Anda di halaman 1dari 7

toolkit

Perkembangan keruntuhan
kerajaan Sriwijaya dari aspek
arkeologis, politik, sosial, budaya
dan ekonomi

Kelompok 3 :
1. Nur Aisyatul Badriyah (2211000430021)
2. Yuni Arbakafin Nur F (2211000430074)
3. Moch. Amin Al Waqy (2211000430057
KERAJAAN SRIWIJAYA

Kerajaan Sriwijaya adalah kerajaan bercorak Buddha yang


didirikan oleh Dapunta Hyang Sri Jayanasa pada abad ke-7.
Kerajaan Sriwijaya terletak di tepian Sungai Musi, di daerah
Palembang, Sumatera Selatan. Kerajaan ini pada masanya
membawa pengaruh penting dan mengalami kejayaan pada abad
ke 9 yang dipimpin oleh Balaputradewa.
Pada masa kejayaannya, Sriwijaya mengontrol perdagangan di
jalur utama Selat Malaka dan daerah kekuasaannya meliputi
Kamboja, Thailand Selatan, Semenanjung Malaya, Sumatera, dan
sebagian Jawa. Selain itu, kebesarannya juga dapat dilihat dari
keberhasilannya di beberapa bidang, seperti bidang maritim,
toolkit

politik, dan ekonomi.


Dalam Bahasa Sanskerta, Sriwijaya berasal dari kata sri yang
berarti cahaya dan wijaya yang artinya kemenangan. Jadi, arti
Sriwijaya adalah kemenangan yang gemilang. Kerajaan Sriwijaya
mulai mengalami kemunduran pada abad ke-11.
RAJA – RAJA

1 2 3
Dapunta Hyang Sri
Balaputradewa
Dharmasetra Sudamaniwarmadewa

4 5
toolkit

Marawijayottunggawar Sanggramawijayottungg
man awarman
Dapunta Hyang Dharmasetra

Raja pertama Sriwijaya Bernama Dapunta Hyang yang


dikenal dengan nama Sri Jayanasa pada 671 M - 728 M.
Adanya peninggalan yang dikemukakan oleh I Tsing
1. Prasasti Kedukan Bukit
2. Prasasti Talang Tuo
3. Prasasti Kota Kapur
toolkit

4. Prasasti Karang Berahi


5. Palas Pasemah
Balaputradewa

• Balaputradewa adalah raja Sriwijaya yang terkenal pada abad sekitar


856 M.
• Keturunan dari dinasti Syailendra, yakni putra dari Raja
Samaratungga dengan Dewi Tara
• Sriwijaya menjadi kerajaan laut terbesar di Asia Tenggara
• Sebagai pusat perdagangan, Sriwijaya memperoleh peningkatan
ekonomi yang besar di masa kepemimpinan Balaputradewa.
• Prasasti Nalanda berangka tahun 860 M yang ditemukan oleh
Hirananda Shastri pada tahun 1921 di ruang depan Biara Nalanda,
toolkit

Bihar-India.
Pemimpin Kerajaan Sriwijaya
Raja DESKRIPSI

Pada masa pemerintahan Sri Sudamaniwarmadewa, terjadi


serangan Raja Darmawangsa dari Jawa bagian Timur. Akan
Sri Sudarmaniwarmadewa tetapi, serangan itu berhasil digagalkan oleh tentara Sriwijaya.
Sri Sudamaniwarmadewa kemudian digantikan oleh putranya
yang bernama Marawijayatunggawarman.

Saat Marawijayatunggawarman memerintah, Kerajaan Sriwijaya


Marawijayottunggawarman membina hubungan dengan Raja Rajaraya I dari Colamandala.
Pada masa ini, Sriwijaya terus memertahankan kebesarannya.
toolkit

Pada masa pemerintahan Sanggrama wijayatunggawarman,


Kerajaan Sriwijaya mengalami kemunduran. Hal ini disebabkan
oleh serangan dari Kerajaan Colamandala dari India yang
Sanggramawijayottunggawarman melemahkan kedudukan Sriwijaya. Dalam serangan tersebut,
Raja Sanggrama Wijayatunggawarman sempat ditangkap namun
dibebaskan kembali.
RUNTUHNYA KERAJAAN SRIWIJAYA

Keadaan sekitar sriwijaya yang


berubah

Banyak daerah bawahan yang


melepaskan diri

Serangan kerajaan Cola tahun


1023 dan 1030

Serangan kerajaan Majapahit


toolkit

pada tahun 1377

Serangan Singhasari
(ekspedisi Pamalayu) thn 1275

Anda mungkin juga menyukai