Anda di halaman 1dari 10

I.

Materi Pembelajan

Proposal Usaha

PROPOSAL USAHA

Judul:
USAHA SIOMAY

Oleh:
ISYATUR RODIYAH
SMAN 1 ASEMBAGUS
RINGKASAN PROYEK

A. Manajemen
Nama Perusahaan : PT ENAKEUN
Nama Pemilik Perusahaan : ISYATUR RODIYAH
Bidang Usaha : Kuliner
Jumlah Tenaga Kerja : 1 orang

B. Pemasaran
Produk yang Dipasarkan : Siomay
Sasaran Konsumen/Pembeli : Semua kalangan terutama pelajar dan masyarakat
Wilayah Pemasaran : Asembagus dan sekitarnya
Rencana Penjualan/Tahun : 2022
Penetapan Harga Jual : Rp. 5.000

C. Keuangan
Total Pembiayaan Proyek : Rp ,-
Pinjaman yang Diajukan : Rp ,-
Jangka Waktu Pengembalian Pinjaman : 7 hari
Penjualan perTahun : Rp. ,-
Keuntungan perTahun : Rp. ,-

D. Daftar Riwayat Hidup Pengelola


Nama : Isyatur Rodiyah
Tempat dan tanggal lahir : Situbondo, 16 Juni 2005
Agama : Islam
Alamat Rumah : Wringin Anom
Alamat Tempat Usaha : Asembagus
Pendidikan Terakhir : SMA
Pelatihan yang telah diikuti : Tidak Ada
Pengalaman : Ada
Keterampilan : Memasak
DAFTAR ISI

RINGKASAN PROYEK..............................................................................................................................ii
A. Manajemen................................................................................................................................ii
B. Pemasaran.................................................................................................................................ii
C. Keuangan...................................................................................................................................ii
D. Daftar Riwayat Hidup Pengelola................................................................................................ii
DAFTAR ISI............................................................................................................................................iii
BAB I PENDAHULUAN............................................................................................................................1
A. Judul Kegiatan............................................................................................................................1
B. Status Usaha..............................................................................................................................1
C. Rasional Kegiatan.......................................................................................................................1
D. Tujuan Kegiatan.........................................................................................................................1
BAB II METODE PELAKSANAAN..............................................................................................................2
A. Produk.......................................................................................................................................2
B. Bahan Baku................................................................................................................................2
C. Proses Produksi..........................................................................................................................2
D. Pemasaran.................................................................................................................................2
E. Tempat Produksi........................................................................................................................3
F. Strategi Pemasaran....................................................................................................................3
G. Analisis SWOT............................................................................................................................3
BAB III TARGET LUARAN........................................................................................................................4
A. Target produk............................................................................................................................4
B. Target konsumen.......................................................................................................................4
C. Target pendapatan....................................................................................................................4
BAB IV RENCANA BIAYA.........................................................................................................................5
A. Rencana Biaya Usaha.................................................................................................................5
B. Menghitung Harga Jual..............................................................................................................5
BAB V ORGANISASI PELAKSANA............................................................................................................7
A. Personal.....................................................................................................................................7
B. Struktur organisasi.....................................................................................................................7
BAB VI PENUTUP....................................................................................................................................8
BAB I PENDAHULUAN

A. Judul Kegiatan
Usaha Siomay

B. Status Usaha
Usaha yang akan saya jalankan adalah usaha kuliner.

C. Rasional Kegiatan
Usaha siomay yang akan saya dirikan adalah jenis usaha kuliner berskala kecil yang khusus
hanya memproduksi siomay . Alasan saya dalam memilih usaha siomay saya dasarkan atas
pertimbangan-pertimbangan sebagai berikut:
1. Karena bukan hanya kalangan pelajar dan mahasiswa yang menyukai siomay tetapi
juga dari kalangan atas hingga kalangan bawah yang menyukai siomay, maka dari itu
kami membuat ‘’Siomay”
2. Bahan baku yang digunakan tidak terlalu sulit dan mudah didapat. Saya hanya
membutuhkan daging Ikan sebagai bahan utamanya. Dan untuk lebih menarik
siomay tersebut kita menggunakan saos sate.

D. Tujuan Kegiatan
Tujuan didirikannya usaha kuliner siomay ini adalah:
1. Meningkatkan cita rasa cemilan indonesia
2. Sebagai bentuk pembelajaran saya dalam berwirausaha.

1
BAB II METODE PELAKSANAAN

A. Produk
Produk kuliner yang saya hasilkan adalah SIOMAY, yaitu jenis makanan berbahan utama
daging ikan yang telah dikukus dan dibungkus oleh kulit tepung terigu (kulit pangsit).
SIOMAY diproduksi berdasarkan kreatifitas yang saya miliki. Siomay ini dihidangkan dengan
saus sambal kacang untuk menambah kenikmatan dari siomay tersebut. Saus kacang ini
memiliki dua versi, yaitu ada yang manis dan ada yang pedas, jadi siomay ini bisa dinikmati
oleh orang atau anak-anak yang tidak suka pedas.

B. Bahan Baku
Bahan baku utama SIOMAY adalah ikan Tenggiri dan kulit pangsit.

C. Proses Produksi
SIOMAY akan diproduksi dengan proses sebagai berikut:
1. Bersihkan ikan tenggiri, lalu pisahkan daging ikan tenggiri dari tulangnya dan digiling.
2. Campurkan tepung terigu, tepung kanji, merica, bawang putih giling , garam,
penyedap rasa (royco),dan air 1 gelas atau secukupnya. Lalu masukkan ikan yang
sudah digiling.
3. Oleskan mentega di loyang, lalu masukkan adonan dan dikukus selama 10 menit.
4. Setelah itu, dinginkan adonan selama 20 menit.
5. Letakkan adonan pada kulit pangsit sesuai keinginan
6. Panaskan minyak, kemudian goreng siomay
7. Hidangkan dengan saus kacang.

D. Pemasaran
Segmen pasar yang dibidik adalah wilayah Asembagus dan sekitarnya. Jika beberapa dari
jumlah penduduk yang menjadi sasaran pemasaran tertarik terhadap produk siomay goreng
crispy, maka akan ada calon konsumen sebesar 26 konsumen dalam sehari. Strategi
pemasaran yang dilakukan adalah dengan cara membuka stand. Dengan asumsi konsumen
26 orang, maka jumlah produk yang harus dihasilkan adalah kurang lebih 720 mika
perbulan.

E. Tempat Produksi
Tempat produksi dilakukan di Asembagus Situbondo. Lokasi ini dipilih karena lokasi dekat
dengan sekolah terutama SMA Negeri 1 Asembagus.

F. Strategi Pemasaran
1. Menyebarkan brosur.
2. Menempelkan poster ke berbagai tempat.
3. Mendatangi langsung konsumen.
4. Mempromosikan produk lewat sosial media

G. Analisis SWOT
Sebelum melaksanakan suatu usaha baru kita perlu mengetahui hal-hal/aspek-aspek yang
berpengaruh terhadap usaha tersebut. Hal tersebut diantaranya adalah aspek kekuatan
(strenght), kelemahan (waekness), kesempatan (opportunities), dan ancaman (threath).
Dengan melakukan analisis terhadap hal-hal tersebut diharapkan usaha akan berjalan lancar
dan sukses.
Berikut adalah beberapa hal dari masing-masing aspek diatas:
2
1. Strenght
a. Banyak disukai berbagai kalangan terutama pelajar
b. Harga terjangkau
c. Bahannya mudah didapatkan
d. Bebas dari bahan pengawet
e. Memiliki kandungan gizi tinggi
f. Tempat strategis
2. Weakness
a. Banyak pesaing
b. Kurangnya kemampuan membut siomay yang disukai banyak orang
c. Pengalaman bisnis yang kurang
3. Opportunities
a. Banyak konsumen karena cocok untuk semua kalangan
b. Tempat pemasaran strategis
4. Threath
a. Semakin banyak pesaing yang muncul
b. Harga bahan baku meningkat
c.

3
BAB III TARGET KELUARAN

A. Target produk
Produk yang akan dihasilkan adalah SIOMAY. kualitas produk yang akan dihasilkan adalah
sioamy goreng yang memiliki rasa lezat dan bergizi . Sesuai dengan jumlah konsumen yang
ditargetkan,

B. Target konsumen
Konsumen yang ditargetkan adalah semua kalangan terutama pelajar,mahasiswa dan
masyarakat dengan jumlah sekitar 50 konsumen perhari

C. Target pendapatan
Jumlah pendapatan yang ingin saya peroleh setiap hari adalah Rp. 250.000 ,- dan dalam
sebulan dapat memperoleh Rp 3.000.000

4
BAB IV RENCANA BIAYA

A. Rencana Biaya Usaha


Rencana biaya usaha yang akan saya lakukan adalah sebagai berikut:
1. Biaya Operasi
a. Bahan Baku
No Juml Harga/Sat Jumlah
Uraian Satuan
. ah (Rp.) (Rp.)
Ikan Tenggiri 2 Ekor 17.500,- 35.000,-
Kulit pangsit 2 bungkus 22.000,- 44.000,-
Tepung kanji 1 bungkus 2.500,- 2.500,-
Tepung 2 bungkus 5.000,- 10.000,-
terigu
Bawang putih 4 Siung 2.00,- 8.00,-
Total 92.300,-
b. Bahan Pembantu
No Jumla Harga/Sat Jumlah
Uraian Satuan
. h (Rp.) (Rp.)
1. Minyak ¼ Liter 16.000,- 4.000,-
2. Penyedap 1 Bungkus 5.00,- 5.00,-
rasa (royco)
3. Lada 1 Bungkus 1.000,- 1.000,-
4. Garam ½ Sdt 2.00,- 2.00,-
5. Gas 3 kg 1 19.000,- 19.000,-
6. Mika
Jumlah biaya produksi per hari 24.700,-
Jumlah total biaya usaha 117.000,-
,-

B. Menghitung Harga Jual


Jumlah Biaya Kapasitas
No. Uraian Biaya per Unit
(Rp.) Produk
1. Biaya bahan baku 98.000,- 26 5.000,-
per hari
2. Biaya perlengkapan 24.700,- ,-
per hari
Total biaya operasi per hari 98.000,-
Total biaya per unit ,-
Margin keuntungan yang diharapkan %
Harga jual produk per unit ,-

5
BAB V ORGANISASI PELAKSANA

A. Personal
Personal pelaksana kegiatan usaha tersusun sebagai berikut:
No. Nama Pendidikan Deskripsi Tugas
1. ISYATUR RODIYAH SMA Pengelola
2. ISYATUR RODIYAH SMA Manajer dan pemasaran
3. ISYATUR RODIYAH SMA Produksi
4. ISYATUR RODIYAH SMA Produksi
5. ISYATUR RODIYAH SMA Produksi

B. Struktur organisasi

Pengelola

Manajer dan
Pemasaran

Produksi Produksi Produksi

6
BAB VI PENUTUP

Demikian proposal usaha SIOMAY saya buat. Adapun tujuan proposal ini yaitu untuk
memperkenalkan lebih detail tentang produk saya dan mengundang para investor untuk
bekerja sama membangun usaha kerajinan sandal unik ini. Isi dari proposal ini yaitu terdiri dari
perkenalan produk, rincian biaya yang dibutuhkan dalam berproduksi, analisis SWOT produk
hingga struktur organisasi pengelola.

Semoga apa yang tertulis dalam proposal ini dapat dimengerti dengan mudah dan calon
investor tertarik untuk bergabung dalam usaha ini. Atas perhatiannya saya ucapkan
terimakasih.

Anda mungkin juga menyukai