Anda di halaman 1dari 4

SMK NEGERI 5 MERANGIN

1. Asnaf, S.Pd
2. Dra. Ferlita Rachmi, M.Pd
3. Reni Kurniawati, S.Pd
4. Heni Septiana, S.TP
5. Denny Gustiyandra, S.TP
6. Ika Fitria, S.Pd
7. Feri Kurniawan, S.Pd
Rumusan langkah kerja (yang akan dilakukan)
terkait penyusunan/penyesuaian TP dan ATP, sesuai
fungsi dan peran Bapak/Ibu di sekolah saat ini.

Menganalisis Capaian Pembelajaran (CP)

Bidang Studi: Bahasa Inggris

Pada akhir Fase E, peserta didik menggunakan teks lisan, tulisan dan
visual dalam bahasa Inggris untuk berkomunikasi sesuai dengan
situasi, tujuan, dan pemirsa/pembacanya. Berbagai jenis teks seperti
narasi, deskripsi, prosedur, eksposisi, recount, report, dan teks otentik
menjadi rujukan utama dalam mempelajari bahasa Inggris di fase ini.

Peserta didik menggunakan bahasa Inggris untuk menyampaikan


keinginan/perasaan dan berdiskusi mengenai topik yang dekat dengan
keseharian mereka atau isu yang hangat sesuai usia peserta didik di
fase ini. Mereka membacateks tulisan untuk mempelajari
sesuatu/mendapatkan informasi. Keterampilan inferensi tersirat
ketika memahami informasi, dalam bahasa Inggris mulai berkembang.

Peserta didik memproduksi teks tulisan dan visual yang lebih


beragam, dengan kesadaran terhadap tujuan dan target pembaca.
Menganalisis Konten dan Kompetensi

KONTEN (kata kunci)


1. Teks lisan dalam bahasa inggris
2. Teks tulis dalam bahasa inggris
3. Teks visual dalam bahasa inggris

KOMPETENSI
1. Menggunakan
2. Memproduksi

Menganalisis Kalimat TP dan dari hasil Analisa CP

Rumusan Kalimat TP:


1. Peserta didik mampu menggunakan teks lisan dalam Bahasa inggris
2. Peserta didik mampu memproduksi teks lisan dalam Bahasa inggris
3. Peserta didik mampu menggunakan teks tulisan dalam Bahasa inggris
4. Peserta didik mampu memproduksi teks tulisan dalam Bahasa inggris
5. Peserta didik mampu menggunakan teks visual dalam Bahasa inggris
6. Peserta didik mampu memproduksi teks visual dalam Bahasa inggris
Rumusan langkah kerja (yang akan dilakukan) terkait
sosialisasi modul ini ke rekan sejawat di sekolah masing-
masing.

Menentukan apa saja yang akan dipelajari

Menentukan siapa saja pihak yang akan diajak


untuk berdiskusi
Menentukan hal apa saja yang akan dibahas

Menentukan Kapan waktu pelaksanaan

Siapa saja pihak yang


Apa saja yang akan Hal apa saja yang akan Kapan waktunya
akan diajak untuk
dipelajari dibahas pelaksanaannya
berdiskusi
Capaian Pembelajaran Pengawas - Menentukan tujuan 18 Juli-20 Juli
Kepala Sekolah pembelajaran dari
Tujuan Pembelajaran Rekan Sejawat ( Guru) capaian pembelajaran
- Menentukan alur
tujuan pembelajaran
Alur Tujuan
Pembelajaran

Anda mungkin juga menyukai