Anda di halaman 1dari 115

Nama:Risani Andalasia Putri

Email :risani.and.poetry@gmail.com
TTL : Pontianak, 28 Nopember 1985
Riwayat Pendidikan:
1. S1 : Universitas Indonesia
2. Apoteker : Universitas Indonesia
3. S2 : Universitas Indonesia

Riwayat Pekerjaan:
1. Koordinator Perbekalan Farmasi RSKD
2. Ka. Pokja PKPO SNARS ed.1 RS. Kanker
“Dharmais”
3. Anggota KPRA RS. Kanker “Dharmais”
4. Anggota KFT RS. Kanker “Dharmais”
CONTENTS
Pendahuluan

Rekonstitusi

Kalkulasi

Kompatibilitas Obat IV
Add your text here add your text here add your text
here add your text here, add your text here add
your text here, add your text here Stabilitas Obat IV

BUD
Kesimpulan
Pendahuluan
5
Why IV ?of IV
Advantages

 Obat langsung ke sirkulasi darah


 Efek terapi cepat tercapai
 Konsentrasi darah (sistemik), 100 %
 Tidak terdapat sediaan po, gentamycin

February 2009 6
KTD/KNC
Risiko dan ME terkait
penyiapan dan pemberian

Standardisasi…. Sentralisasi…...
Pelayanan Farmasi Pencampuran Intravena

PMK No.72 Tahun 2016


Tentang Standar Pelayanan Kefarmasian di RS:
1) mencampur sediaan iv ke dalam cairan infus
2) melarutkan sediaan iv dalam bentuk serbuk dengan pelarut yang sesuai
3) mengemas menjadi sediaan siap pakai.
REKONSTITUSI
Rekonstitusi
Proses pencampuran (mixing) dan pelarutan (diluting
solutions)
Komposisi Larutan

Siap digunakan
(terekonstitusi)

Terlarut (Solute) Pelarut (Solvent) Larutan (Solution)


(pekat) (air) (encer)
Komposisi Larutan
Terlarut (Solute)
DEFINISI  Zat yang akan melarut atau dilarutkan
 Dapat berbentuk padat atau cair

Pelarut (Solvent) Larutan (Solution)


 Zat (cair) yang melarutkan zat lainnya Hasil dari pencampuran antara zat terlarut
untuk membentuk suatu larutan dan zat pelarut
 Sering disebut diluen
Rekonstitusi Serbuk Injeksi
Beberapa obat tersedia dalam bentuk serbuk dan harus
dicampur dengan cairan terlebih dahulu
Prinsip Dasar Rekonstitusi

Sebelum merekonstitusi obat injeksi, periksa:


• Obat
• Dosis
• Rute pemberian
• Rate
• Konsentrasi
• Pelarut
• Parameter lain : osmolaritas, pH
Rules

Cari
Label obat

Pada saat merekonstitusi obat injeksi,


Tentukan jenis dan jumlah pelarut yang akan digunakan

Umumnya digunakan Sterile Water dan NaCl 0.9%


Beberapa obat disiapkan dengan pelarut khusus
Aturan

Setelah menemukan petunjuk rekonstitusi pada label,Identifikasi:

Jenis pelarut yang digunakan


Tentukan volume pelarut yang akan digunakan (dalam mL)
Periksa rute pada label obat sesuai dengan rute yang diminta
Penyimpanan setelah pencampuran
BUD
Beri tanda dosis tunggal atau dosis ganda
Contoh Label Obat

Petunjuk
rekonstitusi Rute
CAMPURAN
(dicampur dengan pelarut
NaCl 0,9%)
Stabil selama 4 jam
EVOMELA Produk Obat terekonstitusi pada suhu ruang
50 mg/vial (rekonstitusi dengan Rekomendasi Pemberian
Serbuk terliofilisasi pelarut NaCl 0,9%) •Infus selama 30 menit
Stabil selama 1 jam untuk kondisi
pada suhu ruang pengobatan
Atau •Infus 15-20 menit untuk
Stabil selama 24 jam pengobatan paliatif
pada suhu 50C (410F)
Perhatikan bahwa petunjuk pada label menyebutkan tambah 2.7 mL WFI dan
SETIAP 1.5 mL mengandung 250 mg.
Dosis yang tersedia setelah rekonstitusi adalah 250 mg oxacillin per 1.5 mL larutan (500 mg per 3 mL).

WFI> WFI. Tambahkan 2,7 500 mg


Tambahkan udara Tarik 2,7 mL mL WFI ke natrium
2,7 mL ke pelarut. pelarut. natrium oxacillin. oxacillin
per 3 mL
FIGURE 19-1 Oxacillin reconstitution procedure.
(Modified from Brown M, Mulholland JL: Drug calculations: process and problems for clinical practice, ed. 8, St. Louis, 2008, Mosby.)
CALCULATION
Rekonstitusi
Obat Parenteral

Bagaimana cara
Menghitungnya
Medication labels will indicate the amount of medication in each unit, such as
mg/mL. This information can then be used to calculate the amount of drug needed
according to the physician’s order or prescription.

IV medications are most often supplied in vials and ampules, which are glass
containers. The amount of medication in a particular volume of fluid, such as
microgram (mcg), milligram (mg), or gram (g) of medication in each milliliter (mL),
will be on the label as the concentration. This will be used to determine how much
should be dissolved in the appropriate liquid, such as normal saline (NS) or
dextrose. The medication label may also use amounts of medication either in mg,
unit (U), milliequivalent (mEq), or millimolar (mM) in a particular volume of fluid.
Units are used for vitamins and chemicals while mEq and mM are measurements
for electrolytes, such as sodium and potassium and certain drugs. The physician’s
order will either state the amount of volume needed or the amount of medication
needed. With the amount of drug in a specific amount of fluid (concentration), a
ratio and proportion calculation can determine the correct amount of drug to be
used.
Perhitungan yang Digunakan pada Sediaan Intravena

• Hitung volume pelarut yang akan ditambahkan.


• Hitung konsentrasi larutan.
• Hitung volume total larutan.
• Hitung mEq larutan elektrolit
• Hitung Osmolaritas larutan
Rumus/Perhitungan Terkait Obat Injeksi

• perbandingan dan proporsi merupakan metode yang paling umum


digunakan

Perbandingan dan Proporsi


Berapa mL aminofilin yang dibutuhkan
untuk mendapatkan1500 mg obat?

(From Ogden SJ, Fluharty L: Calculation of drug dosages: a work text, ed 9, St Louis, 2012, Elsevier Mosby.)

Jawaban:

Rumus perbandingan dan proporsi juga dapat digunakan untuk menentukan jumlah obat pada larutan injeksi
Berapa mg obat dalam 3 mL atropin?

(From Ogden SJ, Fluharty L: Calculation of drug dosages: a work text, ed 9, St Louis, 2012, Elsevier Mosby.)

Jawaban :
CONTOH

Penulis resep meminta :


250 mg ceftriaxone!

Jumlah Pelarut yang Ditambahkan


Kekuatan Sediaan
250 mg/ml 350 mg/ml
250 mg 0.9 ml -
500 mg 1.8 ml 1.0 ml
1g 3.6 ml 2.1 ml
2g 7.2 ml 4.2 ml
Jumlah Pelarut yang
Kekuatan Ditambahkan
Sediaan
250 mg/ml 350 mg/ml

250 mg 0.9 ml -

500 mg 1.8 ml 1.0 ml

1g 3.6 ml 2.1 ml

2g 7.2 ml 4.2 ml

Injeksi 1.8
Injeksi
mL udara Tarik 1.8 mL mL WFI
ke dalam
WFI dalam
WFI
ceftriakson

Kosong

WFI
Terdapat permintaan untuk menyediakan obat amfoterisin B dengan
dosis 17.5 mg dalam 500 ml pelarut dektrosa 5% untuk pasien dengan
berat badan 70 kg. (Diketahui usual dose: 0.25 mg/BB)

Jika sediaan amfoterisin B :50 mg/10 mL,


berapa mL dari sediaan tersebut
yang harus diambil untuk selanjutnya
ditambahkan ke dalam pelarut dekstrosa
Jawaban.
• Jumlah yang dibutuhkan untuk pasien :
0.25 x 70 = 17.5 mg
• Larutan rekonstitus mengandung 50 mg/10 ml

50 mg 10 ml

17.5 mg X
X= 3.5 ml Amfoterisin B
Menghitung Konsentrasi larutan elektrolit

The pharmacy technician was asked if she knew


that an overdose of sodium chloride could result
in death.
She claimed that she was not aware of that fact.

How can a person who works in a pharmacy and


compounds medications daily not know that?
Menghitung Konsentrasi larutan elektrolit
Terminologi Dasar

% g/dl

mol g/Ar atau Mr (MW)

mmol mg/Ar atau Mr (MW)

mEq Mmol x valence

mOsm
Berapa mEq larutan elektrolit di bawah ini???

KCl 7,46 % NaCl 0,9 %


KCL= 7,46 % mEq= 74,6 mg/ml x 1
= 7,46 g/100 ml 74,5
=7460 mg/100 ml mEq= 1
=74,6 mg/ml
Berapa mEq larutan elektrolit di bawah ini???
Terdapat permintaan untuk membuat larutan Infus
intravena yang mengandung 15 mEq ion kalium dan
20 mEq ion natrium dalam 500 mL larutan dekstrosa.
Tersedia injeksi Kalium Klorida yang mengandung 6
g/30 mL dan NaCl 0.9%,
berapa mL yang dibutuhkan dari masing-masing
sediaan untuk mendapatkan jumlah ion yang
diinginkan?
Jawaban
 Kebutuhan 15 mEq K+ akan
terpenuhi dengan 15 mEq KCl dan Sediaan KCl 6g/30 ml  hitung mEq
kebutuhan 20 mEq Na+ akan
terpenuhi dengan 20 mEq of NaCl mEq = 6000 mg/74.5 . 1 = 80.5 mEq
1 mEq KCl = 74.5 mg
15 mEq KCl = 1117.5 mg 80.5 mEq = 30 ml
atau 1.118 g 15 mEq = x
X = 5.59 ml
6g 30 ml
1.118 g X

X= 5.59 ml KCl
Lanjutan:
• 1 mEq NaCl = 58.5 mg
• 20 mEq NaCl = 1170 mg or 1.17 g

0.9 g 100 ml
1.17 g X

X = 130 ml NaCl
Elektrolit Pekat
• KCl 7,46 %, 1 mEq
• NaCl > 0,9 %
• MgSO4 40 %
• NaHCO3 84%
Latihan
• Sediaan KCl 25mL 1mEq/mL, berapa ml yang
diambil dari sediaan tersebut jika kita
membutuhkan larutan 50mEq/L dalam 500mL NS ?
• Penyiapan injeksi

Ambil 25ml dari larutan KCl 1mEq/mL. Pelarut yang


digunakan, diambil 500ml-25ml=475ml
OSMOLARITAS
CALCULATIONS OSMOLARITY OF IV FLUIDS & ELECTROLYTE
Efek tonisitas cairan IV pada sel
Terapi Elektrolit

Kalium
Natrium
Kalsium
Magnesium
Klorida
Bikarbonat
Peran Elektrolit (Kation & Anion)
Terminologi Dasar

% g/dl

mmol mg/MW

mEq Mmol x valence

mOsm
Tekanan Osmotik

Daya dorong air yang dihasilkan oleh partikel-partikel


zat terlarut di dalamnya

Tekanan osmotik plasma darah : 285

285

Hipotonik Isotonik Hipertonik


 Aktivitas osmotik cairan iv & larutan elektrolit digambarkan sebagai OSMOLARITAS
 Osmolaritas  per Liter larutan
 Unit osmolaritas  osmole atau miliosmole (mOsmol) / L
Non-electrolyte
Dextrose, Glucose

Osmolaritas = Molaritas

1 mol non-elektrolit = 1 Osmol non elektrolit

atau

1 mmol non elektrolit = 1 mOsmol non elektrolit


Elektrolit

NaCl  Na+ & Cl-

1 mmol NaCl = 2 mOsmol NaCl

??
1 mmol CaCl2 = …................ mOsmol CaCl2
Contoh 1

Larutan mengandung 5% anhydrous dextrose dalam WFI, Hitung mOsmol/L!

Berat Molekul dextrose anhysrous C6H12O6 = 180

1 mmol anhydrous dextros = 180 mg = 1 mOsmol

1 mmol = 1 mOsmol = 180 mg anhydrous dextrose

5 % dextrose solution = 5 g/100 ml = 50 g/L = 50.000 mg/ L

180 mg (1 mmol) = 1 mOsmol

1 mg = 1/180 mOsmol

5% dextrose anyhdrous =50.000 mg/L x 1/180 mg = 278 mOsmol/L


Contoh 2

Larutan mengandung 10 mg% ion Ca++. Berapa mOsmol/L?

Berat atom Ca =40

1 mmol Ca++ (40 mg) = 1 mOsmol

10 mg% Ca++ = 10 mg/100 ml = 100 mg/L

1 mmol Ca++ (40 mg) = 1 mOsmol


40 mg Ca++ = 1 mOsmol

1 mg Ca++ =1/40 mOsmol

Jadi, 10 mg% Ca++ = 100 mg/L x 1/40 mOsmol = 2.5 mOsmol/L


Contoh 3

Hitung mOsmol/L dari larutan NaCl 0,9%

Berat Molekul NaCl = 23 + 35,5 = 58,5

mOsmol/L = mmol/L x n
= 9000mg/L /58.5 x 2
=307,7 mOsmol/L
Contoh 4
Hitung mOsmol pada 500 ml larutan NaCl 3%?

Berat Molekul NaCl = 58,5


Latihan

1. Hitung osmolaritas dari larutan CaCl2 1 % !

2. Hitung osmolaritas dari larutan Magnesium Sulfat 20 %


(MgSO4.7H2O)
R/ asetilsistein iv 3x300 mg
Sediaan yang kita miliki asetilsistein inhalasi 100mg/ml

Bagaimana penyelesaiannya?
KOMPATIBILITAS OBAT IV
What is iv drug incompatibility???

Reaksi yang tidak diinginkan yang terjadi antara


Obat dengan larutan, container
Atau obat lain.

Reaction between drugs that after mixing are no longer safe or effective to the patient
TIDAK semua
inkompatibilitas Imipenem-cilastatin atau dobutamin
menunjukkan perubahan warna
obat
berbahaya !
Ketika Ceftazidime direkonstitusi, gas CO2
dilepaskan, hazy appearance

Endapan yang terbentuk ketika paclitaksel


disimpan disuhu kulkas akan
terlarut kembali pada suhu kamar
Beberapa kasus inkompatibilitas
Ceftriaxon + RL Fenitoin 250 mg +
Glucose 5 % 100 ml
Amfoterisin 50 mg +
NaCl 0,9% 100 ml
1) Propofol and lidocaine incompatibility, resulting in layering and coalescence of propofol’s vehicle
2) Phenytoin precipitation caused by mixing with a solution that lowers its pH (e.g. glucose 5%)
Physical incompatibility

Chemical incompatibility
Jenis
Inkompatibilitas
Therapeutic incompatibility

Drug iv container incompatibility


Physico-chemical
reactions

Reaksi asam-basa
(pH)
Perubahan kelarutan
Emulsion cracking
Oksidasi-reduksi Endapan (visible)
Perubahan warna
(visible)
Konsekwensi
Pembentukan gas
(visible)
Perubahan pH (invisible)
Perubahan konsentrasi
obat (invisible)
Obat dan pH
Acidic and Basic Drugs
Solven (Diluent)
Main causes of incompatibilities in standard IV therapy
Temperature
Concentration dependent

Dilution
Buffer capacity, pH, & time
Light

Contributing Factors
Konsekuensi
terhadap pasien??
Iv drug incompatibility
Estimation of possible additional costs as a consequence of complications caused by drug incompatibilities.
In order to facilitate the attribution of each complication to the cost calculation, severity levels were introduced.
RICU: Respiratory Intermediate Care Unit
Bagaimana mencegahnya..
Assessment and planning of regimes to avoid mixing of drugs,
which have to be administered separately.

Standardize protocol for drug preparation

Always verify correct diluent, IV fluid, drug, and


final concentration before compounding

Minimize the number of drugs mixed together


in an IV solution
Always check for compatibility
LR- medication
compatibility chart
Color coding and drug separation to prevent drug incompatibilities
through a clear indica- tion of the drug.

Separation of drug doses by time and place

Usage of multilumen catheter

Use in-line filter


Visually inspect final product after compounding

inspect for integrity, leaks, solution cloudiness, particulates, color,


and proper preparation.

Ensure proper labeling of final iv product with BUD and time


Nurse

Use freshly prepared solutions for compounding

Solutions should be administered promptly after mixing or within the stability


window So that the occurance of potential reactions can be minimized
STABILITAS OBAT IV
Stabilitas Obat

Kemampuan suatu produk obat untuk menjaga/


menjamin parameter fisika, kimia, mikrobiologi,
terapetik dan toksikologi selama waktu
penyimpanan dan penggunaan pada pasien.
Faktor yang mempengaruhi stabilitas

Interaksi antara active dan inactive ingredients


Proses produksi
Bentuk sediaan
Container-liner-closure system
Lingkungan : distribusi, penyimpanan, handling,
jarak waktu dari produksi hingga digunakan
Incompatibility Vs Instability

 Instability – modification of the preparation due to storage


conditions resulting in unsuitable product
 Incompatibility – two or more products mixed with resulting
preparation unsuitable for administration
 Results: product becomes toxic, precipitates or ineffective

Never !
add medicines to fluid unless compatibility assured
mix medicines together unless compatibility assured

99
Faktor yang mempengaruhi stabilitas obat

Factor Effect Action Example

Light  rate of Ensure appropriate TPN, Pabrinex®


degradation storage

Temperature  rate of Ensure appropriate Aciclovir,


degradation / storage insulin, TPN
microbial growth

pH  rate of Add buffer Amphotericin


degradation

Concentration Less stable at Check volume Amiodarone,


changes in amphotericin
concentration

Adsorption Drug loss into Avoid or minimise GTN, insulin


plastic/glass contact

100
Sumber Informasi

 IV Drug Monographs
 Product Information Leaflet
 Medicines Information
 Injectable Drug Medicines handbook

101
BUD, Beyond Use Date
Bagaimana Menentukannya
Beyond use date (BUD)

tanggal yang ditetapkan pada produk steril


yang telah dibuka dimana kondisi produk
tersebut masih dalam rentang stabil dan dapat
diberikan kepada pasien

Product manufacturer
Waktu Waktu
Time Mixed
Pencampuran BUD Exp. Date
Kedaluwarsa

1 2 3
Must
Masih be used
dapat Digunakan Tidak Dapat digunakan lagi

“Jangan gunakan setelah../don”t use after….”


atau “Gunakan sebelum../ use before…”
ED

BUD

29 May 18

30 May 18
USP <797> menyediakan
panduan BUD yang
direkomendasikan
berdasarkan kategori resiko
kontaminasi mikroba
Dispensing Sediaan Steril
BUD untuk Wadah Ampul, Dosis Tunggal, dan Dosis Ganda (diadaptasi dari USP CHAPTER 797)
Farmasis dapat mengembangkan rekomendasi
BUD dari USP <797> selama uji sterilitas
independen dilakukan berdasarkan USP <71>
BUD
Tentukan BUD !

Petunjuk
rekonstitusi Rute

BUD
Labelling

 Semua produk harus diberi label secara lengkap


 Lengkapi label sebelum memulai rekonstitusi
 Dokumentasi setiap persiapan dan pemberian
(kardex, infusion chart, dst)
 Pemberian iv bolus, segera setelah
disiapkan/direkonstitusi!

112
Remember

If in doubt, don’t administer!

Most important consideration is the PATIENT


They have to suffer the consequences

113
Kesimpulan
 Kemampuan menghitung dosis, menentukan jumlah obat/larutan obat/
pelarut yang dibutuhkan untuk menyediakan obat sesuai resep
dibutuhkan dalam rangka menjamin mutu dan keselamatan pasien.
 Beberapa obat injeksi tidak dapat dicampur dengan obat lain dalam 1
syringe atau bag infus.
 Pengetahuan tentang kompatibilitas obat dan stabilitas obat sangat
dibutuhkan sebelum memulai pelayanan rekonstitusi obat iv.
 Referensi berupa buku, panduan, leaflet obat, informasi obat, software
sangat dibutuhkan dalam menentukan kompatibilitas dan stabilitas
obat.
 Label/etiket obat harus diisi lengkap dan akurat, memuat : identitas
pasien, identitas obat (nama obat, bentuk sediaan, kandungan sediaan,
rute pemberian, dosis, waktu penyiapan, BUD)
“Always Laugh when you can, It is Cheap Medicine.”
-Lord Byron-

Anda mungkin juga menyukai