Anda di halaman 1dari 7

Nama : Nur Isnaeni

No. UKG : 202000769787


Prodi : BK
LPTK : UKSW Salatiga

LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah


Hasil eksplorasi Akar penyebab Analisis akar
No.
penyebab masalah masalah penyebab masalah
1 1. Pembinaan hubungan 1. Guru bk belum 1. Guru bk kurang
(rapport) yang baik antara melaksanakan aktif di organisasi
guru bk dan peserta didik asesmen masalah MGBK
belum terjalin secara sebagai dasar 2.
hangat layanan bk
2. Asesmen masalah sebagai 2.
dasar layanan bk belum
dilaksanakan oleh guru
bk
3. Perumusan tujuan
layanan bk belum sesuai
dengan asesmen masalah
yang ada pada diri peserta
didik
4. Seleksi tujuan layanan bk
belum berdasar asesmen
kebutuhan peserta didik
5. Seleksi strategi layanan
tidak sesuai dengan hasil
asesmen kebuhan layanan
peserta didik
6. Implementasi strategi
belum sesuai kebutuhan
peserta didik
7. Evaluasi dan tindak lanjut
layanan belum dilakukan
guru bk
8. Langkah terminasi
(pemgakhiran) kadang
tidak dilakukan guru bk
karena keterbatasan
waktu
2 1. Kemampuan membaca 1. Sekolah belum Sarana pendukung
dan menulis peserta didik mempunyai program literasi di
masih rendah program literasi sekolah masih
2. Kemauan peserta didik membaca kurang
untuk menambah
pengetahuan dan
ketrampilan diluar
sekolah masih rendah
3. Peserta didik kurang bisa
berpikir kritis dalam
memecahkan masalah,
4. Kemampuan guru bk
dalam berkomunikasi
secara efektif yang dapat
mengembangkan potensi
dan berpartisipasi dalam
kehidupan masyarakat
masih rendah
5. Ketersediaan buku non
akademik y ang ada di
perpustakaan sekolah
masih sedikit
6. Fasilitas perpustakaan
s e r t a pojok baca di
sekolah belum
mendukung
7. Sekolah belum memiliki
program literasi
membaca

3 1. Kurangnya motivasi dan 1. Pembelajaran Peserta didik merasa


minat belajar peserta daring kurang jenuh mengikuti
didik efektif bagi peserta layanan secara
2. Pandangan negatif didik daring
terhadap guru bk
3. Materi layanan bk yang
masih terlalu luas
4. Situasi belajar akan
mempengaruhi proses dan
hasil belajar peserta didik
5. Kebiasaan belajar peserta
didikyang salah dari akan
mempengaruhi hasil
belajar
6. Pembelajaran daring
kurang efektif diterapkan
bagi peserta didik
7. Beberapa peserta didik
tidak mengerjakan tugas
layanan selama
pembelajaran daring
8. Peserta didik mengalam
i kesulitan mengerjakan
tugas layanan
pembelajaran
9. Peserta didik belum
menerima penjelasan
layanan dari guru BK
10.Peserta didik lebih
banyak menggunakan
waktu untuk membantu
pekerjaan orang tua
11.Peserta didik merasa
jenu h mengikuti layanan
pembelajaran daring
12. Kurang pendampingan dari
oran g tua peserta didik
saat mengikuti
pembelajaran daring
4 1. Kurangnya Minimnya peran serta Guru BK belum
komunikasi antara masyarakat dalam pernah
pihak guru bk dengan menentukan mensosialisasikan
orang tua siswa kebijakan sekolah mengenai kebutuhan
2. Minimnya peran serta peserta didik (latar
masyarakat dalam belakang) kepada orang
menentukan kebijakan tua
sekolah
3. Rasa memiliki sekolah
oleh peserta didik
masih kurang
4. Kurang tanggung
jawab orang tua peserta
didik dalam
memelihara dan
membina sekolah
dimana anak-anaknya
bersekolah
5. Orang tua peserta didik
kurang dilibatkan
dalam kegiatan
penyusunan program
sekolah
6. Orang tua peserta didik
belum memahami
perannya di lingkungan
sekolah
7. Guru BK belum pernah
mensosialisasikan
mengenai kebutuhan
peserta didik (latar
belakang) kepada
orang tua peserta didik
5 1. Layanan yang digunakan Guru BK belum Guru BK kurang
guru BK dalam mendapatkan tertantang pada hal-
mengadakan hubungan pelatihan layanan hal baru
dengan siswa masih pembelajaran inovatif
kurang baik
2. Guru BK belum
memahami model
pembelajaran inovatif
3. Guru BK belum
menerapkan berbagai
model pembelajaran
inovatif
4. Guru BK belum
mendapatkan pelatihan
pembelajaran inovatif
5. Guru BK tidak cukup
waktu menyusun
pembelajaran inovatif
karena kesibukan di
sekolah
6 1. Kemampuan pemecahan Kurangnya Guru BK kurang
masalah pemahaman guru BK mencari informasi
2. Kemampuan berpikir tentang pembelajaran pembelajaran HOTS
kreatif berbasis HOTS
3. Berpikir kritis
4. Kemampuan berargumen
5. Kemampuan mengambil
keputusan
6. Berpikir logis
7. Berpikir reflektif
8. Berpikir metakognitif
9. Dapat membedakan ide
atau gagasan secara jelas
10.Mampu mengkonstruksi
penjelasan
11.Mampu berhipotesis
12.Memahami hal-hal
kompleks menjadi lebih
jelas
13.Kurangnya pemahaman
guru BK tentang
pembelajaran HOTS
14.Guru BK belum
menguasai model
pembelajaran berbasis
HOTS
15.Guru BK belum
menerapkan model
pembelajaran berbasis
HOTS
16.Guru BK belum
mendapatkan materi
pemeblajaran HOTS,
misalnya: melalui
Workshop atau Seminar
7 1. Keinginan guru bk untuk Guru BK merasa Guru BK belum
menempatkan siswa kurang kompeten dalam mempelajari literatur
menyampaikan materi yang cukup
sebagai makhluk Tuhan
landasan hidup religius
dengan segenap
kemuliaannya masih
belum begitu tercapai
2. Upaya mengintegrasikan
nilai- nilai agama dalam
proses bimbingan dan
konseling belum berjalan
dengan baik
3. Latar belakang peserta
didik yang beragam
dalam hal kehidupan
beragama (Islam,
Katholik, Kristen,
Buddha) menyulitkan
guru bk menyampaikan
materi layanan
4. Materi yang disampaikan
guru bk cukup sensitif
mengingat keberagaman
beragama peserta didik
5. Guru BK belum
mempelajari literatur
yang cukup berkaitan
dengan materi layanan
yang akan dilakukan
8 1. Teknologi yang Guru belum Peserta didik belum
digunakan guru bk untuk mengoptimalkan pemanfaatan maksimal dalam
Teknologi Informasi (TIK) megikuti layanan BK
mengolah, memproses, dalam pembelajaran
mendapatkan, menyusun,
menyimpan,
memanipulasi data dalam
berbagai cara untuk
menghasilkan informasi
yang berkualitas belum
tersedia
2. Guru BK jarang
menggunakan teknologi
informasi seperti PPT
interaktif pada saat
memberi layanan
3. Guru BK belum pernah
memberi layanan
menggunakan aplikasi
TIK sebagai pendukung
kegiatan pembelajaran
(misalnya gmeet)
4. Peserta Didik belum
maksimal dalam
mengikuti kegiatan
layanan daring (Zoom,
Google Meet, Google
Classroom) serta media
sosial sekolah lainnya
(web sekolah, WAG),
serta aplikasi
pembelajaran lain
(Canva,
Kinemaster,Wondershare
Filmora, Word Wall)
yang ditandai dengan
rendahnya partisipasi
peserta didik
5. Peserta Didik belum
mendapatkan
pendampingan khusus
dari guru bk dalam
penggunaan media
Teknologi Informasi
(TIK)
6. Belum adanya kompetisi
atau lomba bidang
Teknologi Informasi
(TIK) yang diadakan
sekolah
7. Kebanyakan peserta didik
menghabiskan waktu
untuk bermain game,
media sosial lainnya
(WA, IG, FB)
dibandingkan untuk
belajar
9 1. Ketersediaan fasilitas Keterbatasan fasilitas belajar Guru BK belum bisa
yang diperlukan dalam peserta didik mempengaruhi secara maksimal
layanan bk di sekolah
proses belajar mengajar menggunakan fasilitas
baik bergerak maupun sekolah untuk
tidak bergerak sangat menunjang keberhasilan
mempengaruhi hasil layanan bk
layanan bk
2. Instalasi listrik di sekolah
belum stabil
menghambat layanan bk
di sekolah
3. Jaringan internet
disekolah belum stabil
4. Masih kurang ruang kelas
10 Identifikasi Masalah :
Analisis Penyebab Masalah :

Anda mungkin juga menyukai