Anda di halaman 1dari 6

Nama : Trisha Amanda Kusnadi

Nim : 2102991
Kelas : A/49

BAB 6
LANDASAN PSIKOLOGIS PENDIDIKAN

No Soal Jawaban Skor


.
1 Tuliskan kesimpulan Anda tentang Sangat penting karena psikologi
pentingnya ilmu psikologi sebagai membantu jalannya pembelajaran agar
salah satu landasan pendidikan! berjalan sesuai dengan perkembangan
jiwa peserta didik.
2 Deskripsikan contoh-contoh praktik  Pemberian stimulus
aplikasi ilmu psikologi dalam pembelajaran salah satu
pendidikan! pengaplikasiannya dalam pola
pembelajaran adalah dengan
memberikan stimulus yang
bisa menarik respon siswa.
Misalnya, ketika guru memberi
bahan bacaan untuk
mengajarkan siswa membaca
disertai beragam gambar dan
warna yang menarik minat
siswa
 Penyusunan target belajar salah
satu aplikasi teori psikologi
pendidikan dalam pola
pembelajaran ini adalah
dengan menentukan atau
menyusun target belajar. Siswa
diharapkan memberi hasil yang
sesuai dengan target dan tidak
dinilai proses yang terjadi
untuk mencapai hasil tersebut.
Hal ini dinilai cenderung
membatasi kreativitas siswa.
 Metode drill atau pembiasaan
Dalam hal ini, tenaga pendidik
atau guru sekedar
membiasakan siswa melakukan
suatu keterampilan alih-alih
memahami materi yang
diberikan. Dengan metode ini,
siswa akan mampu
menyelesaikan permasalahan
jika permasalahan yang
diberikan sama dengan yang
mereka peajari, namun akan
kesulitan ketika harus
berimprovisasi berdasarkan
pemahaman.
3 Apa saja manfaat yang diperoleh 1. Mengetahui cara menyikapi peserta
pendidik dengan memahami tugas- didik
tugas perkembangan anak? 2. Menciptakan suasana belajar yang
kondusif
3. Meningkatkan interaksi positif
dengan peserta didik
4. Menentukan metode pembelajaran
yang efektif
5. Mengenali jika terjadi
penyimpangan perkembangan
6. Mampu memberikan arahan dan
motivasi yang diperlukan
7. Memiliki ekspektasi pasti dari
peserta didik
4 Silahkan Anda analisis perbedaan  Kebudayaan barat :
karakteristik/ tipe tingkah laku anak tingkah laku anak didorong
menurut kebudayaan barat dengan agar anak mengenali diri
karakteristik anak di Indonesia! mereka sedini mungkin.
Dengan begitu, anak-anak akan
mampu melihat dirinya sendiri
sebagai “aktor" dalam
lingkungannya. Anak-anak
juga menyadari bahwa dirinya
bisa memberikan pengaruh dan
juga kontrol terhadap
lingkungan. Itulah sebabnya
anak-anak di negara - negara
Barat punya sifat lebih percaya
diri, berani mengatur dan
berargumen, ekspresif,dan
sangat mandiri.
 Kebudayaan Indonesia :
tingkah laku anak akan lebih
mudah dalam mengontrol
emosi,perilaku, dan juga
perhatian. Anak-anak juga
lebih bisa mengikuti instruksi
dari orang dewasa. Ibu yang
selalu hadir dan berada di sisi
mereka membuat anak-anak
memiliki karakter yang
cenderung tenang. Terlebih
lagi, orangtua Timur dikenal
lebih proaktif dalam hal
memahami kebutuhan anak.
Orangtua akan melakukan
apapun demi mencegah si kecil
menangis dan rewel.
5 Deskripsikan perbedaan menonjol  Anak bayi (0-1 tahun) :
masing-masing tahap perkembangan mempunyai kemampuan
pribadi anak! insting/naluri.
 Kanak-kanak (1-5 tahun) :
perkembangan emosi
kegembiraan hidup, kebebasan,
ceria dan fantasi.
 Anak sekolah (6-12 tahun) :
pengembangan kemampuan
intelektual.
 Remaja atau adolensensi (12-
18 tahun) : periode sosial.
6 Deskripsikan hal-hal yang perlu  Siswa bukan orang dewasa
dipertimbangkan pendidik yang yang mudah dalam proses
memahami psikologi kognitif pemikirannya, mereka
sebelum, saat menyelenggarakan dan mengalami perkembangan
mengevaluasi pembelajaran! kognitif melalui tahapan
tertentu.
 Anak usia prasekolah dan awal
sekolah dasar akan dapat
belajar dengan baik terutama
apabila menggunakan benda
kongkrit.
 Keterlibatan siswa secara aktif
sangat perlu untuk proses
asimilasi, akomodasi
pengetahuan dan pengalaman
yang terjadi dengan baik.
 Untuk menarik minat,
meningkatkan retensi belajar
dengan mengkaitkan
pengalaman dengan struktur
kognitif yang dimiliki siswa.
7 Deskripsikan prinsip-prinsip belajar  Manusia mempunyai dorongan
menurut teori psikologi humanistik! untuk belajar, ingin tahu,
melakukan eksplorasi dan
mengasimilasi pengalaman
baru
 Belajar akan bermakna, apabila
yang dipelajari itu relevan
dengan kebutuhan anak.
 Belajar diperkuat dengan jalan
mengurangi ancaman
eksternal, seperti
hukuman,sikap merendahkan
murid, mencemoohkan dan
sebagainya.
 Sikap berdiri sendiri,
kreativitasdan percaya diri
diperkuat dengan penilaian diri
sendiri.
8 Tuliskan satu contoh dari penerapan  Menentukan Tujuan
psikologi humanisitik dalam Pembelajaran
pembelajaran!  Mengidentifikasi Kemampuan
Awal
 Mengidentifikasi Topik sesuai
Keinginan
 Melibatkan Siswa untuk Aktif
 Membantu Siswa dalam
Membuat Peta Konsep
 Membimbing Siswa dalam
Menerapkan Hasil
Pembelajaran
9 Deskripsikan implementasi Menurut Irham & Wiyani (2015)
menyebutkan bahwa hal- hal penting
pembelajaran yang berorientasi pada
yang merupakan bentuk atau ciri dari
psikologi behavioristik proses pembelajaran behavioristik
dapat dilihat dari beberapa hal,
diantaranya adalah
 mendudukan siswa sebagai
individu yang pasif;
 memunculkan perilaku-
perilaku yang diharapkan
menggunakan metode
pembiasaan- pembiasaan atau
drill;
 memandang pengetahuan
merupakan sesuatu yang
stagnan dan tidak pernah
berubah sehingga akan
disampikan sama pada setiap
tahunnya;
 memandang mengajar hanya
sebagai transfer pengetahuan
dan belajar sebagai proses
memperoleh pengetahuan
 kurikulum dikembangkan
secara terstruktur dan
pengetahuan sudah ada shingga
siswa tinggal mempelajarinya.
10 Deskripsikan upaya teknis yang  Guru harus kreatif (potensi
seharusnya dilakukan pendidik yang siswa diasah dan dilatih), hal
memahami psikologi belajar disiplin ini ada dalam teori daya (teori
mental dalam menyelenggarakan yang masih serumpun dengan
pembelajaran di kelas! teori belajar disiplin mental).
 Yakin bahwa semua individu
memiliki potensi, bakat, dan
lain-lain (teori netivisme).
 Jika guru tidak mampu
mengembangkan potensi siswa
yang khusus, maka guru harus
mendekati potensi siswa yang
umum. Contohnya, guru harus
memberikan rasa aman kepada
siswanya, dalam artian guru
tidak boleh mempermalukan
siswanya di depan

Anda mungkin juga menyukai