Anda di halaman 1dari 4

HALAMAN PERSETUJUAN

UNTUK DIDOKUMENTASIKAN DI PERPUSTAKAAN

Makalah “ Pengaruh Peranan Orang Tua Terhadap Peningkatan Prestasi Belajar


Siswa “ diajukan sebagai syarat untuk memenuhi penetapan angka kredit kenaikan
pangkat dalam jabatan fungsional guru melalui Pengembangan Keprofesian
Berkelanjutan (PKB). Makalah ini dipyblikasikan, telah disetujui dan disahkan
untuk didokumentasikan di perpustakaan SD Negeri 163 Pekanbaru

Pada Hari : Senin


Tanggal : 26 Agustus 2019

Kepala Sekolah SDN 163 Pekanbaru

Hj.LAINAR, S.Pd, M.M


NIP.19600812 198309 2 002

i
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT yang telah


melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan
penulisan makalah ini. Penulisan makalah ini diajukan sebagai syarat untuk
memenuhi penetapan angka kredit kenaikan pangkat dalam jabatan fungsional
guru melalui Pengembangan Keprofesian Berkelanjutann (PKB)
Makalah tinjauan ilmiah ini dimaksudkan untuk memberikan tambahan
pengetahuan tentang pentingnya peran orang tua terhadap peningkatan prestasi
belajar siswa, namun di zaman sekarang ini orang tua sibuk dengan kesibukan
masing-masing dan terkadang melupakan kewajiban utamanya sebagai orang tua
yang berperan penting terhadap tumbuh kembang anak dan menyerahkan
sepenuhnya urusan pendidikan pada pihak sekolah. Makalah ini diharapkan dapat
memberi pengetahuan dan wawasan sehingga guru dapat menjalin komunikasi
aktif dan berkolaborasi dengan wali murid atau orang tua siswa dalam
meningkatkan prestasi belajar siswa.
Penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini belum sempurna, namun
penulis telah berupaya seoptimal mungkin memberikan yang terbaik untuk
penulisan makalah ini. Jika menemukan kekurangan, penulis mengharapkan kritik
dan saran yang membangun. Akhir kata penulis mengharapkan makalah ini dapat
bermanfaat bagi dunia pendidikan. Semoga Allah SWT melimpahkan rahmat dan
karunia-nya kepada kita semua. Amin.

Pekanbaru, 24 Agustus 2019


Penulis

Jerni Harahap, S.Pd

ii
ABSTRAK

Jerni Harahap, S.Pd. Pengaruh Peranan Orang Tua Terhadap


Peningkatan Prestasi Belajar Siswa. Orang tua merupakan penanggung
jawab utama dalam pendidikan anak- anaknya. Dimanapun anak tersebut
menjalani pendidikan, baik dilembaga formal, informal maupun non formal
orang tua tetap berperan dalam menentukan masa depan pendidikan anak-
anaknya. Pendidikan di luar keluarga, bukan dalam arti melepaskan
tanggung jawab orang tua dalam pendidikan anak, tetapi hal itu dilakukan
orangtua semata-mata karena keterbatasan ilmu yang dimiliki oleh orang
tua, karena sifat ilmu yang terus berkembang mengikuti perkembangan
zaman, sementara orang tua memiliki keterbatasan-keterbatasan.
Orang tua sebagai pendidik dalam keluarga memiliki tanggung
jawab terhadap anggota keluarganya. Dalam hal ini orang tua
berkewajiban memenuhi kebutuhan pendidikan, sandang, pangan, papan
dan kesehatan sehingga anak mampu untuk hidup sendiri.
Atas latar belakang kondisi di atas penulis menulis makalah dengan
judul: Pengaruh Peranan Orang Tua Terhadap Peningkatan Prestasi Belajar
Siswa. Adapun pembahasan dalam penelitaian ini yang diambil dari
berbagai sumber menyatakan peran orang tua dalam menentukan prestasi
belajar siswa di sekolah sangatlah besar. Orang tua yang tidak
memperhatikan pendidikan anaknya, misalnya mereka acuh tak acuh
terhadap proses belajar anaknya, tidak memperhatikan sama sekali akan
kepentingan dan kebutuhan anaknya dalam belajar, tidak mengatur waktu
belajarnya, tidak menyediakan atau melengkapi alat belajar, tidak mau tahu
bagaimana kemajuan belajar anaknya, kesulitan-kesulitan yang dialami
anaknya dalam belajar dan lain-lain dapat menyebabkan anak kurang atau
bahkan tidak berhasil dalam belajarnya.
Sebaliknya, orang tua yang selalu memberikan perhatian pada anaknya,
terutama perhatian pada kegiatan belajar mereka di rumah, membuat anak
akan lebih giat dan lebih bersemangat dalam belajar karena ia tahu bahwa
bukan dirinya sendiri saja yang berkeinginan untuk maju, akan tetapi orang
tuanya juga memiliki keinginan yang sama. Sehingga hasil belajar atau
prestasi belajar yang di raih oleh siswa menjadi lebih baik.

iii
DAFTAR ISI

HALAMAN JUD
HALAMAN PERSETUJUAN..........................................................................…i
KATA PENGANTAR......................................................................................…ii
DAFTAR ISI .......................................................................................................iii
ABSTRAK......................................................................................................... iv

BAB I. PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah................................................................ 1
B. Rumusan Masalah ......................................................................... 2
C. Tujuan Penelitian .......................................................................... 3
D. Manfaat Penelitian ........................................................................ 3

BAB II. KAJIAN PUSTAKA


A. Pengertian Prestasi Belajar Siswa.................................................. 4
B. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Prestasi Belajar Siswa..........
……………………………………………................. 5
C. Pengertian Peran Orang Tua…………............................................7
D. Faktor-faktor yang mempengaruhi peranan orang tua dalam
meningkatkan prestasi belajar…………………………………....18

BAB III. PEMBAHASAN


A. Peranan Orang Tua Dalam Meningkatakan Prestasi Belajar Anak.
.......................................................................................................24
B. Masalah yang dihadapi orang tua dalam upaya peningkatan prestasi
belajar anak....................................................................................26
C. Pemecahan masalah yang berkaitan denagn upaya peningkatan
prestasi belajar anak.......................................................................26

BAB IV. PENUTUP


A. Simpulan........................................................................................28
B. Rekomendasi..................................................................................28

DAFTAR PUSTAKA ......................................................................................30

iv

Anda mungkin juga menyukai