Anda di halaman 1dari 16

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA MEDIKABALI

UKM MAPALA TRESNA RING GUMI


PANITIA LOMBA FOTOGRAFI
Jalan Kecak Nomor 9A Gatot Subroto Timur Denpasar, Bali 80239,
KetuaPanitia (Winda Pramana) 085737464675, Sekretaris (Devi Ari)
087799154624
Email : Mapalatresnaringgumi28@gmail.com

Nomor : 643/S6/O12 /V/2021 13 Juli 2021


Lampiran : Tiga
Perihal : Permohonan Dana &Ijin mengadakan Kegiatan Lomba Fotografi

Yth. Ketua STIKes Wira Medika Bali


Jl. Kecak No. 9A Gatot Subroto Timur Dps.

Dengan Hormat,

Sehubungan dengan akan diselenggarakannya kegiatan Lomba Fotografi oleh UKM Mapala
Tresna Ring Gumi STIKes Wira Medika Bali dengan tema “Alam Di Tengah Pandemi”,
kami selaku panitia pelaksana mengajukan permohonan izin dan bantuan anggaran kepada
Bapak Ketua STIKes Wira Medika Bali, untuk melaksanakan kegiatan Lomba Fotografi
UKM Mapala Tresna Ring Gumi akan diselenggarakan pada:

Tanggal : Rabu ,6 Oktober- Minggu, 21 November 2021


Waktu : 08.00 – 23.00 WITA
Tempat : STIKes Wira Medika Bali secara online

Bersama surat ini kami mohon bantuan dana sebesar Rp. 4.100.000,00 dengan rancangan
anggaran biaya terlampir.
Demikian surat ini kami ajukan, atas tindak lanjut dan realisasinya, kami ucapkan terima
kasih.
Mengetahui
Denpasar, 13 Juli 2021
UKM MapalaTresna Ring Gumi
Panitia Pelaksana
Ketua
Ketua

Putri Sukma Maha Dewi


NIM. 19.321.3047 Ni Kadek Winda Pramana Putri
NIM. 19.321.3026
Mengetahui Mengetahui
UKM MapalaTresna Ring Gumi Badan Eksekutif Mahasiswa
Pembina Ketua

Yunda Candra Dewi


Ns. Ketut Lisnawati, S.Kep, M,Kep.M.B Menyetujui, NIM. 18.321.2901
NIK. 01.19.928 STIKes Wira Medika Bali
Wakil Ketua III

Putu Gede Subhaktiyasa.,ST.,MM


Tembusan: NIK. 2.01.08.016
1. Ketua Stikes
2. Wakil Ketua III
3. Bem
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA MEDIKABALI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
PANITIA LOMBA FOTOGRAFI
Jalan Kecak Nomor 9A Gatot Subroto Timur Denpasar, Bali 80239,
KetuaPanitia (Winda Pramana) 085737464675, Sekretaris (Devi Ari)
087799154624
Email : Mapalatresnaringgumi28@gmail.com

PROPOSAL LOMBA FOTOGRAFI


UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
STIKES WIRA MEDIKA BALI

1.1 Latar Belakang


Dunia fotografi yang terus mengalami perkembangan pesat seiring dengan
perkembangan teknologi menjadi bagian yang tidak terpisahkan dalam kehidupan masyarakat
modern. Berbagai kegiatan dilakukan oleh banyak komunitas fotografi mulai dari diskusi
mengenai perkembangan teknologi terbaru, hunting foto sampai perlombaan dengan berbagai
tema sebagai sarana menyalurkan hobi. Dewasa ini banyak sekali peminat fotografi mulai
dari anak-anak, remaja maupun orang tua. Selain untuk mengabadikan suatu kegiatan, hal ini
juga bisa menciptakan suatu karya seni bercita rasa tinggi yang tentunya akan memberikan
kepuasan tertentu bagi sang fotografer. Selain itu dari suatu foto, fotografer juga dapat
menyampaikan sesuatu kepada orang-orang yang melihat foto tersebut.
Keinginan seseorang untuk bercerita tentang suatu pengalaman ekspresi diri, peristiwa
yang aktual, nostalgia, menjadikan foto sebagai media yang akurat untuk mengungkapkan
dan menceritakan kejadian tersebut. Kegiatan untuk memperoleh gambar foto tersebut
dikenal denganistilah fotografi. Fotografi merupakan hasil terakhir dari bentuk tertua
komunikasi percetakan. Tujuan hakiki dari fotografi adalah komunikasi, fotografi tidak
sebatas hanya mengabadikan gambar, melainkan menjadi sarana komunikasi antara
fotografer dan orang yang menikmatinya.
Sehubungan dengan hal di atas, kami selaku UKM Mapala Tresna Ring Gumi STIKes
Wira Medika Bali mengadakan kegiatan Lomba Fotografi dalam rangka Diesnatalis ke-14
STIKes Wira Medika Bali

1.2 Bentuk Kegiatan


“Acara Lomba Fotografi UKM Mapala Tresna Ring Gumi STIKes Wira Medika Bali”
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA MEDIKABALI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
PANITIA LOMBA FOTOGRAFI
Jalan Kecak Nomor 9A Gatot Subroto Timur Denpasar, Bali 80239,
KetuaPanitia (Winda Pramana) 085737464675, Sekretaris (Devi Ari)
087799154624
Email : Mapalatresnaringgumi28@gmail.com

1.3 Nama Kegiatan


“Lomba Fotografi UKM Mapala Tresna Ring Gumi STIKes Wira Medika Bali”

1.4 Tema Kegiatan


Tema kegiatan Lomba Fotografi yaitu
a. Tema Umum
-Alam Ditengah Pandemi
b. Tema Khusus
-Aku pandemi perubahan alam
-Kembali kealam dimasa pandemi
-Menjaga alam situasi pandemi
Note : Pilih salah satu tema diatas (1 peserta memilih 1 tema)
1.5 DasarPelaksanaan
1. Pancasila
2. UUD 1945
3. Tri Dharma Perguruan Tinggi
4. Keputusan Menteri Pendidikandan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor
155/U/1998 tentang Pendoman Umum Organisasi Kemahasiswaan.
5. SK Mendiknas RI Nomor 225/D/O/2007 tentang Ijin Penyelenggaraan Institusi
Pendidikan
6. SK Ketua STIKes Nomor.
574/K.STIKESWIKA/KEP/I/2019 tentang Surat Keputusan Badan Perwakilan
Mahasiswa STIKes Wira Medika Bali.
7. SK Ketua STIKes Nomor.
575/K.STIKESWIKA/KEP/I/2019 tentang Surat Keputusan Badan Eksekutif
Mahasiswa STIKes Wira Medika Bali.
8. AD/ART Pedoman Organisasi Kemahasiswaan STIKes Wira Medika Bali.
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA MEDIKABALI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
PANITIA LOMBA FOTOGRAFI
Jalan Kecak Nomor 9A Gatot Subroto Timur Denpasar, Bali 80239,
KetuaPanitia (Winda Pramana) 085737464675, Sekretaris (Devi Ari)
087799154624
Email : Mapalatresnaringgumi28@gmail.com

1.6 Tujuan
1) Tujuan Umum :
Memberikan kegiatan positif bagi Masyarakat Umum

2) Tujuan Khusus :
- Meningkatkan skill dan kreatifitas dalam kegiatan Lomba Fotografi
- Meningkatkan pengalamaan membuat Foto Alam Ditengah Pandemi
- Menambah kepedulian terhadap Alam Ditengah Pandemi

1.7 Waktu Dan Tempat Pelaksanaan


Hari, Tanggal : Rabu,6 Oktober- Minggu, 21 November 2021
Waktu : 08.00 – 23.00 Wita
Tempat : STIKes Wira Medika Bali secara online

1.8 Penyelenggaraan Kegiatan


“Kegiatan ini diselenggarakan oleh UKM Mapala Tresna Ring Gumi STIKes Wira
Medika Bali melalui sebuah kepanitiaan ”

1.9 Sasaran / Peserta


“Masyarakat Se-Bali Nusra dan 2 PT di Luar Wilayah”

1.10 Rancangan Anggaran Biaya (RAB)


“Terlampir “

1.11 Susunan Panitia


”Terlampir ”

1.12 Susunan Acara


“Terlampir”
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA MEDIKABALI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
PANITIA LOMBA FOTOGRAFI
Jalan Kecak Nomor 9A Gatot Subroto Timur Denpasar, Bali 80239,
KetuaPanitia (Winda Pramana) 085737464675, Sekretaris (Devi Ari)
087799154624
Email : Mapalatresnaringgumi28@gmail.com

1.13 Penutup
Demikianlah Proposal kegiatan Lomba Fotografi dibuat dan disusun dengan
sebenar - benarnya. Apabila ada kekeliruan di dalam penyusunannya maka akan
diperbaiki sebagaimana mestinya.

Mengetahui
UKM MapalaTresna Ring Gumi Denpasar, 13 Juli 2021
Ketua Panitia Pelaksana
Ketua

Putri Sukma Maha Dewi


NIM. 19.321.3047 Ni Kadek Winda Pramana Putri
NIM. 19.321.3026
Mengetahui Mengetahui
UKM MapalaTresna Ring Gumi Badan Eksekutif Mahasiswa
Pembina Ketua

Yunda Chandra Dewi


Ns. Ketut Lisnawati, S.Kep, M,Kep.M.B NIM. 18.321.2901
NIK. 01.19.928
Menyetujui,
STIKes Wira Medika Bali
Wakil Ketua III

Putu Gede Subhaktiyasa.,ST.,MM


NIK. 2.01.08.016
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA MEDIKABALI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
PANITIA LOMBA FOTOGRAFI
Jalan Kecak Nomor 9A Gatot Subroto Timur Denpasar, Bali 80239,
KetuaPanitia (Winda Pramana) 085737464675, Sekretaris (Devi Ari)
087799154624
Email : Mapalatresnaringgumi28@gmail.com

Lampiran
RANCANGAN ANGGARAN BIAYA
KEGIATAN LOMBA FOTOGRAFI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
STIKES WIRA MEDIKA BALI
PERIODE 2021
Rencana Anggaran Biaya

No RINCIAN NILAI JUMLAH

Pemasukan
Uang Kas UKM Mapala Tresna
1 Rp. 600.000,00 Rp. 600.000,00
Ring Gumi
2 Pendaftaran Peserta (20 orang) Rp. 20.000,00 Rp. 400.000,00
3 Institusi Rp. 4.100.000,00 Rp. 4.100.000,00
Total Rp. 5.100.000,00
Pengeluaran
1 Kesekretariatan
a. Pengadaan Proposal (1 rangkap) Rp. 48.000,00 Rp. 48.000,00
b. Pengadaan LPJ (1 rangkap) Rp. 50.000,00 Rp. 50.000,00
c. Map (2 buah) Rp. 1.000,00 Rp. 2.000,00
Total Rp. 100.000,00

2. Sie Acara
a. Hadiah Pemenang Lomba Foto
Hadiah Juara I Rp. 750.000,00 Rp. 750.000,00
Hadiah Juara II Rp. 650.000,00 Rp. 650.000,00
Hadiah Juara III Rp. 500.000,00 Rp. 500.000,00
b. Honor Juri (3 Orang)
Juri I (Internal) Rp. 500.000,00 Rp. 500.000,00
Juri II (Internal) Rp. 500.000,00 Rp. 500.000,00
Juri III (Eksternal) Rp. 2.000.000,00 Rp. 2.000.000,00
Total Rp. 4.900.000,00
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA MEDIKABALI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
PANITIA LOMBA FOTOGRAFI
Jalan Kecak Nomor 9A Gatot Subroto Timur Denpasar, Bali 80239,
KetuaPanitia (Winda Pramana) 085737464675, Sekretaris (Devi Ari)
087799154624
Email : Mapalatresnaringgumi28@gmail.com

3 Sie Humas
a. Uang Pulsa Panitia (5 Orang) Rp. 20.000,00 Rp. 100.000,00
Total Rp. 100.000,00
Total Anggaran Rp. 5.100.000,00
Total Pemasukan Rp. 5.100.000,00
Total Pengeluaran Rp. 5.100.000,00

Denpasar, 13 Juli 2021


UKM Mapala Tresna Ring Gumi
Bendahara

Putu Diah Lestari


NIM. 203.213.227
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA MEDIKABALI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
PANITIA LOMBA FOTOGRAFI
Jalan Kecak Nomor 9A Gatot Subroto Timur Denpasar, Bali 80239,
KetuaPanitia (Winda Pramana) 085737464675, Sekretaris (Devi Ari)
087799154624
Email : Mapalatresnaringgumi28@gmail.com

SUSUNAN PANITIA
LOMBA FOTOGRAFI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
STIKES WIRAMEDIKA BALI

Pelindung : Drs. Dewa Agung Ketut Sudarsana, MM


Wakil Ketua III : Putu Gede Subhaktiyasa.,ST.,MM
Pembina : Ns. Ketut Lisnawati, S.Kep.,M.Kep.M.B
Ketua BPM : Agus Triana Putra
Ketua BEM : Yunda Chandra Dewi
Koordinator Bidang VI : I Made Widhi Antara
Penanggung Jawab : Putri Sukma Maha Dewi
Ketua Panitia : Ni Kadek Winda Pramana Putri
Wakil KetuaPanita : Ni Gusti Ayu Indah Adsari
Sekretaris I : Ni Kadek Devi Ariyanti
Sekretaris II : Ni Luh Komang Eka Jayanti
Bendahara I : Putu Diah Lestari
Bendahara II : Ni Luh Putu Satyaning Natha Dewi

Sie Acara
Koordinator : Ni Made Ariska
Anggota : Ni Luh Widiningsih
: Nm Arhi Shinta Devi
Sie Humas
Koordinator : I Putu Fery Wira Candra
Anggota : Ni Komang Ristikayanti
: Ni Kadek Evayanti
: Ni Komang Deva Arlina Dewi
: Ni Putu Eka Septiari
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA MEDIKABALI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
PANITIA LOMBA FOTOGRAFI
Jalan Kecak Nomor 9A Gatot Subroto Timur Denpasar, Bali 80239,
KetuaPanitia (Winda Pramana) 085737464675, Sekretaris (Devi Ari)
087799154624
Email : Mapalatresnaringgumi28@gmail.com

Sie Perlengkapan
Koordinator : Ni Made Ratniawati
Anggota : I Komang Agus Ardika
: Dewa Ayu Made Dyah Pradnyani

Sie Dokumentasi
Koordinator : Wayan Shinta Wati
Anggota : Komang Indah Yuliatni
: Kadek Ayu Rani Ariasih
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA MEDIKABALI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
PANITIA LOMBA FOTOGRAFI
Jalan Kecak Nomor 9A Gatot Subroto Timur Denpasar, Bali 80239,
KetuaPanitia (Winda Pramana) 085737464675, Sekretaris (Devi Ari)
087799154624
Email : Mapalatresnaringgumi28@gmail.com

SUSUNAN ACARA KEGIATAN


LOMBA FOTOGRAFI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI

NO HARI/ KEGIATAN PENANGGUNG


TANGGAL JAWAB
1. 6 Oktober- 16 Penyebaran informasi lomba Sie Humas
November 2021
foto, Pendaftaran peserta lomba
foto, Posting Foto
2. 17-20 November Penilaian foto Juri
2021
3. 21 November 2021 Pengumuman juara Sie Humas
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA MEDIKABALI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
PANITIA LOMBA FOTOGRAFI
Jalan Kecak Nomor 9A Gatot Subroto Timur Denpasar, Bali 80239,
KetuaPanitia (Winda Pramana) 085737464675, Sekretaris (Devi Ari)
087799154624
Email : Mapalatresnaringgumi28@gmail.com

Lampiran

MEKANISME LOMBA FOTOGRAFI


UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
TAHUN 2021

A. LATAR BELAKANG

Seni dan teknologi berkembang pesat di masyarakat. Keduanya bisa berjalan

beriringan. Masyarakat kini bebas menyalurkan jiwa seninya dengan teknologi apa

saja. Sebut saja tren fotografi yang menjadi euphoria baru, kawula muda maupun tua

sekalipun banyak menggemari hobi ini. Fotografi pada dasarnya adalah gabungan dari

dua faktor yang terpisah, yakni kemampuan citra dari suatu objek yang dapat

diproyeksikan ke sebuah layar dan penemuan sebuah medium yang dapat

mewujudkan citra tersebut dalam bentuk gambar (foto). Fotografi sebagai suatu

teknik komunikasi adalah suatu bentuk karya seni yang dapat memberikan nilai

estetika (keindahan) dan artistik mempunyai nilai seni ke dalam bentuk kertas foto.

Sehubungan dengan hal di atas, kami selaku UKM Mapala Tresna Ring Gumi

STIKes Wira Medika Bali ingin mengadakan kegiatan Lomba fotografi yang

bertujuan untuk menyelanggarakan kegiatan yang bersifat kompetitif dan sebagai

ajang menyalurkan kreatifitas, minat, dan bakat mahasiswa dan pelajar di seluruh

Indonesia. Dimana kegiatan lomba fotografi ini mengusung 2 tema yaitu tema umum

tentang Alam di Tengah Pandemi, yang bertujuan untuk mengenalkan keindahan alam

melalui karya fotografi, serta tema khusus yang berkaitan dengan pandemic Covid-19,

yang bertujuan untuk memperlihatkan lensa kehidupan semenjak adanya pandemic

Covid-19, sehingga dengan adanya karya fotografi tersebut kita bisa melihat keadaan
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA MEDIKABALI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
PANITIA LOMBA FOTOGRAFI
Jalan Kecak Nomor 9A Gatot Subroto Timur Denpasar, Bali 80239,
KetuaPanitia (Winda Pramana) 085737464675, Sekretaris (Devi Ari)
087799154624
Email : Mapalatresnaringgumi28@gmail.com

kondisi masyarakat ditengah pandemic Covid-19. Kegiatan ini bertunjuk dalam

rangka diesnatalis Ke “14” STIKes Wira Medika Bali.

B. TUJUAN

Tujuan diselenggarakan kegiatan ini adalah untuk meningkatkan kreatifitas

masyarakat di bidang seni fotografi dan dapat menumbuhkan kreatifitas anak muda

dalam mempublikasikan keindahan alam Indonesia ditengah pandemic Covid -19.

C. SASARAN

Sasaran dari lomba fotografi ini merupakan Masyarakat Se-Bali Nusra dan 2 PT di

Luar Wilayah. Tidak ada batasan umur.

D. KETENTUAN PESERTA
1. Tema :
Tema umum :
 Alam Ditengah Pandemi
Tema khusus :
 Aku pandemi perubahan alam
 Kembali kealam dimasa Pandemi
 Menjaga alam situasi pandemi
Note : Memilih salah satu tema khusus diatas (1 peserta memilih 1
tema)

2. Peserta lomba terbukak untuk umum yang berdomisili di Indonesia, di buktikan


dengan KTP atau kartu pelajar yang masih aktif.
3. Peserta lomba adalah perorangan.
4. Setiap peserta mengirimkan 1 karya yang sesuai dengan tema yang telah di tentukan.
5. Peserta mengisi formulir pendaftran yang tersediakan oleh panitia.
6. Peserta wajib memfollow akun @mapalatresnaringgumi @stikes_wiramedika.
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA MEDIKABALI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
PANITIA LOMBA FOTOGRAFI
Jalan Kecak Nomor 9A Gatot Subroto Timur Denpasar, Bali 80239,
KetuaPanitia (Winda Pramana) 085737464675, Sekretaris (Devi Ari)
087799154624
Email : Mapalatresnaringgumi28@gmail.com

7. Membuat surat pernyataan tentang foto yang diupload peserta bahwa foto tersebut

original bukan jiplakan (surat disiapkan oleh panitia).

8. Peserta yang sudah daftar tidak dapat diganti dengan alasana apapun.

E. Ketentuan lomba :

1. Foto yang diikutsertakan pada lomba ini harus berisikan obyek yang berada di

Indonesia dan tidak boleh mengandung unsur pelecehan SARA, sadism, politik dan

atau pornografi (nude photography).

2. Semua foto yang diikutsertakan oleh peserta harus merupakan hasil karya sendiri yang

dapat dibuktikan di kemudian hari secara sah bila diperlukan atau diminta klarifikasi

oleh Panitia.

3. Peserta dilarang mengirimkan karya foto dengan mempergunakan nama dan atau

alamat orang lain.

4. Foto yang identic (90% sama dengan peserta lainnya) akan langsung dieliminasi.

5. Foto boleh diedit sejauh menyangkut kontras, saturasi, eksposur dan cropping, tapi

tidak boleh ada penambahan (penempelan) atau pengurangan (penghapusan) obyek.

6. Panitia berhak mendiskualifikasi karya peserta sebelum, selama, dan setelah penjurian

berlangsung, apabila ditemukan karya foto yang secara konsep, pembuatan, dan

presentasinya dinilai sama, serupa, dan atau mirip serta dinilai mengandung unsur

plagiasi.

7. Peserta harus mengisi formulir pendaftaran yang sudah ada di dalam surat lengkap

yang berisi semua keterangan mengenai data diri, judul dan dikirim melalui link yang

sudah disediakan:
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA MEDIKABALI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
PANITIA LOMBA FOTOGRAFI
Jalan Kecak Nomor 9A Gatot Subroto Timur Denpasar, Bali 80239,
KetuaPanitia (Winda Pramana) 085737464675, Sekretaris (Devi Ari)
087799154624
Email : Mapalatresnaringgumi28@gmail.com

Link pendaftaran lomba :


https://forms.gle/KobpTnkTULKSnnKU9
8. Wajib tag @mapalatresnaringgumi dan hastag #mapalatrg #tresnaringgumi
#stikeswika #alamditengahpandemi.
9. Peserta wajib mengirimkan screenshot upload foto melalui link unggah karya.
10. Karya foto di unggah di instragram peserta.

11. Pemenang lomba diputuskan oleh Dewan Juri dan keputusan Dewan Juri bersifat

mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

F. KRITERIA PENILAIAN DAN PEMENANG

1. Penilaian

Dewan juri akan ditunjuk dan dipilih oleh panitia

2. Sistem penilaian

I. Sistem penilaian ditetapkan oleh dewan juri.

II. Penilaian adalah hak mutlak dewan juri yang tidak dapat diintervensi dan

diganggu oleh siapapun.

3. Pemenang
Pemenang foto terbaik untuk tiap jenis lomba diambil antara lain:

 Juara I
 Juara II
 Juara III
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA MEDIKABALI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
PANITIA LOMBA FOTOGRAFI
Jalan Kecak Nomor 9A Gatot Subroto Timur Denpasar, Bali 80239,
KetuaPanitia (Winda Pramana) 085737464675, Sekretaris (Devi Ari)
087799154624
Email : Mapalatresnaringgumi28@gmail.com

G. PENDAFTARAN

1. Pendaftaran dilakukan dengan mengisi formulir pendaftaran. Biaya pendaftaran

20.000 (BRI a.n Ni Luh Putu Satyaning Natha Dewi. No. Rek: 7283 0100 8159 533)

Note : Di mohon untuk mengirim bukti transfer ke no whatsapp yang sudah tertera.

2. Bagi yang sudah mengumpulkan formulir pendaftaran dan karya foto harap
melakukan konfirmasi ke CP yang tersedia.
3. Formulir, dan Hasil karya foto Kreatif dapat dikirimkan mulai tanggal 6 Oktober
sampai 16 November 2021 melalui email mapala TRG
Mapalatresnaringgumi28@gmail.com.
4. Pengumuman pemenang disampaikan pada tanggal 21 November 2021 melalui
Instagram Mapala TRG @mapalatresnaringgumi.
5. Informasi lebih lanjut dapat menghubungi :
Devi Ariyanti (087799154624)
Winda (085737464675)
Fery (087831203691)

H. HADIAH

1 Juara I : Uang Tunai Rp 750.000,00 + E- Sertifikat

2 Juara II : Uang Tunai Rp 650.000,00. + E- Sertifikat

3 Juara III : Uang Tunai Rp 500.000,00 + E- Sertifikat


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA MEDIKABALI
UKM MAPALA TRESNA RING GUMI
PANITIA LOMBA FOTOGRAFI
Jalan Kecak Nomor 9A Gatot Subroto Timur Denpasar, Bali 80239,
KetuaPanitia (Winda Pramana) 085737464675, Sekretaris (Devi Ari)
087799154624
Email : Mapalatresnaringgumi28@gmail.com

Sistem Lomba

a. Pembuatan karya
1. Karya foto di buat oleh perorangan
2. Karya yang dibuat sesuai dengan tema
3. Foto diedit sejauh menyangkut kontras, saturasi, eksposur dan cropping, tapi tidak
boleh ada penambahan (penempelan) atau pengurangan (penghapusan) obyek.
Hasil editan harus nampak natural.
4. Foto tidak mengandung unsur sara, pornografi dan politik.
5. Semua foto yang diikutsertakan oleh peserta harus merupakan hasil karya sendiri
yang dapat dibuktikan di kemudian hari secara sah bila diperlukan atau diminta
klarifikasi oleh Panitia
6. Apabila dikemudian hari terdapat gugatan hak cipta, pihak panitia tidak
bertanggungjawab atas hal tersebut, panitia akan berasumsi bahwa seluruh foto
yang diikutkan sertakan merupakan karya orisinil peserta.

b. Pengumpulan karya
1. Karya foto dikirim melalui email mapalatresnaringgumi28@gmail.com. Dengan
format : Nama_LOMBA FOTO 2021
2. Karya yang sudah dikirim dianggap sudah final oleh panitia dan tidak ada
pengumpulan usulan
3. Peserta melalukan konfirmasi selama 1x24 jam pengumpulan karya melalui wa
panitia. Dengan format: konfirmasi_nama_lomba foto 2021
4. Panitia akan mengecek melalui email dan akan memberikan feedback selama
kurang lebih 1x24 jam
5. Panitia berhak menggunakan karya untuk keperluan publikasi
6. Karya foto dipublikasikan di instragram Mapala

Anda mungkin juga menyukai