Anda di halaman 1dari 5

Tugas Perancangan Tata Letak Fasilitas

Nama : Hiskia Bastanta Silalahi


Nim : 180403147

Jenis jenis layout selain 4 layout yang sudah dijelaskan


1. Layout U
Pada layout berbentuk U, pintu masuk dan keluar material dan produk jadi pada posisi yang sama. Layout ini
merupakan variasi bentuk menyerupai huruf u atau setengah melingkar. Tujuannya adalah agar lebih fleksibel
dalam menambah atau mengurangi jumlah pekerja apabila terjadi perubahan jumlah permintaan produk. Hakekat
layout bantuk U adalah pintu masuk dan keluar bahan baku dan produk akhir berada pada posisi yang Sama.
Keuntungan terbesar dan terpenting dari tata letak seperti ini adalah fleksibelitas untuk menambah atau mengurangi
jumlah pekerja yang diperlukan bila harus menyesuaikan dengan perubahan jumlah produksi atau perubahan
permintaan. Hal ini dapat di capai dengan menambah atau mengurangi jumlah pekerja pada daerah sebelah dalam,
dari tempat kerja berbentuk U.
Contoh meja rapat berbentuk U

2. Layout garis dan fungsi


Layout garis dan fungsi adalah pengaturan tata letak dengan mengkombinasikan kedua tipe, yaitu layout proses
dan layout produk. Caranya adalah dengan menempatkan mesin-mesin ke dalam departemen-departemen
menurut tipe mesin yang sama, sedangkan pengaturan masing-masing departemen didasarkan urutan operasi
produk. Tujuannya adalah mengeliminir kelemahan dan layout proses dan layout produk. Penggabungan ini
dilakukan dengan cara menempatkan mesin – mesin dalam masing - masing departemen menurut type mesin yang
sama atau menurut prinsip pengaturan bardasarkan proses. Sedangkan pengaturan masing – masing departemen
didasarkan urutan operasi atau pengerjaan dari produk yang akan dibuat atau menurut prinsip pengaturan berdasarkan
produk. Penggabungan kedua type ini mencoba untuk mengeliminir segala kelemahan yang terdapat pada layout
proses maupunlayout produk.

3. Layout garis dan U


Pengaturan tata letak fasilitas produksi dengan cara penggabungan seperti ini, alokasi operasi diantara pekerja
sebagai respon terhadap variasi jumlah produksi dapat dicapai. Penggunaan layout ini cocok untuk operasi yang
bersifat rakitan seperti pabrik kendaraan bermotor, elektronik, karena lebih efisien dan fleksibel dalam
menghadapi perubahan permintaan. Untuk mengatasi angka pecahan dalam jumlah pekerja, seperti dalam contoh
layout garis, dapat ditempuh dengan menggabungkan beberapa lini bentuk U menjadi satu bentuk lini terpadu.
Dengan cara penggabungan seperti ini, alokasi operasi diantara pekerja sebagai respon terhadap variasi jumlah
produksi dapat di capai.

\
1. Kelebihan dan Kekurangan dari Masing-masing Jenis Tata Letak
1.1. Product Layout

1.2. Fix Position Layout


1.3. Process Layout

1.4. Group Technology Layout

1.5. Hybrid Layout

1.6. U Layout
1.7. Cellular Layout
NO KEUNTUNGAN NO KEKURANGAN
1 Mengurangi durasi dalam 1 Pelatihan untuk pekerja dan
menangani material dan waktu penjadwalan pekerja menjadi lebih
transit besar
2 Mengurangi waktu setup 2 Kelompok se-famili tidak memadai
3 Mengurangi durasi dalam pekerjaan 3 Antar sel dapat terjadi ketidak
inventory seimbangan
4 Penggunaan sumber daya manusia 4 Peningkatan investasi terhadap pekerja
yang lebih baik
5 Lebih mudah untuk mengontrol dan
untuk diotomatiskan

Anda mungkin juga menyukai