Anda di halaman 1dari 2

SOP PELAYANAN DI POLIKLINIK

UMUM
Nomor :
Terbit ke :
SOP No.Revisi :
Tgl.Diberlaku :

Puskesmas Tanda Tangan Kepala dr. Mulianto


Karang Rejo Puskesmas NIP. 19690704 200012 1 001

A.Pengertian 1. Pasien adalah seorang yang membutuhkan surat keterangan sehat untuk
keperluan tertentu atau membutuhkan pemeriksaan, pengobatan dan tindakan
medis, atau membutuhkan konsultasi medis
2. Anamnesa adalah tanya jawab baik langsung (auto) maupun tidak langsung
(hetero) tentang keluhan dan riwayat penyakit pasien maupun keluarga pasien
3. Petugas poli umum adalah dokter dan perawat yang bertugas di poli umum
4. Register pasien adalah berkas yang berisikan catatan dan dokumen tentang
identitas pasien, anamnesa, hasil pemeriksaan, pengobatan, tindakan dan
pelayanan penunjang kepada pasien
B.Tujuan Sebagai pedoman kerja Petugas Ruang Poliklinik Umum untuk pelayanan Rawat
Jalan bagi pasien yang berkunjung ke Puskesmas Karang Rejo

C.Kebijakan Seluruh pasien yang berkunjung ke Poliklinik Umum Puskesmas Karang Rejo
untuk mendapatkan pelayanan/ pengobatan.
D.Referensi Permenkes No. 269/MENKES/III/2008
E.Langkah- 1. Pasien datang membawa kartu rekam medik yang dikeluarkan ruang
langkah/ rekam medik.
Prosedur 2. Petugas memeriksa kartu dengan melihat tanggal, nama, umur, alamat,
dan jenis kelamin.
3. Petugas memanggil nama pasien sesuai dengan yang tertera pada kartu
rekam medis pasien.
4. Menimbang Berat Badan pasien dengan timbangan anak dan mencatat
hasilnya pada kartu rekam medis.
5. Petugas mempersilahkan pasien duduk dan menganamnesa keluhan
utama. Petugas memeriksa tanda tanda vital pasien dan mencatat hasilnya
pada kartu rekam medis menurut kolom yang tersedia.
6. Petugas mencatat hasil anamnesa pada kartu rekam medis
7. Petugas mencatat hasil anamesa pada kartu rekam medis.
8. Mengarahkan pasien menuju laboratorium untuk pemeriksan penunjang.
9. Petugas membaca dan meninterpretasikan hasil pemeriksaan penunjang
10. Menegakkan diagnosa sesuai hasil anamnesa dan pemeriksaan penunjang.
11. Merujuk pasien ke Rumah Sakit atau ke UGD/ ruang rawat inap
12. Memberikan therapy sesuai dengan diagnosa dan mencatatnya pada kartu
rekam medis pasien.
13. Menuliskan resep pada lembar resep yang tersedia dengan tulisan yang
jelas dan mudah dibaca dan menyerahkannya kepada pasien.
14. Mengarahkan pasien menuju ruang Farmasi/ Apotik.
15. Petugas mencatat identitas pasien, nomor indeks/ nomor register, tanggal
kunjungan, pendanaan yang digunakan (JKA, Jamkesmas, Askes),
diagnosa, therapy dan jenis kunjungan (baru atau lama) pada buku register
ruangan Poliklinik umum.
16. Membuat laporan jumlah kunjungan pasien ke Poliklinik Umum

[Type text]
F.Bagan Alir Langkah - langkah
Petugas loket pendaftaran
mengantarkan status pasien ke poli
umum

Pasien menunggu diruang


tunggu poli umum

Petugas poli umum memanggil


pasien

Petugas melakukan anamnesa


dan mengukur TTV

Pemeriksaan lebih lanjut


dilakukan oleh dokter

Tindakan medis Pemeriksaan


yang dilakukan di Poli laboratorium
UGD Umu
mmm
m

Pemberian Resep Rujuk RS

Konsul Apotik
Gizi/Kesling

Pulang

G.Hal- hal Ketepatan waktu layanan, kesesuaian antrian pasien, kerapian ruangan, prosedur
yang perlu yang tepat
diperhatikan
H.Unit terkait IGD, GIZI, KIA, IMUNISASI, PARU, SURVELENS, LAB, APOTIK
I.Dokumen Kartu Rekam Medis Pasien, Buku besar, (buku register, Form laporan bulanan)
terkait

[Type text]

Anda mungkin juga menyukai