Anda di halaman 1dari 9

Pasal 10 Permendikbud 137

Kognitif sebagaimana dimaksud pada ayat (1) meliputi: a. belajar dan pemecahan masalah,
mencakup kemampuan memecahkan masalah sederhana dalam kehidupan sehari-hari dengan
cara fleksibel dan diterima sosial serta menerapkan pengetahuan atau pengalaman dalam
konteks yang baru; b. berfikir logis, mencakup berbagai perbedaan, klasifikasi, pola,
berinisiatif, berencana, dan mengenal sebab-akibat; dan c. berfikir simbolik, mencakup
kemampuan mengenal, menyebutkan, dan menggunakan konsep bilangan, mengenal huruf,
serta mampu merepresentasikan berbagai benda dan imajinasinya dalam bentuk gambar.

A. Kisi-kisi Instrumen Karakteristik perkembangan kognitif anak usia 2 – 4 tahun


1. Karakteristik perkembangan kognitif anak usia 2 – 4 tahun
 Dapat menunjuk dan menyebut gambar sederhana dan juga mudah diingat.
 Anak-anak dengan perkembangan kognitif tertarik mendengar seperti dongeng
atau cerita (Baca: Teori Belajar Kognitif)
 Dapat mengenal anggota tubuh.
 Dapat mengenal dan mengelompokan warna. (baca juga: Cara Mengatasi Anak
Pemarah)
 Dapat sudah mengerti konsep seperti besar dan kecil, luas dan sempit dan lainnya.
 Dapat mengenal fungsi benda dengan benar. Hal ini artinya dapat
mengelompokkan benda berdasarkan bentuk,warna,ukuran dan fungsi secara
sederhana. (baca juga: Fakta Kepribadian Anak Bungsu)
 Ikut dalam kegiatan membaca dengan mengisi kata-kata atau kalimat yang
kosong.
 Dapat menunjukkan dan menyebutkan anggota tubuhnya.
 Dapat mencocokkan hingga sebelas warna. (baca juga: Teori Psikologi
Perkembangan)
B. Butir-butir Pertanyaan Instrumen Observasi Karakteristik perkembangan kognitif
anak usia 2 – 4 tahun

Nama Sekolah : TK PELANGI BHAYANGKARA

Nama Anak : NABIL AFAYAT

Usia Anak : 4 tahun

Tanggal Observasi : 23 Mei 2022


HASIL
NO PERTANYAAN
BB MB BSH BSB
Mengingat tempat mainan V
1.
diletakkan
Memperlihatkan V
2. ketertarikan dan ingin tahu
pada sekitarnya dengan
membongkar sesuatu,
mengamati kotak dan
bertanya mengapa.
Melihat dan menyentuh V
3. benda yang ditunjukkan
oleh orang lain.
Konsentrasi dalam V
4. mengerjakan sesuatu tanpa
bantuan orangtua.
Mengeksplorasi sebab dan V
5. akibat.
Menyebutkan kembali V
6. benda-benda yang
dikenalnya.
7. Mengelompokkan benda- V
benda dengan kategori
tertentu.
8. Menyebutkan berbagai V
macam kegunaan dari benda
9. Menyebutkan bilangan 1-10 V
10. Menjelaskan model atau V
karya yang dibuatnya.
Keterangan :
Berikan tanda cek (V) pada kolom sesuai dengan kriteria yang dicapai anak untuk masing-
masing kemampuan.

USIA 2-3 Tahun

PERTANYAAN BB MB BSH BSB

Mengingat tempat Anak belum dapat Anak sudah Anak sudah Anak sudah
mainan diletakkan. mengembalikan mengingat mengingat dan mampu
mainannya ke sedikit demi mampu mengembalikan
tempat semula. sedikit dimana mengembalikan mainannya ke
tempat mainannya ke tempat semula
mainannya tempat semula. dan sudah mampu
semula, tetapi membereskan
masih sering ruang bermainnya
salah tanpa
meletakkan. diperintahkan.

Memperlihatkan Anak belum Anak mulai Setiap kali Anak sudah


ketertarikan dan mampu tertarik dengan melihat hal baru, menunjukkan
ingin tahu pada menunjukkan hal sekitarnya, anak sudah keaktifaanya
sekitarnya sikap sesekali mulai aktif dalam hal
ketertarikann bertanya dan

Dengan ya terhadap berusaha Mengajukan bahkan sudah


membongkar sesuatu. mendekati pertanyaan. mulai mencari
sesuatu, barang yang tahu sendiri
mengamati ingin dia ketahui. dengan berusaha
kotak dan mendekati benda
bertanya yang ingin
mengapa. diketahui.
Melihat dan Jika ditunjukkan Sesekali anak Anak akan Anak selalu
menyentuh sebuah benda anak menunjukkan melihat dengan berusaha
benda yang kurang antusias ekspresi seksama,
ditunjukkan terhadap benda penasaran ketika menyentuh dan meraih benda yang
oleh orang lain. tersebut. ditunjukkan meraih benda- ditunjukkan
benda oleh benda dihadapannya.
orang tuanya. Yang
ditunjukkan
dihadapannya.

Konsentrasi Anak masih selalu Mulai dapat fokus Anak mampu Anak mampu
dalam dibantu oleh mengerjakan mengerjakn sesuatu
mengerjakan orangtua dalam mengerjakan sesuatu dengan dengan sendirinya
sesuatu tanpa mengerjakan hal sesuatu tetapi sendirinya tanpa dan tanpa orang lain
bantuan orang apapun. masih harus bantuan orang bahkan ia mampu
tua. dibantu orang tua. lain. mengajarkan
temannya dan
berusaha seolah-
olah mengajarkan
orangtuanya.

Mengeksplora Anak belum bisa Anak sudah mulai Anak mampu Anak sudah mampu
si sebab dan memahami memahami untuk memahami memahami
akibat. penyebab terjadinya penyebab penyebab penyebab terjadinya
sesuatu. terjadinya sesuatu terjadinya sesuatu. sesuatu dan
dengan diingatkan sudah mampu
oleh orang tuanya. memprediksi hal
yang akan terjadi.
Menyebutkan Anak belum bisa Anak sudah mulai Anak sudah Anak sudah mampu
kembali benda- mengenali benda- mengenali mampu menyebutkan
benda yang benda yang ada beberapa benda menyebutkan benda-benda yang
dikenalnya. disekitarnya. disekitarnya. dengan baik dikenalinya Beserta
benda-benda yang fungsi-fungsi dari
dikenalinya. benda tersebut.
Mengelompo Anak belum mampu Anak sudah Anak sudah Anak mampu
kkan benda- memahami konsep menunjukkan mampu mengelompokkan
benda dengan pengelompokkan sedikit mengelompo kkan benda- benda
kategori benda. peningkatan dalam benda-benda dengan kategori
tertentu. Masih menganggap perkembanga dengan kategori tertentu dengan
semua benda sama. nnya. Seperti sesuai harapan jenis yang lebih
mulai perkembangan banyak dan
mengumpulkan dengan sendirinya kompleks secara
benda- benda yang tanpa bantuan terstruktur dan
berserakan di siapapun tepat.
dekatnya tetapi
anak
belum memahami
untuk
mengumpulk
an sesuai jenis
benda tersbut.

Menyebutkan Anak belum Anak mulai Anak mampu Anak mampu


berbagai macam mengetahui mampu menyebutkan menyebutkan
kegunaan dari kegunaan dari menyebutkan berbagai macam semua macam
benda. benda- benda di berbagai macam kegunaan benda kegunaan benda
sekitarnya. kegunaan benda tetapi tidak secara dengan baik dan
tetapi masih keseluruhan. percaya diri.
dengan bantuan
guru.
Menyebutkan Anak belum Anak mulai Anak sudah Anak sudah bisa
bilangan 1-10. mengerti akan paham mampu menyebutkan
bilangan 1-10 menyebutkan menyebutkan bilangan 1-20.
bilangan 1-10 bilangan 1-10
namun masih secara berurutan.
terbata-bata dan
sering salah.
Menjelaskan Anak belum bisa Anak bisa Anak sudah Anak sudah bisa
model atau menjelaskan apa menjelaskan pandai
karya yang jenis/model atau jenis/model dan menjelaskan Menjelaskan model
dibuatnya. nama hasil karya hasil jenis/model atau atau
yang dibuatnya. karya yang karya Karyanya sendiri
dibuatnya Yang dibuatnya serta
setelah dijelaskan sendiri. Mampu
kembali gurunya. menjelaskan
dengan benar
jenis/model
Untuk hasil karya
temannya.

C. Kisi-kisi Instrumen Metode, Media dan Teknik Pembelajaran


1. Metode Pembelajaran di PAUD antara lain, sebagai berikut :
 Metode Bercerita
Adapun kisi-kisi dari metode bercerita yaitu guru dapat merencanakan isi cerita
dengan baik.
 Metode Bermain
Adapun kisi-kisi dari metode bermain yaitu guru membuat anak mampu untuk
mengungkapkan imajinasinya.
 Metode Tanya Jawab
Adapun kisi-kisi dari metode Tanya jawab yaitu guru mampu merencanakan kegiatan
Tanya jawab dengan baik.
2. Media Pembelajaran di PAUD antara lain, sebagai berikut :
 Media Benda Sebenarnya
Adapun kisi-kisi dari media benda sebenarnya yaitu guru mampu menggunakan
secara tepat dan memanfaatkan benda-benda tersebut agar sebuah indera anak
terstimulasi dengan baik.
 Media Barang Bekas
Adapun kisi-kisi dari media barang bekas yaitu guru mampu menggunakan barang
bekas menjadi media pembelajaran berupa kreasi yang baru untuk membantu proses
pembelajaran.
 Media Model
Adapun kisi-kisi dari media model yaitu guru mampu menggunakan model tiruan
seperti miniatur motor-motoran dan lain-lain untuk memberikan gambaran alat
angkutan kepada anak.
3. Teknik Pembelajaran yang ada di PAUD antara lain, sebagai berikut :
 Teknik Ceramah
Adapun kisi-kisi dari teknik ceramah yaitu guru mampu memahami bahan pelajaran
baik dari segi sequence dan scope (urutan dan luasnya isi), sehingga guru mampu
menyusun bahan pelajaran yang dapat menarik minat para peserta didik.
 Teknik Demonstrasi
Adapun kisi-kisi teknik demonstrasi yaitu guru mampu menjelaskan proses
berlangsungnya pertunjukan, dengan bahasa dan suara yang dapat di tangkap oleh
peserta didik.
 Teknik Penyajian Tanya-Jawab
Adapun kisi-kisi teknik penyajian Tanya-jawab yaitu guru mampu membuat para
peserta didik agar dapat mengerti dan mengingat-ingat tentang fakta yang dipelajari,
didengar ataupun dibaca sehingga para peserta didik nantinya akan memiliki
pengertian mendalam tentang fakta.

D. Butir-butir Pertanyaan Instrumen Observasi Metode, Media dan Teknik Pembelajaran

INSTRUMET METODE, MEDIA DAN TEKNIK YANG ADA DI PAUD

NO PERTANYAAN JAWABAN
YA TIDAK
1. Guru mampu merencanakan cerita dengan baik V
2. Guru mampu membuat anak mengembangkan V
imajinasinya
3. Guru mampu merencanakan kegiatan Tanya jawab V
dengan baik
4. Guru mampu menggunakan secara tepat dan V
memanfaatkan benda-benda tersebut agar sebuah
indera anak terstimulasi dengan baik.
5. Guru mampu menggunakan barang bekas menjadi V
media pembelajaran berupa kreasi yang baru untuk
membantu proses pembelajaran.
6. Guru mampu menggunakan model tiruan, seperti V
miniatur motor-motoran dan lain-lain untuk
memberikan gambaran alat angkutan umum kepada
anak.
7. Guru mampu menyusun bahan pelajaran yang V
dapat menarik minat para peserta didik.
8. Guru mampu menjelaskan proses berlangsungnya V
pertunjukan, dengan bahasa dan suara yang dapat
di tangkap oleh peserta didik.
9. Guru mampu membuat para peserta didik agar V
dapat mengerti dan mengingat-ingat tentang fakta
yang dipelajari, didengar ataupun dibaca sehingga
para peserta didik nantinya akan memiliki
pengertian yang mendalam tentang fakta.

Kesimpulan

Nabil Afayat usia 4 tahun dari TK PELANGI. Saat melakukan penilaian dalam karakteristik
perkembangan kognitif Nabil, diketahui bahwa Nabil berkembang sangat baik dalam
berkonsentrasi mengerjakan sesuatu tanpa bantuan, dan sudah mampu menyebutkan angka 1
sampai 10 bahkan dapat melanjutkan menyebutkan angka 10 sampai 20. Nabil sudah dapat
mengingat di mana meletakkan tempat mainannya, dapat melihat dan menyentuh benda yang
ditunjukkan oleh orang lain. Nabil mulai bisa jika menyebutkan kembali benda-benda yang
dikenalnya, mulai bisa menyebutkan berbagai macam kegunaan dari benda meski masih
malu-malu dalam menyebutkan. Namun Nabil belum bisa memperlihatkan ketertarikan dan
ingin tahu pada sekitarnya dan masih bersikap tidak peduli. Nabil juga belum dapat
mengeksplorasikan sebab dan akibat. Nabil anaknya sedikit pendiam dan terlihat sedikit tidak
peduli, tetapi jika guru memberikan pembelajaran seperti tentang menulis, membaca, Nabil
dapat mengerjakannya dengan sangat berkonsentrasi.
NABIL AFAYAT

Anda mungkin juga menyukai