Anda di halaman 1dari 11

PRAKTIKUM

PENGADILAN
AGAMA
MOH. IKHWAN MUFTI
Dasar Hukum Pengadilan Agama
yaitu:
DASAR
• Pasal 4 ayat (2) UUD 1945
HUKUM DAN • Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1970
KEWENANGAN Jo. Undang-undang Nomor 4 tahun
2004 tentang Kekuasaan Kehakiman Jo.
PENGADILAN 48 Tahun 2009;
• Undang-undang No. 14 tahun 1985 Jo.
AGAMA Undang-undang Nomor 5 Tahun 2004
tentang Mahkamah Agung Jo. Undang-
Undang Undang Nomor 3 tahun 2009
HUKUM ACARA PENGADILAN AGAMA

• Berdasarkan Pasal 54 UU Peradilan Agama ada 2 yaitu: Hukum Acara Khusus (Hukum
Islam/Hukum Acara PA) dan Hukum Acara Perdata (Umum/HIR);
• Hukum Acara khusus pada pengadilan agama hukum acara yang hanya di atur dalam hukum
acara di Pengadilan Agama dan tidak berlaku secara umum sebagaimana perkara perdata pada
umumnya dan selama tidak ada dalam Hukum Acara Khusus maka berlaku hukum acara
perdata pada umumnya;
• Hukum Acara khusus yang dimaksud seperti: tiap putusan atau penetapan harus di awali
dengan “bismillahirrahmanirrahim” dan diikuti degan “DEMI KEADILAN BERDASARKAN
KETUHAN YANG MAHA ESA”, penatapan dapat dimintakan banding oleh pihak berperkara
kecuali UU menentuakan lain (Pasal 61 UU PA), biaya perkara diatu sendiri (Pasal 89 dan 90
UU PA), Perceraian yang diatur dalam Pasal 66 UU PA dan juga penentuan perceraian diajukan
dimana domisili istri;
Kewenangan Pengadilan Agama

• Kewenangan Pengadilan Agama di atur dalam Pasal 49 ayat (1) huruf a UU No. 7
tahun 1989 Jo. Pasal 1989 Jo. Pasal 2 UU No. 3 tahun 2006, PA bertugas dan
berwenang memeriksa, memutus dan menyelesaikan perkara-perkara ditingkat
pertama antara orang-orang Islam yang beragama Islam di bidang:
1. Perkawinan: izin poligami, wali adhal, dispensasi kawin, pencegahan kawin,
penolakan kawin, pembatalan perkawinan, cerai talak, cerai gugat, dll;
2. Kewarisan, wasiat dan hibah;
3. Wakaf, zzakat, infaq dan shadaqah;
4. Ekonomi syariah;
KEWENANGAN RELATIF DAN KEWENANGAN
ABSOLUT
• Kewenangan/Kompetensi Relatif adalah kewenangan yang didasarkan
kepada pembatasan kewenangan bada-badan peradilan. Badan peradilan
yang dimaksud adalah Pengadilan Negeri (Pengadilan Umum), Pengadilan
Militer, Pengadilan Agama (PA), dan Pengadilan Tata usaha Negara (PTUN)
dan hal ini telah ditentukan masing-masing dalam Undang-undang dala
kewengan yang dimilikinya;
• Kewengan/Kompetensi Absolut adalah kewenangan Pengadilan yang
mengatur tentang kekuasaan mengadili dengan pengadilan
serupa/kekuasaan wiayah hukum sebagaimana Pasa 118 HIR yang
biasanya mengenai tempat tinggal seseorang;
DOKUMEN PERSIDANGAN

1. Surat Kuasa Khusus


2. Surat Gugatan/Permohonan
3. Mediasi: Akta Perdamaian, Risalah/ skenario mediasi
4. Surat Jawabanm, Eksepsi dan Rekonvensi
5. Replik
6. Duplik
DOKUMEN PERSIDANGAN

7. Daftar Alat Bukti Penggugat/ Pemohon


8. Daftar Alat Bukti Tergugat/ Termohon
9. Kesimpulan Penggugat/ Pemohon
10.Kesimpulan Tergugat/ Termohon
10.Putusan
11.Risalah Sidang
SURAT KUASA KHUSUS

• Surat Kuasa adalah Pemberian Kuasa yang di berikan oleh Pemberi Kuasa
kepada Penerima Kuasa (Pasal 1792 KUHperdata);
• Cara dan Bentuk Surat Kuasa yaitu:
1. Pemberian Kuasa Khusus
2. Pemberian Surat Kuasa Umum
3. Pemberian Kuasa Istimewa
4. Pemberian Kuasa Perantara
Dalam membuat Surat Kuasa Khusus terdapat 19 poin yang
harus adalah yaitu:
• Judul Surat
• Identitas Pemberi Kuasa
• Kata Ganti Pemberi Kuasa
• Domisili Hukum SURAT
• Identitas Penerima Kuasa
• Alamat Kantor /Hukum Advokat
KUASA
• Cara Bertindak KHUSUS
• Kata Ganti Penerima Kuasa
• Pencantuman Kata Khusus
• Penegasan Kuasa Untuk
SURAT KUASA KHUSUS

• Kewenangan Pengadilan Agama Mana


• Kasusnya tentang Kasus apa
• Pencantuman Identitas Tergugat/lawan
• Lingkup kewenangan penerima kuasa
• Hak Subtitusi
• Hak Retensi”
• Tempat, Tempat tanggal, bulan, tahun ditandatangani
• Kolom Keterangan pihak Pemberi Kuasa dan Tanda Tangan
• Kolom Penerima Kuasa dan tanda tangan
• Tanda tangan di atas materai
GUGATAN/PERMOHONAN

• Pokok-pokok yang harus ada dalam gugatan/permohonan:


❑Identitas Para Pihak
❑Alasan-alasan gugatan/posita
❑Tuntutan/petitum
❑Tuntutan subsider atau pengganti

Anda mungkin juga menyukai