Anda di halaman 1dari 19

PROPOSAL BUSINESS PLAN

“ Rumah Pohon Coffee Shop”


“Disusun untuk Memenuhi Ujian Akhir Semester Mata Kuliah Kewirausahaan”

Dosen Pengampu :
Hetty Claudia Nainggolan, S.ST.Par, MM

Anggota Kelompok :

Mhd. Wahyudi Pulungan 19402797


Nadya Yunika Putri 19402799
Putri Maisara 19402803
Serly Hagaina Br Sitepu 19402806

PROGRAM STUDI MANAJEMEN USAHA PERJALANAN


POLITEKNIK PARIWISATA MEDAN
2021
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas berkatnya kami
dapat menyelesaikan Ujian Akhir Semester Business Plan yang diberikan oleh ibu Hetty Claudia
Nainggolan, S.ST.Par, MM sebagai dosen pengampu mata kuliah kewirausahaan. Business Plan
merupakan salah satu faktor pengukur bagi mahasiswa dalam memenuhi mata kuliah
Kewirausahaan, dimana dari rencana bisnis yang dibuat bisa menjadi jembatan bagi seseorang
untuk memulai suatu usaha.

Kami menyadari bahwa makalah ini masih jauh dari sempurna, baik dari teknik penulisan
maupun materi. Oleh karena itu kritik dan saran dari semua pihak yang bersifat membangun
selalu kami harapkan demi kesempurnaan makalah ini.

Sebelumnya, kami mohon maaf jika terdapat kata-kata yang kurang berkenan. Semoga
dengan penyusunan makalah ini memberikan manfaat bagi pembaca sehingga dapat menambah
pengetahuan dan pemahaman diri. Akhir kata, kami sampaikan terima kasih kepada semua pihak
yang telah berperan serta dalam penyusunan makalah ini.

Medan, 10 Oktober 2021

Penulis
RINGKASAN EKSEKUTIF

Coffee shop adalah sebuah lahan bisnis menjanjikan, pertumbuhan Coffee shop di
Indonesia sendiri sudah mengalahkan pertumbuhan jamur di musim hujan. Tak hanya di kota-
kota besar, kota-kota kecil sekalipun sudah memiliki banyak sekali gerai kopi yang menjamur
meski memiliki standar dan pasar yang berbedabeda. Indonesia merupakan salah satu negara
penghasil kopi yang besar di dunia. Pada saat ini kemunculan trend nongkrong di Coffee shop
sangat digemari di berbagai kalangan. Pada awalnya, minum kopi sudah menjadi kebiasaan
masyarakat Indonesia sejak zaman dahulu. Pasalnya, Indonesia adalah salah satu penghasil biji
kopi terbaik di dunia. Beberapa daerah yang terkenal dengan produksi biji kopinya adalah Aceh,
Lampung, Medan, Jawa, Ternate, Sulawesi, dan Flores.
Bahkan bagi masyarakat Eropa zaman dahulu, sedapnya seduhan kopi yang mereka
seruput lebih akrab disebut java. Di Indonesia, usia penikmat kopi hampir tidak pandang usia
mulai dari remaja hingga orang dewasa bahkan manula, sehingga tidak terhitung jumlahnya.
Bagi mereka, kopi adalah konsumsi harian dan merupakan bagian makanan dan minuman sehari-
hari. Kata kafe (dalam arti kedai kopi) berasal dari bahasa Perancis, Cafe, yang artinya juga kopi.
Kafe yang semula selalu di pinggir jalan dan sederhana, sekarang, masuk ke dalam gedung hotel
berbintang atau mal, dengan berbagai nama.
Salah satunya adalah Coffee shop 2 yang sekarang praktis menjual makanan berat juga,
tapi juga melayani tamu yang memesan minuman dan makanan kecil. Peneliti menyimpulkan
pengertian Coffee shop adalah tempat yang menyediakan berbagai jenis kopi dan minuman non
alkohol lainnya dalam suasana santai, tempat yang nyaman, dan dilengkapi dengan alunan musik,
baik lewat pemutar atau pun live music, menyediakan televisi dan bacaan, desain interior khas,
pelayanan yang ramah, dan beberapa di antaranya menyediakan koneksi internet nirkabel. Coffe
shop juga saat ini tidak hanya untuk tempat untuk menikmati coffe tetapi bisa menjadi tempat
untuk mengerjakan tugas, menjadi tempat untuk berfoto, tempat untuk bertemu dengan rekan
kerja, dan tempat untuk menonton acara musik seperti nonton konser. . Namun sejak akhir era
1990-an, kopi mulai kembali diminati.
Hal ini ditandai dengan banyaknya Coffee shop atau kafe. Bahkan, konsep awal toko
kopi yang hanya menjual kopi kini mengalami perluasan makna. Coffee shop kini selain menjual
kopi juga menjual suasana. Maraknya kemunculan coffee shop saat ini tidak terlepas dari
pengaruh gaya hidup kota besar yang menyuguhkan banyak kesenangan bagi para pencari
hiburan dan menjadi tempat “nongkrong” favorit dan kini meluas di kalangan remaja. Bahwa
ngopi sedang menjadi trend remaja Indonesia saat ini, khususnya di kota besar seperti Bandung.
Salah satu Coffee shop yang sedang di gemari remaja khususnya di wilayah Bandung, yaitu
Coffee shop yang berada di Dago Bandung, yaitu 372 kopi. Arti nama 372 kopi itu berawal dari
tempat pertama 372 kopi di dirikan yaitu di No.372 yang beralamat di Jl. Ir. H. Juanda. 372 kopi
merupakan sebuah 3 perusahaan bernama PT 372 Kopi Indonesia, PT 372 Kopi ini mempunya
dua brand yaitu 372 Kopi dan second brand nya yaitu Gajua Kopi.
Berbeda konsep tetapi satu perusahaan dan satu management. 372 Kopi Namun sekarang
sudah tidak beroperasi tetapi cabang yang lain masih tetap beroperasi, cabang 327 Kopi yang
lain adalah 372 Kopi yang beralamat di Jl. Pakar Kulon, Ciburial, Cimenyan, Bandung. 372 Kopi
Kolmas yang berada Kawasan Buyut Cipangeran, Jl. Kol Matsuri, Cimahi. 372 Kopi Setiabudhi
yang beralamat di Jl. Karangsari, No. 21 Setiabudhi. Gajua Kopi By 372 Kopi yang beralamat di
Jl. Sawunggaling No.7 Tamansari. 372 Kopi hadir di tengah masyarakat sebagai sebuah coffe
shop yang menjual aneka minuman kopi manual yang beragam varian biji kopi dari sabang
sampai merauke ada biji kopi dari Aceh, Malabar, Java Preanger, Manglayang, Takengon,
Putang, hingga Flores. Menu yang disuguhkan oleh 372 kopi seperti manual brew, espresso,
americano, picolo, creme brulee, cafe latte, vietnam drip.
372 kopi mempunyai minuman khas yaitu cascara lemon yang terbuat dari teh dari kulit
kopi dan menjual minuman selain kopi. 372 kopi juga menyediakan makanan ringan maupun
makanan berat. Tempat yang di sediakan oleh 372 kopi ada indoor dan outdoor, indoor dengan
tema vintage dan outdoor di bawah hutan buatan, dengan tempat duduk terbuat dari kayu yang
dibentuk menyerupai amphitheater, membuat para pengunjung merasakan ketenangan dan lebih
dekat dengan alam yang jauh dari panas dan gersangnya jalanan tengah kota dan bisa menjadikan
tempat yang bisa melepaskan kepenatan setelah beraktivitas seharian. karena kebanyakan coffe
shop itu tempatnya indoor.
Dan 372 memberikan hal yang baru dengan konsep 4 coffe shop seperti itu, dengan
menyediakan tempat yang membuat nyaman pelanggan ini merupakan salah satu kegiatan
pemasaran yang dilakukan 372 Kopi. Maraknya coffe shop di Indonesia terutama di kota
Bandung, tidak lepas dari persaingan sehingga harus melakukan strategi yang dapat menarik
pelanggan dan membangun citra (image) dengan baik. Dengan berbagai kegiatan komunikasi
yang dilakukan oleh sebuah perusahaan dengan tujuan untuk membangun dan membesarkan
sebuah brand atau merek yang merupakan bagian dari strategi komunikasi pemasaran. Adapun
permasalahan yang ada di 372 Kopi yaitu mengenai event sponsorship, di 372 Kopi sendiri
strategi even sponsorship tidak hanya menerima Mengenai event sponsorship sebaiknya pihak
372 Kopi tidak hanya menerima event sponsorship yang mebikut sertakan dalam event yang
dilakukan di 372 Kopi saja tetapi bisa m,emberikan sponsor terhadap event yang dilakukan di
luar 372 Kopi, sehingga khalayak luas lebih mengetahuinya, selain membuat khalayak
mengetahui dan mengenal 372 Kopi karena event sponsorship dapat memancing pihak-pihak
yang ingin bekerjasama dengan 372 Kopi sehingga dapat meningkatkan brand awareness
masyarakat terhadap 372 Kopi. Berikutya adalah mengenai salles promotion, permasalahannya
disini 372 Kopi hanya 5 memberikan promosi hanya sekedar acara tertentu seperti pembukaan
trial baru dan promo hanya di jam-jam tertentu.
Sebaikanya di adakan member untuk para pelanggan agar ada keterkaitan diskon tertentu,
sehingga pelanggan akan lebih loyal. Komunikasi pemasaran merupakan pengembangan dari
istilah promosi. Kata “promosi” berkonotasi arus informasi satu arah. Tepatnya, dari
penyampaian pesan (pemasar) kepada penerima pesan (calon konsumen). Sebaliknya,
komunikasi pemasaran lebih menekankan interaksi dua arah/ konsekuensinya, promosi
dipersepsikan sebagai bentuk komunikasi yang bersifat massal, sedangkan komunikasi
pemasaran lebih bersifat personal atau individual. Selain itu, istilah “terintegrasi” menunjukkan
keselarasan atau keterpaduab dalam hal tujuan, fokus dan arah startegik antar elemen bauran
promosi (periklanan, promosi penjualan, personal selling, public relations, dan direct & online
marketing) dan antar unsur bauran pemasaran (produk, distribusi, harga dan komunikasi
pemasaran). Dengan kata lain, komunikasi pemasaran terintegrasi menekankan dialog
terorganisir dengan audiens internal dan eksternal yang sifatnya lebih personalized, customer-
orientated, dan technology-driven. Fokus bab ini adalah proses komunikasi pemasaran dan
program spesifik dalam bauran komunikasi pemasaran terintegrasi. Komunikasi pemasaran
adalah sarana dimana perusahaan berusaha menginformasikan, membujuk dan mengingatkan
konsumen secara langsung, tentang prodak dan merek yang dijual.
Intinya komunikasi pemasaran mempresentasikan suara perusahaan dan mereknya serta
merupakan sarana 6 dimana perusahaan dapat membuat dialog dan membangun hubungan
dengan konsumen agar dapat bertahan hingga jangka panjang. Maka dari itu pada penelitian ini
saya menggunakan pendekatan studi deskriptif, untuk menelaah tema yang saya teliti.

Profile Perusahaan

Rumah Pohon adalah rumah yang didirikan di (atas) pohon, bukan rumah yang dibuat
dari pohon. Begitulah pengertian umum mengenai istilah rumah pohon. Rumah pohon coffee
yang dimaksud disini ialah cafe yang di desain dua lantai yang bertema rumah pohon. Bisnis
caffeshop rumah pohon adalah pilihan bisnis yang cukup bagus untuk dimasa sekarang dimana
kalangan anak muda sangat menyukai yang Namanya nongkrong dengan desain dan tempat yang
cukup unik dan berbeda dimana bisnis kali ini kami menggabungkan desain rumah pohon
menjadi sebuah coffeshop yang ramah lingkungan dengan banyaknya pepohonan disekitar
coffeshop sehinggan membuat suasa alam yang asri.
Coffeshop ini juga menerapkan plastic free atau sebagian alat tidak lagi menggunaka
berbahan plastic. Melainkan menggunakan bahan sekali. Tentunya banyak yang jadi target pasar
dari bisnis ini, tidak hanya dikalangan muda tetapi mencakup semua kalangan mulai dari anak-
anak dan orang tua tentunya sangat buat family time. Pengaruh globalisasi memberi perubahan
pada kecanggihan elektronik, sama halnya dengan pemesenan menu secara otomatis
menggunakan barcode scanner yang digunakan pelanggan , barcode scanner terletak disetiap
meja dan dapat digunakan melalui handphone , sehingga orderan terinput langsung pada bill
coffee shop itu sendiri. Sehingga tidak menyebabkan waiting list.
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Bisnis coffee shop (kedai kopi) di Indonesia terus mengalami pertumbuhan


diberbagai tempat, mulai dari pelosok desa hingga perkotaan yang saat ini sudah
mencapai 10.000 kedai kopi dan diprediksi masih akan terus tumbuh hingga tahun 2020
dengan total pendapatan dari sektor usaha bisnis kedai kopi mencapai 4,16 miliar setiap
tahun (Idris Rusadi Putra, 2018). Peningkatan dan pertumbuhan usaha bisnis kedai kopi
ini tidak terlepas juga dari terus meningkatnya jumlah masyarakat Indonesia yang
mengkonsumsi kopi. Hasil riset pusat Data dan Sistem Informasi Pertanian Dirjen
Perkebunan Republik Indonesia pada tahun 2017 mencatat bahwa diperkirakan jumlah
masyarakat penikmat kopi di Indonesia terus mengalami peningkatan secara drastis.
Jumlah konsumsi kopi di Indonesia per tahun dari tahun 2011 hingga 2017 dapat dilihat
pada

Konsumsi 2011 2012 2013 2014 2015 2016 2017

Konsumsi Kopi
Nasional (dalam 1.000
3,333 3,584 4,042 4,167 4,333 4500 4,600
bungkus 60 kg )
(Sumber : Dirjen Perkebunan, 2018).

Pada table diatas menunjukkan jumlah konsumsi domestik kopi di Indonesia


mengalami peningkatan dan diperkirakan akan terus meningkat pada tahun-tahun
berikutnya. Dengan kondisi tersebut, maka peluang persaingan usaha bisnis kedai kopi di
Indonesia semakin besar. Semakin kesini, bisnis kedai kopi di Indonesia penuh dengan
persaingan untuk menarik pelanggan yang datang berkunjung dan menikmati kopi di
kedai kopi mereka, sehingga segala strategi peningkatan bisnis kedai kopi pun diterapkan
seperti pemberian diskon dan voucher.

Tidak sedikit juga pemilik kedai kopi yang memberikan promosi- promosi kopi melalui
jejaring media sosial untuk menarik perhatian calon konsumennya. Tentunya strategi
yang diterapkan semakin banyak pasti dapat memberikan peluang bagi pemiliki kedai
kopi dalam memenangkan persaingan bisnis kedai kopi. Umumnya perbedaan yang
paling jelas dalam kedai kopi memiliki dua perbedaan, yaitu kedai kopi take away dan
juga kedai kopi pada umumnnya. Kedai kopi take away ini muncul karena kebutuhan
konsumen yang begitu besar terhadap kopi, namun waktu yang dibutuhkan untuk
mendapatkannya relatif sedikit. Perlahan muncul konsep drive thru, menikmati kopi tanpa
harus duduk di kedai kopi, memesangnya dari kendaraan dan kemudian pergi, belum lagi
perkembangan teknologi yang memungkinkan calon konsumen memesan kopi hanya dari
aplikasi smartphone. Di Indonesia sendiri, terbilang belum ramai yang memanfaatkan
fitur pemesanan secara online dari aplikasi smartphone, mungkin mengingat sajian kopi
yang datang tidak panas lagi, itu juga menjadi tantangan bagi pemilik kedai kopi untuk
menggunakan layanan pemesanan kopi melalui aplikasi smarhphone.
Usaha kedai kopi di Indonesia secara umum masih menggunakan strategi konvesional,
dimana calon konsumen yang datang pesan kopi dan kemudian duduk menikmati kopi di
kedai kopi. Dari sini, pemiliki kedai kopi pasti akan berpikir keras menawarkan suasana
yang tidak hanya nyaman tapi memiliki konsep yang khas agar mampu meningkatkan
daya tarik pengunjung. Ada kedai kopi yang memiliki konsep minimalis pada dekorasi
kedai kopinya, ada juga yang menggunakan konsep sajian dengan mengkombinasikan
makanan yang dapat meningkatkan karakter rasa kopi, dan sering dikenal dengan sebutan
coffee pairing, dan banyak lagi konsep yang diterapkan pemilik kedai kopi dengan
harapan dapat membantu meningkatkan penjualan bisnis kedai kopinya. Tantangan di
konsep ini, konsisten menyajikan kopi karena beberapa kedai kopi yangawalnya memulai
bisnis kedai kopi perlahan malah fokus menjadi café.

Bisnis kedai kopi di Daerah Istimewa Yogyakarta hingga akhir tahun 2018 sudah
mencapai 1.200 kedai kopi. Dari sekian banyak usaha kedai kopi di Yogyakarta membuat
pemilik kedai kopi saling bersaing untuk merebut pasar. Hal ini ditandai dengan
banyaknya kedai kopi di setiap jalan kota Yogyakarta yang masing-masing menawarkan
berbagai menu minuman terutama kopi. Dengan semakin banyaknya usaha kedai kopi,
maka tingkat persaingan bisnis kedai kopi di Yogyakarta semakin tinggi sehingga
diperlukan strategi yang terencana agar dapat menarik perhatian calon konsumen dan
memenangkan pasar. Salah satunya adalah dengan menggunakan Blue Ocean Strategy
sebagai upaya untuk meningkatkan bisnis kedai kopi. Freddy Rangkuti (2013)
menjelaskan bahwa strategi merupakan perencanaan induk secara komprehensif dimana
perusahaan dapat mencapai semua tujuan yang telah ditetapkan berdasarkan Misi.
Strategi bisnis yang bisa digunakan untuk mengetahui kondisi sebuah usaha dalam
menghadapi persaingan dan meningkatkan pemasaran usaha bisnis kedai kopi adalah
dengan menggunakan Blue Ocean Strategy (samudra biru). Kim, et al. (2014)
menjelaskan bahwa Blue Ocean Strategy adalah strategi yang menantang sebuah
perusahaan untuk keluar dari Red Ocean (samudra merah) dengan cara menciptakan
ruang pasar yang belum ada pesaingnya sehingga kompetisi menjadi tidak relevan.
Blue Ocean Strategy pada dasarnya bertujuan untuk membentuk strategi suatu
organisasi dalam menciptakan inovasi baru dan menjauh dari pasar yang sudah ada.
Konsep Blue Ocean Strategy dianggap sangat tepat untuk diterapkan pada bidang usaha
bisnis kedai kopi yang jumlah pesaingnya cukup banyak, khususnya di Daerah Istimewa
Yogyakarta. Secara umum persaingan kedai kopi di Daerah Istimewa Yogyakarta
ditampilkan dari segi cara menyeguhkan kopi menggunakan bantuan mesin roasting kopi
atau dengan metode olahan kopi secara tradisonal tanpa menggunakan bantuan mesin,
menawarkan kenyamanan konsep yang unik di kedai kopi agar menarik minat konsumen,
hingga menyajikan varian olahan kopi dengan berbagai macam racikan.
Dari sekian banyaknya kedai kopi yang ada di kota Yogyakarta, peneliti tertarik untuk
melakukan peneltian di Kedai Kopi Merapi yang beralamat di Dusun Petung, Desa Ke
puharjo, Kecamatan Cangkiringan, Kabupaten Sleman, Yogyakarta. Keunikan dari Kedai
Kopi Merapi ini menggunakan bahan kopi lokal asli dari Gunung Merapi yang ditanam
disekitar lereng Gunung Merapi, racikan kopi yang disajikan di kedai kopi merapi dibuat
dengan cara tradisional, konsep tempatnya juga didesaing secara alami dengan tema
konsep alam. Setiap pelaku usaha pasti menghadapi permasalahan dalam menjalankan
usahanya, halini juga yang dihadapi oleh pemilik Kedai Kopi Merapi dalam menjalankan
usaha kedai kopinya. Atas dasar inilah, kemudian peneliti melakukan studi pendahuluan
pada tanggal 3 September 2019 di Kedai Kopi Merapi untuk memperoleh data tentang
pemasalahan- permasalahan yang dihadapi pemilik Kedai Kopi Merapi dalam
menjalankan usahanya. Dari hasil wawancara peneliti dengan Bapak Sumijo, selaku
Owner Kedai Kopi Merapi, diketahui bahwa permasalahan yang dihadapi oleh Kedai
Kopi Merapi saat ini adalah tingkat pengunjung yang datang masih kurang karena letak
lokasi Kedai Kopi Merapi jauh dari pusat kota Yogyakarta, masih banyak masyarakat
yang belum mengetahui keberadaan.
Kedai Kopi Merapi, dan dari segi merek (branding) juga dirasa masih kurang dikenal oleh
masyarakat karena Kedai Kopi Merapi hanya khusus menjual produk kopi lokal asli Yogyakarta
yang diambil dari lereng Gunung Merapi.
Kedai Kopi Merapi memiliki jam buka setiap hari dari jam 7 pagi hingga jam 2 dini
hari. Berdasarkan data yang dihimpun oleh google melalui fitur google bisnisku dapat
diketahui data kunjungan relatif per-jam dan per-harinya selama Kedai Kopi Merapi buka.
Gambar 1.1 menunjukkan data kunjungan relatif Kedai Kopi Merapi pada tanggal 15 –
21 November 2019. Pada gambar tersebut tampak bahwa jumlah kunjungan pada hari
senin hingga jum’at sore relatif rendah, dan meningkat secara signifikan mulai jum’at
sore hingga minggu malam.
1.2 Visi dan Misi
 Visi :
- Menjadi Leader café
- Resto bernuansa Rumah pohon

 Misi :

- Memberikan kepuasan kepada pelanggan dengan menu terbaik


- Menghidupkan nuansa Inggris di dalam ruangan cafe dan resto
- Menampilkan kegiatan seni dan budaya antar negara terutama Indonesia dan Inggris

1.3 Tujuan dan Manfaat

1. Untuk memenuhi project ujian akhir semester mata kuliah Kewirausahaan.


2. Melatih mahasiswa agar dapat berwirausaha dengan baik.
3. Menjadikan mahasiswa lebih kreatif dan inovatif tentang berwirausaha.
4. Untuk selalu berpikir aktif, kreatif dan inovatif serta mengasah kemampuan mahasiswa
dalam berbisnis sehingga memunculkan banyakl ide - ide baru yang dapat menjadi
peluang usaha yang menguntungkan.

1.4 Data Perusahaan


1 Nama Usaha Rumah Pohon Coffee Shop
2 Bidang Usaha Usaha Coffee Shop
3 Nama Produk Creamy latte
4 Alamat Jln. Anggrek No.134
5 Nomor Telepon 628 77898646
6 Alamat Email pohoncaffe@gmail.com

1.5 Data Pemilik


1 Nama Mhd Whayudi Pulungan
2 Jenis Kelamin Laki – Laki
3 Tempat, Tanggal Lahir Hasahatan Jae, 01 November 1999
4 Alamat Jln. Pimpinan 142
5 Telepon/HP 082211437765
6 E-mail yudipul.12@gmail.com
7 Peran Dalam Perusahaan Owner
1 Nama Nadya Yunika Putri Siregar
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Tempat, Tanggal Lahir Medan, 10 Juni 2001
4 Alamat Jl. Palem IV Lk IX No.135
5 Telepon/HP 082370428797
6 E-mail Nadyayunikaputrisiregar@gmail.com
7 Peran Dalam Perusahaan Marketing & Sales

1 Nama Putri Maisara


2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Tempat, Tanggal Lahir Sabang, 27 Mei 2001
4 Alamat Jl Taud no 126
5 Telepon/HP 085260841870
6 E-mail putrimaisasara@gmail.com
7 Peran Dalam Perusahaan Editor dan ilustrator

1 Nama Serly Hagaina Sitepu


2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Tempat, Tanggal Lahir Berastagi, 04 Maret 2000
4 Alamat Jl Taud no 126
5 Telepon/HP 083105900292
6 E-mail Serlyhagaina04@gmail.com
7 Peran Dalam Perusahaan
1.6 Konsep Usaha
Pemilihan lokasi yang tepat untuk dapat membuka usaha bisnis cafe rumah pohon adalah di
tempat yang sejuk dan tenang. Kita juga harus memilih tempat yang strategis, mudah dijangkau
dan banyak kendaraan. Hal ini akan mempermudah dan mempercepat masyarakat sekitar
mengetahui keberadaan cafe ini. Pemilihan lokasi tersebut sudah dianggap cukup strategis karena
berada di sekitar kampus, karena tujuan utama pembukaan cafe rumah pohon ini adalah remaja
hingga dewasa. Lokasi yang mudah dijangkau akan memudahkan tamu untuk berkunjung ke
cafe.
BAB II
ASPEK PASAR DAN PEMASARAN

2.1 Aspek Pasar


2.1.1 Ukuran pasar dan Tren pasar
Dalam strategi pemasaran akan membahas mengenai Segmentation, Targeting, dan
Positioning (STP) dan Product, Price, Place, Promotion, Physical Evidence, Process,
People (7P). Berikut akan dibahas tentang STP Cafe Ludos:
1. Segmentation Segmentasi pasar yang dipilih Cafe Ludos:
a. Segmentasi demografis : Segmen yang akan digunakan Cafe Ludos adalah
konsumen dengan umur 25-44 tahun dengan rata-rata pengeluaran > Rp. 1.250.000/bln.
b. Segmentasi geografis Dalam hal ini yang dipakai adalah plaza atau mall di daerah
Surabaya Timur, Surabaya Selatan, ataupun Surabaya Barat karena banyak memiliki
segmen menengah ke atas yang menjadi target cafe Ludos
2. Targeting Sehingga target utama dari pasar cafe Ludos adalah pekerja atau
profesional muda. Target ini dipilih sesuai dengan segmentasi cafe Ludos, dengan asumsi
mulai pada usia 25 tahun, orang sudah mempunyai pekerjaan, sedangkan pada usia 45
tahun keatas adalah usia-usia yang sudah tidak tergolong muda.
3. Positioning Rumah Pohon Coffeshopyang menyediakan suasana indah dan asri serta
ramaqh lingkuingan yang enak untuk bersantai sambil bersosialisasi. Positioning dari cafe ini
didukung dengan memberikan kesenangan dan kenikmatan klasik melalui suasana maupun
fasilitas yang disediakan, termasuk fasilitas live music.

2.1.2 Persaingan
Dalam dunia bisnis industry kita tidak luput dari yang namanya persaingan semakin besar
bisnis yang kita jalani maka semakin besar persaingan yang kita hadapi, Langkah-langkah
yang perlu kita persiapkan dalam hal mengahadapi persaingan pasar adalah dengan cara
diantara lain
a) Meningkatkan kualitas produk
b) Memperhatikan manajemen waktu dan keuangan
c) Mempromosikan di media sosial
2.2 Aspek Pemasaran

2.2.1 Strategi harga


Proses produksi yang dilakukan disesuaikan dengan makanan dan minuman yang akan
dibuat. Proses produksi dari masing-masing menu yang disajikan :
 Black coffe yaitu coffe yang berwarna hitam dan cara membuatnya hanya dengan
menambahkan bubuk kopi hitam dan gula ke dalam cangkir kemudian tinggal
menuangkan air panas. IDR : 25k
 Cappucinno yaitu kopi yang dicampur susu dan krim. Cara penyajiannya bisa dalam
keadaan panas maupun dingin. Untuk cappucinno itu sendiri warnanya lebih coklat. IDR
: 30 k
 Vanilla Latte yaitu kopi yang penyajiannya lebih banyak susunya dari pada kopinya
sehingga rasanya lebih dominan ke susu dan warnanya lebih putih dari cappucinno.
 Moccachino yaitu kopi yang cara penyajiannya ditambah dengan susu dan coklat
sehingga rasanya lebih manis daripada black coffe. IDR : 25 k
 Coklat yaitu jenis minuman yang penyajiannya hanya dengan menggunakan coklat.
Minuman ini dapat disajikan dalam keadaan panas maupun dingin. IDR :25k
 Coklat Caramel yaitu coklat yang penyajiannya ditambahkan dengan susu sehingga
rasanya tidak coklat murni tetapi lebih manis dari pada coklat. IDR : 30k
 Coklat Float yaitu coklat yang penyajiann ya dengan cara diblender terlebih dahulu
sehingga harus disajikan dalam keadaan dingin kemudian ditambah float di atasnya agar
lebih menarik.IDR 35 k
 Coklat Buah yaitu coklat yang penyajiannya ditambahkan dengan perasan buah sehingga
akan ada rasa buah dalam minuman coklat tersebut. IDR : 30k
 Coklat Astor yaitu coklat yang penyajiannya hampir sama dengan coklat float namun
hanya floatnya yang diganti menjadi astor. Selain itu dalam coklatnya itu sendiri akan
dicampur dengan oreo sehingga ada butiran-butiran oreo dalam minuman tersebut.IDR
:30 k
 Teh yaitu minuman yang menggunakan bahan baku teh yang dicampur dengan sedikit
gula. Dan dalam penyajiannya dapat disajikan dengan es maupun tanpa es. IDR 15k
 Teh Susu yaitu teh yang penyajiannya ditambahkan dengan susu sehingga akan
menimbulkan rasa yang berbeda dari teh tersebut. IDR :15k
 Lemon Tea yaitu teh yang dalam penyajiannya ditambahkan dengan perasan lemon.
Rasanya teh akan menjadi sedikit lebih asam dari biasanya namun dapat memberikan
kesegaran bagi pelanggan yang meminumnya.IDR : 18k
 Sirup yaitu minuman yang menggunakan sirup. Sirup ada banyak rasanya sehingga kami
menyediakan beberapa jenis rasa agar pelanggan dapat memilih sendiri rasa sirup yang
diinginkan. Untuk sirup itu sendiri dalam penyajiannya biasanya menggunakan es
sehingga disajikan dalam keadaan dingin. IDR : 15k.
 Jus adalah minuman yang dalam penyajiannya menggunakan buah yang diblender
ditambahkan dengan sedikit gula dan susu derta es yang akan menambah rasa nikmat
pada jus tersebut. IDR : 25 k
 Kentang Goreng yaitu makanan yang bahan bakunya berasal dari kentang yang dipotong-
potong kemudian diberi sedikit bumbu dan digoreng dalam minyak panas. Penyajian
kentang itu sendiri dapat ditambahkan dengan saos. IDR : 20k
 Nugget yaitu makanan yang penyajiannya hanya dengan menggoreng nugget yang sudah
jadi ditambah dengan saos dalam penyajiannya. Jadi disini nanti nuggetnya adalah nugget
yang sudah jadi yang sudah dikemas dan yang tinggal goreng saja. Kami akan memilih
jenis nugget dengan kualitas yang lumayan sehingga pelanggan tidak akan kecewa dan
akan meras puas dengan hidangan yang disajikan. IDR: 20k
 Roti Bakar yaitu roti tawar yang penyajiannya dipanggang dalam sebuah alat panggang
kemudian diolesi sedikit mentega dibagian luar dan untuk bagian dalam diolesi dengan
selai atau susu sesuai dengan rasa yang diinginkan oleh pembeli. IDR : 15 k
 Burger adalah roti yang di dalamnya berisi sayuran seperti tomat, daun bawang dan
selada. Selain itu juga terdapat daging sapi yang sebelumnya sudah dipanaskan dan
ditambah dengan saos serta mayonais yang akan menambah cita rasa dari burger itu
sendiri. IDR : 15k
 Mie Goreng/ Mie Kuah adalah mie yang direbus kemudian dalam penyajiannya dapat
ditambahkan dengan telur dan sayuran. Untuk mie goreng maka tidak menggunakan air
dan untuk mie kuah maka penyajiannya menggunakan air. Dalam penyajian mi ini akan
dibuat inovasi yang berbeda sehingga terlihat lebih menarik. IDR : 30k

2.1.2 Strategi Promosi dan Penjualan


Bisnis coffee shop akan berhasil meraup omzet besar apabila menerapkan strategi
pemasaran berikut ini:
1. Mengutamakan kualitas produk. Meskipun harga kopi relatif lebih mahal dibanding
produk sejenis, tapi apabila citarasa dan aroma kopi dapat memuaskan konsumen. Hal ini
akan menjadi kelebihan kedai kopi anda.
2. Memposisikan dirinya sebagai rumah ketiga. Sejak awal, ciptakan kedai kopi anda
sebagai “rumah ketiga” bagi semua orang yang berpergian dari rumah dan tempat kerja.
Jadi kedai kopi bukan sekedar tempat untuk membeli secangkir kopi, melainkan sebuah
tempat berkumpul untuk bersosialisasi dan berdiskusi, terutama bagi para pelajar dan
para profesional muda. Pengalaman dan atmosfer yang unik dan menenangkan ini
menjadi konsep yang sangat kuat, sehingga konsumen merasa sangat tertarik dengan
Kedai Kopi anda.
3. Kepuasan pelanggan. Dari pintu masuk ke dalam kedai kopi hingga tetes kopi terakhir,
konsumen harus bisa merasakan keunikan dalam pengalaman mencicipi kopi di Kedai
Kopi Anda.
4. Inovasi. Ciptakan ide kreatif dan inovatif dalam menambahkan pilihan produk atau jasa.
Mereka menambahkan rasa yang berbeda pada kopi mereka, menambahkan menu
makanan, dan juga menjadi salah satu yang pertama dalam menyediakan fasilitas internet
di toko mereka.
5. Pemilihan lokasi. Dalam memilih lokasi, pilih di area-area tertentu sehingga membuatnya
sangat mudah ditemui di jalanan-jalanan kota. Sedangkan mindset strategi pemasaran
tradisional justru menentang penempatan toko yang berdekatan karena dapat memotong
penjualan dari outlet-outlet yang ada.
6. Eksistensi di Media Sosial. Dua cara untuk memperkuat eksistensi di media sosial, yaitu
dengan cara meningkatkan engagement di media sosial dan beriklan. Lakukan posting
setiap hari di seluruh akun media sosial dan lanjutkan promosi dengan memperbanyak
kuis berhadiah voucher kopi atau giveaway lainnya dengan rutin.
7. Luncurkan promo untuk momen atau hari tertentu. Jangan ragu meluncurkan promo
diskon. Misalnya target market anda adalah pekerja kantoran, jadi tawarkan diskon 25%
kopi dan cemilan pukul 18.30-21.00. Dengan begitu, konsumen anda tertarik untuk
datang ke Kedai Kopi anda. Strategi ini lebih tepat untuk kedai kopi yang baru
diluncurkan, tapi tidak perlu setia harim hanya di momen tertentu.
8. Membuat website. Sebuah brand yang memiliki website akan memperkuat brand
awareness kedai kopi anda di masyarakat. Buat desain dan konten yang menarik, juga
ramaikan website anda dengan foto-foto menu makanan dan minuman yang disajikan,
serta informasi harganya. Jangan lupa memuat artikel edukasi seputar kopi dan kuliner.
BAB III

3.1 Analisa Keuangan


Tak ada contoh bisnis plan yang tidak memuat bagian keuangan. Mengingat ini hal
penting dalam dunia bisnis. Bisnis tak akan berjalan lancar tanpa rencana keuangan yang baik.
Sehingga uraikan mengenai modal awal, biaya produksi dan marketing, proyeksi pendapatan dan
pengeluaran, dan laba. Jangan abaikan hal lain di luar yang telah diuraikan di atas. Sebut saja
sewa gedung, perawatan mesin, biaya listrik dan air, internet, sampai gaji karyawan. Perincian
ini membantu kamu berdisiplin soal keuangan. Rencana keuangan akan sangat berguna kalau
anda ingin menggaet investor. Anda dapat memanfaatkan Jurnal sebagai software akuntansi
online tepercaya. Dengan bantuan Jurnal, Anda bisa mengelola keuangan lebih mudah dan
nyaman. Karena Anda bisa melihat kondisi keuangan coffeshop sekaligus memantau stok atau
persediaan koip Anda.
Berikut adalah contoh simulasi nilai investasi Coffee Shop:

Modal Awal

Sewa tempat 2.000.000


Renovasi 25.000.000
Equipment Coffee Shop 78.000.000
Biaya Rekruitment 150.000
Biaya Pemasaran 5.000.000
Total 110.150.000
Modal Kerja 1 Bulan

Bahan Baku 15.000.000


Kemasan 200.000
Overhead 1.000.000
Upah Tenaga kerja 5.000.000
Total 21.200.000
Estimasi Kemuntungan Perbulan
Penjualan Kopi

100 Cup / hari x 30 hari x 15.000 45.000.000

Estimasi Keuntungan 23.800.000

ROI : 22%

BEP (Break Even Point) : 5 bulan

Pengembangan dan Risiko


Dalam bagian ini, tulis proyeksi jika bisnis mencapai tujuan dan pengembangan yang
akan dilakukan. Baik pengembangan produk, pertambahan kedai, atau membuka waralaba. Lalu
tulis mengenai risiko bisnis.

Tentu, tak ada entrepreneur yang menginginkan bisnisnya hancur. Namun semua industri
pasti ada risikonya. Tak terkecuali bisnis kedai kopi. Contoh bisnis plan mengajak anda
mempersiapkan exit strategy atau rencana kalau kedai kopi gulung tikar. Dengan menuliskan
bisnis plan, salah satunya untuk mengetahui progres bisnis dan rencana yang sudah terealisasi.
Siap membangun sebuah bisnis kedai kopi?

Anda bisa menjadi mitra kami. Karena Coffeeland Indonesia menyediakan seluruh
kebutuhan Coffee Shop / Kedai Kopi. Anda hanya perlu menyediakan lokasi dan biaya awal
paket usaha mulai dari 78 juta hingga 125,5 juta. Biaya ini akan digunakan untuk membeli
peralatan, pembelian bahan baku, biaya pelatihan karyawan, hingga membantu proses
pemasaran. Anda dipersilahkan untuk menggunakan brand milik Anda sendiri dan tidak dibebani
oleh biaya royalti/fee apapun.
BAB IV
PENUTUP

Kesimpulan Dengan melihat peluang yang ada di pasaran, dimana sepatu


multifungsional ini tidak ada di pasaran, saya berinovasi untuk membuat sepatu yang memiliki
ciri khas yang tersendiri ini bisa dapat terus berkembang di pasaran. Usaha ProsperaSHO ini
cukup menjanjikan selain dikarenakan peluang pasar yang ada, penjual sepatu belum ada yang
berinovasi membuat tampilan sepatu ini semakin menarik dengan tampilan yang sesuai dengan
trend zaman sekarang. Diharapkan bisnis ini bisa bersaing dengan sepatu lain dan menjadi
suatu trend yang dapat booming di masyarakat, selain terjangkau harga produknya serta
menjadi sepatu yang unik dan memiliki khas tersendiri bagi masyarakat.
Saran Dari proposal bisnis ini diharapkan usaha ini dapat berjalan dengan lancar, sesuai
yang diharapkan dan banyak diminati konsumen. Saran dari saya yaitu dalam berbisnis apapun
yang kita miliki harus dapat mempunyai sikap kreatifitas dan inovasi yang tinggi, sehingga
para konsumen tidak bosan atau jenuh untuk memakai produk yang kita buat. Karena untuk
zaman sekarang, jikalau kita tidak berkreasi seunik mungkin, kita dapat terkalahkan oleh para
pesaing yang sebenarnya setara kemampuannya dengan diri kita. Dalam berbisnis pembuatan
sepatu ini kita harus mempunyai konsep untuk menarik para konsumen, sehingga banyak
konsumen yang mau membeli produk kita dan juga kita harus mengingat bahwa pembeli adalah
raja sehingga kita harus ramah dan sopan pada setiap konsumen atau pembeli. Oleh karena itu,
cerdik diperlukan dalam berwirausaha, dimanapun kita harus pintar mencari peluang yang ada
dan menguntungkan di pasaran sehingga apa yang kita jual dapat menjadi suatu hal yang
disukai masyarakat.

Anda mungkin juga menyukai