Anda di halaman 1dari 7

MAKALAH

Wawancara Pengusaha “Kedai Kopi Ikhlas”

Dosen Pengampu :

Nurfitri Martaliah S.E, M.E.K.

Kelompok : XI

Nama Anggota :

a. Muhammad Naufal Defriandi (701200128)

b. Muhammad Ariq Najmuddin (701200089)

c. Muhammad Fadhilah Rizal (701200104)


PRODI SISTEM INFORMASI

FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

UIN SULTAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI

TAHUN

2021/2022

DAFTAR ISI
MAKALAH................................................................................................................................................1
Wawancara Pengusaha “Kedai Kopi Ikhlas”...............................................................................................1
KATA PENGANTAR.................................................................................................................................2
BAB I..........................................................................................................................................................3
PENDAHULUAN...................................................................................................................................3
A. Latar Belakang.............................................................................................................................3
B. Rumusan Masalah........................................................................................................................3
C. Tujuan Penulisan..........................................................................................................................4
D. Manfaat Penulisan.......................................................................................................................4
BAB II.........................................................................................................................................................4
PEMBAHASAN.....................................................................................................................................4
BAB III.......................................................................................................................................................5
PENUTUP...............................................................................................................................................5
A. Kesimpulan..................................................................................................................................5
DAFTAR PUSTAKA..................................................................................................................................5

KATA PENGANTAR
Assalamualaikum WR.WB

Allhamdulillahirobbilalamin wassalatuwassalammua’la asrofil anbiya


warmursalin ajma’in, rasa puji syukur di tinggikan kehadirat Allah SWT berkat
rahmat dan karunia nya kita mampu untuk tetap berkuliah sampai saat ini dengan
semangat lokomotif terdepan dalam perubahan dalam segi sdm umum maupun
islami, tak lupa pula Nabiyullah Muhammad SAW yang senantiasa memberikan
kita syafaat dunia maupun akhirat Dalam rangka pemenuhan tugas Mata Kuliah
Islamic Enterpreneurship yang pada kesempatan kali ini kami di berikan amanah
untuk membuat suatu karya tulis tentang proses dan perjalanan suatu usaha umkm,
harapan nya semoga makalah ini bermanfaat demi kemajuan fiqroh umat melawan
kejumudan.

Billahitaufiqwalhidayah Wassalamualaikum WR.WB

BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang

COFFEE shop adalah sebuah lahan bisnis menjanjikan jika anda mengetahui bagaimana cara
mengembangkannya. Pertumbuhan coffee shop di Indonesia sendiri sudah mengalahkan
pertumbuhan jamur di musim hujan. Tak hanya di kota-kota besar seperti Jakarta, Medan,
Bandung atau Surabaya, kota-kota kecil sekalipun sudah memiliki banyak sekali gerai kopi yang
menjamur meski memiliki standar dan pasar yang berbeda-beda.

Indonesia merupakan salah satu negara penghasil kopi yang besar di dunia. Bukan hanya untuk
tujuan ekspor, masyarakat Indonesia sendiri pun juga suka minum kopi. Pada saat ini
kemunculan tren nongkrong di Coffee Shop (kedai kopi) sangat digemari baik wanita, laki-laki,
tua atau pun muda. Adanya tren tersebut menjadikan suatu peluang bisnis tersendiri bagi para
pengusaha kedai kopi dan calon pengusaha kedai kopi. Meskipun persaingan dalam bisnis kedai
kopi cukup ketat, anda tidak usah khwatir dengan persaingan usaha kedai kopi anda, karena
setiap usaha kedai kopi pasti memiliki pasar sendiri dan konsep yang berbeda. Ketika seseorang
itu memutuskan untuk memulai usaha kedai kopi tentunya tidak akan main-main dalam
menentukan lokasi. Apalagi ketika anda mampu memberikan suatu yang istimewa, unik, dan
beda dari kedai kopi lainnya, maka peluang keuntungan dari usaha kedai kopi ini masih
sangatlah besar. Banyak kesempatan untuk bisa mengeruk keuntungan dari bisnis ini.

Saat ini minum kopi sudah menjadi gaya hidup (lifestyle) di Indonesia, bagi kebanyakan
masyarakat Indonesia, minum kopi adalah suatu ritual yang unik. Akhirnya minum kopi pun
sudah mulai menjadi gaya hidup, baik kalangan elit, menengah, maupun masyarakat kecil.
Bahkan seperti layaknya suatu ritual khusus, ritual minum kopi ini membutuhkan tempat yang
juga istimewa untuk menikmati kelezatan kopi. Rasanya yang khas dan aromanya yang unik
menjadikan kopi sebagai suatu hal yang menarik. Para penikmat kopi akan benar-benar memilih
citarasa kopi yang nikmat dan tempat yang nyaman untuk menikamtinya. Dan alasan-alasan
itulah yang bisa di manfaatkan oleh pengusaha kedai kopi atau calon pengusaha kedai kopi
sehingga bisnis kedai kopi ini akan sangat menjanjikan ke depannya.

B. Rumusan Masalah

1. Kajian dan analisis terhadap peluang bisnis di era sekarang.


2. Tantangan kaum milenial untuk mempersiapkan sdm unggul.
3. Mempelajari sistematika terkhusus bisnis di 5.0 Society

C. Tujuan Penulisan
1. Pembelajaran bisnis yang progresif
2. Membangkitkan semangat juang kaum milenial untuk meningnkatkan kualitas sdm.
3. Bertarung secara intelektual di era 5.0 society

D. Manfaat Penulisan

Dapat meningkatkan fiqroh melawan kejumudan, dalam artian mampu memperbaiki hal hal
yang di rasa perlu di perbaiki dalam bidang ekonomi bisnis islam. Menatap ke depan bahwa
ketertinggalan dalam segi apa pun menjadi motivasi tersendiri untuk mencapai kemajuan dan
kesejahteraan bersama seperti sistem yang di terapkan di Inonesia yakni Demokrasi Pancasila,
yang di harapkan dapat merangkul semua.

BAB II
PEMBAHASAN

Dalam menjalani suatu usaha UMKM, penerapan ilmu ekonomi di rasa perlu dalam kiat sukses
untuk ke depan, tapi jika berbicara hari ini tentang tantangan dalam menjalani usaha, di mana
tantangan itu adalah salah satu nya pandemic covid, transisi 4.0 ke 5.0.

Narasumber kali ini adalah Kedai Coffee Ikhlas yang dapat mengimbangi tantangan itu dan
tetap konsisten dalam menjalani usaha nya, ada pun narasumber nya yakni Iqbal Budi Saantoso
selaku owner kedai coffee ikhlas, sulit nya masa pandemic untuk menjalani usaha UMKM ini
suatu pencapaian luar biasa dapat mengimbangi perjalanan usaha di saat pandemi untuk
kelangsungan kedepan nya suatu usaha. walaupun dampak nya sangat terasa, salah satu nya
pendapatan menurun karena sepi nya pengunjung tapi sebisa mungkin mencari solusi untuk tetap
menjalani usaha ini, dan alhamdulillah nya pandemi perlahan menurun, masa masa sulit perlahan
mulai memudar. “Tetap semangat dan yakin jika mau menjalani usaha ucap” Iqbal, lanjut ia
berkata dalam menjalani bisnis juga perlu perancangan dan analisis terhadap keberlangsungan
usaha agar tetap konsisten, salah satu nya ialah menabung untuk modal usaha, penentuan tempat
yang strategis dan fasilitas untuk membuka kedai, dalam artian ikhtiar dan usaha adalah prinsip
utama nya. Saat ini minum kopi sudah menjadi gaya hidup (lifestyle) di Indonesia, bagi
kebanyakan masyarakat Indonesia, minum kopi adalah suatu ritual yang unik. Akhirnya minum
kopi pun sudah mulai menjadi gaya hidup, baik kalangan elit, menengah, maupun masyarakat
kecil. Bahkan seperti layaknya suatu ritual khusus, ritual minum kopi ini membutuhkan tempat
yang juga istimewa untuk menikmati kelezatan kopi. Rasanya yang khas dan aromanya yang
unik menjadikan kopi sebagai suatu hal yang menarik. Para penikmat kopi akan benar-benar
memilih citarasa kopi yang nikmat dan tempat yang nyaman untuk menikamtinya. Dan alasan-
alasan itulah yang bisa di manfaatkan oleh pengusaha kedai kopi atau calon pengusaha kedai
kopi sehingga bisnis kedai kopi ini akan sangat menjanjikan ke depannya.

BAB III
PENUTUP

A. Kesimpulan

COFFEE shop adalah sebuah lahan bisnis menjanjikan jika anda mengetahui bagaimana cara
mengembangkannya. Pertumbuhan coffee shop di Indonesia sendiri sudah mengalahkan
pertumbuhan jamur di musim hujan. Tak hanya di kota-kota besar seperti Jakarta, Medan,
Bandung atau Surabaya, kota-kota kecil sekalipun sudah memiliki banyak sekali gerai kopi yang
menjamur meski memiliki standar dan pasar yang berbeda-beda.. Saat ini minum kopi sudah
menjadi gaya hidup (lifestyle) di Indonesia, bagi kebanyakan masyarakat Indonesia, minum kopi
adalah suatu ritual yang unik. Akhirnya minum kopi pun sudah mulai menjadi gaya hidup, baik
kalangan elit, menengah, maupun masyarakat kecil. Bahkan seperti layaknya suatu ritual khusus,
ritual minum kopi ini membutuhkan tempat yang juga istimewa untuk menikmati kelezatan kopi.
Rasanya yang khas dan aromanya yang unik menjadikan kopi sebagai suatu hal yang menarik.
Para penikmat kopi akan benar-benar memilih citarasa kopi yang nikmat dan tempat yang
nyaman untuk menikamtinya. Dan alasan-alasan itulah yang bisa di manfaatkan oleh pengusaha
kedai kopi atau calon pengusaha kedai kopi sehingga bisnis kedai kopi ini akan sangat
menjanjikan ke depannya. . “Tetap semangat dan yakin jika mau menjalani usahal, dan dalam
menjalani bisnis juga perlu perancangan dan analisis terhadap keberlangsungan usaha agar tetap
konsisten, salah satu nya ialah menabung untuk modal usaha, penentuan tempat yang strategis
dan fasilitas untuk membuka kedai, dalam artian ikhtiar dan usaha adalah prinsip utama nya

DAFTAR PUSTAKA

 Iqbal Budi Santoso, 2021.


 Kedai Coffee Ikhlas, 2021
 Fadilah Rizal, 2021
 Naufal Defriandi, 2021

Anda mungkin juga menyukai