Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

FAKULTAS SYARI’AH DAN EKONOMI ISLAM


IAIN SYEKH NURJATI CIREBON
SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2017/2018

A. IDENTITAS
1. Jurusan/Prodi : Perbankan Syariah
2. Nama Matakuliah..*) : Perilaku Organisasi
3. Kode Matakuliah...*) :
4. Semester/SKS : 4/3
5. Jenis Mata Kuliah : Wajib
6. Prasyarat....*) :
7. Dosen : Ridwan Widagdo, SE, M.Si

B. DESKRIPSI MATA KULIAH


Mata kuliah perilaku organisasi adalah matakuliah yang menjelaskan perilaku
manusia dalam organisasi. Dimana menganalisis tingkat individu, tingkat
kelompok, dan tingkat organisasi. Dimana pada tingkat individu
pembahasannya meliputi kemampuan, pembelajaran, kepribadian, persepsi,
sikap, motivasi, dan stress. Pada tingkat kelompok membahas tentang perilaku
kelompok, pengambilan keputusan, komunikasi, kepemimpinan, kekuasaan dan
politik, serta konflik dalam organisasi. Pembehasan pada tingkat organisasi
mencakup desain dan struktur organisasi, budaya organisasi, serta dilengkapi
dengan perubahan dan pengembangan organisasi.

C. CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH


1. Sikap :
a. Mahasiswa mampu untuk menjalankan tanggungjawab dengan baik.
b. Mahasiswa mempunyai jiwa kepemimpinan yang kuat.
c. Mahasiswa dapat memotivasi diri agar tidak mudah terpengaruh dan stress.
2. Pengetahuan :
a. Mahasiswa memahami dengan baik meteri perilaku organisasi yang
disampaikan dalam perkuliahan.
b. Mahasiswa memahami dengan baik kepribadian dasar untuk menjadi
pemimpin yang baik.
3. Keterampilan :
a. Mahasiswa memiliki keahlian dalam mengambil keputusan secara efektif
dan efisien.
b. Mahasiswa memiliki keahlian dalam menjalankan sebuah organisasi.
D. MATRIKS PEMBELAJARAN
Bentuk Perkuliahan
Pertemuan Jenis Penilaian
No Tujuan Pembelajaran Materi Perkuliahan Metode/Media/Sumber Aktivitas Buku/Referensi
Ke (Indikator)
Belajar Mahasiswa
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1 Pertemuan 1 Mahasiswa berkomitmen  Perkenalan  Diskusi  Diskusi  Memotivasi 1 s/d 4
terhadap kontrak belajar  Kontrak Belajar  Saran mahasiswa
dan memahami tujuan dari  Pengenalan materi  Berkomitmen dalam mengikuti
mempelajari perilaku perkuliahan
organisasi  Disiplin dalam
perkuliahan
2 Pertemuan 2 Mahasiswa mampu  Pengertian organisasi  Presentation  Presentasi  Menjelaskan 1 s/d 4
memahami dan  Pengertian perilaku  Discussion  Diskusi definisi
menjelaskan pegertian dari organisasi  Verification  Menganalisis organisasi dan
organisasi  Kontribusi berbagai kasus perilaku
ilmu terhadap perilaku organisasi
organisasional  Menyebutkan
 Level analisis perilaku asumsi dasar
organisasional perilaku
 Asumsi-asumsi dasar organisasi
perilaku organisasional  Menjelaskan
 Efektfitas organisasi efektifitas
organisasi
3 Pertemuan 3 Mahasiswa mampu  Kemampuan  Presentation  Presentasi  Menjelaskan 1 s/d 4
memahami dan  Pembelajaran  Discussion  Diskusi definisi dari
menjelaskan teori perilaku  Kepribadian  Verification  Menganalisis kemampuan,
individu  Persepsi kasus pembelajaran,
kepribadian, dan
persepsi
4 Pertemuan 4 Mahasiswa mampu  Sikap  Presentation  Presentasi  Mampu 1 s/d 4
memahami dan  Motivasi  Discussion  Diskusi menjelaskan
menjelaskan teori perilaku  Stress  Verification  Menganalisis definisi teori
individu kasus perilaku
organisasi
diantaranya
sikap, motivasi,
dan stress
5 Pertemuan 5 Mahasiswa mampu  Pengertian  Presentation  Presentasi  Menjelaskan 1 s/d 4
memahami dan  Jenis kelompok  Discussion  Diskusi pengertian dan
menjelaskan teori perilaku  Alasan membentuk  Verification  Menganalisis jenis kelompok
kelompok kelompok kasus  Menjelaskan
 Tahapan pembentukan tahapan
kelompok pembentukan
 Karakteristik dan karakteristik
kelompok kelompok
6 Pertemuan 6 Mahasiswa mampu  Jenis keputusan  Presentation  Presentasi  Menjelaskan 1 s/d 4
memahami dan  Model pengambilan  Discussion  Diskusi jenis keputusan
menjelaskan teori keputusan  Verification  Menganalisis  Menjelaskan
pengambilan keputusan  Pengaruh perilaku kasus pengaruh
dalam pengambilan perilaku terhadap
keputusan pengambilan
 Pengambilan keputusan
keputusan kelompok
7 Pertemuan 7 Mahasiswa mampu  Pengertian komunikasi  Presentation  Presentasi  Mendefinisikan 1 s/d 4
memahami dan  Proses komunikasi  Discussion  Diskusi komunikasi,
menjelaskan teori dalam  Elemen-elemen  Verification  Menganalisis proses
berkomunikasi komunikasi kasus komunikasi, serta
 Arah aliran elemen
komunikasi komunikasi
 Komunikasi informal  Menyebutkan
 Komunikasi jenis-jenis
interpersonal komunikasi
 Komunikasi nonverbal  Menjelaskan
 Pengaruh tekhnologi faktor yang
terhadap komunikasi mempengaruhi
 Faktor penghambat komunikasi
komunikasi yang  Menjelaskan
efektif pengaruh
 Meningkatkan tekhnologi
komunikasi dalam terhadap
organisasi komunikasi
8 Pertemuan 8 UJIAN TENGAH SEMESTER
9 Pertemuan 9 Mahasiswa mampu  Definisi kepemimpinan  Presentation  Presentasi  Menjelaskan 1 s/d 4
memahami dan  Perbedaan  Discussion  Diskusi pengertian
menjelaskan teori kepemimpinan dan  Verification  Menganalisis kepemimpinan
kepemimpinan manajemen kasus dan
 Pendekatan teori sifat perbedaannya
dengan
manajemen
10 Pertemuan 10 Mahasiswa mampu  Pendekatan teori  Presentation  Presentasi  Menjelaskan 1 s/d 4
memahami dan perilaku  Discussion  Diskusi pendekatan yang
menjelaskan teori  Pendekatan kekuatan-  Verification  Menganalisis dapat diterapkan
kepemimpinan pengaruh kasus dalam teori
 Pendekatan situasional kepemimpinan
 Pendekatan integratif
11 Pertemuan 11 Mahasiswa mampu  Pengertian kekuasaan  Presentation  Presentasi  Menjelaskan 1 s/d 4
memahami dan  Sumber kekuasaan  Discussion  Diskusi teori politik dan
menjelaskan teori  Pemberdayaan  Verification  Menganalisis kekuasaan
kekuasaan dan politik  Delegasi kasus  Menyebutkan
 Politik faktor yang
 Faktor yang mendorong
mendorong perilaku perilaku politik
politik
 Taktik politik
 Manajemen kesan
12 Pertemuan 12 Mahasiswa mampu  Pengertian konflik  Presentation  Presentasi  Menjelaskan 1 s/d 4
memahami dan  Pandangan mengenai  Discussion  Diskusi pengertian
menjelaskan teori konflik konflik  Verification  Menganalisis konflik
dalam organisasi  Hubungan konflik dan kasus  Menjelaskan
kinerja organisasi hubungan
 Tahap-tahap konflik konflik dan
 Faktor yang kinerja
menyebabkan konflik organisasi
 Dampak konflik yang  Menyebutkan
disfungsional faktor yang
 Pendekatan dalam menyebabkan
menangani konflik konflik
13 Pertemuan 13 Mahasiswa mampu  Desain dan struktur  Presentation  Presentasi  Menjelaskan 1 s/d 4
memahami dan organisasi  Discussion  Diskusi desain dan
menjelaskan teori desain  Pembagian kerja  Verification  Menganalisis struktur
dan struktur organisasi  Pendelegasian kasus organisasi
wewenang  Menjelaskan
 Departementalisasi pendelegasian
 Rentang kendali wewenang
 Dimensi-dimensi  Menyebutkan
struktutur dimensi-dimensi
 Model desain struktur
organisasi
 Organisasi virtual dan
organisasi tanpa batas
14 Pertemuan 14 Mahasiswa mampu  Definisi budaya  Presentation  Presentasi  Menjelaskan 1 s/d 4
memahami dan organisasi  Discussion  Diskusi definisi budaya
menjelaskan teori budaya  Terbentuknya budaya  Verification  Menganalisis organisasi
organisasi organisasi kasus  Menyebutkan
 Fungsi budaya fungsi budaya
organisasi organisasi
 Budaya organisasi  Menyebutkan
yang kuat tipe-tipe budaya
 Tipe-tipe budaya organisasi
organisasi
 Menanamkan budaya
organisasi
15 Pertemuan 15 Mahasiswa mampu  Kekuatan yang  Presentation  Presentasi  Menjelaskan 1 s/d 4
memahami dan mendorong perubahan  Discussion  Diskusi kekuatan yang
menjelaskan teori  Pendekatan mengelola  Verification  Menganalisis mendorong
perubahan dan perubahan kasus perubahan
pengembangan organisasi  Sasaran perubahan  Menjelaskan
organisasi tahap dalam
 Penolakan terhadap proses perubahan
perubahan  Menjelaskan
 Mengatasi penolakan pengembagan
pada perubahan organisasi
 Menciptakan
organisasi
pembelajaran
 Tahap dalam proses
perubahan
 Pengembangan
organisasi
 Bentuk intervensi
16 Pertemuan 16 UJIAN AKHIR SEMESTER

E. REFERENSI
1. Danang Sunyoto & Burhanudin, 2011. PERILAKU ORGANISASIONAL. Yogyakarta: CAPS.
2. Anwar, syaifuddin. 2003, Sikap Manusia Teori dan Pengukurannya, Edisi 2. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
3. Pace, R. Wayne dan Faules, Don F. 2001. Komunikasi Organisasi: Strategi Meningkatkan Kinerja Perusahaan. Bandung: Remaja Rosdakarya.
4. Purwanto, Djoko. 2006. Komunikasi Bisnis, Edisi 3. Jakarta: Erlangga.
5. Stephen p. Robbin Perilaku organisasi jilid satu dan dua, PT Prenhallindo Jakarta, 1996
6. Mulyadi Sistem perencanaan dan pengendalian manajemen, dan
7. Prof. Dr. Veitzal Rivai, M.B.A., Manajemen Sumber Daya manusia Untuk Perusahaan, PT Rajagrafindo Jakarta 2005
8. Jurnal atau artikel yang berkaitan dengan keprilakuan di dalam organisasi tahun 20015 - 2018

Anda mungkin juga menyukai