Anda di halaman 1dari 3

BUKU JAWABAN TUGAS MATA KULIAH

TUGAS 1

Nama Mahasiswa : Theo Semuel Simon Lewier

Nomor Induk Mahasiswa/ NIM : 043193322

Kode/Nama Mata Kuliah : ADPU4332/Hukum Administrasi Negara

Kode/Nama UPBJJ : 86 / Ambon

Masa Ujian : 2021/22.1 (2021.2)

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UNIVERSITAS TERBUKA
a. Berdasarkan pernyataan di atas, berikan pendapat anda apa saja yang masuk
dalam bidang yuridis dalam lingkup wilayah hukum administrasi negara!

Jawaban: Yang termasuk dalam bidang yuridis lingkup wilayah hukum administrasi
negara adalah semua kegiatan negara seperti pengaturan prosedur, tata cara,
penatausahaan, proses pencatatan, dan segala tindakan administrasi lainnya yang
dimana mempunyai maksud menunaikan dan melaksanakan kebijaksanaan negara.

b. Perjanjian teritorial yaitu perjanjian internasional yang menghasilkan aturan


tentang batas wilayah dan merupakan bentuk sumber hukum formil yang
dipraktikkan oleh suatu negara, berikan gambaran saudara tentang bentuk
sumber hukum administrasi negara tersebut!

Jawaban: Pada umumnya hanya negara-negara yang memenuhi syarat


ketatanegaraan menurut hukum internasional dan organisasi-organisasi
internasional yang dapat menjadi kesepakatan perjanjian nasional antara dua
negara atau lebih. Namun, sebagai negara merdeka yang berdaulat Indonesia telah
aktif berperan dalam pergaulan hubungan internasional dan mengadakan
perjanjian-perjanjian Internasional dengan negara-negara lain, baik yang bersifat
bilateral maupun multilateral. Adapun tiga hal yang menyebabkan pemerintah
daerah melakukan perjanjian internasional antar negara baik secara filosofis yaitu
kedua undang-undang berkehendak untuk berpemerintahan berdasarkan prinsip
demokrasi, pemerataan dan keadilan. Selain itu secara sosiologis kedua undang-
undang mengadopsi kebutuhan akan peran serta masyarakat dalam kehidupan
pemerintahan, keanekaragaman daerah, tantang global dan perkembangan
keadaan dalam dan luar negeri. Sedangkan secara politis, kedua undang-undang
merupakan instrumen pemerintah untuk melakukan desentralisasi kewenangan.

1. a. Pada kasus diatas tentukan pola apa yang digunakan oleh kepala daerah X dan
berikan kesimpulan saudara tentang pola operasi yang dilakukan kepala daerah
tersebut dalam menangani banjir.

Jawaban: Termasuk jenis pola operasi langsung karena berdasarkan pengertian


dimana suatu kebijakan ditetapkan maka pemerintah langsung turut aktif dalam
melakukan kegiatan tersebut.
b. Berdasarkan atas asas perundangan, berikan analasis anda mengapa kebijakan
harus memiliki tujuan!

Jawaban: Dikarenakan ketika membentuk sebuah kebijakan publik, pemerintah


tentu membutuhkan banyak pihak yang adil di dalamnya. Sebab, suatu kebijakan
publik akan semakin berkualitas apabila semakin banyak pihak individu, kelompok
atau komunitas yang turut menyumbangkan peran di dalamnya.

2. a. Tentukan hak yang akan diterima Reza sebagai CPNS dan setelah menjadi PNS
berdasarkan Peraturan yang berlaku!

Jawaban: Sebelum diangkat menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS), Calon Pegawai
Negeri Sipil (CPNS) harus menjalani masa percobaan minimal 1 (satu) tahun dan
paling lama 2 (dua) tahun sejak diangkat menjadi CPNS. Setelah melewati masa
percobaan sesuai dengan ketentuan Pasal 16 ayat (4) Undang-undang Nomor 8
Tahun 1974 sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 43
Tahun 1999 dan Pasal 14 ayat (1) Peraturan Pemerintah Nomor 98 tahun 2000
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2002.
Masa percobaan tersebut dihitung sejak tanggal yang bersangkutan diangkat
sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS). Maka Reza dinyatakan lolos dan
diangkat menjadi CPNS karena sudah melalui tahap percobaan selama satu tahun
pada tahun 2015 dan menerima surat keputusan pada tanggal 1 Februari 2016.

Anda mungkin juga menyukai