Anda di halaman 1dari 34

Pengantar Sains Keperawatan

Prof. Achir Yani S. Hamid, MN, DNSc


Fakultas Ilmu Keperawatan
AYH/FIKUI/2022 Universitas Indonesia 6
Sep2022t
1
Sub-Pokok Bahasan
• Keperawatan sebagai disiplin ilmu dan profesi
• Istilah penting dalam pengembangan ilmu
keperawatan
• Integrasi pendidikan, pelayanan/praktik dan riset
dalam pengembangan disiplin sains/teori
keperawatan dan praktik
• Kedudukan sains dan teori keperawatan dalam
pengembangan profesi keperawatan
• Tingkatan teori keperawatan dan berbagai teori
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 2
Definisi Keperawatan
• Keperawatan adalah bentuk pelayanan profesional yang
merupakan bagian integral pelayanan kesehatan, didasarkan
pada ilmu dan kiat keperawatan, berbentuk pelayanan
biopsikososial-spiritual yang komprehensif, ditujukan pada
individu, keluarga, kelompok dan komunitas baik sakit
maupun sehat yang mencakup seluruh proses kehidupan
manusia.

• Pelayanan diberikan karena adanya kelemahan fisik


dan mental, keterbatasan pengetahuan, serta
kurangnya kemauan menuju kemampuan
melaksanakan hidup sehari-hari secara mandiri.

AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 3
Keperawatan memperhatikan
• Prinsip dan hukum yang mengatur proses kehidupan,
kesejahteraan dan fungsi optimal manusia dalam
keadaan sehat atau sakit
• Pola perilaku manusia di dalam berinteraksi dengan
lingkungan dalam peristiwa kehidupan normal dan
situasi kritis
• Tindakan keperawatan atau proses dimana
perubahan positif pada status kesehatan, dipengaruhi
• Kesatuan atau kesehatan manusia, mengakui bahwa
mereka dalam interaksi yang terus menerus dengan
lingkungannya
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 4
Keperawatan memperhatikan
• Prinsip dan hukum yang mengatur proses kehidupan,
kesejahteraan dan fungsi optimal manusia dalam
keadaan sehat atau sakit
• Pola perilaku manusia di dalam berinteraksi dengan
lingkungan dalam peristiwa kehidupan normal dan
situasi kritis
• Tindakan keperawatan atau proses dimana perubahan
positif pada status kesehatan, dipengaruhi
• Kesatuan atau kesehatan manusia, mengakui bahwa
mereka dalam interaksi yang terus menerus dengan
lingkungannya
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 5
Karakteristik Profesi

AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 6
Karakteristik Profesi

AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 7
Nursing is a Professional Discipline

• A field of study focused on human


health and healing through caring
• The knowledge of the discipline:
nursing science, art, philosophy, and ethics
• Nursing science includes conceptual models,
theories, and research specific to the discipline
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 8
Pilar Pengembangan Disiplin Ilmu Keperawatan

PRAKTIK

Pengembangan
Disiplin
PENDIDIKAN RISET
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 9
Kaitan Penelitian dengan Dunia Keperawatan
Falsafah Abstrak

Pengetahuan

Ilmu Proses pikir Teori


abstrak
Introspeksi
Intuisi
Pembenaran
(reasoning)
Uji Realitas
(Penelitian)

AYH/FIKUI/2022 Dunia Empiris 6 Sep2022t 10

Praktik Keperawatan
Konkrit
Istilah penting terkait sains:

• Konsep: representasi simbolik dari suatu fenomena atau


serangkaian fenomena
• Model konseptual: serangkaian abstrak dan konsep umum serta
proposisi yang merepresentasikan fenomena menarik
• Disiplin: suatu bidang dari cabang pengetahuan yang
melibatkan riset
• Empirisme: suatu teori filosofis dari pengetahuan yang
berkembang melalui pengalaman, observasi dan eksperimen
• Etik: suatu cabang filosofi berfokus pada prinsip moral
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 11
Sains
• Tubuh pengetahuan yang sistematis yang bertujuan
untuk mengungkapkan kebenaran tentang dunia
• Kumpulan pengetahuan yang padat & proses
mengetahui melalui penyelidikan sistematis &
terkendali: metode ilmiah (rationalisme).
• Proses perbaikan diri berkesinambungan yang
melibatkan perkembangan teori & uji empiris
• Bertujuan: mengamati, mengklarifikasi & menyelidiki
hubungan yang memberikan pengertian tentang
fenomena
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 12
Tujuan Teori bagi Disiplin/Profesi
• Disiplin profesi memiliki body of knowledge terdiri dari teorti, riset,
dan metode pencaritahuan dan praktik berbasis bukti
• Pengorganisasian pengetahuan, menuntun pengembangan sains dan
menguatkan asuhan keperawatan pada klien.
• Teori keperawatan berfokus pada fenomena menarik untuk
keperawatan, manusia, Kesehatan dan asuhan dalam konteks
hubungan perawat – klien/manusia

Theories are patterns that guide the thinking


about, being, and doing of nursing
(Smith & Parker, 2015)
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 13
Teori
• Serangkaian hubungan antar konsep yang menjelaskan,
menguraikan & meramalkan fenomena disiplin,
mencakup:
@ Asumsi: pernyataan mengenai fenomena sentral suatu disiplin
yang mewakili keyakinan pakar teori.
@ Konsep: ide abstrak tertulis pada tingkat teoritis yang merupakan
fondasi bangunan suatu teori.
@ Prinsip: pernyataan yang menghubungkan >2 konsep tertulis
pada tingkat teoritis.
@ Proposisi: pernyataan yang menghubungkan
> 2 konsep dari prinsip, sehingga dapat menjadi pedoman untuk
riset dan praktik
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 14
Paradigma Keperawatan
• Paradigma: Pandangan dunia, orientasi filosofis yang digunakan
untuk menguraikan sifat dari suatu disiplin
• Paradigma Keperawatan: Pandangan tentang konsep sentral dari
disiplin ilmu keperawatan meliputi manusia, lingkungan,
kesehatan dan keperawatan
• Perkembangan paradigma diperlukan untuk menguatkan suatu
disiplin, dan tiap pandangan akan menjelaskan beberapa teori
• Metaparadigma: konsep global yang spesifik pada suatu disiplin
yang secara filosofis bersifat netral dan stabil
• Disiplin: suatu bidang atau cabang pengetahuan yang melibatkan
riset dan praktik

AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 15
Konsep Sentral Keperawatan

• Manusia
• Lingkungan
• Kesehatan
• Keperawatan

AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 16
Paradigma terhadap Konsep Sentral
Disiplin Keperawatan

Manusia

Keperawatan Kesehatan

Lingkungan

AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 17
Metaparadigma Konsep Sentral Keperawatan

• Manusia: Penerima asuhan, termasuk komponen


fisik psikologik, sosialbudaya dan spiritual. Sistem
klien individu, keluarga, kelompok khusus atau
komunitas
• Lingkungan: Semua kondisi internal dan
eksternal, lingkungan dan pengaruhnya terhadap
manusia
• Kesehatan: Tingkat sejahtera/sehat atau sakit
yang dialami manusia
• Keperawatan: Tindakan, karakteristik dan sifat
manusia yang memberikan asuhan keperawatan
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 18
Paradigma
Konsep Sentral Keperawatan
• Manusia: mahluk hidup yang unik dan utuh terdiri dari berbagai
aspek fisik, psikologik, sosial, kultural dan spiritual yang memiliki
kebutuhan yang holistik memerlukan asuhan keperawatan

• Lingkungan: adalah semua kondisi sekitar baik internal maupun


eksternal yang mempengaruhi perkembangan perilaku manusia
sebagai individu maupun kelompok. Lingkungan terdiri dari
lingkungan buatan manusia, lingkungan alam dan lingkungan
sosial
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 19
Paradigma terhadap
Konsep Sentral Keperawatan
• Kesehatan: suatu status atau proses untuk menjadi manusia yang
terintegrasi, seimbang namun dinamis dan adaptif terhadap
perubahan yang dihadapi sebagai sistem terbuka.

• Keperawatan: suatu proses pemberian asuhan kesehatan yang


berfokus pada proses kehidupan manusia dalam rentang sehat-
sakit dan pola yang menekankan pada promosi kesehatan sistem
klien yaitu individu, keluarga, kelompok dan komumitas sebagai
satu kesatuan yang utuh

AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 20
Hubungan Sains dengan Teori

• Sains harus dapat menunjukkan keterkaitan yang pasti


• Sains fokus pada bidang pengetahuan yang
pasti/tertentu
• Sains lebih cenderung diungkapkan dalan pernyataan
yang universal
• Pernyataan tentang suatu sains harus benar atau
kemungkinan besar benar
• Pernyataan tentang sains harus mengandung logika
• Sains harus menjelaskan investigasi dan argumentasinya

AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 21
Pemanfaatan Teori dalam Riset
• Merumuskan generalisasi yang memungkinkan seseorang
untuk menjelaskan sejumlah besar hubungan yang diamati
antara variabel tertentu dari suatu bidang ilmu.
• Menetapkan batasan tentang pertanyaan apa yang perlu
diajukan dan metode apa yang digunakan untuk
mendapatkan jawaban dari pertanyaan tersebut
• Memverifikasi, modifikasi dan fasifikasi proposisi teoritis

AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 22
Pemanfaatan Teori dalam Riset..
• Menuntun dan memberikan panduan riset
• Memberikan tujuan untuk pengkajian, penetapan
diagnosis, intervensi menggunakan check list intelektual
• Digunakan sebagai alat yang memungkinkan praktik
keperawatan lebih efisien dan efektif
• Meningkatkan otonomi dan akuntabilitas seorang
profesional dalam praktik yang menggunakan prinsip
prinsip ilmiah
• Memperoleh pengendalian atas subyek
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 23
Pemanfaatan Teori dalam Pendidikan

• Menuntun pengembangan kurikulum


• Memberikan kerangka ilmian dan pemikiran
analitis

• Memberikan arah menuju universalitas


• Menguatkan keunikan tubuh pengetahuan
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 24
Pemanfaatan Teori dalam Praktik

• Pendekatan ilmiah dalam praktik


• Model praktik keperawatan
• Model pengabdian masyarakat
• Umpan balik ketepatan pendekatan
• Peningkatan mutu pelayanan/praktik
• Peningkatan otonomi dan citra profesi
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 25
Levels of Theory Development

Meta Theory Level


Clarifies Provides
Material
Grand Theory Level
Guides Refines
Middle Range Theory Level

Directs Tests in
Practice Theory Level Practice
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 26
Evolution of Nursing Theory: Metaparadigm
Essential Influences

• Florence Nightingale’s Legacy of Caring and Its Application


• Twentieth Century Nursing: Ernestine Weidenbach, Virginia
Henderson, and Lydia Hall’s Contributions to Nursing Theory
and their Use in Practice

• Nurse-Patient Relationship Models for Practice: Hildegard


Peplau, Ida Jean Orlando and Joyce Travelbee
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 27
Beberapa Model Konseptual:
• Complementary-supplementary Model (Henderson)
• Self Care Model (Orem)
• Interpersonal Process Model (Peplau)
• Health Care System Model (Neuman)
• Adaptation Model (Roy)
• The Conservation Model (Levine)
• Unitary Human Beings (Rogers)
• Interacting Systems Framework and Middle Range Theory of
Goal Attainment (King)
• Behavioral System Model (Johnson)
• AYH/FIKUI/2022
Nursing as Caring: A Model for Transforming Practice (Boykin
& Schoenhofer) 6 Sep2022t 28
Conceptual Models/Grand Theories in the
Interactive-Integrative Paradigm

• Dorothea E. Orem’s Self-Care Deficit Nursing Theory


• Myra Levine’s Conservation Model
• Dorothy Johnson’s Behavioral Systems Model
• Imogene M. King’s Theory of Goal Attainment
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 29
Conceptual Models/Grand Theories in the
Interactive-Integrative Paradigm

• Sister Callista Roy’s Adaptation Model


• Betty Neuman’s Systems Model
• Helen Ericksson, Evelyn Tomlin and Mary Ann Swain—
Modeling and Role Modeling

• Barbara Dossey’s Theory of Integral Nursing


AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 30
Conceptual Models and Grand
Theories Related to Caring

• Madeleine M. Leininger’s Theory of Culture Care Diversity and


Universality
• Josephine Paterson and Loretta Zderad’s Humanistic Nursing
Theory and Its Applications
• Jean Watson’s Theory of Human Caring
• Anne Boykin and Savina O. Schoenhofer’s Nursing as Caring
Theory
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 31
Middle Range Theories and Practice Models

• Katherine Kolcaba’s Theory of Comfort


• Joanne Duffy’s Quality Caring Model
• Pamela Reed’s Theory of Self-Transcendence
• Kristen Swanson’s Theory of Caring
• Mary Jane Smith and Patricia Liehr’s Story Theory
AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 32
Virginia Henderson

6
AYH/FIKUI/2022 33
Sep2022t
Virginia Henderson: The Nature of Nursing

“The unique function of the nurse is to assist the


individual, sick or well, in the performance of those
activities contributing to health or its recovery (or to
peaceful death) that he would perform unaided if
he had the necessary strength, will, or knowledge.
And to do this in such a way as to help him gain
independence as rapidly as possible. She must in a
sense, get inside the skin of each of her patients in
order to know what he needs”.

AYH/FIKUI/2022 6 Sep2022t 34

Anda mungkin juga menyukai