Anda di halaman 1dari 1

MENURUNKAN RISIKO PASIEN JATUH

No. Dokumen : SOP/A/I/01/2022

No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 15 Januari 2022

Halaman : 1/2

UOBF PUSKESMAS dr. M. DARWIS WIJAYA


KEDAWUNG WETAN NIP. 197001311999031001

1. Pengertian Pasien jatuh adalah peristiwa jatuhnya pasien dari tempat tidur ke
lantai, atau ketempat lainnya yang lebih rendah pada saat istirahat
maupun pada saat pasien terbangun yang disebabkan oleh berbagai
kondisi penyakit stroke, epilepsy, kejang, penyakit khronis lainnya atau
karena terlalu banvak aktivitas atau akibat kelalaiaan perawat.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah menurunkan risiko pasien
jatuh
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UOBF Puskesmas Kedawung Wetan Nomor:
440/ /424.072.31/2022 tentang Menurunkan Risiko Pasien Jatuh
4. Referensi

5. Alat dan Bahan -

6. Prosedur 1. Lakukan penilaian risiko jatuh secara visual, apakah pasien


memakai brankard, kursi roda, tongkat, berjalan dipandu dan
berjalan sempoyongan (tidak seimbang) ataupun berpegangan
2. Apabila pasien terdapat tanda seperti pada No 1 diatas, pasang
tanda identitas risiko jatuh dengan pita kuning pada lengan pasien.
3. Komunikasikan faktor risiko pasien jatuh pada pasien, keluarga dan
ingatkan untuk konfirmasi petugas bila memerlukan bantuan petugas.

7. Bagan Alir

8. Unit Terkait Seluruh poli/UGD

9. Dokumen Terkait …………………………………………………………………………………


………………………………………………………………………
10. Rekam historis No Yang Isi perubahan Tanggal
perubahan diubah diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai