Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL

KEGIATAN PENGABDIAN MASYARAKAT, KUNJUNGAN AMBALAN KE


PRAMUKA PENGGALANG
TAHUN AJARAN 2021/2022

GUGUS DEPAN LAMPUNG SELATAN 10.075 - 10.076


AMBALAN PATTIMURA – DEWI SARTIKA
PANGKALAN SMAN 1 MERBAU MATARAM
TAHUN 2022
I. LATAR BELAKANG
Gerakan Pramuka adalah sebuah media untuk membina anak bangsa agar menjadi
generasi yang bertaqwa, terampil mandiri, berbakat, tangkas, dan bersahaja dalam
format kegiatan pendidikan yang menarik dan menyenangkan. Oleh karena itu, upaya
dan partisipasi semua pihak diperlukan guna mensukseskan kegiatan pengabdian
masyarakat ini.
Gerakan Pramuka dapat dijuwudkan dengan kegiatan kunjungan ambalan pramuka
ke pramuka penggalang. Kunjungan Ambalan merupakan salah satu kegiatan yang
dapat menarik minat bakat pramuka sejak dini. Maka dari itu kami dari Ambalan
Pattimura - Dewi Sartika akan menyelenggarakan kunjungan ambalan pramuka ke
pramuka penggalang dengan tujuan yang telah terlampir.

II. Maksud dan Tujuan


1. Mencari minat dan bakat anak anak sejak dini dalam kegiatan pramuka dalam
ajang persahabatan dan adu prestasi.
2. Menciptakan anak bangsa yang bermanfaat bagi diri pribadi, masyarakat, agama
dan negaranya.
3. Melatih sikap disiplin dan bertanggung jawab baik kepada diri sendiri maupun
masyarakat luas.
4. Sebagai tahap evaluasi kegiatan pramuka selama 1 tahun.

III. Dasar Hukum


1. Anggaran Dasar/Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka
2. Program Kerja Tahunan Gugus Depan 10.075-10.076 SMAN 1 Merbau
Mataram

IV. Nama Kegiatan


Nama kegiatan tersebut adalah PENGABDIAN MASYARAKAT (KUNJUNGAN
AMBALAN KE PRAMUKA PENGGALANG)

V. Waktu Pelaksanaan Kegiatan


Kegiatan ini akan dilaksanakan pada setiap hari sabtu di bulan Februari, di
Lingkungan Sekolah Pramuka Penggalang.
VI. Peserta
Peserta dalam kegiatan ini diikuti oleh siswa/i Pramuka Penggalang.

VII. Kepanitiaan
Terlampir

VIII. Jadwal Kegiatan


Terlampir

IX. Anggaran Pelaksana


Terlampir

X. Penutup
Demikian proposal ini kami buat, agar dapat menjadi acuan dalam pelaksanaan
kegiatan kunjungan ambalan yang akan dating. Kami sangat mengharap dukungan
semua pihak agar pelaksanaan ini dapat sukses sebagai mana yang kita harapkan.

Merbau Mataram, 26 Januari 2022

PRADANA PUTRA, KERANI PUTRI,

Galih Ernawati

PEMBINA PRAMUKA, Ka.GUDEP,

Drs. Ansori Irawan Timbul Santoso, S.Pd.


NIP.196406141994121002

Mengetahui :
Kepala SMAN 1 Merbau Mataram,

YENI NOVIYANI, S.Pd.


NIP.197811102007012005
LAMPIRAN - LAMPIRAN

SUSUNAN KEPANITIAAN
KEGIATAN KUNJUNGAN AMBALAN KE PRAMUKA PENGGALANG
TAHUN AJARAN 2021/2022

Pelindung : Kepala SMAN 1 Merbau Mataram


Penasehat : Ketua Gugus Depan 10.075-10.076
Penyelenggara : Panitia Kegiatan Pengabdian Masyarakat
Konsultan : Pembina Pramuka

Pelaksana :

Kelompok 1 :

1. Defadilla Maschanah
2. Raga Ardana
3. Ananda Kusuma Wardani
4. Gilang Bagus Ramadhan
5. Adelia Merlina
Kelompok 2 :
1. Ema Ayu Ningsih
2. Yoren Febiola
3. Rafli Firmansyah
4. Romadhona Bunga Kesuma
5. Dian Astuti
Kelompok 3 :
1. Rafifah Azizah
2. Dani Saputra
3. Daniel Saputra Siallagan
4. Erina Ade Retnosari
5. Nita Mulyani
Kelompok 4 :
1. Lily Fitriani
2. M. Ibnu Saputra
3. Rizki Yuda Pratama
4. Dwy Citra Meylani
5. Salwa Azahra
Kelompok 5 :
1. M. Rangga Dicky Pangestu
2. Amin Soimah
3. Serly Febriansyah
4. Deswita Saraswati
5. Rifdah Hapsari Balqis
Kelompok 6 :
1. Galih
2. Ferdi Yansyah
3. Nofita Sari
4. Siti Fajulina A.K.
5. Erlan Al Rasya
Kelompok 7 :
1. Rizky Dwi Atmanti
2. Siti Nur Almira
3. M. Candra Al Fikri
4. Fajar Destriani Putri
5. Rafel Saputra
Kelompok 8 :
1. Karina Indi Yunita
2. Ernawati
3. Anggun Fitriani
4. Nurita Desiliana
5. Tara Adila
JADWAL KEGIATAN

Nama Minggu Minggu Minggu Minggu


Kelompok Pertama Kedua Ketiga Keempat
Kelompok 1 1 2 3 4
Kelompok 2 2 3 4 5
Kelompok 3 3 4 5 6
Kelompok 4 4 5 6 7
Kelompok 5 5 6 7 8
Kelompok 6 6 7 8 1
Kelompok 7 7 8 1 2
Kelompok 8 8 1 2 3

Keterangan :
1. SMPN 1 Merbau Mataram
2. SMP Sumbangsih
3. SMPN 1 Way Sulan
4. SMPN 2 Waway Karya
5. SMP 17.2 Merbau Mataram
6. SMP Kautsar
7. MTS Mekar Sari
8. SDN 1 Merbau Mataram

RINCIAN ANGGARAN KEGIATAN

NO KEBUTUHAN NOMINAL
.
1 Aqua Botol 10 biji x Rp.10.000 Rp. 100.000,-
2 Konsumsi 40 orang x Rp.10.000 Rp. 400.000,-
3
4
5 -
6
Total Rp. 500.000,-
PRADANA PUTRA, KERANI PUTRI,

Galih Ernawati

PEMBINA PRAMUKA, Ka.GUDEP,

Drs. Ansori Irawan Timbul Santoso, S.Pd.


NIP.196406141994121002

Mengetahui :
Kepala SMAN 1 Merbau Mataram,

YENI NOVIYANI, S.Pd.


NIP.197811102007012005

Anda mungkin juga menyukai