Anda di halaman 1dari 17

ANALISIS KELENGKAPAN PENGISIAN BERKAS REKAM

MEDIS RAWAT INAP PADA FORMULIR DISCHARGE


SUMMARY SEBAGAI SYARAT ADMINISTRASI
KLAIM BPJS DI RUMAH SAKIT
PERMATA HATI

TUGAS AKHIR
Untuk Memenuhi Sebagaian Syarat
Kelulusan Ujian Akhir Program Diploma III
Program Studi Rekam Medis Dan Informasi Kesehatan

Disusun Oleh :
DITA ANTIKA
NPM 21303012

POLITEKNIK

PIKSI GANESHA BANDUNG

2022
LEMBAR PENGESAHAN

JUDUL : ANALISIS KELENGKAPAN PENGISIAN BERKAS


REKAM MEDIS RAWAT INAP PADA FORMULIR
DISCHARGE SUMMARY SEBAGAI SYARAT
ADMINISTRASI KLAIM BPJS DI RUMAH SAKIT
PERMATA HATI
Penulis/ NPM : Dita Antika / 21303012
Program : Diploma III
Program Studi : Rekam Medis Dan Informasi Kesehatan
Lulus Ujian :

Ketua Program Studi, Pembimbing,

(Dina Sonia, A.MD.PERKES.,S.ST.,M.M) (Dina Sonia, A.MD.PERKES.,S.ST.,M.M)


NIDN. 04-230192-01 NIDN. 04-230192-01

Mengetahui dan Disahkan Oleh,


Direktur
Politeknik Piksi Ganesha,

(Dr. H. K. Prihartono AH., DRS., S.Sos., S.Kom., M.M., MOS., CMA.,


MPM)
NIDN. 04-100568-01

ii
LEMBAR PERSETUJUAN

JUDUL : ANALISIS KELENGKAPAN PENGISIAN BERKAS


REKAM MEDIS RAWAT INAP PADA FORMULIR
DISCHARGE SUMMARY SEBAGAI SYARAT
ADMINISTRASI KLAIM BPJS DI RUMAH SAKIT
PERMATA HATI
Penulis/ NPM : Dita Antika / 21303012
Program : Diploma III
Program Studi : Rekam Medis Dan Informasi Kesehatan

Pembimbing, Pembimbing Lapangan,

(Dina Sonia, A.MD.PERKES.,S.ST.,M.M) (Ade Mukhtar Agustia, S.Sy)


NIDN. 04-230192-01 NIP. 2014 003 003

iii
LEMBAR TIM PENGUJI

JUDUL : ANALISIS KELENGKAPAN PENGISIAN BERKAS


REKAM MEDIS RAWAT INAP PADA FORMULIR
DISCHARGE SUMMARY SEBAGAI SYARAT
ADMINISTRASI KLAIM BPJS DI RUMAH SAKIT
PERMATA HATI
Penulis/ NPM : Dita Antika / 21303012
Program : Diploma III
Program Studi : Rekam Medis Dan Informasi Kesehatan

Telah Dinyatakan Lulus ujian Dalam Ujian Sidang


Pada Tanggal, di Bandung

Ketua Merangkap Anggota,

(..............................................)
NIDN

Sekretaris Merangkap Anggota,

(..............................................)
NIDN
Anggota,

(..............................................)
NIDN

iv
LEMBAR PERNYATAAN PENULIS

JUDUL : ANALISIS KELENGKAPAN PENGISIAN BERKAS


REKAM MEDIS RAWAT INAP PADA FORMULIR
DISCHARGE SUMMARY SEBAGAI SYARAT
ADMINISTRASI KLAIM BPJS DI RUMAH SAKIT
PERMATA HATI
Dengan ini saya menyatakan bahwa :
1. Tugas Akhir saya ini adalah asli dan belum pernah diajukan untuk
memperoleh gelar professional Ahli Madya (A.Md) baik di Politeknik
Piksi Ganesha Bandung manupun perguruan tinggi lainnya;
2. Tugas Akhir saya ini adalah karya ilmiah yang murni dan bukan hasil
plagiat / jiplakan serta asli dari ide dan gagasan saya sendiri tanpa bantuan
pihak lain kecuali arahan dari pembimbing.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenar-benarnya dan apabila di


kemudian hari terdapat penyimpangan yang tidak etis, maka saya bersedia
menerima sanksi akademik berupa pencabutan gelar yang saya peroleh serta
sanksi lainnya sesuai dengan norma yang berlaku di perguruan tinggi.

Bandung,...........................
Yang membuat pernyataan,

(Dita Antika)

v
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr,Wb

Syukur Alhamdullah peneliti panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah


melimpahkan rahmat, hidayat serta inayah-Nya sehingga peneliti dapat menyusun
penelitian yang berjudul : “Analisis Kelengkapan Pengisian Berkas Rekam Medis
Rawat Inap Pada Formulir Discharge Summary Sebagai Syarat Administrasi
Klaim BPJS Di Rumah Sakit Permata Hati ”. Penelitian ini disusun dalam rangka
penyusunan tugas akhir guna memenuhi persyaratan untuk memperoleh gelar
Deploma Tiga pada Politeknik Piksi Ganesha Bandung.
Penyusunan penelitian ini peneliti juga mengaku bahwasannya peneliti
tidak akan dapat berbuat banyak tanpa bantuan dan dorongan dari semua pihak
baik bersifat moral, material atau bahkan finansial. Oleh karena itu peneliti
menyampaikan terimakasih kepada yang terhormat :

1. Dr. H. K. Prihartono AH., DRS., S.Sos., S.Kom., M.M., MOS., CMA., MPM
selaku Direktur Politeknik Piksi Ganesha Bandung.
2. Dina Sonia, A.MD.PERKES.,S.ST.,M.M selaku Ketua Program Studi dan
dosen pembimbing.
3. dr. H. Dedy Efendi, MARS selaku Direktur Rumah Sakit Permata Hati .
4. Kepada Suami dan Keluarga yang telah memberikan doa, motivasi dan
perhatiaan kepada peneliti dalam menyusun karya tulis ilmiah.
5. Segenap pembimbing lapangan dan staff Rumah Sakit Permata Hati yang
telah membantu dalam menyelesaikan karya tulis ilmiah.

Tidak lepas dari kodrat manusia yang tak lepas dari khilaf dan
keterbatasan yang dimiliki oleh peneliti, penelitian ini masih banyak kekurangan
baik dari isi maupun penulisannya, oleh karena itu kritik dan saran peneliti

vi
harapkan guna penyempurnaan penelitian ini. Semoga penelitian ini nantinya
dapat memberikan manfaat dan tambahan ilmu bagi semua pihak yang
membutuhkan.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

Bandung, .........................

Peneliti

vii
ABSTRAK
Dita Antika
213030312
Rekam Medis Dan Informasi Kesehatan

ANALISIS KELENGKAPAN PENGISIAN BERKAS REKAM MEDIS


RAWAT INAP PADA FORMULIR DISCHARGE SUMMARY SEBAGAI
SYARAT ADMINISTRASI KLAIM BPJS DI RUMAH SAKIT PERMATA
HATI
Tugas akhir : 55 Halaman

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kelengkapan pengisian


berkas rekam medis rawat inap pada formulir discharge summary sebagai
syarat administrasi klaim BPJS di Rumah Sakit Permata Hati. Metode
penelitian ini menggunakan metode penelitian deskripsi dengan
pendekatan kualitatif. Adapun metode pengumpulan data dengaan
observasi, dokumen, wawancara dan studi pustaka. Teknik pengambilan
sampel menggunakan Purposive sampling dengan sampel sebanyak 86
berkas rekam medis. Hasil penelitian ini didapat bahwa kelengkapan
pengisian discharge summary mencapai 100% pada bagian identitas
meliputi yaitu nomor rekam medis, nama pasien, tanggal lahir, tanggal
masuk, dan jenis kelamin. Sedangkan pada bagian tanggal keluar hanya
terisi 80% dan kelas terisi 94 %. Pada bagian isi meliputi anamnesa terisi
34%,pemeriksaan fisik terisi 48%, pemeriksaan penunjang terisi 64%,
diagnosis dan tindakan terisi 41%, terapi terisi 17%, kondisi pada saat
pulang terisi 20% dan TTD DPJP terisi 90%. Dari permasalah yang
ditemukan diantaranya beberapa klaim mengalami keterlambatan, Masih
ditemukan tidak layak klaim pada beberapa klaim BPJS,dan Sering kali
terjadi gangguan jaringan internet. Hasil penelitian ini menyarankan
perekam medis membentuk panitia rekam medis, manajemen lebih
meningkatkan pengetahuan dokter tentang pentingnya kelengkapan rekam
medis dan DPJP, membuat SOP yang jelas tentang pengisian rekam medis
dan mensosialisasikan dan IT agar melakukan grading server berkala dan
meningkatkan akses internet.
Kata kunci : Kelengkapan, rekam medis, discharge summary, BPJS.

Bandung,...................................
Penasehat Abstrak,

(Dina Sonia, A.MD.PERKES.,S.ST.,M.M)


NIDN. 04-230192-01

viii
ABSTRACK
Dita Antika
213030312
Medical Records And Health Information

ANALYSIS OF COMPLETENESS OF FILLING INPATIENT MEDICAL


RECORD FILES ON THE DISCHARGE SUMMARY FORM AS A
REQUIREMENT FOR BPJS CLAIM ADMINISTRARTION AT PERMATA
HATI HOSPITAL

Thesis : 55 Pages

This study aims to analyze the completeness of filling inpatient medical record
files on the discharge summary form as a requirement for bpjs claim
administrartion at Permata Hati Hospital.
This research method uses descriptive research method with a qualitative
approach. The method of data collection by observation, documents, interviews
and literature study. The sampling technique used purposive sampling with a
sample of 86 medical record files. The results of this study found that the
completeness of filling out the discharge summary reached 100% in the identity
section including the medical record number, patient name, date of birth, date of
admission, and gender. Meanwhile, the exit date section is only filled with 80 %
and the class is 94 % filled.The contents include anamnesis filled in 34%,
physical examination filled in 48 %, supporting examination filled in 64%,
diagnosis and treatment filled in 41 %, therapy filled in 17 %, conditions at the
time of discharge filled 20 % and TTD DPJP filled 90 %. From the problems
found, including some claims experiencing delays, still being found unworthy of
claims on some BPJS claims, and frequent internet network disturbances. The
results of this study suggest that medical recorders should form a medical record
committee, management will further increase the knowledge of doctors about the
importance of completeness of medical records and DPJP, make clear SOPs
about filling out medical records and socialize IT to perform periodeic server
grading and improve internet access.
Keywords : Completeness, medical record, discharge summary, BPJS.

Bandung,...................................
Abstract Adviser,

(Dina Sonia, A.MD.PERKES.,S.ST.,M.M)


NIDN. 04-230192-01

ix
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL........................................................................................... i

HALAMAN LEMBAR PENGESAHAN.......................................................... ii

HALAMAN LEMBAR PERSETUJUAN.......................................................... iii

HALAMAN LEMBAR TIM PENGUJI............................................................. iv

HALAMAN LEMBAR PERNYATAAN PENULIS......................................... v

KATA PENGANTAR........................................................................................ vi

ABSTRAK.......................................................................................................... viii

DAFTAR ISI....................................................................................................... x

DAFTAR TABEL............................................................................................... xiv

DAFTAR GAMBAR.......................................................................................... xv

DAFTAR GRAFIK............................................................................................. xvi

DAFTAR LAMPIRAN....................................................................................... xvii

BAB I. PENDAHULUAN.................................................................................. 1

1.1. Latar Belakang Penelitian............................................................................ 1

1.2. Pokok Permasalahan.................................................................................... 4

1.3. Pertanyaan Penelitian................................................................................... 5

1.4. Tujuan Penelitian......................................................................................... 6

x
A. Tujuan Umum......................................................................................... 6

B. Tujuan Khusus......................................................................................... 6

1.5. Kegunaan penelitian..................................................................................... 7

A. Bagi Rumah Sakit................................................................................... 7

B. Bagi Penulis............................................................................................. 7

C. Bagi Pembaca.......................................................................................... 7

BAB II. KERANGKA PEMIKIRAN DAN METODOLOGI PENELITIAN.... 8

2.1. Kajian Ilmiah................................................................................................ 8

A. Pengertian Rumah Sakit.......................................................................... 8

B. Pengertian Rekam Medis......................................................................... 9

C. Pengertian Kelengkapan Pengisian Rekam Medis.................................. 10

D. Pengertian Ringkasan Pulang.................................................................. 14

E. Pengertian Administrasi Klaim BPJS..................................................... 17

F. Pengertian JKN....................................................................................... 20

2.2. Metodologi Penelitian.................................................................................. 23

A. Pengertian Metodologi Penelitian........................................................... 23

B. Operasional Variabel............................................................................... 24

C. Populasi Dan Sampel Penelitian.............................................................. 27

D. Teknik Pengumpulan Data...................................................................... 29

xi
BAB III. ANALISIS KELENGKAPAN PENGISIAN BERKAS REKAM
MEDIS RAWAT INAP PADA FORMULIR DISCHARGE SUMMARY
SEBAGAI SYARAT ADMINISTRASI KLAIM BPJS DI RUMAH SAKIT
PERMATA HATI...............................................................................................

3.1. Sejarah Singkat Rumah Sakit Permata Hati................................................. 32

3.2. Visi, Misi, Moto, Tata Nilai dan Tujuan Rumah Sakit Permata Hati.......... 33

A. Visi Rumah Sakit Permata Hati.............................................................. 33

B. Misi Rumah Sakit Permata Hati.............................................................. 34

C. Moto Rumah Sakit Permata Hati............................................................. 34

D. Tata Nilai Rumah Sakit Permata Hati..................................................... 34

E. Tujuan Rumah Sakit Permata Hati.......................................................... 34

3.3. Struktur Organisasi Rumah Sakit Permata Hati........................................... 35

3.4. Struktur Organisasi Unit Kerja Casemix BPJS Rumah Sakit Permata Hati 36

3.5. Uraian Tugas Unit Kerja Casemix BPJS Rumah Sakit Permata Hati.......... 36

3.6. Analisis Kelengkapan Pengisian Berkas Rekam Medis Rawat Inap Pada
Formulir Discharge Summary Sebagai Syarat Administrasi Klaim BPJS Di
Rumah Sakit Permata Hati..................................................................................

A. Kelengkapan Pengisian Berkas Rekam Medis Rawat Inap Pada


Formulir Discharge Summary Sebagai Syarat Administrasi Klaim BPJS
Di Rumah Sakit Permata Hati......................................................................

B. Klaim BPJS di Rumah Sakit Permata Hati............................................. 45

xii
C. Hasil Analisis Kelengkapan Pengisian Berkas Rekam Medis Rawat
Inap pada Formulir Discharge Summary sebagai Syarat Administrasi
Klaim BPJS di Rumah Sakit Permata Hati..................................................

D. Permasalahan yang Ditemukan dalam Analisis Kelengkapan


Pengisian Berkas Rekam Medis Rawat Inap pada Formulir Discharge
Summary sebagai Syarat Administrasi Klaim BPJS di Rumah Sakit
Permata Hati.................................................................................................

E. Upaya yang Dilakukan Rumah Sakit Permata Hati Dalam


Meminimalisir Permasalahan pada Analisis Kelengkapan Pengisian
Berkas Rekam Medis Rawat Inap pada Formulir Discharge Summary
sebagai Syarat Administrasi Klaim BPJS di Rumah Sakit Permata Hati....

BAB IV. KESIMPULAN DAN SARAN........................................................... 53

4.1. Kesimpulan.................................................................................................. 53

4.1. Saran............................................................................................................. 54

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

xiii
DAFTAR TABEL

Tabel 2.1. Analisis Kelengkapan Pengisian Berkas Rekam Medis Rawat Inap
pada Formulir Discharge Summary sebagai Syarat Administrasi Klaim BPJS..

Table 2.2. Kerangka Pemikiran Penelitian Analisis Kelengkapan Pengisian


Berkas Rekam Medis Rawat Inap pada Formulir Discharge Summary sebagai
Syarat Administrasi Klaim INA-CBGS..............................................................

Table 3.1. Data Kelengkapan Discharge Summary Rawat Inap di Rs Permata


Hati......................................................................................................................

xiv
DAFTAR GAMBAR

Gambar 3.1. Struktur Organisasi Rumah Sakit Permata Hati............................. 35

Gambar 3.2. Struktur Organisasi Unit Casemix BPJS....................................... 36

Gambar 3.3. Alur Rekam Medis Rawat Inap di RS Permata Hati...................... 40

Gambar 3.4. Alur Analisis KLPCM di Rumah Sakit Permata Hati.................... 41

Gambar 3.5. Alur Klaim BPJS Rumah Sakit Permata Hati................................ 46

xv
DAFTAR GRAFIK

Grafik 3.1. Grafik Presentase Kelengkapan Discharge Summary Rawat Inap


di RS Permata Hati..............................................................................................

Gambar 3.2. Struktur Organisasi Unit Casemix BPJS....................................... 36

xvi
DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Permohonan PKL

Lampiran 2 Balesan PKL Perusahaan

Lampiran 3 Pesetujuan PKL

Lampiran 4 Absen PKL

Lampiran 5 Pengajuan Judul

Lampiran 6 Bimbingan

xvii

Anda mungkin juga menyukai