Anda di halaman 1dari 2

ANAMNESA PASIEN

No. Dokumen :
SOP No. Revisi : 00
Tanggal Terbit:
Halaman : 1/2

PUSKESMAS drg.Indriati
TALANG RATU NIP 196109081989122001

Pengertian Anamnesa adalah Serangkaian kegiatan wawancara yang dilakukan


terhadap pasien untuk mengumpulkan data dari pasien tersebut, baik
keluhan yang dirasakan hingga menyebabkan pasien berobat atau
perjalanan dari penyakit yang sekarang diderita
Tujuan Sebagai pedoman untuk memperoleh informasi yang akurat untuk
mengarahkan diagnosa penyakit
Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Talang ratu No. 440/003/UKP/ /2017
Tentang Pelayanan Klinis di Puskesmas Talang ratu
Referensi
Alat dan Bahan Rekam Medis Pasien
Buku Register Pasien
Langkah-langkah 1. Beri salam kepada pasien dengan ramah
2. Cocokkan identitas pasien dengan identitas dalam rekam
medik
3. Tanyakan keluhan utama
4. Tanyakan riwayat penyakit sekarang
5. Tanyakan hal lain sesuai dengan keluhannya
6. Mencatat hasil anamnesa dalam Rekam Medis pasien
Diagram Alir
Mulai

Selesai
Beri salam kepada
pasien dengan
ramah Mencatat hasil
anamnesa di RM
pasien
Cocokkan identitas
pasien dengan
identitas dalam Kartu Tanyakan hal lain
Status Pasien sesuai keluhannya

Tanyakan riwayat penyakit


Tanyakan
sekarang
keluhan utama
Hal-hal yang perlu
diperhatikan

Unit Terkait Unit Pendaftaran


Poli Gigi
Poli KIA
Poli KB
Unit Lansia
Unit Gilingan Mas
Dokumen Terkait RM Pasien
Buku Register harian
Rekaman Historis
Perubahan N Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
o

Anda mungkin juga menyukai