Anda di halaman 1dari 7

DOKUMEN I

KURIKULUM SMP ISLAM MUBAROK


MASA PANDEMI COVID-19
TAHUN PELAJARAN 2021-2022

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


KABUPATEN LOMBOK BARAT
“ SMP ISLAM MUBAROK “
Jl. Gunung Sasak, Tempos Kec. Gerung, Lombok Barat
Kode Pos: 83363 cp. 087864411038

2021
LEMBAR PENGESAHAN

KURIKULUM DARURAT
SMP ISLAM MUBAROK
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Setelah memperhatikan pertimbangan dari Komite Sekolah, maka dengan ini


KURIKULUM DARURAT SMP ISLAM MUBAROK

Disahkan di : Gerung
Pada Tanggal : ……….………

Ketua Komite Kepala Sekolah

M. YUSUF SADRI, S.Pd

Mengetahui
Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan
Kabupaten Lombok Barat

H. NASRUN, S.Pd, MM.


Pembina Utama Muda ( IV/c )
NIP. 19640401 198703 1 023

ii
PERNYATAAN PERSETUJUAN PENGAWAS SEKOLAH

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : SANDIRI, S.Pd, M.Pd
NIP : 196703301990031013
Pangkat/Gol : Pembina Tingkat I / IV b
Jabatan : Pengawas Sekolah
Unit Kerja : Pengawas Sekolah Kabupaten Lombok Barat

Berdasarkan hasil validasi yang dilakukan, maka dengan ini menyatakan SETUJU atas
ditetapkannya Kurikulum SMP ISLAM MUBAROK Tahun Pelajaran 2021/2022 untuk
ditindaklanjuti /disahkan oleh Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Lombok Barat.

Demikian pernyataan persetujuan ini dibuat dan disampaikan untuk dipergunakan


sebagaimana mestinya.

Lombok Barat, 15 Juli 2021


Pengawas Pembina,

S A N D I R I , S.Pd, M.Pd
NIP.196703301990031013

iii
KURIKULUM DARURAT
SMP ISLAM MUBAROK
DISUSUN OLEH:

TIM PENGEMBANG KURIKULUM


SMP ISLAM MUBAROK
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

NO JABATAN TIM NAMA JABATAN KEDINASAN


1. Pembina Sandiri,S.Pd,,M.Pd Pengawas Pebina Sekolah
2 Komite Sekolah M. Yusuf Ketua Komite
2. Penanggung Jawab Sadri, S.Pd Kepala Sekolah
3. Ketua Jamiludin, S.Pd Wakil Kepala Urusan Kurikulum
4. Sekertaris Munawir,S.Pd OPM + Wakil Kepala
5. Bendahara Ro’yal Aini, SPd Bendahara BOS
6. Anggota Junaidi,S.Pd Waka Ur. Sarpras
Ahmad Solihin,S.Pd Waka Ur. Kesiswaan
Fatmawati,S.Pd Guru BK
Maesarah,S.Pd Guru
Bq. Wiwin Mardian,S.Pd Guru
Ika Ismawati, S.Pd Ketua Tata Usaha

Gerung, 15 Juli 2021


Kepala Sekolah,

S A D R I, S.Pd

iv
KATA PENGANTAR
Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT atas limpahan Rahmat dan
Hidayah-Nya, sehingga Tim Pengembang Kurikulum SMP Islam Mubarok dapat
menyelesaikan penyusunan Dokumen Suplemen Kurikulum Darurat ini merupakan salah
satu upaya mengoptimalkan kegiatan proses pendidikan yang dilaksanakan oleh sekolah
selama masa pandemic Covid-19, sesuai dengan karakteristik kondisi zona/daerah sekolah
dan zona asal peserta didik serta berorientasi pada kebutuhan peserta didik.
a. Suplement Kurikulum darurat ini disusun mengacu pada Surat Edaran Mendikbud
Nomor 4 Tahun 2020 tentang Pelaksanaan Pendidikan Dalam Masa Darurat Covid-19
yang diperkuat Surat Edaran Nomor 15 Tahun 2020 tentang Pedoman Penyelenggaraan
Belajar Dari Rumah Dalam Masa Darurat Penyebaran Covid-19. Dan juga Keputusan
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 719/P/2020 tentang
Pedoman Pelaksanaan Kurikulum pada Satuan Pendidikan dalam Kondisi Khusus.
Surat Edaran Bupati Lombok Barat Nomor 421/2304/Dikbud/2021 Perihal Ijin belajar
Tatap Muka (PTM) Terbatas. Surat Edaran Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Lombok
Barat Nomor 800/2305-Set/DISDIKBUD/2020 tentang Ijin Belajar Tatap Muka
Terbatas (PTM Terbatas). Serta Surat Edaran Nomor 800/1855-Set/DISDIKBUD/2021
tentang Belajar Dari Rumah (BDR)
b. Dalam surat edaran ini disebutkan bahwa tujuan dari pelaksanaan Belajar secara PTM
(Pembelajaran Tatap Muka) Terbatas Belajar Dari Rumah (BDR) adalah memastikan
pemenuhan hak peserta didik untuk mendapatkan layanan pendidikan selama darurat
Covid-19, melindungi warga satuan pendidikan dari dampak buruk Covid-19,
mencegah penyebaran dan penularan Covid-19 di satuan pendidikan dan memastikan
pemenuhan dukungan psikososial bagi pendidik, peserta didik, dan orang
tua..Dokumen Suplement Kurikulum Darurat yang kami susun ini mulai dilaksanakan
pada tahun pelajaran 2021/2022 selama masa pandemic covid 19.
Penyusunan Dokumen suplemen kurikulum darurat ini masih jauh dari kata
sempurna. Penyempurnaan secara berkelanjutan akan terus kami lakukan seiring dengan
perubahan dan penyempurnaan supplement Kurikukum darurat dimasa pandemic covid
19. Suplemen Kurikulum 2013 ini disusun dengan tujuan agar dapat digunakan sebagai
dasar, arah dan pedoman pengembangan pembelajaran serta sebagai landasan operasional
dalam penyenggaraan pendidikan di SMP ISLAM MUBAROK tahun pelajaran
2021/2022. Dan kami sangat mengharapkan adanya masukan, saran dan kritikan
konstruktif dari berbagai pihak sangat kami nantikan demi penyempurnaan suplemen
kurikulum darurat di SMP ISLAM MUBAROK tahun pelajaran 2021/2022
Kami menyampaikan penghargaan dan ucapan terima kasih kepada semua
pihak yang telah berpartisipasi secara aktif dalam penyusunan supermen kurikulum
darurat ini, berkat bantuan dan kerja sama yang baik, suplemen kurikulum darurat SMP
Islam Mubarok ini dapat diselesaikan dengan baik.
Gerung, 15 Juli 2021
Kepala Sekolah,

S A D R I, S.Pd

v
DAFTAR ISI

COVER ………………………………………………………………………….. i
LEMBAR PENGESAHAN ………………………………….………………….. ii
PERNYATAAN PERSETUJUAN PENGAWAS ……………………………….. iii
TEAM PENGEMBANG KURIKULUM …......................................................... iv
KATA PENGANTAR............................................................................................. v
DAFTAR ISI........................................................................................................... vi

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang…............………………………………......…….. 1
B. Dasar Hukum………........……………………………........…….. 3
C. Tujuan Penyusunan Dokumen Suplement Kurikulum Darurat….. 5
D. Landasan dan Prinsip Pengembangan Kurikulum Darurat………. 6
BAB II VISI, MISI DAN TUJUAN SEKOLAH
A. Visi Sekolah.................................………………………………… 11
B. Misi Sekolah......................………............…...................……........ 11
C. Tujuan Sekolah...................... ....…………............…….....……….. 12
BAB III KERANGKA DASAR, STRUKTUR DAN MUATAN KURIKULUM
DARURAT
A. Kerangka Dasar Kurikukum Darurat........................................... 15
1. Konsep dasar Kurikulum Darurat ……………………… 15
2. Konsep Pembelajaran Darurat …………………………. 15
3. Prinsip Pembelajaran Masa Darurat ……………………. 16
4. Materi, Metodedan Media Pembelajaran Masa Darurat… 17
5. Langkah-langkah Pembelajaran masa Darurat………….. 19
6. Pengelolaan Kelas Pada Masa Darurat …………………. 23
B. Struktur dan Muatan Suplemen Kurikulum Darurat……………… 24
1. Struktur Kurikulum................................................................... 24
2. Pengaturan Beban Belajar......................................................... 28
3. Penilaian Hasil Belajar……………………………………….. 31
4. Kriteria Kenaikan Kelas............................................................. 32
5. Kriteria Kelulusan..................................................................... 33
6. Rekapitulasi KKM……………………………………………. 34
7. Mutasi........................................................................................ 40
8. Kegiatan Ekstrakurikuler…………………………………….... 40
BAB IV KALENDER PENDIDIKAN
A. Alokasi Waktu…………… …………………………………....... 41
B. Penetapan Kaldik………………………………………………… 42
C. Rincian Minggu Efektif………………………………………….. 44
BAB V PENUTUP........................................................................................... 46
LAMPIRAN:

vi
1. Rekomendasi pengawas tentang revisi kurikulum
2. Surat Keterangan Pemberlakuan Kurikulum Darurat SMP ISLAM MUBAROK
Tahun Pelajaran 2021/2022
3. SK Penetapan Kurikulum Darurat SMP ISLAM MUBAROK Tahun Pelajaran
2021/2022
4. SK TPKM, Uraian Tugas Tim Penyusun, Program dan Jadwal Kerja TPKM SMP
ISLAM MUBAROK TahunPelajaran 2021/2022
5. Kalender Pendidikan SMP ISLAM MUBAROK Tahun Pelajaran 2021/2022
6. Berita Acara, Daftar Hadir dan Notula Kegiatan penyusunan suplemen Kurikulum
Darurat SMP ISLAM MUBAROK Tahun Pelajaran 2021/2022
7. Instrumen Verifikasi/Validasi Dokumen Suplemen Kurikulum Darurat
(Rekomendasi dari Pengawas Bina)SMP ISLAM MUBAROK Tahun Pelajaran
2021/2022
8. Dokumentasi Foto SMP ISLAM MUBAROK Tahun Pelajaran 2021/2022

vii

Anda mungkin juga menyukai