Anda di halaman 1dari 27

COAGULATION DAN

BLOOD GLUCOSE
Kelompok II:

Ajeng Fany Pangestu (P23138015003)


Alwan Noval Maulana (P23138015004)
Anisa Rizki (P2313801005)
Hemostasis
◦Hemostasis adalah istilah gabungan untuk
segala prosedur yang dilakukan oleh tubuh
untuk melindungi diri dari proses pendarahan.
Coagulation Analyzer
◦ Coagulation Pembekuan Darah

Coagulation Analyzer
Alat laboratorium yang digunakan untuk
menganalisis penggumpalan atau pembekuan
darah.
Proses Pembekuan Darah
Bagian – bagian alat
Prinsip Kerja
Metode elektromekanis impedansi
Saat terjadi koagulasi konsentrasi faktor pembekuan dan ion anorganik akan
berubah seiring waktu dan impedansi diukur atau konduktansi akan juga
berubah pada waktu yang sama.

◦ Foto optic/turbidometric
Deteksi pembentukkan koagulasi diukur berdasarkan perubahan OD(densitas
optis) dari sampel uji hal tersebut yang merupakan dasar dari foto-optik
instrumentasi, yang juga dikenal sebagai metodologi turbidometric.

◦ Nephelometrik
Cahaya yang dilewatkan diukur pada sudut yang telah ditentukan dalam
campuran reaksi. Ketika koagulasi berlangsung maka cahaya yang
menghambur akan meningkat dan akan dideteksi oleh photocell.
Optical Detection
Parameter Pengukuran
Blok Diagram
Pengoperasian
Cara Kerja
1. Sampel darah vena yang diambil dengan menggunakan spuit steril
sebanyak 5cc dari vena mediana cubiti pasien oleh petugas.
2. Dimasukkan ke dalam tabung yang berisi sitrat (3,2%) 5mL.
3. Dilakukan centrifuge dengan kecepatan 3000 rpm selama +/-15 menit.
4. Diambil plasma dari sampel tersebut menggunakan mikropipet
1000µL/500µL/100µL untuk dimasukkan ke dalam mesin.
5. Masukkan reagen dan kuvet sesuai dengan volume yang dibutuhkan alat.
6. Setelah semua tes selesai dilakukan, alat akan menampilkan hasil test.
Hasil akan tercetak secara otomatis.
Cara Perawatan
◦Bersihkan tabung yang digunakan untuk menampung darah.
◦Bersihkan lubang yang digunakan untuk menaruh tabung
dengan menggunakan tisu basah kemudian dibersihkan lagi
menggunakan tisu yang kering.
◦Bersihkan bagian luar dengan menggunakan kuas yang
berukuran kecil.
◦Periksa juga tempat untuk menaruh kertas hasil dari
pengecekkan
Perbaikan (Troubleshooting)
Kalibrasi
◦Cara kalibrasinya sama seperti cara
pemeriksaan pada umummnya tapi yang
digunakan bukanlah sample darah melainkan
kontrol yang sudah diketahui hasilnya
Blood Glucose Meter?

Blood glucose meter (atau Glucometer) adalah


alat yang digunakan untuk mengetahui kadar
gula darah Diabetes Melitus yang ada di
dalam tubuh. Alat ini merupakan komponen
yang sangat penting dalam mengontrol kadar
gula darah bagi pasien.
Prinsip Kerja
Test strip biosensor dengan dua elektroda
dan enzim glukosa oksidase menggunakan
teknik deteksi eletrokimia dan reagent
kering strip dimana darah yang
ditambahkan pada test strip secara
automatik alat akan mengeluarkan hasil
yang akan tampak pada layar.
Cara Kerja
◦ Alat dipasang dahulu kalibratornya dan dicocokkan dengan
nomor seri kalibratornya.
◦ Diambil 1 buah test strip dari vial dan sisipkan pada alat
dengan mengikuti tanda panah dan tunggu sampai timbul
tanda tetes darah (insert blood) muncul pada layar.
◦ Darah kapiler yang didapat dari ujung jari disentuhkan pada
ujung test strip dan biarkan darah terhisap dengan daya
kapileritasnya (1,5 ul)
◦ Ditunggu selama 10 detik hitung mundur akan terlihat kadar
glukosa pada layar.
◦ Keluarkan test strip dan dibuang kedalam bak sampah medis.
Pemeliharaan
◦ Ganti battery secara berkala
◦ Simpan alat pada case setelah digunakan untuk menghindari dari kerusakan
◦ Periksa tanggal kadaluarsa dan kerusakan dari test strip dan larutan kontrol
◦ Bersihkan meter menggunakan kain lembut
Kalibrasi
1. Periksa kode pada test strip sebelum menyisipkan test strip pada meter

2. Sisipkan test strip untuk menyalakan meter

3. Periksa apakah hasil pada meter sama dengan kode test strip, jika belum
sama, samakan dengan menekan tombol panah atas atau bawah.
Setelah hasil sama, tekan tombol OK
4. Siapkan dan oleskan larutan kontrol pada ujung test strip

5. Baca hasil yang tertera pada display

6. Periksa apakah hasil masih dalam jangkauan yang telah ditetapkan


oleh larutan kontrol
Troubleshooting

Anda mungkin juga menyukai