Anda di halaman 1dari 4

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS BRAWIJAYA
PROGRAM PENDIDIKAN VOKASI
Jl. Veteran 12 - 16, Malang 65145, Indonesia
Telp. +62-341-553240; fax. +62341-553448
http://vokasi.brawijaya.ac.id E-mail : vokasi@brawijaya.ac.id

UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP 2019/2020

Mata Kuliah : Bahasa Indonesia Hari, tanggal : Maret 2020


Prog. Keahlian : Waktu : 90 menit
Dosen : Drs. Kusmadiyono, M.Pd Sifat Ujian : Close Book

bahaya modernisasi terhadap kebudayaan lokal


oleh : andria.p.

(1) perkembangan indonesia mulai dari jaman kemerdekaan sampai saat ini ternyata belum bisa lepas dari pengaruh
asing yang sangat mendominasi sekali khususnya pengaruh barat budaya. Pada masyarakat kota khususnya sudah mulai
mengadopsi kehidupan Barat yang sangat bersifat pragmatis dan kapitalis. Dasar dari pemikiran ini adalah materi, semua
ditinjau berdasarkan pertukaran uang dan gampang untuk mendapatkan uang yang bagaimana cara.
(2) hal ini membuat ruang hidup manusia menjadi terkotak-kotak dan terjadi robotisasi pada manusia. ruang
hidup masyarakat kota tidak akan luas lagi karena waktunya banyak habis dikantor tempat dia bekerja dan tidak banyak
lagi waktu untuk kumpul-kumpul bersama keluarganya. Biasanya dalam acara kumpul keluarga ini sering dimanfaatkan
untuk saling berbagi pengalaman satu sama lain dan untuk mengontrol anggota keluarganya.
(3) manusia sibuk dengan aktipitasnya sendiri tanpa disadari budaya kita yang suka beramah-tamah sudah mulai
musnah dari diri kita dengan orang lain. Budaya gotong royong juga sudah mulai pudar, yang disebabkan masyarakat
Indonesia sudah individualistik, yaitu setiap orang tidak lagi memikirkan orang yang ada disekitarnya, tetapi hanya
memikirkan dirinya sendiri. Padahal zaman dulu bila ada orang yang kesusahan maka masyarakat akan bersama-sama
menyelesaikannya sehingga beban dari masalah tersebut terasa ringan.
(4) sudah merebak hampir diseluruh wilayah tanah air dikalangan pemuda budaya konser ala barat juga. Lagu-
Lagu cinta yang bernuansakan barat lebih mendominasi dibandingkan lagu-lagu daerah. Lagu-Lagu Band Modern ini
juga tidak hanya di dominasi oleh band Indonesia, tetapi lagu dari luar negri seperti Amerika dan Inggris ikut
mengalahkan lagu daerah. Para kaum muda biasanya lebih tertarik dengan acara-acara yang benuansakan bangsa Eropa
dibandingkan dengan acara yang lebih bersifat kedaerahan yang tentunya pasti lebih berguna
(5) model baju tidak jarang ditiru oleh artis lokal dan anak-anak muda sekarang yang digunakan oleh artis barat
ataupun band barat ini. Kata ketinggalan zaman membuat anak muda takut dan enggan untuk melestarikan budayanya
sendiri. Salah pengertian anak-anak remaja tentang anggapan bahwa budaya baratlah yang harus digunakan karena
modern dan sesuai dengan perkembangan zaman sedangkan budaya yang bersifat tradisional sudah ketinggalan jaman
membuat budaya tradisional kurang mendapat perhatian dikalangan pemuda.

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat, jelas, dan benar!


1. Analisalah penggunaan ejaan, tanda baca, dan penataan kalimat pada teks wacana di atas yang Anda anggap salah
dan betulkan, buatlah dalam bentuk tabel!
2. Mengapa Bahasa Melayu dijadikan bahasa Nasional di negara kita? Berikan alasan dan penjelasannya!
3. Jelaskan masing-masing fungsi bahasa secara umum.
4. Apakah yang dimaksud dengan pernyataan “Gunakanlah bahasa Indonesia yang baik dan benar” Jelaskan menurut
pendapat Anda!

Selamat Bekerja !!

Jawaban:
1.
(1) perkembangan indonesia mulai dari jaman kemerdekaan sampai
- Awal kataa seharusnya
saat ini ternyata belum bisa lepas dari pengaruh asing yang sangat menggunakan huruf kapital
mendominasi sekali khususnya pengaruh barat budaya. Pada - indonesia seharusnya
masyarakat kota khususnya sudah mulai mengadopsi kehidupan Barat Indonesia
- Setelah kata “mendominasi
yang sangat bersifat pragmatis dan kapitalis. Dasar dari pemikiran ini sekali” harusnya ada tanda (,)
adalah materi, semua ditinjau berdasarkan pertukaran uang dan - Kata “Khususnya” setelah
gampang untuk mendapatkan uang yang bagaimana cara. kata “masyarakat kota”
harusnya tidak perlu
- Kalimat “Yang bagaimana
cara” itu tidak perlu
(2) hal ini membuat ruang hidup manusia menjadi terkotak-kotak dan - Awal kata seharusnya
terjadi robotisasi pada manusia. ruang hidup masyarakat kota tidak akan menggunakan huruf kapital
luas lagi karena waktunya banyak habis dikantor tempat dia bekerja dan - Kata “Banyak habis” itu tidak
tidak banyak lagi waktu untuk kumpul-kumpul bersama keluarganya. baku
Biasanya dalam acara kumpul keluarga ini sering dimanfaatkan untuk
saling berbagi pengalaman satu sama lain dan untuk mengontrol
anggota keluarganya.
(3) manusia sibuk dengan aktipitasnya sendiri tanpa disadari budaya kita
yang suka beramah-tamah sudah mulai musnah dari diri kita dengan - Awal kata seharusnya
menggunakan huruf kapital
orang lain. Budaya gotong royong juga sudah mulai pudar, yang - Kata “Aktipitasnya”itu tidak
disebabkan masyarakat Indonesia sudah individualistik, yaitu setiap baku seharusnya
orang tidak lagi memikirkan orang yang ada disekitarnya, tetapi hanya “Aktivitasnya”
- Kata “dulu” pada kalimat
memikirkan dirinya sendiri. Padahal zaman dulu bila ada orang yang “zaman dulu” itu tidak baku
kesusahan maka masyarakat akan bersama-sama menyelesaikannya
sehingga beban dari masalah tersebut terasa ringan.
(4) sudah merebak hampir diseluruh wilayah tanah air dikalangan
pemuda budaya konser ala barat juga. Lagu-Lagu cinta yang - Awal kata seharusnya
menggunakan huruf kapital
bernuansakan barat lebih mendominasi dibandingkan lagu-lagu daerah. - Kalimat “Lagu-Lagu Band
Lagu-Lagu Band Modern ini juga tidak hanya di dominasi oleh band Modern”harusnya huruf kecil
Indonesia, tetapi lagu dari luar negri seperti Amerika dan Inggris ikut
mengalahkan lagu daerah. Para kaum muda biasanya lebih tertarik
dengan acara-acara yang benuansakan bangsa Eropa dibandingkan
dengan acara yang lebih bersifat kedaerahan yang tentunya pasti lebih
berguna
(5) model baju tidak jarang ditiru oleh artis lokal dan anak-anak muda
sekarang yang digunakan oleh artis barat ataupun band barat ini. Kata - Awal kata seharusnya
menggunakan huruf kapitl
ketinggalan zaman membuat anak muda takut dan enggan untuk
melestarikan budayanya sendiri. Salah pengertian anak-anak remaja
tentang anggapan bahwa budaya baratlah yang harus digunakan karena
modern dan sesuai dengan perkembangan zaman sedangkan budaya
yang bersifat tradisional sudah ketinggalan jaman membuat budaya
tradisional kurang mendapat perhatian dikalangan pemuda.

2. * Karena bahasa melayu sudah menjadi sebuah lingua franca bagi bangsa Indonesia,bahasa
perhubungan dan bahasa perdagangan
* Sistem bahasa melayu yang cukup sederhana, sehinggamudah untuk dipelajari karena bahasa melayu
tidak mengenal tingkatan bahasa
* Suku Jawa,Sunda, dan suku-suku yang lainnya dapat dengan sukarela untuk menerima bahasa melayu
sebagai bahasa indonesia untuk digunakan sebagai bahasa nasional
* Bahasa Melayu memiliki kesanggupan untuk digunakan sebagai bahasa kebudayaan dalam artian yang
luas.
3. - Lambang Kebanggaan Kebangsaan
Mencerminkan nilai-nilai sosial budaya yang mendasari rasa kebangsaan.
- Lambang Identitas Nasional
Sebagai identitas nasional,yang mengarah pada penghargaan terhadap bahasa Indonesia selain bendera
dan lambang Negara.
- Alat Perhubungan Antar Warga,Antar Daerah,Antar Budaya
Dengan bahasa Indonesia masyarakat dapat berhubungan dengan yang lain sehingga kesalahpahaman
sebagai akibat dari perbedaan latar belakang sosisal budaya dan bahasa.
- Alat Pemersatu Suku Budaya dan Bahasanya
Bahasa Indonesia memungkinkan keserasian diantara suku tanpa harus menghilangkan identitas dan
kesetiaan kepada nilai sosial budaya
4. Maksud dari “Gunakanlah bahasa Indonesia yang baik dan benar” adalah
kita harus menggunakan bahasa indonesia yang baik sesuai dengan keadaan saat kita berbicara,siapa
yang kita ajak berbicara,topik apa yang sedang dibicarakan saat itu
Kita harus menggunakan bahasa Indonesia dengan benar itu berarti kita dalam berbahasa

Anda mungkin juga menyukai