Anda di halaman 1dari 3

-1 -

SISTEM MEKANISME DAN PROSEDUR


PELAYANAN POLIKLINIK UMUM UPTD PUSKESMAS MANDAI

a. Jenis Pelayanan
Pelayanan jasa kesehatan berupa pelayanan anak, dewasa dan lansia

b. Waktu Pelayanan
Hari Senin s/d Sabtu Pukul 08.00 s/d 14.15 Wita
Hari Jumat Pukul 08.00 s/d 11.30 Wita

c. Persyaratan Pelayanan
Membawa Kartu Jaminan Kesehatan berupa Kartu BPJS/KIS (PBI dan Non
PBI, KTP dan KK

d. Biaya/Tarif Pelayanan
Pelayanan di UPTD Puskesmas Mandai bagi pasien BPJS/KIS tidak dipungut
biaya (Gratis). Adapun beberapa jenis pelayanan yang berbayar dipungut biaya
berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Maros Nomor 73 Tahun 2021
tentang Tarif Layanan Badan Layanan Umum Daerah pada Pusat Kesehatan
Masyarakat Lingkup Dinas Kesehatan Kabupaten Maros yaitu Tarif Tindakan
Pelayanan Medik :
1. Jasa Pelayanan : Rp. 20.000,-
2. Surat Berbadan Sehat : Rp. 30.000,-
3. Surat Keterangan Buta Warna : Rp. 20.000,-

/- e. Waktu . . .
-2 -
e. Waktu Penyelesaian Pelayanan

WAKTU
NO URAIAN KEGIATAN KET
PENYELESAIAN
Pasien datang, mendaftar diloket serta
1 melengkapi administrasi sesuai dengan 1 - 5 Menit
jenis kunjungan  

2 Antri di ruang tunggu poli umum 1- 5 Menit  


Pasien mendapatkan pelayanan
pemeriksaan, konsultasi kesehatan serta
tindakan bila diperlukan pemeriksaan
3 5-10 Menit
penunjang lanoratoium maka pasien
dirujuk ke laboratorium oleh dokter
pemeriksa  
Setelah pemeriksaan dokter memberikan
resep obat yang bisa diambil di kamar obat,
4 pasien yang membutuhkan perawatan 1- 5 Menit
lanjutan ruang rawat inap atau di rujuk ke
rumah sakit  

5 Pasien pulang 1 Menit  

f. Prosedur Pelayanan
1. Pasien datang sendiri atau didampingi keluarga ke UPTD Puskesmas
Mandai untuk mendaftarkan identitasnya dan dilakukan pemeriksaan dan
klasifikasi pasien anak, dewasa, lansia ataupun prioritas (berkebutuhan
khusus).
2. Setelah dilakukan pemeriksaan yang cermat, cepat dan tepat apakah pasien
bisa diijinkan pulang (rawat jalan), perlu rawat inap atau perlu di rujuk ke
rumah sakit.

g. Produk Layanan
Berupa jasa kesehatan di pelayanan anak, remaja, dewasa, lansia dan prioritas
(berkebutuhan khusus)

/- h. Kompetensi . . .
-3 -
h. Kompetensi Petugas
Petugas yang melayani di Poliklinik Umum yaitu Dokter, Ners dan Perawat
dengan tingkat pendidikan S1 Kedokteran, S1 Keperawatan/Ners dan D III.

i. Sarana dan Prasarana


1. Meja
2. Kursi
3. Bed pasien/tempat tidur
4. Status pasien
5. Alat medis/alat kesehatan
6. ATK
7. Formulir-formulir yang dibutuhkan

j. Alur Pelayanan Poliklinik Umum

PASIEN DATANG

PENDAFTARAN

PEMERIKSAAN
ANAMNESA, PEMERIKSAAN
PENUNJANG (TD,
(SECARA UMUM)
GDA/GDP

PENENTUAN DIAGNOSA

RAWAT INAP RAWAT JALAN RUJUK RS

APOTEK

PASIEN PULANG

Anda mungkin juga menyukai