Anda di halaman 1dari 7

NAMA : WAHYU MANUMPAK HUTABARAT

NIM : 18.01.1720

TINGKAT/JURUSAN : IV-A/Teologi

MATA KULIAH : Bimbingan Proposal Skripsi

DOSEN PENGAMPU : Ramli Harahap, D.Th

SOAL UJIAN

1. Dalam proses penyusunan sebuah proposal skripsi dibutuhkan sebuah persiapan yang
matang. Coba Saudara jelaskan beberapa hal yang mesti disiapkan bagi kita yang sedang
atau akan melakukan bimbingan skripsi!

2. Penulisan karya ilmiah memiliki beberapa karakteristik. Sebutkanlah apa-apa saja yang
dimaksudkan dengan karakteristik karya ilmiah!

3. STT Abdi Sabda Medan telah menyusun prosedur pembimbingan skripsi. Uraikanlah
prosedur itu dengan dengan baik!

4. Skripsi tersusun atas 4 bagian utama. Uraikanlah keempat bagian itu!

Catatan:

1. Format File Ujian adalah Kelas_UTS_Nomor Absensi_Nama Mahasiswa. Contoh:


IVA_UTS_25_Ronggur Sitinjak

2. Jawaban ditulis dengan bahasa sendiri bukan bahasa buku.

3. File hasil UTS dikirimkan ke WAG Bimbingan Proposal Skripsi.

4. Batas pengiriman hasil UTS adalah Senin, 11 Maret 2021 pukul 12.55 wib. Jika dikirim
setelah jam yang dimaksud maka akan ada sanksi pengurangan nilai.

5. Jika ada hal-hal yang belum jelas silahkan menghubungi saya melalui WA jaringan
pribadi (japri).

Jawab :
1. Dalam menyusun sebuah Proposal Skripsi, yang mesti disiapkan bagi kita yang sedang
melakukan Bimbingan Proposal adalah :
a. Judul merupakan Kepala suatu karya Dalam bentuk Kalimat Pendekyang mewakili
Proposal Skripsi secara keseluruhan
b. Latar belakang masalah adalah (minimal 5-7 halaman untuk S1), (minimal 7-10
halaman untuk S2), (minimal 10-15 halaman untuk S3).Di Latar Belakang masalah
disinilah informasi yang tersusun sistematis yang juga sudah pasti berkenaan dengan
masalah yang menarik untuk diteliti
c. Identifikasi masalah
Disini adalah bagian penting dalam sebuah Proposal Skripsi, karena sebelum menulis
Skripsi masalah harus jelas terlebih dahulu. Tanpa identifikasi yang kuat dan matang,
maka penulisan Skripsi ini akan mudah dipatahkan.
d. Pembatasan masalah
Merupakan salah satu konsep dalam penulisan Proposal Skripsi. Ketika menulis
proposal Skripsi dengan tema yang Luas, maka si penulis harus membuatnay lebih
focus.
e. Perumusan masalah
Rumusan Masalah adalah salah satu bagian yang penulis Proposal Skripsi dituntut
untuk bisa menjabarkan permasalahan.
f. Tujuan Penelitian (isi dan jumahnya sama dengan perumusan masalah dalam bentuk
kalimat pernyataan). Dalam Penulisan Proposal Skriosi ada yang namanya Tujuan
Penelitian, yang adalah suatu Indikasi kearah mana Penulisan Skripsi dilakukan. Isi
dan jumlah yang sama, suatu hal baru/ pengetahuan baru dari pada isi dan jumlahnya
setara dengan Tujuan Penelitian
g. Manfaat Penelitian
Dalam Penlusian Poposal Skripsi Manfaat Penelitian adalah sebuah Stedment yang
Objektif yang memberikan hal-hal yang diperoleh setelah suatu tujuan Penelitian
h. Metode Penelitian
Metode Penelitian adalah langkah yang dimilki dan dilakukan oleh Penulis Proposal
Skripsi dalam rangka untuk mengumpulkan informasi atau data serta melakukan
investigasi pada data-data serta melakukan investigasi pada data yang telah
didapatkan tersebut.
i. Hipotesa (khusus untuk penelitian lapangan yang nantinya akan ditempatkan di Bab
II sesudah kerangka teoritis dan kerangka konseptual). Ketika Menulis Proposal
Skripsi, maka ada satu bagian yang tidak boleh terlewatkan yakni Hipotesa
Penelitian. Memiliki peran penting dalam sebuah penelitian.
j. Sistematika penulisan menuju ke daftar isi.
Dalam Sebuah isi Proposal Skripsi, bagian terpenting adalah harus mengetahui
kerangka atau susunan dari Penulisan. Disini yang perlu dibuat kerangka yaitu :
Judul, Bab, Sub Bab kemudian tidak lupa melakukan pengaturan. Sehingga daftar isi
dengan mudah dibuat seara otomatis.
k. Kepustakaan utama untuk pengajuan dalam proposal minimal S1: 25 dengan 2-4
berbahasa Inggris; S2: 50 dengan 5-10 berbahasa Inggris; S3: 75 judul buku dengan
lebih 10 buku berbahasa Inggris, yang berhubungan dengan topik pembahasan
kecuali topik yang diteliti masih baru dan buku-buku tentang itu masih sedikit.
Untuk Skripsi minimal 50 judul, Tesis 75 judul dan Disertasi 100 judul buku dengan
memperhatikan tahun terbit.

2. Karakteristik Karya Ilmiah


a. Objektif
Keobjektifan karya tulis ilmiah nampak pada setiap fakta dan Objektifitas
dalam pernyataan atau simpulan yang disampaikan berdasarkan bukti-
bukti yang dapat dibuktikan datanya.
b. Netral
Karya tulis ilmiah dapat dikatakan netral apabila setia
pernyataan/ penilaian bebas dari kepentingan-kepentingan tertentu baik
kepentingan institusi, kepentingan kelompok, maupun kepentingan pribadi.
Oleh karena itu, pernyataan-pernyataan yang bersifat mengajak, membujuk,
atau memengaruhi pembaca yang perlu untuk dihindarkan.
c. Sistematis
Uraian yang terdapat pada karya ilmiah dikatakan sistematis apabila mengikuti pola
pengembangan tertentu, misalnya pola urutan, klasifikasi, kausalitas,
dan sebagainya.

d. Logis

Kelogisan karya tulis ilmiah dapat dilihat dari pola nalar yang

digunakannya, pola nalar induktif atau deduktif. Jika bermaksud menyimpulkan


suatu fakta atau data, digunakan pola induktif. Sebaliknya, kalau
bermaksud membuktikan suatu teori atau hipotesis,

digunakan pola deduktif.

e. Tidak Emotif

Setiap deskripsi yang diuraikan dalam karya ilmiah ituangkan dalam karya tulis ilmiah
berdaasarkan fakta bukan berdasarkan, emosional atau suasana hati penulis.

f. Efektif dan Efissien

Menggunakan kata, atau kalimat yang padat, singkat dan kaya informasi atau tidak berbelit-
belit.

g. Menggunakan ragam bahasa formal.

Banyak sedikitnya pengunaan bahasa baku dalam karya ilmiah mencerminkan keilmiahan karya
tulis tersebut.

h. Kaya Informasi

Suatu kaya imiah berisfat informatif dan banyak informasi.

3. Prosedur pembimbingan STT ABDI Sabda Medan

a. Persyaratan

- Mahasiswa tidak memiliki nilai E dan tidak memiliki lebih dari 2 nilai D.

- Mahasiswa memiliki minimal IPK 2,00.


- Menyelesaikan kewajiban keuangan semester.

- Membayar uang seminar proposal skripsi.

- Membayar penuh uang bimbingan Skripsi

b. Pemilihan Judul

- Mahasiswa diberi kebebasan untuk memilih judul sesuai dengan kemampuan dan jenis bidang
studi sebagai dasar penulisan.

- Judul pembahasan yang dipilih adalh judul yang belum pernah dibahas sebelumnya.

- Judul ditetapkan oleh mahasiswa dengan dosen pengampu atau pembimbing yang dipilih
mahasiswa

- Tidak boleh plagiat dari STT Abddi Sabda Medan ataupun dari Instansi sekolah lain

c. Pengajuan Seminar Proposal

- Proposal Skripsi terlebih dahulu harus diseminarkan dengan dosen pengampu bidang studi atas
topik yang diusulkan maka mahasiswa dan di hadapan tim dosen penguji untuk memberikan
masukan-masukan dalam rangka pengembangan tulisan yang akan ditulis oleh mahasiswa.

- Tim dosen penguji memutuskan apakah proposal diterima, diterima dengan perbaikan atau
ditolak dan diseminarkan kembali.

d. Bentuk Isi dan Proposal

- Judul

- Latar belakang masalah (minimal 5-7 halaman untuk S1)

- Pembatasan masalah

- Perumusan masalah

- Tujuan Penelitian (isi dan jumahnya sama dengan perumusan masalah dalam bentuk kalimat
pernyataan).

- Manfaat Penelitian
- Metode Penelitian

- Hipotesa ( khusus untuk penelitian lapangan yang nantinya akan ditempatkan di Bab II sesudah
kerangka teoritis dan kerangka konseptual).

- Sistematika penulisan menuju ke daftar isi.

- Kepustakaan utama untuk pengajuan dalam proposal minimal S1: 25 dengan 2-4 berbahasa
Inggris

e.. Batas Waktu Penulisan

- Kepada mahasiswa diberikan kesempatan untuk menyelesaikan skripsinya selama 6 (enam)


bulan terhitung sejak proposal disetujui oleh Ketua Prodi.

- Jika batas waktu tersebut tidak dipenuhi, maka diberikan perpanjangan waktu maksimal 3 (tiga)
bulan berikutnya dengan pengenaan denda 25% per-bulan dari biaya bimbingan Skripsi

- Jika di akhir masa perpanjangan waktu Skripsi belum juga selesai, maka mahasiswa harus
mengganti judul

Jika skripsi belum juga selesai hingga akhir masa perpanjangan penulisan, maka mahasiswa
dinyatakan DO (Drop Out)

f. Dosen Pembimbing

- Dosen pembimbing skripsi terdiri dari 2 orang.

- Tugas dosen pembimbing adalah membimbing dan mengarahkan mahasiswa bimbingannya


dari awal hingga akhir masa penulisan.

- Dosen Pembimbing dan mahasiswa menyepakati waktu/jadwal pertemuan bimbingan.

- Hendaknya mahasiswa merasa bebas mendiskusikan materi dan pikiran dengan dosen
pembimbingnya dan bersam-sama membicarakan materi dan pokok-pokok yang dibicarakan
dalam penyusunan Skripsi/Tesis/Disertasi tersebut.

- Selama proses bimbingan, dosen pembimbing akan memberikan penilaian sebagai nilai
pembimbing.
4. Skripsi tersusun atas 4 bagian utama yang terdiri dari:

I. Awal (Pendahuluan)

II. Inti

III. Kesimpulan, Saran dan Daftar Pustaka

IV. Referensi

Anda mungkin juga menyukai