nanti.
Satu periode telah berlalu, seiring berjalannya waktu yang di dalamnya penuh dengan
berbagai dinamika, mengharuskan kami bekerja dan berfikir keras untuk senantiasa
melakukan perbaikan dan pembenahan. Tak terasa sejak Rapat Kerja Wilayah 28
November 2020 di Universitas Amikom Yogyakarta yang penuh kenangan telah
berlalu, Rapat Koordinasi Wilayah 18 April 2021 dalam jaringan, dan hingga hari ini
hadir bersama kembali dalam jaringan di acara Musyawarah Wilayah XV. Kita telah
sampai di akhir periode kepengurusan yang kemudian membentuk kita memberikan
kita banyak pelajaran, seperti manajemen waktu, kerja tim, mencari solusi dalam
situasi-situasi diluar ekspektasi, dan banyak hal lainnya yang tidak akan cukup apabila
ditulis diatas kertas.
Salah satu agenda Musyawarah Wilayah XV yaitu Laporan Pertanggungjawaban
Pengurus Wilayah yang akan demisioner, dilaksanakan guna memaparkan dan
mengevaluasi perjalanan Program Kerja IMAHAGI Region III Periode 2020-2021.
Musyawarah Wilayah XV ini melibatkan pengurus wilayah (PW IMAHAGI Regional
III), perwakilan komisariat, dan tamu undangan. Hal tersebut diharapkan dapat
menjadi evaluasi pelaksanaan program kerja periode atau kabinet selanjutnya.

B. ALUR KOORDINASI

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

Skema Koordinasi Pengurus Wilayah dengan Komisariat


Sebagai salah satu kunci dalam terjaganya suatu hubungan adalah alur koordinasi yang saling
memberi timbal balik.
1. Pengurus Besar IMAHAGI secara langsung berkomunikasi dengan Koordinator
Wilayah, Pengurus Wilayah, dan komisariat yakni Himpunan Mahasiswa/Badan
Eksekutif Mahasiswa, dengan menciptakan suatu timbal balik yang baik antar
beberapa pihak.
2. Koordinasi pengurus wilayah dengan masing-masing komisariat dilakukan secara dua
arah dan bersifat langsung sehingga terbentuk feedback antara satu dengan lainnya

C. Arahan Kerja
1. Koordinator Wilayah Region III JABAGTENG
 Bertanggung jawab atas terlaksananya program kerja IMAHAGI REGION
III

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

 Menguatkan hubungan internal pengurus wilayah IMAHAGI REGION III


 Mengkoordinasikan semua komisariat dalam rangka berpartisipasi
kegiatan IMAHAGI REGION III
 Membangun hubungan ekstern yang baik guna menjalin relasi dalam
rangka mencapai program kerja
2. Biro Administrasi
 Bertugas mengelola dan mengatur administrasi IMAHAGI REGION III
wilayah JABAGTENG serta menggantikan tugas dan tanggungjawab
koordinator wilayah ketika berhalangan.
3. Biro Keuangan
 Bertugas mengurus dan mengatur manajemen keuangan baik pemasukan
maupun pengeluaran yang terkait dengan program kerja dalam lingkup
IMAHAGI REGION III JABAGTENG
4. Biro Pendidikan dan Penelitian
 Biro Pendidikan dan Penelitian adalah biro yang membuat kajian
permasalah dan terobosan mengenai eksistensi organisasi dalam bidang
pendidikan dan keilmiahan.
5. Biro Pengembangan Organisasi
 Menjaring setiap anggota IMAHAGI REGION III JABAGTENG dalam
berbagai kegiatan kegeografian.
 Meningkatkan mutu mahasiswa geografi di REGION III JABAGTENG
yang loyal dan berintegritas.
 Mempersiapkan metode pengkaderan yang sistematis sehingga
mewujudkan insan geografi yang berjiwa visioner dan berkarakter
kegeografian.

6. Biro Pengabdian Masyarakat


 Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat, bangsa, dan negara
berdasarkan prinsip-prinsip kebenaran dan keadilan.

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

 Mengaplikasikan ilmu pengetahuan dalam upaya memberikan sumbangan


demi kemajuan masyarakat, bangsa, dan negara
 Melakukan pengabdian masyarakat yang berorientasi pada pembangunan
masyarakat yang tanggap terhadap perkembangan dan tantangan lokal
7. Biro Komunikasi dan Informasi
 Menyosialisasikan kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan oleh IMAHAGI
REGION III JABAGTENG.
 Melakukan komunikasi dan sosialisasi mengenai kebijakan yang terkait
dengan IMAHAGI REGION III JABAGTENG.
 Perumusan dan pelaksanaan teknis di bidang komunikasi dan informasi.
 Menyosialisasikan informasi isu, kebijakan, dan kegiatan yang ada di
wilayah JABAGTENG.
 Menjalin hubungan komunikasi anggota IMAHAGI REGION III
JABAGTENG.
 Membangun relasi demi eksistensi keberlangsungan organisasi.

D. KETERCAPAIAN VISI MISI


Visi
“Menjadikan IMAHAGI Region III sebagai wadah mahasiswa geografi untuk membangun konsolidasi
guna mengembangkan potensi berdasarkan asas kekeluargaan “
Misi
a. Meningkatkan wawasan dan keilmuan mahasiswa geografi guna pengembangan ilmu geografi.
Berangkat dari sejarah Organisasi Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)
yang dibentuk karena adanya kesenjangan ilmu pengetahuan geografi di beberapa
wilayah di Indonesia maka diperlukannya upaya-upaya yang ditujukan untuk
meningkatkan wawasan dan keilmuan mahasiswa geografi melalui program kerja dan
agenda yang disusun oleh pengurus wilayah selaku delegasi komisariat IMAHAGI di
wilayah-wilayah yang ditetapkan. Telah terlaksananya kegiatan turunan dari misi ini
meliputi Webinar Geografi, Kawruh Geo, Beritahu, dan Infografis Artikel yang

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

diusung oleh Biro Pendidikan dan Penelitian yang bekerjasama dengan Biro
Komunikasi dan Informasi.
b. Mengambil peran dalam isu yang terkait dengan kegeografian dan mahasiswa geografi.
Seseorang yang telah menetapkan diri sebagai mahasiswa akan secara langsung
menjadi civitas academica di salah satu perguruan tinggi yang tidak hanya memiliki
peran pada diri sendiri namun juga sebagai generasi penerus bangsa yang turut serta
memiliki andil dalam pengaplikasian keilmuan untuk ikut mengawasi dan memantau
pembangunan di negaranya dari segala aspek. Sebagai mahasiswa geografi Indonesia,
pengaplikasian ilmu geografi yang begitu luas dirasa sangat perlu untuk terus
mengawal isu-isu kegeografian yang ada. Telah terlaksananya kegiatan turunan dari
misi ini untuk menjawab isu bencana hidrometeorologi dengan adanya “Diskusi
Keilmuan: Menyelisik Tuntas Bencan Hidrometeorologi”, isu geopolitik dengan
adanya “Diskusi Keilmuan: Anomali Geopolitik Konflik Palestina Israel”, isu terkait
keresahan mahasiswa geografi terkait prospek karir lulusan geografi dengan adanya
“Webinar: Kompas Karir Geograf Muda” oleh Biro Pendidikan dan Penelitian dan
salah satu diantaranya berkolaborasi dengan Komunitas Lingkar Diskusi Geosfer, dan
isu adanya kesenjangan ilmu geografi dengan adanya “Geografi Mengabdi” oleh Biro
Pengabdian Masyarakat.
c. Mengembangkan kreativitas dan inovasi dalam kegiatan serta penyampaian informasi.
Setiap kegiatan pasti memiliki esensi masing-masing yang disesuaikan tergantung
pada penyelenggaranya. Kegiatan yang terlalu monoton dalam konsep dan teknisan
akan memungkinkan kondisi turunnya minat peserta, diperlukannya kreativitas dan
inovasi yaitu agar dapat memicu kinerja otak untuk terus menciptakan ide-ide baru
yang masih segar yang memberi kesan dan menyenangkan. Penyampaian informasi di
era digital ini terus berkembang, sehingga diperlukannya kreativitas dan inovasi untuk
memastikan informasi terkait keilmuan geografi dan kegiatan lainnya dapat
tersampaikan dengan baik dan diakses dengan mudah tanpa tertinggal kemajuan
zaman. Telah terlaksananya kegiatan turunan dari misi ini yaitu kreativitas dan
inovasi dalam kegiatan meliputi SARANA (SAling RAjut diNAmika) dan BASO ME
AYAM JOSS (Bedah SOP Mega Event kAderisasi Yang Mak JOSS) oleh Biro
Pengembangan Organisasi, Merchandise T-Shirt dan Tumbler Imahagi Store oleh

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

Biro Keuangan, Konten Edukasi melalui platform instagram, medium, spotify, dan
twitter oleh Biro Komunikasi dan Informasi bekerjasama dengan Biro Pendidikan dan
Penelitian, Konten mengangkat isu lingkungan “Alarm Alam” oleh Biro Pengabdian
Masyarakat bekerjasama dengan Biro Komunikasi dan Informasi, Rapat Kerja
Wilayah dan Rapat Koordinasi Wilayah yang ditambah faktor penarik meliputi
adanya games untuk menciptakan suasana yang menyenangkan oleh Biro
Administrasi.

E. KETERLAKSANAAN REKOMENDASI

1. Mengkoordinasikan kerja Kotak SIG (Sedekah Insan Geografi) di setiap


komisariat yang ada.
Terlaksana melalui Program Kerja SIG dari Biro Pengabdian Masyarakat

 Vol I : Kolaborasi bersama Region II


 Galang Dana Semarang
 Vol II : Kolaborasi bersama Region II
 Ramadhan Berbagi
 Penyaluran Dana SIG Periode 2019-2020

Dokumentasi :

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

2. Menjalin kerjasama yang lebih erat dengan instansi seprofesi seperti IGI,
MGMP dan lainnya untuk memperluas jaringan dan nilai IMAHAGI.
Terlaksana melalui
 Pelaksanaan GeoNight di Indonesia dengan Ikatan Geograf Indonesia
(IGI) merancang 4 acara besar yakni, Geography at 1st sight, Geo Fun
Run, GeoNight Virtual Talk, dan Webinar Hari Bumi.
 Kerjasama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD Kab.
Semarang) dalam pemasaran Film “Nyata” (Video Branding
SWALIBA) dari Biro Pendidikan dan Penelitian
Dokumentasi :

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

3. Mengadakan Upgrading untuk Pengurus Wilayah sebagai pengganti PKMMGI-TM bagi yang
belum mengikuti PKMMGI-TM.

Terlaksana melalui Program Kerja SARANA Biro Pengembangan Organisasi


dengan Panitia Lokal UNS

Dokumentasi :

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

4. Melakukan penerjunan pioneer swaliba ke sekolah mitra di distrik 3.


(Tidak Terlaksana)
5. Membuat Channel Youtube untuk media IMAHAGI Region 3.
Terlaksana oleh Biro Komunikasi dan Informasi
Dokumentasi :

6. Menguatkan internal IMAHAGI baik secara individu maupun komisariat di Regional III.
Terlaksana melalui
Internal

 Virtual Gathering

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

 Upgrading
 Ngopi
 IMAHAGI’S DAY
 Kegiatan hybrid
 Rapat setiap kegiatan

Dokumentasi :

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

Regional :

 Tilik Komsat
 Rapat Koordinasi Bersama Ketua Komisariat

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

7. Melakukan bedah AD/ART IMAHAGI dan GBHO serta sejarah IMAHAGI sebagai
pencerdasan bangsa.
(Tidak Terlaksana)
8. Pengurus baru untuk segera melakukan raker setelah kepengurusan terbentuk dan SK pengurus
telah turun dari Pengurus Besar.
Terlaksana melalui Program Kerja Rapat Kerja Wilayah oleh Biro Administrasi dengan Panitia
Lokal AMIKOM
Dokumentasi :

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

9. Mengoptimalkan iuran komisariat dan melakukan transparansi keuangan setiap 3 bulan sekali
terhitung setelah rapat kerja.
Terlaksana melalui Program Kerja Transparansi Keuangan Biro Keuangan
Dokumentasi :

10. Mengadakan PKMMGI-TM IMAHAGI Regional III untuk menjaga estafet kepengurusan
IMAHAGI Regional III selanjutnya.
Terlaksana melalui Program Kerja PKMMGI-TM oleh Biro Pengembangan Organisasi

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

Dokumentasi :

11. Mendesak Pengurus Besar IMAHAGI terkait Kongres IMAHAGI.


Terlaksana melalui :

 Bertanya dan menawarkan bantuan kepada Sekretaris Jenderal


dan Staf Biro Administrasi IMAHAGI Periode 2018-2020

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

 Membuat dan mengarahkan ketua komisariat untuk membuat


Surat Pengajuan Kongres Luar Biasa

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

12. Wajib mengadministrasikan kegiatan komisariat yang bekerjasama dengan IMAHAGI


Regional III.
Terlaksana untuk seluruh program kerja yang bekerjasama dengan komisariat :

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

13. Mengadakan webinar/seminar IMAHAGI Regional III terkait disiplin ilmu geografi dan
fenomena alam yang berkaitan dengan geografi.
Terlaksana melalui Program Kerja Webinar Kompas Karir Geograf Muda, Diskusi
Keilmuan: Menyelisik Tuntas Bencan Hidrometeorologi”, dan Diskusi

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

Keilmuan: Anomali Geopolitik Konflik Palestina Israel oleh Biro Pendidikan


dan Penelitian

Dokumentasi :

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

F. SUSUNAN KEPENGURUSAN
Berdasarkan Surat Keputusan yang dikeluarkan oleh Pengurus Besar NO:
020/SKP/PB/IMAHAGI/XI/2020 tentang Pengangkatan Pengurus Wilayah
IMAHAGI Region III Jawa Bagian Tengah. Struktural IMAHAGI Region III yang
dirumuskan terdiri dari :
1. Biro Administrasi
2. Biro Keuangan

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

3. Biro Pengembangan Organisasi


4. Biro Pengabdian Masyarakat
5. Biro Penelitian dan Pendidikan
6. Biro Komunikasi dan Informasi

SUSUNAN KEPENGURUSAN IMAHAGI REG III


PERIODE 2019-2020

Koordinator Wilayah Adira Savitri UNNES IMAHAGI/III.006/1887

Eva Putriany AMIKOM IMAHAGI/III.010/62


Biro Adminitrasi
Maulidia Savira Chairani UGM IMAHAGI/III.005/2752

Diana Eka Pertiwi UNNES IMAHAGI/III.006/1782


Biro Keuangan
Desri Wahyuni AMIKOM IMAHAGI/III/10/83

Hidayah Almasari UGM IMAHAGI/III.005/2409

Ahmad Ilham IMAHAGI/III.005/2669


UGM
Romadhoni
Bayu Aji Himawan UNNES IMAHAGI/III.006/1880

Januar Wijaya UNNES IMAHAGI/III.006/2053

Alam Maulana Baru UMS IMAHAGI./III/I/1330

Biro Pengembangan Yoga Budi Prasetyo UMS IMAHAGI./III/I/1746


Organisasi Bagas Syarifudin UNY IMAHAGI/III.004/1047

Mila Kholidatun Nikmah UNY IMAHAGI/III.004/1000

David Dimas Aditya UNY IMAHAGI/III.004/1083

Evrina Rakhmanita UNS IMAHAGI/III.003/11579

Riska Nur Azizah UNS IMAHAGI/III.003/11626

Muhamad Mahdiyyul IMAHAGI/III.003/11525


UNS
Qolbi
Biro Pendidikan dan Dewi Setianingsih UGM IMAHAGI/III.005/2587
Penelitian Sri Utami UGM IMAHAGI/III.005/2709

Khrisna Wasista IMAHAGI/III.005/2693


UGM
Widantara
Vita Fatimah UNNES IMAHAGI/III.006/1882

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

Arika Fadhilah UNNES IMAHAGI/III.006/1879

Prisma Tia Ningrum UNNES IMAHAGI/III.006/2082

Febbiana Dewi UNIVET IMAHAGI/III.009/1117

Dhea Cindy Vanesya UNIVET IMAHAGI/III.009/1115

Rizki Meiliana UMP IMAHAGI/III.008/443

Annisa Qolbi Rahmah UMP IMAHAGI/III.008/487

Ferdi Pratama UMS IMAHAGI./III/I/1672

Puspita Yulian IMAHAGI/III.003/11618


UNS
Nindyasari
Hilyatun Nissa UNNES IMAHAGI/III.006/2017

Fildzah Badzlina UNNES IMAHAGI/III.006/1739

‘Ula Haydaroh UNNES IMAHAGI/III.006/1872

Ahsan Afifudin UNNES IMAHAGI/III.006/2034

Farras Abdur Rahim UMS IMAHAGI./III/I/1569

Ria Puspitasari UMS IMAHAGI./III/I/1392


Biro Pengabdian IMAHAGI./III/I/2196
Yunita Miftakhunisa UMS
Masyarakat
Rizky Dikki Pradana UNY IMAHAGI/III.004/1062

Muhammad Tito UNY IMAHAGI/III.004/0958

Rizaldy Hilmy Sagito UNS IMAHAGI/III.003/11628

Nova Bertha Amadea IVET IMAHAGI/III.007/1076

David Hario Utomo UNIVET IMAHAGI/III.009/1110

Yusri Aby Ridho K UGM IMAHAGI/III.005/2600

Biro Komunikasi dan Afkari Zulaiha IMAHAGI/III.004/1035


UNY
Informasi Rahmadiani
Andriana Hetty IMAHAGI/III.006/1753
UNNES
Cahyaningtyas
Siti Nur Hasna Khofifah UNNES IMAHAGI/III.006/1990

Naufal Mas’ud UMS IMAHAGI./III/I/1667

Erlynna Aisyah Wardani UMP IMAHAGI/III.008/460

Syifa Hana Agristya UGM IMAHAGI./III/I/1667

Nabilah Luthfatur UGM IMAHAGI/III.005/2616


Rohmah

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

Restu Pringgondani AMIKOM IMAHAGI/III/10/72

Dwi Rahayu Anjarwati IMAHAGI/III/10/65


AMIKOM

Wahyu Dwi Setyawan IMAHAGI/III/10/43


AMIKOM

G. KONDISI OBJEKTIF BIRO


1. Biro Administrasi
Biro Administrasi bertugas mengelola dan mengatur administrasi IMAHAGI
Region III, pada kepengurusan tahun 2020-2021 diamanahkan kepada saudari Eva
Putriany sebagai Kepala Biro dibantu stafnya Maulidia Savira Chairani. Biro
Administrasi pada kepengurusan ini telah melakukan beberapa Program Kerja
yang terlaksana meliputi Tertib Administrasi, Inventaris, Pembuatan SK, dan
Pembuatan database lanjutan dari kepengurusan periode 2019-2020, Rapat Kerja
Wilayah dan Rapat Koordinasi Wilayah. Program kerja yang tidak terlaksana
dikarenakan kurangnya komunikasi dan koordinasi yang mengakibatkan sulitnya
dalam pelaksanaan tugas yang cukup padat pada awal sampai akhir periode 2020-
2021 ini. Kelancaran administrasi yang terlihat secara umum wujud dari kerja
keras staf Biro Administrasi yang dapat memegang dan mengisi tugas Kepala Biro
saat sulit dihubungi.

2. Biro Keuangan
Pada kepengurusan tahun 2020-2021 diamanahkan kepada saudari Diana Eka
Pertiwi sebagai Kepala Biro dibantu stafnya Desri Wahyuni. Melalui program
kerja yang mendukung roda pergerakan IMAHAGI Region III, Biro Keuangan
berhasil meningkatkan kinerjanya dalam setiap program kerja yang diusungnya.
Program kerja yang telah berjalan di Biro Keuangan pada satu kepengurusan ini
meliputi Iuran Komisariat, Imahagi Store, dan Transparansi Keuangan.
Komunikasi dan koordinasi yang selalu terjalin didalamnya menjadikan Biro
Keuangan dapat terus melaksanakan program kerjanya dengan maksimal dan
penuh pujian.

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

3. Biro Pengembangan Ogranisasi


Biro Pengembangan Organisasi dipercayakan ada di pundak saudari Hidayah
Almasari sebagai Kepala Biro bersama 10 staf aktif lainnya. Biro Pengembangan
Organisasi telah mengemas beberapa program kerja dengan lebih menarik dan
sangat bermanfaat tidak hanya untuk internal kepengurusan IMAHAGI Region III
namun juga eksternal IMAHAGI Region III yakni meliputi RAKSAKA (RApor
Kinerja Situasi keAKtifan Anggota), PARAHITA (PARtisipasi Aktif Himpunan
Tiap KomsAt), dan SARANA (SAling RAjut diNAmika), BASO ME AYAM
JOSS (Bedah SOP Mega Event kAderisasi Yang Mak JOSS). Keaktifan yang
terjalin pada sebagian besar staf aktif menutupi beberapa peluh yang ada dan
berhasil menjaga api semangat Biro Pengembangan Organisasi hingga saat ini
dalam menjalankan amanah-amanahnya. Pengaruh-pengarh positif yang ada pada
masing-masing staf membawa warna disetiap komunikasi dalam jaringan maupun
luar jaringan dalam IMAHAGI Region III, apresiasi penuh kepada mereka yang
terus memberi arti. Terdapat satu staf yang kehilangan keanggotaannya
dikarenakan berpindah instansi dan satu staf yang kehilangan fokus kinerja dari
awal hingga akhir kepengurusan periode 2020-2021.

4. Biro Pendidikan dan Penelitian


Kepengurusan IMAHAGI Region III Tahun 2020-2021 mempercayakan saudari
Dewi Setianingsih sebagai Kepala Biro bersama 11 staf aktif lainnya. Biro
Pendidikan dan Penelitian berhasil membawa terobosan program kerja baru
meliputi Webinar Geografi, Kawruh Geo, Beritahu, Infografis Artikel, dan
Podcast yang bekerjasama dengan Biro Komunikasi dan Informasi. Biro
Pendidikan dan Penelitian juga turut menjadi pelopor dalam membuka gerbang
kolaborasi IMAHAGI Region III dengan mitra yang memiliki perhatian yang
sama yaitu terkait keilmuan geografi. Kolaborasi pertama dengan Komunitas
Lingkar Diskusi Geosfer pada kepengurusan periode 2020-2021 ini berhasil
menciptakan kegiatan Diskusi mengenai bencana hidrometeorologi di beberapa
wilayah di Indonesia. Kedisiplinan agenda dan pembagian tugas yang terstruktur

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

menjadi kunci keberhasilan Biro Pendidikan dan Penelitian dalam melaksanakan


kegiatan.

5. Biro Pengabdian Masyarakat


Kepengurusan Periode 2020-2021 Biro Pengabdian Masyarakat dipercayakan
pada Hilyatun Nissa sebagai Kepala Biro bersama 11 staf aktif lainnya. Biro
Pengabdian Masyarakat telah melaksanakan beberapa program kerja berjalan
yaitu SIG (Sedekah Insan Geografi) vol.1 dan vol. 2 untuk beberapa daerah yang
terdampak bencana alam terhitung sejak Januari hingga April 2021 yang juga
menggandeng IMAHAGI Region II dalam memperluas ruang donasi bagi para
donatur. Diikuti program kerja yang telah sepenuhnya terlaksana yaitu Geografi
Mengabdi. Ditambah penayangan video pendek “Alarm Alam” dan I-Care tentang
Pasar Karbon dan Kondisi Lingkungan Semasa Pandmei Covid-19 guna
penyadaran bersama terkait isu lingkungan. Bukan hal yang mudah untuk
merancang konsep kegiatan yang sebenarnya perlu interaksi langsung kepada
masyarakat, namun berkah pandemi menggiring Biro Pengabdian Masyarakat
untuk terus bertransformasi menyesuaikan diri dengan ide-ide baru memanfaatkan
penggunaan media dalam jaringan. Apresiasi penuh kepada Kepala Biro dengan
keberaniannya yang berani memimpin di awal kepengurusan dan seluruh staf Biro
Pengabdian Masyarakat yang pelan-pelan dapat membawa Biro Pengabdian
Masyarakat kembali hidup dan perlahan tapi pasti untuk terus menyala dalam
internalnya dan di tengah-tengah masyarakat.

6. Biro Komunikasi dan Informasi


Biro Komunikasi dan Informasi memegang peranan penting sebagai mulut
penyampaian informasi kegiatan internal dan eksternal IMAHAGI Region III.
Pengangkatan Afkari Zulaiha Rahmadiani sebagai Kepala Biro yang memiliki
pengalaman pada periode sebelumnya bersama 7 staf aktif di Biro Komunikasi
dan Informasi berhasil melanjutkan Program Kerja berjalannya yaitu estafet
manajemen sosial media Instagram, Facebook, Twitter dan ditambah sosial media
baru yaitu Youtube. Naiknya dua staf menjadi Ketua Komisariat sempat memberi

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

dampak pada penumpukan tugas-tugas yang bekerjasama dengan biro lain di


IMAHAGI Region III. Namun berkat pembagian tugas yang bersifat fleksibel dan
saling memberi tangan, apresiasi kepada Kepala biro dan seluruh staf yang
mampu mengejar segala ketertinggalannya hingga kini Biro Komunikasi dan
Informasi dapat dengan tegap berdiri sebagai tim hebat dibalik layar sosial media
yang membawa nama baik IMAHAGI Region III.

H. KONDISI OBJEKTIF KOMISARIAT


IMAHAGI Region III adalah sebuah rumah bagi 10 komisariat yang berada di
wilayah administratif Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta memiliki
keanekaragaman karakteristik yang berbeda satu sama sama lain menjadikan
keberagaman serta menjadi sebuah identitas yang khas didalam naungan IMAHAGI
Region III. Antusiasme serta peran andil dari tiap-tiap komisariat tersebut membantu
serta menyokong IMAHAGI Region III untuk terus berkarya, dengan berawal dari
identitas yang sama sebagai seorang geografi tanpa memandang asalnya. Hal ini
menjadi sebuah pengalaman serta tantangan yang berbeda yang mana selalu ditemui
dengan mempelajari tiap-tiap kondisi dan tiap-tiap komisariat yang bernaungan
didalamnya.

I. Distrik I

1. Universitas Negeri Semarang (Unnes)

Komisariat yang telah mendeklarasikan diri sebagai kampus konservasi ini


berhasil mencetak kader-kader dengan sumber daya manusia yang mumpuni
untuk selalu bergabung aktif dalam kepengurusan IMAHAGI Region III dari
satu periode ke periode selanjutnya. Di bawah pimpinan Rizaldo Dwi
Anggoro pada kepengurusan awal IMAHAGI Region III periode 2020-2021
kemudian dilanjutkan oleh Alfah Rizki Maulana, keduanya sebagai Ketua
Komisariat selalu aktif dalam berkomunikasi dan berkoordinasi dengan
Pengurus Wilayah IMAHAGI Region III, menjadikan delegasi Pengurus
Wilayah dari Komisariat Unnes yang mengisi susunan kepengurusan Periode
2020-2021 tidak diragukan lagi dalam mengemban amanah dan membawa

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

nama baik Unnes. Dukungan Fungsionaris HIMAGEO UNNES pun selalu


mengiringi kegiatan-kegiatan IMAHAGI Region III. Terimakasih HIMAGEO
UNNES.

2. Universitas IVET Semarang (Unisvet)

Komisariat yang letaknya dekat dengan Unnes ini di bawah pimpinan Andika
Ari Prasetyanto pada kepengurusan awal IMAHAGI Region III periode 2020-
2021 kemudian dilanjutkan oleh Roberth Marthin Nainggolan. Menjalankan
amanah dalam pandemi dan sendiri dari komisariat yang sama tidak
menyurutkan semangat Nova Bertha Amadea diposisi Staf Biro Pengabdian
Masyarakat sebagai satu-satunya delegasi Unisvet yang mengisi
kepengurusan pada kepengurusan periode 2020-2021 ini, kinerja yang
diberikan selama satu kepengurusan ini termasuk baik. Hal ini tentu tidak
lepas dari dukungan Fungsionaris HMJ Geografi Unisvet. Terimakasih HMJ
Geografi Unisvet.

II. Distrik II

1. Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo (Univet Bantara)

Komisariat yang reorganisasinya hampir selalu mengawali dibandingkan


dengan komisariat lain, pada Oktober 2020 Fungsionaris Himagovera Unisvet
mendemisionerkan kepemimpinan awal Taufiq Vidian Romadhan dan
mengangkat Erfan Ahmad Saputra sebagai Ketua Komisariat, hingga naiknya
Dika Yuliana di akhir kepengurusan IMAHAGI Region III Periode 2020-2021
ini. Semangat Univet sering berkontribusi dalam acara IMAHAGI Region III
tidak lepas dari senior-seniornya. Kesediaan dan kerja keras Unisvet sebagai
tuan rumah dalam mempersiapkan jalannya Program Kerja Bedah SOP Mega
Event sangat perlu diapresiasi. Dukungan Fungsionaris Himagovera Univet
selalu mengiringi kegiatan-kegiatan IMAHAGI Region III. Terimakasih
Himagovera Univet.

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

2. Universitas Sebelas Maret Surakarta (UNS)

Andian Hidayat merupakan Ketua Komisariat yang mengawal kebersamaan


kepengurusan IMAHAGI Region III periode 2020-2021 dilanjutkan dengan
Dwiki Alvian. Komisariat UNS ini sangat dikenal dengan sumber daya
manusia nya yang selalu aktif berorganisasi dan kesolidan sesama satu
komisariat sehingga memudahkan komunikasi dan koordinasi yang terjalin
selama satu kepengurusan ini. Dukungan Fungsionaris HIMAGO UNS pun
selalu mengiringi kegiatan-kegiatan dan program kerja IMAHAGI Region III.
Terimakasih keluarga HIMAGO UNS.

3. Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS)

Dibawah kepemimpinan Wisnu Adi Yudanto Bayu Ajie yang mengawal


sebagai Gubernur BEM Fakultas Gegorafi berhasil menjaga estafet
komunikasi dan koordinasi yang baik. Kemudian dilanjutkan Indra Budy
Prasetyo dengan semangat yang terus menyala untuk berupaya sepenuhnya
memahami kedudukan komisariat dalam IMAHAGI Region III. Disusul
dengan bergabungnya HMP Pendidikan Geografi Atlantis UMS yang
dipimpin oleh Sepfiana Dari Ningsih memudahkan komunikasi untuk rencana
kedepan terkait posisi komisariat UMS yang diisi oleh dua Fakultas yakni
Fakultas Geografi dan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UMS.
Meskipun dengan posisi dua fakultas itu, komisariat UMS berhasil mencetak
kader-kader yang hebat dan selalu fleksibel dalam beberapa fungsi di
Kepengurusan Wilayah. Terimakasih BEM FG UMS.

4. Universitas Widya Dharma Klaten (UNWIDHA)

Komisariat yang dikenal dengan ketangguhan kepemimpinan yang dibangun


meskipun dengan kuantitas yang sedikit, tidak menyurutkan semangat untuk
terus berkarya bersama sumber daya manusia yang mumpuni. Dibawah
kepemimpinan Fatwa Alfaini yang mengawal kepengurusan Periode 2020-
2021. Komisariat berhasil menjaga komunikasi dan koordinasi dengan penuh

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

antusias selama Ketua Komisariat baru diangkat, yaitu Galuh Prastiwi meski
periode 2020-2021 ini Unwidha belum menyumbangkan kader – kader terbaik
untuk bergabung di dalam kepengurusan IMAHAGI Region III. Semoga
dengan terjalinnya hubungan yang baik dan berkala dapat membangkitkan
semangat kader-kader terbaik Unwidha untuk dapat mengisi dalam
kepengurusan IMAHAGI Region III kedepannya. Terimakasih HMP Geografi
Unwidha.

III. Distrik III

1. Universitas Negeri Yogyakarta (UNY)

Komisariat dibawah kepemimpinan Barir Adzkiya telah mencetak kader-kader


terbaik yang kemudian mumpuni untuk dapat mengisi banyak ruang dalam
kepengurusan IMAHAGI Region III Periode 2020-2021. Kemudian
dilanjutkan oleh Ahsanul Amal Almoravids dengan semangat yang sama,
berhasil menjaga keaktifan kader-kader komisariatnya dan komunikasi serta
koordinasi bersama IMAHAGI. Dukungan komisariat yang tidak pernah
luntur selalu dirasakan disetiap kondisi dan selalu mengusahakan hadir di
tengah-tengah hangatnya kebersamaan. Terimakasih HMPG UNY.

2. Universitas Gadjah Mada (UGM)

Komisariat yang sangat dikenal bagian dari sejarah berdirinya IMAHAGI


berhasil meningkatkan kuantitas kader-kader terbaiknya dalam kepengurusan
IMAHAGI Region III periode 2020-2021. Komisariat dibawah kepemimpinan
Muhammad Rais Akbar berhasil meningkatkan jumlah kader-kader terbaiknya
untuk mengisi kepengurusan IMAHAGI Region III periode 2020-2021 yang
berjumlah 9 orang. Kemudian estafet kepemimpinan BEM Fakultas Geografi
UGM dipercayakan kepada Syifa Hana Agristya yang selalu memastikan
UGM untuk kembali bangun dan berkarya bersama dalam IMAHAGI Region
III. Terimakasih BEM FGE UGM.

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

3. Universitas AMIKOM Yogyakarta

Komisariat yang baru bergabung dalam keluarga besar IMAHAGI Region III
pada tahun 2017 ini memiliki semangat dan tekad yang terus meningkat.
Dibawah kepemimpinan saudara Rifqi Taufiqurahman dibantu wakilnya Panji
membuat komunikasi dengan IMAHAGI terus berjalan baik. Setelah cukup
lama masa kepemimpinan Rifqi Taufiqurahman yang dibantu wakilnya Panji
hingga naiknya Wahyu Dwi Setyawan dari Staf Biro Komunikasi dan
Informasi semakin memudahkan komunikasi dan koordinasi terbangun antara
pengurus wilayah dan pengurus komisariat. Sumbangsih kader-kader terbaik
yang mengisi kepengurusan IMAHAGI Region III periode 2020-2021 sangat
membanggakan, ditambah kesediaan dan kerja keras Amikom sebagai tuan
rumah dalam mempersiapkan jalannya Program Kerja pertama yaitu Rapat
Kerja Wilayah pun sangat perlu diapresiasi. Terimakasih HIMGA AMIKOM.

IV. Distrik IV

1. Universitas Muhammadiyah Purwokerto (UMP)

Komisariat yang lokasinya jauh dari ketiga distrik lainnya tidak menyurutkan
semangat mereka dalam berproses bersama. Keaktifan kader –kader yang
mengisi kepengurusan IMAHAGI Region III Periode 2020-2021 berhasil
meningkatkan citra nama baik UMP itu sendiri. Dibawah kepemimpinan Arif
Ihsanul Fikri, komunikasi dan koordinasi baik diwal namun diakhir
kepengurusan beberapa kali komunikasi tersendat. Keikutsertaan Ketua
Komisariat selalu menjadi kunci, bagaimana koordinasi terjalin kedepannya.
HMPS Geografi UMP membuktikannya, Semoga semangat teman-teman dari
UMP tidak pernah surut untuk memberikan kontribusinya kepada IMAHAGI.
Terimakasih keluarga HMPS Geografi UMP.

I. ANALISA DAN PROYEKSI IMAHAGI REGIONAL III KEDEPANNYA


Terlaksananya beberapa Program Kerja Pengurus Wilayah IMAHAGI Region III
Periode 2020-2021 adalah sebuah hal yang patut di apresiasi. Bertahan dan terus
bergerak dalam masa pandemi bukan hal yang mudah. Putusnya komunikasi, tumpang

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

tindih untuk mengisi, lepasnya koordinasi, dan banyak hal kecil lainnya yang tanpa
disadari pelan-pelan membentuk diri tiap Pengurus Wilayah untuk segera berbenah
dari segala hal yang dirasa kurang dalam kinerja.
Komunikasi yang menjadi kunci dasar dalam memperbaiki berbagai aspek di
organisasi yang sifatnya eksternal ini sedikit demi sedikit mulai dipahami oleh para
penggeraknya. Faktor pendorong dan penarik dalam setiap hal pun mulai diberikan
ruang yang sungguh-sungguh. Geraknya sebuah organisasi itu tergantung bagaimana
kondisi penggerak di dalamnya, maka dari itu faktor pendorong dan penarik dianggap
penting dan setidaknya dapat memastikan bahwa siapapun yang bersungguh-sungguh
mengegrakkannya akan mendapat kebermanfaatan.
Melihat dari respon mahasiswa geografi di setiap pertemuan-pertemuan besar yang
semangatnya selalu membara, tangannya selalu dibagi, dan inovasinya yang terus
tumbuh dengan penuh keyakinan IMAHAGI Region III pasti bisa lebih baik selama
ada jiwa dan raga didalamnya. Jiwa dan raga itu adalah pengurus wilayah dan
anggotanya. Tidak ada “ikatan” yang sendirian, kita adalah Ikatan Mahasiswa
Geografi Indonesia Region III. Kita kumpulan mahasiswa geografi yang memiliki
harapan dan mimpi untuk terus memberi arti dan hati. Bukan lagi berbicara untuk diri
sendiri, kita disini untuk bersama bahu membahu mencipta solusi untuk permasalahan
yang ada.
J. PENUTUP
Demikian laporan pertanggungjawaban satu periode ini kami buat, semoga bisa
menjadi bahan evaluasi demi terciptanya kemajuan bersama yang lebih baik. Tidak
lupa kami ucapkan terimakasih kepada orang tua, rekan-tekan, dan semua pihak yang
telah memberikan dukungan, doa dan arahan yang membantu kelancaran IMAHAGI
Region III Periode 2020-2021 ini. Kami menyadari dengan sangat bahwa apa yang
telah kami lakukan masih perlu disempurnakan untuk kebermanfaatan. Oleh karena
itu semangat tinggi, berjiwa visioner, dan percaya diri untuk dapat menciptakan lebih
banyak karya inovasi sangat menentukan bagaimana IMAHAGI dapat dengan
sepenuhnya menjadi organisasi kemahasiswaan yang mampu menciptakan insan
geografi yang berjiwa visioner dan penuh inovasi dalam perkembangan ilmu geografi.

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

Semarang, 25 Oktober 2021


Koordinator Wilayah
IMAHAGI Regional III

Adira Savitri
NIK. IMAHAGI/III.006/1887

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
KOORDINATOR WILAYAH REGIONAL III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: HIMAGEO Gedung PKM FIS UNNES 50229 Jalan Sekaran, Gunungpati, Semarang
Email:imahagi.region3.mail@gmail.comWeb: imahagiregion3.org085712819777

LAPORAN
PERTANGGUNG JAWABAN BIRO ADMINISTRASI
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI (IMAHAGI)
REGION III JAWA BAGIAN TENGAH
PERIODE 2020-2021

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

A. PENDAHULUAN
“Sesungguhnya Allah tidak akan mengubah keadaan suatu kaum sebelum mereka
mengubah keadaan diri mereka sendiri” Q.S Ar-Ra’d:11
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Dengan menyebut nama Allah yang Maha Pengasih dan Maha Penyanyang serta
segala puji kami pajatkan kepada Allah yang telah memberikan berbagai kenikmatan serta
kesehatan sehingga kami dapat menyusun laporan pertanggungjawaban Biro Administrasi
IMAHAGI Region III Periode 2020-2021. Sholawat serta salam tercurahkan Nabi
Muhammad SAW,uswatun khasanah terbaik umat manusia. Yang telah membawa kita
semua dari zaman jahiliyah menuju zaman yang terang benderang. Tidak terasa satu
periode telah berlalu, sebagaimana sebaiknya sebuah organisasi berdiri maka akan ada hari
pertanggungjawaban untuk membenahi, mengevaluasi, memperbaiki apa yang kurang dari
satu periode tersebut. IMAHAGI sebuah organisasi yang unik yang menjadi jembatan
kami mahasiswa geografi menjadi satu, organisasi yang cukup besar dan akan gemilang
apabila digarap ditangan-tangan orang yang penuh tanggungjawab. Satu periode berada
dalam Biro Administrasi tentu saja sudah banyak yang terlewati, kerja keras, tantangan,
kendala selalu hadir menghiasi Biro administrasi. Waktu, tenaga dan pikiran telah ikut
mengiringi perjalanan selama satu kepengurusan ini. Tanpa adanya semangat, saling
percaya dan yakin bahwa hasil tidak akan mengkhianati proses, maka kami tidak akan
sampai pada titik ini.
Biro Administrasi memiliki fungsi yang penting dalam IMAHAGI Region III,
sebagai pusat pengolahan informasi dan administrasi organisasi, dan segala sesuatu yang
berhubungan dengan surat menyurat, pengarsipan surat masuk maupun surat keluar,
proposal, struktur organisasi, pengadaan notulensi, serta sebagai pusat database mahasiswa
geografi yang ada di Region III.
Rasa terima kasih kami ucapkan kepada segala pihak yang telah bekerja sama selama satu
periode hingga dibuatnya Laporan Pertanggungjawaban Biro Administrasi ini.
Kepercayaan dari teman-teman pengurus, seluruh komisariat region III, hingga anggota
IMAHAGI REGION III telah menjadikan motivasi kami dalam menjalankan satu periode
kepengurusan. Akhir kata dari kami, setiap insan pasti pernah melakukan kesalahan dan
kami memohon kepada Allah semoga kami diberi pengampunan dan menjadikan kami

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

segenap Biro Administrasi lebih bekerja keras dalam menjadi khalifah di bumi. Aamiin ya
robb..

B. ALUR KOORDINASI
Berikut merupakan bagan alur koordinasi yang dimiliki Biro Administrasi

Koordinator
Wilayah
IMAHAGI
Region III

Kepala Biro
Administrasi
IMAHAGI Pusat

Kepala Biro
Administrasi
IMAHAGI
Region III

Pengurus
Wilayah

Komisariat

Secara struktural, Biro Administrasi berada di bawah koordinasi dan instruksi dari
Koordinator Wilayah. Selain mendapat instruksi dari Koordinator Wilayah, Biro
Administrasi IMAHAGI Region III juga mendapat instruksi dari Biro Administrasi
IMAHAGI Pusat. Dalam melaksanakan tugasnya, Biro Administrasi mengkoordinasikan
dan mengintruksikan kepada pengurus wilayah terlebih dahulu sebelum pada akhirnya
informasi sampai di seluruh komisariat.

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

C. KONDISI OBJEKTIF BIRO


Biro Administrasi IMAHAGI Region III Periode 2019-2020 berdasarkan Surat
Keputusan Sekretaris Jenderal IMAHAGI Nomor: 020/SKP/PB/IMAHAGI/XI/2020 pada
tanggal 14 November 2020 adalah sebagai berikut:
1. Biro Administrasi : Eva Putriany
Asal Komisariat : Universitas Amikom Yogyakarta
2. Biro Administrasi : Maulidia Savira Chairani
Asal Komisariat : Universitas Gadjah Mada (UGM)
Berdasarkan Surat Keputusan Sekretaris Jenderal IMAHAGI anggota Biro
Administrasi terdiri dari kepala Biro Administrasi dan staff biro administrasi, berjalannya
satu periode kepengurusan Biro Administrasi masih sesuai Surat Keputusan yang
dikeluarkan Sekretaris Jendral IMAHAGI. Kurangnya pengalaman yang dimiliki kepala
Biro sering kali berimbas pada terlambatnya pembuatan SK dan surat yang akhirnya
dibantu oleh staff biro administrasi untuk menyelesaikan tugasnya. Satu periode
kepengurusan berjalan dengan baik, kami berusaha menyelesaikan tugas-tugas kami
sebaik-baiknya dan saling berkoordinasi melalui sosial media dan beberapa kali pertemuan
diluar acara IMAHAGI dan ketika ada kegiatan IMAHAGI yang terselenggara.

D. SUSUNAN KEPENGURUSAN
Susunan kepengurusan Biro Administrasi IMAHAGI Region III adalah sebagai berikut:
No Nama Keterangan Komisariat
1 Eva Putriany Ketua Biro AMIKOM
2 Maulidia Savira Chairani Anggota UGM

E. PROGRAM KERJA DAN REALISASI


1. PROGRAM KERJA YANG DI RENCANAKAN
Program kerja Biro Administrasi yang direncanakan dalam kepengurusan ini berjumlah
empat program kerja. Adapun pogram kerja tersebut adalah sebagai berikut.
1. Tertib Administrasi
2. Inventarisasi arsip dan asset IMAHAGI
3. Pembuatan SK
4. Pembuatan database mahasiswa Geografi se-regional III

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

5. Pembuatan database alumni


6. Rapat Kerja Wilayah
7. Rapat Koordinasi Wilayah

2. REALISASI PROGRAM KERJA


Realisasi program kerja yang dilaksanakan oleh biro administrasi adalah sebagai
berikut:
Program Kerja Tertib Administrasi
Penanggung
Maulidia Savira Chairani
Jawab
Sebuah organisasi harus memiliki tertib administrasi agar
tertata rumah tangga keadministrasiannya. Biro Administrasi
harus aktif dalam menjalankan tertib administrasi agar
Latar
internal IMAHAGI REGION III tertata dengan baik. Tertib
Belakang
administrasi ini berupa surat masuk, surat keluar. Adapun
Biro Administrasi telah membuat sebanyak (53) surat keluar
dan menerima surat masuk (3) surat
Tujuan Umum:
1. Memberikan gambaran mengenai pelaksanaan
kegiatan IMAHAGI Region III secara urut dan rinci
2. Sebagai wadah informasi kegiatan IMAHAGI Region
III
3. Sebagai sarana komunikasi IMAHAGI Region III

Tujuan Tujuan Khusus:


Kegiatan 1. Meningkatkan kualitas dan profesionalisme Biro
Administasi IMAHAGI Region III, sehingga mampu
mengelola kegiatan IMAHAGI Region III agar
optimal
2. Terkumpulnya data kegiatan dalam pelaksanaan
Administrasi
3. Menumbuhkan komitmen dan disiplin dalam
melaksanakan tugas oleh Biro Administrasi
Kondisional
Waktu dan
Satu periode kepengurusan IMAHAGI REGION III 2020-
Tempat
2021
Sasaran Pengurus wilayah dan anggota IMAHAGI Region III
Metode  Surat Undangan: mencari informasi dari komisariat
Kegiatan yang mengadakan kegiatan, membuat nomor surat,

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

memberi tanda-tangan dan cap IMAHAGI Region


III, menyebarkan surat digrup, direkap ke dalam tabel
data surat keluar.
 Surat Keputusan: menunggu konfirmasi perintah dari
Sekretaris Jenderal dan Koordinator Wilayah,
membuat nomor surat, memberi tanda-tangan dan cap
IMAHAGI Region III, direkap ke dalam tabel data
surat masuk.
 Surat perintah Koordinator Wilayah: menunggu
konfirmasi perintah dari Koordinator Wilayah,
membuat nomor surat, memberi tanda-tangan dan cap
IMAHAGI Region III, dikirim ke pihak yang
ditunjuk atau share digrup, direkap ke dalam tabel
data surat keluar.
 Surat permohonan: menunggu konfirmasi dari pihak-
pihak yang berwenang, membuat nomor surat,
memberi tanda-tangan dan cap IMAHAGI Region
III, dikirim ke pihak yang ditunjuk, direkap ke dalam
tabel data surat keluar .
Kuantitatif : Hingga akhir tahun periode kepengurusan, Biro
Administrasi telah mengeluarkan (53) surat keluar. Adapun
Indikator surat masuk yang diterima sebanyak (3)
Keberhasilan Kualitatif : Untuk pelaksanaannya, semua surat dapat
dikeluarkan dengan baik dan surat masukpun terekap dengan
baik.
Pencapaian biro administrasi dalam pertengahan periode
kurang koordinasi dengan staf yang lainnya terkait timeline
Pencapaian
acara. Meskipun pada akhirnya hal tersebut dapat ditangani
dengan baik.
Evaluasi Kelebihan:
1. Data surat masuk dan surat keluar tercatat dan
terkoordinir oleh Biro Administrasi
2. Informasi mengenai program kerja wilayah dapat
terpublikasi dengan baik.
3. Terarsipnya surat-surat dengan baik.
4. Menjamin terekamnya informasi yang terkandung
dalam data hasil dari proses pengadministrasian.
Kekurangan
1. Koordinasi yang memerlukan waktu dengan pihak yang
berkepentingan
2. Membuka data-data Biro Administrasi tahun lalu untuk

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

mencari informasi dan data NIK


3. Terdapat beberapa nomor surat yang tumpang tindih
1. Optimalisasi kinerja Biro Administrasi dalam
pembuatan surat dan adanya back up data
keadministrasian yang rapi.
2. Tanggap mengenai informasi yang diperlukan
Rekomendasi IMAHAGI REGION III sesuai kepentingan dalam
Selanjutnya hal keadministrasian
3. Maksimalkan komunikasi dengan staf yang lainnya.
4. Lebih lugas dan rinci dalam hal administrasi
5. Melakukan pengecekan dan rekap berkala pada data
administrasi
Anggaran
-
Dana
Dokumentasi Terlampir

Program Kerja Inventarisasi arsip dan asset IMAHAGI


Penanggung
Eva Putriany, Maulidia Savira Chairani
Jawab
Inventaris arsip berupa lembaran aktivitas organisasi,
Latar undangan, surat keputusan, laporan pertanggungjawaban
Belakang program kerja dan berkas-berkas pada kepengurusan yang
telah lalu, serta aset-aset Imahagi Region III
Tujuan Umum:
1. Menciptakan tertib administrasi
2. Pengamanan arsip dan aset Imahagi
3. Pengendalian dan pengawasan arsip

Tujuan Khusus:
1. Untuk menjaga ketertiban administrasi arsip yang
Tujuan
dimiliki
Kegiatan
2. Untuk memudahkan pengawasan dan pengendalian
arsip
3. Memberikan data dan informasi dalam rangka
memudahkan pengawasan dan pengendalian arsip
4. Menentukan keadaan arsip dan aset Imahagi (arsip
lama atau arsip baru) sebagai dasar untuk
penghapusannya
Kondisional
Waktu dan
Satu periode kepengurusan IMAHAGI REGION III 2020-
Tempat
2021

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Sasaran Arsip dan Aset (barang-barang) milik Imahagi


Metode Mendata arsip dan aset yang dimiliki IMAHAGI REGION
Kegiatan III pada awal periode dan akhir periode
Kuantitatif : Data yang dimiliki pada awal periode,
IMAHAGI REGION III memiliki jenis barang inventaris
Imahagi, yaitu LPJ, bendera, surat-surat, cap/stempel dan
tinta. Hingga akhir periode
Indikator
Keberhasilan
Kualitatif : Hingga akhir tahun periode kepengurusan Biro
Administrasi telah melaksanakan pengarsipan dan
penginventarisasian aset Imahagi dengan baik dibantu
koordinor wilayah dalam penyimpanannya
Pencapaian Arsip dan asset terdata dengan baik
Kelebihan:
1. Aset-aset yang dimiliki Imahagi Region III dapat
tersimpan dengan baik.

Kekurangan:
Evaluasi 1. Aset-aset IMAHAGI tidak memiliki kode
pengarsipan
2. Tidak semua aset dan arsip IMAHAGI terkumpul
dengan baik, karena antara koordinator wilayah
dengan biro administrasi membagi tugas untuk
menyimpan arsip dan asset IMAHAGI REGION III.
Rekomendasi
Pengecekan arsip dan aset secara berkala
Selanjutnya
Anggaran
-
Dana
Dokumentasi Terlampir

Program Kerja Pembuatan SK


Penanggung
Maulidia Savira Chairani
Jawab
Surat Keputusan diperlukan agar segala aktifitas kegiatan
Latar yang dilaksanakan menjadi legal. Karena itu sangat penting
Belakang adanya Surat Keputusan agar terciptanya kekuatan hukum
kegiatan dari organisasi yang dinaunginya
Tujuan Tujuan Umum:
Kegiatan Dibuat untuk memberikan acuan agar roda kepengurusan
organisasi dapat berjalan dengan baik.

Tujuan Khusus:

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Dibuat untuk mengatur dan menetapkan keputusan yang


telah dipertimbangkan dan ditetapkan oleh pejabat
berwenang.
Waktu dan Kondisional
Tempat Satu periode kepengurusan IMAHAGI REGION III 2020- 2021
Sasaran Pengurus Wilyah dan anggota IMAHAGI Region III.
Surat Keputusan : menunggu konfirmasi perintah dari
Sekretaris Jenderal atau Koordinator Wilayah, membuat
Metode
nomor surat, memberi tanda-tangan dan cap IMAHAGI
Kegiatan
Region III, direkap ke dalam tabel data surat keluar maupun
surat masuk
Kuantitatif : Selama satu kepengurusan hingga dibuat LPJ
ini, IMAHAGI REGIONAL III telah mengeluarkan (4) SK

Indikator Kualitatif : Biro Administrasi sering mengalami masalah


Keberhasilan dalam pembuatan SK dikarenakan kurangnya catatan
informasi penting dan pengalaman Biro Administrasi sendiri
sehingga banyak dibantu oleh Koordinator Wilayah dan juga
teman-teman Pengurus
Semua SK, baik SK yang dibuat oleh Region III maupun SK
Pencapaian yang diterima dari Sekretaris Jendral dapat terarsip dengan
baik.
Kelebihan:
1. Memungkinkan para anggota dan pengurus
mengetahui apa yang diharapkan dari SK tersebut.
2. Membantu dalam proses perencanaan dengan
membuat para pengurus menetapkan tujuan dan
sasaran.
3. Memperbaiki dengan membuat anggota dan pengurus
Evaluasi
memusatkan perhatiannya pada tujuan organisasi.
4. Membuat proses evaluasi lebih dapat disamakan
melalui pemusatan pada pencapaian tujuan tertentu.

Kekurangan:
1. Mencakup konsumsi waktu dan usaha yang cukup
besar.
1. Adanya pengarahan dari Koordinar wilayah maupun
Biro Administrasi IMAHAGI pusat dalam pembuatan
Rekomendasi SK
Selanjutnya 2. Kajian terkait aturan-aturan seperti (AD/ART,
GBHK, pola hauan kerja) sehingga dalam pembuatan
SK aturan dasar dari dibuatnya SK tersebut jelas

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Anggaran
-
Dana
Dokumentasi Terlampir

Program Kerja Pembuatan database mahasiswa Geografi se-regional III


Penanggung
Eva Putriany
Jawab
Berdasakan Draft Rekomendasi dari hasil Musyawarah
Wilayah pada periode sebelumnya, yaitu menjadi pusat
database pengurus dan keanggotaan IMAHAGI Region III
di seluruh komisariat, menjadi pusat pembuatan Nomor
Latar Induk Keanggotaan IMAHAGI Region III, maka
Belakang pengumpulan database Mahasiswa Geografi IMAHAGI
Region III dan juga pengurus wilayah yang berupa nama-
nama mahasiswa yang terdaftar dalam masing-masing
komisariat sangatlah penting, sehingga data tersebut dapat
digunakan sebagai penentuan NIK secara tersusun dan rapi.
Tujuan Umum:
1. Dapat memproses data menjadi suatu informasi yang
berguna bagi anggota dan pengurus IMAHAGI
Region III
2. Dapat mengelola data mahasiswa yang termasuk
anggota dan pengurus IMAHAGI Region III dengan
baik.
3. Ketersediaan informasi yang dapat meningkatkan
pelayanan terhadap pengguna terutama anggota dan
Tujuan pengurus IMAHAGI Region III
4. Mempercepat memperoleh informasi mengenai
Kegiatan anggota dan pengurus IMAHAGI Region III

Tujuan Khusus:
1. Dapat gambaran lebih rinci tentang pengelolaan data
mahasiswa yang termasuk anggota dan pengurus
IMAHAGI Region III
2. Dapat memahami konsep-konsep yang mendasari
terbentuknya sebuah database
3. Dapat membuat pola hubungan dan keterkaitan antar
data dalam sebuah tabel
Waktu dan Satu periode kepengurusan IMAHAGI REGION III 2020-
Tempat 2021

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Sasaran Semua mahasiswa aktif anggota IMAHAGI Region III


Database: meminta data dari komisariat-komisariat
Metode kemudian mengubah NIM menjadi NIK.
Kegiatan Meminta data pengurus wilayah melalui kepala masing-
masing biro.
Kuantitatif : Hingga akhir tahun periode kepengurusan, Biro
Administrasi dapat mengumpulkan database anggota aktif
dengan rincian, Komisariat UMS data mahasiswa tahun
2018 hingga tahun 2020 di Komisariat UNS, UMS, UNY,
Indikator UGM, IVET, UMP, UNIVET, UNWIDHA, UNNES dan
Keberhasilan AMIKOM.

Kualitatif : Hingga akhir tahun periode kepengurusan Biro


Administrasi mengumpulkan data yang kurang pada tahun
sebelumnya hingga data tahun 2020.
Pencapaian Merekap database setiap komisariat hingga tahun 2020
Kelebihan:
1. Dapat mengetahui identitas umum dari semua
anggota IMAHAGI Region III
2. Dapat mengetahui masa aktif kuliah dari semua
anggota IMAHAGI Region III
3. Dapat dijadikan sebagai suatu informasi mengenai
anggota IMAHAGI Region III
Evaluasi
4. Dapat menyeragamkan NIK untuk keperluan
kegiatan IMAHAGI REGION III

Kekurangan:
1. Sulit untuk mengetahui apakah anggota IMAHAGI
tesebut masih aktif atau tidak, karena keterbatasan
data.
Rekomendasi 1. Database di setiap komsat sebaiknya mulai
Selanjutnya dikumpulkan di awal periode.
Anggaran
-
Dana
Dokumentasi Terlampir

Program Kerja Pendataan alumni IMAHAGI Region III


Penanggung
Eva Putriany
Jawab
Latar Berdasakan saran dari RAKERWIL, jaringan alumni

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

merupakan hal yang penting. Karenanya diperlukan untuk


Belakang
memulai pendataan alumni IMAHAGI Region III
Tujuan Umum:
Mendata alumni IMAHAGI Region III agar jaringan alumni
Tujuan
terdata dengan baik
Kegiatan
Tujuan Khusus:
Memperkuat koneksi dengan alumni IMAHAGI Region III
Waktu dan Satu periode kepengurusan IMAHAGI REGION III 2020-
Tempat 2021
Sasaran Alumni IMAHAGI periode 2019-2020
Metode Membuat database : Mencari data dan kontak alumni
Kegiatan IMAHAGI Region III periode 2019-2020
Indikator Tercatatnya database seluruh alumni IMAHAGI Region III
Keberhasilan periode 2019-2020
Pencapaian Membuat form pencatatan database alumni
1. Biro Admin tidak memiliki kontak ataupun koneksi
Evaluasi pada alumni IMAHAGI periode 2020
2. Form tidak dapat disebarkan dengan baik
1. Dalam proses penyebaran formnya dibantu oleh
Pengurus Wilayah lain.
Rekomendasi 2. Pengurus wilayah tiap periodenya mengumpulkan
kontak dan databasenya kemudian diserahkan kepada
Selanjutnya periode berikutnya sebelum purna tugas, sehingga
pengumpulan database alumni ini kolektif disetiap
periode.
Anggaran
-
Dana
Dokumentasi -

Program Kerja Rapat Kerja Wilayah (RAKERWIL)


Penanggung
Eva Putriany
Jawab
Latar Rapat Kerja Wilayah (RAKERWIL) IMAHAGI
Belakang Regional III periode 2020-2021 merupakan salah satu
program kerja yang berada dibawah naungan Biro
Administrasi . RAKERWIL ini merupakan program kerja

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

pertama yang dilaksanakan setelah adanya pergantian


kepengurusan. Pada RAKERWIL kegiatan yang
dilaksanakan adalah pemaparan program kerja (PROKJA)
masing-masing biro serta pengesahan program kerja tersebut
dan pelantikan pengurus wilayah IMAHAGI Regional III
periode 2020-2021.
Tujuan umum:
1. Melantik pengurus wilayah baru periode 2020-2021
2. Membahas program kerja IMAHAGI Region III
Tujuan periode 2020-2021
3. Mengesahkan program kerja yang telah dibentuk
Kegiatan
Tujuan khusus:
1. Memberikan program kerja yang lebih baik dan lebih
bermanfaat bagi IMAHAGI
Waktu dan Sabtu, 28 November 2020
Tempat Komisariat AMIKOM Yogyakarta
Sasaran Semua pengurus wilayah IMAHAGI Region III
RAKERWIL dilaksanakan secara offline dan online dihadiri
oleh seluruh komisariat dan perwakilan dari setiap bironya.
Metode
Sifatnya musyawarah mufakat dengan metode diskusi yang
Kegiatan
melibatkan seluruh peserta dan bergantian untuk
memaparkan program kerja
Kuantitatif : Dihadiri oleh seluruh komisariat dan seluruh
biro IMAHAGI Region III
Indikator
Keberhasilan
Kualitatif : Terbentuknya program kerja, juga koordinasi
yang baik antar bironya.
Pencapaian Program kerja terbentuk dengan baik.
Evaluasi -
Rekomendasi
-
Selanjutnya
Anggaran
-
Dana
Dokumentasi Terlampir

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Program Kerja Rapat Koordinasi Wilayah (RAKORWIL)


Penanggung
Maulidia Savira Chairani
Jawab
Forum pembahasan progres dan evaluasi setiap
Latar
program kerja oleh masing-masing Biro di IMAHAGI
Belakang
Regional III.

Tujuan 1. Mengkoordinasikan setiap program kerja


2. Melakukan evaluasi program kerja yang sudah
Kegiatan dilaksanakan
Waktu dan Minggu, 18 April 2021
Tempat Dalam jaringan
Pengurus wilayah IMAHAGI Region III dan ketua
Sasaran
komisariat.
Melakukan rapat koordinasi dengan semua ketua biro dan
Metode
pengurus wilayah yang terpilih sebagai panitia pelaksana
Kegiatan
untuk emmatangkan persiapan Rakorwil di dalam jaringan.
Kuantitatif : Dihadiri oleh minimal setengah dari pengurus
wilayah IMAHAGI Regional III dan tamu undangan
Indikator perwakilan setiap komisariat IMAHAGI Regional III.
Keberhasilan
Kualitatif : Terbentuknya program kerja, juga koordinasi
yang baik antar biro dna komisariat.
Pencapaian Terlaksana dengan baik
Evaluasi Waktu pelaksanaan terlalu lama
Rekomendasi Waktu pelaksanaan rapat koordinasi wilayah dapat
dipersingkat dengan lebih mempersiapkan bahan presentasi
Selanjutnya dan rangkaian acara, serta partisipasi peserta.
Anggaran
-
Dana
Dokumentasi Terlampir

F. ANALISA DAN PROYEKSI BIRO/BIDANG KEDEPANNYA


Berdasarkan pada aturan yang ada dalam IMAHAGI didalam AD/ART, GBHK,
pola haluan kerja atau aturan lainnya yang telah membahas mengenai Biro Administrasi,
proyeksi kami dengan adanya perbaikan dalam laporan pertanggungjawaban ini, Biro
Administrasi lebih paham mengenai tugas dan wewenang Biro Administrasi yang sudah

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

tersusun rapi dalam hukum atau ketetapan yang sudah disepakati dalam forum-forum besar
IMAHAGI. Biro Administrasi juga akan membuat beberapa catatan terkait kerja Biro
Administrasi sebagai pengingat untuk diberikan kepada Biro Adminstrasi selanjutnya.

G. REKOMENDASI
1. Peraturan terkait asset-asset dan acuan dalam kegiatan administrasi IMAHAGI perlu
diadakan.
2. Pengumpulan dan merapikan data yang dimiliki IMAHAGI REGIONAL III oleh Biro
Administrasi yang nantinya diturunkan ke Biro Administrasi periode selanjutnya.
3. Lebih memperhatikan database administrasi sebagai acuan administrativ untuk
pelaksanaan berbagai program kerja biro lainnya.
4. Koordinasi antara kabiro dan staf Biro Administrasi perlu ditingkatkan.
H. PENUTUP
Usaha kami untuk melaksanakan kewajiban dalam Biro Administrasi sudah
mencapai puncaknya. Kepengurusan IMAHAGI REGION III akan terus berlanjut, besar
harapan kami orang-orang terbaiklah yang akan memimpin dalam kepengurusan
IMAHAGI REGION III nantinya.
Demikian laporan pertanggungjawaban yang telah kami buat, kami turut bangga
dapat berpartisipasi dalam organisasi ini dan terimakasih atas pengalaman serta dukungan
dari segala pihak selama ini.

Wassalammualaikum warahmatullahi wabarakatuh

Yogyakarta,
Kepala Biro Administrasi
Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia
IMAHAGI REGIONAL III

Eva Putriany
(Universitas Amikom Yogyakarta)
NIK. IMAHAGI./III.010/0064

Maulidia Savira Chairani

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

(Universitas Gadjah Mada)


NIK. IMAHAGI./III.006/2752

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

LAMPIRAN
LAMPIRAN SURAT MASUK
SURAT MASUK BIRO ADMINISTRASI
PENGURUS WILAYAH
IMAHAGI REGIONAL III JABAGTENG DAN DIY
PERIODE 2020 – 2021

NO TANGGAL NOMOR SURAT LAMP HAL


PENGANGKATAN
PENGURUS WILAYAH
14 November 020/SKP/PB/IMAHAGI/XI/20 REGIONAL III
1. 1 bendel
2020 20 IKATAN MAHASISWA
GEOGRAFI INDONESIA
PERIODE 2020 -2021
25 Januari 197/EXP/EKS/OGN21/BEM/I/ Pemberitahuan kegiatan
2. 2 lembar
2021 2021 pameran
Undangan partisipasi
pembukaan konferensi of
2 the new Jean Monnet Centre
3. 21 Mei 2021 -
halaman of Excellence on Climate
Justice di University of
Padua

LAMPIRAN SURAT KELUAR


SURAT KELUAR BIRO ADMINISTRASI
PENGURUS WILAYAH
IMAHAGI REGIONAL III JABAGTENG DAN DIY
PERIODE 2020 – 2021

NO TANGGAL NOMOR SURAT LAMP HAL


Permohonan Penerbitan SK
26 Oktober
1. 001/SP/PW.III/IMAHAGI/X/2020 1 bendel Pengurus Wilayah
2020
IMAHAGI REGIONAL III
09 November Surat Keterangan Aktif
2. 02/SKT/PW.III/IMAHAGI/XI/2020 -
2020 Organisasi
19 November
3. 03/SU/PW.III/IMAHAGI/XI/2020 - Surat Undangan Rakerwil
2020
HASIL RAPAT KERJA
WILAYAH REGIONAL III
5 Januari
4. 04/SK/PW.III/IMAHAGI/I/2021 - IKATAN MAHASISWA
2021
GEOGRAFI INDONESIA
PERIODE 2020-2021
5. 17 Januari 05/SKT/PW.III/IMAHAGI/I/2020 - Serifikat Panitia Lokal

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

2021 Rakerwil
Surat Undangan Seminar
23 Januari
6. 06/SU/PW.III/IMAHAGI /I/2021 Geografi Biro Penelitian dan
2021
Pendidikan
24 Januari Surat Peminjaman Akun Zoom
7. 07/SPV/PW.III/IMAHAGI /I/2021 1 lembar
2021 Meeting
24 Januari Surat Permohonan Sambutan
8. 08/SPV/PW.III/IMAHAGI /I/2021 -
2021 Kegiatan Upgrading SARANA
Surat Permohonan menjadi
24 Januari
9. 09/SPV/PW.III/IMAHAGI /I/2021 - Pembicara Kegiatan
2021
Upgrading SARANA
Sertifikat Panitia Seminar
3 Februari
10. 10/SKT/PW.III/IMAHAGI/II/2021 Geografi Biro Penelitian dan
2021
Pendidikan
Surat Undangan Diskusi
8 Februari
11. 11/SU/PW.III/IMAHAGI/II/2021 - Kelmuan IMAHAGI Region
2021
III
8 Februari
12. 12/SKT/PW.III/IMAHAGI/II/2021 Sertifikat Panitia SARANA
2021
10 Februari Surat Pernyataan Pemalsuan
13. 13/SPN/PW.III/IMAHAGI/II/2021 -
2021 Poster Donasi IMAHAGI
Sertifikat Panitia Diskusi
14 Februari
14. 14/SKT/PW.III/IMAHAGI/II/2021 - Keilmuan IMAHAGI Region
2021
-III
20 Februari Sertifikat Panitia Geografi
15. 15/SKT/PW.III/IMAHAGI /II/2021 -
2021 Mengabdi
21 Februari Surat Keterangan Aktif
16. 15/SKT/PW.III/IMAHAGI /II/2021 -
2021 Organisasi
21 Februari Surat Keterangan Aktif
17. 16/SKT/PW.III/IMAHAGI /II/2021 -
2021 Organisasi
Surat Undangan Bedah SOP
18. 5 Maret 2021 17/SU/PW.III/IMAHAGI/III/2021 1 bundel
PKMM-TD dan PKMMGI-TM
Serifikat Panitia Bedah SOP
19 5 Maret 2021 17/SKT/PW.III/IMAHAGI/III/2021 -
PKMM-TD dan PKMMGI-TM
23 Maret 3 Press Release Pemalsuan
20. 18/ SE/PW.III/IMAHAGI/III/2021
2021 halaman Poster Donasi IMAHAGI
11 April
21. 19/SU/PW.III/IMAHAGI/IV/2021 - Surat Undangan Rakorwil
2021
Surat Keterangan Aktif
22. 27 Juni 2021 20/SKT/ PW.III/IMAHAGI /VI/2021 -
Organisasi
Surat Keterangan Aktif
23. 27 Juni 2021 21/SKT/ PW.III/IMAHAGI /VI/2021 -
Organisasi
Surat Keterangan Aktif
24. 27 Juni 2021 22/SKT/ PW.III/IMAHAGI /VI/2021 -
Organisasi
25. 30 Juni 2021 23/SKT/ PW.III/IMAHAGI /VI/2021 - Surat Keterangan Aktif

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Organisasi
Surat Undangan Diskusi
26. 13 Juli 2021 24/SU/PW.III/IMAHAGI/VII/2021 -
Geopolitik
1 Surat Peminjaman Akun Zoom
27. 13 Juli 2021 25/SPV/PW.III/IMAHAGI/VII/2021
halaman Meeting
1
28. 21 Juli 2021 26/SU/PW.III/IMAHAGI/VII/2021 Surat Undangan PKMMGI-TM
halaman
29. 21 Juli 2021 27/SKT/PW.III/IMAHAGI/VII/2021 - Sertifikat Diskusi Geopolitik
Surat Undangan Rapat
30. 22 Juli 2021 28/SU/PW.III/IMAHAGI/VII/2021 -
SWALIBA
Surat Permohonan Pemateri
31. 26 Juli 2021 29/SPV/PW.III/IMAHAGI/VII/2021 1 bandel
PKMMGI-TM
Surat Permohonan Tim Penilai
32. 26 Juli 2021 30/SPV/PW.III/IMAHAGI/VII/2021 1 bandel
PKMMGI-TM
Surat Keputusan Tim Penilai
33. 27 Juli 2021 31/SK/PW.III/IMAHAGI/VII/2021 -
PKMMGI-TM
Surat Permohonan Sponsorship
34. 27 Juli 2021 32/SPV/PW.III/IMAHAGI/VII/2021 1 bandel
PKMMGI-TM
3 Agustus Surat Pernyataan Pelaksanaan
35. 33/SPN/PW.III/IMAHAGI/VIII/2021 -
2021 PKMMGI-TM
7 Agustus
36. 34/SPV/PW.III/IMAHAGI/VIII/2021 - Surat Peminjaman Alat
2021
10 Agustus
37. 35/SKT/PW.III/IMAHAGI/VIII/2021 - Sertifikat PKMMGI-TM
2021
13 Agustus
38. 36/SU/PW.III/IMAHAGI/VIII/2021 - Surat Undangan Tilik Komsat
2021
13 Agustus Surat Peminjaman Zoom
39. 37/SPV/PW.III/IMAHAGI/VIII/2021 1 bandel
2021 Meeting
21 September Surat Undangan IMAHAGI
40. 38/SU/PW.III/IMAHAGI/IX/2021 -
2021 DAYS
25 September Surat Undangan IMAHAGI
41. 39/SU/PW.III/IMAHAGI/IX/2021 -
2021 DAYS
30 September Surat Pengajuan Kongres Luar
42. 40/SPV/PW.III/IMAHAGI/IX/2021 -
2021 Biasa
Surat Permohonan Steering
12 Oktober
43. 41/SPV/PW.III/IMAHAGI/X/2021 - Committee Musyawarah
2021
Wilayah XV
Surat Permohonan Badan
12 Oktober
44. 42/SPV/PW.III/IMAHAGI/X/2021 - Pekerja Musyawarah Wilayah
2021
XV
17 Oktober
45. 43/SKT/PW.III/IMAHAGI/X/2021 - Sertifikat SWALIBA
2021
Surat Keputusan Badan
21 Oktober
46. 044/SKP/IMAHAGI/PW.III/X/2021 - Pekerja Musyawarah Wilayah
2021
XV

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Surat Keputusan Steering


21 Oktober
47. 045/SKP/IMAHAGI/PW.III/X/2021 - Committee Musyawarah
2021
Wilayah XV
21 Oktober
48. 46/ SPV/PW.III/IMAHAGI/X/2021 - Surat Peminjaman Proyektor
2021
23 Oktober Surat Undangan Musyawarah
49. 47/ SU/PW.III/IMAHAGI/X/2021 -
2021 Wilayah XV
23 Oktober
50. 48/ SPV/PW.III/IMAHAGI/X/2021 - Surat Peminjaman Alat
2021
26 Oktober Surat Keterangan Aktif
51. 49/SKT/PW.III/IMAHAGI/X/2021 -
2021 Organisasi
26 Oktober
52. 50/SKT/PW.III/IMAHAGI/X/2021 - Sertifikat Pengurus Wilayah
2021
26 Oktober Sertifikat Panitia Lokal
53. 51/SKT/PW.III/IMAHAGI/X/2021 -
2021 Musyawarah Wilayah XV

LAMPIRAN DATA INVENTARISASI ASET IMAHAGI REGION III

NO NAMA BARANG JUMLAH KONDISI


1. LPJ Musywil 2011 1 -
2. LPJ Musywil 2012 1 -
3. LPJ Musywil 2013 1 Baik
4. LPJ Musywil 2014 1 Baik
5. LPJ IMAHAGI 1 Baik
6. LPJ Musywil 2015 1 Baik
7. LPJ Musywil 2016 1 Baik
8. LPJ Musywil 2017 1 Baik
9. Stempel IMAHAGI 2 Baik
10. Tinta IMAHAGI 1 Baik
11. Bendera IMAHAGI 1 Baik

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Lampiran Gambar

(LPJ Musywil 2013) (LPJ Musywil 2014)

(LPJ Musywil 2015) (LPJ Musywil 2016)

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

(LPJ IMAHAGI) (LPJ MUSYWIL 2017)

(STEMPEL)

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

(TINTA) (BENDERA)

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

LAMPIRAN SURAT KEPUTUSAN

SURAT KEPUTUSAN
KOORDINATOR WILAYAH
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGIONAL III
N0.004/SK/PW.III/IMAHAGI/I/2021
TENTANG
HASIL RAPAT KERJA WILAYAH REGIONAL III
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA
PERIODE 2020-2021

Dengan rahmat Tuhan Yang Maha Esa, Koordinator Wilayah Ikatan Mahasiswa Geografi
Indonesia (IMAHAGI) Regional III:
Menimbang : Bahwa perlunya Laporan Hasil Rapat Kerja Wilayah IMAHAGI
Regional III periode 2020-2021
Mengingat : Adanya Laporan Hasil Rapat Kerja Wilayah IMAHAGI
Regional III periode 2020-2021
Memperhatikan : Hasil pembahasan Laporan Hasil Rapat Kerja Wilayah IMAHAGI
Regional III periode 2020-2021
MEMUTUSKAN:
Menetapkan : 1. Mengesahkan Laporan Hasil Rapat Kerja Wilayah IMAHAGI
Regional III periode 2020-2021
2. Ketetapan ini berlaku sejak ditetapkan dan dapat ditinjau
kembali saat ada kekeliruan
Ditetapkan di : Yogyakarta
Tanggal : 5 Januari 2021

Koordinator Wilayah
IMAHAGI Regional III

Adira Savitri
NIK. IMAHAGI/III.006/1887

SURAT KEPUTUSAN
KOORDINATOR WILAYAH
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
NO. 031/SKP/IMAHAGI/PW.III/VII/2021

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

TENTANG
PENGANGKATAN TIM PENILAI PKMMGI-TM

Dengan rahmat Tuhan Yang Maha Esa, Koordinator Wilayah Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)
Region III :
Menimbang : 1. Bahwa Biro Pemberdayaan Organisasi membutuhkan adanya Tim Penilai
yang bertugas untuk menilai aktivitas peserta selama berlangsungnya acara
PKMMGI-TM.
Adanya Tim Penilai yang dapat membantu meningkatkan keaktifan peserta PKMMGI-TM.
Mengingat : 1. Anggaran Dasar Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia BAB II ASAS DAN
TUJUAN dan BAB III SIFAT, STATUS DAN FUNGSI.
Garis Besar Haluan Kerja IMAHAGI BAB III Pola Haluan Kerja Panjang. Garis Besar Haluan
Kerja IMAHAGI BAB III Pola Haluan Kerja Panjang.
Program Kerja dan Program Kegiatan Pengurus Wilayah IMAHAGI Periode 2021. Koordinasi Pengurus Wilayah
IMAHAGI Region III dengan Komisariat Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS).
Memperhatikan : Perlunya Tim Pengawas, Panitia dan Tim Penilai PKMMGI-TM pada Program
Kerja Biro Pengembangan Organisasi IMAHAGI Region III.

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Pengangkatan Tim Penliai PKMMGI-TM 2021
Kedua : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Diputuskan di Semarang,
Pada hari : Selasa
Tanggal : 27 Juli 2021

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


KATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email: imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Koordinator Wilayah
IMAHAGI Regional III

Adira Savitri
NIK. IMAHAGI/III.006/1887

SURAT KEPUTUSAN
KOORDINATOR WILAYAH
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI
INDONESIA REGIONAL III
NO. 044/SKP/IMAHAGI/PW.III/X/2021
TENTANG
PENGESAHAN BADAN PEKERJA
MUSYAWARAH WILAYAH XV
IMAHAGI REGIONAL III
Dengan rahmat Tuhan Yang Maha Esa, Koordinator Wilayah Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia
(IMAHAGI) Regional III :
Menimbang : Bahwa Badan Pekerja (BP) merupakan tim kerja yang dibentuk untuk
melaksanakan Musyawarah Wilayah XV IMAHAGI REGION III yang
dilaksanakan di Universitas Gadjah Mada.
Mengingat : 1. Anggaran Dasar Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI) BAB V
Pasal 10
2. Anggaran Rumah Tangga Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia
(IMAHAGI) BAB II Pasal 7
3. Garis Besar Halauan Kerja IMAHAGI Regional III
4. Musyawarah Wilayah 2016 IMAHAGI Regional III Jabagteng
Nomor 11/KEP/MUSYWIL/IMAHAGIREGIII/2017.
Memperhatikan : Perlunya Badan Pekerja untuk Musyawarah Wilayah XV IMAHAGI REGIONAL
III

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION - www.imahagiregion3.org www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Pengesahan nama-nama yang terlampir untuk menjadi Badan Pekerja pada
Musyawarah Wilayah XV Region III pada tanggal 27-28 Oktober 2021 via daring
Google meet/zoom.
Kedua : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Diputuskan di Semarang,
Pada hari : Selasa
Tanggal : 19 Oktober 2021

Koordinator Wilayah
IMAHAGI Regional III

Adira Savitri
NIK. IMAHAGI/III.006/1887

SURAT KEPUTUSAN
KOORDINATOR WILAYAH
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI
INDONESIA REGIONAL III
NO. 045/SKP/IMAHAGI/PW.III/X/2021
TENTANG
PENGESAHAN STEERING
COMMITTEE MUSYAWARAH
WILAYAH XV IMAHAGI REGIONAL III
Dengan rahmat Tuhan Yang Maha Esa, Koordinator Wilayah Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia
(IMAHAGI) Regional III :
Menimbang : Steering Committee merupakan tim yang berisikan demisioner pengurus wilayah
IMAHAGI Region III yang membimbing Badan Pekerja dalam menjalankan
tugas, memberi masukan dan saran dalam forum A dan B, serta membimbing
forum pemilihan Koordinator Wilayah pada Musyawarah Wilayah XV
IMAHAGI Region III yang dilaksanakan di Universitas Gadjah Mada.
Mengingat : 1. Anggaran Dasar Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI) BAB V
Pasal 10
2. Anggaran Rumah Tangga Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia
Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

(IMAHAGI) BAB II Pasal 7


3.Garis Besar Halauan Kerja IMAHAGI Regional III
4. Musyawarah Wilayah 2016 IMAHAGI Regional III Jabagteng
Nomor 11/KEP/MUSYWIL/IMAHAGIREGIII/2017.
Memperhatikan : Perlunya Badan Pekerja untuk Musyawarah Wilayah XV IMAHAGI REGIONAL
III

MEMUTUSKAN
Menetapkan :

Pertama : Pengesahan nama-nama yang terlampir untuk menjadi Badan Pekerja pada
Musyawarah Wilayah XV Region III pada tanggal 27- 28 Oktober 2021 via
daring Google meet/zoom.

Kedua : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Diputuskan di Semarang,
Pada hari : Rabu
Tanggal : 20 Oktober 2021

Koordinator Wilayah
IMAHAGI Regional III

Adira Savitri
NIK. IMAHAGI/III.006/1887

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III


LAMPIRAN SUSUNAN KEPENGURUS WILAYAH IMAHAGI REGION III

Koordinator Wilayah Adira Savitri UNNES IMAHAGI/III.006/1887

Eva Putriany AMIKOM IMAHAGI/III.010/62


Biro Adminitrasi
Maulidia Savira Chairani UGM IMAHAGI/III.005/2752

Diana Eka Pertiwi  UNNES IMAHAGI/III.006/1782


Biro Keuangan 
Desri Wahyuni AMIKOM IMAHAGI/III/10/83

Hidayah Almasari  UGM  IMAHAGI/III.005/2409

Ahmad Ilham Romadhoni UGM IMAHAGI/III.005/2669

Bayu Aji Himawan  UNNES IMAHAGI/III.006/1880

Januar Wijaya UNNES IMAHAGI/III.006/2053

Alam Maulana Baru UMS IMAHAGI./III/I/1330

Yoga Budi Prasetyo UMS IMAHAGI./III/I/1746


Biro Pengembangan
Organisasi Bagas Syarifudin UNY IMAHAGI/III.004/1047

Mila Kholidatun Nikmah UNY IMAHAGI/III.004/1000

David Dimas Aditya UNY IMAHAGI/III.004/1083

Evrina Rakhmanita UNS IMAHAGI/III.003/11579

Riska Nur Azizah UNS IMAHAGI/III.003/11626

Muhamad Mahdiyyul IMAHAGI/III.003/11525


UNS
Qolbi 

Biro Pendidikan dan Dewi Setianingsih  UGM IMAHAGI/III.005/2587


Penelitian 
Sri Utami UGM IMAHAGI/III.005/2709

Khrisna Wasista IMAHAGI/III.005/2693


UGM
Widantara

Vita Fatimah  UNNES IMAHAGI/III.006/1882

Arika Fadhilah UNNES IMAHAGI/III.006/1879

Prisma Tia Ningrum UNNES IMAHAGI/III.006/2082

Febbiana Dewi UNIVET  IMAHAGI/III.009/1117


Dhea Cindy Vanesya UNIVET  IMAHAGI/III.009/1115

Rizki Meiliana UMP IMAHAGI/III.008/443

Annisa Qolbi Rahmah UMP IMAHAGI/III.008/487

Ferdi Pratama UMS  IMAHAGI./III/I/1672

Puspita Yulian Nindyasari UNS IMAHAGI/III.003/11618

Hilyatun Nissa UNNES IMAHAGI/III.006/2017

Fildzah Badzlina  UNNES IMAHAGI/III.006/1739

‘Ula Haydaroh  UNNES IMAHAGI/III.006/1872

Ahsan Afifudin UNNES IMAHAGI/III.006/2034

Farras Abdur Rahim  UMS IMAHAGI./III/I/1569

Ria Puspitasari UMS IMAHAGI./III/I/1392

Biro Pengabdian IMAHAGI./III/I/2196


Yunita Miftakhunisa UMS
Masyarakat 
Rizky Dikki Pradana UNY IMAHAGI/III.004/1062

Muhammad Tito UNY IMAHAGI/III.004/0958

Rizaldy Hilmy Sagito UNS IMAHAGI/III.003/11628

Nova Bertha Amadea IVET IMAHAGI/III.007/1076

David Hario Utomo UNIVET  IMAHAGI/III.009/1110

Yusri Aby Ridho K UGM IMAHAGI/III.005/2600

Afkari Zulaiha IMAHAGI/III.004/1035


UNY
Rahmadiani

Andriana Hetty IMAHAGI/III.006/1753


UNNES
Cahyaningtyas 

Siti Nur Hasna Khofifah UNNES IMAHAGI/III.006/1990


Biro Komunikasi dan
Informasi  Naufal Mas’ud UMS IMAHAGI./III/I/1667

Erlynna Aisyah Wardani  UMP IMAHAGI/III.008/460

Syifa Hana Agristya UGM IMAHAGI./III/I/1667

Nabilah Luthfatur IMAHAGI/III.005/2616


UGM
Rohmah
Restu Pringgondani AMIKOM IMAHAGI/III/10/72

Dwi Rahayu Anjarwati AMIKOM IMAHAGI/III/10/65

Wahyu Dwi Setyawan  AMIKOM IMAHAGI/III/10/43

LAMPIRAN HASIL RAKER

PROGRAM KERJA
HASIL RAPAT KERJA IMAHAGI 2020/2021
AMIKOM

Sabtu, 28 November 2020

BIRO ADMINISTRASI
1. Tertib Administrasi
2. Inventarisasi arsip dan asset IMAHAGI
3. Pembuatan SK
4. Pembuatan database mahasiswa Geografi se-regional III
5. Pendataan alumni

BIRO KEUANGAN
1. Iuran rutin (per komsat)
2. IMAHAGI Store (Dana Usaha)
3. Transparansi Keuangan
Saat rapat koordinasi

BIRO PENGEMBANGAN ORGANISASI


1. RAKSAKA: Rapor Kinerja Situasi Keanggotaan 
2. PARAHITA: Partisipati aktif himpunan tiap komsat
3. SARANA: Saling rajut dinamika
4. IMAHAGI DAY 
5. BASO ME AYAM JOS: Bedah SOP PKMMTD & PKMMTM
6. LDDI: Ajang kenalan mahasiswa baru per komsat
7. PKMMMGI-TM
8. Virtual Gathering 
9. Musyawarah wilayah

BIRO PENELITIAN DAN PENDIDIKAN


1. SWALIBA : Sekolah Berwawasan Lingkungan dan Mitigasi Bencana
2. Artikel ilmiah: Kajian Strategis dan artikel berita
3. Seminar Geografi
4. Infografis artikel 
5. Podcast diskusi keilmiahan seputar IMAHAGI

BIRO PENGABDIAN MASYARAKAT


1. Geografi Mengabdi: Februari 2021 minggu 4 
2. Sedekah Insan Geografi: kondisional
3. I CARE DARING: Juli 2021 minggu 2
I CARE OFFLINE : September 2021 minggu 4

BIRO KOMINFO
1. Pengelolaan sosial media IMAHAGI : kondisional

LAMPIRAN HASIL RAKORWIL

PROGRAM KERJA
HASIL RAPAT KOORDINASI WILAYAH IMAHAGI 2020/2021
Minggu, 18 April 2021

BIRO ADMINISTRASI
1. Tertib Administrasi terlaksana
2. Inventarisasi arsip dan asset IMAHAGI terlaksana
3. Pembuatan SK terlaksana
4. Pembuatan database mahasiswa Geografi se-regional III terlaksana
5. Pendataan alumni belum terlaksana
6. Rapat kerja wilayah terlaksana
7. Rapat koordinasi wilayah terlaksana

BIRO KEUANGAN
1. Iuran rutin (per komsat) terlaksana
2. IMAHAGI Store (Dana Usaha) terlaksana
3. Transparansi Keuangan saat rapat koordinasi terlaksana
BIRO PENGEMBANGAN ORGANISASI
1. RAKSAKA: Rapor Kinerja Situasi Keanggotaan terlaksana
2. PARAHITA: Partisipati aktif himpunan tiap komsat terlaksana
3. SARANA: Saling rajut dinamika terlaksana
4. IMAHAGI DAY belum terlaksana
5. BASO ME AYAM JOS: Bedah SOP PKMMTD & PKMMTM terlaksana
6. LDDI: Ajang kenalan mahasiswa baru per komsat belum terlaksana
7. PKMMMGI-TM belum terlaksana
8. Virtual Gathering belum terlaksana
9. Musyawarah wilayah belum terlaksana

BIRO PENELITIAN DAN PENDIDIKAN


1. SWALIBA : Sekolah Berwawasan Lingkungan dan Mitigasi Bencana belum
terlaksana
2. Artikel ilmiah: Kajian Strategis dan artikel berita terlaksana
3. Seminar Geografi terlaksana
4. Infografis artikel terlaksana
5. Podcast diskusi keilmiahan seputar IMAHAGI terlaksana

BIRO PENGABDIAN MASYARAKAT


1. Geografi Mengabdi: Februari 2021 minggu 4 terlaksana
2. Sedekah Insan Geografi: kondisional terlaksana
3. I CARE DARING: Juli 2021 minggu 2 belum terlaksana
I CARE OFFLINE : September 2021 minggu 4 belum terlaksana

BIRO KOMINFO
1. Pengelolaan sosial media IMAHAGI : kondisional terlaksana

LAPORAN
PERTANGGUNG JAWABAN BIRO KEUANGAN
A. PENDAHULUAN
Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh
Salam sejahtera untuk kita semua
Pertama-tama, kami ucapkan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah
senantiasa memberikan nikmat dan karunia-Nya kepada kami, sehingga kami dapat
menyusun laporan pertanggungjawaban ini. Kedua, sholawat dan salam semoga selalu
tercurah kepada Nabi Muhammad SAW.
Sebuah organisasi akan berjalan dengan baik apabila terdapat ketersediaan
sumber daya manusia yang memadai dan tersedianya kebutuhan dana sangat
diperlukan guna mempermudah jalannya suatu kegiatan progam kerja yang telah
direncanakan Sehingga diperlukan adanya seseorang yang mampu mengelola dan
bertanggungjawab atas manajemen keuangan yang ada dilingkup organisasi.
Bertanggungjawab akan keuangan di suatu organisasi tidaklah mudah apabila
dilakukan seorang diri, sehingga diperlukan adanya tim keuangan. IMAHAGI Region
III memiliki Biro Keuangan yang bertugas sebagai pengelola dan penanggungjawab
keuangan, berupa pemasukan dan pengeluaran dalam lingkup organisasi IMAHAGI
Region III dan melakukan pembukuan secara transparan dalam rangka melaksanakan
amanah.
Tiada gading yamg tak retak, begitu pula kami Biro Keuangan. Dalam
menjalankan amanah ini kami pastinya tidak luput dari berbagai kekurangan baik
yang tampak maupun yang tidak tampak. Satu periode masa kepengurusan Biro
keuangan IMAHAGI Regional III 2020-2021 ini memang bukan hal yang mudah
dijalankan karena adanya berbagai kendala yang baik internal maupun eksternal Biro
Keuangan. Hal ini menjadi sebuah tantangan bagi kami dalam menjalankan amanah
besar sebagai Biro keuangan IMAHAGI Regional III. Dengan ini, kami susun laporan
pertanggungjawaban atas program kerja yang telah direncanakan selama satu tahun
periode kepengurusan.

B. ALUR KOORDINASI
Koordinator Wilayah IMAHAGI Region III

BIRO KEUANGAN PB

Region III
BIRO KEUANGAN IMAHAGI

Pengurus Wilayah

Komisariat

C. KONDISI OBJEKTIF BIRO


Dalam Surat Keputusan Sekretaris Jendral IMAHAGI
No.020/SKP/PB/IMAHAGI/XI/2020, menghasilkan susunan pengurus Biro
Keuangan IMAHAGI Regional III sebagai berikut :
Biro Keuangan I : Diana Eka Pertiwi (UNNES)
Biro Keuangan II : Desri Wahyuni (AMIKOM)
Pada satu periode ini, susunan dan struktur personalia Biro Keuangan tidak
mengalami perubahan. Keaktifan kinerja Biro Keuangan sendiri memang belum
maksimal, dikarenakan adanya kendala internal biro seperti kendala dalam
komunikasi antar sesama anggota Biro Keuangan karena kesibukan di komisariat dan
akademi masing-masing.

D. SUSUNAN KEPENGURUSAN
Susunan internal Biro Keuangan Imahagi Regional III periode 2019/2020
berdasarkan Surat Keputusan Sekretaris Jenderal IMAHAGI
No.020/SKP/PB/IMAHAGI/XI/2020 adalah sebagai berikut :
No Nama Keterangan Komisariat
1 Diana Eka Pertiwi Kepala Biro Universitas Negeri Semarang
2 Desri Wahyuni Staff Universitas AMIKOM Yogyakarta

E. PROGRAM KERJA DAN REALISASI


1. PROGRAM KERJA YANG DI RENCANAKAN
 Iuran Komsat
 IMAHAGI Store
 Transparansi Keuangan
2. REALISASI PROGRAM KERJA
a. IURAN KOMSAT
Program Iuran Komsat
Kerja
Penanggung Desri Wahyuni
Jawab
Latar Iuran Komsat merupakan iuran yang dilakukan setiap bulan
Belakang sebesar Rp 25.000,00 untuk setiap komisariat sesuai dengan
kesepakatan pada saat rapat kerja
Tujuan Menambah pemasukan keuangan IMAHAGI Regional III
Kegiatan
Waktu September 2020 – Juni 2021
Sasaran Seluruh Komisariat di Regional III
Metode Menarik iuran tiap bulan (transfer)
Kegiatan
Indikator Komisariat melakukan iuran rutin kepada Biro Keuangan
Keberhasilan sebesar Rp 25.000,- setiap bulannya
Pencapaian Rp. 3.375.000,-
Evaluasi Kelebihan : Iuran memberikan masukan Kas IMAHAGI
Region III yang dikelola oleh Biro Keuangan. Beberapa
komisariat melunasi kas yang belum lunas pada periode
sebelumnya.
Kekurangan : Belum semua komisariat melunasi Iuran
Komsat
Rekomendasi 1. Pada periode selanjutnya Biro keuangan diharapkan
Selanjutnya dapat mengelola iuran komsat secara lebih tegas dan
tertib.
2. Berkoordinasi dengan ketua komisariat lebih intens
agar dapat maksimal dalam penarikan uang iuran
komisariat.
Anggaran -
Dana
Dokumentasi Terlampir.

b. IMAHAGI STORE
Program IMAHAGI Store
Kerja
Penanggung Diana Eka Pertiwi
Jawab
Latar Imahagi Store merupakan program kerja berupa dana usaha
Belakang yang dilaksanakan oleh Biro Keuangan untuk menambah
pemasukan kas imahagi. Barang-barang yang dijual antara
lain adalah pdh dan parka IMAHAGI.
Tujuan Menambah pemasukan keuangan IMAHAGI Regional III
Kegiatan
Waktu dan Pre order 1 (PDH) : 7 - 16 Desember 2020
Tempat Tempat: Lingkup IMAHAGI Regional III
Pre order 2 (Kaos) : 15 Maret – 5 April 2021
Tempat: Lingkup IMAHAGI Regional III
Pre Order 3 (PDH) : 26 Mei – 15 Juni 2021
Tempat: Lingkup IMAHAGI Regional III
Pre Order 4 (Tumbler) : 28 September – 14 Oktober 2021
Tempat: Lingkup IMAHAGI Regional III
Sasaran Mahasiswa Geografi dan Pendidikan Geografi Regional III
Metode Penjualan PDH, kaos, dan tumbler dilakukan dengan sistem
Kegiatan Pre Order melalui Instagram dan Google Formulir

Indikator Kualitatif : pada pelaksanaannya IMAHAGI STORE


Keberhasilan menambah kas yang dimiliki oleh IMAHAGI Regional III
yang kemudian dapat dimanfaatkan sebagai sumber dana
berbagai kegiatan di Regional III
Pencapaian Penjualan PDH #1 IMAHAGI sebanyak 83 pesanan.
Penjualan kaos sebanyak 48 pesanan.
Penjualan PDH #2 IMAHAGI sebanyak 12 pesanan.
Penjualan tumbler IMAHAGI sebanyak 45 pesanan.
Evaluasi Kelebihan : Program Kerja IMAHAGI STORE ikut
membantu menambah pemasukan Kas IMAHAGI Regional
III
Kekurangan : Karena masih kurangnya pengalaman dari
Biro Keuangan dalam berwirausaha, kurang adanya yang
bisa mendesain sehingga memerlukan bantuan dari pihak
lain dan kurang maksimal dalam penjualan.
Rekomendasi Program kerja ini direkomendasikan agar tetap berjalan di
Selanjutnya periode selanjutnya dan mampu menjual berbagai macam
barang/jasa, karena program ini sangat membantu dalam
pemasukan kas IMAHAGI Regional III. Progam kerja ini
merupakan sumber dana tetap IMAHAGI Regional III
selain berasal dari iuran tiap komisariat.
Anggaran Rp,-
Dana
Dokumentasi Terlampir

c. TRANSPARANSI KEUANGAN
Program Transparansi Keuangan
Kerja
Penanggung Diana Eka Pertiwi
Jawab Desri Wahyuni
Latar Transparansi keuangan diharapkan mampu menggambarkan
Belakang arus masuk dana kas imahagi dengan cara mengunggahnya
di media sosial seperti whatsapp group pengurus IMAHAGI
dan ketua komisariat
Tujuan Melaporkan arus keuangan kas
Kegiatan
Waktu dan Waktu : 13 April 2021
Tempat Tempat : Grup Whatsapp Ketua Komsat Regional III dan
Grup Pengurus Wilayah IMAHAGI Region III
Waktu : 18 Agustus 2021
Tempat : Grup Whatsapp Pengurus Wilayah IMAHAGI
Region III
Sasaran Semua Pengurus IMAHAGI Region III
Metode Mengunggah data Kas ke grup Whatsapp Ketua Komsat
Kegiatan Region III dan Grup Pengurus Wilayah IMAHAGI Region
III
Indikator Kuantitatif : -
Keberhasilan Kualitatif : Pengurus mengetahui arus dana kas di
IMAHAGI Region III
Pencapaian Pengurus mengetahui Keuangan yang dikelola oleh Biro
Keuangan
Evaluasi Kelebihan : Terlaksanakannya transparasi dana Kas
IMAHAGI ke pengurus wilayah IMAHAGI Region III.
Kekurangan : Program Kerja belum dilaksanakan sesuai
dengan jadwal yang disepakati karena terhambat
keterlambatan rekap data.
Rekomendas 1. Laporan transparansi keuangan bisa dilakukan pada saat
i Selanjutnya rapat koordinasi agar biro keuangan dapat menyajikan
secara langsung kepada pengurus.
2. Laporan transparansi keuangan bisa dilakukan melalui
Whatsapp group pengurus IMAHAGI Region III dan
ketua komisariat dengan jangka waktu tertentu sesuai
dengan kesepakatan.
Anggaran -
Dana
Dokumentasi Terlampir.

F. ANALISA DAN PROYEKSI BIRO KEDEPANNYA


Dilihat dari kepengurusan selama satu periode ini, masih terdapat banyak
kekurangan dari biro keuangan, sehingga diperlukan adanya perbaikan untuk menjadi
lebih baik lagi. Adapun kelemahan dari Biro Keuangan adalah sebagai berikut :
1. Kurangnya intensitas komunikasi dan koordinasi.
2. Profesionalitas dari biro keuangan yang kurang dalam beberapa program kerja.
3. Biro keuangan IMAHAGI Region III belum memiliki rekening khusus, sehingga
seluruh uang masih dititipkan di rekening pribadi staff biro keuangan.
4. Transparansi dana imahagi dilaporkan kurang terjadwal.
Untuk kedepannya diharapkan perlu adanya komunikasi dan koordinasi secara
intensif dari internal Biro Keuangan bahkan eksternal kepada semua pengurus
IMAHAGI Region III sehingga dapat memudahkan pelaksanaan di berbagai program
kerja, serta membuat rekening khusus untuk biro keuangan sehingga memudahkan
staff dalam mengelola dan memantau seluruh arus keuangan.

G. REKOMENDASI
1. Rekomendasi umum
Satu periode biro keuangan ini masih terdapat kekurangan dalam
melaksanakan tugasnya seperti kurang maksimal dalam koordinasi beberapa pihak
seperti ketua komisariat, bendahara kegiatan progam kerja IMAHAGI. Oleh
karena itu, kepengurusan biro keuangan periode selanjutnya diharapkan bisa
menjadi biro yang intens dalam komunikasi dan koordinasi berbagai pihak yang
terkait, dan bisa mengatur keuangan lebih baik lagi serta mengoptimalkan dan
mengembangkan program IMAHAGI Store sebagai dana usaha tetap IMAHAGI
Region III.
2. Program
a. Iuran Komsat.
b. IMAHAGI Store.
c. Transparansi Keuangan.
3. Rekomendasi untuk kepengurusan selanjutnya
1. Melakukan komunikasi dan koordinasi lebih intens baik antar kabiro dengan
staff Biro Keuangan atau pihak yang bersangkutan dengan keuangan
IMAHAGI Region III.
2. Melakukan penarikan iuran kas komisariat dengan lebih tegas dan tertib setiap
bulan.
3. Diadakan sanksi terhadap komisariat yang tidak membayar iuran komsat atau
menunggak, karena masih terdapat beberapa komisariat yang masih belum
melunasi periode selanjutnya sehingga memberatkan periode baru
kepengurusan komisariat tersebut.
4. Membuat rekening khusus untuk Biro Keuangan untuk mempermudah
mengetahui arus masuk dan keluar keuangan IMAHAGI Region III.
5. Menambah jenis dana usaha baik penjualan barang/jasa guna menambah
pemasukan kas IMAHAGI Region III.
6. Transaksi untuk IMAHAGI Store dilakukan dengan menggunakan 1 akun
rekening atau dompet digital untuk memudahkan konfirmasi dan
meminimalisir terjadinya selisih jumlah uang antar staff.
7. Adanya kerjasama antara pengurus wilayah dan komisariat dalam dana usaha
IMAHAGI/IMAHAGI Store.
8. Melakukan pengawasan terhadap setiap kegiatan yang menggunakan dana
IMAHAGI Region III serta bersikap rasional dalam penganggaran, serta
menjaga sirkulasi keuangan agar berjalan lancar. Hal ini bukan bermaksud
sebagai sebuah ketidakpercayaan melainkan keterbukaan.
9. Transparansi dana dilakukan minimal 3 bulan sekali atau sesuai dengan
kesepakatan.
10. Salah satu staff Biro Keuangan disarankan berasal
dari universitas yang sama dengan Koordinator Wilayah sehingga
memudahkan koordinasi.

H. PENUTUP
Demikian Laporan Pertanggungjawaban Akhir Tahun dari Biro Keuangan
IMAHAGI Region III. Kami menyadari bahwa masih terdapat banyak kekurangan
dalam melaksanakan amanah di Biro Keuangan. Terimakasih kepada semua pihak
yang telah membantu dan memberi dukungan kepada kami dalam menjalankan
amanah ini.
Semoga Biro Keuangan periode selanjutnya dapat menjalankan tugas dengan
lebih baik dari kepengurusan periode sebelumnya. Kami sebagai manusia hanya bisa
berencana sedangkan penentunya tetaplah Sang Maha Kuasa. Semoga Allah
senantiasa mengampuni dan merahmati kita semua.

Wassalamualaikum Wr. Wb
Semarang, 26 Oktober 2021
Biro Keuangan
Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia
Regional III

Diana Eka Pertiwi


(Universitas Negeri Semarang)
NIK. IMAHAGI / III. 006 / 1782

Desri Wahyuni
(Universitas Amikom Yogyakarta)
NIK. IMAHAGI / III / 10 / 83
LAMPIRAN
Iuran Kas IMAHAGI
Kas IMAHAGI Periode 2020/2021

Tanggungan Kas Periode 2020/2021

TANGGUNGAN KAS PERIODE 2020/2021

KOMISARIAT JUMLAH STATUS


UNWIDHA 150.000 BELUM LUNAS
UMP 25.000 BELUM LUNAS

Arus Keuangan IMAHAGI


No Tanggal Keterangan Debit Kredit Saldo

1 10/10/2020 Sisa saldo IMAHAGI Reg III Periode 2019-2020 1.233.100   1.233.100

2 10/10/2020 Pelunasan kas UNS (2019/2020) 250.000   1.483.100


3 10/10/2020 Kas UNS (September - Februari) 150.000   1.633.100
4 27/11/2020 Raker IMAHAGI Reg III   200.000 1.433.100
5 11/12/2020 Cetak buku Musywil   250.000 1.183.100
6 22/01/2021 Webinar Biro PP   250.000 933.100
7 23/01/2021 Kas UMP (September - Januari) 125.000   1.058.100
8 30/01/2021 Pelunasan kas UNY (2019/2020) 25.000   1.083.100
9 30/01/2021 Kas UNY (September - Januari) 125.000   1.208.100
10 31/01/2021 PDH IMAHAGI 1.106.000   2.314.100

11 10/02/2021 Pelunasan Kas AMIKOM (Periode 18/19, 19/20)


325.000   2.639.100
12 10/02/2021 Kas AMIKOM (September-November) 75.000   2.714.100
13 11/02/2021 Kas UNIVET (September-Februari) 150.000   2.864.100
14 15/02/2021 Kas Amikom (Desember-Juni) 175.000   3.039.100
15 16/02/2021 Geografi Mengabdi   150.000 2.889.100
16 06/03/2021 Kas UNIVET (Maret) 25.000   2.914.100
17 14/03/2021 Pelunasan Kas IVET (Periode 19/20) 150.000   3.064.100
18 14/03/2021 Kas IVET (September-Maret) 175.000   3.239.100
19 17/03/2021 Kas UNY bulan Februari dan Maret 50.000   3.289.100
20 18/03/2021 Delegasi Pengurus Wilayah (UMP)   20.000 3.269.100
21 18/03/2021 Delegasi Pengurus Wilayah (UHAMKA)   100.000 3.169.100
22 23/03/2021 Hibah dan Sumbangan 500.000   3.669.100
23 30/03/2021 Delegasi Pengurus Wilayah (UHAMKA)   100.000 3.569.100
24 06/04/2021 Kas UNS bulan Maret dan April 50.000   3.619.100
25 06/04/2021 Pelunasan Kas UGM (Periode 19/20) 50.000   3.669.100
26 06/04/2021 Kas UGM bulan September - April 200.000   3.869.100
27 14/04/2021 Rakorwil   110.000 3.759.100
28 15/04/2021 Delegasi Pengurus Wilayah (UMP)   60.000 3.699.100
29 17/04/2021 Upgrading   300.000 3.399.100
30 17/04/2021 Bedah SOP   80.000 3.319.100
31 18/04/2021 Pelunasan Kas UNWIDHA (Periode 18/19, 19/20) 200.000   3.519.100
32 18/04/2021 Kas UNWIDHA (September-Oktober) 50.000   3.569.100
33 23 April 2021 Takziah   250.000 3.319.100
34 02/05/2021 Uang Kaos 878.000   4.197.100
35 08/05/2021 Kas UMP (Februari-Mei) 100.000   4.297.100
36 15/05/2021 Kas UNY (April-Mei) 50.000   4.347.100
37 11/06/2021 Kas UNY Juni 25.000   4.372.100
38 11/06/2021 Kas Ivet April-Juni 75.000   4.447.100
39 18/06/2021 Kas UNWIDHA November-Desember 50.000   4.497.100
40 19/06/2021 Kas UNIVET April-Juni 75.000   4.572.100
41 20/06/2021 Takziah   250.000 4.322.100
42 28/06/2021 Kas UNS Mei-Juni 50.000   4.372.100
43 01/07/2021 Pelunasan Kas UMS (Periode 19/20) 25.000   4.397.100
44 01/07/2021 Kas UMS (September - Juni) 250.000   4.647.100
45 07/07/2021 Kas UGM Mei-Juni 50.000   4.697.100
46 25/07/2021 PDH IMAHAGI Batch 2 295.000   4.992.100
47 25/07/2021 Pelunasan Kas UNNES (Periode 19/20) 25.000   5.017.100
48 25/07/2021 Kas UNNES September - April 200.000   5.217.100
49 29/07/2021 Kas UNNES Mei dan Juni 50.000   5.267.100
50 03/08/2021 PKMMGI-TM   1.500.000 3.767.100
51 17/08/2021 Biro PP Diskusi Geopolitik   286.200 3.480.900
52 26/08/2021 Delegasi lomba olympiade UNS   30.000 3.450.900
53 06/09/2021 Video Swaliba   350.000 3.100.900
54 15/09/2021 Takziah   200.000 2.900.900
55 27/09/2021 Imahagi Days #1   1.000.000 1.900.900
56 01/10/2021 Imahagi Days #2   570.000 1.330.900
57 17/10/2021 I-Care   500.000 830.900
58 21/10/2021 Sisa PKMMGI-TM 280.000   1.110.900
59 21/10/2021 Dana sponsor PKMMGI-TM 1.720.000   2.830.900
60 22/10/2021 Tumbler 677.600   3.508.500
61 26/10/2021 Musywil   250.000 3.258.500
Nota keuangan IMAHAGI Region III
Rapat Kerja Cetak buku MUSYWIL

Webinar Biro PP Geografi Mengabdi

Delegasi pengurus wilayah (UMP) Delegasi pengurus wilayah (UHAMKA)


Delegasi pengurus wilayah (UHAMKA) Rakorwil

Delegasi pengurus wilayah (UMP) Upgrading


Bedah SOP Takziah 23 April 2021

Takziah 20 Juni 2021 PKMMGI-TM

Biro PP Diskusi Geopolitik Delegasi Lomba Olympiad UNS


Video Swaliba Takziah 15 September 2021

IMAHAGI Day #1 IMAHAGI Day #2


I-Care Musywil

Pamflet Penjualan Merchandise IMAHAGI Region III


PDH IMAHAGI Region III Kaos
PDH IMAHAGI Region III Batch 2 Tumbler

Transparansi Keuangan
31 Januari 2021
13 April 2021 18 Agustus 2021
Instagram IMAHAGI Store Region III
LAPORAN
PERTANGGUNG JAWABAN BIRO PENGEMBANGAN ORGANISASI
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI (IMAHAGI)
REGION III JAWA BAGIAN TENGAH
PERIODE 2020-2021
A. PENDAHULUAN

Bismillahirrahmaniirahiim. Assalaamu’alaykum Wr. Wb.

Alhamdulillahi Robbil’alamiin, puji syukur senantiasa kami panjatkan kehadirat


Allah SWT atas segala nikmat, rahmat, dan hidayah-Nya yang telah diberikan kepada
kami, sehingga kami dapat menyelesaikan laporan pertanggungjawaban Biro
Pengembangan Organisasi satu periode ini. Sholawat serta salam semoga selalu tercurah
kepada nabi besar Muhammad SAW. Semoga kita semua mendapat syafaat beliau atas
izin Allah SWT di hari akhir, dan pertanggungjawaban kita dapat diterima dengan Ridho-
Nya.

Dinamika sebuah organisasi tidak luput dari peran individu-individu yang berada
didalamnya. Kepengurusan IMAHAGI Region III Kabinet Mahardhika dimulai dengan
sangat baik dan cemerlang. Semangat membangun organisasi terpancar dari tiap individu.
Kondisi Pandemi yang melanda dari awal kepengurusan tidak menyurutkan semangat.
Pandemi mengajarkan banyak hal yang sebelumnya belum ada. Jarak bukan lagi suatu hal
yang menjadi momok besar dan alasan tidak produktif. Teknologi yang membantu
komunikasi dimanfaatkan sebagaimana mungkin agar kepengurusan ini tetap nyata.
Seiring berjalannya waktu, kondisi mulai membaik dan adaptasi mulai diterapkan.
Pertemuan singkat yang diusahakan sebagaimana mungkin menjadi penyegar diantara
hausnya interaksi langsung yang melanda. Kebersamaan yang tercipta pada pertemuan
singkat namun berkesan menghasikan kobaran bagai kayu yang disiram minyak tanah dan
dibakar. Semangat selalu bergejolak mengingat kebersamaan tiap kali hendak bertemu.

Perjalanan sebuah organisasi tidak terlepas dari segala kondisi yang mungkin
terjadi, baik yang direncanakan maupun tidak. Naik turun semangat dalam berorganisasi
dapat kapan saja terjadi dan dapat dirasakan siapa saja. Hal yang perlu dilakukan saat
mengalami penurunan semangat adalah tetap berkomunikasi. Komunikasi menjadi kunci
dalam sebuah hubungan, begitu pula hubungan dalam berorganisasi. Memahami kondisi
rekan dan merangkulnya adalah langkah untuk menciptakan koordinasi yang baik. Biro
Pengembangan Organisasi selama satu kepengurusan mulai mengukir kisah yang penuh
keringat kerja keras. Mulai dari program penilain hingga penugasan dan delegasi menjadi
perhatian bersama. Biro Pengembangan Organisasi berusaha sebaik mungkin mengawal
kegiatan IMAHAGI dan membuktikan bahwa menjadi bagian dari IMAHAGI adalah
proses menumbuhkan rasa saling memilki dan menghilangkan sifat egosentris hingga
melahirkan jiwa yang kompeten dan berkualitas.

ALUR KOORDINASI

Sekretaris Jenderal IMAHAGI

Koordinator Wilayah Kepala Biro Pengembangan


IMAHAGI Region III Organisasi (Pengurus Besar)

Kepala Biro Pengembangan Organisasi


IMAHAGI Region III

Anggota Biro Pengembangan


Organisasi IMAHAGI Region III

B. KONDISI OBJEKTIF BIRO


Biro Pengembangan Organisasi (PO) merupakan biro yang bertugas untuk
menentukan arah organisasi IMAHAGI Region III, menjaga kestabilan organisasi dan
melakukan pengkaderan anggota menjadi pengurus serta pengelolaan pengurus. Dalam
perjalanan Biro PO satu periode ini kami beranggotakan 12 orang pengurus dari berbagai
komisariat. Awal kepengurusan PO harus rela melepas pergi salah satu anggotanya untuk
bertugas ditempat lain. Setengah periode belum cukup untuk mengenal seluruh pengurus
wilayah secara keseluruhan, tapi sudah bisa dijadikan waktu yang berharga untuk maju
kedeoan dan terus berproses. Setelah Rakorwil, Biro PO semakin kompak dan lebih
mengenal satu sama lain. Biro PO menjadi Biro paling berisik dan mencoba sebagaimana
mungkin menyebarkan semangat keseluruh Pengurus Wilayah. Suasana cair dan dekat
sudah tercipta di Biro PO, hal ini tentu saja tidak luput dari peran personalia Biro PO
yang kooperatif dan komunikatif. Bergabung di Biro PO berarti kalian akan menemui
orang orang hebat dengan kemampuan multitasking yang luarbiasa. Biro PO berisi orang
orang penting dimasing masing instansi untuk memastikan bahwa organisasi
dikembangkan oleh orang yang berkompeten dan berpengalaman. Meski demikian kami
akan berusaha solid dan berjuang bersama mengemban amanah.

C. SUSUNAN KEPENGURUSAN

No Nama Keteranga Komisariat


n
1. Hidayah Almasari Kepala Biro UGM
2. Ahmad Ilham Romadhoni Anggota UGM
3. Alam Maulana Baru Anggota UMS
4. Bagas Syarifudin Anggota UNY
5. Bayu Aji Himawan Anggota UNNES
6. David Dimas Aditya Anggota UNY
7. Evrina Rakhmanita Anggota UNS
8. Januar Wijaya Anggota UNNES
9. Mila Kholidatun Nikmah Anggota UNY
10. Muh. Mahdiyyul Qolbi Anggota UNS
11. Riska Nur Azizah Anggota UNS
12. Yoga Budi Prasetyo Anggota UMS

D. PROGRAM KERJA
1. PROGRAM KERJA YANG DIRENCANAKAN
Program kerja yang direncanakan Biro Pengambangan Organisasi pada periode
Kabinet Mahardhika ini adalah sebagai berikut :
a) RAKSAKA
b) PARAHITA
c) SARANA
d) BASO ME AYAM JOSS
e) IMAHAGI’S DAY
f) PKMMGI-TM
g) MUSYWIL
2. REALISASI PROGRAM KERJA BIRO PO
a. Penilaian Keaktifan Pengurus

RAKSAKA (RApor Kinerja Situasi keAKtifan Anggota)


Program Kerja
Dalam sansekerta berarti “Penjagaan yang ketat”
Penanggung Jawab Hidayah Almasari
Dalam setiap kepengurusan pastilah perlu adanya pendataan terkait
kinerja kepengurusan. Hal ini digunakan untuk memberikan gambaran
Latar Belakang
evaluasi kepengurusan dan akreditasi pengurus untuk kinerja yang
lebih baik kedepannya.
A. Memantau kondisi pengurus wilayah IMAHAGI Region III
B. Melakukan evaluasi terhadap kinerja pengurus wilayah
Tujuan Kegiatan
IMAHAGI Region 3
C. Akreditasi pengurus wilayah
Waktu dan Tempat 2 kali selama jabatan kepengurusan
Sasaran Fungsionaris IMAHAGI Region III
Pendataan keaktifan dengan indikator kehadiran setiap progja
IMAHAGI Region III, komunikasi dengan Kepala Biro, dan keaktifan
di grup WhatsApp
Rincian:
Metode Kegiatan - Pendataan keikutsertaan progja tiap bulan (konfirm kepada panlok
dan kabiro)
- Pendataan keaktifan di grup WA (pemantauan tiap pekan oleh pj)
- Pemantauan lewat kabiro
- Apresiasi bulanan
Kuantitatif : keikutsertaan dalam setiap progja IMAHAGI Region III,
Indikator respon grup, komunikasi kepada kabiro
Keberhasilan Kualitatif : keaktifan IMAHAGI Region III dan intensitas komunikasi
dengan Kepala Biro
Status Terlaksana.
Penilaian pengurus terdata oleh Kepala Biro masing-masing yang nanti
datanya dikumpulkan Kepala Biro PO, sedangkan penilaian Kepala
Pencapaian
Biro di data oleh Korwil. Penilaian tengah tahun dibagikan setelah
Rakorwil dan penilaian dalam setahun dibagikan saat Musywil.
- Penilaian tiap bulan tidak transparan
Evaluasi
- Penilaian membutuhkan waktu lama namun belum dicicil
Rekomendasi - Penilaian dilakukan tiap waktu teratur
Selanjutnya - Perlu transparansi objektivitas
Anggaran Dana -
Dana Keluar -
Dokumentasi -

b. Penjagaan Komisariat

PARAHITA (PARtisipasi Aktif HImpunan Tiap KomsAt)


Dalam sansekreta berarti “Memperhatikan kesejahteraan orang lain”

Terdiri dari 5 peran:


PASA (Peran AnjangSAna) rantai = mengikutkan delegasi IMAHAGI
saat ada acara anjangsana komsat
Program Kerja PANI (PerAn NIlik) tangan = mengunjungi komsat/ nilik komsat
PADA (Peran Aspirasi DAring) kaki = menjadi penampung aspirasi
daring
PADI (PerAn DIskusi) kehidupan = diskusi dengan komsat mengenai
progja yg memerlukan delegasi
PUNI (Peran UNjuk gIgi) Istana = mengorganisir prestasi geograf
muda region tiga
Penanggung Jawab Riska Nur Azizah dan Evrina Rakhmanita
Apresiasi dan rasa merangkul tiap komisariat yang ada di Region III
merupakan suatu cara agar silaturahmi dengan komisariat dapat
terjalin dengan baik. Perlunya suatu treatment dan atau berupa
Latar Belakang
kegiatan untuk menjalin komunikasi dan koordinasi antar komisariat
dan IMAHAGI Regoin III untuk hubungan kerjasama yang baik dan
harmonis
Tujuan Kegiatan 1. Agar dapat memberikan perlakuan yang tepat pada setiap
komisariat
2. Meningkatkan kesamaan visi arah organisasi antara pengurus
Wilayah dengan Pengurus Komisariat
3. Memberikan apresiasi kepada komsat yang telah menjadi tuan
rumah dalam progja IMAHAGI Reg III
4. Meningkatkan terintegrasinya sistem kaderisasi IMAHAGI Region
III dengan Komisariat
5. Meningkatkan tali persaudaraan Pengurus Wilayah dengan
Komisariat
Waktu dan Tempat Kondisional tiap peran
Sasaran Komisariat IMAHAGI Region III
1. Pemberian sertifikat/kenang-kenangan ketika diadakan agenda
IMAHAGI tertentu di setiap komisariat
Metode Kegiatan
2. Berkunjung ke seluruh komisariat region III
3. Menjalin hubungan baik dengan Himpunan Mahasiswa
Kualitatif:
1. Terjalinnya komunikasi yang baik antara pengurus wilayah dengan
Komisariat
2. Adanya hubungan baik dan harmonis antara pengurus wilayah
dengan komisariat IMAHAGI Region III
Indikator 3. Saling memahami keadaan antara komisariat dan IMAHAGI
Keberhasilan Region III
Kuantitatif:
1. Semua komisariat menjalankan amanah sebagai tuan rumah dengan
baik
2. Keikutserataan komisariat pada tiap agenda IMAHAGI Region III
3. Partisipasi dalam kegiatan umum IMAHAGI
Pencapaian PASA (Peran AnjangSAna) rantai = mengikutkan delegasi
IMAHAGI saat ada acara anjangsana komsat
Pengiriman delegasi pada Event UHAMKA dan UMP
UHAMKA pendelegasian 2 Tim Paper
UMP pendelegasian Geografi Membumi 2 peserta lomba poster dan 2
peserta lomba essay
(dokumen delegasi terlampir)
PANI (PerAn NIlik) tangan = mengunjungi komsat/ nilik komsat
Dikarenakan masih belum boleh kunjungan offline maka Peran Nilik
(PANI) dilaksanakan dengan menanyakan kondisi tiap komsat saat
progrja PO.
PADA (Peran Aspirasi DAring) kaki = menjadi penampung
aspirasi daring
Terlaksana melalui form yang dibagikan pada tanggal 19 Februari
2021 (hasil aspirasi terlampir)
PADI (PerAn DIskusi) kehidupan = diskusi dengan komsat
mengenai progja yg memerlukan delegasi
Terlaksana pada saat Cakrawala IMAHAGI saat Bedah SOP 6-7 Maret
2021 terdapat sesi penanyaan proker yang memerlukan delegasi dan
kemajuan komsat
PUNI (Peran UNjuk gIgi) Istana = mengorganisir prestasi geograf
muda region tiga
Pelaksanaan baru pengumpulan data saat form aspirasi daring. Prestasi
sudah diorganisir namun apresiasi belum ditentukan dalam bentuk apa.
- Aspirasi daring masing sangat sedikit yang mengisi
- Prestasi pengurus wilayah kurang terekspose, belum ditentukan
apakah akan dipost atau story karna pasti perlu persetujuan temen
Evaluasi
temen Kominfo
- Diskusi dengan komsat belum memiliki platform atau forum
tersendiri
- Perlu adanya forum khusus diskusi komsat
Rekomendasi
- Apresiasi bulanan bagi tiap anggota biro yang telah bekerja keras
Selanjutnya
bulan itu
Anggaran Dana Rp 2.000.000,00
Dana keluar Rp 280.000,00 (rincian terlampir)
Dokumentasi terlampir

c. Upgrading

SARANA (SAling RAjut diNAmika)


Dalam sansekerta artinya “Tempat Perlindungan”

Terdiri dari 2 pokok kegiatan:


SARASWATI (SAling RAjut Sharing WAwasan Tambah Inspirasi)
dewi ilmu pengetahuan = mendatangkan pembicara geograf atau kakak
Program Kerja
kakak imahagi yang menginspirasi
SASMARA (SAma SaMa RAme) bermain asmara = kegiatan diisi
games yang menyenangkan
SAMASTA (SAMA Sama TAu) disatukan = kegiatan bulanan yang
meramaikan grup WA dengan bincang tentang fungsionaris, progja ini
berkala tidak seperti SARASWATI dan SASMARA
Penanggung Jawab Muh. Mahdiyyul Qolbi
SARANA merupakan agenda santai yang sangat diperlukan pada awal
kepengurusan. SARANA diharapkan dapat menciptakan ruang untuk
saling mengenal antar fungsionaris IMAHAGI Reg III dan ajang
Latar Belakang
mempererat tali persaudaran. Selain itu, pembekalan pengetahuan
IMAHAGI yang lebih mendalam diperlukan untuk kemudahan dalam
berdinamika seterusnya.
1. Peningkatan pengetahuan Pengurus IMAHAGI mengenai sejarah,
AD, ART, GBHO dan GBHK IMAHAGI
2. Peningkatan kompetensi pengurus IMAHAGI dalam mengelola
organisasi
3. Penanaman dan peningkatan persepsi pengurus mengenai
Tujuan Kegiatan pentingnya kaderisasi IMAHAGI di setiap komsat
4. Sarana diskusi persiapan menyambut mahasiswa baru di masing-
masing komisariat untuk pengkaderan Himpunan Mahasiswa
maupun IMAHAGI Region III
5. Untuk mempererat tali silaturahmi fungsionaris IMAHAGI Region
III
SARANA pada Sabtu, 30 Januari 2021
Waktu dan Tempat
Ngopi #1 pada Jumat, 12 Maret 2021
Sasaran Fungsionaris IMAHAGI Region III
1. Diskusi Dua Arah
Metode Kegiatan
2. Games
Kuantitatif:
1. Partirtisipasi aktif peserta SARANA (fungsionaris IMAHAGI
Region III)
Kualitatif:
1. Fungsionaris IMAHAGI Region III lebih saling mengenal
Indikator 2. Terjalin komunikasi antar fungsionaris IMAHAGI Region III
Keberhasilan 3. Munculnya motivasi lebih fungsionaris IMAHAGI Region III
dalam kepengurusan
4. Peserta dapat mengetahui dan menggali apa saja yang di dapat
dalam organsisasi
5. Mampu bekerja dengan baik sebagai pengurus setelah mengikuti
SARANA
Pencapaian SARANA tercapai dengan baik. Pengisi acara sangat inspiratif dan
menyemangati pengurus wilayah untuk lebih aktif berorgasisasi. Acara
lancar. Sesi Lebih dekat dengan Korwil sangat mengasyikan dan
menjadi penutup yang berkesan.
NGOPI #1 sangat asyik dan inspiratif. Pengisi dangat ramah dan
kooperatif. Pendekatkan diri dengan pengurus dan saling mengenal
lebih jauh.
- NGOPI #1 awalnya ramai namun lama kelamaan fungsionaris lain
left room yang menjadikan panitia bingung untuk menghidupkan
kembali suasana.
Evaluasi
- Tidak ada games atau sesi bebas pada acara.
- Tidak dimasukkannya pembahasan ADART dan GBHK pada saat
SARANA.
- Funsgionaris diharap dapat mengikuti rangkaian acara hingga
selesai agar tetap ramai dan seru
- Perlu adanya games dan sesi bebas pada acara Ngopi
Rekomendasi
- Perlu adanya pembahasan ADART dan GBHK pada SARANA
Selanjutnya
mengingat bahwa sarana tidak hanya meningkatkan kapasitas
fungsionaris sebagai organisatoris tetapi juga pengurus wilayah
yang baik.
Anggaran Dana Rp 500.000,00
Dana keluar Rp 300.000,00 (rincian terlampir)
Dokumentasi terlampir

d. Bedah SOP PKMMTD dan PKMMTM

BASO ME AYAM JOSS


Program Kerja (Bedah SOP Mega Event kAderisasi Yang Mak JOSS)
Bedah SOP PKMMGI-TD dan PKMMGI-TM
Januar Wijaya, Bayu Aji Himawan, dan Erfan dan Aisyah (panlok
Penanggung Jawab
Univet)
Sistem pengkaderan tingkat dasar dilaksanakan dengan metode yang
berbeda-beda antar komisariat. Pengurus Wilayah IMAHAGI Region
Latar Belakang III melaksanakan bedah SOP bersama pengurus komisariat dengan
membahas Pengkaderan Tingkat Dasar atau PKMMGI-TD dan
Pengkaderan Tingkat Menengah atau PKMMGI-TM.
Tujuan Kegiatan 1. Untuk memastikan bahwa arahan berupa SOP PKMMGI-TD
dapat diterapkan di setiap Komisariat
2. Untuk memastikan bahwa arahan berupa SOP PKMMGI-TM
dapat terlaksana secara konsep & teknis sehingga tujuan
PKMMGI-TM dapat tercapai
Waktu dan Tempat Sabtu- Minggu, 6-7 Maret 2021
Sasaran Fungsionaris IMAHAGI Region III
Diskusi dan penjelasan arahan pelaksanaan & esensi PKMMGI-TD
Metode Kegiatan
dan PKMMGI-TM sesuai BUKU PUTIH
Kuantitatif:
1. Keikutsertaan fungsionaris IMAHAGI Region III
Kualitatif:
Indikator 1. Terbentuknya kesetaraan serta peningkatan sistem kaderisasi
Keberhasilan mahasisiwa Geogrfi terutama tingkat dasar pada masing-masing
komisariat
2. Terciptanya komunikasi yang baik dalam persiapan pelaksanaan
PKMMGI-TM.
BASO ME AYAM JOSS dilaksanakan oleh Panlok Univet dan
Pengurus Wilayah secara blended. Tempat offline berupa Indekos dan
menjadi tempat diskusi dan pembahasan pada hari pertama hingga
kedua. Acara selesai lebih cepat pada hari Sabtu dan hari Minggu
Pencapaian dilanjut agenda free. Saat Bedah SOP ketuan komsat hadir dan
ditanyai mengenai prosedur PKMMGITD tiap komsat dan memastikan
bahwa tiap komsat memiliki metode masing masing yang sesuai
dengan SOP. Pembahasan dilanjut dengan penentuan kelanjutan
PKMMGITM yang dihadiri komsat UMS sebagai Panlok.
- Breakdown acara kurang rinci
- Petugas dari pengurus wilayah belum dipersiapkan sebelumnya
menjadikan acara serta dadakan saat hari H
Evaluasi
- Tempat offline yang sempat berganti ganti
- Waktu mundur 2 pekan karena persiapan tempat yang mengaami
kendala dan perubahan tempat acara yang mendadak
1. Diwajibkan seluruh pengurus IMAHAGI Region III, Ketua
Komisariat, dan Biro PO mengikuti BEDAH SOP. Sebagai
Rekomendasi
langkah persiapan awal menuju PKMMGI-TD/TM agar konsep
Selanjutnya
yang diharapkan tercapai
2. Susunan acara dan breakdown acara diperjelas pada next event
Anggaran Dana Ro 300.000,00
Dana keluar Rp 80.000,00 (rincian terlampir)
Dokumentasi terlampir

e. PKMMGI-TM 2021

Pelatihan Kepemimpinan Management Mahaiswa Geografi Indonesia


Program Kerja
Tingkat Mengah
Penanggung Jawab Alam Maulana Baru, Yoga Budi P. (Panlok)
Setelah melewati tahap PKMMGI-TD di masing-masing komisariat
calon pengurus IMAHAGI diwajibkan untuk mengikuti kaderisasi
tingkat menengah atau biasa disebut PKMMGI-TM. Acara ini sangat
penting karena untuk menjadi pengurus wilayah salah satu syarat yang
Latar Belakang
harus dipenuhi adalah sudah mengikuti PKMMGITM. Lebih dari itu
salah satu keluaran yang diharapkan dari peserta dengan mengikuti
pelatihan ini adalah mereka sudah mempunyai bekal sehingga
kedepannya siap diproyeksikan untuk menjadi pengurus wilayah.
1. Melatih mental kempemimpinan pengaplikasian serta
mengambangkan karakter kepemimpinan yang berlandaskan pada
pola piker spasial dengan berdasarkan pada objek formal dan objek
material geografi.
2. Menjadikan pemimpin yang lebih mengetahui, mengenal dan
memahami kondisi sekitar sehingga kedepannya mampu untuk
Tujuan Kegiatan
menjadi pemimpin bangsa dan negara
3. Melatih pemimpin yang memiliki karakter, mental, dan kapabilitas
yang sesuai dengan acuan materi dan garis besar PKMMGI-TM
4. Menciptakan pemimpin yang mengetahui, mengenali dan
memahami karakter dan perilaku pemimpin serta kepemimpinan
sendiri.
Waktu dan Tempat Universitas Muhammadiyah Surakarta, 6,7,15 Agustus 2021
Sasaran Mahasiswa Geografi Region III dan Region lain yang berminat
Metode Kegiatan 11. Diskusi
12. Manajemen konflik
13. Problem solving
14. Brain storm
15. Team Work
16. Ceramah aktif
Indikator kualitatif :
1. Terbentuknya peserta PKMMGI-TM sebagai kader IMAHAGI
Indikator
yang memiliki jiwa kepemimpinan dan berkomitmen
Keberhasilan
2. Terbentuknya peserta PKMMGI-TM sebagai kader IMAHAGI
sebagai visioner muda
Terlaksana
1. Panitia PKMMGI-TM 2021 telah melaksanakan tugas sesuai
dengan job description yang telah dibuat.
2. Rangkaian kegiatan PKMMGI-TM 2021 berjalan dengan
Pencapaian lancar meski terdapat banyak evaluasi pada proses perencanaan hingga
hari pelaksanaan namun dapat diatasi oleh panitia sebaik-baiknya.
3. Panitia telah berusaha membangun koordinasi yang baik dalam
setiap sie dan antar anggota yang lain untuk mengurangi terjadinya
miss communication.
Beberapa hal yang dapat disarankan oleh Panitia PKMMGI-TM 2021
sebagai evaluasi pada kegiatan serupa di tahun yang akan datang,
yakni sebagai berikut :
1. Persiapan kegiatan dilakukan lebih awal.
Evaluasi
2. Meningkatkan koordinasi antar panitia untuk meminimalisir
kesalahan.
3. Rangkaian persiapan kegiatan hendaknya dilaksanakan sesuai
dengan jadwal yang telah ditentukan.
Koordinasi dengan setiap komisariat perlu ditambah. Konsep dan
rincian acara sudah harus matang 1 bulan sebelum acara agar
Rekomendasi
memudahkan koordinasi selanjutnya. Penerapan hasil Bedah SOP
Selanjutnya
PKMMGITM dan briefing dengan ketua komsat akan delegasi yang
akan dikirimkan.
Anggaran Dana Rp 2.650.000 (rincian terlampir)
Dokumentasi terlampir

f. IMAHAGI DAY

Program Kerja IMAHAGI’S DAY Ulang Tahun IMAHAGI ke 34


Penanggung Jawab Bagas Syarifudin, Mila Khalidatun N
Hari Ulang Tahun IMAHAGI pada tanggal 27 September 1987
merupakan hari ulang tahun kita semua, mahaiswa geografi Indonesia.
Pada peringatan ulang tahun ke 34 ini diharapkan pengurus wilayah
Latar Belakang
serta komisariat anggota IMAHAGI khususnya Region III dapat
merayakan hari jadi bersama dan memupuk cita dalam suka agar
kembali mengobarkan semangat berorganisasi dan berkarya.
1. Memperingati hari jadi IMAHAGI (Ikatan Mahasiswa Geografi
Indonesia) ke-34 Sebagai sarana pengenalan sejarah dan
perkembangan IMAHAGI
2. Meningkatkan tali silaturahmi diantara mahasiswa Geografi di
Tujuan Kegiatan
wilayah Jawa Tengah-DIY dan peningkatan wawasan keilmuan
Geografi kepada anggota IMAHAGI
3. Menjalin jaringan yang lebih kuat dalam rangka peningkatan mutu
karakter mahasiswa geografi di wilayah JawaTengah-DIY
Waktu dan Tempat Desa Wisata Pentingsari, 2-3 Oktober 2021
Sasaran Mahasiswa geografi IMAHAGI Region III
1. Perayaan Ulang Tahun IMAHAGI, potong tumpeng
2. Games
Metode Kegiatan
3. Camping
4. Sharing dengan senior fungsionaris
Kuantitatif:
1. Keikutsertaan/partisipasi mahasiswa geografi tiap komisariat
Kualitatif:
Indikator
2. Mahasisiwa Geografi tiap komisariat lebih mengenal IMAHAGI
Keberhasilan
dan memiliki motivasi lebih untuk mengembangkan IMAHAGI
kedepannnya
3. Terjalinnya tali silaturahmi antar komisariat
Pencapaian Pelaksanaan peringatan hari jadi IMAHAGI yang ke-34 ini dapat
diikuti oleh hamper seluruh komisariat IMAHAGI Region III.
Terjalinnya tali silaturahmi demi kemajuan IMAHAGI untuk
kedepannya. Hubungan baik dengan panitia lokal yang sangat
supportive
IMAHAGI Days merupakan kegiatan tahunan yang diadakan untuk
memperingati hari jadi IMAHAGI Region III yang berdiri pada 27
September 1987 dan pada tahun 2021 ini IMAHAGI sudah genap
berumur 34 tahun. Kegiatan ini diselenggarakan di salah satu
komisariat yang terpilih pada saat rapat kerja di awal periode
kepengurusan. Pada tahun ini IMAHAGI Days dilaksanakan secara
offline pada tanggal 2-3 Oktober 2021 yang diadakan di komsat UNY
dan sekaligus menjadi tuan rumah acara IMAHAGI Days Region III
Jabagteng. Kegiatan ini meliputi pembukaan, potong tumpeng, api
unggun, outbond dan penutupan.
- Pendelegasian tiap komisariat jauh jauh sebelum acara
- Mencari sumber dana yang lebih agar tidak terkendala biaya
Evaluasi sebelum atau sesudah acara
- Mengajak mahasiswa baru untuk ikut bergabung meramaikan
perayaan ulang tahun IMAHAGI
Lebih ditingkatkan komunikasi dan koordinasi antara pantia lokal dan
Rekomendasi pengurus wilayah. Kemudian ditingkatkan konsep kegiatannya Dan
Selanjutnya perlu adanya kegiatan pra IMAHAGI’S DAY seperti perlombaan
olahraga untuk memperingati IMAHAGI’S DAY
Anggaran Dana Rp 4.060.000,00 (rincian terlampir)
Dokumentasi Terlampir, dapat diakses pula di http://bit.ly/DokumentasiIdays34

a. Musyawarah Wilayah

Program Kerja Musyawarah Wilayah IMAHAGI Region III 2020-2021 Mahardhika


Penanggung Jawab Ilham Romadhoni
Musyawarah wilayah merupakan suatu final dari semuah
kepengurusan. Musyawarah wilayah bertujuan untuk mengevaluasi
Latar Belakang kepengurusan tahun 2020-2021 Kabinet Mahardhika serta penentuan
landasan organisasi dan juga pemilihan koordinator wilayah tahun
2021-2020
1. Untuk mengevaluasi keberjalanan kinerja pengurus wilayah
IMAHAGI Region III selama satu periode
Tujuan Kegiatan
2. Merencanakan keberjalanan IMAHAGI Region III selanjutnya
3. Mempersiapkan dan memperlancar keberjalanan Musywil
Waktu dan Tempat Universitas Gadjah Mada, 27-28 Oktober 2021 secara daring
Sasaran Mahasisiwa geografi serta Pengurus Wilayah IMAHAGI Region III
1. Sidang Pleno
Metode Kegiatan 2. Sidang Komisi
3. Pemilihan Korwil
Kuantitatif:
1. Keikutsertaan komisariat IMAHAGI Region III
Indikator Kualitatif:
Keberhasilan 1. Terbentuknya dasar-dasar organisasi IMAHAGi Region III
2. Pertanggungjawaban Pengurus tahun 2020-2021
3. Terpilihnya koordinator wilayah tahun 2021-2022
Pencapaian Sedang berlangsung
Evaluasi -
Rekomendasi
-
Selanjutnya
Anggaran Dana Dikelola panitia lokal
Dokumentasi -

E. ANALISA DAN PROYEKSI BIDANG/BIRO KEDEPANNYA

Biro Pengembangan Organisasi IMAHAGI Region III mempunyai fungsi yang


sangat penting sebagai penyuplai kader IMAHAGI di tingkat wilayah maupun nasional.
Tugas utama Biro Pengembangan Organisasi adalah penentuan arah organisasi,
pengelolaan pengurus dan pengkaderan pengurus baru. Pengembangan organisasi di
IMAHAGI Region III tidak mutlak milik Biro PO saja, kami membutuhkan dukungan,
partisipasi, dan kerjasama dari teman-teman pengurus maupun anggota IMAHAGI.
Kepengurusan Biro PO periode ini tentunya belum bisa dikatakan sempurna. Biro
PO masih memilki PR besar yaitu menumbuhkan rasa memilki tiap mahasiswa geografi
terhadap IMAHAGI, tentunya PR tersebut merupakan PR bersama yang harus mulai kita
pikirkan. Namun semua itu dapat dijawab dengan niat dan komitmen untuk
mengembangkan organisasi ini bersama. Semoga periode selanjutnya dapat lebih baik
dan berkembang sejalan dengan cita cita IMAHAGI, jayalah selalu.

F. REKOMENDASI

1. Rekomendasi umum
Biro PO sebagai bagian dari kepengurusan IMAHAGI Region III diharapkan
dapat selalu aktif dan membakar semangat pengurus wilayah dalam mengemban
amanah. Biro PO kedepannya diharapkan lebih menjaga komunikasi serta
kebersamaan pada lingkup wilayah Region III, baik antar pengrus wilayah maupun
antar pengurus komisariat. Biro PO kedepannya diharapkan dapat mengembangkan
progja yang dapat menambah rasa memiliki terhadap IMAHAGI dan solidaritas
dalam harmoni berorganisasi.
2. Program
17. Diadakan progja daring bersama secara kontinu yang bertujuan mengeratkan
pengurus wilayah walau terkendala jarak
18. Bedah SOP PKMMTD dan TM dilaksanakan dengan konsep dan tujuan
mempersiapkan PKMMTD dan TM dengan matang. Dalam hal ini internal Biro
PO harus memahami konsep Buku Putih serta dapat mengkaji teknis penilaian
PKMMTM.
19. PKMMGI TM dilaksanakan dengan konsep yang sudah matang dijauh jauh hari
ini sebagai tindak lanjut dari bedah SOP PKMMTM.

G. PENUTUP

Demikian laporan pertanggungjawaban ini kami sampaikan, tentunya masih


terdapat kekurangan dalam kinerja maupun laporan kami. Pertanyaan maupun saran
senantiasa kami harapkan untuk menjadikan apa yang kami lakukan senantiasa
berkembang dalam kebaikan. Semoga apa yang telah diniatkan dan di-ikhtiarkan menjadi
amal baik. Semoga kepengurusan periode ini dapat menjadi pembelajaran untuk
kepengurusan selanjutnya serta pengalaman berkesan bagi kita semua. Semoga
kedepannya IMAHAGI Region III dapat lebih baik dan terus menebar kebaikan dalam
karya.
Bantul, 22 Oktober 2021
Kepala Biro Pengembangan Organisasi
IMAHAGI Regional III DIY-Jawa tengah

Hidayah Almasari
IMAHAGI./III.005/2416
LAMPIRAN

1. Lampiran Parahita

Rincian dana
No Keperluan Tanggal Transaksi Saksi Status Dana
1 Delegasi 2 Tim Paper 18/3/21 Kabiro Keu ke Kabiro Keu Diana Lunas Rp 100.000,00
UHAMKA Kabiro PO Eka P.
2 Delegasi Lomba Poster 18/3/21 Kabiro Keu ke Kabiro PO Lunas Rp 20.000,00
Geografi Membumi PJ Delegasi GM Hidayah Almasari
UMP 2 PW
3 Delegasi Lomba Essay 28/3/21 Kabiro PO ke PJ Delegasi GM Lunas Rp 60.000,00
Geografi Membumi Panitia GM Riska Nur A.
UMP 2 PW
4 Tambahan subsidi biaya 30/3/21 Kabiro Keu ke Kabiro Keu Diana Lunas Rp 100.000,00
sertif UHAMKA Kabiro PO Eka P
Jumlah Dana Rp 280.000,00
Dokumentasi
LPJ Tilik Komsat (Peran Nilik)
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
TILIK KOMSAT
16-18 AGUSTUS 2021

IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA (IMAHAGI) REGION III


DIY-JAWA TENGAH
2021
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami ucapkan kepada Tuhan yang Maha Esa yang telah melimpahkan segala
rahmat dan hidayah-Nya sehingga kami dapat melaksanakan kegiatan yang sudah tercantum
dalam program kerja Ikatan Mahasiswa Geografi (IMAHAGI) Region III periode 2021.
Adapun kegiatan tersebut adalah Tilik Komsat dengan tema “Merajut Harmoni di Tengah
Perbedaan”.
Atas terlaksananya kegiatan tersebut maka kami mengucapkan terimakasih kepada :
1. Koordinator Wilayah IMAHAGI Region II yag telah memberikan arahan dan
bimbingan dalam kegiatan Tilik Komsat.
2. Kepala Biro Pengembangan Organisasi yang tela memberikan bimbingan dan arahan
dalam kegiatan Tilik Komsat.
3. Segena panitia yang telag menyelenggarakan kegiatan Tilik Komsat.
4. Semua pihak yang telah membantu terselenggaranya kegiatan Tilik Komsat.
Kami menyadari bahwa terdapat kekurangan pada pelaksanaan kegiatan Tilik Komsat.
Laporan Pertanggungjawaban kegiatan ini dapat digunakan sebagau acuan dan pertimbangan
dalam pelaksanaan kegiatan Tilik Komsat pada periode selanjutnya
Demikian laporan kegiatan ini kami susun, semoga dapat bermanfaat dan dapat digunakan
sebagaimana mestinya.

PENGESAHAN

Laporan Pertanggungjawaban Kegiatan Tilik Komsat ini dibuat sebagai bentuk pertanggung
jawaban pelaksanaan kegiatan.

BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Dimasa pandemi, bertemua secara tatap muka menjadi hal yang sulit, akibat
diberlakukannya Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM). Hal
tersebut dapat mengurangi hubungan antar komisariat dengan IMAHAGI Region III,
sedangkan sebuah organisasi terus dituntut untuk menjalankan roda keorganisasian.
Apresiasi dan rasa merangkul tiap komisariat yang ada di Ikatan Mahasiswa Geografi
Indonesia (IMAHAGI) Regional III merupakan suatu cara agar silaturahmi dengan
komisariat dapat terjalin dengan baik. Perlunya suatu treatment dan atau berupa
kegiatan untuk menjalin komunikasi dan koordinasi antar komisariat dengan
IMAHAGI Region III untuk hubungan kerja sama yang baik dan harmonis. Sehingga
dibentuklah sebuah kegiatan dengan nama “Tilik Komsat” yang dilaksanakan secara
online melalu paltform zoom meeting.

B. Tujuan Kegiatan
Tujuan kegiatan Tilik Komsat yaitu :
1. Menjaga silaturahmi IMAHAGI Region III dengan seluruh komisariat Region III.
2. Memberikan apresiasi kepada komisariat yang telah melaksanakan program kerja
IMAHAGI Region III.
3. Meningkatkan kolaborasi anatar IMAHAGI Region III.

C. Sasaran dan Target Kegiatan


Sasaran dari kegiatan Tilik Komsat bertemakan “Merajut Harmoni di Tengah
Perbedaan” ditujukan untuk Pengurus Wilayah Region III dan Pengurus Komisariat.

BAB II
PELAKSANAAN KEGIATAN

A. Mekanisme Kegiatan
Hari, tanggal : Senin-Rabu, 16-18 Agustus 2021
Tempat : Zoom M eeting
Acara : Tilik Komsat
Jalannya Acara:
Tilik Komsat yang diselenggarakan oleh IMAHAGI Region III ini diadakan selama 3
hari yaitu pada hari Senin, 16 Agustus 2021, Selasa, 17 Agustus 2021, dan Rabu, 18
Agustus 2021. Hari pertama acara Tilik Komsat dihadiri oleh 3 komisariat yaitu
UGM, UNY, dan AMIKO. Acara ini dimulai pada puku 19.30 – 23.00 WIB, acara
dibuka oleh Rara dari Biro Admin sebagai MC. Acara selanjutnya pemaparan materi
oleh Koordinator Wilayah IMAHAGI Region III, materi yang disampaikan yaitu
mengenai IMAHAGI Region III. Kemudian pemaparan materi oleh Ketua Komisariat
UGM dilanjutkan pemaparan materi oleh Ketua Komisariat UNY dan yang terakhir
pemaparan materi oleh Ketua Komisariat AMIKON. Acara selanjutnya yaitu
pembagian breakout room perbiro atau bidang sesuai dengan biro atau bidang yang
ada di IMAHAGI Region III dan Komisariat distrik Yogyakarta. Di dalam breakout
room terdapat sharing – sharing antar bidangnya. Pada akhir acara diadakan ice
breaking yang kemudian dilanjutkan pemaparan akhir dari Tilik Komsat oleh
Koordinator Wilayah IMAHAGI Region III.
Tilik Komsat hari kedua diadakan pada hari Selasa 17 Agustus 2021. Acara Tilik
Komsat hari kedua rangkaian acaranya tidak jauh berbeda seperti hari pertama. Pada
hari kedua ini Tilik Komsat dihadiri oleh Komisariat distrik Semarang dan
Purwokerto yaitu UNNES, UNISVET, dan UMP.
Tilik Komsat hari ketiga diadakan pada hari Rabu, 18 Agustus 2021. Pada hari ketiga
Tilik Komsat dihadiri oleh Komisariat Distrik Surakarta dan Purwokerto yaitu UNS,
UMS, UNIVET, dan UNWIDHA. Rangakaian acara Tilik Komsat pada hari ketiga ini
tidak jauh berbeda dengan acara Tilik Komsat hari pertama dan kedua. Pada hari
ketiga ini acara diadaka pada jam 07.30 – 11.30 WIB.
B. Hasil
Kegiatan Tilik Komsat secara garis besar telah terlaksana dengan baik dan lancar.
Sebelum acara dimulai, panitia sudah menyiapkan acara dengan baik dan sesuai
rundown yang telah disusun. Acara berjalan sesuai dengan rundown dan pembicara
memberikan materi sesuai dengan Term of Reference (TOR) yang telah disepakati
dengan panitia sebelumnya. Namun, dalam pelaksanaan kegiatan terdapat beberapa
hambatan :
1. Jaringan yang kurang lancar
2. Keterbatasn waktu dalam sharing anatar bidang.
3. Jalannya kegiatan tidak sesuai rundown yang telah dibuat.

BAB III
KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan
Kegiatan Tilik Komsat yang dilaksanakan selama 3 hari yaitu pada hari Senin, 16
Agustus 2021, Selasa, 17 Agustus 2021, dan Rabu, 18 Agustus 2021 yang dihadiri
oleh seluruh Komisariat IMAHAGI Region III. Kegiatan Tilik Komsat berjalan
dengan baik dan lancar sehingga tujuan diselenggarakannya kegiatan ini dapat
tercapai. Dalam mencapai suatu kegiatan, kekompakan, kerja sama, dan komunikasi
dari setiap anggota panitia sangat penting. Dengan penuh rasa syukur, kami menutup
laporan pertanggungjawaban kegiatan ini. Kami mengucapkan terima kasih kepada
pihak-pihak yang turut terlibat dalam kesuksesan kegiatan tersebut. Semoga dengan
adanya kegiatan ini dapat memberi manfaat bagi seluruh pihak yang terlibat.
B. Saran
Tilik Komsat dengan tema “Merajut Harmoni di Tengah Perbedaan” yang
diselenggarakan oleh IMAHAGI Region III yang diadakan pada hari Senin, 16
Agustus 2021, Selasa, 17 Agustus 2021, dan Rabu, 18 Agustus 2021 di Zoom Meeting
memiliki berbagai kendala dan kekurangan tetapi, saran dari peserta, panitia maupun
pengurus wilayah IMAHAGI Region III dapat menjadi pertimbangan ke depannya :
1. Durasi waktu diperpanjang

BAB IV
PENUTUP

Alhamdulillah, segala puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan yang Maha Esa, karena
atas izin dan rahmat-Nya, Tilik Komsat yang dilaksanakan pada hari Senin, 16 Agustus 2021,
Selasa, 17 Agustus 2021, dan Rabu, 18 Agustus 2021 di Zoom Meeting telah berjalan dengan
lancar. Kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah berpartisipasi dalam
menyukseskan kegiatan ini.
Demikian laporan pertanggungjawaban kegiatan ini kami susun, semoga laporan ini dapat
menjadi pertimbangan dalam kegiatan yang akan datang pada periode kepengurusan
selanjutnya sehingga dapat bermanfaat bagi IMAHAGI Region III. Semoga laporan kegiatan
ini diterima dan bermanfaat bagi kita semua.

Dokumentasi Kegiatan
2. Lampiran Sarana

Rincian dana

No Keperluan Tanggal Transaksi Saksi Status Dana


1 Pembelian Bingkisan ke 12/2/21 Kabiro PO PJ Sarana Qolbi Lunas Rp 60.000,00
Pembicara 1
2 Pembelian Bingkisan ke 12/2/21 Kabiro PO PJ Sarana Qolbi Lunas Rp 60.000,00
Pembicara 2
3 Pemberian Plakat ke 12/2/21 Kabiro PO PJ Sarana Qolbi Lunas Rp 90.000,00
Pembicara 1
4 Pembelian Plakat ke 12/2/21 Kabiro PO PJ Sarana Qolbi Lunas Rp 90.000,00
Pembicara 2
Jumlah Dana Rp 300.000,00

Dokumentasi
LPJ SARANA

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN SARANA

(SALING RAJUT DINAMIKA)

30 Januar 2021

UNIVERSITAS SEBELAS MARET FAKULTAS

KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GEOGRAFI

HIMPUNAN MAHASISWA GEOGRAFI

(HIMAGO) SURAKARTA

2021
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan yang Maha Esa yang telah melimpahkan segala rahmat
dan hidayah-Nya sehingga kami dapat melaksanakan kegiatan SARANA (SAling RAjut diNAmika) yang
sudah tercantum dalam program kerja Himpunan Mahasiswa Geografi (HIMAGO) Fakultas Keguruan dan
Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret periode 2021.
Berkat dengan terselesaikannya kegiatan tersebut maka kami mengucapkan terima kasih kepada:

1. Kepala Program Studi Pendidikan Geografi FKIP UNS yang telah memberikan
arahan, bimbingan dan dukungan serta ijin dalam kegiatan SARANA..
2. Segenap panitia yang tanpa mengenal lelah dan selalu semangat dalam
menyelenggarakan kegiatan SARANA.

3. Semua pihak yang telah membantu terselenggaranya kegiatan SARANA.

Kami menyadari akan kekurangan yang ada pada kegiatan ini dan kami berharap dengan selesainya
laporan kegiatan ini, segala bentuk evaluasi dapat dijadikan acuan dan pertimbangan dalam melaksanakan
kegiatan sejenis pada periode selanjutnya, sehingga akan lebih menyempurnakan kegiatan SARANA di
tahun mendatang.

Demikian laporan kegiatan ini kami susun, semoga dapat bermanfaat dan dapat digunakan sebagaimana
mestinya.
Surakarta, 22 Oktober 2020

Ketua Panitia

Muhamad Mahdiyyul
Qolbi NIM. K5418046
PENGESAHAN

Laporan Pertanggungjawaban kegiatan dibuat sebagai bentuk


pertanggungjawaban pelaksanaan kegiatan.

Ketua Umum
HIMAGO FKIP UNS Ketua Panitia

Andian Hidayat Muhamad Mahdiyyul Qolbi


NIM. K5418009 NIM. K5418046

Mengetahui,

Kepala Program Studi


Pendidikan Geografi FKIP UNS

0508

Dr. Yasin Yusup, M.Si.


NIP. 197404272002121001
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Mahasiswa adalah salah satu aset penting negara yang kelak menjadi penerus laju kepemimpinan
bangsa. Mahasiswa merupakan sumber daya manusia yang diharapkan selalu memiliki
kemampuan dan keterampilan untuk bertanggungjawab, berpikir kritis, analitis, logis, dan
profesional dalam menghadapi segala jenis perkembangan masalah yang dihadapi. Dari dasar
pemikiran tersebut maka perlu disiapkan seorang mahasiswa yang handal baik dari segi mental
maupun segi kemampuan intelektual beserta keunggulan keterampilan sesuai minat dan bakat.
Salah satu sarana yang tepat untuk mewadahi mahasiswa mencapai tujuan tersebut adalah
melalui kegiatan keorganisasian. Himpunan Mahasiswa Geografi (HIMAGO) FKIP UNS
berkolaborasi dengan Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI) Region III
JABAGTENG sebagai salah satu organisasi yang dapat mewadahi para mahasiswa untuk melatih
kemampuan mental, intelektual, dan keterampilan mahasiswa terutama dalam lingkup bidang
ilmu geografi. Oleh karena itu, Himpunan Mahasiswa Geografi (HIMAGO) FKIP UNS
berkolaborasi dengan Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI) Region III
JABAGTENG berencana menyelenggarakan salah satu program kerja yaitu SARANA (SAling
RAjut diNAmika). Program kerja ini perwujudan rekomendasi IMAHAGI Region III periode
2019-2020, Nomor 7 “Melakukan bedah AD/ART IMAHAGI dan GBHO serta sejarah
IMAHAGI sebagai pencerdasan bangsa” SARANA di harapkan dapat menciptakan ruang untuk
saling mengenal antar fungsionaris IMAHAGI Region II dan sebagai ajang mempererat tali
silahturahmi dan persaudaraan antar pengurus. Selain itu, pembekalan pengetahuan IMAHAGI
yang lebih mendalam diperlukan untuk kemudahan dalam berdinamika seterusnya. Kemudian
terkait dalam menyikapi permasalahan tentang pandemi Covid-19 saat ini, Himpunan Mahasiswa
Geografi (HIMAGO) FKIP UNS memutuskan untuk menjalankan kegiatan acara yang diajukan
tersebut melalui fasilitas media daring atau secara online. Hal ini dikarenakan kegiatan acara
tersebut akan melibatkan perkumpulan orang dalam jumlah banyak.
B. Tujuan Kegiatan
Tujuan diadakannya SARANA adalah:
1. Peningkatan pengetahuan Pengurus IMAHAGI mengenai sejarah, AD, ART, GBHO dan GBHK
IMAHAGI

2. Peningkatan kompetensi pengurus IMAHAGI dalam mengelola organisasi

3. Penanaman dan peningkatan persepsi pengurus mengenai pentingnya kaderisasi IMAHAGI di


setiap komsat

4. Sarana diskusi persiapan menyambut mahasiswa baru di masing-masing komisariat untuk


pengkaderan Himpunan Mahasiswa maupun IMAHAGI Region III

5. Untuk mempererat tali silaturahmi fungsionaris IMAHAGI Region III

C. Sasaran Kegiatan
Sasaran dari acara SARANA ini adalah
1. Sasaran Kuantitatif:
a. Partirtisipasi aktif peserta SARANA (fungsionaris IMAHAGI Region III)
2. Sasaran Kualitatif:
a. Fungsionaris IMAHAGI Region III lebih saling mengenal
b. Terjalin komunikasi antar fungsionaris IMAHAGI Region III
c. Munculnya motivasi lebih fungsionaris IMAHAGI Region III dalam kepengurusan
d. Peserta dapat mengetahui dan menggali apa saja yang di dapat dalam organsisasi
e. Mampu bekerja dengan baik sebagai pengurus setelah mengikuti SARANA
BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN

A. Mekanisme Kegiatan
Hari, tanggal : Sabtu, 30 Januari 2021.

Tempat : Zoom Meeting.


Acara : SARANA (SAling RAjut diNAmika).
Jalannya Acara:
Kegiatan SARANA (SAling RAjut diNAmika) Himpunan Mahasiswa Geografi (HIMAGO)
FKIP UNS 2021 Berkolaborasi dengan IMAHAGI Region III dilaksanakan pada Sabtu, 30
Januari 2021 pukul 08.30 sampai dengan pukul 15.30 WIB. Acara SARANA dibuka pada oleh
pembawa acara yaitu Rizaldy Hilmy Sagito lalu dilanjutkan dengan menyanyikan lagu Indonesia
raya dan menyanyikan mars IMAHAGI dam dilanjutkan sambutan oleh ketua panitia yaitu
Muhamad Mahdiyyul Qolbi lalu dilanjutkan oleh sambutan dari Ketua Umum Himpunan
Mahasiswa Geografi (HIMAGO) yaitu Andian Hidayat serta selanjutnya sambutan oleh
Koordinator Wilayah Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI) Region III yaitu Adira
Savitri. Setelah pemberian sambutan, kemudian dilanjutkan dengan pengenalan dan pembacaan
CV pemateri pertama dengan materi Manajemen Organisasi yaitu Muhammad Zaky Zamani,
setelah pengenalan dan pembacaan CV pemateri pertama dilanjut dengan pemaparan materi oleh
pemateri selama waktu 45 menit dan selanjutnya dilakukan sesi tanya jawab selama 15 menit
yang dipandu oleh MC. Setelah sesi tanya jawab materi pertama selesai acara di lanjutkan dengan
pengenalan dan pembacaan materi kedua dengan materi keimahagian yang dibawakan oleh mas
Anugrah Ramadhan alumni koordinator wilayah IMAHAGI 2013-2014. setelah pengenalan dan
pembacaan CV pemateri kedua dilanjut dengan pemaparan materi oleh pemateri selama waktu 45
menit dan selanjutnya dilakukan sesi tanya jawab selama 15 menit yang dipandu oleh MC.
Setelah sesi tanya jawab selesai selanjutnya dilanjutkan dengan acara ISHOMA (istirahat sholat
dan makan) sampai dengan waktu pukul 12.45 WIB. Setelah sesi Ishoma selesai selanjutnya di
lanjutkan dengan pengkondisian peserta agar kembali ke ruang zoom meeting dan mengikuti
acara kembali. Setelah peserta kembali ke zoom meeting dilanjutkan dengan sesi Lebih Dekat
dengan KORWIL IMAHAGI Region III selama dua jam sampai pukul 15.00 wib. Lebih dekat
dengan Korwil ini dilakukan agar peserta atau pengurus wilayah mengenal lebih dalam sosok
pemimpin yang akan memimpin, membersamai dan berdinamika di IMAHAGI Region II satu
periode kedepan dengan pembahasan dan pendekatan obrolan santai. Setelah acara Lebih dekat
dengan Korwil selesai dilanjutkan dengan sesi foto bersama dan penugasan kepada masing
masing Biro Imahagi yang dipandu oleh pembawa acara. Setelah sesi foto bersama dan
penugasan selesai acara ditutup oleh pembawa acara dan peserta diperkenankan meninggakan
room.
B. Hasil
Kegiatan SARANA (SAling RAjut diNAmika) Himpunan Mahasiswa Geografi (HIMAGO)
FKIP UNS 2021 Berkolaborasi dengan IMAHAGI Region III dilaksanakan secara online yang
dilakukan di ruang Zoom Meeting pada Sabtu, 30 Januari 2021 pukul 08.30 sampai dengan pukul
15.30 WIB telah terlaksana dengan baik dan dihadiri oleh 47 pengurus wilayah IMAHAGI
Region III. Namun dalam pelaksanaannya terdapat beberapa hambatan yang ditemukan:
1. Kurangnya keaktifan peserta.
2. Peserta keluar masuk zoom meeting karena terkendala sinyal internet yang
kurang stabil.
3. Adanya sedikit kesalahpahaman tentang peraturan penyampaian pendapat diawal
kegiatan,
BAB III KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan
Suatu perencanaan dibentuk agar keberjalananan kegiatan acara dapat berjalan dengan
semestinya sesuai tujuan awal yang ingin dicapai. Demikian pula pada Kegiatan SARANA
(SAling RAjut diNAmika) Himpunan Mahasiswa Geografi (HIMAGO) FKIP UNS 2021
Berkolaborasi dengan IMAHAGI Region III yang telah dilaksanakan ini. Kami mengucapkan
terima kasih kepada pihak-pihak yang turut terlibat dalam kesuksesan kegiatan tersebut. Semoga
dengan dilaksanakannya kegiatan acara diharapkan dapat memberi manfaat bagi seluruh pihak
yang terlibat.

B. Saran
Kegiatan SARANA (SAling RAjut diNAmika) yang pada periode ini dilaksanakan secara
online pada Zoom Meeting ini memiliki berbagai hambatan dan kekurangan. Saran dari panitia
atau pengurus Himpunan Mahasiswa Geografi (HIMAGO) FKIP UNS dapat menjadi
pertimbangan kedepannya:
1. Acara dilakukan secara Oflline untuk lebih efektif dalam pencapaian tujuan
kegiatan.
2. Seluruhnya peserta diharapkan untuk dapat lebih aktif.

3. Seluruh peserta diharapkan dapat lebih menaati tata tertib jalannya rapat
terutama yang berkaitan dengan waktu jalannya rapat.
BAB IV PENUTUP

Segala puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas izin dan rahmat-Nya,
program kerja Kegiatan SARANA (SAling RAjut diNAmika) Himpunan Mahasiswa Geografi
(HIMAGO) FKIP UNS 2021 Berkolaborasi dengan IMAHAGI Region III dilaksanakan pada Sabtu, 30
Januari 2021 telah berjalan dengan baik. Kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah
berpartisipasi dalam menyukseskan kegiatan ini.

Demikian laporan pertanggungjawaban kegiatan ini kami susun, semoga laporan ini dapat menjadi
pelajaran serta pertimbangan dalam kegiatan yang sama maupun kegiatan yang serupa pada periode
kepengurusan selanjutnya sehingga dapat bermanfaat bagi HIMAGO FKIP UNS dan IMAHAGI Region
III serta pihak-pihak lain yang bersangkutan. Semoga laporan kegiatan ini dapat diterima dan bermanfaat
bagi kita semua.

Ketua Umum
HIMAGO FKIP UNS Ketua Panitia

Andian Hidayat Muhamad Mahdiyyul Qolbi


NIM. K5418009 NIM. K5418046

Mengetahui,
Kepala Program Studi
Pendidikan Geografi FKIP UNS

0508

Dr. Yasin Yusup, M.Si.


NIP. 197404272002121001
Lampiran I

Dokumentasi Pelaksanaan SARANA (SAling RAjut diNAmika)

1. Presensi Kegiatan
Dokumentasi Kegiatan

(Pemaparan Materi Manajemen Organisasi)

(Pemaparan Materi Keimahagian

Dokumentasi beberapa peserta kegiatan acara.


3. Lampiran Baso Me Ayam Joss

Rincian dana

No Keperluan Tanggal Transaksi Saksi Status Dana


1 Pembayaran Properti 12/2/21 Kabiro PO ke Erfan KK Univet Lunas Rp 200.000,00
Indekos Alam Maulana
Jumlah Dana Rp 200.000,00
(dibayarkan
Panlok)

No Keperluan Tanggal Transaksi Saksi Status Dana


1 Pemberian Plakat ke 4/3/21 Kabiro PO PJ Bedah SOP Lunas Rp 80.000,00
Panlok
Jumlah Dana Rp 80.000,00

Dokumentasi
LPJ Baso Me Ayam Joss
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

4. Lampiran PKMMGI-TM 2021

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN PELAKSANAAN


KEGIATAN PELATIHAN KEPEMIMPINAN DAN
MANAJEMEN MAHASISWA GEOGRIAFI INDONESIA
TINGKAT MENENGAH 2021

“Menanamkan Loyalitas Demi Terwujudnya


Mahasiswa Geografi Milenial yang Visioner,
Berkeilmuan ICT (Information and
Communication Technology), dan Berdedikasi”
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285
a.n Dekan Fakultas Geografi
Wakil Dekan III

Dr. Choirul Amin S.Si, M.M


LEMBAR PENGESAHAN
NIDN: 0617107602
Laporan Pertanggungjawaban PKMMGI-TM (Pelatihan Kepemimpinan Manajemen Mahasiswa Geografi
Indonesia Tingkat Menengah)
IMAHAGI REGION III IMAHAGI SE-
JAWA BAGIAN TENGAH

Ketua Panitia, Sekretaris,

Alam Maulana Baru Yoga Budi Prasetyo


NIK. IMAHAGI./III/I/1330 NIK. IMAHAGI./III/I/1746

Mengetahui,

Koordinator Wilayah Gubernur Badan Eksekutif Mahasiswa,


IMAHAGI Region III, Fakultas Geografi UMS,

Adira Savitri Indra Budy


NIK. IMAHAGI/III.006/1887 Prasetyo NIM:
E100190219
Menyetujui,

.M
0617107802
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh,


Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberi rahmat dan hidayah-Nya sehingga kami dapat
melaksanakan rangkaian kegiatan persiapan PKMMGI-TM 2021 dan menyusun serta menyelesaikan laporan
pertanggungjawaban kegiatan persiapan PKMMGI-TM 2021.
Terselenggaranya rangkaian kegiatan PKMMGI-TM 2021, tak lepas dari partisipasi, kerjasama,
serta dukungan dari berbagai pihak. Oleh sebab itu, pada kesempatan ini, kami ucapkan terima kasih kepada
:
1. Dr. Choirul Amin S.Si., M.M. selaku Wakil Dekan III Kemahasiswaan Fakultas
Geografi UMS;
2. Yunus Ari Wibowo S.Si., M.Sc. selaku Kaprodi Pendidikan Geografi FKIP UMS;
3. Indra Budy Prasetyo, Gubernur Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Geografi
tahun 2020/2021, selaku Penanggungjawab Komisariat;
4. Sepfiana Dari Ningsih, Ketua HMP Pendidikan Geografi ATLANTIS, selaku
Penanggungjawab Komisariat;
5. Adira Savitri, Koordinator Wilayah IMAHAGI Region III, selaku
Penanggungjawab kegiatan;
6. Pihak sponsor, media partner, dan donatur;
7. Serta seluruh pihak yang telah mendukung dan memberikan kontribusinya dalam
penyelenggaraan kegiatan ini yang tak dapat disebutkan satu per satu

Berikut ini kami sampaikan laporan rangkaian persiapan kegiatan PKMMGI-TM 2021. Semoga
dengan adanya laporan ini, kami dapat mengetahui kekurangan kami dan dapat menjadi bahan pembelajaran
sebagai perbaikan untuk menyongsong pelaksanaan kegiatan PKMMGI-TM 2021. Semoga Allah SWT
senantiasa melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya kepada kita semua. Aamiin.
Wassalamualaikum Warohmatullahi Wabarakatuh.
BAB I
PENDAHULUAN

A. DASAR PEMIKIRAN
Mahasiswa merupakan sebagian dari harta bangsa yang masih perlu bimbingan dan arahan agar
dapat berkembang dibidangnya. Masa depan Negara tentunya sangat berhubungan dengan mahasiswa
masa sekarang, karena sebagai generasi muda mahasiswa harus memiliki sikap kreatif, komunikatif dan
berjiwa kepemimpinan. Oleh karena itu, mahasiswa perlu diberikan berbagai macam keahlian agar
menjadi pribadi yang kreatif. pemberian pelatihan dalam bidang Organisasi diharapkan dapat
membentuk jiwa kepemimpinan.
Peran mahasiswa sangat dibutuhkan dalam mewujudkan cita- cita negara, sebab mahasiswa
merupakan seorang intelektual yang menjadi bagian dari masyarakat dan negara yang berkewajiban
mengisi kemerdekaan. Kepedulian dan komitmen terhadap nasib bangsa harus diinterpretasikan ke dalam
hal-hal yang positif.
Pelatihan ini merupakan salah satu tujuan untuk mempersiapkan perubahan masa depan yang
lebih baik lagi, juga bertujuan untuk membentuk dan mempersiapkan mahasiswa agar berintelektual
muda dan memiliki jiwa kepemimpinan dalam mengolah organisasi maupun lembaga kemahasiswaan
serta mampu mengaplikasikan karakter kepemimpinan dalam kehidupan sehari-hari demi membentuk
tatanan sosial untuk mewujudkan nilai-nilai kepribadian yang baik dalam kehidupan sehari-hari maupun
kehidupan kampus.
Meyakini akan pentingnya ilmu Geografi, maka dipandang perlu untuk menciptakan mahasiswa
Geografi yang intelek, dan memiliki spiritual yang handal serta jiwa kepemimpinan yang visioner
sehingga dibutuhkan upaya khusus untuk mengkader mahasiswa Geografi sebagai visioner bangsa.
Maka, kami Mahasiswa Geografi Indonesia Regional II bertujuan untuk menumbuhkan generasi penerus
yang berkarakter dan memiliki jiwa kepemimpinan melalui kegiatan Pelatihan Kepemimpinan dan
Manajemen Mahasiswa Geografi Indonesia Tingkat Menengah tahun 2021.
B. NAMA DAN TEMA

KEGIATAN NAMA
Kegiatan ini kami beri nama ”PKMMGI-TM (Pelatihan Kepemimpinan dan Manajemen Mahasiswa
Geografi Indonesia Tingkat Menengah)” 2021.

TEMA
Tema kegiatan adalah “Menanamkan Loyalitas Demi Terwujudnya Mahasiswa
Geografi Milenial yang Visioner, Berkeilmuan ICT (Information and Communication
Technology), dan Berdedikasi”.

C. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Kegiatan ini dilaksanakan pada :
hari : Jumat, Sabtu, dan Minggu
tanggal : 6, 7, dan 15 Agustus 2021

tempat : Dalam Jaringan (ZOOM Meeting)

D. TUJUAN KEGIATAN
Tujuan kegiatan ini adalah :

1. Melatih mental kempemimpinan pengaplikasian serta mengambangkan karakter


kepemimpinan yang berlandaskan pada pola piker spasial dengan berdasarkan pada
objek formal dan objek material geografi.
2. Menjadikan pemimpin yang lebih mengetahui, mengenal dan memahami kondisi
sekitar sehingga kedepannya mampu untuk menjadi pemimpin bangsa dan negara.
3. Melatih pemimpin yang memiliki karakter, mental, dan kapabilitas yang sesuai
dengan acuan materi dan garis besar PKMMGI-TM
4. Menciptakan pemimpin yang mengetahui, mengenali dan memahami karakter dan
perilaku pemimpin serta kepemimpinan sendiri

E. BENTUK KEGIATAN
Bentuk kegiatan ini adalah pelatihan dimana materi disusun secara sistematis. Kegiatan hari pertama dan
kedua diisi dengan pemaparan materi oleh narasumber terbaik. Peserta dalam forum dituntut untuk aktif
berpendapat, bertanya, dan menjawab. Selang untuk
hari kedua dan ketiga digunakan untuk memaksimalkan penugasan peserta. Peserta mengerjakan tugas
dengan membuat essai, infografis, dan presentasi. Hari ketiga diisi dengan FGD (Forum Group
Discussion).

F. TARGET DAN METODE

KEGIATAN TARGET
Target kegiatan ini adalah terwujudnya generasi geograf yang setia terhadap organisasi, dapat
memanfaatkan peluang masa depan dan dapat menguasai penerapan ICT bagi kepentingan masyarakat.
Target peserta dalam acara ini adalah mahasiswa Geografi seluruh Region dan dari 10 Komisariat Jawa
Tengah dan DIY.

METODE
Metode yang digunakan dalam agenda PKMMGI-TM berupa:

 Pemaparan materi
 Forum Group Discussion
 Manajemen konflik
 Problem solving

G. SUSUNAN KEPANITIAAN
Penanggung jawab : Adira Savitri
Ketua Panitia : Alam Maulana Baru
Sekretaris : Yoga Budi Prasetyo
Dita Ayu Maulida
Bendahara : Yunita Miftakhunisa
Ikha Nadia Lilfitri
Sie. Acara : Januar Wijaya
Muhamad Mahdiyyul Qolbi Mila
Kholidatun Nikmah Muhammad
Tito
Dwi Rahayu Anjarwati Siti
Nur Hasna Khofifah
Sie. Perlengkapan : Puspita Yulian Nindysari
Ferdi Pratama
Sie. Pendaftaran : Farras Abdul Rahim
Fildzah Badzlina Muhammad
Hafiz Alreza

Sie. Sponsorship : Prisma Tia Ningrum


Bayu Aji Himawan
Sie. Konsumsi : Diana Eka Pertiwi Ria
Puspitasari Elvina Dara
Puspita
Sie. Humas : Hidayah Almasari
Rizaldy Hilmy Sagito
Hilyatun Nissa
Sie. PDD : Naufal Mas’ud
Bagas Syarifudin
Wahyu Dwi Setyawan
BAB II
LAPORAN RANGKAIAN KEGIATAN
PKMMGI-TM 2021

A. PELAKSANAAN KEGIATAN
SUSUNAN ACARA PKMMGI-TM 2021

Hari, Tanggal Waktu Kegiatan


06.30 – 06.50 Kumpul dan Persiapan Panitia
06.50 – 07.00 Peserta Memasuki Ruang ZOOM Meeting
07.00 – 07.10 Pengkondisian Peserta
07.10 - 07.20 Pembukaan MC
07.20 - 07.25 Menyanyikan Lagu Indonesia Raya
07.25 – 07.30 Menyanyikan Mars Imahagi
07.30 – 07.35 Laporan Ketua Panitia
07.40 – 07.45 Sambutan Ketua Komisariat
07.45 – 07.50 Sambutan Koordinator Wilayah Region III
07.50 – 07.55 Sambutan Sekjend IMAHAGI
07.55 – 08.05 Sambutan Dosen HMP Pendidikan Geografi UMS
08.05 – 08.15 Sambutan Dekan Fakultas Geo dan Peresmian
08.15 – 08.25 Pembacaan doa
08.25 – 08.35 Sosialisasi kelompok
08.35 – 08.50 Pengkondisian peserta dan pembacaan tata tertib
08.50 – 09.00 Pre-Test Materi 1 : Ke-Imahagian
Jumat, 6 09.00 – 09.05 Pembacaan CV moderator
Agustus 2021 Pembukaan oleh moderator dan Pembacaan CV
09.05 – 09.10
Pembicara
09.10 – 09.55 Materi 1: Ke-Imahagian
09.55 – 10.10 Sesi tanya jawab
10.10 – 10.20 Kesimpulan Materi 1: Ke-Imahagian
10.20 – 10.30 Post Test Materi 1
10.30 – 12.45 ISHOMA
12.45 – 12.55 Pengkondisian peserta & Ice Breaking
12.55 – 13.05 Pre-Test Materi 2 : Etika Organisasi
13.05 – 13.10 Pembacaan CV moderator
Pembukaan oleh moderator dan Pembacaan CV
13.10 – 13.15
Pembicara
13.15 – 14.45 Materi 2 : Etika Organisasi
14.45 – 15.00 Sesi Tanya Jawab
15.00 – 15.10 Kesimpulan Materi 2 : Etika Organisasi
15.10 – 15.20 Post test materi 2
15.20 – 15.35 ISHOMA
15.35 – 15.40 Pengkondisian peserta & ICE BREAKING Pre-Test
15.40 – 15.50 Materi 3 : Analisis Spasial & Analisis
SWOT II
15.50 – 15.55 Pembacaan CV Moderator Pembukaan oleh
15.55 – 16.00 moderator dan Pembacaan CV
Pembicara
16.00 – 16.45 Materi 3 : Analisis Spasial & Analisis SWOT II Sesi Tanya
16.45 – 16.55 Jawab
16.55 – 17.00 Kesimpulan Materi 3 : Analisis Spasial & Analisis SWOT II
Post test materi 3 Penutupan
17.00 – 17.10 acara hari pertama oleh MC
17.10 – 17.20 Menampilkan video profil sponsor tunggal
17.20 – 17.30

08.30 – 08.50 Kumpul dan Persiapan Panitia Peserta Memasuki


08.50 – 09.00 Ruang ZOOM Meeting
09.00 – 09.10 Pengkondisian Peserta
09.10 - 09.20 Pembukaan oleh MC
09.20 – 09.30 Pre-Test Materi 4 : Telaah Wacana; Pembangunan Opini &
Jurnalistik Dasar I Pembacaan CV moderator
09.30 – 09.35 Pembukaan oleh moderator dan Pembacaan CV Pembicara
Materi 4: Telaah Wacana; Pembangunan Opini & Jurnalistik
09.35 – 09.40
Dasar I
Sesi Tanya Jawab Kesimpulan dan
09.40 – 11.10
penugasan Materi 4:
11.10 – 11.20
11.20 – 11.30
Pembangunan Opini & Jurnalistik Dasar I
Sabtu, 7 Agustus 11.30 – 11.40 Post test materi 4
2021 11.40 - 12.30 ISHOMA
12.30 – 12.40 Pengkondisian peserta & Ice Breaking
12.40 – 12.50 Pre- Test Materi 5 = Teknik Perumusan Strategi
12.50 – 12.55 Pembacaan CV moderator
12.55 – 13.00 Pembukaan oleh moderator dan Pembacaan CV Pembicara
13.00 – 14.30 Materi 5 : Teknik Perumusan Strategi Sesi
14.30 – 14.40 tanya jawab
14.40 – 14.50 Kesimpulan Materi 5 : Teknik Perumusan Strategi Post test
14.50 – 15.00 materi 5
15.00 – 15.30 ISHOMA
15.30 – 15.40 Pengkondisian Peserta & Ice Breaking
15.40 – 15.50 Pre- Test Materi 6 = Konsepsi Kelembagaan/
Organisasi I
15.50 – 16.00 Penjelasan Penugasan Materi 6 = Konsepsi
Kelembagaan/ Organisasi I
16.00 – 16.10 Penutupan acara hari kedua oleh MC
16.10 – 16.20 Menampilkan video profil sponsor tunggal

07.30 – 07.50 Kumpul dan Persiapan Panitia


07.50 – 08.00 Peserta Memasuki Ruang ZOOM Meeting
08.10 - 08.20 Pembukaan oleh MC
Materi 6 = Presentasi Konsepsi Kelembagaan/
08.20 – 11.50 Organisasi I

11.50 – 12.30 ISHOMA


12.30 – 12.40 Pengkondisian peserta & Ice Breaking
12.40 – 12.50 Pembacaan CV Moderator
Pembukaan oleh Moderator dan Pembacaan CV
Minggu, 15 12.50 – 13.00
pemantik
Agustus 2021 Diskusi intelektual
13.00 – 14.30
Tema : Pembangunan Perkotaan Di Pesisir
14.30 – 14.40 Kesimpulan dan penutupan oleh moderator
14.40 – 15.20 ISHOMA
15.20 – 15.30 Pengkondisian Peserta dan Ice Breaking
15.30 – 15.40 Pengumuman penghargaan karya terbaik
15.40 – 15.50 Penutupan PKMMGI-TM
15.50 – 16.00 Foto Bersama
16.00 – 16.05 Penutupan oleh MC
16.05 – 16.15 Menampilkan video profil sponsor tunggal

B. PELAKSANA

AN PRA
KEGIATAN
Persiapan panitia PKMMGI-TM 2021 secara intensif telah dilakukan. Dimulai dari pembentukan
kepanitiaan. Kepanitiaan dibentuk dari kepengurusan IMAHAGI dan dibantu oleh BEM FG UMS dan
HMP Pendidikan Geografi Atlantis. Total keseluruhan panitia sebanyak 27 orang. Kepanitiaan
dilaksanakan secara Hybrid. Adapun agenda panitia persiapan kegiatan diantaranya :
1. Rapat Besar
- Rapat besar dilakukan pertama kali pada tanggal 11 Juli 2021
- Rapat kedua pada tanggal 19 Juli 2021
- Rapat ketiga pada tanggal 27 Juli 2021
- Rapat terakhir pada tanggal 3 Agustus 2021
2. Penyusunan Proposal kegiatan dan proposal Sponsorship
Penyusunan proposal-proposal dimulai tanggal 12 Juli 2021

3. Pendistribusian undangan dimulai 26 Juli 2021


4. Pencarian dana sponsorship dan media partner dimulai pada bulan Juli 2021
setelah proposal mendapat persetujuan.
5. Pembaruan dan pengaktifan akun social media OLGENAS mulai bulan Juli
2021.
6. Menerima pendaftaran Peserta PKMMGI-TM dimulai tanggal 22 Juli 2021
7. Kegiatan persiapan masing-masing divisi.

KEGIATAN
Pelaksanaan PKMMGI-TM 2021 pada hari pertama diikuti oleh peserta dan guru pendamping
SMP/sederajat secara daring dengan menggunakan platform ZOOM Meeting. Rangkaian kegiatan di hari
pertama adalah pembukaan dan sambutan. Hari pertama diisi dengan 3 materi, dengan pretest dan
posttest disetiap sebelum dan sesudah pemaparan. Tidak lupa diselang pergantian materi ada ice
breaking agar peserta tidak terlalu bosan. Kegiatan hari pertama ditutup pada sore hari sebelum ibadah
sholat maghrib.
Pelaksanaan PKMMGI-TM 2021 pada hari kedua secara daring dengan menggunakan platform ZOOM
Meeting. Hari kedua diisi dengan 2 materi, juga dengan pretest dan posttest disetiap sebelum dan sesudah
pemaparan. Diselang pergantian materi ada ice breaking. Kegiatan hari pertama ditutup pada sore hari.
Pada hari kedua ini peserta diberikan penugasan dengan jangka waktu selama 1 minggu atau sebelum
pelaksanaan kegiatan hari ketiga.
Pelaksanaan PKMMGI-TM 2021 pada hari terakhir secara daring dengan menggunakan platform ZOOM
Meeting dan dilaksanakan seminggu setelah hari kedua untuk memberikan jangka waktu peserta
mengerjakan penugasannya. Hari terakhir diisi dengan pemaparan tugas oleh peserta dan forum diskusi.
Kegiatan hari ketiga diakhiri dengan penutupan dan foto bersama.
PASCA KEGIATAN
Rangkaian kegiatan PKMMGI-TM 2021 berakhir pada 15 Agustus 2021. Seluruh panitia melakukan
evaluasi akhir secara hybrid. Evaluasi akhir mencakup keseluruhan yang telah dilaksanakan baik dari
panitia, MC, moderator, kendala dan solusi, serta curahan hati semua panitia yang bertugas. Kedepannya
setelah melaksanakan evaluasi akhir, kami berharap kegiatan PKMMMGI-TM yang akan datang berjalan
lebih baik

C. LAPORAN SIE
a. Sekretaris
Tugas yang terlaksana
Jobdesk Keterangan
Menyusun proposal kegiatan Terlaksana
Menyusun surat menyurat Terlaksana
Mengajukan proposal dan surat Terlaksana
Menyusun Laporan Pertanggung jawaban Terlaksana

b. Bendahara
Tugas yang terlaksana
Jobdesk Keterangan
Menyusun RAB kegiatan kasar dan tetap Terlaksana
Mengumpulkan bukti transaksi setiap pengeluaran Terlaksana
Menyusun Laporan Pertanggung jawaban Terlaksana

c. Sie Acara
Tugas yang terlaksana
Jobdesk Keterangan
Membuat konsep kegiatan Terlaksana
Menyusun teknis dan susunan acara Terlaksana
Menyusun Term of Reference Terlaksana
Mengatur jalannya acara Terlaksana
Berkoordinasi dengan sie lain Terlaksana
Bertanggung jawab terhadap kesuksesan acara Terlaksana

d. Sie Perlengkapan
Tugas yang terlaksana
Jobdesk Keterangan
Berkoordinasi dan mempersiapkan barang yang diperlukan dari setiap Terlaksana
sie
Membuat daftar barang (dipinjam, dibeli, inventaris, dll) Terlaksana
Bertanggung jawab terhadap kondisi barang pinjaman hingga selesai Terlaksana
kegiatan
Berkoordinasi dengan sekretaris terkait surat dan bendahara terkait Terlaksana
keuangan

e. Sie Pendaftaran
Tugas yang
terlaksana
Jobdesk Keterangan
Mempersiapkan platform pendaftaran Terlaksana
Mendata seluruh peserta dari setiap komisariat dan region Terlaksana
Melakukan seleksi administrasi peserta pendaftar Terlaksana
Aktif dalam membagikan informasi pendaftaran PKMMGI-TM 2021 Terlaksana

f. Sie Sponsorship
Tugas yang terlaksana
Jobdesk Keterangan
Membuat proposal sponsorship Terlaksana
Berkoordinasi dengan sekretaris panitia Terlaksana
Mengedarkan proposal sponsorship Terlaksana
Menindaklanjuti progress sponsorship Terlaksana
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

g. Sie Konsumsi
Tugas yang terlaksana

Jobdesk Keterangan
Mempersiapkan keperluan konsumsi panitia Terlaksana
Berkoordinasi dengan bendahara panitia Terlaksana
Mengumpulkan bukti setiap pembelian Terlaksana

h. Sie Humas
Tugas yang terlaksana

Jobdesk Keterangan
Bertanggungjawab atas pendistribusian surat. Terlaksana
Menghubungi dan mengonfirmasi moderator, MC, pembicara, dan tim Terlaksana
penilai
Merancang dan mengatur segala bentuk broadcasting sosial media Terlaksana

i. Sie PDD
Tugas yang terlaksana

Jobdesk Keterangan
Mempersiapkan platform kegiatan PKMMGI-TM Terlaksana
Mendokumentasikan seluruh kegiatan PKMMGI-TM Terlaksana
Membuat hasil dokumentasi kegiatan berupa foto/screenshot dan Terlaksana
video
Membuat poster/pamphlet/flyer (coming soon, pendaftaran, timeline, Terlaksana
dll)
Membuat background untuk ZOOM Meeting Terlaksana
Membuat dan membagikan e-sertifikat untuk peserta dan panitia Terlaksana
BAB III
KESIMPULAN DAN SARAN

A. KESIMPULAN
Dari uraian sebelumnya maka dapat diambil beberapa kesimpulan sebagai berikut:

1. Panitia PKMMGI-TM 2021 telah melaksanakan tugas sesuai dengan job


description yang telah dibuat.
2. Rangkaian kegiatan PKMMGI-TM 2021 berjalan dengan lancar meski terdapat
banyak evaluasi pada proses perencanaan hingga hari pelaksanaan namun dapat
diatasi oleh panitia sebaik-baiknya.
3. Panitia telah berusaha membangun koordinasi yang baik dalam setiap sie dan antar
anggota yang lain untuk mengurangi terjadinya miss communication.

B. SARAN
Beberapa hal yang dapat disarankan oleh Panitia PKMMGI-TM 2021 sebagai evaluasi pada
kegiatan serupa di tahun yang akan datang, yakni sebagai berikut :
1. Persiapan kegiatan dilakukan lebih awal.
2. Meningkatkan koordinasi antar panitia untuk meminimalisir kesalahan.
3. Rangkaian persiapan kegiatan hendaknya dilaksanakan sesuai dengan jadwal yang
telah ditentukan.
BAB IV
PENUTUP

Demikian Laporan Pertanggungjawaban ini kami susun. Laporan pertanggungjawaban ini dibuat dengan
pemikiran agar dapat memaparkan seluruh aktivitas rangkaian kegiatan persiapan PKMMGI-TM 2021
sehingga nantinya dapat dijadikan tuntunan bagi kegiatan yang serupa di masa yang akan datang. Kami
menyadari masih banyak kekurangan dalam mengelola kegiatan persiapan PKMMGI-TM 2021 Oleh karena
itu perkenankanlah kami memohon maaf yang sedalam-dalamnya. Semoga Allah SWT senantiasa
memberikan petunjuk bagi kita semua. Aamiin.
LAMPIRAN 1

DAFTAR PESERTA PKMMGI-TM 2021


Kelompok 1
NO NAMA PESERTA ASAL KOMISARIAT
1 Kurnia Nur Lailah Universitas Negeri Yogyakarta
2 Nur Anisah Universitas Muhammadiyah Surakarta
3 Ramadhani Putri Ratnaningrum Universitas Muhammadiyah Purwokerto
4 Ihda Wildaniel Haq Universitas Gadjah Mada
5 Muhammad Nur Rifai Universitas Widya Dharma
6 Naura Afrilla Khansa Universitas Negeri Semarang
7 Tri Sasongko Universitas Negeri Surabaya
8 Jeremia Alexander Parluhutan Universitas Indonesia
9 Widiyaningsih Sutomo Universitas Veteran Bangun Nusantara

Kelompok 2
NO NAMA PESERTA ASAL KOMISARIAT
1 Egidia Try Avinda Universitas Negeri Yogyakarta
2 Yassar Putra Aditya Universitas Muhammadiyah Surakarta
3 M. Zaky Alfarizi Universitas Gadjah Mada
4 Kartika Diyana Universitas Widya Dharma
5 Bintang Ibnu Yan Kanapi Universitas Muhammadiyah Surakarta
6 Dwi Intan Rahmawati Universitas Negeri Semarang
7 Nimas Ayu Sekar Kinasih Jagad Universitas Muhammadiyah Purwokerto
8 Etit Widiyaningsih Universitas Veteran Bangun Nusantara
9 Anida Ratnawati Universitas Negeri Sebelas Maret

Kelompok 3
NO NAMA PESERTA ASAL KOMISARIAT
1 Muhammad Azmi Attamimi Universitas Negeri Yogyakarta
2 Safira Isnaendin Fadilah Universitas Muhammadiyah Surakarta
3 Andhika Wisnu Pratama Universitas Gadjah Mada
4 Audriana Ayu Friskidita Universitas Muhammadiyah Purwokerto
5 Yuni Ristina Universitas Widya Dharma
6 Nisa Laila Universitas Negeri Surabaya
7 Rika Puji Rahayu Universitas Veteran Bangun Nusantara
8 Tegar Fakhrizal Universitas Negeri Sebelas Maret
9 Aris Yudianto Universitas Negeri Yogyakarta
Kelompok 4
NO NAMA PESERTA ASAL KOMISARIAT
1 Aldy Stio Irfan Universitas Gadjah Mada
2 Panji Setya Gangga Universitas AMIKOM Yogyakarta
3 Ilham Sudiyanti Universitas Muhammadiyah Purwokerto
4 Elvin Anta Riksawan Sarsito Putro Universitas IVET
5 Sopi Maulidia Universitas Indonesia
6 Abdul Bilal Zulfikar Universitas Negeri Sebelas Maret
7 Diaz Yudistira Kenian Irsya Universitas Negeri Semarang
8 Muhammad Doriski Universitas Muhammadiyah Surakarta
9 Muhammad Falah Musyaffa Ash-Shiddiq Universitas Negeri Jakarta

Kelompok 5
NO NAMA PESERTA ASAL KOMISARIAT
1 Anissa Nur Aini Universitas AMIKOM Yogyakarta
2 Evi Nurhidayah Universitas Muhammadiyah Purwokerto
3 Hasan Alimul Azis Universitas Negeri Sebelas Maret
4 Aulia Syafira Fithri Universitas Negeri Semarang
5 Aditya Ramadan Sasti Universitas Negeri Sebelas MaretIL
6 Aurelia Ayu Widhi Astuti Universitas Muhammadiyah Surakarta
7 Zahra Lintang Rahina Universitas Gadjah Mada
8 Mohammad Rendra Magandhi Arizal Universitas Negeri Malang

Kelompok 6
NO NAMA PESERTA ASAL KOMISARIAT
1 Ihqbar Alqhoza Fhatullah Universitas Negeri Yogyakarta
2 Diffa Muhammad Basri Universitas Muhammadiyah Surakarta
3 Rasyiida Acintya Universitas Gadjah Mada
4 Febriana Dwi Laraswati Universitas Muhammadiyah Purwokerto
5 Nisrina Qurrotuaini Universitas Negeri Semarang
6 Fika Alfanavia Fazsha Universitas Muhammadiyah Purwokerto
7 Dimas Santoso Universitas Muhammadiyah Surakarta
8 Ali Nur Mustofa Universitas Negeri Sebelas Maret

Kelompok 7
NO NAMA PESERTA ASAL KOMISARIAT
1 Ridho Ade Juniarta Universitas Negeri Yogyakarta
2 Nanda Wulan Rundiasih Universitas Muhammadiyah Purwokerto
3 Shofiatul Mardliyah Universitas Muhammadiyah Surakarta
4 Safira Ayu Wardani Universitas Negeri Sebelas Maret
5 Iwan Saputra Universitas Negeri Semarang
6 Agung Tri Yulianto Universitas Gadjah Mada
7 Renhard Julianus Bernard Universitas AMIKOM Yogyakarta
8 Siti Anisah Saniyah Abidin Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Kelompok 8
NO NAMA PESERTA ASAL KOMISARIAT
1 Luthfia Hayatus Syifa Universitas Negeri Sebelas Maret
2 Opit Dwi Febriyanti Universitas Muhammadiyah Purwokerto
3 Ari Tri Ratmoko Universitas Negeri Yogyakarta
4 Rahmah Afifah Universitas Muhammadiyah Surakarta
5 Lutfi Pajal Mujaki Universitas Negeri Sebelas MaretIL
6 Intan Septilaar Kumaidi Universitas Gadjah Mada
7 Toni Hardianto Universitas Veteran Bangun Nusantara
8 Nadya Ata Meiviana Sopian Universitas Indonesia

LAMPIRAN II

ESTIMASI DANA PKMMGI-TM 2021

WAKTU
2021 KETERANGAN DEBET KREDIT
BULAN TANGGAL (Rp.) (Rp.)
A. PEMASUKAN
3 Sponsorship Tunggal Badan 1.720.000
AGUSTUS Informasi Geospasial (pajak
total 14%)
4 Pendaftaran Peserta 680.000
68x@10.000
4 Donatur “Alam Maulana 250.000
Baru”
Jumlah 2.650.000

B. PENGELUARAN
1. Acara
AGUSTUS 15 Fee Tim Penilai 1x@100.000 100.000
15 Fee Tim Penilai 7x @50.000 350.000
15 Fee Pembicara 1x @150.000 150.000
15 Fee Pembicara 3x @200.000 600.000
15 Reward Peserta 150.000
AGUSTUS 2. Konsumsi
4 Air Mineral 1 dus 33.200
6 Snack ringan (2,2 kg) 83.800
6 Konsumsi panitia Hari
pertama pagi dan siang
a. Nasi + lauk 17 x @Rp.
8.000
b. Nasi kotak 6 x @15.000
c. Nasi lauk + Minum 19 x 416.000
@10.000
7 Konsumsi panitia hari kedua
pagi dan siang
a. Nasi+Lauk 17 x @Rp.
8.000
b. Nasi kotak 4x@Rp.15.000
396.000
c. Nasi lauk + minum
20x@Rp. 10.000
3. Sponsorship
JULI 28 Ongkos pengiriman Proposal 8.000
(JNE)
27 Print Proposal Sponsorship 40.000
AGUSTUS 7 Print Kwitansi Sponsor 500
7 Materai 12.000
4. PDD
AGUSTUS 14 Vandel 2x @90.000 180.000
7 5. Dana Darurat 130.500
JUMLAH 2.650.000
TOTAL 2.650.000

Bendahara Kegiatan
PKMMGI-TM 2021

(Yunita Miftakhunisa)
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

LAMPIRAN III
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

PAMFLET PKMMGI-TM 2021


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

LAMPIRAN IV

DOKUMENTASI PKMMGI-TM 2021


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Pelaksanaan Kegiatan
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Kondisi Kepanitiaan
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285
LAMPIRAN V

PROPERTI SPONSOR
LAMPIRAN VI

BUKTI PEMBAYARAN
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

5. Lampiran IMAHAGI DAY

LPJ IMAHAGI DAY

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN KEGIATAN


IMAHAGI DAYS
TAHUN 2021

Disusun oleh:
Panitia IMAHAGI DAYS Tahun 2021

HIMPUNAN MAHASISWA PENDIDIKAN GEOGRAFI


FAKULTAS ILMU SOSIAL

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA


Tahun 2021

HALAMAN PENGESAHAN
Mengesahkan laporan pertanggungjawaban IMAHAGI Days yang diadakan oleh
Himpunan Mahasiswa Pendidikan Geografi Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri
Yogyakarta pada :
1. Hari : Sabtu-Minggu
2. Tanggal : 2-3 Oktober 2021
3. Tempat : Desa Wisata Pentingsari
4. Ketua Pelaksana
a. Nama : Bagas Syarifudin
b. NIM : 19405241008
c. Prodi/Jurusan : Pendidikan Geografi
d. Fakultas : Fakultas Ilmu Sosial
5. Biaya Kegiatan
Total Pemasukan : Rp 4.060.000,00
Total Pengeluaran : Rp 4.060.000,00

Yogyakarta, 15 Oktober 2021


Dosen Pembimbing Ketua Pelaksana,

Sutanto Tri Juni Putro, S.Si., Bagas Syarifudin

M.Sc. NIM. 19405241008

NIP. 19861206201903 1 003


Mengetahui,
Wakil Dekan Bidang Kemahasiwaan dan Alumni FIS UNY,

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Dr. Supardi, M. Pd.


NIP. 197303152003121001

Lembar Pemeriksaan DPM

BAB I
PENDAHULUAN
Unit Kerja : Himpunan Mahasiswa Pendidikan Geografi FIS UNY
Divisi/Bidang : Pengurus Inti
Program :-
Kegiatan : IMAHAGI Days

A. Analisis Pencapaian Kinerja Kegiatan


1. Kegiatan peringatan hari jadi ke-34 IMAHAGI Region III secara keseluruhan
telah berjalan dengan baik
2. Selama proses berlangsung dari mulai persiapan awal hingga pelaksananan
berjalan sesuai dengan rencana awal kegiatan
3. Terjalin hubungan yang baik antara satu dengan yang lain dan antara Region-
Region yang ada di IMAHAGI
B. Tujuan Kegiatan
Tujuan dari diadakannya IMAHAGI Days ini adalah sebagai berikut :
1. Memperingati hari jadi Imahagi (Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia) ke-34.
2. Meningkatkan tali silaturahmi diantara mahasiswa Geografi di wilayah Jawa
Tengah-DIY
3. Menjalin jaringan yang lebih kuat dalam rangka peningkatan mutu karakter
mahasiswa geografi di wilayah Jawa Tengah-DIY.
4. Memberikan pengalaman dan mengembangkan kreativitas mahasiswa melalui
keilmuan Geografi.
C. Relevansi Kegiatan
Kegiatan ini relevan dengan :

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

1. Anggaran Dasar Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI): BAB II


Asas dan Tujuan dan BAB III Sifat, Status dan Fungsi
2. Garis-Garis Besar Haluan Kerja Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia
(IMAHAGI): BAB II Pola Dasar Haluan Kerja.
3. BAB III Pola Haluan Kerja Jangka Panjang A.
4. BAB III Pola Haluan Kerja Jangka Panjang B.
5. Program Kerja dan Program Kegiatan Pengurus Wilayah IMAHAGI Periode
2021.
6. Koordinasi Pengurus Wilayah IMAHAGI Regional III dengan Komisariat
Universitas Negeri Yogyakarta (UNY).
D. Sumber daya yang dibutuhkan (Inputs)
a) Susunan Panitia (Terlampir)
b) Anggaran yang diperlukan sebesar Rp 4.060.000,00
c) Sumber Dana
Sumber dana untuk kegiatan ini bersumber dari dana partisipasi, dana imahagi,
dan biaya pendaftaran.
d) Anggaran yang diperlukan
1. Sekretaris
No Keterangan Rincian Jumlah (Rp)
1 Print presensi 2.000
Print daftar nama
2 3.000
peserta dan panitia
Print nomor
3 4.500
kapling
4 Print Proposal 9.300
5 Print LPJ 12.000
6 Kliping Proposal 5.000
7 Kliping LPJ 5.000
8 Pulpen 5.000
Jumlah 45.800

2. Bendahara

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

3. Sie Acara
No Keterangan Rincian Jumlah (Rp)
1 Sewa Tempat 1.750.000
2 Peniti 1.700
3 Guting 6.000
Sarung tangan
4 5 x 4.500 22.500
lateks
5 Kapas 6.000
6 Oxycan 48.000
7 Betadine 5.500
8 Revanol 4.000
9 Kasa steril 9.500
10 Handsaplas rol 10.000
11 Promag 7.500
12 Paracetamol 10 x 250 2.500
13 Asam mefenamat 10 x 400 4.000
14 Salonpas koyo 7.500
15 Minyak kayu putih 6.000
16 Salep luka bakar 12.500
Jumlah 1.903.200

4. Sie Konsumsi
No Keterangan Rincian Jumlah (Rp)
1 Makan Besar Pagi 73 x 9.000 657.000
Makan Besar 540.000
2 60 x 9.000
Malam
3 Tumpeng 125.000
4 Jagung manis 9 x 6.000 54.000
5 Filma Margarin 3 x 5.010 15.030
6 Kopi Good Day 10 x 1075 10.750
7 Nescaffe 10 x 1040 10.400
8 Gula Pasir 12.500
9 Tas Plastik 300
10 Isi Ulang Galon 2 x 4.000 8.000
11 Aqua Gelas 22.000
12 Aqua Galon 18.000
13 Teh 6000
14 Parkir 1.000

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Lontong isi 70 x 1.000 70.000


15
16 Martabak mini 70 x 1.000 70.000
17 Risol 70 x 1.000 70.000
18 Makaroni 25.000
19 Singkong Gurih 25.000
20 Sereal 25.000
21 Dana social mirota 20
Jumlah 1.765.000

5. Sie PDD
No Keterangan Rincian Jumlah (Rp)
1 Cetak Co Card 3 x 3.000 9.000
2 Cetak Stiker 2 x 20.000 40.000
3 Potong Stiker 2 x 5.000 10.000
Jumlah 59.000

6. Sie Humas
No Keterangan Rincian Jumlah (Rp)
1 Bensin 50.000
Jumlah 50.000

7. Sie Perlengkapan
No Keterangan Rincian Jumlah (Rp)
1 Cetak banner 156.000
2 Rafia 19.600
3 Bola Plastik 10.000
4 Tepung 10.000
5 Gas 3 kg 18.000
6 Sabun cuci tangan 10.000
7 Sabun cuci piring 2.000
8 Plastik 5.000
9 Buku tulis 3.400
Jumlah 234.000
Jumlah Seluruhnya 4.060.000
E. Mekanisme dan Rancangan
Kegiatan Musyawarah Wilayah ini dilaksanakan pada:
Hari/Tanggal Waktu Tempat Susunan Acara
Sabtu - Minggu, 2-3 13.00 - selesai Desa Wisata (Terlampir)

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Oktober 2021 Pentingsari

F. Keluaran
Uraian (penjelasan) Rencana
1. Peringatan hari jadi ke-34 IMAHAGI Terlaksananya kegiatan
(Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia) IMAHAGI Days ke-34 Tahun
Region III. 2021.
2. Silaturahmi antara mahasiswa Geografi
di wilayah Jawa Tengah-DIY.
3. Menjalin jaringan yang lebih kuat dalam
rangka peningkatan mutu karakter
mahasiswa geografi di wilayah Jawa
Tengah-DIY.
G. Hasil (Outcomes)
Uraian Rencana
1. Terlaksananya peringatan hari jadi ke-34 Terlaksananya kegiatan IMAHAGI
IMAHAGI (Ikatan Mahasiswa Geografi Days ke-34 Tahun 2021.
Indonesia) Region III.
2. Meningkatkan silaturahmi antara
mahasiswa Geografi di wilayah Jawa
Tengah-DIY.
3. Dapat menyatukan mahasiswa geografi
di wilayah Jawa Tengah-DIY agar lebih
kuat dan berkualitas dalam melakukan
kegiatan sosial kemahasiswaan.
H. Indikator Keberhasilan
Uraian Rencana
Peringatan hari jadi IMAHAGI yang ke-34 Terlaksananya kegiatan IMAHAGI
dapat terlaksana dengan baik dan menjadi Days ke-34 Tahun 2021.
salah satu sarana pemersatu mahasiswa
khususnya mahasiswa georafi region III.

I. Keberlanjutan

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Setelah adanya kegiatan IMAHAGI Days atau peringatan hari jadi k-34 IMAHAGI
Region III ini dapat menjadi salah satu sarana pemersatu mahasiswa, khususnya
mahasiswa geografi agar lebih kuat dan berkualitas dalam melakukan kegiatan
sosial kemahasiswaan di dalam maupun di luar universitas.

Mengetahui,
Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan dan
Alumni FIS UNY Ketua Pelaksana

Dr. Supardi, M.Pd. Bagas Syarifudin

NIP. 197303152003121001 NIM. 19405241008

BAB II
PELAKSANAAN KEGIATAN

IMAHAGI Days merupakan kegiatan tahunan yang diadakan untuk memperingati hari
jadi IMAHAGI Region III yang berdiri pada 27 September 1987 hingga pada tahun 2021 ini
IMAHAGI sudah genap berumur 34 tahun. Kegiatan ini diselenggarakan di salah satu komsat
yang terpilih pada saat rapat kerja di awal periode kepengurusan. Tujuan kegiatan ini yaitu
untuk memperingati hari jadi IMAHAGI (Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia) ke-34 serta
sebagai wadah terjalinnya silaturahmi dan solidaritas seluruh mahasiswa Geografi di wilayah
Jawa Bagian Tengah dan di seluruh Indonesia.
1. Persiapan kegiatan
Persiapan IMAHAGI Days dimulai pada bulan September 2021 yaitu membentuk
panitia-panitia pelaksana kegiatan. Panitia melakukan koordinasi secara online dan offline
dengan tetap menerapkan protokol kesehatan. Pada saat persiapan kegiatan, panitia
melakukan survey tempat dan mencari alat dan bahan apa saja yang akan dibutuhkan

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

untuk kegiatan IMAHAGI Days. Selain itu panitia juga mengkonsep acara agar kegiatan
IMAHAGI Days dapat terlaksana secara offline di masa Pandemi Covid-19 saat ini.
2. Pelaksanaan kegiatan
Pelaksanaan kegiatan IMAHAGI Days dilakukan pada hari Sabtu-Minggu tanggal 02-
03 Oktober 2021. Pada hari pertama, peserta melalukan registrasi yang dilanjutkan
dengan mendirikan tenda. Setelah itu kegiatan IMAHAGI Days diawali dengan
pembukaan, sambutan, pembacaan doa dan potong tumpeng. Acara selanjutnya yaitu
diadakan api unggun yang disertai dengan kenalan per komisariat, menukar kado silang,
menyanyi bersama dan juga membakar jagung.
Hari kedua kegiatan dimulai dengan melalukan senam pagi dan menyantap sarapan
pagi bersama. Setelah itu peserta dibagi menjadi beberapa kelompok dari masing-masing
komisariat, kemudian dilakukan kegiatan outbond sampai siang. Acara IMAHAGI Days
ditutup oleh ketua panitia, ketua HMPG, dan koordinator wilayah yang dilanjutkan
dengan foto bersama.
3. Hasil kegiatan
Hasil kegiatan dari IMAHAGI Days yaitu terlaksana sesuai target yaitu dengan
dihadari oleh 47 peserta yang terdiri dari berbagai komisariat di IMAHAGI Region III.
Kegiatan ini juga terlaksana sesuai dengan agenda yang telah direncanakan pada susunan
acara.
4. Evaluasi kegiatan
a. Kurangnya persiapan yang matang sebelum pelaksanaan kegiatan sehingga terkesan
mendadak dan berakibat pada mundurnya pelaksanaan kegiatan dari waktu yang
telah ditentukan.
b. Kurangnya koordinasi dari ketua dan setiap sie sehingga masih terjadi miss
komunikasi.
c. Kurangnya komunikasi sehingga terdapat kendala dalam teknis acara.
d. Kurang mempersiapkan teknis acara cadangan sehingga ketika ada kendala teknis
terkesan gugup.
e. Kurang maksimalnya management waktu sehingga ada beberapa bagian acara
terlaksana dengan tidak tepat pada waktu yang telah ditentukan.

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

BAB III
PENUTUP

A. KESIMPULAN
IMAHAGI Days merupakan kegiatan tahunan yang diadakan untuk memperingati
hari jadi IMAHAGI Region III yang berdiri pada 27 September 1987 dan pada tahun
2021 ini IMAHAGI sudah genap berumur 34 tahun. Kegiatan ini diselenggarakan di
salah satu komisariat yang terpilih pada saat rapat kerja di awal periode
kepengurusan. Pada tahun ini IMAHAGI Days dilaksanakan secara offline pada
tanggal 2-3 Oktober 2021 yang diadakan di komsat UNY dan sekaligus menjadi tuan
rumah acara IMAHAGI Days Region III Jabagteng. Kegiatan ini meliputi
pembukaan, potong tumpeng, api unggun, outbond dan penutupan.

B. SARAN
1. Persiapan acara lebih dimatangkan lagi jauh-jauh hari sebelum pelaksanaan
kegiatan sehingga tidak terkesan mendadak
2. Koordinasi dari ketua, koor hingga ke staff di setiap sie ditingkatkan lagi agar tidak
terjadi miss komunikasi
3. Komunikasi pada saat kegiatan berlangsung lebih ditingkatkan agar pada saat
teknis pelaksanaan acara tidak banyak kendala
4. Mempersiapkan teknis dan konsep acara cadangan untuk mengantisipasi
kemungkinan kendala yang dihadapi saat hari pelaksanaan.
5. Management waktu lebih dimaksimalkan lagi agar tidak ada pelaksanaan kegiatan
yang mundur/tidak sesuai dengan kesepakatan waktu.

Lampiran 1: Susunan Panitia

SUSUNAN PANITIA
IMAHAGI Days
TAHUN 2021

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

NO NAMA NIM JABATAN


1 Ahsanul Amal Almoravids 19405244011 Penanggung Jawab
2 Mila Kholidatun Nikmah 18405241047 Penanggung Jawab
3 Bagas Syarifudin 19405241008 Ketua
4 Dinda Swastika Nugraha 19405241029 Sekretaris
5 Irma Nurlatifah 19405241024 Bendahara
6 Rizky Dikki Pradana (Koordinator) 19405241026 Koor Sie Acara
7 Muhammad Tito Abdul Aziz 18405241005 Sie Acara
8 Mustika Dwi Kurniawati 19405241014 Sie Acara
9 Ihqbar Alqhoza Fhatullah 20405241009 Sie Acara
10 Rindi Dwi Sulistyawan 20405241040 Sie Acara
11 Dian Sakti Falahudin 19405241053 Koor Sie Humas
12 Nadia Kirana Zalfaa Nazhira 19405241047 Sie Humas
13 Dinda Para Widya 20405244010 Sie Humas
14 Hasib Aldhian 19405241027 Koor Sie Perlengkapan
15 Akbar Ade Romansa 19405241002 Sie Perlengkapan
16 Ridho Ade Januarta 20405244044 Sie Perlengkapan
17 Ari Tri Ratmoko 20405241012 Sie Perlengkapan
18 Violita Agma Deanova 20405241036 Koor Sie Konsumsi
19 Istari Eka Saputri 19405244013 Sie Konsumsi
20 Sisca Evinda Sari 19405241043 Sie Konsumsi
21 Bilqisthi D. Permatahati 20405244046 Sie Konsumsi
22 Anzilna Vania Windy Safira 20405244025 Koor Sie PDD
23 Alfrida Nabila Nurma Gupita 20405244021 Sie PDD
24 Anisa Cahyaning PP 19405244012 Sie PDD
25 Vera Febryani 19405244010 Sie PDD
Lampiran 2: Susunan Acara

SUSUNAN RENCANA KEGIATAN


MUSYAWARAH WILAYAH IMAHAGI REGION III

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Hari/Tanggal : Sabtu – Minggu, 2-3 Oktober 2021


Tempat : Desa Wisata Pentingsari
Waktu Durasi Kegiatan
Sabtu, 2 Oktober 2021
13.00-15.30 130’ Registrasi dan Ramah Tamah
15.30-19.15 225’ Ishoma Sore dan Acara Bebas
19.15-22.00 165’ Pembukaan Acara :
- Pembukaan
- Menyanyikan Lagu Indoensia Raya
- Menyanyikan Lagu Mars Imahagi
- Sambutan Ketua Panitia
- Sambutan Ketua HMPG
- Sambutan Ketua Wilayah Imahagi Region III
- Pembacaan Doa
- Penutup
Api Unggun
22.00-04.30 390’ Istirahat Malam
Minggu, 3 Oktober 2021
04.30-06.30 120’ Sholat Shubuh dan Acara Bebas
06.30-07.30 60’ Senam Pagi
07.30-10.00 130’ Outbond
10.00-10.30 30’ Makan Siang dan Acara Bebas
10.30-11.30 60’ Penutupan Acara
- Pembukaan
- Penutupan Ketua Panitia
- Penutupan Ketua HMPG
- Penutupan Korwil
- Penutupan
- Foto Bersama
Lampiran 3: Anggaran Dana
Form rancangan/laporan keuangan

ANGGARAN DANA

REKAPITULASI ANGGARAN DANA


PEMASUKAN

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
NO SUMBER DANA Jl. Kampus Timur, Sekaran,
JUMLAH Gunungpati,
PEMASUKANSemarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

1. Dana Imahagi 1.570.000


2. Dana Fakultas 800.000
3. Peserta 1.440.000
4. Panitia 250.000
TOTAL 4.060.000

PENGELUARAN
NO SIE JUMLAH PENGELUARAN
1. Sekretaris 45.800
2. Bendahara 3.000
3. Sie Acara 1.903.200
4. Sie Konsumsi 1.765.000
5. Sie PDD 59.000
6. Sie Humas 50.000
7. Sie Perkap 234.000
TOTAL 4.060.000

Lampiran 4: Nota (Pengeluaran)

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Lampiran 5: Dokumentasi/Foto Kegiatan

Gambar 1. Prosesi Pemotongan Tumpeng oleh Adira Savitri Selaku Koordinator Wilayah
IMAHAGI Region III

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Gambar 2. Kegiatan Api Unggun serta Sharing Komisariat

Gambar 3. Kegiatan Outbond di Kali Sambi

Lampiran 6: Rekapitulasi Surat

Rekapitulasi Surat Keluar


Kepanitiaan
Tanggal Tujuan
No Nomor Surat Lampiran Perihal
Surat Surat
18 001/Pan-IMAHAGI Komisariat
1 September Days/PI/HMPG_FIS/IX/202 IMAHAGI - Undangan
2021 1 Region III

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

LAPORAN
PERTANGGUNG JAWABAN BIRO PENDIDIKAN DAN PENELITIAN
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI (IMAHAGI)
REGION III JAWA BAGIAN TENGAH
PERIODE 2020-2021

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum warahmatullah wabarakatuh

Alhamdulillah, puji syukur kita panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas
bimbingan taufik dan rahmat-Nya, kita senantiasa diberikan kesehatan, kenikmatan dan
semoga diberikan umur panjang dalam menyelesaikan masa bakti kerja Ikatan Mahasiswa
Geografi Indonesia (IMAHAGI Regional 3) hingga mencapai proses penyampaian laporan
pertanggungjawaban akhir periode. Laporan Pertanggungjawaban ini kami buat sebagai hasil
dari kerja kami Biro Pendidikan dan Penelitian dalam pengurus wilayah IMAHAGI REGION
III 2020-2021, Biro pendidikan dan Penelitian akan melaporkan program kerja yang sudah
terlaksana dan yang terencana kedepannya, laporan pertanggungjawaban ini merupakan
bahan evaluasi dan pengingat bagi kita bahwa masih kami menyadari masih banyak
kekurangan dan belum maksimal dalam mengembangkan bidang pendidikan dan penelitian
IMAHAGI REGION III.

Kami ucapkan banyak terimakasih kepada semua pihak yang terlibat dan seluruh
pengurus wilayah IMAHAGI REGION III periode sebelumnya dan yang menjabat yang telah
tulus dan ikhlas menyumbangkan ide, gagasan, tenaga, pikiran berkontribusi untuk
IMAHAGI REGION III.

Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Kabiro Pendidikan dan Penelitian

Dewi Setianingsih

A. PENDAHULUAN

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Mahasiswa sebagai bagian dari bangsa Indonesia turut berkewajiban mengisi


kemerdekaan tersebut dalam wadah negara kesatuan Republik Indonesia. Mahasiswa
geografi sadar akan hak dan kewajibannya, bertekad memberikan dharma baktinya
untuk mewujudkan nilai-nilai kebenaran hakiki yang diyakini oleh bangsa Indonesia
dalam rangka mengabdi kepada Allah Yang Maha Kuasa.

Pembangunan sebagai usaha sadar dan terencana membutuhkan landasan yang


kokoh dan topangan dari berbagai disiplin ilmu, keahlian, dan hadirnya manusia-
manusia berkualitas yang digunakan untuk pemanfaatan sumber daya secara optimal
dengan asas konservasi. Geografi sebagai salah satu disiplin ilmu yang terlibat dalam
pembangunan, mampu  memberikan, menerangkan dan menyusun teori yang dikaji
dari berbagai aspek bagi terciptanya pemanfaatan sumber daya secara optimal yang
mendukung proses pembangunan, Meyakini akan pentingnya ilmu geografi dan peran
mahasiswa geografi dalam mencapai cita-cita tersebut

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (IMAHAGI) adalah organisasi


mahasiswa Geografi di seluruh Indonesia  sesuai dengan keputusan Direktorat
Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Republik
Indonesia No.115/DIKTI/KEP/1990 yang tujuan utama pembentukannya adalah
menggalang komunikasi, koordinasi dan konsolidasi dalam rangka meningkatkan
kualitas mahasiswa.

Dalam struktur organisasi IMAHAGI adanya Biro Pendidikan Penelitian yang


berfungsi meningkatkan kualitas pendidikan geografi dan mengembangkan keilmuan
geografi berbasis penelitian oleh mahasiswa Geografi Regional 3 telah sampai pada
Rapat Koordinasi Wilayah, setengah periode telah dilewati bersama para organisator
geografi menjalankan program kerja Biro PP, dalam menjalankan program kerja
kepengurusan, saya menyadari banyak kekurangan yang harus saya perbaiki terutama
komunikasi, konsolidasi, koordinasi dan merangkul anggota Biro PP, masih banyak
yang harus bersama-sama kita kerjakan, banyak PR yang harus kita selesaikan untuk
itu saya dan Biro PP tidak bisa optimal tanpa dukungan semua pihak khususnya
pengurus wilayah, komisariat dan IMAHAGI, saya dan anggota Biro PP lainnya
dengan sangat memohon dukungan dan partisipasi bersama dalam mengembangkan

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

bidang pendidikan dan penelitian, segala upaya telah kami lakukan sebisa kami dalam
menjalankan amanah ini, saya mengucapkan banyak terimakasih atas sumbangan
ide,gagasan,tenaga, pikiran kepada anggota Biro PP, setengah perjalanan yang telah
sampai sebagai pemacu semangat lebih baik kedepannya sampai akhir periode,
semoga dalam kepengurusan ini bisa menyelesaikan program kerja yang telah
diamanahkan.

B. ALUR KOORDINASI

Koordinator Wilayah IMAHAGI Region III

BIRO PENDIDIKAN DAN PENELITIAN PB

BIRO PENDIDIKAN DAN PENELITIAN IMAHAGI


Region III

Pengurus Wilayah

Komisariat

C. KONDISI OBJEKTIF BIRO


Biro Pendidikan dan Penelitian adalah Biro yang bergerak di bidang
pendidikan dan penelitian yang bertanggungjawab mewadahi mahasiswa geografi
regional 3 dalam mengembangkan keilmuan geografi berbasis riset, diskusi, dan

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

kepenulisan, mewadahi aspirasi dan gagasan yang berkaitan dengan keilmuan


geografi, serta meningkatkan kualitas karakter pendidikan geografi mahasiswa
geografi regional 3. Setengah periode telah dijalani dengan kondisi beranggotakan 11
orang dan 1 kepala Biro, Selama perjalanan dari awal sampai sekarang, kepengurusan
biro PP tidak mengalami perubahan anggota kepengurusan, dari keaktifan kehadiran
acara Imahagi anggota Biro PP kami menyadari kurang baik, masih perlunya
komunikasi, merangkul mengajak anggota kami untuk lebih aktif di agenda Imahagi.
Namun dalam proses perjalanannya tentunya masih banyak pekerjaan-pekerjaan
rumah yang perlu diselesaikan, seperti koordinasi yang tergolong minim antara
sesama staff, dan terhadap kabironya, sehingga menimbulkan ketidakefektifan kerja
dan berdampak pada hasil yang dicapai belumlah optimal.

Secara umum Biro PP IMAHAGI Regional III cukup baik. Walaupun tidak
semua anggota hadir dalam setiap kegiatan maupun rapat rapat koordinasi, tetapi
setiap anggota masih memberikan kontribusinya untuk IMAHAGI Region III, baik
secara aktif maupun pasif , hal ini dilatarbelakangi oleh jarak, cakupan wilayah yang
luas dan kesibukan masing-masing pengurus di komisariat, dan program kerja sejauh
ini baru terlaksana setengah yang di targetkan dan masih banyak PR yang harus
dikerjakan.

D. SUSUNAN KEPENGURUSAN
Susunan internal Biro Pendidikan dan Penelitian Imahagi Regional III periode 2020-
2021 berdasarkan Surat Keputusan Sekretaris Jenderal IMAHAGI 2020 adalah
sebagai berikut :

No Nama Keteranga Komisariat


n
1. Dewi Setianingsih Kepala Biro UGM
2. Khrisna Wasista Widantara Anggota UGM
3. Sri Utami Anggota UGM
4. Rizki Meiliana Anggota UMP
5. Prisma Tia Ningrum Anggota UNNES

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

6. Arika Fadhilah Anggota UNNES


7. Febbiana Dewi Anggota UNIVET
8. Dhea Cindy Vanesya Anggota UNIVET
9. Vita Fatimah Anggota UNNES
10. Annisa Qolbi Rahmah Anggota UMP
11. Ferdi Pratama Anggota UMS
12. Puspita Yulian Nindyasari Anggota UNS

E. PROGRAM KERJA DAN REALISASI


1. PROGRAM KERJA YANG DIRENCANAKAN
Program kerja yang direncanakan Biro Pengambangan Organisasi pada periode
Kabinet Bersatu ini adalah sebagai berikut :

a. SWALIBA
b. SEMINAR GEOGRAFI
c. KAWRUH GEO
d. BERITAHU
e. INFOGRAFIS ARTIKEL
f. PODCAST

2. REALISASI PROGRAM KERJA


a. SWALIBA (terlaksana)

Program Kerja SWALIBA (Sekolah Berwawasan Lingkungan dan Mitigasi Bencana)


Dewi Setianingsih

Penanggung Jawab Sri Utami

Khrisna Wasista
Mewadahi pengurus wilayah serta mahasiswa geografi region 3 untuk
dapat ikut andil dalam program Pendidikan sekaligus pengabdian
Latar Belakang masyarakat melalui pembinaan kepada sekolah dan sivitas
akademikanya agar dapat meningkatkan kepekaan, kepedulian, dan
kesadaran terhadap lingkungan dan mitigasi bencana serta

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

mewujudkannya menjadi SWALIBA


1. Memberikan pemahaman siswa terkait kebencanaan/mitigasi
bencana dan wawasan lingkungan
Tujuan Kegiatan
2. Membina sekolah sampai menjadi SWALIBA
3. Memberdayakan pengurus wilayah dalam program SWALIBA
Waktu dan Tempat Bulan Juni-Oktober (virtual)
Sasaran SD, SMP, SMA di Regional III
- Pembentukan panitia pembuatan short movie
- Mencari media partner dan sasaran
- Take video short movie
Metode Kegiatan
- Editing video short movie
- Rilis Video short movie
- Marketing video
Kuantitatif: keikutsertaan komisariat dan/atau setiap biro IMAHAGI
Region 3 dalam SWALIBA

Short movie dapat mejangkau sasaran/target


Indikator
Keberhasilan Kesesuaian konten short movie dengan konsep Swaliba

Kualitatif: terjalinnya Kerjasama dengan instansi pendukung

branding Swaliba di lingkungan regional III


Anggaran Dana Rp 400.000
Pencapaian Terlaksana dengan persentase ketercapaian 79,5%
Target 1 kali pelaksanaan
- Terjadi perubahan rencana dari luring ke daring/virtual
Evaluasi - Pelaksaan yang cukup memakan waktu yang lama
- Kurang proporsional dalam pembagian tugas panitia

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Dokumentasi

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

b. WEBINAR GEOGRAFI (terlaksana)

Webinar dengan bahasan geografi secara luas maupun tematik, dengan


Program Kerja mengundang pembicara terkait yang berkapasitas di bidang tertentu
yang diangkat.
Sri Utami

Penanggung Jawab Puspita Yulian Nindyasari

Rizki Meliana
IMAHAGI sebagai organisasi mahasiswa geografi skala besar sudah
seharusnya menyediakan wadah/ruang untuk melakukan diskusi
Latar Belakang
interaktif antar komisariat mengenai topik geografi, baik secara
general maupun secara tematik.
1. Menyediakan ruang berdiskusi dan bertukar pikiran antar geograf
Tujuan Kegiatan muda
2. Sebagai ruang pertemuan dan diskusi dengan para alumni dan/atau

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

senior geograf
3. Meningkatkan produktivitas mahasiswa geografi region 3
4. Meningkatkan branding dan eksistensi IMAHAGI Region 3 di
skala nasional
7 Februari 2021 (virtual)
Waktu dan Tempat
14 Agustus 2021 (virtual)
Mahasiswa geografi seluruh Indonesia pada umumnya, dan mahasiswa
Sasaran
geografi Region III pada khususnya
1. Pembentukan panitia
2. Menentukan topik/judul webinar yang menarik
3. Menentukan dan Mengundang narasumber yang berkompeten di
Metode Kegiatan
bidang-bidang tertentu
4. Publikasi poster di sosial media IMAHAGI
5. Pelaksanaan seminar online
Kualitatif:

1. Terjalin Kerjasama yang baik dengan narasumber atau NGO yang


akan diundang dalam seminar
2. Terjalin komunikasi yang baik antara panitia penyelenggara (antar
biro yang bersangkutan, biro PP dan Kominfo dalam pembuatan
Indikator poster dan publikasi)
Keberhasilan 3. Topik/tema webinar bersesuaian dengan geografi
Kuantitatif:

1. Target peserta minimal 50 orang setiap series nya


2. Target peserta berasal dari minimal 10 komisariat/perguruan tinggi
3. Mendapat engagement yang tinggi pada setiap publikasi poster
seminar (like, share, comment)
Anggaran Dana Rp 250.000
terlaksana 2 kali pada tanggal 7 Februari 2021 dan 14 Agustus 2021
Pencapaian
dengan persentase ketercapaian 86,6%
Target 2 kali pelaksanaan
Evaluasi - kurangnya persiapan panitia yang lebih matang

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

- kendala dalam hal teknis, seperti kendala sinyal


- kurangnya koordinasi yang baik
Dokumentasi

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

c. KAWRUH GEO (terlaksana)

KAWRUH GEO merupakan suatu artikel ilmiah/popular yang


Program Kerja berisikan tentang kajian strategis terkait suatu fenomena geografi
dilengkapi dengan contoh kasus.
Prisma Tia Ningrum

Penanggung Jawab Vita Fatimah

Arika Fadhilah
IMAHAGI sebagai organisasi mahasiswa geografi skala besar sudah
seharusnya menyediakan wadah/ruang mahasiswa geografi untuk
Latar Belakang dapat menuangkan ide, gagasan, pikiran, serta kreativitasnya dalam
sebuah artikel yang berkaitan dengan topik geografi, baik secara
general maupun secara tematik.
1. Menyediakan ruang menulis bagi para geograf muda region 3
Tujuan Kegiatan
2. Meningkatkan kreativitas mahasiswa geografi regional 3

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

3. Meningkatkan produktivitas mahasiswa geografi regional 3

4. Meningkatkan branding dan eksistensi IMAHAGI Region 3 di


skala nasional

5. Meningkatkan literasi mahasiswa geografi regional 3

6. Menyediakan ruang peningkatan pengetahuan melalui artikel yang


dipublikasikan.
Rutin terbit dan konsisten tiap 1 bulan sekali

Waktu dan Tempat platform Medium

Mulai Januari
Sasaran Mahasiswa IMAHAGI Region III
1. Membagi jadwal menulis para anggota setiap bulannya (1 artikel =
2 orang)

2. Menentukan tema yang diangkat

3. Menulis artikel
Metode Kegiatan
4. Membuat resume artikel dalam bentuk slide

5. Membuat infografis artikel

6. Publikasi artikel dalam platform medium

7. Publikasi infografis artikel


Indikator Kualitatif:
Keberhasilan 1. Seluruh anggota biro PP mampu menjadi kontributor artikel

2. Artikel mampu publish tepat waktu

Kuantitatif:

1. Target pembaca minimal 10 orang setiap artikelnya

2. Mendapat engagement yang tinggi pada setiap publikasi infografis


artikel (like, share, comment)
Pencapaian telah tercapai 7 kali publikasi dari Bulan Maret sampai Oktober 2021

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Dengan persentase ketercapaian sebesar 79,2 %


Target tiap bulan hingga akhir kepengurusan
Anggaran Dana -
- publikasi artikel tiap bulan kurang ontime

- seringkali pj penulis artikel tiap bulan lupa


Evaluasi
- kurangnya koordinasi atau terkadang miskomunikasi dengan biro
kominfo

Dokumentasi

c. BERITAHU (terlaksana)

Program Kerja BERITAHU merupakan suatu artikel popular yang berisikan tentang
berita terkini terkait suatu bencana, isu, atau fenomena tertentu yang
sedang terjadi, tidak hanya sebatas isu geografi saja. Sehingga

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

penekanannya lebih pada ke-aktualan penyajian suatu berita dalam


artikel.
Febiana Dewi

Penanggung Jawab Dhea Cindy Vannesya

Annisa Qolbi Rahmah


IMAHAGI sebagai organisasi mahasiswa geografi skala besar selain
menyediakan wadah/ruang mahasiswa geografi untuk dapat
Latar Belakang menuangkan ide, gagasan, pikiran, serta kreativitasnya dalam sebuah
artikel juga selayaknya memberikan dan menyediakan ruang berbagi
informasi dan fenomena terkini yang sedang terjadi.
1. Menyediakan ruang menulis bagi para geograf muda region 3
2. Meningkatkan kreativitas mahasiswa geografi region
3. Meningkatkan produktivitas mahasiswa geografi region 3
4. Meningkatkan branding dan eksistensi IMAHAGI Region 3 di
Tujuan Kegiatan
skala nasional
5. Meningkatkan literasi mahasiswa geografi region 3
6. Menyediakan ruang peningkatan pengetahuan dan wawasan
tentang isu-isu aktual yang sedang terjadi.
Rutin terbit dan konsisten tiap 1 bulan sekali

Waktu dan Tempat platform Medium

Bulan Februari- Oktober 2021


Sasaran Mahasiswa IMAHAGI Region III
Metode Kegiatan 1. Membagi jadwal menulis pada anggota setiap bulannya (1 artikel =
2 orang)
2. Mencari berita terkait isu/fenomena aktual yang terjadi
3. Menulis dan mengolah artikel
4. Membuat resume artikel dalam bentuk slide
5. Membuat infografis artikel
6. Publikasi artikel dalam platform medium
7. Publikasi infografis artikel

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Kualitatif:

1. Seluruh anggota biro PP mampu menjadi kontributor artikel berita


2. Artikel mampu publish tepat waktu
Indikator
Kuantitatif:
Keberhasilan
1. Target pembaca minimal 10 orang setiap artikelnya
2. Mendapat engagement yang tinggi pada setiap publikasi infografis
artikel (like, share, comment)
Anggaran Dana -
terlaksana 7 kali, yaitu dari Bulan Februari hingga Oktober 2021
Pencapaian
dengan persentase ketercapaian sebesar 73,8%
Target tiap bulan hingga akhir kepengurusan
-publikasi terkadang kurang ontime
Evaluasi
-kurangnya koordinasi dan miskomunikasi dengan biro kominfo

Dokumentasi

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

d. INFOGRAFIS ARTIKEL (terlaksana)

Konten social media khusus bagi biro PP terkait isi artikel yang telah
Program Kerja
dipublikasikan, baik #KAWRUHGEO maupun #BERITAHU.
Prisma
Penanggung Jawab
Qolbi
Perlu adanya konversi artikel dalam bentuk infografis yang informatif
agar isi artikel mampu digambarkan dengan baik dan jelas pada poster,
Latar Belakang
sekaligus sebagai pemantik para pembaca agar lebih tertarik untuk
membaca artikel yang sesungguhnya.
Tujuan Kegiatan a. Menyederhanakan isi artikel dalam bentuk poster

b. Sebagai branding dan advertising artikel

c. Menarik para pembaca untuk membaca artikel aslinya

d. Sebagai ilmu pengetahuan kilat

e. Meningkatkan branding dan eksistensi IMAHAGI Region 3 di


skala nasional

f. Meningkatkan literasi mahasiswa geografi region 3


Rutin publikasi setiap terbit artikel
Waktu dan Tempat
platform sosial media IMAHAGI
Sasaran Mahasiswa IMAHAGI Region III
1. Membuat resume artikel dalam bentuk slide

2. Membuat infografis artikel


Metode Kegiatan
3. Publikasi artikel dalam platform medium

4. Publikasi infografis artikel


Indikator Kualitatif:
Keberhasilan 1. Seluruh artikel dapat dibuat infografisnya dengan baik dan benar

2. Infografis mampu publish tepat waktu

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Kuantitatif:

1. Mendapat engagement yang tinggi pada setiap publikasi infografis


artikel (like, share, comment)
Anggaran Dana -
Pencapaian terlaksana 8 kali (kawruhgeo dan beritahu)
Target hingga akhir kepengurusan
-terkadang terjadi miskomunikasi dengan kominfo

-proses pembuatan infografis yang cukup memakan waktu, sehingga


Evaluasi
rentang publikasi cenderung lama

-publikasi infografis yang tertunda oleh konten lain


Dokumentasi

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

e. PODCAST (terlaksana)

Podcast diskusi keilmiahan seputar imahagi, geografi dan isu-isu


Program Kerja
terkini, dapat diperluas topiknya
Khrisna Wasista Widantara
Penanggung Jawab
Ferdi Pratama
IMAHAGI sebagai organisasi mahasiswa geografi skala besar sudah
seharusnya menyediakan wadah/ruang untuk melakukan diskusi dan
Latar Belakang komunikasi yang menarik yang menyajikan bahasan topik terkait
imahagi, geografi, dan topik-topik lainnya baik secara general maupun
tematik yang disajikan dengan menarik dan modern, seperti podcast.
Tujuan Kegiatan a. Sebagai ruang diskusi dan komunikasi keilmuan yang santai oleh
para pegiat geografi

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

b. Meningkatkan pengetahuan dan wawasan dari perspektif yang luas

c. Meningkatkan produktivitas

d. Sebagai ilmu pengetahuan kilat

e. Meningkatkan branding dan eksistensi IMAHAGI Region 3 di


skala nasional
Rutin publikasi setiap 2 bulan sekali

Waktu dan Tempat platform sosial media IMAHAGI/spotify

Februari/Maret
Sasaran Mahasiswa IMAHAGI Region III
5. Kerjasama dengan biro Kominfo

6. Menentukan topik yang diangkat

7. Menentukan dan mengundang pembicara

Metode Kegiatan 8. Membuat materi/naskah acuan

9. Melakukan proses perekaman

10. Proses editing

11. Publikasi podcast


Kualitatif:

1. Mampu mengundang pembicara yang berkompeten

2. Mampu menjalin Kerjasama yang baik dengan instansi pembicara

Indikator 3. Podcast mampu publish tepat waktu


Keberhasilan Kuantitatif:

2. Dapat tercapai target publikasi

3. Mendapat engagement yang tinggi pada setiap publikasi infografis


artikel (like, share, comment)
Anggaran Dana -
Pencapaian Hanya terlaksana 1 kali pada bulan April 2021

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

dengan persentase ketercapaian sebesar 53%


Target 2 kali publikasi
- kurangnya tanggungjawab dari pj

- proses pembuatan yang cukup lama


Evaluasi
- keterbatasan ide, waktu dan sumberdaya

- proses publikasi yang telat

Dokumentasi

F. REKOMENDASI
4. Rekomendasi umum
Biro Pendidikan dan Penelitian periode ini masih memiliki kekurangan dalam
melaksanakan tugasnya seperti kurangnya intensitas komunikasi dan koordinasi.
Maka untuk kepengurusan selanjutnya diharapkan bisa menjadi biro yang solid
dengan menjalin komunikasi yang intensif, dan bisa mengatur Pendidikan dan
Penelitian lebih baik lagi serta mengoptimalkan program SWALIBA sebagai
program unggulan dari Imahagi Region III dengan melaksanakan setiap bagian
dari konsepannya.
5. Program Rekomendasi
a. SWALIBA
b. Seminar
c. Kawruh Geo

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

d. Podcast
6. Rekomendasi untuk kepengurusan selanjutnya
20. Melakukan komunikasi internal secara intensif antara Biro Pendidikan
dan Penelitian agar mempermudah dalam menjalankan seluruh program
kerja.
21. Biro Pendidikan dan Penelitian sebaiknya berasal dari beragam universitas
(merata di semua komsat) agar memudahkan koordinasi minimal satu
anggota dengan ketua komsat.
22. Lebih selektif dalam memilih anggota dalam biro Pendidikan dan
Penelitian, pastikan siap lahir dan batin ketika menjadi bagian biro
Pendidikan dan Penelitian, sehingga kendala seperti kurang komunikasi
dan koordinasi bisa teratasi.
23. Tidak harus menambah program kerja baru, boleh menambah namun harus
tetap mengoptimalkan program kerja yang telah ada
24. Sukseskan SWALIBA dengan memberikan inovasi dan kreasi yang
nyata.

G. PENUTUP
Alhamdulillah, segala puji syukur selalu tercurahkan kepada Allah SWT
karena melalui rahmat dan karunianya, laporan pertanggungjawaban ini dapat
disampaikan dan semoga serangkaian program kerja yang dicanangkan dan belum
terlaksana dapat terlaksana dengan baik tanpa ada halangan apapun. Maka dengan
ketulusan hati, kami menyatakan permohonan maaf atas segala kekhilafan dan
kekurangan. Kekurangan kami akan menjadi evaluasi tersendiri untuk program
kerja selanjutnya dan semoga dapat menjadi bahan pembelajaran bagi kita semua.
Semua yang kami perbuat hanyalah sebagian kecil yang akan menjadi luar biasa
atas bantuan dan kerjasama dari berbagai pihak. Besar harapan kami kepada
pengurus wilayah Biro Pendidikan dan Penelitian untuk semua dapat berperan
dalam progjanya.  Demikian laopran pertanggung jawaban ini kami buat sebagai

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

sebuah keharusan bagi kami untuk melaporkan apa yang telah kami kerjakan dan
dengan tujuan untuk menjadikan laporan pertanggung jawaban.

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Yogyakarta, 26 Oktober 2021

Kepala Biro Pendidikan dan Penelitian

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia

Regional III

Dewi Setianingsih

(UNIVERSITAS GADJAH MADA)

NIK. IMAHAGI./III/005/2612

Khrisna Wasista W. (UGM)


Sri Utami (UGM)
Prisma Tia Ningrum (UNNES)
Arika Fadhilah (UNNES)
Vita Fatimah (UNNES)
Puspita Yulian Nindyasari (UNS)
Ferdi Pratama (UMS)
Febbiana Dewi (UNIVET)
Dhea Cindy Vanesya (UNIVET)
Rizki Meiliana (UMP)
Annisa Qolbi Rahmah (UMP)

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

LAPORAN
PERTANGGUNG JAWABAN BIRO PENGABDIAN MASYARAKAT
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI (IMAHAGI)
REGION III JAWA BAGIAN TENGAH
PERIODE 2020-2021

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

A. PENDAHULUAN
Assalamualaikum Wr. Wb.
Puji syukur kami panjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan segala
nikmat dan kasih sayang yang apabila di perumampakan lautan sebagai tinta dan
pohon sebagai penanya tidak akan cukup untuk menuliskan semua yang telah
diberikan- Nya, Shalawat serta salam semoga tetap tercurah kepada Nabi Muhammad
SAW, beserta keluarganya, sahabatsahabatnya serta para pengikutnya. Semoga di
akhir zaman nanti kita termasuk kedalam barisan panjang yang dimuliakan Allah
SWT. Aamiin.
Mahasiswa menempati lapisan kedua dalam relasi kemasyarakatan, yaitu
berperan sebagai penghubung antara masyarakat dan pemerintah. Mahasiswa adalah
yang paling dekat dengan rakyat dan memahami secara jelas kondisi masyarakat
tersebut. Beberapa fungsi mahasiswa adalah diantaranya sebagai Agent of Change dan
Sosial Control. Dimana Agent of Change mahasiswa dituntut menjadi agen perubahan
jika ada sesuatu yang terjadi di lingkungan sekitar dan hal tersebut dinilai
menyimpang maka mahasiswa dituntut untuk merubah sesuai dengan harapan yang
sesungguhnya. Sedangkan Sosial Control adalah diharapkan mahasiswa mampu
mengontrol sosial di lingkungan sekitar, tidak hanya dapat memahami dibidang
akademik saja namun harus dapat memahami di bidang sosial dan lingkungannya.
Pengabdian masyarakat merupakan serangkaian kegiatan yang meningkatkan kualitas
kehidupan pada masyarakat.
Bukan hanya sebagai tonggak keduanya, tetapi diharapkan diharapkan dapat
menjadi wadah dalam penggagas dan penggerak dalam membawa perubahan serta
melibatkan peran dan fungsinya sebagau perantara terhadap konrtrol sosial yang mana
di dalamnya berisikan nilai-nilai edukasi, amal, konservasi. Diharapkan dengan
adanya biro PM ini yang disusun melalui rencana program kerja dalam satu periode
ke dapan dapat menguatkan rasa peduli kita sehingga outputnya kembali kepada
kebermanfaatan, hal ini sesuai dengan beberapa point-point penting yang melatar
belakangi biro PM: charity, care & usefulness, dan volunteer.
Pengabdian masyarakat adalah suatu gerakan pemberdayaan diri untuk
kepentingan masyarakat. Pengabdian masyarakat seharusnya bersifat kontinuintal dan
jangka panjang. Banyak aspek yang harus disentuh untuk menjadikan suatu
masyarakat baik yaitu dari karakternya, budayanya sampai pola pikirnya juga harus
kita sentuh untuk menciptakan masyarakat yang beradab. Pengabdian masyarakat
merupakan salah satu dharma atau tugas pokok dari suatu perguruan tinggi.
Sebagaimana yang diamanatkan dalam Undang Undang Sistem Pendidikan Nasional
(Sisdiknas) No.20 Tahun 2003 Pasal 20 ayat 2 dikatakan bahwa “ Perguruan tinggi
berkewajiban menyelenggarakan pendidikan, penelitian dan Pengabdian kepada
masyarakat.

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Kami ucapkan terimakasih atas amanah yang diberikan kepada kami selama satu
periode ini di Biro Pengabdian Masyarakat IMAHAGI (Ikatan Mahasiswa Geografi
Indonesia) Regional III. Dengan adanya kesempatan ini, kami termotivasi untuk melakukan
segala bentuk pengabdian dan mewujudkannya sesuai dengan keilmuan yang kami dapatkan.

B. ALUR KOORDINASI

PB BIRO PM KORWIL

KABIRO PM

KETUA STAFF
KOMSAT BIRO PM

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

C. KONDISI OBJEKTIF BIRO


Biro pengabdian masyarakat merupakan biro yang bergerak di bidang pengabdian
baik terhadap lingkungan alam maupun terhadap sosial masyarakatnya dan merupakan
bidang yang mewadahi mahasiswa geografi khususnya di wilayah Jawa Bagian Tengah
dan DIY untuk melakukan pengabdian. Dalam mengemban amanah tersebut, Biro PM
satu periode ini beranggotakan 13 orang.

D. SUSUNAN KEPENGURUSAN
NO NAMA KETERANGAN KOMSAT
1 Hilyatun Nissa Kepala Biro UNNES
2 Fildzah Badzlina Anggota UNNES
3 Farras Abdur Rahim Anggota UMS
4 Muhammad Tito Anggota UNY
5 ‘Ula Haydaroh Anggota UNNES
6 David Hario Utomo Anggota UNIVET
7 Nova Bertha Amadea Anggota IVET
8 Ria Puspitasari Anggota UMS
9 Yunita Miftakhunisa Anggota UMS
10 Rizky Dikki Pradana Anggota UNY
11 Rizaldy Hilmy Sagito Anggota UNS
12 Ahsan Afifudin Anggota UNNES
13 Yusri Aby Ridho K Anggota UGM

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

E. PROGRAM KERJA
3. PROGRAM KERJA YANG DI RENCANAKAN
a. Geografi Mengabdi

Program Kerja Geografi Mengabdi


Penanggung Jawab Hilyatun Nissa, Ula Haydaroh, Ahsan Afifudin, Nova Bertha
Dilatar belakangi sebagai gerakan sosial—mewujudkan peran aktif
dan kontribusi mahasiswa, khususnya biro PM dalam mengabdi
Latar Belakang untuk masyarakat dan negara. Kegiatan ini dilakukan dengan
belajar dan mengajar guna mendukung peran aktif mahasiswa
geografi serta kebermanfaatan terhadap anak-anak.
I. Mewujudkan peran aktif mahasiswa geografi terutama
pengurus IMAHAGI Region III kepada masyarakat
Tujuan Kegiatan J. Meningkatkan rasa peduli kepada masyarakat sehingga
menghasilkan kebermanfaatan
K. Mendukung aktif kegiatan Biro PM
Februari 2021, minggu ke-4
Waktu dan Tempat
Yayasan Emas Indonesia, Pasar Johar Semarang
Fungsionaris IMAHAGI Region III & adik-adik Yayasan Emas
Sasaran
Indonesia
Dilaksanakan selama tiga hari dengan pembahasan yang berbeda
setiap harinya:
Metode Kegiatan Hari pertama, pengenalan dan pemberian materi budaya literasi
Hari kedua, edukasi dan sosialisasi tentang ke-geografian
Hari ketiga, charity, games, dan pemberian plakat kepada yayasan
Indikator Kuantitatif: terkumpulnya donasi untuk anak-anak dan yayasan
Keberhasilan Kualitatif: partisipasi dari anggota IMAHAGI Regional III
Anggaran Dana Rp. 300.000,00

b. SIG (Sedekah Insan Geografi)

Program Kerja SIG (Sedekah Insan Geografi)


Penanggung Jawab Yunita Miftakhunisa, Farras Abdur Rahim, Ria Puspitasari
Indonesia merupakan negara rawan bencana yang mana di
Latar Belakang
dalamnya berpotensi menimbulkan terjadinya bencana: alam &

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

non alam sehingga hal ini menjadikan indikator Biro PM dalam


membantu masyarakat dan di lain sisi karena bentuk pedulian
kepada saudara-saudara yang terdampak bencana. Biro PM
mengoptimalkannya dengan terencana dan tersusunnya program
kerja SIG.
1. Memfasilitasi mahasiswa geografi untuk bersedekah
2. Meringankan beban korban bencana ataupun pihak lain
yang membutuhkan
Tujuan Kegiatan 3. Untuk melatih jiwa kepekaan terhadap masalah social
4. Melakukan kewajiban pengabdian masyarakat
sebagaimana tertulis pada tri dharma perguruan tinggi.
5. Mengangkat nama baik (eksistensi) IMAHAGI
Waktu dan Tempat Kondisional
Fungsionaris IMAHAGI Region III, seluruh Mahasiswa Geografi
Sasaran
aktif Region III, dan alumni
Melakukan penggalangan dana, pengumpulan donasi dngan sistem
open donasi yang bisa dikumpulkan melalui perwakilan rekan-
rekan Biro PM pada setiap Komsat. Setelah terkumpul donasi,
Metode Kegiatan setiap komsat mengumpulkan dana kepada bendahara umum Biro
PM. Selanjutnya, hasil dana tersebut akan disalurkan kepada
pihak-pihak terkait melalui lembaga amal dan nantinya bisa
langsung berada kepada korban terdampak bencana
Kuantitatif: terkumpulnya donasi dan dapat tersalurkan dengan
Indikator tepat serta meringankan beban disana.
Keberhasilan Kualitatif: partisipasi dari anggota IMAHAGI Regional III,
seluruh Mahasiswa Geografi aktif Region III, dan alumni.
Anggaran Dana -

c. I-Care Daring

Program Kerja I-Care Daring: Worksop Biopori


Penanggung Jawab Fildzah Badzlina, David Hario Utomo, Rizaldy Hilmy Sagito
Biopori adalah teknologi alternatif dan sederhana untuk
Latar Belakang
penyerapan air hujan selain dengan sumur resapan. Selain untuk

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

resapan air, biopori juga berguna sebagai pengolah sampah rumah


tangga yang dapat diterapkan di lahan pemukiman perkotaan yg
sempit. Melihat kondisi tersebut, menjadikan Biro PM bergerak
dalam mengadakan sosialiasi serta pelatihan guna
mengoptimalkan permasalahn lingkungan dengan baik.
1. Mengoptimalkan permasalahan lingkungan
2. Memberikan sosialiasi dan kepelatihan pembuatan biopori
3. Menanamkan pentingnya peduli lingkungan, salah satunya
Tujuan Kegiatan berupa drainase yang baik
4. Melakukan kewajiban pengabdian masyarakat
sebagaimana tertulis pada tri dharma perguruan tinggi
5. Mengangkat nama baik (eksistensi) IMAHAGI.
Juli 2021, minggu ke-2
Waktu dan Tempat
Zoom
Fungsionaris IMAHAGI Region III, seluruh Mahasiswa Geografi
Sasaran
aktif Region III, alumni, dan masyarakat umum
Acara dilaksanakan melalui zoom, selain itu akan di record dan
masuk pada kanal youtube yang dikemas melalui workshop
biopori. Pembahasan dalam sesi ini adalah sosialiasi, pemberian
Metode Kegiatan
edukasi mengenai biopori: definisi, tujuan, & manfaat. Selain itu
mengadakan bentuk kepelatihan dalam pembuatan biopori:
pengenalan alat, bahan, dan tahapan pembuatannya.
Kuantitatif: Terlaksananya kegiatan Imahagi Care secara daring
Indikator Kualitatif: partisipasi dari anggota IMAHAGI Regional III,
Keberhasilan seluruh Mahasiswa Geografi aktif Region III, alumni, dan
masyarakat umum.
Anggaran Dana Rp. 300.000,00

d. I-Care Luring

Program Kerja I-Care Luring: Sosialisasi dan Kepelatihan Mitigasi Bencana


Biro PM x Biro PP
Penanggung Jawab
Rizky Dikki Pradana & M. Tito
Latar Belakang Bencana Erupsi gunungapi Merapi tidak bisa kita hindari bahkan

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

diprediksi, ancaman dan bahaya dari Gunung Merapi sering


menimbulkan korban jiwa serta kerusakan lahan dan bangunan.
Maka dari itu pentingnya peran penyuluhan dan kepelatihan
mitigasi terhadapa masyarakat sekitar yang terdampak .
1. Memberikan sosialisai dan kepelatihan terhadap pemuda-
pemudi masyarakat setempat
2. Wadah sebagai edukasi tanggap bencana
3. Mengoptimalkan peran pemuda sebagai pelopor atau
Tujuan Kegiatan
penggerak
4. Melakukan kewajiban pengabdian masyarakat
sebagaimana tertulis pada tri dharma perguruan tinggi.
5. Mengangkat nama baik (eksistensi) IMAHAGI.
Dusun Kepuharjo, Cangkringan, Kab. Sleman, Yogyakarta
Waktu dan Tempat
September 2021, minggku ke-4
Fungsionaris IMAHAGI Region III, seluruh Mahasiswa Geografi
Sasaran
aktif Region III, dan masyarakat Dusun Kepuharjo
Acara dilaksanakan dengan mengumpulkan pemuda pemudi desa
yang dilakukan dengan dua tahapan: sosialiasi kebencanaan dan
kepelatihan kebencanaan. Acara ini menggait beberapa Lembaga
penting di dalamnya guna mendukung aktivitas I-Care Luring
Metode Kegiatan
diantaranya BPPTKG Kab. Sleman, BNPB, dan Swaliba.
Diharapkan dengan adanya kegiatan ini, pemuda-pemudi bisa
menjadi lebih aktif dalam perannya sebagai pelopor dan penggerak
bagi masyarakat sekitar.
Kuantitatif: Terlaksananya kegiatan Imahagi Care secara Luring
Indikator Kualitatif: partisipasi dari anggota IMAHAGI Regional III,
Keberhasilan seluruh Mahasiswa Geografi aktif Region III, dan masyarakat
Desan Kepuharjo.
Anggaran Dana Rp. 500.000,00

4. PROGRAM KERJA YANG TERLAKSANA


a. SIG (Sedekah Insan Geografi) VOL 1 x IMDICAF Region II

Program Kerja SIG (Sedekah Insan Geografi) VOL 1 x IMDICAF Region II

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
PenanggungJl.Jawab
Kampus Timur,
YunitaSekaran, Gunungpati,
Miftakhunisa, Farras Semarang, Jawa
Abdur Rahim, Tengah
Ria Puspitasari
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Indonesia merupakan negara rawan bencana yang mana di


dalamnya berpotensi menimbulkan terjadinya bencana: alam &
non alam sehingga hal ini menjadikan indikator Biro PM dalam
Latar Belakang membantu masyarakat dan di lain sisi karena bentuk pedulian
kepada saudara-saudara yang terdampak bencana. Biro PM
mengoptimalkannya dengan terencana dan tersusunnya program
kerja SIG.
1. Memfasilitasi mahasiswa geografi untuk bersedekah
2. Meringankan beban korban bencana ataupun pihak lain
yang membutuhkan
Tujuan Kegiatan 3. Untuk melatih jiwa kepekaan terhadap masalah social
4. Melakukan kewajiban pengabdian masyarakat
sebagaimana tertulis pada tri dharma perguruan tinggi.
5. Mengangkat nama baik (eksistensi) IMAHAGI
19 – 31 Januari 2021 dengan 6 target lokasi bencana:
1. Longsor Cihanjuang, Sumedang
Waktu dan Tempat 2. Banjir, Kalimantan Barat
3. Banjir Kaliamantan Selatan
4. Banjir Manado
5. Gempa Mamuju & Majene, Sulawesi Barat
Sasaran Korban bencana banjir, longsor, dan gempa
Penyebaran pamflet open donasi dengan membuka penyaluran
melalui rekening dan E-Wallet yang telah tersedia. Penyaluran ke
Metode Kegiatan
lapangan bekerjasama dengan beberapa mitra terkait seperti: ACT,
PMI, HIMA UNPAD
Kuantitatif : Terkumpulnya dana donasi dan dapat tersalurkan
Indikator dengan tepat kepada korban bencana
Keberhasilan Kualitatif : Partisipasi dari fungsionaris, anggota IMAHAGI
Regional III dan masyarakat umum
Dana Donasi Didapatkan dana donasi sebesar, Rp 10.385.000
1. Terkumpulnya dana donasi sebesar Rp 10.385.000 dan
dapat tersalurkan dengan baik kepada korban bencana yang
terdampak
Pencapaian
2. Bermanfaat bagi para korban bencana
3. Membangun kepercayaan para donator kepada IMAHAGI
Region III dan menjadi berkah bagi yang berdonasi
Evaluasi Kegiatan Kelebihan:
1. Membantu para korban bencana sehingga meringankan
beban yang ada baik berupa sembako maupun uang

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

2. Membangun relasi juga kepercayaan masyarakat, mitra,


dan donator kepada IMAHAGI Region III
Kekurangan:
1. Sempat tersendatnya penyaluran dikarenakan faktor
geografis wilayah dan sempat tertunda oleh mitra
penyaluran.
2. Permasalahan design pampflet yang sempat
disalahgunakan oleh pihak lain
1. Design pamphlet dibuat serumit mungkin agar tidak
terjadinya pemalsuan identitas oleh pihak lain
2. Mencari mitra yang terpercaya
Rekomendasi
3. Open donasi menggunakan satu platfrom agar
memudahkan penanggung jawab, seperti menggunakan
kitabisa.com
Dokumentasi

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

b. Sedekah Insan Geografi (SIG) Galang Dana Semarang

Program Kerja SIG (Sedekah Insan Geografi) Galang Dana Semarang


Penanggung Jawab Ula Haydaroh, Ahsan Affiudin, Fildzah Badzlina
Partisipasi Volunteer Hima Geografi UNNES dan mahasiswa geografi UNNES
Indonesia merupakan negara rawan bencana yang mana di
dalamnya berpotensi menimbulkan terjadinya bencana: alam &
non alam sehingga hal ini menjadikan indikator Biro PM dalam
Latar Belakang membantu masyarakat dan di lain sisi karena bentuk pedulian
kepada saudara-saudara yang terdampak bencana. Biro PM
mengoptimalkannya dengan terencana dan tersusunnya program
kerja SIG.
1. Memfasilitasi mahasiswa geografi untuk bersedekah
2. Meringankan beban korban bencana ataupun pihak lain
yang membutuhkan
Tujuan Kegiatan 3. Untuk melatih jiwa kepekaan terhadap masalah social
4. Melakukan kewajiban pengabdian masyarakat
sebagaimana tertulis pada tri dharma perguruan tinggi.
5. Mengangkat nama baik (eksistensi) IMAHAGI
13 – 15 Februari 2021 dengan lokasi bencana:
Waktu dan Tempat 1. Banjir, Tambak Rejo Kota Semarang
2. Longsor, Candisari Kota Semarang
Sasaran Korban bencana banjir dan longsor
Penyebaran pamflet open donasi di beberapa titik lokasi Semarang
Metode Kegiatan dan pengumpulan dana memalui penitipan di beberapa titik cafe
dan burjo dekat UNNES.
Indikator Kuantitatif : Terkumpulnya dana donasi dan dapat tersalurkan

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

dengan tepat kepada korban bencana


Keberhasilan Kualitatif : Partisipasi dari fungsionaris, anggota IMAHAGI
Regional III dan masyarakat umum
Dana Donasi Didapatkan dana donasi sebesar, Rp 916.800
4. Terkumpulnya dana donasi sebesar Rp 916.800 dan dapat
tersalurkan dengan baik kepada korban bencana yang
terdampak
Pencapaian
5. Bermanfaat bagi para korban bencana
6. Membangun kepercayaan para donator kepada IMAHAGI
Region III dan menjadi berkah bagi yang berdonasi
Kelebihan:
1. Membantu para korban bencana sehingga meringankan
beban yang ada baik berupa sembako maupun uang
2. Membangun relasi juga kepercayaan masyarakat, mitra,
dan donator kepada IMAHAGI Region III
3. Lebih cepat mendapatkan dana dengan waktu yang tidak
Evaluasi Kegiatan
terlalu lama
4. Bisa kontak langsung dengan pendonasi dan korban
bencana
Kekurangan:
1. Sering terpapar sinar matahari dan kadang kala hujan yang
tidak menentu
Sebelum ke lokasi bencana lebih baik survei dan mempersiapkan
Rekomendasi
barang donasi
Dokumentasi

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

c. Geografi Mengabdi x Edu Squad

Program Kerja Geografi Mengabdi x Edu Squad


Penanggung Jawab Hilyatun Nissa
Partisipasi Volunteer Vinka Adella
Dilatar belakangi sebagai gerakan sosial—mewujudkan peran aktif
dan kontribusi mahasiswa, khususnya biro PM dalam mengabdi
Latar Belakang untuk masyarakat dan negara. Kegiatan ini dilakukan dengan
belajar dan mengajar guna mendukung peran aktif mahasiswa
geografi serta kebermanfaatan terhadap anak-anak.
1. Mewujudkan peran aktif mahasiswa geografi terutama
pengurus IMAHAGI Region III kepada masyarakat
Tujuan Kegiatan 2. Meningkatkan rasa peduli kepada masyarakat sehingga
menghasilkan kebermanfaatan
3. Mendukung aktif kegiatan Biro PM
27 Februari 2021
Waktu dan Tempat Jl. Gandasari No.45, RT.004/RW.006, Gandasari, Kec. Jatiuwung,
Kota Tangerang, Banten 15810
Sasaran Anak-anak Yayasan dutasi kelas 1 SD – 7 SMP
Bentuk pembelajaran materi geografi mengenai siklus hujan
Metode Kegiatan dengan media cerita atau dongeng. Dilanjut dengan games,
doorprize, dan pemberian snack.
Indikator Kualitatif : Anak-anak paham mengenai pentingnya mitigasi
Keberhasilan bencana banjir dan menerangkan pembelajaran kegeografian.
Menambah semangat anak-anak di masa pandemic.

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur,
Dana Anggaran Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Rp 150.000
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

1. Mengedukasi anak-anak perihal materi geografi: siklus


hujan
Pencapaian 2. Sosialisai mitigasi bencana pasca dan pra bencana banjir
3. Berbagi pengalaman dan juga snack kepada anak-anak
4. Mengenalkan IMAHAGI Region III kepada anak-anak
Kelebihan:
1. Mewujudkan peran geograf muda dalam berkontribusi
membangun negeri
2. Memperkenalkan IMAHAGI Region III
Evaluasi Kegiatan 3. Berbagi ilmu dan pengalaman, serta meningkatkan
pengetahuan tentang kegeografian
Kekurangan:
1. Fungsio IMAHAGI belum merasakan turun ke lapangan
langsung karena terdesak oleh situasi dan keadaan
Lebih dipersiapkan dengan matang dan jika situasi sudah
Rekomendasi
memungkinkan diadakan batch 2
Dokumentasi

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

d. SIG (Sedekah Insan Geografi) x IMDICAF Region II VOL II

Program Kerja SIG (Sedekah Insan Geografi) x IMDICAF Region II VOL 11


Penanggung Jawab Yunita Miftakhunisa, Farras Abdur Rahim, Ria Puspitasari
Indonesia merupakan negara rawan bencana yang mana di
dalamnya berpotensi menimbulkan terjadinya bencana: alam &
non alam sehingga hal ini menjadikan indikator Biro PM dalam
Latar Belakang membantu masyarakat dan di lain sisi karena bentuk pedulian
kepada saudara-saudara yang terdampak bencana. Biro PM
mengoptimalkannya dengan terencana dan tersusunnya program
kerja SIG.
1. Memfasilitasi mahasiswa geografi untuk bersedekah
2. Meringankan beban korban bencana ataupun pihak lain
yang membutuhkan
Tujuan Kegiatan 3. Untuk melatih jiwa kepekaan terhadap masalah social
4. Melakukan kewajiban pengabdian masyarakat
sebagaimana tertulis pada tri dharma perguruan tinggi.
5. Mengangkat nama baik (eksistensi) IMAHAGI
14 Februari – 8 Maret 2021 dengan 6 target lokasi bencana:
1.Banjir Kalimantan Barat (tahap pemulihan)
2.Banjir Kalimantan Selatan (tahap pemulihan)
Waktu dan Tempat 3.Banjir Pekalongan
4.Banjir Subang
5.Banjir Karawang
6. Banjir Kudus
Sasaran Korban bencana banjir
Penyebaran pamflet open donasi dengan membuka penyaluran
Metode Kegiatan
melalui rekening dan E-Wallet yang telah tersedia. Penyaluran ke

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

lapangan bekerjasama dengan beberapa mitra terkait seperti: ACT,


PMI, dan beberapa mahasiswa geografi
Kuantitatif : Terkumpulnya dana donasi dan dapat tersalurkan
Indikator dengan tepat kepada korban bencana
Keberhasilan Kualitatif : Partisipasi dari fungsionaris, anggota IMAHAGI
Regional III dan masyarakat umum
Dana Donasi Didapatkan dana donasi sebesar, Rp 2.134.002
1. Terkumpulnya dana donasi sebesar Rp 2.134.002 dan dapat
tersalurkan dengan baik kepada korban bencana yang
terdampak
Pencapaian
2. Bermanfaat bagi para korban bencana
3. Membangun kepercayaan para donator kepada IMAHAGI
Region III dan menjadi berkah bagi yang berdonasi
Kelebihan:
1. Membantu para korban bencana sehingga meringankan
beban yang ada baik berupa sembako maupun uang
2. Membangun relasi juga kepercayaan masyarakat, mitra,
dan donator kepada IMAHAGI Region III
Evaluasi Kegiatan Kekurangan:
1. Sempat tersendatnya penyaluran dikarenakan faktor
geografis wilayah dan sempat tertunda oleh mitra
penyaluran.
2. Permasalahan design pampflet yang sempat
disalahgunakan oleh pihak lain
1. Mencari mitra yang terpercaya
2. Open donasi menggunakan satu platfrom agar
Rekomendasi
memudahkan penanggung jawab, seperti menggunakan
kitabisa.com
Dokumentasi

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

e. Hari Bumi: Alarm Alam


Program Kerja Hari Bumi: Alarm Alam
Penanggung Jawab Yusri Aby
Hari bumi bukan sebagai bentuk perayaan, tetapi sebagai bentuk
Latar Belakang pengingat bagi kita semua, yang tak lain hidup dan tinggal pada
setiap ekosistem di muka bumi,
1. Mengajak teman-teman dari lingkup geografi dan non-
Tujuan Kegiatan geografi untuk bergerak membawa perubahan
2. Bentuk apresiasi kepada diri sendiri telah berbuat lebih

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

pada lingkungan
3. Berbagi cerita dan inspirasi
4. Sebagai pengingat atas gentingnya kritis lingkungan

Waktu dan Tempat 22 April 2021, instagram


Fungsionaris IMAHAGI Region III, seluruh Mahasiswa Geografi
Sasaran Kegiatan
aktif Region III, alumni, dan masyarakat umum
Membuat twibbon dan mengeshare twibbon melalui story
Instagram dan tag ke akun @imahagiregion3, serta menaruh video
Metode Kegiatan
dokumenter dan membuat video apresiasi sebagai rasa terima
kasih atas keberlangsungan acara ini.
Kualitatif :
Indikator
Partisipasi dari fungsionaris, anggota IMAHAGI Regional III,
Keberhasilan
alumni, dan masyarakat umum
Hari bumi dijadikan sebagai reminder dengan mengunggah
Instagram story mengetag akun @imahagiregion3 tentang kegiatan
Pencapaian
yang mendukung ramah lingkungan serta merilis film dokumenter
terkait isu lingkungan
Kelebihan
1. Sebagai pengingat diri untuk saling menjaga lingkungan
2. Menyebar informasi positif terkait kondisi lingkungan
terkini
Evaluasi Kegiatan
Kekurangan
1. Masih kurangnya partisipasi yang ikut baik fungsio
IMAHAGI maupun masyarakat umum
2. Sempat terkendala dengan twibbon yang tidak bisa diakses
1. Lebih baik menggunakan fitur twibbonize
Rekomendasi 2. Mempersiapkan lebih matang terutama film documenter
3. Meramaikan masa
Dokumentasi

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

f. Sedekah Insan Geografi (SIG) x Departemen A HIMA GEO UNNES


Ramadhan Berbagi

Sedekah Insan Geografi (SIG) x HIMA GEO UNNES Ramadhan


Program Kerja
Berbagi
Yunita Miftakhunisa, Ria Puspitasari, Rizky Dikki Pradana, M.
Penanggung Jawab
Farras Abdurahim
Ramadhan merupakan bulan suci umat Islam yang mana hanya
terjadi setahun sekali, maka dari itu program ini disusun untuk
Latar Belakang
saling berbagi dan mengeratkan rasa kemanusian kita sekaligus
bentuk sedekah terhadap sesama.
1. Memfasilitasi mahasiswa geografi untuk bersedekah
2. Menyambut bulan suci Ramadhan dengan hal postif dan
Tujuan Kegiatan menebar kebaikan
3. Untuk melatih jiwa kepekaan terhadap masalah social
4. Melakukan kewajiban pengabdian masyarakat

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

sebagaimana tertulis pada tri dharma perguruan tinggi.


5. Mengangkat nama baik (eksistensi) IMAHAGI
27 April 2021
Semarang : Panti asuhan Al-Qodri Trangkil ((Fungsio IMAHAGI
& HIMA GEO UNNES)
Jogja: Lokasi di daerah Sendowo, Gejayan, dan Klebengan
(Fungsio IMAHAGI & BEM GEO UGM, HIMA GEO UNY)
30 April 2021 (Fungsio IMAHAGI & HIMA GEO UMP)
Waktu dan Tempat Purwokerto: Baksos di panti asuhan muhammadiyah putra di
daerah Jl. Dr Angka Purwokerto, panti asuhan muhammadiyah
putri di Tanjung Purwokerto, dan takjil sepanjang jalan
purwokerto (ump) – baturaden
4 Mei 2021 (Fungsio IMAHAGI & BEM GEO UMS)
Solo: Takjil dan berbagi sahur on the road di daerah Surakarta
meliputi Kecamatan Pasar Kliwon, Laweyan dan Serengan
Fungsionaris IMAHAGI Region III, seluruh Mahasiswa Geografi
Sasaran Kegiatan
aktif Region III, alumni, dan masyarakat umum
Melalukan open donasi melalu kitabisa.com, setelah itu
Metode Kegiatan menyalurkan ke-4 distrik IMAHAGI berupa sembako, takjil,
berbagi dan berbuka di panti.
Kuantitatif:
Terkumpulnya dana donasi dan iuran sedekah
Indikator
Kualitatif :
Keberhasilan
Partisipasi dari fungsionaris, anggota IMAHAGI Regional III,
alumni, dan masyarakat umum
Tercapainya kegiatan Ramadhan berbagi ke-4 distrik Region 3:
Pencapaian
Semarang, Solo, Yogya, dan Purwokerto.
Kelebihan:
Menggunakan kitabisa sehingga pemasukan dana dan pengeluaran
lebih transparasi kepada donator
Evaluasi Kegiatan
Kekurangan:
Acara tidak bisa dilakukan serentak karena mengikuti kegiatan
bersama dari BEM & HIMA terkait
Untuk donasi dioptimalkan dengan platform kitabisa untuk
transparansi dan lebih simple sehingga tidak perlu konfirmasi atau
Rekomendasi
transfer ke rekening panitia karena IMAHAGI Region III sudah
memiliki akun resmi.

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Dokumentasi

g. Sedekah Insan Geografi - SIG (Dana Periode 2019 – 2020)

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Program Kerja Sedekah Insan Geografi - SIG (Dana Periode 2019 – 2020)
Penanggung Jawab Yunita Miftakhunisa, Farras Abdur Rahim, Ria Puspitasari
Indonesia merupakan negara rawan bencana yang mana di
dalamnya berpotensi menimbulkan terjadinya bencana: alam &
non alam sehingga hal ini menjadikan indikator Biro PM dalam
Latar Belakang membantu masyarakat dan di lain sisi karena bentuk pedulian
kepada saudara-saudara yang terdampak factor sosial maupun
ekonomi. Biro PM mengoptimalkannya dengan terencana dan
tersusunnya program kerja SIG.
1. Memfasilitasi mahasiswa geografi untuk bersedekah
2. Meringankan pihak yayasan bencana ataupun pihak lain
yang membutuhkan
Tujuan Kegiatan 3. Untuk melatih jiwa kepekaan terhadap masalah social
4. Melakukan kewajiban pengabdian masyarakat
sebagaimana tertulis pada tri dharma perguruan tinggi.
5. Mengangkat nama baik (eksistensi) IMAHAGI
Solo (19 Oktober 2021) @bersamabisa.id
Yogyakarta (20 Oktober 2021) ke Panti Asuhan Al Wahhaab Sinar
Waktu dan Tempat
Melati 11
Semarang (25 Oktober 2021) ke Yayasan Satoe Atap
Sasaran Anak-anak panti asuhan dan yayasan
Penyaluran ke lapangan bekerjasama dengan teman-teman fungsio
Metode Kegiatan IMAHAGI kota setempat dan ada yang dilakukan melalui transfer
langsung ke rekening Yayasan yang bersangkutan.
Kuantitatif : Terkumpulnya dana donasi dan dapat tersalurkan
Indikator dengan tepat kepada adik-adik semua
Keberhasilan Kualitatif : Partisipasi dari fungsionaris, anggota IMAHAGI
Regional III dan masyarakat umum
Dana Donasi Didapatkan dana donasi sebesar, Rp 1.080.000
1. Terkumpulnya dana donasi sebesar Rp 1.080.000 dan dapat
tersalurkan dengan baik kepada adik-adik di Yayasan
setempat
Pencapaian
2. Bermanfaat bagi para adik-adik
3. Membangun kepercayaan para donator kepada IMAHAGI
Region III dan menjadi berkah bagi yang berdonasi
Kelebihan:
1. Membantu adik-adik sehingga meringankan beban yang
Evaluasi Kegiatan
ada baik berupa sembako maupun uang
2. Membangun relasi juga kepercayaan masyarakat, mitra,

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

dan donator kepada IMAHAGI Region III


Kekurangan:
1. Kegiatan ini berlangsung secara tiba-tiba sehingga perlu
memaksimalkan kegiatan
1. Mencari mitra yang terpercaya
2. Open donasi menggunakan satu platfrom agar
Rekomendasi
memudahkan penanggung jawab, seperti menggunakan
kitabisa.com

Dokumentasi

h. I-CARE Instagram Live Streaming: Pasar Karbon & Keadaan


Lingkungan Selama Pandemi
I-CARE Instagram Live Streaming: Pasar Karbon & Keadaan
Program Kerja
Lingkungan Selama Pandemi
Penanggung Jawab Rizaldy Hilmy Sagito, Nova Bertha Amadea, Hilyatun Nissa
I-Care merupakan salah satu program dari Biro Pengabdian
Masyarakat IMAHAGI Region III dengan mengusut isu-isu
Latar Belakang lingkungan juga berkaitan dengan mitigasi bencana. Pada program
kali ini, I-Care mengarah kepada live IG dengan sistem tanya
jawab berkaitan dengan permasalahan lingkungan
1. Menambah wawasan dan pengetahuan terhadap isu
lingkungan terutama kondisi lingkungan selama pandemi
2. Memacu pola pikir peserta melalui studi kasus pada live IG
kali ini.
Tujuan Kegiatan 3. Memahami dampak dan upaya yang dapat dilakukan dalam
mengatasi isu lingkungan dan kondisi lingkungan selama
pandemi
4. Mengembangkan ilmu pengetahuan dengan membentuk
hipotesis ilmiah.
Minggu, 24 Oktober 2021 via Instagram @imahagiregion3 pukul
Waktu dan Tempat
10:00 WIB s/d selesai.
Sasaran Fungsio IMAHAGI, mahasiswa geografi region 3 dan masyarakat

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

umum
Metode Kegiatan Melalui live Instagram @imahagiregion3
Kuantitatif : tercapainya kegiatan ini yang dapat menjawab
tantangan permasalahan lingkungan, proses pembelajaran, dan
Indikator
meningkatkan berpikir kritis
Keberhasilan
Kualitatif : Partisipasi dari fungsionaris, anggota IMAHAGI
Regional III dan masyarakat umum
Rp 500.000
RAB 2 pemateri: Rp 250.000 (hampers gift & plakat)
Moderator: Rp 100.000 (hampers gift & sertifikat digital)
Tercapainya kegiatan ini sebagai wadah bagi mahasiswa geografi
Pencapaian dan masyarakat umum dalam meningkatkan awareness terhadap
isu-isu lingkugan
Kelebihan:
1. Mengundang dua pemateri hebat yang memberikan
wawasan lebih
2. Meningkatkan pengetahuan dan memberikan solusi
Evaluasi Kegiatan
terhadap permasalahan lingkungan
Kekurangan:
1. Kurangnya partisipasi panitia
2. Kendala jaringan
Dipertegas lagi dari proses awal mula persiapan kegiatan,
Rekomendasi
dimatengkan kembali konsepan, dan lainnya.
Dokumentasi

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

D. ANALISA DAN PROYEKSI BIRO/ BIDANG KEDEPANNYA


Biro PM berada pada naungan IMAHAGI Region III, Kabinet Mahardika
merupakan Biro penggerak juga penggagas ide-ide yang nantinya disalurkan kepada
kepentingan urgensi publik serta pemecah solusi tergadap permasalahn-permasalahan
yang ada pada masyarakat yang dikemas dengan latar belakang dan budaya geografi
sehingga dapat tersalurkan dengan baik. Di lain sisi dalam tri dharma perguruan tinggi
terdapat 3 komponen yaitu pendidikan, penelitian dan pengabdian masyarakat. Biro
Pengabdian masyarakat IMAHAGI merupakan wadah yang nyata dalam mewujudkan
salah satu visi IMAHAGI untuk ikut serta dalam membangun bangsa. Bukan hanya
sebatas menuangkan ide-ide tetapi bisa tersalurkan kepada masyarakat baik berupa
kontribusi dan dedikasi kami.

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

F. REKOMENDASI
Rekomendasi yang kami berikan kepada kepengurusan selanjutnya :
1. Menguatkan komunikasi terhadap staff, kabiro, korwil, fungsio IMAHAGI lainnya
untuk mendukung berjalannnya IMAHAGI dalam satu periode ke depan
2. Membuat pertemuan seminggu sekali untuk mempererat kekeluargaan di Biro PM itu
sendiri dan membuat evaluasi setiap bulannya untuk menganalisis juga memantau
hasil kinerja, proses, progress, solusi atas kendala yang ada
3. Menyusun program kerja ke depan dengan mengedepankan jangka pendek,
menengah, dan Panjang. Selain itu, diharapkan adanya pembaharuan inovasi dan
kreativitas dalam membangun perubahan serta melanjutkan program kerja periode
sebelumnya.
4. Menguatkan kembali SDM pada setiap Biro terutama Biro PM itu sendiri sehingga
tidak hanya mengandalkan satu atau dua orang saja dari banyaknya staff yang ada.
5. Selalu mengingat dan memperhatikan bahwa setiap proses yang dilakukan untuk
menebar kebermanfaatan kepada manusia dan alam guna menyelaraskan ekosistem.

G. PENUTUP
Sesungguhnya tidak ada makhluk yang sempurna di dunia ini karena kesempurnaan
hanya milik Dzat Yang Maha Sempurna yaitu Allah SWT semata dan kekurangan
pastilah milik kita umat manusia. Maka dengan ketulusan hati, kami menyatakan
permohonan maaf atas segala kekhilafan dan kekurangan. Kekurangan kami akan
menjadi evaluasi tersendiri dan semoga dapat menjadi bahan pembelajaran bagi kita
semua. Besar harapan kami kepada pengurus wilayah Biro Pengabdian Masyarkat
selanjutnya untuk dapat meneruskan dan melanjutkan program kerja yang ada dengan ide
ide dan cara yang lebih kreatif dan inovatif. Semoga kepengurusan pada periode
selanjutnya lebih baik dan lebih bisa menginspirasi. Aamiin.

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Demikian Laporan Pertangungjawaban ini kami buat semoga dapat menjadi bukti dari
amanah yang sudah kami emban selama ini. Terimakasih
Wassalamualaikum Wr.Wb

Semarang, 25 Oktober 2021


Kepala Biro Pengabdian Masyarakat
Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia Region III

Hilyatun Nissa
(Universitas Negeri Semarang)
NIK. IMAHAGI/III.006/2017

1. Hilyatun Nissa (UNNES)


2. Ahsan Afifudin (UNNES)
3. ‘Ula Haydaroh (UNNES)
4. Fildza Badzlina (UNNES)
5. Rizaldy Hilmy Sagito (UNS)
6. Nova Bertha Amadea (IVET)
7. David Hario Utomo (UNIVET)
8. Yusri Aby (UGM)
9. Muhammad Tito (UNY)
10. Rizky Dikki (UNY)
11. Yunita Miftakhunisa (UMS)
12. Ria Puspitasari (UMS)
13. M. Farras Abdurrahim (UMS)

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

LAPORAN
PERTANGGUNG JAWABAN BIRO KOMUNIKASI DAN INFORMASI
IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI (IMAHAGI)
REGION III JAWA BAGIAN TENGAH
PERIODE 2020-2021

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

A. PENDAHULUAN

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas limpahan karunia dan kasih sayang-Nya
kepada kita semua.

Selamat membaca laporan pertanggungjawaban periode Biro Komunikasi dan Informasi.


Biro ini merupakan biro yang secara struktural berada dibawah koordinator wilayah. Biro
Komunikasi dan Informasi berfungsi untuk mempublikasikan segala informasi yang
berkaitan dengan kegiatan-kegiatan di IMAHAGI Pusat terutama di IMAHAGI Regional III
lewat media sosial.

Satu periode telah kami lalui bersama, untaian takdir yang rumit mempersatukan kami
bersepuluh dalam satu kapal bernama Biro Kominfo. Jarak yang berjauhan memberi
tantangan tersendiri dalam komunikasi kami sehari-hari. Beruntung revolusi teknologi dapat
mengantarkan pesan kita dengan dibungkus enkripsi dan dikirimkan melalui gelombang radio
yang akhirnya dapat sedikit demi sedikit melipat jarak antar kita.

Setelah kurang lebih satu tahun mendayung kapal bernama kominfo, kini saatnya kami
untuk transit kembali, mereflesikan apa yang telah kami lalui selama perjalanan kami dalam
sebuah laporan pertanggungjawaban. Sudah tentu, tiada kesempurnaan di semesta kita, oleh
karenanya, kritik dan saran dari sidang pembaca sekalian sangat diperlukan agar dalam
berlabuh di setengah perjalanan berikutnya, kami dapat menjadi seorang awak yang lebih
handal dan lebih baik dalam membawa kapal Biro Kominfo mencapai tujuannya.

B. ALUR KOORDINASI

Secara struktural, Biro Komunikasi dan Informasi berada di bawah koordinasi dan instruksi
dari Koordinator Wilayah. Selain mendapat instruksi dari Koordinator Wilayah, Biro
Komunikasi dan Informasi Region III juga mendapat instruksi dari Biro Komunikasi dan
Informasi IMAHAGI Pusat. Dalam melaksanakan tugasnya, Biro Komunikasi dan Informasi
mengkoordinasikan dan mengintruksikan kepada pengurus wilayah terlebih dahulu sebelum
pada akhirnya informasi sampai di seluruh komisariat.

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

C. KONDISI OBJEKTIF BIRO

Biro Komunikasi dan Informasi merupakan biro yang memiliki peran penting dalam
menjalankan fungsi untuk melakukan kerjasama dengan dalam IMAHAGI Region III
maupun luar dan mempublikasikan seluruh kegiatan yang diadakan oleh wilayah Jawa
Bagian Tengah, serta memberi informasi-informasi tentang disiplin ilmu geografi itu sendiri
sehingga para mahasiswa atau masyarakat lainnya mendapat wawasan yang luas tentang
geografi utamanya.

Biro Komunikasi dan Informasi IMAHAGI Region III merupakan biro yang memiliki
peran yang penting dilihat dari segi fungsinya. Pada periode ini biro Kominfo dalam

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

mempublikasikan informasi di media sosial cukup menarik. Biro Kominfo selalu berusaha
agar tetap update dan memberikan informasi-informasi kepada para mahasiswa geografi
maupun masyarakat pecinta geografi. Dalam mengemban amanah, sering kali terjadi
miskomunikasi antar masing-masing staff Kominfo IMAHAGI Region III. Sejauh ini
miskomunikasi tersebut masih bisa teratasi dengan baik dan tidak berujung ke hal yang
bersifat fatal.

Di periode sebelumnya, Kominfo IMAHAGI Region III cenderung berfokus pada media
instagram, twitter, dan facebook. Akan tetapi, di periode ini, Kominfo mulai melebarkan
sayapnya membuka kanal Youtube dan membuat akun spotify untuk kemudian di isi dengan
podcast-podcast kegeografian.

D. SUSUNAN KEPENGURUSAN

Susunan internal Biro Kominfo Imahagi Regional III periode 2019/2020 berdasarkan
Surat Keputusan Sekretaris Jenderal IMAHAGI No.013/SKP/IMAHAGI/PB/V/2019
adalah sebagai berikut :

No Nama Keterangan Komisariat


1. Afkari Zulaiha Universitas Negeri Yogyakarta
Kepala Biro
Rahmadiani
2. Andriana Hetty Universitas Negeri Semarang
Staff
Cahyaningtyas
3. Siti Nur Hasna Universitas Negeri Semarang
Staff
Khofifah

4. Universitas Muhammadiyah
Naufal Mas’ud Staff
Surakarta
5. Erlynna Aisyah Universitas Muhammadiyah
Staff
Wardani Purwokerto
6. Syifa Hana Universitas Gadjah Mada
Staff
Agristya
7. Nabilah Luthfatur Universitas Gadjah Mada
Staff
Rohmah
8. Restu Pringgondani Staff Universitas AMIKOM

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Yogyakarta
9. Dwi Rahayu Universitas AMIKOM
Staff
Anjarwati Yogyakarta
10. Wahyu Dwi Universitas AMIKOM
Staff
Setyawan Yogyakarta

E. LAPORAN PROGRAM KERJA DAN REALISASI


1. PROGRAM KERJA YANG DIRENCANAKAN
Adapun program kerja Biro KOMINFO adalah sebagai berikut :
 Media Sosial IMAHAGI REGIONAL III
2. REALISASI PROGRAM KERJA
 Program kerja yang sedang dilaksanakan

Program Kerja Media Sosial IMAHAGI REGIONAL III


Penanggung Jawab Instagram : Siti Nur Hasna Khofifah

Twitter : Dwi Rahayu

Youtube : Naufal Mas’ud

Podcast : Nabilah Luthfatur Rohmah

Designer feed instagram : Restu Pringgondani

Designer story : Wahyu Dwi Setyawan


Latar Belakang Media sosial merupakan suatu media komunikasi
yang begitu cepat dalam menyampaikan informasi
kepada masyarkat. Hampir secara keseluruhan
masyarakat di era sekarang mempunyai media
sosial. Informasi yang dipublikasi sangat cepat
beredar. sehingga jarak antara masyarakat dengan
media sosial tidak ada sekat untuk bisa melakukan
interaksi dimanapun tempatnya dan setiap saat
dapat melakukannya. Dan media sosial juga dapat

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

menyampaikan informasi-informasi baru yang


belum diketahui oleh banyak orang.
Tujuan Kegiatan Tujuan Umum : menyampaikan segala informasi

Tujuan Khusus :

- Mempublikasikan kegiatan-kegiatan di imahagi


terutama imahagi regional III

- Mengetahui beberapa kegiatan-kegiatan yang


diadakan oleh setiap komisariat dengan itu bisa
melihat perkembanganya
Waktu & Tempat Setiap Saat
Sasaran Khalayak Umum
Metode kegiatan Memposting info dan kegiatan yang ada
Indikator Keberhasilan Kuantitatif :

Mengaktifkan media sosial imahagi (instagram,


facebook, twitter, youtube, dan spotify)

Kualitatif :

Informasi yang disampaikan berupa kegiatan-


kegiatan di imahagi regional III, imahagi pusat,
dan kegiatan yang ada di setiap komsat
Pencapaian Instagram telah memiliki followers 2146 (per
26/10/21) dan post telah mencapai 870. Usaha yang
sedang dilakukan saat ini adalah memperbaiki feed,
mengurangi ucapan selamat hari besar, menambah
konten kegiatan dan pengetahuan. Unggahan
instagram ini senada dengan unggahan di facebook.

Twitter saat ini memiliki followers sejumlah 563


dan unggahan lebih dari 1500 tweets.

Unggahan video youtube saat ini berjumlah tiga,

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

jumlah subscribers 66 dan views terbanyak 855.

Spotify sementara masih memiliki dua episode.


Evaluasi Koordinasi dalam penyusunan feed perlu
ditingkatkan, sehingga tidak terjadi tabrakan feed.

Pembuatan ucapan selamat untuk hari-hari besar


dibuat jauh-jauh hari.

Kurang tanggap/cepat dalam menyelesaikan design


dan upload.

Twiter imahagi sampai saat ini tetap aktif, namun


ketika upload di story hanya beberapa orang yang
melihat, selain itu hanya beberapa yang memberi
like, share, dan komen.

Kurang banyak engagement ke followers sehingga


masih kurang ‘fun’.

Projek membuat profil imahagi belum terlaksana.


Anggaran Dana -
Dokumentasi Terlampir

F. ANALISIS DAN PROYEKSI BIRO KEDEPANNYA

Biro Komunikasi dan Informasi merupakan yang bekerja untuk mempermudah


penyampaian informasi kepada mahasiswa geografi ataupun instansi-instansi lainnya.
Diharapkan, biro kominfo kedepan dapat menjalin lebih banyak komunikasi dengan instansi-
instansi terkait dengan kegeografian serta lebih tepat waktu dalam mengunggah post-post di
berbagai sosial media. Kolaborasi-kolaborasi dengan biro lain juga sangat dinantikan
sehingga suara dari Imahagi Region 3 itu sendiri dapat mengudara dan didengar oleh
penduduk dunia. Komunikasi internal diharapkan dapat lebih direkatkan sehingga dapat
mengantisipasi adanya timeline-timeline yang terlewat.

G. REKOMENDASI

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

1. Rekomendasi Umum
Meningkatkan komunikasi antar sesama biro dan pengurus IMAHAGI Region III
lainnya agar tidak ada miskomunikasi dalam mengemban tugas dan lebih mudah
untuk menyampaikan informasi mengenai program IMAHAGI Region III maupun
informasi lainnya.
2. Program kerja

a. Membuat timeline untuk design dan post-postan


b. Timeline tersebut lebih aktif dicek sehingga kontrol lebih baik.
c. Koordinasi design melalui satu pintu, terutama design feed agar feednya tetap
terjaga.
d. Menambah konten-konten berjenis video singkat.
e. Membuat video profil imahagi.

H. PENUTUP

Demikian laporan pertanggung jawaban ini dibuat semoga dapat bermanfaat untuk
pihak-pihak terkait. Semoga setengah periode kedepan punggawa Imahagi Region 3 tetap
dapat mempertahankan semangatnya dan menebar kebermanfaatan yang lebih lagi. Atas
segala kekurangan, kami mohon maaf, tapi permintaan maaf bukanlah tabir untuk tidak
menerima kritik dan saran. Oleh karena itu, Biro Kominfo sangat terbuka atas segala kritik
dan saran yang membangun.

Demi pena dan apa yang dituliskannya

Yogyakarta, 25 Oktober 2021


Kepala Biro Komunikasi dan Informasi

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia Region III

Afkari Zulaiha Rahmadiani


(Universitas Negeri Yogyakarta)
NIK. IMAHAGI/III.004/1035
Dokumentasi

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org


IKATAN MAHASISWA GEOGRAFI INDONESIA REGION III
JAWA BAGIAN TENGAH (JABAGTENG)
Sekretariat: PKM FIS UNNES R. Geografi
Jl. Kampus Timur, Sekaran, Gunungpati, Semarang, Jawa Tengah
Email:imahagiregion3@gmail.com | Web: imahagiregion3.org | Telp. +6283872894285

IkatanMahasiswaGeografi Indonesia (IMAHAGI)REGION III – www.imahagiregion3.org

Anda mungkin juga menyukai