Anda di halaman 1dari 18

Ummu Aiman Fikriani, S.

Psi
Materi ini diambil dari berbagai sumber seperti buku, artikel, media sosial
ataupun website. Aku bukan seorang Guru PAUD ataupun praktisi
pendidikan AUD, hanya seorang ibu anak satu yang tertarik dengan
dunia pendidikan anak-anak dan suka bebikinan mainan untuk balitaku.
Materi ini disusun untuk mempermudah sharing session terkait hal-hal
yang berkaitan dengan kegiatan pra calistung sehingga siapa saja boleh
memberikan informasi tambahan 🤗

02
MEMBANGUN KETERAMPILAN LITERASI
Melalui pengenalan bunyi, intonasi,
kemampuan mendengar, berbicara,
membaca dan menulis

MEMBANTU ANAK MENAMBAH KOSA KATA


Kosa kata anak akan semakin kaya
tergantung buku apa yang ia baca

Read Aloud adalah metode PEMBENTUKAN KARAKTER DAN


mengajarkan membaca yang paling KEBIASAAN BAIK
efektif untuk anak-anak karena Membacakan buku yang sama secara
dengan metode ini kita bisa berulang dapat membentuk perilaku
mengkondisikan otak anak untuk anak. Pilih buku-buku yang sejalan
mengasosiasikan membaca sebagai dengan value keluarga
suatu kegiatan yang menyenangkan.

MEMBANGUN CINTA SEGITIGA ANTARA


ORANGTUA, ANAK DAN BUKU
Aktivitas membaca yang menyenangkan
akan terekam dalam memori anak
sehingga ia akan mengorelasikan
kegiatan membaca buku dengan cinta
kasih orangtuanya
"Great readers make great writers, and great
writers make great communicators, and great
communicators make great persuaders. And you
know what great persuaders make? They make
good societies. And that's what this world needs"
Luke Bakic
INDEPENDENT READER STAGE
Anak membaca mandiri dan
sangat menikmati membaca
buku sendiri

TAKE-OFF READER STAGE


Anak dapat mengenali banyak
tulisan, bukan sekedar membaca
gambar. Anak mulai mengenal
beberapa fonik ataupun huruf abjad

BRIDGING READING STAGE


Anak mulai mengetahui ada
hubungan antara gambar
dan kata tertentu

SELF-CONCEPT STAGE
Anak mulai senang berpura-pura
membaca buku. terkadang, ia
membaca asal ataupun
mengembangkan cerita sendiri

MAGICAL STAGE
Anak mulai tertarik pada buku,
memegang, memperhatikan,
dan mulai membolak balik buku
NO. PERTANYAAN YA TIDAK
Kemampuan Diskriminasi Visual
1 Apakah anak dapat membedakan panjang dan pendek ataupun tinggi
dan rendah dari suatu benda?

Kemampuan Mendengar
2 Apakah anak dapat membedakan berbagai bunyi dan tahu nama
kosakata dari benda

Kemampuan Menyimak
3 apakah anak dapat memperhatikan dengan seksama saat dibacakan
buku cerita?

Kemampuan Sadar Huruf Cetak


4 Apakah anak mengenali tulisan yang memiliki makna yang ia temui di
lingkungan sekitar mereka?

Kemampuan KOmunikasi
5 Apakah anak sudah dapat diajak komunikasi dan bercakap-
cakap dua arah?

JIka semua jawaban "ya". anak sudah dapat diajarkan membaca. jika
jawabbannya "tidak" maka fokus pada kegiatan pre-reading lebih dulu
NO. USIA
ANAK KEGIATAN TUJUAN
Anak berlatih mengenali pengucapan bunyi suara/kesadaran fonemik
1 2 th+ Berpuisi Mengembangkan aspek sosial emosional anak
mengenalkan konsep baru dan topik tertentu
Anak berlatih mengenali pengucapan bunyi suara/kesadaran fonemik
2 Bernyanyi Memperkaya kosakata serta mengenalkan konsep baru dan topik tertentu
Mengenalkan cara mengekspresikan ide dan perasaan

Mengembangkan fondasi keterampilan literasi yang baik


3 Storytelling Melatih kemampuan berpikir dan menyimak
Mengembangkan kemampuan berpikir dan pemahaman

Matching, Mengembangkan proses kognitif, mental berpikir dan memperkuat daya ingat
4 Sorting & Mengembangkan konsentrasi dan perhatian terhadap detail
Mengembangkan diskriminasi visual sebbagai fondasi calistung
patterning
Mengembangkan bahasa dan kemampuan berpikir fleksibel
5 klasifikasi Mengembangkan konsentrasi dan perhatian terhadap objek yang ditemui

Mengembangkan proses kognitif, mental berpikir dan memperkuat daya ingat


6 2,5 th+
Three-Period
Lesson
Memperkaya kosakata
Mengembangkan konsentrasi dan perhatian terhadap objek yang ditemui
EYE-HAND HOLDING A ORIENTATION
SMALL MUSCLE BASIC STROKES LETTER TO PRINTED
DEVELOPMENT COORDINATION PERCEPTION WRITING TOOL LANGUAGE
Hasil x-ray pada anak usia 3 tahun
dan 7 tahun.

3th

7th
sc : https://radiopaedia.org/
NO. PERTANYAAN YA TIDAK

1 Kemampuan KOnsentrasi
Apakah anak bisa berkonsentrasi dalam rentang sesuai umurnya?

Kemampuan Koordinasi mata & tangan


2 Apakah anak sudah memiliki koordinasi mata dan tangan yang baik?

Kemampuan Memegang Pencil


3 apakah anak dapat memegang pensil dengan benar?

Kemampuan Motorik
4 Apakah anak adpat duduk dengan posisi yang tepat di kursi?

Kemampuan Fisik
5 Apakah tubuh anak terlihat nyaman dan rileks saat melakukan
kegiatan?

JIka semua jawaban "ya". anak sudah dapat diajarkan teknis menulis. jika
jawabannya "tidak" maka fokus pada kegiatan pre-writing lebih dulu
Memindahkan Memindahkan Duduk dengan Kegiatan bebas
Meronce
dengan pipet dengan tweezers postur yang yang nyaman
benar
sc : www.cambscommunityservices.nhs.uk
sc : www.griffinot.com
Memainkan Melihat pohon
tutup panci

Memperhatikan Melempar bola


arah angin

Melihat Memetik
bayangan daun

Berjalan sambil Menyusun


memperhatikan benda disekitar
arah

Mecari pasangan Mecari pasangan


kaos kaki kaos kaki

Mencuci piring Memisahkan/men


gelompokkan
benda-benda
Meminta anak menghapal Read aloud secara rutin

Memberitahukan huruf-huruf Membaca tanpa mengeja

Langsung meminta anak menulis Menguatkan pondasinya lebih dulu

Mengerjakan worksheet terus menerus Belajar dari benda nyata

Memberikan instruksi/mendikte Biarkan anak mengerjakannya sendiri


14
Islamic Montessori reading & writing oleh Zahra Zahira
MOntessori : Keajaiban membaca Tanpa Mengeja oleh Vidya Dwina Paramita
Cara Ajaib Menutrisi Otak Anak oleh dr. Putri Kesuma
Montessori Play and Learn oleh Lesley Britton
Permendikbud tentang standar Pendidikan Nasional Anak Usia Dini
www.griffinot.com
www.cambscommunityservices.nhs.uk
www.kemendikbud.go.id

02

Anda mungkin juga menyukai