Anda di halaman 1dari 24

KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)

PENGGUNA ANGGARAN : HERIANTO, S. IP

PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN ANAMBAS

SKPD : DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN


PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA

NAMA PPK : HERIANTO, S. IP

NAMA KEGIATAN : UPAYA PENINGKATAN CAKUPAN IMD DAN PEMBERIAN


ASI EKSKLUSIF

TAHUN ANGGARAN 2017


Website: www.anambaskab.go.id, www.lpse.anambaskab.go.id
KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)

KEGIATAN : UPAYA PENINGKATAN CAKUPAN IMD DAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF

1. LATAR BELAKANG : Millenium Development Goals (MDGs) atau tujuan pembangunan milenium
adalah sebuah paradigma pembangunan global, dideklarasikan pada
Konferensi Tingkat Tinggi Milenium oleh 189 negara anggota Perserikatan
Bangsa-Bangsa (PBB) di New York pada bulan september 20000. Tujuan
MDGs yang keempat adalah menurunkan angka kematian bayi dan balita
menjadi 2/3 dalam kurun waktu 1990-2015. Penyebab utama kematian
bayi dan Balita adalah diare dan pneumonia dan lebih dari 50% kematian
Balita didasari oleh kurang gizi. Pemerian ASI secara eksklusif selama 6
bulan dan diteruskan sampai usia 2 tahun disamping pemberian makanan
pendamping ASI secara adekuat terbukti merupakan salah satu intervensi
efektif dalam menurunkan Angka Kematian Bayi (AKB). Sedangkan tujuan
MDGs yang kelima adalah peningkatan kesehatan ibu dengan target
menurunkan angka kematian ibu sebesar ¾ sampai tahun 2015. Menyusui
berakibat dengan penurunan resiko pendarahan saat perslinan, kanker
payudara, kanker ovarium dan kanker endometrosis. Selain itu pemberian
ASI Eksklusif dapat menjadi alat kontrasepsi yang baik dan dapat
menurunkan resiko kehamilan. Inisiasi menyusui dini (IMD) dan ASI
Eksklusif merupakan upaya terobosan dalam penurunan Angka Kematian
Bayi baru lahir dan membentuk generasi yang lebih berkualitas.serta
pemberian ASI Eksklusif.
Tindakan yang relatif murah dan mudah diterapkan untuk meningkatkan
kesehatan dan kelangsungan hidup bayi baru lahir. Salah satunya adalah
pemberian Air Susu Ibu (ASI) segera setelah lahir (IMD). Pemberian ASI
Eksklusif akan lebih berhasil apabila didahului dengan pelaksanaan Inisiasi
Menyusui Dini (IMD) yaitu bayi mulai menyusui sendiri segera setelah lahir.
Memberikan ASI Eksklusif yang didahului dengan Inisiasi Menyusui Dini
(IMD) mempunyai arti penting bagi ibu dan bayi diantaranya mengurangi
perdarahan, terjadinya anemia dan kemungkinan ibu menderita kanker
payudara dan indung telur setelah melahirkan, sebagai nutrisi ideal bayi,
meningkatkan daya tahan tubuh dan kecerdasan bayi, meningkatkan
jalinan kasih sayang, menjarangkan kehamilan. Edmond dkk (2006)
menyebutkan bahwa menunda inisiasi menyusui akan meningkatkan
kematian bayi. Penelitian kualitatif ASI eksklusif 6 bulan terhadap
kelompok ibu yang ASI eksklusif dan ASI tidak eksklusif menunjukkan
bahwa sebagian besar informan ASI eksklusif difasilitasi IMD oleh bidan
sedangkan sebagian besar informan ASI tidak eksklusif tidak difasilitasi
IMD.
Ironisnya berdasarkan Survey Demografi Kesehatan Indonesia (SDKI) tahun
2007, hanya 32% bayi dibawah usia 6 bulan mendapatkan ASI Ekslusif
sedangkan target nasional untuk cakupan ASI Eksklusif pada tahun 2010
adalah 80%. Rata-rata bayi Indonesia hanya disusui selama 2 bulan
pertama, ini terlihat dari penurunan prosentase menyusui dari SDKI 2003
yaitu sebanyak 64% menjadi 48% pada SDKI 2007.
1. Undang-Undang Nomor 4 Tahun 1979 tentang Kesejahteraan Anak
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1979 Nomor 32,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nmor 3143);
2. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1992 tentang Perkembangan
Kependudukan dan Pembangunan Keluarga Sejahtera (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 1992 Nomor 35, Tambahan
Lembaran NegaraNomor
3. Undang-Undang Republik Indonesia
7 Tahun 1996Nomor 3495);
tentang Pangan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 1996 Nomor 99, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3656);

4. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen


(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 42,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3821);

5. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 1999 tentang Hak Azasi Manusia

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 165,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3886);


6. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2002 Nomor 109,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4234);


7. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063);
8. Peraturan Pemerintah Nomor 69 Tahun 1999 tentang Label dan Iklan
Pangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 131,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3867);

9. Peraturan Pemerintah Nomor 33 Tahun 2012 tentang Pemberian Air


Susu Eksklusif (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012
Nomor 58);

2. MAKSUD a. Maksud
:
DAN TUJUAN Meningkatkan status kesehatan ibu dan bayi yang diharapkan dapat
mempengaruhi keberhasilan dalam pelaksaanaan program MDGs serta
terpeliharanya dan meningkatnya derajat kesehatan masyarakat khususnya
ibu dan bayi

b. Tujuan
1. Meningkatkan kesadaran dan pengetahuan ibu untuk merasa harus
memberikan ASI Eksklusif saat bayinya lahir.
2. Meningkatkan komunikasi, informasi dan mengedukasi tenaga

kesehatan dalam tindakan IMD dan perannya dalam mengkonseling

ibu yang baru melahirkan agar memberikan ASI Eksklusif.


3. Meningkatkan ketaatan dan kesadaran fasyankes untuk menerapkan
fasyankes yang pro ASI.
4. Menggerakkan masyarakat dal lintas sektor untuk aktif
mengkampanyekan ASI Eksklusif sebagai salah bentuk partisipasi
masyarakat.

3. TARGET/SASARAN : Sasaran Kegiatan Upaya Peningkatan Cakupan IMD dan Pemberian Asi
Eksklusif adalah bidan puskesmas, bidan desa, perawat kader posyandu
dan lintas sektor terkait.

4. NAMA ORGANISASI : Nama organisasi yang menyelenggarakan /melaksanakan Kegiatan Upaya

Peningkatan Cakupan IMD dan Pemberian Asi Eksklusif adalah :


- K/L/D/I : Pemerintah Kabupaten Kepulauan
Anambas
- SKPD : Dinas Kesehatan, Pengendalian
Penduduk dan Keluarga Berencana
- Alamat : Jalan Takari Nomor : 38 Tarempa 29791
- Pengguna : Herianto, S. IP
Anggaran
5. SUMBER DANA DAN : a. Sumber Dana :
PERKIRAAN BIAYA Dana APBD Kabupaten Kepulauan Anambas tahun 2018

b. Total perkiraan biaya yang diperlukan :


Rp 65,222,500
Enam Puluh Lima Juta Dua Ratus Dua Puluh Dua Ribu Lima Ratus
Rupiah

6. RUANG LINGKUP, : a. Ruang lingkup Kegiatan Upaya Peningkatan Cakupan IMD dan
LOKASI Pemberian Asi Eksklusif adalah bidan puskesmas, bidan desa, perawat,
PEKERJAAN, kader posyandu, dan lintas sektor lain yang terkait.
b. Lokasi Kegiatan Upaya Peningkatan Cakupan IMD dan Pemberian Asi

Eksklusif adalah di Kabupaten Kepulauan Anambas

7. WAKTU : Pelaksanaan Kegiatan Upaya Peningkatan Cakupan IMD dan Pemberian Asi
PELAKSANAAN Eksklusif adalah bulan Mei 2018.

no uraian jan feb mar apr mei juni juli ags sept okt nov des
1 Honorarium Panitia
2 Belanja Alat Tulis Kantor
3 Belanja Alat Perlengkapan
Belanja Banner (7
Puskesmas, 2 RS)

4 Belanja transportasi dan


akomodasi narasumber
5 Belanja transportasi dan
akomodasi peserta
6 Hononarium Narasumber
7 Belanja Cetak spanduk
8 Belanja Photocopy Kegiatan
9 Belanja Sewa Tempat
10 Belanja Makanan dan
Minuman Rapat Kegiatan di
Puskesmas dan RS
11 Belanja Makanan dan
Minuman Kegiatan
12 Belanja Snack Kegiatan
13 Belanja Perjalanan Dinas
Dalam Daerah
14 Belanja Perjalanan Dinas
Luar Daerah
8. TENAGA KERJA DAN/ ATAU : Narasumber untuk Kegiatan Sosialisasi Terhadap Pelaksanaan Asi
TENAGA AHLI
Eksklusif dari Dinas Kesehatan Kabupaten Kepulauan Riau
PERSEORANGAN

9. METODE : Adapun metode yang di gunakan dalam kegiatan ini yaitu Presentasi, Diskusi,
Tanya jawab .

10. SPESIFIKASI TEKNIS : Spesifikasi Teknis Kegiatan Sosialisasi Terhadap Pelaksanaan Asi Eksklusif
KEGIATAN meliputi :

a. Pelaksanaan kegiatan ini di lakulan di Kabupaten Kepulauan


Anambas
b. Narasumber berasal dari Dinas Kesehatan Kabupaten
Kepulauan Riau

c. Proses pelaksanaannya adalah :

1. Kegiatan Sosialisasi dalam bentuk presentasi yang akan


disampaikan oleh narasumber di harapkan dapat membuka
pola pikir peserta yang hadir
2. Pada akhir kegiatan di buat lah Rencana Tindak Lanjut /
Kesepakatan dari para untuk merancang komitmen terkait
dengan Rencana Program Kegiatan yang akan dilaksanakan.

Demikianlah dokumen ini dibuat untuk dapat dipergunakan dan menjadi acuan Kegiatan Sosialisasi Terhadap
Pelaksanaan Asi Eksklusif

Tarempa, November 2017


PENGGUNA ANGGARAN
DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN PENDUDUK
DAN KELUARGA BERENCANA
KABUPATEN KEPULAUAN ANAMBAS

HERIANTO, S. IP
NIP. 19630120 199103 1 002
RENCANA ANGGARAN BELANJA
KEGIATAN KOORDINASI DAN KEMITRAAN DUNIA USAHA YANG MEMANFAATKAN CSR UNTUK PROGRAM KESEHATAN

Kode Rekening Uraian Volume Satuan Harga Satuan Jumlah

5.2.1.01 Honorarium PNS


5.2.1.01.01 Honorarium Panitia Pelaksana Kegiatan
- Pembina 1 O/K Rp 525,000.00 Rp 525,000.00
- Penagnggungjawab 1 O/K Rp 490,000.00 Rp 490,000.00
- Ketua 1 O/K Rp 350,000.00 Rp 350,000.00
- Sekretaris 1 O/K Rp 245,000.00 Rp 245,000.00
- Anggota 3 O/K Rp 192,500.00 Rp 577,500.00

5.2.1.01.02 Honorarium Pejabat/Tim Pengadaan


- Honorarium Pejabat Pengadaan 1 O/K Rp 300,000.00 Rp 300,000.00

5.2.1.01.03 Honorarium Panitia /Pejabat Penerima/Pemeriksa Hasil Pekerjaan


- Honorarium Panitia /Pejabat Penerima/Pemeriksa Hasil Pekerjaan 1 O/K Rp 200,000.00 Rp 200,000.00

5.2.1.02 Honorarium Non PNS


5.2.1.02.01 Honorarium Staf Pendukung Administrasi
- Staf Administrasi Kegiatan 3 O/K Rp 175,000.00 Rp 525,000.00

5.2.2 Belanja Barang dan Jasa


5.2.2.01 Belanja Bahan Pakai Habis
5.2.2.01.01 Belanja Alat Tulis Kantor
- Belanja Alat Tulis Kantor 1 P Rp 1,000,000.00 Rp 1,000,000.00

5.2.2.02 Belanja Bahan/ Material


5.2.2.02.07 Belanja Bahan Pembelajaran
- Belanja Seminar Kit (50 Buah) 50 B Rp 150,000.00 Rp 7,500,000.00

5.2.2.02 Belanja Bahan/ Material


5.2.2.02.08 Belanja Alat Perlengkapan
- Alat Perlengkapan (1 Paket) 1 P Rp 5,000,000.00 Rp 5,000,000.00

5.2.2.03 Belanja Jasa Kantor


5.2.2.03.08 Belanja Transportasi dan Akomodasi
- Belanja Transportasi dan Akomodasi Narasumber (1 Ls) 1 Ls Rp 15,000,000.00 Rp 15,000,000.00

5.2.2.03.11 Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber


- Honorarium Narasumber 4 O/J/H Rp 600,000.00 Rp 2,400,000.00

5.2.2.06 Belanja Cetak dan Penggandaan


5.2.2.06.01 Belanja Cetak
- Pencetakan Spanduk (1 Buah) 1 B Rp 500,000.00 Rp 500,000.00

5.2.2.06 Belanja Cetak dan Penggandaan


5.2.2.06.02 Belanja Penggandaan
- Penggandaan 1 Ls Rp 1,000,000.00 Rp 1,000,000.00

5.2.2.07 Belanja Sewa Rumah/Gedung/Gudang/Parkir


5.2.2.07.03 Belanja Sewa Ruang Rapat/Pertemuan
- Sewa Ruang Pertemuan (1 Hari) 1 H Rp 2,500,000.00 Rp 2,500,000.00

5.2.2.11 Belanja Makanan dan Minuman


5.2.2.11.04 Belanja Makanan dan Minuman Kegiatan
- Makan dan Minuman Kegiatan Peserta ( 50 Orang x 1 Hari) 50 O/H Rp 30,000.00 Rp 1,500,000.00
- Snack Kegiatan (50 Orang x 1 Hari x 2 Kali) 100 O/H/K Rp 15,000.00 Rp 1,500,000.00

5.2.2.15 Belanja Perjalanan Dinas


5.2.2.15.01 Belanja Perjalanan Dinas Dalam Daerah
- Belanja Perjalanan Dinas Dalam Daerah 1 Ls Rp 7,422,500.00 Rp 7,422,500.00

5.2.2.15.02 Belanja Perjalanan Dinas Luar Daerah


- Belanja Perjalanan Dinas Luar Daerah 1 Ls Rp 15,000,000.00 Rp 15,000,000.00

TOTAL Rp 63,535,000.00
Terbilang : Enam Puluh Tiga Juta Lima Ratus Tiga Puluh Lima Ribu Rupiah

Mengetahui/ Menyetujui, Tarempa, 04 Oktober 2017


Pengguna Anggaran Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan,
Dan Keluarga Berencana Kabupaten Kepulauan Anambas,

HERIANTO, S. IP DIAN TAMALIA RUMOGA, SKM


Pembina Utama Muda / IV.c Penata Muda Tk. I / III.b
NIP. 19630120 199101 1 002 NIP. 19850706 201101 2 003
RENCANA ANGGARAN BELANJA
KEGIATAN KOORDINASI DAN KEMITRAAN DUNIA USAHA YANG MEMANFAATKAN CSR UNTUK PROGRAM KESEHATAN

No Kode Rekening Uraian Jumlah

1. 5.2.1.01.01 Honorarium Panitia Pelaksana Kegiatan Rp 2,187,500.00


2. 5.2.1.01.02 Honorarium Pejabat/Tim Pengadaan
- Honorarium Pejabat Pengadaan Rp 300,000.00
3. 5.2.1.01.03 Honorarium Panitia /Pejabat Penerima/Pemeriksa Hasil Pekerjaan
- Honorarium Panitia /Pejabat Penerima/Pemeriksa Hasil Pekerjaan Rp 200,000.00
4. 5.2.1.02.01 Honorarium Staf Pendukung Administrasi
- Staf Administrasi Kegiatan Rp 525,000.00
5. 5.2.2.01.01 Belanja Alat Tulis Kantor
- Belanja Alat Tulis Kantor Rp 1,000,000.00
6. 5.2.2.02.07 Belanja Bahan Pembelajaran
- Belanja Seminar Kit (50 Buah) Rp 7,500,000.00
7. 5.2.2.02.08 Belanja Alat Perlengkapan
- Alat Perlengkapan (1 Paket) Rp 5,000,000.00
8. 5.2.2.03.08 Belanja Transportasi dan Akomodasi
- Belanja Transportasi dan Akomodasi Narasumber (1 Ls) Rp 15,000,000.00
9. 5.2.2.03.11 Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber
- Honorarium Narasumber Rp 2,400,000.00
10. 5.2.2.06.01 Belanja Cetak
- Pencetakan Spanduk (1 Buah) Rp 500,000.00
11. 5.2.2.06.02 Belanja Penggandaan
- Penggandaan Rp 1,000,000.00
12. 5.2.2.07.03 Belanja Sewa Ruang Rapat/Pertemuan
- Sewa Ruang Pertemuan (1 Hari) Rp 2,500,000.00
13. 5.2.2.11.04 Belanja Makanan dan Minuman Kegiatan
- Makan dan Minuman Kegiatan Peserta ( 50 Orang x 1 Hari) Rp 1,500,000.00
- Snack Kegiatan (50 Orang x 1 Hari x 2 Kali) Rp 1,500,000.00
14. 5.2.2.15.01 Belanja Perjalanan Dinas Dalam Daerah
- Belanja Perjalanan Dinas Dalam Daerah Rp 7,422,500.00
15. 5.2.2.15.02 Belanja Perjalanan Dinas Luar Daerah
- Belanja Perjalanan Dinas Luar Daerah Rp 15,000,000.00

TOTAL Rp 63,535,000.00
Terbilang : Enam Puluh Tiga Juta Lima Ratus Tiga Puluh Lima Ribu Rupiah

Mengetahui/ Menyetujui, Tarempa, 04 Oktober 2017


Pengguna Anggaran Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan,
Dan Keluarga Berencana Kabupaten Kepulauan Anambas,

HERIANTO, S. IP DIAN TAMALIA RUMOGA, SKM


Pembina Utama Muda / IV.c Penata Muda Tk. I / III.b
NIP. 19630120 199101 1 002 NIP. 19850706 201101 2 003
RENCANA ANGGARAN BELANJA
KEGIATAN KOORDINASI DAN KEMITRAAN DUNIA USAHA YANG MEMANFAATKAN CSR UNTUK PROGRAM KESEHATAN

Kode Rekening Uraian Volume Satuan Harga Satuan Jumlah Total


5.2.1.01 Honorarium PNS
5.2.1.01.01 Honorarium Panitia Pelaksana Kegiatan
- Pembina 1 O/K Rp 525,000.00 Rp 525,000.00
- Penagnggungjawab 1 O/K Rp 490,000.00 Rp 490,000.00
- Ketua 1 O/K Rp 350,000.00 Rp 350,000.00
- Sekretaris 1 O/K Rp 245,000.00 Rp 245,000.00
- Anggota 3 O/K Rp 192,500.00 Rp 577,500.00

5.2.1.01.02 Honorarium Pejabat/Tim Pengadaan


- Honorarium Pejabat Pengadaan 1 O/K Rp 300,000.00 Rp 300,000.00

5.2.1.01.03 Honorarium Panitia /Pejabat Penerima/Pemeriksa Hasil Pekerjaan


- Honorarium Panitia /Pejabat Penerima/Pemeriksa Hasil Pekerjaan 1 O/K Rp 200,000.00 Rp 200,000.00

5.2.1.02 Honorarium Non PNS


5.2.1.02.01 Honorarium Staf Pendukung Administrasi
- Staf Administrasi Kegiatan 3 O/K Rp 175,000.00 Rp 525,000.00 Rp 525,000.00
5.2.2.02.07 Belanja Belanja Pembelajaran
- Seminar Kit (75 orang) 75 Orang Rp 200,000.00 Rp 100,000.00 Rp 7,500,000.00
5.2.2.06.01 Belanja Cetak dan Pengandaan
- Belanja Cetak Dokumen EHRA 1 Paket Rp 500,000.00 Rp 500,000.00 Rp 500,000.00
5.2.2.06.02 Belanja Pengandaan
- Belanja Penggandaan Kegiatan 1 Paket Rp 5,250,000.00 Rp 5,250,000.00 Rp 5,250,000.00
- Belanja Penggandaan Materi Kegiatan 1 Paket Rp 3,500,000.00 Rp 3,500,000.00 Rp 3,500,000.00
- Belanja Penggandaan Kuesioner, Lembar Pengamatan, dan Alat Bantu Visual 1 Ls Rp 14,000,000.00 Rp 14,000,000.00 Rp 14,000,000.00
Rp 22,750,000.00
5.2.2.11.02 Belanja Makanan dan Minuman Rapat
- Belanja Makanan dan Minuman Rapat Koordinasi EHRA 1 Ls Rp 1,000,000.00 Rp 1,000,000.00 Rp 1,000,000.00
5.2.2.15.01 Belanja Perjalanan Dinas Dalam Daerah
- Pemanggilan Kepala Puskesmas, Petugas Kesehatan Lingkungan dan Petugas
1 LS Rp 80,000,000.00
Pustu

PUSKESMAS TAREMPA Rp 1,900,000.00

1. Kepala Puskesmas Tarempa


a. Transportasi PP (Tarempa) Rp - Rp -
b. Uang Harian 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 250,000.00
2. Sanitarian Puskesmas Tarempa
a. Transportasi PP (Tarempa) Rp - Rp -
b. Uang Harian 1 hr x Rp 200,000.00 Rp 200,000.00
Rp 200,000.00
3. Perawat / Bidan Desa Kelurahan Tarempa
a. Transportasi PP (Tarempa) Rp - Rp -
b. Uang Harian 1 hr x Rp 200,000.00 Rp 200,000.00
Rp 200,000.00
4. Perawat / Bidan Desa Tarempa Timur
a. Transportasi PP (Tarempa) Rp - Rp -
b. Uang Harian 1 hr x Rp 200,000.00 Rp 200,000.00
Rp 200,000.00
5. Perawat / Bidan Desa Tarempa Selatan
a. Transportasi PP (Tarempa) Rp - Rp -
b. Uang Harian 1 hr x Rp 200,000.00 Rp 200,000.00
Rp 200,000.00
6. Perawat / Bidan Desa Sri Tanjung
a. Transportasi PP (Tarempa) Rp - Rp -
b. Uang Harian 1 hr x Rp 200,000.00 Rp 200,000.00
Rp 200,000.00
7. Perawat / Bidan Desa Tarempa Barat Daya
a. Transportasi PP (Tarempa - Dusun) Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 650,000.00

PUSKESMAS PALMATAK Rp 5,350,000.00

1. Kepala Puskesmas Palmatak


a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 250,000.00 Rp 500,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 850,000.00
2. Sanitarian Puskesmas Palmatak
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
3. Perawat / Bidan Desa Mubur
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
4. Perawat / Bidan Desa Tebang
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
5. Perawat / Bidan Desa Piabung
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
6. Perawat / Bidan Desa Piasan
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
7. Perawat / Bidan Desa Ladan
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
8. Perawat / Bidan Desa Payalaman
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
9. Perawat / Bidan Desa Candi
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
10. Perawat / Bidan Desa Putik
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
11. Perawat / Bidan Desa Langir
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
12. Perawat / Bidan Desa Bayat
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
13. Perawat / Bidan Desa Teluk Bayur
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
14. Perawat / Bidan Desa Matak
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
15. Perawat / Bidan Desa Batu Ampar
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
16. Perawat / Bidan Desa Payamaram
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
17. Perawat / Bidan Desa Belibak
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00

PUSKESMAS SIANTAN TIMUR Rp 6,050,000.00

1. Kepala Puskesmas Siantan Timur


a. Transportasi PP (Nyamuk-Tarempa) 2 x Rp 100,000.00 Rp 200,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 250,000.00 Rp 500,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 950,000.00
2. Sanitarian Puskesmas Siantan Timur
a. Transportasi PP (Nyamuk-Tarempa) 2 x Rp 100,000.00 Rp 200,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 850,000.00
3. Perawat / Bidan Desa Nyamuk
a. Transportasi PP (Nyamuk-Tarempa) 2 x Rp 100,000.00 Rp 200,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 850,000.00
4. Perawat / Bidan Desa Batu Belah
a. Transportasi PP (Nyamuk-Tarempa) 2 x Rp 100,000.00 Rp 200,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 850,000.00
5. Perawat / Bidan Desa Munjan
a. Transportasi PP (Nyamuk-Tarempa) 2 x Rp 100,000.00 Rp 200,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 850,000.00
6. Perawat / Bidan Desa Serat
a. Transportasi PP (Nyamuk-Tarempa) 2 x Rp 100,000.00 Rp 200,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 850,000.00
7. Perawat / Bidan Desa Air Putih
a. Transportasi PP (Nyamuk-Tarempa) 2 x Rp 100,000.00 Rp 200,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 850,000.00
8. Perawat / Bidan Desa Temburun
a. Transportasi PP (Nyamuk-Tarempa) 2 x Rp 100,000.00 Rp 200,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 850,000.00

PUSKESMAS SIANTAN SELATAN Rp 5,350,000.00

1. Kepala Puskesmas Palmatak


a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 250,000.00 Rp 500,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 850,000.00
2. Sanitarian Puskesmas Palmatak
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
3. Perawat / Bidan Desa Mubur
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
4. Perawat / Bidan Desa Tebang
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
5. Perawat / Bidan Desa Piabung
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
6. Perawat / Bidan Desa Piasan
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
7. Perawat / Bidan Desa Ladan
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
8. Perawat / Bidan Desa Payalaman
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00
9. Perawat / Bidan Desa Candi
a. Transportasi PP (Palmatak-Tarempa) 2 x Rp 50,000.00 Rp 100,000.00
b. Uang Harian 2 hr x Rp 200,000.00 Rp 400,000.00
c. Penginapan 1 hr x Rp 250,000.00 Rp 250,000.00
Rp 750,000.00

Rp -
1. Erin Afriani, SKM
a. Transportasi PP (Tarempa - Letung) Rp 150,000.00 Rp 150,000.00
b. Uang Harian 3 hr x Rp 150,000.00 Rp 450,000.00
Rp 600,000.00
2. Satrio Pratama, SKM
a. Transportasi PP (Tarempa - Letung) Rp 150,000.00 Rp 150,000.00
b. Uang Harian 3 hr x Rp 150,000.00 Rp 450,000.00
Rp 600,000.00
1. Erin Afriani, SKM
a. Transportasi PP (Tarempa - Letung) Rp 150,000.00 Rp 150,000.00
b. Uang Harian 3 hr x Rp 150,000.00 Rp 450,000.00
Rp 600,000.00
2. Satrio Pratama, SKM
a. Transportasi PP (Tarempa - Letung) Rp 150,000.00 Rp 150,000.00
b. Uang Harian 3 hr x Rp 150,000.00 Rp 450,000.00
Rp 600,000.00
Rp 450,000.00

- Monitoring dan Evaluasi Program Posbindu PTM ke Puskesmas Siantan Timur


( 23 Juni 2015)

1. Erin Afriani, SKM


a. Transportasi sewa speed PP (Tarempa - Nyamuk) Rp 400,000.00 Rp 400,000.00
b. Uang Harian 1 hr x Rp 150,000.00 Rp 150,000.00
Rp 550,000.00
2. Satrio Pratama, SKM
a. Transportasi PP (Tarempa - Nyamuk) - -
b. Uang Harian 1 hr x Rp 150,000.00 Rp 150,000.00
Rp 150,000.00
3. Iskandar, AMK
a. Transportasi PP (Tarempa - Nyamuk) - -
b. Uang Harian 1 hr x Rp 150,000.00 Rp 150,000.00
Rp 150,000.00
5.2.2.15.02 Belanja Perjalanan Dinas Luar Daerah

Konsultasi dan Koordinasi Program EHRA di Provinsi


13,419,800.00
1. Islam Malik, AMK
a. Transportasi PP 2 x Rp 507,500.00 Rp 1,015,000.00 @ Rp. 450.000 & @ Rp. 57.500
b. Uang Harian 4 hr x Rp 750,000.00 Rp 3,000,000.00
c. Penginapan 1 x Rp 190,000.00 Rp 190,000.00
2 x Rp 210,000.00 Rp 420,000.00
Rp 4,625,000.00
2. DIAN TAMALIA RUMOGA, SKM
a. Transportasi PP 2 x Rp 507,500.00 Rp 1,015,000.00 @ Rp. 450.000 & @ Rp. 57.500
b. Uang Harian 4 hr x Rp 500,000.00 Rp 2,000,000.00
c. Penginapan 1 x Rp 329,800.00 Rp 329,800.00
2 x Rp 415,000.00 Rp 830,000.00
Rp 4,174,800.00
3. RAIN DOLLAR SITINJAK, SKM
a. Transportasi PP 2 x Rp 450,000.00 Rp 900,000.00 @ Rp. 450.000 & @ Rp. 57.500
b. Uang Harian 5 hr x Rp 600,000.00 Rp 3,000,000.00
c. Penginapan 4 x Rp 180,000.00 Rp 720,000.00 30 % x @ Rp. 600.000,00
Rp 4,620,000.00
KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)

PENGGUNA ANGGARAN : HERIANTO, S. IP

PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN ANAMBAS

SKPD : DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN


PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA

NAMA PPK : HERIANTO, S. IP

NAMA KEGIATAN : KOORDINASI DAN KEMITRAAN DUNIA USAHA YANG


MEMANFAATKAN CSR UNTUK PROGRAM KESEHATAN

TAHUN ANGGARAN 2017


Website: www.anambaskab.go.id, www.lpse.anambaskab.go.id
KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)

KEGIATAN : KOORDINASI
DAN KEMITRAAN DUNIA USAHA YANG
MEMANFAATKAN CSR UNTUK PROGRAM KESEHATAN

1. LATAR BELAKANG : CSR (Program Corporate Social Reponsibility) adalah bentuk

pertanggungjawaban perusahaan terhadap lingkungan


sekitar, sederhananya bahwa setiap bentuk perusahaan
mempunyai tanggungjawab untuk mengembangkan
lingkungan sekitarnya melalui program-program social, yang
ditekankan adalah program pendidikan dan lingkungan.
CSR akan lebih berdampak positif bagi masyarakat; ini akan
sangat tergantung dari orientasi dan kapasitas lembaga dan
organisasi lain, terutama pemerintah.
Studi Bank Dunia (Howard Fox, 2002) menunjukkan, peran
pemerintah yang terkait dengan CSR meliputi pengembangan
kebijakan yang menyehatkan pasar, keikutsertaan sumber
daya, dukungan politik bagi pelaku CSR, menciptakan
insentif dan peningkatan kemampuan organisasi. Untuk
Indonesia, bisa dibayangkan, pelaksanaan CSR
membutuhkan dukungan pemerintah daerah, kepastian
hukum, dan jaminan ketertiban sosial.
Pemerintah dapat mengambil peran penting tanpa harus
melakukan regulasi di tengah situasi hukum dan politik saat
ini. Di tengah persoalan kemiskinan dan keterbelakangan
yang dialami Indonesia, pemerintah harus berperan sebagai
koordinator penanganan krisis melalui CSR (Corporate Social
Responsibilty).
Pemerintah bisa menetapkan bidang-bidang penanganan yang
menjadi fokus, dengan masukan pihak yang kompeten.
Setelah itu, pemerintah memfasilitasi, mendukung, dan
memberi penghargaan pada kalangan bisnis yang mau terlibat
dalam upaya besar ini. Pemerintah juga dapat mengawasi
proses interaksi antara pelaku bisnis dan kelompok-kelompok
lain agar terjadi proses interaksi yang lebih adil dan
menghindarkan proses manipulasi atau pengancaman satu
pihak terhadap yang lain
Saat ini baru terdapat 4 (empat) aturan hukum yang
mewajibkan perusahaan tertentu melaksanakan aktivitas CSR
atau tanggungjawab sosial dan lingkungan, serta satu
panduan (guidance) internasional mengenai tanggungjawab
berkelanjutan (sustainability responsibility),diantaranya:

Pertama, Peraturan yang mengikat Badan Usaha Milik Negara


(BUMN), sebagaimanaKeputusan Menteri BUMN
Per-05/MBU/2007 tentang Program Kemitraan Bina
Lingkungan (PKBL). PKBL terdiri program perkuatan usaha
kecil melalui pemberian pinjaman dana bergulir dan
pendampingan (disebut Program Kemitraan), serta program
pemberdayaan kondisi sosial masyarakat sekitar (disebut
Program Bina Lingkungan), dengan dana kegiatan yang
bersumber dari laba BUMN.
Kedua, Peraturan mengikat Perseroan Terbatas (PT) yang
operasionalnya terkait Sumber Daya Alam (SDA), yaitu
Undang-Undang Perseroan Terbatas Nomor 40 Tahun 2007.
Dalam pasal 74 disebutkan: (1) Perseroan yang menjalankan
kegiatan usahanya di bidang dan/atau berkaitan dengan
sumber daya alam, wajib melaksanakan Tanggung Jawab
Sosial dan Lingkungan, (2)Tanggung Jawab Sosial dan
Lingkungan sebagaimana dimaksud ayat (1) merupakan
kewajiban Perseroan yang dianggarkan dan diperhitungkan
sebagai biaya Perseroan yang pelaksanaannya dilakukan
dengan memperhatikan kepatutan dan kewajaran.
Ketiga, Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 47 Tahun 2012
Tentang Tanggungjawab Sosial dan Lingkungan. PP ini
melaksanakan ketentuan Pasal 74 Undang-Undang Nomor 40
Tahun 2007 . Dalam PP ini, perseroan yang kegiatan
usahanya di bidang dan/atau berkaitan dengan sumber daya
alam diwajibkan untuk melaksanakan tanggung jawab sosial
dan lingkungan. Kegiatan dalam memenuhi kewajiban
tanggung jawab sosial dan lingkungan tersebut harus
dianggarkan dan diperhitungkan sebagai biaya Perseroan
yang dilaksanakan dengan memperhatikan kepatutan dan
kewajaran.
Keempat, Peraturan yang mengikat jenis perusahaan
penanaman modal, yaitu Undang-Undang Penanaman Modal
Nomor 25 Tahun 2007. Dalam Pasal 15 (b) dinyatakan bahwa
“Setiap penanam modal berkewajiban melaksanakan
tanggung jawab sosial perusahaan.” Sanksi-sanksi, diatur
dalam Pasal 34, berupa sanksi administratif dan sanksi
lainnya, diantaranya: (a)Peringatan tertulis; (b) pembatasan
kegiatan usaha; (c) pembekuan kegiatan usaha dan/atau
penyelenggaraan Kesejehteraan Sosial. Kementrian Sosial
memandang penting dibentuknya forum CSR pada level
Provinsi, sebagai sarana kemitraan antara pemerintah dengan
dunia usaha. Rekomendasi Permensos adalah dibentuknya
Forum CSR di tingkat provinsi beserta pengisian struktur
kepengurusan yang dikukuhkan oleh Gubernur.
Kedelapan, ISO 26000, merupakan standar internasional
dalam bidang Corporate Social Responsibility. Di dasarkan
pada Pemahaman bahwa Sosial Responsibility sangat penting
bagi keberlanjutan usaha. Fokus ISO adalah tata kelola
organisasi, Hak Asasi manusia (HAM),ketenagakerjaan,
lingkungan, fair operating /praktek operasi yang adil, isu
konsumen dan Pengembangan masyarakat. ISO sendiri
bertujuan membantu berbagai bentuk organisasi dalam
pelaksanaan social responsibility. Dengan cara memberikan
pedoman praktis, serta memperluas pemahaman publik
terhadap social responsibility.

2. MAKSUD : a. Maksud
DAN TUJUAN Maksud dari Kegiatan Koordinasi dan Kemitraan Dunia Usaha

Yang Memanfaatkan CSR Untuk Program Kesehatan adalah

diharapkan pelajar mampu memahami pentingnya

menghindari lingkungan dan kebiasaan merokok.

b. Tujuan
1. Meningkatkan pengetahuan pelajar akan bahaya rokok.

2. Mengarahkan dan memberi alternatif solusi untuk pelajar


agar memilih kegiatan dan aktivitas-aktivitas lain yang
lebih positif.

3. TARGET/SASARAN : Sasaran Kegiatan Koordinasi dan Kemitraan Dunia Usaha


Yang Memanfaatkan CSR Untuk Program Kesehatan adalah
berjumlah 50 Orang Dunia Usaha yang bermitra untuk
program kesehatan di Kabupaten Kepulauan Anambas
4. NAMA ORGANISASI : Nama organisasi yang menyelenggarakan /melaksanakan
kegiatan Koordinasi dan Kemitraan Dunia Usaha Yang
Memanfaatkan CSR Untuk Program Kesehatan adalah :
- K/L/D/I : Pemerintah Kabupaten Kepulauan
Anambas
- SKPD : Dinas Kesehatan, Pengendalian
Penduduk dan Keluarga Berencana
- Alamat : Jalan Takari Nomor : 38 Tarempa 29791
- Pengguna : Herianto, S. IP
Anggaran

5. SUMBER DANA DAN : a. Sumber Dana :


PERKIRAAN BIAYA Dana APBN (Pajak Rokok)

b. Total perkiraan biaya yang diperlukan :


Rp 63,535,000
Enam Puluh Tiga Juta Lima Ratus Tiga Puluh Lima Ribu
Rupiah

6. RUANG LINGKUP, : a. Ruang lingkup Kegiatan Koordinasi dan Kemitraan Dunia


LOKASI Usaha Yang Memanfaatkan CSR Untuk Program
PEKERJAAN, Kesehatan yaitu Dunia Usaha yang mencangkup :
Perusahaan Migas, BUMN, Perseroan Terbatas, Pemilik
Hotel / Penginapan, LSM.
FASILITAS b. Lokasi Kegiatan Koordinasi dan Kemitraan Dunia Usaha
PENUNJANG
Yang Memanfaatkan CSR Untuk Program Kesehatan
7. WAKTU : Pelaksanaan kegiatan Koordinasi dan Kemitraan Dunia Usaha
PELAKSANAAN Yang Memanfaatkan CSR Untuk Program Kesehatan adalah
minggu Ketiga bulan Oktober 2017.

8. TENAGA KERJA : Narasumber Kegiatan Koordinasi dan Kemitraan Dunia


DAN/ ATAU TENAGA
Usaha Yang Memanfaatkan CSR Untuk Program Kesehatan
AHLI
PERSEORANGAN dari Dinas Kesehatan Provinsi Kepulauan Riau dan Dinas

9. BAHAN/MATERIAL : Alat Perlengkapan Promosi Kesehatan berupa leaflet dan video


DAN PERALATAN promosi kesehatan
10. SPESIFIKASI TEKNIS : Spesifikasi Teknis Kegiatan Koordinasi dan Kemitraan Dunia
KEGIATAN Usaha Yang Memanfaatkan CSR Untuk Program Kesehatan
meliputi :
a. Pelaksanaan kegiatan selama 1 (satu) hari di
Kabupaten Kepulauan Anambas
b. Narasumber terdiri dari 2 (dua) orang dari setiap
yang berasal dari Dinas Kesehatan Provinsi
Kepulauan Riau
c. Proses pelaksanaannya adalah :
1. Kegiatan Sosialisasi dalam bentuk presentasi yang
akan disampaikan oleh narasumber di harapkan
dapat membuka pola pikir peserta yang hadir

2. Pada akhir kegiatan di buat lah Rencana Tindak


Lanjut / Kesepakatan dari para untuk merancang
komitmen terkait dengan Rencana Program
Kegiatan yang akan dilaksanakan.

Demikianlah dokumen ini dibuat untuk dapat dipergunakan dan menjadi acuan
kegiatan Koordinasi dan Kemitraan Dunia Usaha Yang Memanfaatkan CSR Untuk
Program Kesehatan

Tarempa, 04 Oktober 2017


PENGGUNA ANGGARAN
DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN PENDUDUK
DAN KELUARGA BERENCANA
KABUPATEN KEPULAUAN ANAMBAS

HERIANTO, S. IP
NIP. 19630120 199103 1 002
RENCANA ANGGARAN BELANJA
KEGIATAN KOORDINASI DAN KEMITRAAN DUNIA USAHA YANG MEMANFAATKAN CSR UNTUK PROGRAM KESEHATAN

No Kode Rekening Uraian Jumlah

1. 5.2.1.01.01 Honorarium Panitia Pelaksana Kegiatan Rp 2,187,500.00


2. 5.2.1.01.02 Honorarium Pejabat/Tim Pengadaan Rp 300,000.00
3. 5.2.1.01.03 Honorarium Panitia /Pejabat Penerima/Pemeriksa Hasil Pekerjaan Rp 200,000.00
4. 5.2.1.02.01 Honorarium Staf Pendukung Administrasi Rp 525,000.00
5. 5.2.2.01.01 Belanja Alat Tulis Kantor Rp 1,000,000.00
6. 5.2.2.02.07 Belanja Bahan Pembelajaran Rp 7,500,000.00
7. 5.2.2.02.08 Belanja Alat Perlengkapan Rp 5,000,000.00
8. 5.2.2.03.08 Belanja Transportasi dan Akomodasi Rp 15,000,000.00
9. 5.2.2.03.11 Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber Rp 2,400,000.00
10. 5.2.2.06.01 Belanja Cetak Rp 500,000.00
11. 5.2.2.06.02 Belanja Penggandaan Rp 1,000,000.00
12. 5.2.2.07.03 Belanja Sewa Ruang Rapat/Pertemuan Rp 2,500,000.00
13. 5.2.2.11.04 Belanja Makanan dan Minuman Kegiatan Rp 3,000,000.00
14. 5.2.2.15.01 Belanja Perjalanan Dinas Dalam Daerah Rp 7,422,500.00
15. 5.2.2.15.02 Belanja Perjalanan Dinas Luar Daerah Rp 15,000,000.00
TOTAL Rp 63,535,000.00
Terbilang : Enam Puluh Tiga Juta Lima Ratus Tiga Puluh Lima Ribu Rupiah

Mengetahui/ Menyetujui, Tarempa, 04 Oktober 2017


Pengguna Anggaran Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan,
Dan Keluarga Berencana Kabupaten Kepulauan Anambas,

HERIANTO, S. IP DIAN TAMALIA RUMOGA, SKM


Pembina Utama Muda / IV.c Penata Muda Tk. I / III.b
NIP. 19630120 199101 1 002 NIP. 19850706 201101 2 003
RENCANA ANGGARAN BELANJA
KEGIATAN KOORDINASI DAN KEMITRAAN DUNIA USAHA YANG MEMANFAATKAN CSR UNTUK PROGRAM KESEHATAN

Kode Rekening Uraian Volume Satuan Harga Satuan Jumlah REALISASI SISA

5.2.1.01 Honorarium PNS

5.2.1.01.01 Honorarium Panitia Pelaksana Kegiatan


- Pembina 1 O/K Rp 525,000.00 Rp 525,000.00 Rp 525,000 -
- Penagnggungjawab 1 O/K Rp 490,000.00 Rp 490,000.00 Rp 490,000 -
- Ketua 1 O/K Rp 350,000.00 Rp 350,000.00 Rp 350,000 -
- Sekretaris 1 O/K Rp 245,000.00 Rp 245,000.00 Rp 245,000 -
- Anggota 3 O/K Rp 192,500.00 Rp 577,500.00 Rp 577,500 -
Rp 2,187,500
5.2.1.01.02 Honorarium Pejabat/Tim Pengadaan
- Honorarium Pejabat Pengadaan 1 O/K Rp 300,000.00 Rp 300,000.00 300000 - 300000
15000
5.2.1.01.03 Honorarium Panitia /Pejabat Penerima/Pemeriksa Hasil Pekerjaan
- Honorarium Panitia /Pejabat Penerima/Pemeriksa Hasil Pekerjaan 1 O/K Rp 200,000.00 Rp 200,000.00 200000 - 200000
10000
5.2.1.02 Honorarium Non PNS
5.2.1.02.01 Honorarium Staf Pendukung Administrasi
- Staf Administrasi Kegiatan 3 O/K Rp 175,000.00 Rp 525,000.00 525000 - 525,000 884,000 Belanja Seminar Kit
491,250 PPN MAMIN + Gedung
5.2.2 Belanja Barang dan Jasa 125,375 PPH 21
5.2.2.01 Belanja Bahan Pakai Habis
5.2.2.01.01 Belanja Alat Tulis Kantor
- Belanja Alat Tulis Kantor 1 P Rp 1,000,000.00 Rp 1,000,000.00 Rp 1,000,000 -

5.2.2.02 Belanja Bahan/ Material


5.2.2.02.07 Belanja Bahan Pembelajaran
- Belanja Seminar Kit (50 Buah) 50 B Rp 150,000.00 Rp 7,500,000.00 Rp 7,480,000 20,000 782,000 Flashdisk 50 115500 5,775,000
Notebook 50 15500 775,000
5.2.2.02 Belanja Bahan/ Material Pena 50 5000 250,000 1.5 102,000
5.2.2.02.08 Belanja Alat Perlengkapan 136000 6,800,000 3% 204,000
- Alat Perlengkapan (1 Paket) 1 P Rp 5,000,000.00 Rp 5,000,000.00 Rp 4,991,250 8,750 521,813 ppn 10 % 680,000 5% 340,000
7,480,000
5.2.2.03 Belanja Jasa Kantor Belanja Perlengkapan
5.2.2.03.08 Belanja Transportasi dan Akomodasi 50 90750 4537500 1.5% 68,063
- Belanja Transportasi dan Akomodasi Narasumber (1 Ls) 1 Ls Rp 15,000,000.00 Rp 15,000,000.00 Rp 14,434,000 566,000 453,750 3% 136,125
4,991,250
5.2.2.03.11 Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber
- Honorarium Narasumber 4 O/J/H Rp 600,000.00 Rp 2,400,000.00 Rp 2,400,000 - 120,000

5.2.2.06 Belanja Cetak dan Penggandaan


5.2.2.06.01 Belanja Cetak
- Pencetakan Spanduk (1 Buah) 1 B Rp 500,000.00 Rp 500,000.00 Rp 500,000 - 4 55,000 220,000

5.2.2.06 Belanja Cetak dan Penggandaan 2x4 62500 500000


5.2.2.06.02 Belanja Penggandaan
- Penggandaan 1 Ls Rp 1,000,000.00 Rp 1,000,000.00 Rp 1,000,000 -

5.2.2.07 Belanja Sewa Rumah/Gedung/Gudang/Parkir 50 27250 1362500


5.2.2.07.03 Belanja Sewa Ruang Rapat/Pertemuan 100 13500 1350000
- Sewa Ruang Pertemuan (1 Hari) 1 H Rp 2,500,000.00 Rp 2,500,000.00 Rp 2,420,000 80,000 264,000 2,712,500 2% 54,250
271,250
5.2.2.11 Belanja Makanan dan Minuman 2,983,750
5.2.2.11.04 Belanja Makanan dan Minuman Kegiatan Rp 3,000,000.00 Rp 2,983,750 16,250 325,500
- Makan dan Minuman Kegiatan Peserta ( 50 Orang x 1 Hari) 50 O/H Rp 30,000.00 Rp 1,500,000.00 Rp 1,498,750 1,250 50 27,250 1,362,500
- Snack Kegiatan (50 Orang x 1 Hari x 2 Kali) 100 O/H/K Rp 15,000.00 Rp 1,500,000.00 Rp 1,485,000 15,000 PPN 10 % 136,250 3% 40,875
1,498,750 5% 68,125
5.2.2.15 Belanja Perjalanan Dinas
5.2.2.15.01 Belanja Perjalanan Dinas Dalam Daerah 100 13,500 1,350,000
- Belanja Perjalanan Dinas Dalam Daerah 1 Ls Rp 7,422,500.00 Rp 7,422,500.00 Rp 7,410,000 12,500 PPN 10 % 135,000 3% 40,500
1,485,000 5% 67,500
5.2.2.15.02 Belanja Perjalanan Dinas Luar Daerah
- Belanja Perjalanan Dinas Luar Daerah 1 Ls Rp 15,000,000.00 Rp 15,000,000.00 Rp 14,997,000.00 3,000

TOTAL Rp 63,535,000.00 Rp 62,828,500 706,500 1 2,200,000 2,200,000


Terbilang : Enam Puluh Tiga Juta Lima Ratus Tiga Puluh Lima Ribu Rupiah 706,500 5,250,813 PPN 10 % 220,000 2% 44,000
2,420,000 5% 110,000

Mengetahui/ Menyetujui, Tarempa, 04 Oktober 2017


Pengguna Anggaran Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan, 100 13,500 1,350,000
Dan Keluarga Berencana Kabupaten Kepulauan Anambas, 50 27,250 1,362,500
2,712,500 2% 54,250
PPN 10 % 271,250 5% 68,125
2,983,750
HERIANTO, S. IP DIAN TAMALIA RUMOGA, SKM 4,500,000
Pembina Utama Muda / IV.c Penata Muda Tk. I / III.b
NIP. 19630120 199101 1 002 NIP. 19850706 201101 2 003

Anda mungkin juga menyukai