Anda di halaman 1dari 185

Lampiran 1

Format Perangkat Pembelajaran Fisika Model PBL dengan Argument


Mapping Berbantuan OLS untuk Meningkatkan Kemampuan Argumentasi
Ilmiah dan Literasi Digital Peserta Didik SMA
No Komponen Format
1. Sampul depan Judul perangkat, materi, kelas dan semester, logo
(cover) institusi penyusun, nama penyusun dan
pembimbing, progam dan jurusan, nama institusi,
tahun
2. Halaman Judul perangkat, materi, kelas, semester, penyusun,
subcover pembimbing, reviewer dan validator
3. Kata pengantar Puji syukur dan ucapan terima kasih terhadap pihak-
pihak terkait, tanggal, nama dan tanda tangan penulis
4. Deskripsi Penjelasan singkat tentang setiap komponen
perangkat perangkat pembelajaran fisika yang dikembangkan
pembelajaran yang terdiri dari RPP, LKPD dan instrumen
penilaian
5. Daftar isi Susunan perangkat pembelajaran disertai dengan
nomor halaman
6. Rencana 1. Identitas mata pelajaran: nama sekolah, mata
pelaksanaan pelajaran, kelas/semester, peminatan, materi
pembelajaran pokok dan alokasi waktu
(RPP) 2. Tujuan pembelajaran
3. Peta Konsep
4. Model, pendekatan, dan metode pembelajaran
5. Media pembelajaran
6. Sumber belajar
7. Langkah-langkah pembelajaran
8. Penilaian hasil belajar
a. Teknik penilaian
b. Jenis Penilaian
c. Instrumen Penilaian
7. Lembar kerja a. Sampul depan
peserta didik b. Tujuan Pembelajaran
c. Motivasi Pembelajaran
d. Kegiatan pembelajaran
e. Rubrik penilaian lembar kerja peserta didik
8. Penilaian a. Kisi-kisi soal kemampuan argumentasi ilmiah
kemampuan b. Pedoman penskoran soal kemampuan
argumentasi argumentasi ilmiah
ilmiah
9. Penilaian a. Kisi-kisi soal kemampuan literasi digital
kemampuan b. Pedoman penskoran soal kemampuan literasi
literasi digital digital

1
Lampiran 2
PEDOMAN PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN
FISIKA MODEL PBL DENGAN ARGUMENT MAPPING BERBANTUAN
ONLINE LABORATORY SIMULATION UNTUK MENINGKATKAN
KEMAMPUAN ARGUMENTASI ILMIAH DAN LITERASI DIGITAL
PESERTA DIDIK SMA

A. Pendahuluan
Pedoman ini meliputi:
 Defenisi operasional dan karakteristik dari perangkat pembelajaran fisika
model PBL dengan argument mapping berbantuan online laboratory
simulation.
 Kemampuan yang diukur yaitu argumentasi ilmiah dan literasi digital.

B. Tujuan
Tujuan pedoman ini sebagai acuan bagi pengembang, penelaah, penilai dan
pengguna agar memiliki pemahaman yang sama terkait pengembangan
perangkat pembelajaran fisika model PBL dengan argument mapping
berbantuan online laboratory simulation.

C. Ruang lingkup
Ruang lingkup pedoman ini terdiri dari panduan pengembangan perangkat
pembelajaran fisika model PBL dengan argument mapping berbantuan online
laboratory simulation dan lembar penilaian kemampuan argumentasi ilmiah
dan literasi digital.

D. Sistematika pengembangan perangkat pembelajaran fisika model PBL


dengan argument mapping berbantuan online laboratory simulation
1. Defenisi operasional perangkat pembelajaran fisika model PBL
dengan argument mapping berbantuan online laboratory simulation
Perangkat pembelajaran fisika model PBL dengan argument mapping
berbantuan online laboratory simulation merupakan perangkat
pembelajaran yang disusun berdasarkan model pembelajaran berbasis
masalah dengan kegiatan penyelidikan dilakukan melalui online
laboratory simulation dan menggunakan argument mapping untuk
penyelesaian masalah dengan tujuan untuk meningkatkan kemampuan
argumentasi ilmiah dan literasi digital peserta didik SMA. Perangkat
pembelajaran fisika yang disusun terdiri dari RPP, LKPD dan instrumen
penilaian.

2
2. Karakteristik perangkat pembelajaran fisika model PBL dengan
argument mapping berbantuan online laboratory simulation
a. RPP
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) adalah rancangan
pembelajaran yang dkembangkan secara rinci dan sitematis dari suatu
materi pokok atau tema tertentu berdasarkan silabus dan disesuaikan
dengan kebutuhan dan tingkat perkembangan peserta didik. RPP yang
dikembangkan sesuai dengan Permendikbud No 22 tahun 2016,
kurikulum 2013, model problem-based learning (PBL) menggunakan
Argument Mapping dengan Online Laboratory Simulation (OLS) dan
upaya pengembangan kemampuan argumentasi ilmiah dan literasi digital.
No Aspek Deskripsi
1. Identitas RPP 1. Satuan pendidikan: SMA/MA
2. Mata pelajaran: Fisika
3. Kelas: X
4. Semester: II
5. Peminatan: MIA
6. Materi Pokok: Hukum Newton tentang gravitasi
7. Alokasi Waktu: 3 x 2 jam pelajaran
2. Tujuan Tujuan pembelajaran dirumuskan berdasarkan kompetensi dasar dan
pembelajaran indikator menggunakan kata kerja operasional yang dapat diamati dan
diukur yang mencakup pengetahuan, sikap dan keterampilan
3. Kompetensi Rumusan KD didasarkan pada permendikbud 2016.
Dasar (KD) KD 3.8 : Menganalisis keteraturan gerak planet dalam tata surya
berdasarkan hukum-hukum Newton
KD 4.8 : Menyajikan karya mengenai gerak satelit buatan yang
mengorbit bumi, pemanfaatan dan dampak yang ditimbulkannya dari
berbagai sumber informasi
4. Indikator a. Indikator dikembangkan sesuai dengan KI dan KD
pencapaian b. KI 1 dan KI 2 dirumuskan dalam KD untuk indikator dalam
kompetensi bentuk perilaku bermuatan nilai dan sikap yang dapat diamati
(IPK) c. KI 3 dan KI 4 dirumuskan dalam KD untuk indikator dalam
bentuk perilaku spesifik yang dapat diamati dan terukur
5. Pemilihan Memuat:
materi a. Fakta
b. Konsep
c. Prinsip
d. Hukum
e. Teori
f. Prosedur
yang relevan dengan KD, indikator dan tujuan pembelajaran
6. Pemilihan Model pembelajaran sesuai dengan pendekatan keterampilan abad 21
model 4C (creativity, collaboration, critical thinking dan communication) dan
pembelajaran saran model dalam kurikulum 2013 serta upaya pengembangan
kemampuan argumentasi ilmiah dan literasi digital
7. Pemilihan Media pembelajaran sesuai dengan materi, model, kegiatan
media pembelajaran dan upaya peningkatan kemampuan argumentasi ilmiah
pembelajaran dan literasi digital
8. Kegiatan Pendahuluan, inti dan penutup sesuai dengan pendekatan keterampilan
pembelajaran abad-21 4C:
a. Berpikir kritis
b. Kreativitas
c. Kerjasama
d. Berkomunikasi
Sintaks Model PBL:

3
1) Mengorientasikan siswa pada masalah
2) Mengorganisasikan siswa untuk belajar
3) Membimbing penyelidikan individual maupun kelompok
4) Mengembang dan menyajikan hasil karya
5) Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
Menggunakan argument mapping untuk penyajian hasil penyelesaian
masalah dan online laboratory simulation pada kegiatan penyelidikan
9. Pemilihan Pemilihan sumber belajar didasarkan pada kompetensi inti, kompetensi
sumber dasar serta materi ajar, kegiatan pembelajaran dan indikator pencapaian
belajar/media kompetensi
pembelajaran
10. Penilaian Instrumen penilaian disesuaikan dengan KD, indikator pencapaian
kompetensi, tujuan pembelajaran dan kemampuan yang diukur
11. Kebahasaan Bahasa yang digunakan mudah dipahami dan sesuai dengan kaidah
bahasa Indonesia

Karakteristik produk RPP yang dikembangkan, mengacu pada model


pembelajaran berbasis masalah dengan argument mapping berbantuan
online laboratory simulation. Adapun karakteristik RRP ini adalah
sebagai berikut.
1. Kegiatan pembelajaran berpusat pada masalah dan kemampuan yang
dipelajari dan diorganisir terkait dengan masalah, kemudian topik
bahasan dibuat adanya hubungan antara pengetahuan yang dibangun
dengan masalah yang disajikan. Pengetahuan yang dibangun
diransang dengan masalah dan diterapkan untuk menyelesaikan
masalah tersebut.
2. Masalah yang digunakan adalah masalah yang otentik berkaitan
dengan kehidupan sehari-hari. Dalam hal ini, masalah yang disajikan
adalah gerak vertikal keatas, keadaan tanpa bobot dan satelit.
3. Penyajian hasil penyelesaian masalah menggunakan argument
mappping yang mendukung proses penyelesaian masalah yang
sistematis dan membangun argumentasi ilmiah.
4. Kegiatan penyelidikan dilakukan melalui online laboratory
simulation.
5. Kegiatan pembelajaran berpusat pada peserta didik. Peserta didika
dilibatkan secara aktif dalam memecahkan masalah secara
berkelompok.
6. Guru hanya sebagai pembimbing dalam kegiatan pembelajaran.

b. LKPD
Lembar kerja peserta didik (LKPD) merupakan bahan ajar yang berisi
langkah-langkah kegiatan pembelajaran untuk membangun kompetensi
afektif, psikomotor dan kognitif peserta didik. LKPD yang dikembangkan
sesuai dengan Adaptasi depdiknas 2008 tentang panduan pengembangan
bahan ajar, kurikulum 2013, model problem-based learning (PBL)
menggunakan Argument Mapping dengan Online Laboratory Simulation

4
(OLS) dan upaya pengembangan kemampuan argumentasi ilmiah dan
literasi digital.
No Aspek Deskripsi
1. Kelayakan LKPD yang sesuai dengan indikator pembelajaran yang ingin di capai,
Isi cakupan materi mudah dipahami dan termuat dalam kehidupan sehari-
hari, ketersesuaian dengan model PBL menggunakan Argument
Mapping, dan LKPD berbantuan simulasi online.
LKPD sesuai dengan Pengembangan kemampuan argumentasi ilmiah
dengan langkah-langkah:
- Mengungkapkan klaim
- Menjelaskan data atau bukti yang mendukung klaim
- Menganalisis hubungan antara data dengan klaim
- Menjelaskan landasan kebenaran untuk mendukung klaim
- Mengungkapkan pernyataan yang bertentangan dengan claim,
data, warrant, backing
LKPD sesuai dengan pengembangan kemampuan literasi digital langkah-
langkah:
- Melakukan pencarian di internet
- Memahami pandu arah Hypertext
- Mengevaluasi konten informasi
- Menyusun pengetahuan dari informasi yang diperoleh
2. Sajian Sistematika (judul, tujuan pembelajaran, motivasi, sintaks PBL
menggunakan Argument Mapping berbantuan OLS, langkah-langkah
kemampuan argumentasi ilmiah dan literasi digital), pemilihan judul dan
penyajian lembar kerja yang jelas serta tepat.
3. Kegrafikan Penggunaan jenis huruf, desain tampilan dan kejelasan penyajian
ilustrasi, gambar, foto, grafik, tabel dan informasi yang jelas serta sesuai
4. kebahasaan Penggunaan kaidah bahasa indonesia, ejaan yang disempurnakan dan
struktur kalimat dengan tahap perkembangan peserta didik

Karakteristik produk LKPD yang dikembangkan, mengacu pada


model pembelajaran berbasis masalah dengan argument mapping
berbantuan online laboratory simulation. Adapun karakteristik LKPD ini
adalah sebagai berikut.
1. Terdapat fase orientasi peserta didik terhadap masalah
LKPD berisi masalah yang akan dikembangkan dan dipecahkan
dalam kegiatan pembelajaran. Masalah tersebut berkaitan dengan
gerak vertikal ke atas, berat tanpa bobot dan satelit. Penyajian
masalah dilengkapi dengan video, ilustrasi dan penjelasan agar
peserta didik mudah untuk memahami.
2. Terdapat fase mengorganisasikan peserta didik dalam belajar
LKPD berisi tahap memahami masalah, merumuskan masalah,
merumuskan hipotesis, menentukan tujuan penyelidikan dan variabel
penyelidikan. Pada tahap ini menggunakan pendekatan abad 21 4C
yaitu kreativitas peserta didik.
3. Terdapat fase membantu peserta didik secara individu atau kelompok
dalam melaksanakan diskusi
LKPD berisi petunjuk penyelidikan melalui simulasi online, langkah-
langkah penyelidikan dan tabel untuk menuliskan data hasil

5
pengamatan. Pada tahap ini menggunakan pendekatan abad 21 4C
yaitu kolaborasi sesama peserta didik.
4. Terdapat fase mengembangkan dan menyajikan hasil penyelesaian
masalah
LKPD berisi argument mapping untuk menyelesaikan masalah
berdasarkan hasil penyelidikan yang dilakukan. Pada argument
mapping terdapat lima aspek argumentasi ilmiah yaitu claim, data,
warrant, backing dan rebuttal yang disusun secara sistematis. Pada
tahap ini menggunakan pendekatan abad 21 4C yaitu berpikir kritis
dan komunikasi.
5. Terdapat fase analisis dan evaluasi proses penyelesaian masalah
LKPD berisi perintah kepada peserta didik untuk menganalisis materi
apa yang sedang dipelajari dan melakukan evalusi proses
penyelesaian masalah berdasarkan hasil presentasi dari kelompok-
kelompok lain dan penjelasan dari guru.

c. Kemampuan peserta didik yang diukur


1. Argumentasi Ilmiah
Argumentasi ilmiah adalah kemampuan untuk membuat
pernyataan yang sistematis dan ilmiah yang diyakini kebenarannya
dan terdiri dari beberapa aspek yaitu pernyataan atau pendapat
(claim), data atau evidence, alasan atau pembenaran (warrant),
dukungan (backing) dan sanggahan (rebuttal).
Aspek Argumentasi Indikator Argumentasi Ilmiah
Ilmiah
Claim (pernyataan) Mengungkapkan pernyataan atau pendapat untuk penyelesaian
masalah.
Data/Evidence (Bukti) Menjelaskan data, bukti atau fakta yang mendukung klaim.
Warrant (pembenaran) Menganalisis hubungan antara data dengan klaim.
Backing (Pendukung) Menjelaskan landasan kebenaran untuk mendukung klaim.
Rebuttal (sanggahan) Mengungkapkan pernyataan yang bertentangan dengan claim,
data, warrant, atau backing.

Pengembangan indikator argumentasi ilmiah


Aspek Ciri-ciri produk
Argumentasi
Ilmiah
Claim RPP: memberikan aktivitas diskusi untuk menyatakan pendapat untuk
(pernyataan) menyelesaikan masalah.
LKPD: menyediakan masalah berupa pertanyaan yang meminta siswa
untuk membuat pernyataan atau pendapat terkait pernyelesaian
masalah. Penilaian: menyediakan suatu pernyataan tentang peristiwa
atau kejadian fisika dan peserta didik diminta untuk menentukan
persetujuan
atau penolakan atas pernyataan tersebut.
Data/Evidence RPP: memberikan aktivitas penyelidikan dengan meminta siswa
(Bukti) mencari data, bukti atau fakta yang mendukung pernyataan atau
pendapatnya.

6
LKPD: menyediakan langkah-langkah penyelidikan agar peserta didik
memproleh data, bukti atau fakta yang mendukung pernyataan atau
pendapatnya.
Penilaian: dari pernyataan yang dibuat, siswa diminta untuk
memaparkan data, bukti atau fakta yang mendukung pendapatnya.
Warrant RPP: memberikan aktivitas penyelidikan untuk mencari pembenaran
(pembenaran) atau alasan berdasarkan teori yang dipelajari.
LKPD: menyediakan langkah-langkah penyelidikan agar peserta didik
memperoleh teori yang membenarkan pernyataannya.
Penilaian: dari data, bukti atau fakta yang dipaparkannya, siswa diminta
untuk menjelaskan teori yang mendasarinya.
Backing RPP: memberikan aktivitas pengolahan dan analisis data, bukti atau
(Pendukung) fakta dan teori untuk menyelesaikan masalah.
LKPD: menyediakan argument mapping agar membantu siswa untuk
membuat pengolahan dan analisis data, bukti atau fakta dan teori berupa
gambar atau perhitungan matematis yang mendukung pernyataannya.
Penilaian: dari teori yang dijelaskannya, siswa diminta untuk
memaparkan pembenaran teorinya berupa gambar atau perhitungan
matematis.
Rebuttal RPP: memberikan aktivitas mengkomunikasikan hasil penyelidikan
(sanggahan) dan penyelesaian masalah yang disajikan, kemudian saling
memberikan tanggapan satu sama lain.
LKPD: menerapkan pendekatan abad 21 4C yaitu komunikasi pada
kegiatan pembelajaran.
Penilaian: dari pernyataan, data, pembenaran dan dukungan yang
dipaparkan, siswa diminta untuk memberikan pernyataan lain.

2. Literasi Digital
Literasi digital merupakan kemampuan peserta didik dalam
memanfaatkan fasilitas digital yang ada secara benar untuk
mengidentifikasi, mengakses, mengelola, mengintegrasikan,
mengevaluasi, menganalisis, dan menyintesis sumber daya digital,
serta membangun pengetahuan baru, berkomunikasi dengan orang
lain, atau proses sosial.
Aspek Kemampuan Literasi Indikator Kemampuan Literasi Digital
Digital
Pencarian di Internet (internet Menyusun tata cara pencarian informasi di internet
searching) secara efektif dan efisien
Mengumpulkan informasi dari internet
Pandu arah Hypertext Menggunakan pandu arah (navigasi) hypertext pada
(hypertextual navigation) website
Evaluasi konten informasi Memperjelas keabsahan dan kelengkapan konten
(content evaluation) informasi yang direferensikan
Menilai kesesuaian konten informasi yang
direferensikan
Penyusunan pengetahuan Membangun pengetahuan dari konten informasi yang
(knowledge assembly) direferensikan

7
Pengembangan indikator literasi digital
Aspek Kemampuan Ciri-ciri produk
Literasi Digital
Pencarian di Internet RPP: memberikan aktivitas pencarian simulasi atau data yang
(internet searching) mendukung di internet untuk melakukan penyelidikan
LKPD: menyediakan langkah-langkah pencarian simulasi atau
data yang mendukung di internet untuk melakukan
penyelidikan Penilaian: menyediakan suatu pertanyaan yang
meminta siswa
untuk menyusun tata cara pencarian informasi di internet secara
efektif dan efisien dan mengumpulkan informasi dari internet.
Pandu arah Hypertext RPP: memberikan aktivitas penggunaan pandu arah pada
(hypertextual website simulasi untuk melakukan penyelidikan
navigation) LKPD: menyediakan langkah-langkah penggunaan pandu arah
pada website simulasi untuk melakukan penyelidikan
Penilaian: menyediakan suatu pertanyaan yang meminta siswa
untuk menunjukkan pandu arah yang benar dalam
menggunakan simulasi online
Evaluasi konten RPP: memberikan aktivitas evaluasi proses penyelidikan dan
informasi (content penyelesaian masalah
evaluation) LKPD: menyediakan aktivitas untuk menyajikan hasil
penyelidikan dan penyelesaian masalah dan meminta kelompok
lain untuk menanggapi
Penilaian: menyediakan suatu pertanyaan yang meminta siswa
untuk menilai keabsahan, kelengkapan dan kesesuaian konten
informasi yang direferensikan
Penyusunan RPP: memberikan aktivitas untuk menyimpulkan materi yang
pengetahuan dipelajari
(knowledge assembly) LKPD: menyediakan aktivitas untuk menyimpulkan materi
yang dipelajari
Penilaian: menyediakan suatu pertanyaan yang meminta siswa
untuk membangun pengetahuan dari konten informasi yang
direferensikan

d. Instrumen Penilaian
Pedoman pengembangan instrumen penilaian diadaptasi dari
Kemendikbud (2017) tentang buku panduan penilaian untuk sekolah
menengah atas.
No Aspek Deskriptif
1. Substansi Kesesuaian substansi soal yang menpresentasikan
kompetensi yang dinilai
2. Konstruksi Konstruksi soal dan jawaban memenuhi persyaratan
teknis sesuai dengan bentuk isntrumen yang
digunakan
3. Kebahasaan Penggunaan bahasa yang baik dan benar serta
komunikatif sesuai dengan tingkat perkembangan
peserta didik

8
Lampiran 3
ANALISIS KURIKULUM

Sekolah : MAN 1 Yogyakarta


Mata Pelajaran : Gravitasi Newton
Kelas/Semester : X IPA/II

No. Analisis Hasil Analisis


1. Kompetensi KI 1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
Inti KI 2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab,
peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan
pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial
dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
KI 3 Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian
yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah.
KI 4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan diri yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
2. Kompetensi 3.8 Menganalisis keteraturan gerak planet dalam tatasurya berdasarkan hukum-
Dasar hukum Newton
4.8 Menyajikan karya mengenai gerak satelit buatan yang mengorbit bumi,
pemanfaatan dan dampak yang ditimbulkannya dari berbagai sumber
informasi
3. Indikator 3.8.1 Merumuskan hukum gravitasi umum Newton
pencapaian 3.8.2 Menentukan besar gaya gravitasi
kompetensi 3.8.3 Menentukan besar resultan gaya gravitasi
3.8.4 Merumuskan persamaan kuat medan gravitasi
3.8.5 Menganalisis besar kuat medan gravitasi pada ketinggian tertentu
3.8.6 Menganalisis potensial gravitasi pada suatu titik tertentu
3.8.7 Memformulasikan hukum I, II dan III Kepler
3.8.8 Menentukan kelajuan benda mengorbit planet
4. Materi Pokok Gravitasi Newton
1. Persaman hukum gravitasi Newton
2. Resultan gaya gravitasi
3. Kuat medan gravitasi
4. Potensial gravitasi
5. Hukum I Kepler
6. Hukum II Kepler
7. Hukum III Kepler
8. Kelajuan benda mengorbit Planet

9
Lampiran 4

ANALISIS KONSEP

Pokok Bahasan/Permasalahan (Subject) : Gravitasi Newton

No Analisis Hasil
1 Fakta-fakta  Benda-benda yang jatuh ke arah pusat bumi
(Facts)  Gerak planet-planet pada orbitnya berbentuk elips
 Perbedaan kuat medan gravitasi berdasarkan ketinggian tertentu dari permukaan bumi
 Bulan yang mengorbit Bumi dan tidak jatuh ke permukaan bumi
 Satelit dengan kelajuan tertentu dapat tidak jatuh ke Bumi
2 Konsep  Gaya gravitasi antara dua benda merupakan gaya tarik-menarik yang besarnya berbanding lurus dengan
(Conceps) massa masing-masing benda dan berbanding terbalik dengan kuadrat jarak antara keduanya
 Medan Gravitasi adalah ruang di sekitar suatu benda bermassa di mana benda bermassa lainnya dalam
ruang itu akan mengalami gaya gravitasi
 Garis-garis medan gravitasi adalah garis-garis yang bersambunagn (kontinu) yang selalu berarah menuju ke
pusat massa
 Kuat medan gravitasi pada titik apa saja dalam ruang didefenisikan sebagai gaya gravitasi per satuan massa
pada suatu massa uji m
 Potensial gravitasi merupakan energi potensial gravitasi per satuan massa dari sebuah massa uji kecil yang
ditempatkan pada medan gravitasi.

4 Prinsip/  Hukum Gravitasi Newton


𝑚𝑀
Hukum 𝐹=𝐺
𝑟2
 Hukum I Kepler
“Semua planer bergerak pada lintasan elips mengitari Matahari dengan Matahari berada di salah satu
fokus elips”
 Hukum II Kepler
“Suatu Garis Khayal yang menghubungkan Matahari dengan planet menyapu luas jaring yang sama
dalam selang waktu yang sama”
 Hukum III Kepler
“Perbandingan kuadrat periode terhadap pangkat tiga dari setengah sumbu panjang elips adalah sama
untuk semua planet”
5 Teori  Gaya gravitasi sebuah planet dapat dihitung menggunakan persamaan:
𝑚𝑀
(Theory) 𝐹=𝐺
𝑟2
 Gaya gravitasi pada benda yang berada diantara dua benda dapat ditentukan dengan menghitung resultan
gaya gravitasi:
𝐹 = √𝐹122 + 𝐹132 + 𝐹12𝐹13 cos 𝜃
 Pada suatu titik dalam ruang di mana suatu massa uji m mengalami gaya gravitasi F, kuat medan gravitasi g
dapat dihitung:
𝐺𝑀
𝑔 = 𝑟2
 Energi potensial gravitasi:
𝑀𝑚
𝐸 = −𝐺
𝑝
𝑟2
 Kelajuan lepas satelit
𝑉 = √𝑔𝑅
6 Peosedur Penyelidikan melalui simulasi online tentang:
(procedure)  gaya gravitasi
 kuat medan gravitasi
 energi potensial gravitasi
 hukum I, II, dan III Kepler
 Kelajuan lepas satelit

10
Lampiran 5

Peta Konsep

175
Lampiran 6
KISI-KISI PENILAIAN KELAYAKAN PERANGKAT PEMBELAJARAN
1. Kisi-kisi Penilaian Kelayakan RPP
No Aspek Indikator Nomor
Butir
10. Identitas RPP Kelengkapan identitas RPP 1
Kesesuaian identitas RPP 2
11. Alokasi waktu Kecukupan waktu yang dialokasikan 3
Keefisienan waktu yang dialokasikan 4
12. Kompetensi Kelengkapan kompetensi dasar 5
dasar Kesesuaian kompetensi dasar 6
13. Indikator Kesesuaian indikator dengan KD 7
pencapaian Ketepatan perumusan indikator 8
kompetensi
14. Deskripsi materi Kesesuaian materi pembelajaran dengan 9
pembelajaran kompetensi dasar
Keluasan materi pembelajaran (meliputi: fakta, 10
konsep, prinsip, prosedur dan skill yang sesuai
dengan indikator pencapaian kompetensi)
Ketersediaan peta konsep 11
Keakuratan/kebenaran fakta, konsep, prinsip, 12
prosedur dan skill
Kesesuaian penggunaan materi kontekstual 13
Kesesuaian materi dengan perkembangan 14
kognitif peserta didik
15. Kegiatan Kesesuaian kegiatan pembelajaran 16
pembelajaran Keterlibatan peserta dalam kegiatan 17
pembelajaran
Ketercakupan langkah-langkah pendekatan abad 18
ke-21 4C dalam kegiatan pembelajaran
Ketercakupan sintaks model pembelajaran 19
berbasis masalah dalam kegiatan pembelajaran
16. Penilaian Kesesuaian teknik penilaian dengan kompetensi 20
Kesesuaian bentuk instrumen dengan teknik 21
penilaian
17. Media/alat, Media/alat, bahan, dan sumber belajar 22
Bahan, dan mendukung ketercapaian tujuan pembelajaran
Sumber Belajar Kesesuaian media/alat, bahan, dan sumber 23
belajar dengan materi pembelajaran
Kesesuaian media/alat, bahan, dan sumber 24
belajar dengan tingkat perkembangan kognitif
peserta didik
18. Kebahasaan Kejelasan bahasa yang digunakan 25

17
2. Kisi-kisi Penilaian Kelayakan LKPD
No Aspek Indikator Nomor
Butir
1. Kelayakan Kesesuaian materi dengan kompetensi dasar 1
isi Ketercakupan materi dengan indicator 2
pencapaian kompetensi
Kesesuaian materi dengan karakteristik 3
perkembangan peserta didik
Kebenaran fakta, konsep, prinsip, prosedur dan 4
skill
Ketercakupan sintaks model PBL dalam LKPD 5
Ketercakupan langkah-langkah pendekatan abad 6
ke-21 4C dalam LKPD
Kebenaran langkah kerja peserta didik 7
Kebermanfaatan bagi peserta didik dalam proses 8
pembelajaran
Ketercakupan materi mendukung peningkatan 9
sikap, pengetahuan dan keterampilan
2. Penyajian Kesesuaian urutan, sistematika dalam penyajian 10
LKPD (judul, tujuan pembelajaran, motivasi,
langkah-langkah kegiatan dan evaluasi)
Kesesuaian kegiatan peserta didik dalam LKPD 11
dengan tema yang dipilih
Ketersediaan pertanyaan-pertanyaan yang 12
mengarahkan peserta didik aktif dalam proses
pembelajaran
Ketersediaan pertanyaan-pertanyaan yang 13
menarik minat peserta didik untuk belajar
mandiri
3. kegrafikan Kesesuaian penggunaan jenis dan ukuran huruf 14
Kesesuaian desain tampilan antara judul dengan 15
gambar, tabel dan grafik
Kejelasan penyajian gambar ilustrasi, gambar 16
nyata, grafik, tabel dan infromasi (kesesuaian
warna yang menarik)
Kejelasan dalam mencantumkan sumber teks, 17
tabel, grafik dan gambar
4. kebahasaan Kejelasan informasi yang disampaikan 18
Kejelasan Bahasa yang digunakan 19
Kejelasan pemakaian Bahasa Indonesia yang 20
baik dan benar

17
3. Kisi-kisi Validasi Soal Kemampuan Argumentasi Ilmiah
No Aspek Indikator Nomor
Butir
4. Isi Butir soal sesuai dengan indikator 1
kemampuan argumentasi ilmiah
Isi soal sesuai dengan tujuan 2
pengukuran
Materi yang ditanyakan sesuai dengan 3
kompetensi dan materi pembelajaran
yang dipelajari
Batasan pertanyaan dan jawaban yang 4
diharapkan sudah sesuai
Instrumen penilaian kemampuan 5
argumentasi ilmiah dilengkapi kunci
jawaban
Instrumen penilaian kemampuan 6
argumentasi ilmiah dilengkapi rubrik
penskoran
5. Konstruksi Petunjuk pengerjaan soal dirumuskan 7
dengan jelas
Maksud soal dirumuskan dengan singkat 8
dan jelas
Butir soal tidak tergantung pada soal 9
sebelumnya
Menggunakan kata tanya atau perintah 10
yang menuntut jawaban uraian
Konsisten dalam menggunakan istilah 11
simbol/lambang dan satuan
Tabel, peta, gambar, grafik atau 12
sejenisnya disajikan dengan jelas dan
terbaca
6. Kebahasaan Butir soal menggunakan Bahasa 13
Indonesia yang baik dan benar
Rumusan kalimat menggunakan Bahasa 14
yang komunikatif dan mudah dipahami
Tidak menggunakan kata/ungkapan 15
yang menimbulkan penafsiran ganda
dan
menggunakan kata-kata/istilah yang
berlaku umum

17
4. Kisi-kisi Validasi Soal Kemampuan Literasi Digital
No Aspek Indikator Nomor
Butir
4. Isi Butir soal sesuai dengan indikator 1
kemampuan literasi digital
Isi soal sesuai dengan tujuan 2
pengukuran
Materi yang ditanyakan sesuai dengan 3
kompetensi dan materi pembelajaran
yang dipelajari
Batasan pertanyaan dan jawaban yang 4
diharapkan sudah sesuai
Instrumen penilaian kemampuan literasi 5
digital dilengkapi kunci jawaban
5. Konstruksi Petunjuk pengerjaan soal dirumuskan 7
dengan jelas
Maksud soal dirumuskan dengan singkat 8
dan jelas
Butir soal tidak tergantung pada soal 9
sebelumnya
Menggunakan kata tanya atau perintah 10
dalam soal
Konsisten dalam menggunakan istilah 11
simbol/lambang dan satuan
Tabel, peta, gambar, grafik atau 12
sejenisnya disajikan dengan jelas dan
terbaca
6. Kebahasaan Butir soal menggunakan Bahasa 13
Indonesia yang baik dan benar
Rumusan kalimat menggunakan Bahasa 14
yang komunikatif dan mudah dipahami
Tidak menggunakan kata/ungkapan 15
yang menimbulkan penafsiran ganda
dan menggunakan kata-kata/istilah
yang
berlaku umum

17
Lampiran 7

LEMBAR PENILAIAN KELAYAKAN PERANGKAT PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Fisika


Judul Penelitian : Pengembangan Perangkat Pembelajaran Fisika
Problem-Based Learning dengan Argument Mapping
Berbantuan Online Laboratory Simulation (OLS)
untuk Meningkatkan Kemampuan Argumentasi
Ilmiah dan Literasi Digital
Penyusunan : Riwayani. S.Pd
Validator :
Hari/Tanggal :

A. Tujuan
Instrumen ini digunakan untuk mengukur kelayakan/ kevalidan perangkat
pembelajaran fisika model Problem-Based Learning (PBL) dengan Argument
Mapping Berbantuan Online Laboratory Simulation (OLS).

B. Petunjuk
Petunjuk pengisian lembar kelayakan/validasi perangkat pembelajaran ini
sebagai berikut.
1. Mohon kesediaan Bapak/Ibu untuk menilai perangkat pembelajaran fisika
berbasis model PBL dengan Argument Mapping Berbantuan Online
Laboratory Simulation (OLS) yang dikembangkan mengacu pada
kurikulum 2013 untuk mata pelajaran fisika SMA.
2. Objek penilaian yaitu RPP, LKPD, soal kemampuan argumentasi ilmiah
dan literasi digital.
3. Bapak/Ibu dimohon memberikan penilaian dengan cara memberi tanda
ceklist (√) pada kolom yang tersedia pada tabel, keterangan skala
penilaian tercantum di dalam rubrik penilaian yang telah disediakan.
4. Apabila Bapak/Ibu menilai dengan skor 1-2 mohon memberikan saran
perbaikan.
5. Komentar dan saran mohon dituliskan secara singkat dan jelas pada
kolom yang telah disediakan

18
1. Lembar Penilaian Kelayakan RPP

Aspek No Indikator Skor Penilaian Komentar/Saran


1 2 3 4
Identitas RPP 1 Kelengkapan identitas RPP
2 Kesesuaian identitas RPP
Alokasi waktu 3 Kecukupan waktu yang dialokasikan
4 Keefisienan waktu yang dialokasikan
Kompetensi dasar 5 Kelengkapan kompetensi dasar
6 Kesesuaian kompetensi dasar
Indikator pencapaian 7 Kesesuaian indikator dengan KD
kompetensi 8 Ketepatan perumusan indikator
Deskripsi materi 9 Kesesuaian materi pembelajaran dengan kompetensi dasar
pembelajaran 10 Keluasan materi pembelajaran (meliputi: fakta, konsep, prinsip,
prosedur, hukum dan teori yang sesuai dengan indikator pencapaian
kompetensi)
11 Ketersediaan peta konsep
12 Keakuratan/kebenaran fakta, konsep, prinsip, prosedur, hukum dan teori
13 Kesesuaian penggunaan materi kontekstual
14 Kesesuaian materi dengan perkembangan kognitif peserta didik
Kegiatan pembelajaran 16 Kesesuaian kegiatan pembelajaran
17 Keterlibatan peserta dalam kegiatan pembelajaran
18 Ketercakupan langkah-langkah pendekatan abad ke-21 4C dalam
kegiatan pembelajaran
19 Ketercakupan sintaks model pembelajaran berbasis masalah dalam
kegiatan pembelajaran
Penilaian 20 Kesesuaian teknik penilaian dengan kompetensi
21 Kesesuaian bentuk instrumen dengan teknik penilaian
Media/alat, Bahan, dan 22 Media/alat, bahan, dan sumber belajar mendukung ketercapaian tujuan
Sumber Belajar pembelajaran
23 Kesesuaian media/alat, bahan, dan sumber belajar dengan materi
pembelajaran
24 Kesesuaian media/alat, bahan, dan sumber belajar dengan tingkat
perkembangan kognitif peserta didik
Kebahasaan 25 Kejelasan bahasa yang digunakan

18
Kriteria penilaian RPP:
Berilah tanda cek (√) yang sesuai dengan hasil penilaian kelayakan produk berupa RPP
□ Berdasarkan penilaian tersebut maka dinyatakan bahwa produk tersebut layak digunakan tanpa revisi sebagai perangkat
pembelajaran fisika
□ Berdasarkan penilaian tersebut maka dinyatakan bahwa produk tersebut layak digunakan dengan revisi sebagai perangkat
pembelajaran fisika
□ Berdasarkan penilaian tersebut maka dinyatakan bahwa produk tersebut tidak layak digunakan sebagai perangkat
pembelajaran fisika
Komentar dan saran perbaikan:
......................................................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................................................

Yogyakarta, .....................................
Validator,

.........................................................
NIP.

18
2. Lembar Penilaian Kelayakan LKPD

No Aspek Indikator Nomor Skor Penilaian Komentar/Saran


Butir 1 2 3 4
5. Kelayakan isi Kesesuaian materi dengan kompetensi dasar 1
Ketercakupan materi dengan indikator pencapaian kompetensi 2
Kesesuaian materi dengan karakteristik perkembangan peserta 3
didik
Kebenaran fakta, konsep, prinsip, prosedur dan skill 4
Ketercakupan sintaks model PBL dalam LKPD 5
Ketercakupan langkah-langkah pendekatan abad ke-21 4C dalam 6
LKPD
Kebenaran langkah kerja peserta didik 7
Kebermanfaatan bagi peserta didik dalam proses pembelajaran 8
Ketercakupan materi mendukung peningkatan sikap, pengetahuan 9
dan keterampilan
6. Penyajian Kesesuaian urutan, sistematika dalam penyajian LKPD (judul, 10
tujuan pembelajaran, motivasi, langkah-langkah kegiatan dan
evaluasi)
Kesesuaian kegiatan peserta didik dalam LKPD dengan tema 11
yang dipilih
Ketersediaan pertanyaan-pertanyaan yang mengarahkan peserta 12
didik aktif dalam proses pembelajaran
Ketersediaan pertanyaan-pertanyaan yang menarik minat peserta 13
didik untuk belajar mandiri
7. kegrafikan Kesesuaian penggunaan jenis dan ukuran huruf 14
Kesesuaian desain tampilan antara judul dengan gambar, tabel 15
dan grafik
Kejelasan penyajian gambar ilustrasi, gambar nyata, grafik, tabel 16
dan infromasi (kesesuaian warna yang menarik)
Kejelasan dalam mencantumkan sumber teks, tabel, grafik dan 17
gambar
8. kebahasaan Kejelasan informasi yang disampaikan 18
Kejelasan Bahasa yang digunakan 19
Kejelasan pemakaian Bahasa Indonesia yang baik dan benar 20

18
Kriteria penilaian LKPD:
Berilah tanda cek (√) yang sesuai dengan hasil penilaian kelayakan produk berupa LKPD
□ Berdasarkan penilaian tersebut maka dinyatakan bahwa produk tersebut layak digunakan tanpa revisi sebagai perangkat
pembelajaran fisika
□ Berdasarkan penilaian tersebut maka dinyatakan bahwa produk tersebut layak digunakan dengan revisi sebagai perangkat
pembelajaran fisika
□ Berdasarkan penilaian tersebut maka dinyatakan bahwa produk tersebut tidak layak digunakan sebagai perangkat
pembelajaran fisika
Komentar dan saran perbaikan:
......................................................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................................................

Yogyakarta, .....................................
Validator,

.........................................................
NIP.

18
Lampiran 8
RUBRIK PENILAIAN KELAYAKAN PERANGKAT PEMBELAJARAN

1. Rubrik Penilaian Kelayakan RPP

Aspek No Indikator Penilaian Skor Rubrik Penskoran


Identitas RPP 1 Kelengkapan identitas RPP 4 Ditulis semua dengan lengkap yaitu identitas satuan pendidikan, kelas, semester, mata pelajaran, materi
pembelajaran, dan jumlah pertemuan
3 Ditulis lengkap, mencakup lima komponen
2 Ditulis mencakup empat atau tiga komponen
1 Ditulis satu atau dua komponen
2 Kesesuaian identitas RPP 4 Ditulis semua dengan lengkap yaitu identitas satuan pendidikan, kelas, semester, mata pelajaran, materi
pembelajaran, dan jumlah pertemuan
3 Ditulis lengkap, mencakup lima komponen
2 Ditulis mencakup empat atau tiga komponen
1 Ditulis satu atau dua komponen
Alokasi waktu 3 Kecukupan alokasi waktu untuk 4 Sangat tepat, jika kegiatan pendahuluan, inti dan penutup sesuai dengan alokasi yang dibuat
mencapai tujuan pembelajaran 3 Tepat, jika dua kegiatan sesuai dengan alokasi waktu
2 Kurang tepat, jika hanya satu kegiatan yang sesuai dengan alokasi waktu
1 Sangat kurang tepat, jika semua kegiatan tidak sesuai dengan alokasi waktu
4 Keefisienan waktu yang 4 Pembagian alokasi sangat efisien jika kegiatan pendahuluan, inti dan penutup sesuai dengan alokasi waktu untuk
dialokasikan terlaksana dengan baik
3 Pembagian alokasi efisien jika salah satu dari kegiatan pendahuluan, inti dan penutup dialokasikan kurang
mencukupi untuk terlaksana dengan baik
2 Pembagian alokasi kurang efisien jika dua diantara kegiatan pendahuluan, inti dan penutup dialokasikan kurang
mencukupi untuk terlaksana dengan baik
1 Pembagian alokasi sangat kurang efisien jika keseluruhan kegiatan pendahuluan, inti dan penutup dialokasikan
kurang mencukupi untuk terlaksana dengan baik
Kompetensi 6 Kelengkapan kompetensi dasar 4 Sangat lengkap, jika KD mencakup KD 1, KD 2, KD 3, KD 4
Dasar (KD) yang ditulis 3 Lengkap, jika mencakup tiga KD
2 Tidak lengkap, jika mencakup dua KD
1 Sangat tidak lengkap, jika tidak menuliskan atau hanya mencakup satu KD
7 Kesesuiain isi kompetensi dasar 4 Sangat sesuai, jika KD yangn disusun mewakili semua KI
3 Sesuai, jika KD yang disusun mewakili tiga KI
2 Kurang sesuai, jika KD yang disusun mewakili dua KI

18
Aspek No Indikator Penilaian Skor Rubrik Penskoran
1 Sangat kurang sesuai, jika KD yang disusun mewakili satu KI
Indikator 8 Kesesuaian indikator KD 4 Sangat sesuai jika indikator mewakili 4 aspek KD
Pencapaian 3 Jika hanya mewakili 3 aspek KD
Kompetensi 2 Jika hanya mewakili 2 aspek KD
1 Jika hanya mewakili 1 aspek KD
9 Ketepatan perumusan indikator 4 Perumusan indikator sangat sesuai jika memenuhi kriteria:
pencapaian kompetensi a. Dirumuskan sesuai dengan tujuan
b. Mencakup semua meteri yang akan diajarkan
c. Menggunakan kata kerja operasional yang dapat diamati dan diukur
d. Disusun urut sesuai dengan tujuan
3 Perumusan indikator sesuai jika hanya mencakup 3 dari kriteria a,b,c atau d
2 Perumusan indikator kurang sesuai jika hanya mencakup 2 dari kriteria a,b,c atau d
1 Perumusan indikator sangat kurang sesuai jika hanya mencakup 1 dari kriteria a,b,c atau d
Materi 10 Kesesuaian materi 4 Sangat sesuai, jika materi pokok yang ditulis mewakili empat aspek KD:
pembelajaran pembelajaran dengan Aspek sikap (KD 1.1 dst dan KD 2.2 dst)
kompetensi dasar yang ditulis Aspek Pengetahuan (KD 3.8)
di silabus Aspek keterampilan (KD 4.8)
3 Sesuai, jika materi pokok yang ditulis mewakili tiga aspek KD
2 Kurang sesuai, jika materi pokok yang ditulis mewakili dua aspek KD
1 Sangat kurang sesuai, jika materi pokok yang ditulis hanya mewakili satu aspek KD
11 Keluasan materi (terdiri dari 4 Sangat baik, jika mencakup empat atau lima kriteria yang meliputi fakta, konsep, prinsip, prosedur, dan
fakta, konsep, prinsip, dan kemampuan yang sesuai dengan indicator pencapaian kompetensi
prosedur yang sesuai dengan 3 Baik, jika mencakup tiga kriteria
indikator yang ingin dicapai) 2 Kurang, jika hanya mencakup dua kriteria
1 Sangat kurang, jika hanya mencakup satu kriteria
12 Ketersediaan peta konsep 4 Sangat lengkap, jika peta konsep terdiri dari
a. Hukum Newton tentang Gravitasi
b. Gaya Gravitasi
c. Resultan Gaya Gravitasi
d. Definisi Kuat Medan Gravitasi
e. Perbandingan Kuat Medan Gravitasi
f. Resultan Kuat Medan Gravitasi
g. Potensial Gravitasi
h. Hukum-Hukum Kepler
3 Lengkap, jika sub materi terdiri dari tujuh atau enam komponen
2 Kurang lengkap, jika sub materi terdiri dari lima atau empat komponen

18
Aspek No Indikator Penilaian Skor Rubrik Penskoran
1 Sangat kurang lengkap, jika sub materi terdiri dari tiga atau dua komponen
13 keakuratan/kebenaran fakta, 4 Fakta, konsep, prinsip, prosedur dan skill dinyatakan sangat akurat jika memenuhi kriteria:
konsep, prinsip, prosedur dan a. Materi pembelajaran berisi fakta, konsep, prinsip, prosedur dan skill
skill b. Fakta dan skill yang disajikan sangat dekat dengan kehidupan sehari-hari peserta didik
c. Konsep, prinsip, dan prosedur yang disajikan dari sumber yang dapat dipercaya
3 Fakta, konsep, prinsip, prosedur dan skill dinyatakan cukup akurat jika memenuhi 2 kriteria a, b atau c
2 Fakta, konsep, prinsip, prosedur dan skill dinyatakan kurang akurat jika memenuhi 1 kriteria a, b atau c
1 Fakta, konsep, prinsip, prosedur dan skill dinyatakan tidak akurat jika memenuhi 1 kriteria a, b atau c
14 Kesesuaian penggunaan materi 4 Penggunaan materi kontekstual sangat sesuai jika:
kontekstual 1. Materi dikemas berisi pembelajaran dunia nyata
2. Sesuai dengan kehidupan sehari-hari
3. Memberikan wawasan lebih kepada peserta didik
4. Disusun secara logis dan runtut
3 Penggunaan materi kontekstual sesuai jika memenuhi 3 dari kriteria a,b,c atau d
2 Penggunaan materi kontekstual sesuai jika memenuhi 2 dari kriteria a,b,c atau d
1 Penggunaan materi kontekstual sesuai jika memenuhi 1 dari kriteria a,b,c atau d
15 Kesesuaian materi dengan 4 Sangat sesuai, jika materi dalam RPP sesuai dengan kriteria perkembangan peserta didik tingkat SMA, yang
perkembangan peserta didik meliputi:q
a. Dekat dengan kehidupan sehari – hari (kontekstual)
b. Disusun sesuai dengan tingkat berpikir peserta didik SMA
c. Disajikan secara konkrit sesuai ranah berpikir peserta didik SMA
3 Sesuai, jika mencakup dua kriteria
2 Kurang, jika hanya mencakup satu kriteria
1 Sangat kurang, jika tidak memuat satu kriteria pun
Kegiatan/ 16 Kesesuaian kegiatan/langkah 4 Sangat sesuai, jika memenuhi empat kriteria di bawah ini:
langkah pembelajaran a. Kegiatan sesuai dengan tujuan
pembelajaran b. Kegiatan sesuai dengan materi
c. Kegiatan sesuai dengan pendekatan kemampuan abad 21
d. Kegiatan sesuah dengan tahapan model PBL
3 Sesuai jika hanya memenuahi tiga kriteria
2 Kurang sesuai, jika hanya memeneuhi dua kriteria
1 Sangat kurang sesuai, jika hanya memenuhi satu kriteria
17 Keterlibatan peserta dalam 4 Sangat focus pada peserta didik, jika peserta didik lebih dominan daripada guru
kegiatan pembelajaran 3 Fokus pada peserta didik, tetapi guru juga aktif saat pembelajaran
2 Kurang focus pada peserta didik, guru dan peserta didik seimbang dalam hal keaktifan
1 Tidak berfokus pada peserta didik, guru lebih dominan daripada peserta didik

18
Aspek No Indikator Penilaian Skor Rubrik Penskoran
18 Ketercakupan langkah-langkah 4 Kegiatan/Langkah pembelajaran yang ditulis mencakup empat aspek pendekatan kemampuan abad 21 (4C):
pendekatan abad ke-21 4C Critical thinking, Creativity, Collaboration, Communication
dalam kegiatan pembelajaran 3 Kegiatan/Langkah pembelajaran hanya mencakup tiga aspek
2 Kegiatan/Langkah pembelajaran hanya mencakup dua aspek
1 Kegiatan/Langkah pembelajaran hanya mencakup satu aspek
19 Ketercakupan sintaks model 4 Kegiatan/langkah pembelajaran mencakup lima sintaks/tahapan model PBL:
pembelajaran berbasis masalah a. Mengorientasikan peserta didik terhadap masalah
dalam kegiatan pembelajaran b. Mengorganisasikan peserta didik untuk belajar
c. Membimbing penyelidikan individual maupun kelompok
d. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
e. Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
3 Kegiatan/Langkah pembelajaran hanya mencakup empat aspek
2 Kegiatan/Langkah pembelajaran hanya mencakup tiga aspek
1 Kegiatan/Langkah pembelajaran hanya mencakup dua atau satu aspek
Penilaian 20 Kesesuaian teknik penilaian 4 Sangat tepat, jika sesuai dengan tujuan dan mewakili empat KI
dengan kompetensi KI 1 dan KI 2 Aspek Sikap
KI 3 Aspek Pengetahuan
KI 4 Aspek Keterampilan
3 Tepat, jika sesuai dengan tujuan dan hanya mewakili tiga KI
2 Kurang tepat, jika kurang sesuai dengan tujuan dan hanya mewakili dua KI
1 Kurang tepat, jika kurang sesuai dengan tujuan dan hanya mewakili satu KI
21 Kesesuaian bentuk instrumen 4 Sangat tepat, jika sesuai dengan teknik penilaian yang meliputi:
dengan teknik penilaian a. Lembar observasi dan angket untuk observasi dan angket
b. Tes uraian untuk tes tertulis
c. Tugas rumah untuk penugasan
d. Laporan eksprimen untuk proyek
3 Tepat jika memenuhi tiga kriteria
2 Kurang tepat jika hanya memenuhi dua kriteria
1 Sangat kurang tepat, jika hanya memenuhi satu kriteria

Media/alat, 22 Media/alat, bahan, dan sumber 4 Media/alat, bahan, dan sumber belajar sangat mendukung ketercapaian tujuan pembelajaran fisika jika memenuhi
Bahan, dan belajar mendukung ketercapaian kriteria:
Sumber tujuan pembelajaran a. Mewakili seluruh materi yang akan dipelajari peserta didik
Belajar b. Menarik peserta didik untuk lebih dalam mempelajari materi yang diajarkan
c. Menjadikan peserta didik aktif dalam pembelajaran
d. Mudah digunakan oleh peserta didik

18
Aspek No Indikator Penilaian Skor Rubrik Penskoran
3 Media/alat, bahan, dan sumber belajar mendukung ketercapaian tujuan pembelajaran fisika jika memenuhi 3
kriteria a,b,c atau d
2 Media/alat, bahan, dan sumber belajar mendukung ketercapaian tujuan pembelajaran fisika jika memenuhi 2
kriteria a,b,c atau d
1 Media/alat, bahan, dan sumber belajar mendukung ketercapaian tujuan pembelajaran fisika jika memenuhi 1
kriteria a,b,c atau d
23 Kesesuaian media/alat, bahan, 4 Media/alat, bahan, dan sumber belajar sangat sesuai dengan materi pembelajarn jika memenuhi kriteria:
dan sumber belajar dengan a. Materi yang disajikan minimal mencakup sub materi dalam buku peserta didik
materi pembelajaran b. Materi yang disajikan sesuai dengan SKL
c. Materi yang disajikan minimal mewakili indikator yang dirumuskan
3 Media/alat, bahan, dan sumber belajar sesuai dengan materi pembelajarn jika memenuhi kriteria 2 kriteria a,b,c
atau d
2 Media/alat, bahan, dan sumber belajar kurang sesuai dengan materi pembelajarn jika memenuhi kriteria 1 kriteria
a,b,c atau d
1 Media/alat, bahan, dan sumber belajar sangat kurang sesuai dengan materi pembelajarn jika memenuhi kriteria i
1 kriteria a,b,c atau d
24 Kesesuaian media/alat, bahan, 4 Media/alat, bahan, dan sumber belajar sangat sesuai dengan tingkat perkembangan pengetahuan peserta didik jika
dan sumber belajar dengan memenuhi kriteria:
tingkat perkembangan kognitif a. Interaktif bagi peserta didik
peserta didik b. Menarik untuk dipelajari bagi peserta didik
c. Mudah dipahami bagi peserta didik
d. Memotivasi peserta didik untuk berperan aktif
3 Media/alat, bahan, dan sumber belajar sesuai jika memenuhi 3 dari kriteria ab,c atau d
2 Media/alat, bahan, dan sumber belajar kurang sesuai jika memenuhi 2 dari kriteria a,b,c atau d
1 Media/alat, bahan, dan sumber belajar sangat kurang sesuai jika memenuhi 1 dari kriteria a,b,c atau d
Bahasa 25 Kejelasan bahasa yang 4 Sangat jelas, jika memenuhi kriteria:
digunakan a. Menggunakan kaidah bahasa Indonesia yang baik dan benar
b. Bahasa yang digunakan efektif dan efisien
c. Tidak bermakna ganda
d. Mudah dipahami peserta didik
3 Jelas. Jika memenuhi tiga kriteria
2 Kurang jelas, jika hanya memenuhi dua kriteria
1 Sangat kurang jelas, jika tidak memenuhi satupun atau hanya satu kriteria

18
2. Rubrik Penilaian Kelayakan LKPD

Aspek No Indikator Skor Rubrik Penilain

Kelayakan isi 1 Kesesuaian dengan 4 Materi sangat sesuai dengan KD


kompetensi dasar 3 Materi cukup sesuai
2 Materi kurang sesuai
1 Materi sangat kurang sesuai
2 Ketercakupan materi 4 Materi mencakup semua indikator pencapaian kompetensi jika memnuhi kriteria:
dengan indikator a. Materi dirumuskan sesuai dengan indikator
pencapaian kompetensi b. Materi dirumuskan sesuai dengan tujuan pembelajaran
c. Materi disusun urut
3 Materi hanya mencakup 2 dari kriteria a,b atau c
2 Materi hanya mencakup 1 dari kriteria a,b, atau c
1 Materi tidak mencakup 1 kriteria pun
3 Kesesuaian materi 4 Materi pada buku sangat sesuai dengan karakteristik tingkat perkembangan peserta didik jika memenuhi kriteria:
dengan karakteristik a. Materi pembelajaran disajikan dengan sesuatu yang dekat dengan kehidupan sehari-hari
perkembangan peserta b. Materi pembelajaran disusun sesuai tingkat berpikir peserta didik
didik c. Materi pembelajaran disajikan secara konkrit sesuai ranah argumentasi ilmiah peserta didik
3 Materi pada buku sesuai dengan karakteristik tingkat perkembangan peserta didik jika memenuhi 2 kriteria dari a,b, atau c
2 Materi pada buku kurang sesuai dengan karakteristik tingkat perkembangan peserta didik jika memenuhi 1 kriteria dari a,b,
atau c
1 Materi pada buku sangat kurang sesuai dengan karakteristik tingkat perkembangan peserta didik jika kurang memenuhi 1
kriteria pun dari a,b, atau c
4 Kebenaran fakta, 4 Fakta, konsep, prinsip, prosedur dan skill dinyatakan sangat benar jika memenuhi kriteria:
konsep, prinsip, a. Materi pembelajaran berisi fakta, konsep, prinsip, prosedur dan skill
prosedur dan skill b. Fakta dan skill yang disajikan sangat dekat dengan kehidupan sehari-hari peserta didik
c. Konsep, prinsip, dan prosedur yang disajikan dari sumber yang dapat dipercaya
3 Fakta, konsep, prinsip, prosedur dan skill dinyatakan cukup benar jika memenuhi 2 kriteria a, b atau c
2 Fakta, konsep, prinsip, prosedur dan skill dinyatakan kurang benar jika memenuhi 1 kriteria a, b atau c
1 Fakta, konsep, prinsip, prosedur dan skill dinyatakan tidak benar jika memenuhi 1 kriteria a, b atau c
5 Ketercakupan sintaks 4 Kegiatan/langkah pembelajaran mencakup lima sintaks/tahapan model PBL:
model PBL dalam a. Mengorientasikan peserta didik terhadap masalah
LKPD b. Mengorganisasikan peserta didik untuk belajar
c. Membimbing penyelidikan individual maupun kelompok
d. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya

19
Aspek No Indikator Skor Rubrik Penilain

e. Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah


3 Kegiatan/Langkah pembelajaran hanya mencakup empat aspek
2 Kegiatan/Langkah pembelajaran hanya mencakup tiga aspek
1 Kegiatan/Langkah pembelajaran hanya mencakup dua atau satu aspek
6 Ketercakupan langkah- 4 Kegiatan/Langkah pembelajaran yang ditulis mencakup empat aspek pendekatan kemampuan abad 21 (4C):
langkah pendekatan Critical thinking, Creativity, Collaboration, Communication
abad ke-21 4C dalam 3 Kegiatan/Langkah pembelajaran hanya mencakup tiga aspek
LKPD 2 Kegiatan/Langkah pembelajaran hanya mencakup dua aspek
1 Kegiatan/Langkah pembelajaran hanya mencakup satu aspek
7 Kebenaran latihan soal 4 Latihan soal pada buku sangat sesuai dengan ilmu fisika jika memenuhi kriteria:
peserta didik dengan a. Informasi yang diperoleh dalam latihan soal melalui penyelidikan yang telah di susun secara logis dan sistematis
ilmu fisika b. Mengarah pada mengembangkan pengalaman untuk menggunakan pendekatan ilmiah
c. Mengarah pada menumbuhkan kemampuan argumentasi ilmiah yang berguna untuk memecahkan masalah
d. Mengarah pada menguasai konsep dan prinsip fisika serta mempunyai keterampilan mengembangkan
pengetahuan
3 Latihan soal pada buku cukup sesuai dengan ilmu fisika jika memenuhi 3 dari kriteria a,b,c atau d
2 Latihan soal pada buku kurang sesuai dengan ilmu fisika jika memenuhi 2 dari kriteria a,b,c atau d
1 Latihan soal pada buku sangat kurang sesuai dengan ilmu fisika jika memenuhi 1 dari kriteria a,b,c atau d
8 Kebermanfaatan bagi 4 Buku sangat bermanfaat bagi peserta didik dalam proses pembelajaran jika memenuhi kriteria:
peserta didik dalam a. Menjadikan proses pembelajaran berpusat pada peserta didik
proses pembelajaran b. Mempermudah peserta didik dalam memahami materi
c. Menjadikan peserta didik memiliki pengetahuan baru dalam proses pembelajaran
d. Mempermudah peserta didik dalam menumbuhkan kemampuan argumentasi ilmiah
3 Buku cukup bermanfaat bagi peserta didik dalam proses pembelajaran jika memenuhi 3 dari kriteria a,b,c atau d
2 Buku kurang bermanfaat bagi peserta didik dalam proses pembelajaran jika memenuhi 2 dari kriteria a,b,c atau d
1 Buku sangat kurang bermanfaat bagi peserta didik dalam proses pembelajaran jika memenuhi 1 dari kriteria a,b,c atau d
9 Ketercakupan materi 4 Materi dalam buku mencakup semua aspek sikap, pengetahuan dan keterampilan
mendukung peningkatan 3 Materi dalam buku hanya mencakup 2 aspek sikap, pengetahuan dan keterampilan
sikap, pengetahuan dan 2 Materi dalam buku hanya mencakup 1 aspek sikap, pengetahuan dan keterampilan
keterampilan 1 Materi dalam buku kurang mencakup 1 aspek pun dari sikap, pengetahuan dan keterampilan
Penyajian 10 Kesesuaian urutan, 4 Urutan atau sistematika penyajian LKPD (judul, tujuan pembelajaran, motivasi, langkah-langkah kegiatan dan evaluasi)
sistematika dalam sangat sesuai jika memenuhi:
penyajian LKPD (judul, a. LKPD disajikan dengan logis
tujuan pembelajaran, b. LKPD disajikan secara runtut
motivasi, langkah- c. LKPD disajikan dengan jelas dan mendetail

19
Aspek No Indikator Skor Rubrik Penilain

langkah kegiatan dan d. LKPD disajikan sesuai dengan model PBL


evaluasi) 3 Urutan atau sistematika penyajian LKPD (judul, tujuan pembelajaran, materi, langkah-langkah kegiatan dan evaluasi) cukup
sesuai jika memenuhi 3 kriteria dari a,b,c atau d
2 Urutan atau sistematika penyajian LKPD (judul, tujuan pembelajaran, materi, langkah-langkah kegiatan dan evaluasi)
kurang sesuai jika memenuhi 2 kriteria dari a,b,c atau d
1 Urutan atau sistematika penyajian LKPD (judul, tujuan pembelajaran, materi, langkah-langkah kegiatan dan evaluasi) sangat
kurang sesuai jika memenuhi 1 kriteria dari a,b,c atau d
11 Kesesuaian kegiatan Kegiatan dalam LKPD sangat sesuai dengan tema yang dipilih jika memenuhi:
peserta didik dalam a. Sesuai dengan sub materi yang dipilih
LKPD dengan tema b. Mengarah pada model pembelajaran yang dipilih
yang dipilih c. Mengarahkan peserta didik untuk aktif dalam kegiatan
d. Mengarahkan peserta didik untuk belajar mandiri maupun berkelompok dalam melakukan kegiatan
Kegiatan dalam LKPD cukup sesuai dengan tema yang dipilih jika memenuhi 3 kriteria dari a,b,c atau d
Kegiatan dalam LKPD kurang sesuai dengan tema yang dipilih jika memenuhi 2 kriteria dari a,b,c atau d
Kegiatan dalam LKPD sangat kurang sesuai dengan tema yang dipilih jika memenuhi 1 kriteria dari a,b,c atau d
12 Ketersediaan 4 Tersedianya pertanyaan-pertanyaan yang digunakan guru untuk mengarahkan siswa aktif dalam pembelajaran meliputi:
pertanyaan-pertanyaan a. Mengarah pada pengembangan argumentasi ilmiah
yang mengarahkan b. Mengarah pada mengembangkan pengalaman untuk menggunakan pendekatan ilmiah
peserta didik aktif c. Mengarah pada menumbuhkan kemampuan argumentasi ilmiah
dalam proses d. Mengarah pada menguasai konsep dan prinsip fisika serta mempunyai keterampilan mengembangkan
pembelajaran pengetahuan
3 Cukup tersedia pertanyaan-pertanyaan yang digunakan guru untuk mengarahkan siswa aktif dalam proses pembelajaran
meliputi 3 aspek dari a,b,c atau d
2 Kurang tersedia pertanyaan-pertanyaan yang digunakan guru untuk mengarahkan siswa aktif dalam proses pembelajaran
meliputi 2 aspek dari a,b,c atau d
1 Sangat kurang tersedia pertanyaan-pertanyaan yang digunakan guru untuk mengarahkan siswa aktif dalam proses
pembelajaran meliputi 1 aspek dari a,b,c atau d
13 Ketersediaan 4 Tersedianya pertanyaan-pertanyaan yang digunakan guru untuk menarik minat peserta didik belajar mandiri jika meliputi:
Ketersediaan a. Mengarah pada pengembangan argumentasi ilmiah
pertanyaan-pertanyaan b. Mengarah pada mengembangkan pengalaman untuk menggunakan pendekatan ilmiah
yang menarik minat c. Mengarah pada menumbuhkan kemampuan argumentasi ilmiah
peserta didik untuk d. Mengarah pada menguasai konsep dan prinsip fisika serta mempunyai keterampilan mengembangkan
belajar mandiri pengetahuan
3 Cukup tersedia, jika meliputi 3 aspek dari a,b,c atau d
2 Cukup tersedia, jika meliputi 2 aspek dari a,b,c atau d

19
Aspek No Indikator Skor Rubrik Penilain

1 Cukup tersedia, jika meliputi 1 aspek dari a,b,c atau d


kegrafikan 14 Kesesuaian penggunaan 4 Penggunaan jenis dan ukuran huruf sangat sesuai jika memnuhi kriteri:
jenis dan ukuran huruf a. Tidak menggunakan terlalu banyak variasi huruf (bold, italic atau capital)
b. Jenis huruf sesuai dengan materi
c. Tidak terlalu banyak menggunakan jenis huruf dan digunakan secara konsisten
d. Spasi antar baris susunan teks normal dan konsisten
3 Penggunaan jenis dan ukuran huruf cukup sesuai jika memenuhi 3 dari kriteria a,b,c atau d
2 Penggunaan jenis dan ukuran huruf kurang sesuai jika memenuhi 2 dari kriteria a,b,c atau d
1 Penggunaan jenis dan ukuran huruf sangat kurang sesuai jika memenuhi 1 dari kriteria a,b,c atau d
15 Kesesuaian desain 4 Desain tampilan sangat sesuai jika memenuhi kriteria:
tampilan antara judul a. Penempatan unsur tata letak konsisten berdasarkan pola
dengan gambar, tabel b. Penempatan judul bab serta gambar, tabel dan grafik konsisten
dan grafik c. Penempatan judul, dub-judul, ilustrasi, gambar, tabel dan grafik tidak mengganggu pemahaman
3 Desain tampilan cukup sesuai jika memenuhi 2 dari kriteria a,b atau c.
2 Desain tampilan kurang sesuai jika memenuhi 1 dari kriteria a,b atau c.
1 Desain tampilan sangat kurang sesuai jika kurang memenuhi 1 kriteria manapun dari a,b atau c.
16 Kejelasan penyajian 4 Penyajian gambar ilustrasi, gambar nyata, grafik, tabel dan informsi (kesesuaian warna yang menarik) sangat jelas jika
gambar ilustrasi, gambar memenuhi kriteria:
nyata, grafik, tabel dan a. Bentuk, warna dan ukuran akurat dan proporsional sesuai dengan kenyataannya
infromasi (kesesuaian b. Gambar relevan dengan tujuan
warna yang menarik) c. Ilustrasi mampu mempermudah pemahaman materi
d. Jelasnya dan serasinya warna ilustrasi/gambar/foto, grafik, table dan informasi
3 Penyajian gambar ilustrasi, gambar nyata, grafik, tabel dan informasi (kesesuaian warna yang menarik) cukup jelas jika
memenuhi 3 dari kriteria a,b,c dan d
2 Penyajian gambar ilustrasi, gambar nyata, grafik, tabel dan informasi (kesesuaian warna yang menarik) kurang jelas jika
memenuhi 2 dari kriteria a,b,c dan d
1 Penyajian gambar ilustrasi, gambar nyata, grafik, tabel dan informasi (kesesuaian warna yang menarik) sangat kurang jelas
jika memenuhi 1 dari kriteria a,b,c dan d
17 Kejelasan dalam 4 Pencantuman sumber acuan pada teks, tabel, gambar, grafik dan kutipan sangat jelas jika memenuhi kriteri:
mencantumkan sumber a. Konsisten dalam penempatan sumber teks, tabel, gambar, grafik dan kutipan
teks, tabel, grafik dan b. Penempatan hiasan/ilustrasi tidak mengganggu judul dan teks
gambar c. Sumber teks, tabel, gambar dan grafik dicantumkan benar sesuai dengan sumber
d. Penempatan teks, gambar, tabel dan grafik tidak mengganggu pemahaman
3 Pencantuman sumber acuan pada teks, tabel, gambar, grafik dan kutipan cukup jelas jika memenuhi 3 kriteria a, b, c atau d
2 Pencantuman sumber acuan pada teks, tabel, gambar, grafik dan kutipan kurang jelas jika memenuhi 2 kriteria a, b, c atau d

19
Aspek No Indikator Skor Rubrik Penilain

1 Pencantuman sumber acuan pada teks, tabel, gambar, grafik dan kutipan sangat kurang jelas jika kurang memenuhi 1 kriteria
dari a, b, c atau d
kebahasaan 18 Kejelasan informasi 4 Informasi yang disampaikan sangat jelas jika memenuhi kriteria:
yang disampaikan a. Istilah yang digunakan sesuai dengan konsep fisika
b. Terdapat penjelasan untuk istilah yang sulit dipahami
c. Konsisten dalam penggunaan istilah, satuan simbol dan lambang
3 Informasi yang disampaikan cukup jelas jika memenuhi 2 kriteria dari a,b, atau c
2 Informasi yang disampaikan kurang jelas jika memenuhi 1 kriteria dari a,b, atau c
1 Informasi yang disampaikan sangat kurang jelas jika kurang memenuhi 1 kriteria dari a,b, atau c
19 Kejelasan Bahasa yang 4 Sangat jelas, jika memenuhi kriteria:
digunakan a. Menggunakan kaidah bahasa Indonesia yang baik dan benar
b. Bahasa yang digunakan efektif dan efisien
c. Tidak bermakna ganda
d. Mudah dipahami peserta didik
3 Jelas. Jika memenuhi tiga kriteria
2 Kurang jelas, jika hanya memenuhi dua kriteria
1 Sangat kurang jelas, jika tidak memenuhi satupun atau hanya satu kriteria
20 Kejelasan pemakaian 4 Pemakaian bahasa indonesia yang baik dan benar sangat jelas jika memenuhi kriteria:
Bahasa Indonesia yang a. sesuai dengan kaidah penggunaan bahas indonesia yang baik dan benar
baik dan benar b. Tepat dalam penggunaan EYD
c. Bahasa yang digunakan tidak menimbulkan penafsiran ganda
d. Struktur kalimat memnuhi SPOK (Subjek, prediket, objek, keterangan)
3 Pemakaian bahasa indonesia yang baik dan benar cukup jelas jika memenuhi 3 dari kriteria a,b,c atau d
2 Pemakaian bahasa indonesia yang baik dan benar kurang jelas jika memenuhi 2 dari kriteria a,b,c atau d
1 Pemakaian bahasa indonesia yang baik dan benar sangat kurang jelas jika memenuhi 1 dari kriteria a,b,c atau d

19
Lampiran 9

LEMBAR VALIDASI INSTRUMEN TES KEMAMPUAN ARGUMENTASI ILMIAH


A. Tujuan
Instrumen ini digunakan untuk mengukur kevalidan lembar tes kemampuan argumentasi ilmiah.

B. Petunjuk
1. Bapak/Ibu dimohon memberikan penilaian dengan cara memberi tanda ceklist (√) jika “Ya” atau tanda silang (X) jika “Tidak”
pada kolom yang tersedia pada tabel.
2. Bapak/Ibu dimohon memberikan penilaian dengan cara memberi tanda ceklist (√) pada nomor judgement expert sesuai
dengan kriteria.
3. Bapak/Ibu dimohon memberikan komentar dan saran pada tembat yang disediakan.

C. Penilaian

No Aspek yang Dinilai Butir Soal


1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14
ISI
1. Butir soal sesuai dengan indikator kemampuan argumentasi ilmiah
2. Isi soal sesuai dengan tujuan pengukuran
3. Materi yang ditanyakan sesuai dengan kompetensi dan materi pembelajaran yang dipelajari
4. Batasan pertanyaan dan jawaban yang diharapkan sudah sesuai
5. Instrumen penilaian kemampuan argumentasi ilmiah dilengkapi kunci jawaban
6. Instrumen penilaian kemampuan argumentasi ilmiah dilengkapi rubrik penskoran
KONSTRUKSI
7. Petunjuk pengerjaan soal dirumuskan dengan jelas
8. Maksud soal dirumuskan dengan singkat dan jelas
9. Butir soal tidak tergantung pada soal sebelumnya
10. Menggunakan kata tanya atau perintah yang menuntut jawaban uraian
11. Konsisten dalam menggunakan istilah simbol/lambang dan satuan
12. Tabel, peta, gambar, grafik atau sejenisnya disajikan dengan jelas dan terbaca
KEBAHASAAN

19
13. Butir soal menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar
14. Rumusan kalimat menggunakan Bahasa yang komunikatif dan mudah dipahami
15. Tidak menggunakan kata/ungkapan yang menimbulkan penafsiran ganda dan
menggunakan kata-kata/istilah yang berlaku umum
Judgement Expert [1] [1] [1] [1] [1] [1] [1] [1] [1] [1] [1] [1] [1] [1]
[2] [2] [2] [2] [2] [2] [2] [2] [2] [2] [2] [2] [2] [2]
[3] [3] [3] [3] [3] [3] [3] [3] [3] [3] [3] [3] [3] [3]
[4] [4] [4] [4] [4] [4] [4] [4] [4] [4] [4] [4] [4] [4]
[5] [5] [5] [5] [5] [5] [5] [5] [5] [5] [5] [5] [5] [5]

Kriteria Judgement Expert:


[5] : Sangat berguna jika pada tiap butir soal mendapat ≥ 13 tanda ceklist (√)
[4] : Berguna jika pada tiap butir soal mendapat ≤ 12 ≥ 10 tanda ceklist (√)
[3] : Cukup berguna jika pada tiap butir soal mendapat ≤ 9 ≥ 7 tanda ceklist (√)
[2] : Tidak berguna jika pada tiap butir soal mendapat ≤ 6 ≥ 4 tanda ceklist (√)
[1] : Sangat tidak berguna jika pada tiap butir soal mendapat ≤ 3 tanda ceklist (√)

Komentar dan saran:

Butir Komentar Butir Komentar Butir Komentar


Soal soal soal
1 6 11

2 7 12

3 8 13

4 9 14

5 10

D. Kriteria Penilaian

19
Berdasarkan penilaian diatas, hasil validasi lembar tes kemampuan argumentasi ilmiah tersebut dinyatakan: (mohon lingkari
nomor yang dipilih sesuai dengan penilaian Bapak/Ibu)
1. Layak digunakan tanpa revisi
2. Layak digunakan dengan revisi
3. Tidak layak digunakan

Yogyakarta, .....................................
Validator,

.........................................................
NIP.

19
Lampiran 10

LEMBAR VALIDASI INSTRUMEN TES KEMAMPUAN LITERASI DIGITAL


A. Tujuan
Instrumen ini digunakan untuk mengukur kevalidan lembar tes kemampuan literasi digital.

B. Petunjuk
4. Bapak/Ibu dimohon memberikan penilaian dengan cara memberi tanda ceklist (√) jika “Ya” atau tanda silang (X) jika “Tidak”
pada kolom yang tersedia pada tabel.
5. Bapak/Ibu dimohon memberikan penilaian dengan cara memberi tanda ceklist (√) pada nomor judgement expert sesuai
dengan kriteria.
6. Bapak/Ibu dimohon memberikan komentar dan saran pada tembat yang disediakan.

C. Penilaian

No Aspek yang Dinilai Butir Soal


1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14
ISI
1. Butir soal sesuai dengan indikator kemampuan literasi digital
2. Isi soal sesuai dengan tujuan pengukuran
3. Materi yang ditanyakan sesuai dengan kompetensi dan materi pembelajaran yang
dipelajari
4. Batasan pertanyaan dan jawaban yang diharapkan sudah sesuai
5. Instrumen penilaian kemampuan literasi digital dilengkapi kunci jawaban
KONSTRUKSI
6. Petunjuk pengerjaan soal dirumuskan dengan jelas
7. Maksud soal dirumuskan dengan singkat dan jelas
8. Butir soal tidak tergantung pada soal sebelumnya
9. Menggunakan kata tanya atau perintah dalam soal
10. Konsisten dalam menggunakan istilah simbol/lambang dan satuan
11. Tabel, peta, gambar, grafik atau sejenisnya disajikan dengan jelas dan terbaca

19
KEBAHASAAN
12. Butir soal menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar
13. Rumusan kalimat menggunakan Bahasa yang komunikatif dan mudah dipahami
14. Tidak menggunakan kata/ungkapan yang menimbulkan penafsiran ganda dan
menggunakan kata-kata/istilah yang berlaku umum.
Judgement Expert [1] [1] [1] [1] [1] [1] [1] [1] [1] [1] [1] [1] [1] [1]
[2] [2] [2] [2] [2] [2] [2] [2] [2] [2] [2] [2] [2] [2]
[3] [3] [3] [3] [3] [3] [3] [3] [3] [3] [3] [3] [3] [3]
[4] [4] [4] [4] [4] [4] [4] [4] [4] [4] [4] [4] [4] [4]
[5] [5] [5] [5] [5] [5] [5] [5] [5] [5] [5] [5] [5] [5]

Kriteria Judgement Expert:


[5] : Sangat berguna jika pada tiap butir soal mendapat ≥ 13 tanda ceklist (√)
[4] : Berguna jika pada tiap butir soal mendapat ≤ 12 ≥ 10 tanda ceklist (√)
[3] : Cukup berguna jika pada tiap butir soal mendapat ≤ 9 ≥ 7 tanda ceklist (√)
[2] : Tidak berguna jika pada tiap butir soal mendapat ≤ 6 ≥ 4 tanda ceklist (√)
[1] : Sangat Tidak berguna jika pada tiap butir soal mendapat ≤ 3 tanda ceklist (√)

Komentar dan saran:

Butir Komentar Butir Komentar Butir Komentar


Soal soal soal
1 6 11

2 7 12

3 8 13

4 9 14

5 10

19
D. Kriteria Penilaian
Berdasarkan penilaian diatas, hasil validasi lembar tes kemampuan argumentasi ilmiah tersebut dinyatakan: (mohon lingkari
nomor yang dipilih sesuai dengan penilaian Bapak/Ibu)
4. Layak digunakan tanpa revisi
5. Layak digunakan dengan revisi
6. Tidak layak digunakan

Yogyakarta, .....................................
Validator,

.........................................................
NIP.

20
Lampiran 11
KISI-KISI LEMBAR OBSERVASI KETERLAKSANAAN RPP
No Tahapan Indikator Jumlah
Butir
Pendahuluan
Memberikan motivasi belajar 2
Memberikan apersepsi
6. Orientasi siswa Menyampaikan tujuan pembelajaran 3
pada masalah Mengorientasikan siswa untuk
mengidentifikasi masalah
Memberikan bantuan kepada siswa untuk
menemukan ide-ide secara terbuka
Kegiatan Inti
7. Mengorganisasikan Mengarahkan siswa untuk mengamati 3
siswa untuk belajar simulasi
Membimbing siswa untuk mengajukan
pertanyaan berdasarkan apa yang telah
diamati
Membimbing siswa untuk membuat
rumusan masalah yang akan diselidiki
8. Membimbing Membagikan LKPD 3
penyelidikan Membimbing siswa dalam melakukan
individu atau pengamatan menggunakan simulasi
kelompok Membantu siswa untuk menyelesaikan
permasalahan
9. Mengembangkkan Membimbing siswa mengolah dan 5
dan menyajikan menganalisis data
hasil karya Membimbing siswa dalam mendiskusikan
hasil pengamatan dan percobaan
Membimbing siswa untuk menyajikan
hasil diskusi
Mempersilahkan kelompok
mempresentasikan hasil kerja
Mempersilahkan kelompok lain memberi
tanggapan kepada kelompok penyaji
Penutup
10. Menganalisis dan Menanggapi hasil presentasi siswa, 2
mengevaluasi memberi penguatan dan mengklarifikasi
proses pemecahan miskonsepsi.
masalah Memberikan umpan balik

20
Lampiran 12
LEMBAR OBSERVASI KETERLAKSANAAN RPP
Sekolah :
Mata Pelajaran :
Kelas/Semseter :
Alokasi Waktu :
Pokok Bahasan :
Pertemuan :

A. Tujuan
Tujuan penggunaan instrumen lembar observasi keterlaksanaan pembelajaran PBL
dengan Argument Mapping berbantuan OLS untuk mengetahui tingkat keterlaksanan
pembelajaran pada materi hukum Newton tentang gravitasi.

B. Petunjuk
1. Objek Pengamatan adalah pelaksanaan pembelajaran di kelas dengan perangkat
pembelajaran yang disediakan.
2. Berilah tanda ceklist (√) pada kolom yang telah disediakan.

C. Tabel Penilaian

Tahapan Indikator Terlaksana


Ya Kurang
Pendahuluan
1. Memberikan motivasi
belajar
2. Memberikan apersepsi
Orientasi siswa pada 3. Menyampaikan tujuan
masalah pembelajaran
4. Mengorientasikan siswa
untuk mengidentifikasi
masalah
5. Memberikan bantuan
kepada siswa untuk
menemukan ide-ide
secara terbuka
Kegiatan Inti
Mengorganisasikan 6. Mengarahkan siswa untuk
siswa untuk belajar mengamati simulasi
7. Membimbing siswa untuk
mengajukan pertanyaan
berdasarkan apa yang
telah diamati
8. Membimbing siswa untuk
membuat rumusan
masalah yang akan
diselidiki
9. Membagikan LKPD

20
Membimbing 10. Membimbing siswa
penyelidikan dalam melakukan
individu atau pengamatan
kelompok menggunakan simulasi
11. Membantu siswa untuk
menyelesaikan
permasalahan
Mengembangkkan 12. Membimbing siswa
dan menyajikan hasil mengolah dan
karya menganalisis data
13. Membimbing siswa
dalam mendiskusikan
hasil pengamatan dan
percobaan
14. Membimbing siswa untuk
menyajikan hasil diskusi
15. Mempersilahkan
kelompok
mempresentasikan hasil
kerja
16. Mempersilahkan
kelompok lain memberi
tanggapan kepada
kelompok penyaji
Penutup
Menganalisis dan 17. Menanggapi hasil
mengevaluasi proses presentasi siswa,
pemecahan masalah memberi penguatan dan
mengklarifikasi
miskonsepsi.
18. Memberikan umpan balik

Yogyakarta, 2019
Observer

20
Lampiran 13
KISI-KISI ANGKET RESPON SISWA
1. Kisi-kisi Angket Respon Siswa terhadap Proses Pembelajaran
Aspek yang Jumlah
Indikator
dinilai Butir
Penerapan RPP  Kejelasan tujuan pembelajaran
 Kesesuaian penerapan model pembelajaran
 Ketepatan materi pembelajaran 5
 Kesesuaian penggunaan sumber dan media belajar
 Ketersediaan sistem penilaian
Model PBL  Fokus pada pemasalahan
 Merencanakan penyelidikan
 Melakukan penyelidikan 5
 Menyajikan hasil penyelidikan
 Merefleksi dan mengevaluasi hasil pemecahan masalah
Online  Kemudahan untuk memahami materi yang dipelajari
laboratory  Kemudahan untuk melakukan penyelidikan dalam
3
simulation menyelesaikan masalah
(OLS)  Tampilan simulasi
Argument  Memahami hubungan antar aspek argumentasi ilmiah
mapping  Memahami proses pembuatan argumentasi ilmiah
3
 Menyajikan argumentasi ilmiah secara sistematis dan
terstruktur
Argumentasi  Membuat pernyataan terhadap suatu kasus
ilmiah  Mengidentifikasi data, bukti atau fakta yang mendukung
penyataan
 Mengemukakan teori atau alasan yang mendukung
5
pernyataan berdasarkan data, bukti atau fakta
 Menjabarkan landasan teori atau alasan yang dikemukakan
 Mengidentifikasi pernyataan yang bertentangan dengan
pernyataan yang dibuat, data, teori dan landasan teori
Literasi digital  Mencari informasi
 Mengumpulkan informasi
 Menggunakan pandu arah
 Menyajikan informasi yang valid
7
 Menyajikan informasi yang lengkap
 Menyajikan informasi yang sesuai dengan yang dibutuhkan
 Membangun pengetahuan dari konten informasi yang
direferensikan

20
2. Kisi-kis Angket Respon Siswa terhadap LKPD

Nomor
No Aspek Indikator
item
1 Kelayakan Kejelasan penyajian tujuan pembelajaran 1
Isi Keterurutan penyampaian materi
2
pembelajaran
Kesesuaian kegiatan pembelajaran dalam
3
LKPD sesuai dengan tujuan pembelajaran
Kekontekstualan (dekat dengan kehidupan
nyata) kegiatan pembelajaran yang 4
dilakukan peserta didik
2 Penyajian Keterurutan LKPD yang disusun 5
Kesesuaian langkah kerja peserta didik
6
dengan kriteria argumentasi ilmiah
Kesesuaian langkah kerja peserta didik
7
dengan kriteria literasi digital
3 Grafik Ketepatan dalam penggunaan jenis dan
8
ukuran huruf.
Ketepatan tampilan antara judul dengan
9
gambar, tabel dan grafik.
Kejelasan penulisan sumber 10
Kesesuaian ilustrasi dengan isi informasi
11
yang disampaikan
4 Bahasa Kejelasan bahasa yang digunakan 12
Kesesuaian ilustrasi 13
Kekonsistenan dalam menggunakan istilah,
14
simbol dan lambang
Ketepatan dalam memilih huruf (jenis dan
15
ukuran)

20
Lampiran 14

LEMBAR ANGKET RESPON SISWA

1. Lembar Angket Respon Siswa Terhadap Pelaksanaan Pembelajaran

A. Identitas Diri
Nama Lengkap :………………………………………………………………...
Kelas :…………………………………………………………..........

B. Penjelasan Angket
1. Angket ini bertujuan untuk mengetahui respon Anda terhadap
pembelajaran model PBL dengan Argument Mapping Berbantuan OLS
yang telah dilaksanakan.
2. Data yang anda isi tidak mempengaruhi nilai pelajaran fisika pada topik
Hukum Newton tentang Gravitasi, sehingga Anda tidak perlu ragu dalam
memberikan jawaban pada angket ini.
3. Kejujuran dan partisipasi Anda sangat kami harapkan demi kemajuan
dunia pendidikan di masa yang akan datang.

C. Petunjuk Pengisian Angket

1. Pilihlah salah satu jawaban dengan memberi tanda centang (√) pada kolom
yang tersedia berdasarkan keyakinan Anda.
2. Keterangan penilaian
SS : Sangat Setuju
S : Setuju
TS : Tidak Setuju
STS : Sangat Tidak Setuju

Jawaban
No Aspek yang dinilai SS S TS STS
Penerapan RPP
1 Tujuan pembelajaran sangat jelas, saya menjadi termotivasi untuk belajar
2 Model dan metode pembelajaran yang digunakan membuat saya terlibat
aktif dalam pembelajaran
3 Materi pembelajaran disajikan dengan menarik, saya menjadi lebih mudah
memahami materi tersebut
4 Sumber dan media belajar yang digunakan membuat saya termotivasi
dalam belajar fisika
5 Sistem penilaian yang dilakukan guru bersifat objektif, sehingga saya
menjadi semangat saat belajar fisika
Model PBl
6 Tahapan dalam pembelajaran yang dilaksanakan melatih kemampuan saya
untuk fokus terhadap masalah
7 Tahapan dalam pembelajaran yang dilaksanakan melatih kemampuan saya
untuk merencanakan penyelidikan untuk menyelesaikan masalah
8 Tahapan dalam pembelajaran yang dilaksanakan melatih kemampuan saya
untuk melakukan penyelidikan untuk menyelesaikan masalah
9 Tahapan dalam pembelajaran yang dilaksanakan melatih kemampuan saya
untuk menyajikan hasil penyelidikan

20
Jawaban
No Aspek yang dinilai SS S TS STS
10 Tahapan dalam pembelajaran yang dilaksanakan melatih kemampuan saya
untuk mengevaluasi hasil pemecahan masalah
Online Laboratory Simulation (OLS)
12 Simulasi online mempermudah saya untuk memahami konsep hukum
gravitasi Newton
13 Simulasi online mempermudah saya untuk melakukan penyelidikan dalam
penyelesaian masalah
14 Simulasi online yang digunakan dalam pembelajaran sangat menarik
Argumen Mapping (AM)
15 Argument mapping yang digunakan dalam pembelajaran melatih saya
untuk memahami hubungan antar aspek-aspek argumentasi ilmiah
16 Argument mapping yang digunakan dalam pembelajaran melatih saya
untuk membuat argumentasi ilmiah yang baik dan benar
17 Argument mapping yang digunakan dalam pembelajaran melatih saya
untuk membuat argumentasi ilmiah yang sistematis dan terstruktur
Argumentasi ilmiah
18 Tahapan dalam pembelajaran yang dilaksanakan melatih saya untuk
membuat pernyataan terhadap penyelesaian masalah dari sebuah kasus
atau peristiwa
19 Tahapan dalam pembelajaran yang dilaksanakan melatih saya untuk
menyajikan data, bukti atau fakta yang mendukung pernyataan
20 Tahapan dalam pembelajaran yang dilaksanakan melatih saya untuk
mengemukakan teori atau alasan yang mendukung pernyataan
berdasarkan data, bukti atau fakta
21 Tahapan dalam pembelajaran yang dilaksanakan melatih saya untuk
menjabarkan landasan teori atau alasan yang dikemukakan
22 Tahapan dalam pembelajaran yang dilaksanakan melatih saya untuk
membuat pernyataan yang bertentangan dengan pernyataan yang dibuat,
data, teori dan landasan teori
Literasi digital
23 Tahapan dalam pembelajaran yang dilaksanakan melatih saya untuk
mencari informasi yang efektif dan efisien
24 Tahapan dalam pembelajaran yang dilaksanakan melatih saya untuk
mengumpulkan informasi yang mendukung pembelajaran
25 Tahapan dalam pembelajaran yang dilaksanakan melatih saya untuk
menggunakan pandu arah pada internet
26 Tahapan dalam pembelajaran yang dilaksanakan melatih saya untuk
menyajikan informasi yang benar atau valid
27 Tahapan dalam pembelajaran yang dilaksanakan melatih saya untuk
menyajikan informasi yang lengkap
28 Tahapan dalam pembelajaran yang dilaksanakan melatih saya untuk
menyajikan informasi sesuai yang dibutuhkan
29 Tahapan dalam pembelajaran yang dilaksanakan melatih saya untuk
membangun pengetahuan dari konten informasi yang direferensikan

Komentar, kritik dan saran perbaikan:


…………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………

Yogyakarta,
Peserta didik

(……………….)

20
2. Lembar Angket Respon Siswa Terhadap LKPD

A. Identitas Diri
Nama Lengkap :
Kelas :

B. Penjelasan Angket
1. Angket ini bertujuan untuk mengukur kelayakan isi LKPD dalam
pembelajaran fisika dengan PBL dengan argument mapping Berbantuan
OLS pada materi hukum Newton tentang gravitasi.
2. Data yang anda isi tidak mempengaruhi nilai pelajaran fisika pada materi
hukum Newton tentang gravitasi, sehingga Anda tidak perlu ragu dalam
memberikan jawaban pada angket ini.
3. Kejujuran dan partisipasi Anda sangat kami harapkan demi kemajuan
dunia pendidikan di masa yang akan datang.

C. Petunjuk Pengisian Angket


1. Pilihlah salah satu jawaban dengan memberi tanda centang (√) pada kolom
skor penilaian berdasarkan keyakinan Anda.
2. Keterangan
penilaian 1 = Sangat
baik
2 = Baik
3 = Tidak baik
4 = Sangat tidak baik

D. Tabel Penilaian Kelayakan LKPD

Skor Komentar/
No Aspek 1 2 3 4 saran
Kelayakan Isi
1 Penyajian tujuan pembelajaran jelas
2 Penyampaian materi pembelajaran
berurutan
3 Kegiatan pembelajaran dalam LKPD
sesuai dengan tujuan pembelajaran
4 Kegiatan pembelajaran dalam LKPD
berkaitan dengan kehidupan sehari-hari
Penyajian
5 LKPD disusun secara berurutan
6 Langkah kerja dalam LKPD sesuai
dengan kemampuan argumentasi ilmiah
peserta
didik
7 Langkah kerja dalam LKPD sesuai
dengan kemampuan literasi digital
peserta didik

20
Skor Komentar/
No Aspek 1 2 3 4 saran
Grafik
8 Penggunaan jenis dan ukuran huruf tepat
dan sesuai
9 Tampilan antara judul dengan gambar,
tabel dan grafik jelas dan tepat
10 Penulisan sumber referensi jelas
11 Ilustrasi yang digambarkan sesuai dengan
isi informasi yang disampaikan
Bahasa
12 Bahasa yang digunakan jelas dan mudah
dipahami
13 Ilustrasi yang digambarkan mudah
dipahami
14 penggunaan istilah, simbol dan lambang
yang konsisten
15 Ketepatan dalam memilih huruf (jenis dan
ukuran)

Komentar, kritik dan saran perbaikan:


.............................................................................................................................
.............................................................................................................................
.............................................................................................................................
.............................................................................................................................

Yogyakarta,
Peserta didik

.............................

20
Lampiran 15
Soal Uji Empiris Tes Kemampuan Argumentasi Ilmiah
Indikator Soal Butir Soal
Menganalisis Menurut hukum gravitasi Newton, jika dua benda bermassa m1 dan M2 serta berjarak r, kedua
besar gaya benda akan tarik-menarik. Akan tetapi mengapa benda-benda di sekitar kita tidak saling tarik-
gravitasi yang di menarik?
alami suatu Dua bintang yang masing-masing memiliki massa M dan 4M terpisah pada jarak d. Jika bintang
benda ketiga (massa m) diletakkan di antara kedua bintang tersebut, benarkah akan ada suatu titik di
antara kedua bintang itu yang mengalami kesetimbangan gaya gravitasi?
Menegaskan Dini dan Danu berdiskusi tentang kuat medan gravitasi yang dialami suatu benda di daerah kutub
faktor-faktor dan garis khatulistiwa. Berikut hasil diskusi mereka.
terjadinya Dini: Kuat medan gravitasi di daerah kutub dan garis khatulistiwa sama besar
perbedaan kuat Danu: Kuat medan gravitasi di daerah kutub lebih besar daripada di garis
medan gravitasi khatulistiwa
yang dialami Susunlah pendapat yang mendukung Dini, Danu atau tidak keduanya. Lengkapi pendapatmu
suatu benda dengan alasan yang menyakinkan!
Menurut hukum gravitasi Newton “semakin jauh suatu benda dari pusat Bumi maka kuat medan
gravitasi yang dialami benda akan berkurang sebanding dengan seperkuadrat jaraknya”.
Bagaimana kuat medan gravitasi suatu benda yang berada di dalam permukaan Bumi (kurang
dari jari-jari Bumi)? Apakah kuat medan gravitasi semakin besar karena jarak benda semakin
dekat ke
pusat Bumi? Lengkapi pendapatmu dengan alasan yang menyakinkan!
Membandingkan Percepatan gravitasi pada permukaan Bumi adalah 9,8 m/s2. Benarkah pada permukaan planet
Kuat medan yang memiliki massa sama tetapi massa jenis 2 kali massa jenis Bumi, akan memiliki percepatan
Gravitasi antara gravitasi lebih besar daripada di permukaan Bumi?
dua planet Percepatan gravitasi pada permukaan Bumi adalah 9,8 m/s2. Benarkah pada permukaan planet
yang memiliki massa jenis sama tetapi jari-jarinya 2 kali jari-jari Bumi, akan memiliki percepatan
gravitasi lebih besar daripada di permukaan Bumi?
Menganalisis Sebuah pesawat antariksa bermassa 3 ton akan melakukan perjalanan ke luar angkasa. Benarkah
energi potensial pesawat tersebut dapat lepas dari kuat medan gravitasi Bumi jika meningkatkan energi kinetik
gravitasi yang pesawat menjadi sebesar 17,5 . 1010 J? (G = 6,67 . 10-11 Nm2kg2; massa bumi = 6.1024kg; jari-jari
diperlukan suatu bumi = 6,4 . 106 m)
benda untuk Sebuah pesawat antariksa bermassa 450 kg akan melakukan perjalanan ke luar angkasa. Benarkah
berpindah posisi pesawat tersebut dapat lepas dari kuat medan gravitasi Bumi jika meningkatkan energi kinetik
pesawat menjadi sebesar 600 𝐺𝑀 J?
𝑅
(G = konstantas gravitasi; M = Masssa Bumi; R: jari-jari Bumi)
Menganalisis Berdasarkan hukum I Kepler “ Semua planet bergerak pada lintasan elips mengitari matahari,
orbit sebuah dengan matahari berada di salah satu fokus elips". Bagaimana dengan bulan? Apakah bulan juga
planet mengorbit Bumi dengan lintasan elips? Lengkapi pendapatmu dengan alasan yang
berdasarkan menyakinkan!
hukum-hukum Berdasarkan Hukum II Kepler yaitu suatu garis khayal yang menghubungkan matahari dengan
Kepler planet menyapu luas juring yang sama dalam selang waktu yang sama”. Bagaimana dengan
kelajuan planet tersebut? Apakah juga sama di semua titik orbit? Jika tidak, mengapa? Lengkapi
pendapatmu dengan alasan yang menyakinkan!
Menghubungkan Sebuah satelit Navigasi dalam orbit melingkarnya memiliki periode 2,5 jam. Kuat medan gravitasi
hukum-hukum di permukaan Bumi 9.8 N/kg dan jari-jari Bumi 6400 km. Mungkinkah satelit dapat mengorbit
Kepler dengan pada ketinggian 2000 km?
hukum gravitasi Satelit geosynchronous adalah sejenis satelit yang secara terus-menerus berada diatas sebuat titik
Newton dalam yang sama pada permukaan bumi (geo-sinkron), yang hanya mungkin diwujudkan bila satelit
sistem kerja mengorbit di atas garis khatulistiwa. Karena pusat orbit satelit selalu berada di pusat bumi; tidak
satelit mungkin memiliki satelit yang mengorbit diatas suatu titik tetap di bumi pada garis lintang
selain
00. Satelit-satelit semacam ini digunakan untuk transmisi radio dan TV, peramalan cuaca dan
sambungan (relay) komunikasi. Mungkinkah satelit tersebut dapat mengorbit pada ketinggian
10.000 km dari pusat bumi?
Memprediksi Sebuah satelit mengorbit Bumi setinggi 4600 km di atas permukaan Bumi. Jari-jari Bumi 6400
kelajuan satelit km dan gerak satelit dianggap melingkar. Mungkinkah satelit dapat mengorbit Bumi dengan
agar mengorbit kecepatan 400 m/s?
planet Jika jari-jari Bumi 6,4. 106 m, maka mungkinkah kelajuan lepas suatu roket yang diluncurkan
vertikal dari permukaan Bumi sebesar 7000 m/s?

21
Lampiran 16
Soal Uji Empiris Tes Kemampuan Literasi Digital
Indikator Soal
Soal
Menyusun Inung ingin mencari informasi tentang contoh soal perbandingan kuat medan gravitasi. Perhatikan
informasi langkah-langkah berikut ini!
tentang soal 1. Membuka browser
perbandingan 2. Menilai kesesuaian informasi yang dicari pada website tersebut
kuat medan 3. Mengetik kata kunci di mesin pencari
gravitasi 4. Memilih sumber informasi pada hasil pencarian
5. Menghubungkan ke jaringan internet
Susunan langkah-langkah yang paling tepat untuk memperoleh informasi tentang contoh soal
perbandingan kuat medan gravitasi ...
a. 1,5,3,4,2
b. 5,1,3,4,2
c. 5,1,3,2,4
d. 1,5,3,2,4
e. 1,5,4,3,2
Menyusun Didi ingin belajar gravitasi Newton melalui sebuah simulasi online. Perhatikan langkah-langkah
informasi berikut ini!
terkait 1. Memilih simulasi gravitasi Newton
simulasi 2. Mengetik kata kunci di mesin pencari
hukum 3. Menilai kesesuaian informasi yang dicari
Newton 4. Menghubungkan ke jaringan internet
tentang 5. Mengetik kata kunci di pencarian simulasi
gravitasi 6. Membuka broswer
7. Memilih simulasi fisika
Susunan langkah-langkah yang paling tepat untuk memperoleh simulasi yang sesuai ...
a. 4,6,2,7,5,1,3
b. 4,6,5,7,2,1,3
c. 4,6,2,7,1,5,3
d. 6,4,2,7,5,1,3
e. 6,4,5,7,2,1,3
Mengumpulka Pak Andi adalah seorang guru Fisika. Dia ingin menampilkan simulasi online pembelajaran gravitasi
n informasi Newton. Pak Andi kemudian mencari simulasi tersebut menggunakan internet. Cara yang paling
tentang efektif dan efisien untuk mengumpulkan simulasi tersebut adalah ...
hukum a. Menggetik kata kunci (simulasi fisika) di pencarian broswer
gravitasi b. Mengetik kata kunci dengan tanda kutip dua (“simulasi fisika”) di pencarian broswer
Newton c. Mengetik kata kunci dengan tanda titik dua (simulasi fisika:phet.colorado.edu) di
pencarian broswer
d. Mengetik kata kunci dengan tanda bintang (*simulasi fisika*) di pencarian broswer
e. Mengetik kata kunci dengan tanda minus (-simulasi fisika-) di pencarian broswer
Memilih Tika ingin menemukan persamaan gaya gravitasi Newton melalui pencarian di internet. Cara yang
sumber paling efektif dan efisien untuk mengumpulkan informasi tersebut sebanyak-banyaknya adalah ...
informasi a. Menggetik kata kunci (gaya gravitasi Newton) di pencarian broswer
untuk b. Mengetik kata kunci dengan tanda titik dua (gaya gravitasi Newton: wikipedia.org) di
merumuskan pencarian broswer
persamaan c. Mengetik kata kunci dengan tanda kutip dua (“gaya gravitasi Newton”) di pencarian broswer
gaya gravitasi d. Mengetik kata kunci dengan tanda bintang (*gaya gravitasi Newton*) di pencarian broswer
e. Mengetik kata kunci dengan tanda minus (-gaya gravitasi Newton -) di pencarian broswer
Memilih Yono akan membuat karya tulis mengenai gerak satelit buatan yang mengorbit bumi, pemanfaatan
sumber dan dampak yang ditimbulkannya. Untuk membuat karya tulis yang baik, dia harus mencari sumber
informasi informasi terbaru. Agar hal itu dapat tercapai, maka yang perlu dilakukan Yono adalah ...
untuk a. Menonton youtube, lalu menulis sesuai fenomena yang ditunjukkan
membuat b. Membaca blog tentang luar angkasa
karya tulis c. Berdiskusi dengan teman di media sosial
ilmiah d. Mendownload hasil jurnal penelitian yang inovasi
e. Melihat simulasi tentang planet

21
Indikator Soal
Soal
Memilih Perhatikan gambar website dibawah ini.
pandu arah
untuk simulasi
hukum
newton
tentang
gravitasi

Tuti ingin memilih simulasi materi gravitasi Newton. Petunjuk yang memudahkan untuk memilih
simulasi berdasarkan materi saja adalah ...
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5
Menjalankan Perhatikan langkah-langkah menjalankan simulasi online hukum II Kepler
simulasi pada suatu website, dibawah ini:
tentang 1. Memilih topik yang sesuai dengan simulasi.
hukum II 2. Mencatat data hasil simulasi.
kepler 3. Mengklik tombol play pada simulasi.
4. Mengubah variabel besaran simulasi.
5. Mengamati simulasi yang ditampilkan.
Toni ingin melakukan pembelajaran melalui simulasi tersebut, maka susunan langkah-langkah yang
tepat dalam menjalankan simulasi di atas adalah ...
a. 1-4-3-5-2
b. 1-3-4-2-5
c. 1-3-2-4-5
d. 1-4-2-3-5
e. 1-3-5-4-2
Menggunakan Perhatikan gambar dibawah ini.
pandu arah
yang terdapat 1
dapa website
untuk
memahami
simulasi
hukum I
Kepler

Elsa ingin menggunakan simulasi tersebut berdasarkan petunjuk yang disediakan. Petunjuk yang dapat
digunakan Elsa untuk memahami cara menggunakan simulasi tersebut adalah ...
a. 5
b. 4
c. 3
d. 2
e. 1
Menilai Didi telah mencari informasi tentang aplikasi gravitasi Newton dalam teknologi. Namun, ia belum
kebenaran yakin akan kebenaran informasi tersebut. Hal-hal yang perlu diperhatikan Didi adalah:
informasi 1. Membandingkan dengan sumber informasi dari hasil penelitian
hukum 2. Membandingkan dengan sumber informasi dari youtube
gravitasi 3. Memastikan kebenaran sumber informasi tersebut
Newton yang 4. Memastikan informasi tersebut memiliki sumber referensi
diperoleh 5. Menggunakan sumber informasi dari Blogspot.com
Langkah yang paling tepat adalah ...
a. 1,3,4
b. 1,3,5
c. 1,2,3
d. 1,2,4

21
Indikator Soal
Soal
e. 1,2,5
Menilai Deri telah mencari informasi tentang aplikasi hukum-hukum Kepler dalam kehidupan sehari-hari.
kelengkapan Namun, ia belum yakin kelengkapan informasi tersebut. Hal-hal yang perlu diperhatikan oleh Deri
informasi adalah:
tentang 1. Membandingkan dengan sumber informasi dari hasil penelitian
hukum-hukum 2. Menggabungkan dari beberapa sumber informasi yang terpercaya
kepler 3. Mengidentifikasi konsep-konsep yang terdapat pada aplikasi tersebut
4. Menggunakan informasi yang memiliki banyak referensi
5. Menyesuaikan dengan hasil pencarian orang lain
Langkah yang paling tepat adalah ...
a. 1,2,5
b. 1,2,3
c. 1,2,4
d. 1,3,4
e. 1,3,5
Menilai Lili mendapatkan beberapa simulasi Hukum II Kepler dalam sebuah website. Simulasi tersebut ia
kesesuaian gunakan untuk menambah informasi dan memenuhi tugas mata pelajaran Fisika. Tindakan yang
konten seharusnya dilakukan Lili sebelum menggunakan simulasi tersebut ...
informasi a. Memilih tampilan simulasi yang menarik
tentang b. Membandingkan konsep Hukum II Kepler pada simulasi dengan di buku cetak
hukum II c. Menggunakan simulasi yang paling mudah digunakan
Kepler d. Membandingkan antara simulasi satu dengan yang lain
e. Menggunakan simulasi yang memiliki petunjuk penggunaan
Menilai Rini sedang mencari informasi untuk menyelesaikan permasalahan terkait gaya gravitasi. Ia
kesesuaian mendapatkan informasi dari banyak sumber. Tindakan yang seharusnya dilakukan Rini sebelum
informasi menggunakan informasi tersebut ...
tentang gaya a. Membandingkan dengan informasi dari sumber lain
gravitasi b. Memilih sumber informasi dari hasil penelitian
c. Menyesuaikan langkah kerja dalam penyelesaian masalah dengan sumber informasi
d. Menggunakan sumber informasi yang memiliki banyak referensi
e. Mencocokkan konsep gaya gravitasi pada sumber informasi dengan konteks permasalahan
Membangun Tuti ingin menyelesaikan permasalahan terkait konsep fisika dalam fenomena pergantian siang dan
pengetahuan malam. Ia memperoleh informasi dari tiga sumber sebagai berikut:
dari informasi 1. Pergantian siang dan malam ini karena Bumi mengalami Rotasi
yang 2. Adanya gaya gravitasi antara Bumi dan Matahari
diperoleh 3. Adanya gaya sentrifugal yang membuat Bumi berputar pada porosnya
tentang Pernyataan yang dapat disajikan oleh Tuti berdasarkan dari tiga sumber informasi tersebut adalah ....
pergantian a. Pergantian siang dan malam karena Bumi mengalami rotasi, rotasi tersebut disebabkan
siang dan adanya gaya gravitasi dan gaya sentrifugal
malam b. Pergantian siang dan malam terjadi karena adanya gaya gravitasi dan gaya sentrifugal,
sehingga bumi mengalami rotasi
c. Pergantian siang dan malam karena Bumi mengalami rotasi, rotasi tersebut disebabkan
adanya gaya gravitasi antara matahari dan Bumi sehingga menghasilkan gaya sentrifugal
pada Bumi
d. Pergantian siang dan malam karena Bumi mengalami rotasi, rotasi tersebut disebabkan
adanya gaya sentrifugal sehingga menghasilkan gaya gravitasi antara matahari dan Bumi
e. Pergantian siang dan malam terjadi karena adanya gaya sentrifugal, sehingga bumi
mengalami rotasi dan gaya gravitasi
Membangun Reni ingin menyelesaikan permasalahan terkait konsep fisika tentang satelit. Ia memperoleh
pengetahuan informasi dari dua sumber sebagai berikut:
dari informasi 1. Adanya gaya gravitasi Bumi
yang 2. Pergerakan satelit memiliki kecepatan tertentu
diperoleh Pernyataan yang dapat disajikan oleh Reni berdasarkan dari dua sumber informasi tersebut adalah ....
terkait konsep a. Adanya gaya gravitasi Bumi sehingga satelit tidak keluar dari lintasan dan menghilang
fisika pada b. Karena adanya gaya gravitasi Bumi, sehingga satelit membutuhkan kecepatan tertentu agar
satelit tidak jatuh ke Bumi
c. Kecepatan tertentu yang dimiliki satelit agar satelit juga mengalami rotasi
d. Pergerakan satelit dipengaruhi oleh gaya gravitasi Bumi dan kecepatan
e. Kecepatan satelit dipengaruhi oleh gaya gravitasi

21
Lampiran 17
Soal Pretes dan Postes Kemampuan Argumentasi Ilmiah
Petunjuk mengerjakan soal:
1. Bacalah doa sebelum anda mengerjakan soal!
2. Cermatilah soal yang ada dan uraikan jawaban anda secara lengkap serta
jelas pada setiap aspek kemampuan argumentasi ilmiah yang di tanya!
3. Periksalah jawaban anda sebelum dikumpulkan!
4. Pastikan Anda tidak mencontek, kerjasama atau hal lain yang sejenis.

1.
Menurut hukum Newton tentang gravitasi, jika dua benda bermassa m1 dan
m2 serta berjarak r, kedua benda akan tarik-menarik. Akan tetapi mengapa
benda- benda di sekitar kita tidak saling tarik- menarik?
2.
Menurut hukum gravitasi Newton “semakin jauh suatu benda dari pusat
Bumi maka kuat medan gravitasi yang dialami benda akan berkurang
sebanding dengan seperkuadrat jaraknya”. Bagaimana kuat medan gravitasi
suatu benda yang berada di dalam permukaan Bumi (kurang dari jari-jari
Bumi)? Apakah kuat medan gravitasi semakin besar karena jarak benda
semakin dekat ke pusat Bumi? Lengkapi pendapatmu dengan alasan yang
menyakinkan!
3.
Sebuah pesawat antariksa bermassa 450 kg akan melakukan perjalanan ke
luar angkasa. Benarkah pesawat tersebut dapat lepas dari kuat medan
gravitasi
Bumi jika meningkatkan energi kinetik pesawat menjadi sebesar 600 𝐺𝑀 J?(G
𝑅
= konstantas gravitasi; M = Masssa Bumi; R: jari-jari Bumi)
4.
Sebuah satelit Navigasi dalam orbit melingkarnya memiliki periode 2,5 jam.
Kuat medan gravitasi di permukaan Bumi 9.8 N/kg dan jari-jari Bumi 6400
km. Mungkinkah satelit dapat mengorbit pada ketinggian 2000 km?
5.
Sebuah satelit Bumi mengorbit setinggi 4600 km di atas permukaan Bumi.
Jari- jari Bumi 6400 km dan gerak satelit dianggap melingkar. Mungkinkah
satelit dapat mengorbit bumi dengan kecepatan 400 m/s?

21
Lampiran 18
Soal Pretes dan Postes Kemampuan Literasi Digital
Petunjuk mengerjakan soal:
1. Bacalah doa sebelum anda mengerjakan soal ini!
2. Cermatilah soal yang ada dan pilihlah jawaban yang paling tepat dan benar dengan
memberi tanda silang (X)!
3. Periksalah jawaban anda sebelum dikumpulkan!
4. Pastikan Anda tidak mencontek, kerjasama atau hal lain yang sejenis.

1. Didi ingin belajar gravitasi Newton melalui sebuah simulasi online. Perhatikan langkah-
langkah berikut ini!
1. Memilih simulasi gravitasi Newton
2. Mengetik kata kunci di mesin pencari
3. Menilai kesesuaian informasi yang dicari
4. Menghubungkan ke jaringan internet
5. Mengetik kata kunci di pencarian simulasi
6. Membuka broswer
7. Memilih simulasi fisika
Susunan langkah-langkah yang paling tepat untuk memperoleh simulasi yang sesuai ...
a. 4,6,2,7,5,1,3 d. 6,4,2,7,5,1,3
b. 4,6,5,7,2,1,3 e. 6,4,5,7,2,1,3
c. 4,6,2,7,1,5,3
2. Tika ingin menemukan persamaan gaya gravitasi Newton melalui pencarian di internet. Cara
yang paling efektif dan efisien untuk mengumpulkan informasi tersebut sebanyak-banyaknya
adalah ...
a. Menggetik kata kunci (gaya gravitasi Newton) di pencarian broswer
b. Mengetik kata kunci dengan tanda titik dua (gaya gravitasi Newton: wikipedia.org) di
pencarian broswer
c. Mengetik kata kunci dengan tanda kutip dua (“gaya gravitasi Newton”) di pencarian
broswer
d. Mengetik kata kunci dengan tanda bintang (*gaya gravitasi Newton*) di pencarian
broswer
e. Mengetik kata kunci dengan tanda minus (-gaya gravitasi Newton-) di pencarian
broswer
3. Perhatikan gambar website dibawah ini.

Tuti ingin memilih simulasi materi gravitasi Newton. Petunjuk yang memudahkan untuk
memilih simulasi berdasarkan materi saja adalah ...
a. 1 d. 4
b. 2 e. 5
c. 3
4. Perhatikan langkah-langkah menjalankan simulasi online hukum II Kepler pada suatu
website, dibawah ini:

21
1. Memilih topik yang sesuai dengan simulasi.
2. Mencatat data hasil simulasi.
3. Mengklik tombol play pada simulasi.
4. Mengubah variabel besaran simulasi.
5. Mengamati simulasi yang ditampilkan.
Toni ingin melakukan pembelajaran melalui simulasi online tersebut, maka susunan langkah
yang tepat dalam menjalankan simulasi di atas adalah ...
a. 1-4-3-5-2 d. 1-4-2-3-5
b. 1-3-4-2-5 e. 1-3-5-4-2
c. 1-3-2-4-5
5. Perhatikan gambar dibawah ini.
Elsa ingin menggunakan simulasi tersebut
1 berdasarkan petunjuk yang disediakan. Petunjuk
yang dapat digunakan Elsa untuk memahami cara
menggunakan simulasi tersebut adalah ...
a. 5 d. 2
b. 4 e. 1
c. 3

6. Didi telah mencari informasi tentang aplikasi gravitasi Newton dalam teknologi. Namun, ia
belum yakin akan kebenaran informasi tersebut. Hal-hal yang perlu diperhatikan Didi adalah:
1. Membandingkan dengan sumber informasi dari hasil penelitian
2. Membandingkan dengan sumber informasi dari youtube
3. Memastikan kebenaran sumber informasi tersebut
4. Memastikan informasi tersebut memiliki sumber referensi
5. Menggunakan sumber informasi dari Blogspot.com
Langkah yang paling tepat adalah ...
a. 1,3,4 d. 1,2,4
b. 1,3,5 e. 1,2,5
c. 1,2,3
7. Deri telah mencari informasi tentang aplikasi hukum-hukum Kepler dalam kehidupan sehari-
hari. Namun, ia belum yakin kelengkapan informasi tersebut. Hal-hal yang perlu diperhatikan
oleh Deri adalah:
1. Membandingkan dengan sumber informasi dari hasil penelitian
2. Menggabungkan dari beberapa sumber informasi yang terpercaya
3. Mengidentifikasi konsep-konsep yang terdapat pada aplikasi tersebut
4. Menggunakan informasi yang memiliki banyak referensi
5. Menyesuaikan dengan hasil pencarian orang
lain Langkah yang paling tepat adalah ...
a. 1,2,5
b. 1,2,3
c. 1,2,4
d. 1,3,4
e. 1,3,5

21
8. Rini sedang mencari informasi untuk menyelesaikan permasalahan terkait gaya gravitasi. Ia
mendapatkan informasi dari banyak sumber. Tindakan yang seharusnya dilakukan Rini
sebelum menggunakan informasi tersebut ...
a. Membandingkan dengan informasi dari sumber lain
b. Memilih sumber informasi dari hasil penelitian
c. Menyesuaikan langkah kerja dalam penyelesaian masalah dengan sumber informasi
d. Menggunakan sumber informasi yang memiliki banyak referensi
e. Mencocokkan konsep gaya gravitasi pada sumber informasi dengan konteks
permasalahan
9. Tuti ingin menyelesaikan permasalahan terkait konsep fisika dalam fenomena pergantian
siang dan malam. Ia memperoleh informasi dari tiga sumber sebagai berikut:
1. Pergantian siang dan malam ini karena Bumi mengalami rotasi
2. Adanya gaya gravitasi antara Bumi dan Matahari
3. Adanya gaya sentrifugal yang membuat Bumi berputar pada porosnya
Pernyataan yang dapat disajikan oleh Tuti berdasarkan dari tiga sumber informasi tersebut
adalah ....
a. Pergantian siang dan malam karena Bumi mengalami rotasi, rotasi tersebut
disebabkan adanya gaya gravitasi dan gaya sentrifugal
b. Pergantian siang dan malam terjadi karena adanya gaya gravitasi dan gaya sentrifugal,
sehingga bumi mengalami rotasi
c. Pergantian siang dan malam karena Bumi mengalami rotasi, rotasi tersebut
disebabkan adanya gaya gravitasi antara Matahari dan Bumi sehingga menghasilkan
gaya sentrifugal pada Bumi
d. Pergantian siang dan malam karena Bumi mengalami rotasi, rotasi tersebut
disebabkan adanya gaya sentrifugal sehingga menghasilkan gaya gravitasi antara
Matahari dan Bumi
e. Pergantian siang dan malam terjadi karena adanya gaya gaya sentrifugal, sehingga
bumi mengalami rotasi dan gaya gravitasi
10. Reni ingin menyelesaikan permasalahan terkait konsep fisika tentang satelit. Ia memperoleh
informasi dari dua sumber sebagai berikut:
1. Adanya gaya gravitasi Bumi
2. Pergerakan satelit memiliki kecepatan tertentu
Pernyataan yang dapat disajikan oleh Reni berdasarkan dari dua sumber informasi tersebut
adalah ....
a. Adanya gaya gravitasi Bumi sehingga satelit tidak keluar dari lintasan dan menghilang
b. Karena adanya gaya gravitasi Bumi, sehingga satelit membutuhkan kecepatan tertentu
agar tidak jatuh ke Bumi
c. Kecepatan tertentu yang dimiliki satelit agar satelit juga mengalami rotasi
d. Pergerakan satelit dipengaruhi oleh gaya gravitasi Bumi dan kecepatan
e. Kecepatan satelit dipengaruhi oleh gaya gravitasi

21
21
Perangkat Pembelajaran Fisika Model Problem-Based Learning dengan Argument
Mapping berbantuan Online Laboratory Simulation
Untuk SMA/MA Kelas X Semester II Materi Gravitasi Newton

Penulis : Riwayani, S.Pd


Prof. Dr. Jumadi, M.Pd
Reviewer : Dr. Supahar, M.Si
Validator : Prof. Dr. Mundilarto, M.Pd
Dr. Restu Widiatmono, M.Si
Dr. Pujianto, M.Pd

21
Kata Pengantar

Ucapan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan rahmat-Nya,
penulis dapat menyelesaikan perangkat pembelajaran Fisika model Problem-
Based Learning dengan argument mapping berbantuan online laboratory
simulation pada materi gravitasi Newton untuk Sekolah Menengah Atas (SMA)
dan Madrasah Aliyah (MA) Kelas X Semester II. Perangkat pembelajaran ini
bertujuan untuk memberikan panduan bagi guru dan peserta didik untuk
pelaksanaan pembelajaran di kelas. Perangkat pembelajaran yang dikembangkan
memuat RPP, LKPD beserta rubriknya, dan penilaian yang mengacu pada
kemampuan argumentasi ilmiah dan literasi digital. Perangkat pembelajaran ini
sudah memenuhi uji kelayakan untuk diterapkan dalam pembelajaran.
Penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah
membantu dalam pengembangan dan penyusunan perangkat pembelajaran Fisika
ini. Penulis menyadari bahwa dalam pengembangan dan penyusunan perangkat
pembelajaran ini masih memiliki kekurangan. Oleh karena itu, penulis berharap
kritik dan saran yang membangun dari semua pengguna perangkat pembelajaran
Fisika ini untuk perbaikan di masa mendatang. Penulis juga berharap perangkat
pembelajaran Fisika ini dapat bermanfaat bagi guru dan peserta didik dalam
pelaksanaan proses pembelajaran materi gravitasi Newton.

Yogyakarta, April 2019

Penulis

22
Daftar Isi

Halaman
Identitas Buku .................................................................................................. 221
Kata Pengantar ................................................................................................. 222
Daftar Isi........................................................................................................... 223
Karakteristik Perangkat Pembelajaran Fisika .................................................. 224
RPP................................................................................................................... 229
LKPD Pertemuan I ........................................................................................... 226
LKPD Pertemuan II.......................................................................................... 238
LKPD Pertemuan III ........................................................................................ 249
Kisi-Kisi dan Rubrik Penilaian Soal Kemampuan Argumentasi Ilmiah.......... 260
Kisi-Kisi dan Rubrik Penilaian Soal Kemampuan Literasi Digital ................. 277

22
Karakteristik Perangkat Pembelajaran Fisika Model Problem-Based
Learning dengan Argument Mapping berbantuan Online Laboratory
Simulation
e. RPP
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) adalah rancangan pembelajaran yang
dkembangkan secara rinci dan sitematis dari suatu materi pokok atau tema tertentu
berdasarkan silabus dan disesuaikan dengan kebutuhan dan tingkat perkembangan
peserta didik. RPP yang dikembangkan sesuai dengan Permendikbud No 22 tahun 2016,
kurikulum 2013, model problem-based learning (PBL) menggunakan Argument
Mapping dengan Online Laboratory Simulation (OLS) dan upaya pengembangan
kemampuan argumentasi ilmiah dan literasi digital.
Karakteristik produk RPP yang dikembangkan, mengacu pada model pembelajaran
berbasis masalah dengan argument mapping berbantuan online laboratory simulation.
Adapun karakteristik RRP ini adalah sebagai berikut.
7. Kegiatan pembelajaran berpusat pada masalah dan kemampuan yang dipelajari dan
diorganisir terkait dengan masalah, kemudian topik bahasan dibuat adanya hubungan
antara pengetahuan yang dibangun dengan masalah yang disajikan. Pengetahuan
yang dibangun diransang dengan masalah dan diterapkan untuk menyelesaikan
masalah tersebut.
8. Masalah yang digunakan adalah masalah yang otentik berkaitan dengan kehidupan
sehari-hari. Dalam hal ini, masalah yang disajikan adalah gerak vertikal keatas,
keadaan tanpa bobot dan satelit.
9. Penyajian hasil penyelesaian masalah menggunakan argument mappping yang
mendukung proses penyelesaian masalah yang sistematis dan membangun
argumentasi ilmiah.
10. Kegiatan penyelidikan dilakukan melalui online laboratory simulation.
11. Kegiatan pembelajaran berpusat pada peserta didik. Peserta didika dilibatkan secara
aktif dalam memecahkan masalah secara berkelompok.
12. Guru hanya sebagai pembimbing dalam kegiatan pembelajaran.

f. LKPD
Lembar kerja peserta didika (LKPD) merupakan bahan ajar yang berisi langkah-
langkah kegiatan pembelajaran untuk membangun kompetensi afektif, psikomotor dan
kognitif peserta didik. LKPD yang dikembangkan sesuai dengan Adaptasi depdiknas
2008 tentang panduan pengembangan bahan ajar, kurikulum 2013, model problem-based
learning (PBL) menggunakan Argument Mapping dengan Online Laboratory Simulation
(OLS) dan upaya pengembangan kemampuan argumentasi ilmiah dan literasi digital.
Karakteristik produk LKPD yang dikembangkan, mengacu pada model pembelajaran
berbasis masalah dengan argument mapping berbantuan online laboratory simulation.
Adapun karakteristik LKPD ini adalah sebagai berikut.
6. Terdapat fase orientasi peserta didik terhadap masalah
LKPD berisi masalah yang akan dikembangkan dan dipecahkan dalam kegiatan
pembelajaran. Masalah tersebut berkaitan dengan gerak vertikal ke atas, berat tanpa
bobot dan satelit. Penyajian masalah dilengkapi dengan video, ilustrasi dan
penjelasan agar peserta didik mudah untuk memahami.
7. Terdapat fase mengorganisasikan peserta didik dalam belajar

22
LKPD berisi tahap memahami masalah, merumuskan masalah, merumuskan
hipotesis, menentukan tujuan penyelidikan dan variabel penyelidikan. Pada tahap ini
menggunakan pendekatan abad 21 4C yaitu kreativitas peserta didik.
8. Terdapat fase membantu peserta didik secara individu atau kelompok dalam
melaksanakan diskusi
LKPD berisi petunjuk penyelidikan melalui simulasi online, langkah-langkah
penyelidikan dan tabel untuk menuliskan data hasil pengamatan. Pada tahap ini
menggunakan pendekatan abad 21 4C yaitu kolaborasi sesama peserta didik.
9. Terdapat fase mengembangkan dan menyajikan hasil penyelesaian masalah
LKPD berisi argument mapping untuk menyelesaikan masalah berdasarkan hasil
penyelidikan yang dilakukan. Pada argument mapping terdapat lima aspek
argumentasi ilmiah yaitu claim, data, warrant, backing dan rebuttal yang disusun
secara sistematis. Pada tahap ini menggunakan pendekatan abad 21 4C yaitu berpikir
kritis dan komunikasi.
10. Terdapat fase analisis dan evaluasi proses penyelesaian masalah
LKPD berisi perintah kepada peserta didik untuk menganalisis materi apa yang
sedang dipelajari dan melakukan evalusi proses penyelesaian masalah berdasarkan
hasil presentasi dari kelompok-kelompok lain dan penjelasan dari guru.

g. Kemampuan peserta didik yang diukur


3. Argumentasi Ilmiah
Argumentasi ilmiah adalah kemampuan untuk membuat pernyataan yang sistematis
dan ilmiah yang diyakini kebenarannya dan terdiri dari beberapa aspek yaitu pernyataan
atau pendapat (claim), data atau evidence, alasan atau pembenaran (warrant), dukungan
(backing) dan sanggahan (rebuttal).

Aspek Argumentasi Ilmiah Indikator Argumentasi Ilmiah


Claim (pernyataan) Mengungkapkan pernyataan atau pendapat untuk
penyelesaian masalah.
Data/Evidence (Bukti) Menjelaskan data, bukti atau fakta yang
mendukung klaim.
Warrant (pembenaran) Menganalisis hubungan antara data dengan klaim.
Backing (Pendukung) Menjelaskan landasan kebenaran untuk
mendukung klaim.
Rebuttal (sanggahan) Mengungkapkan pernyataan yang bertentangan
dengan claim, data, warrant, atau backing.

22
Pengembangan indikator argumentasi ilmiah

Aspek Ciri-ciri produk


Argumentasi
Ilmiah
Claim RPP: memberikan aktivitas diskusi untuk menyatakan pendapat
(pernyataan) untuk menyelesaikan masalah.
LKPD: menyediakan masalah berupa pertanyaan yang meminta
siswa untuk membuat pernyataan atau pendapat terkait
pernyelesaian masalah.
Penilaian: menyediakan suatu pernyataan tentang peristiwa atau
kejadian fisika dan peserta didik diminta untuk menentukan
persetujuan atau penolakan atas pernyataan tersebut.
Data/Evidence RPP: memberikan aktivitas penyelidikan dengan meminta siswa
(Bukti) mencari data, bukti atau fakta yang mendukung pernyataan atau
pendapatnya.
LKPD: menyediakan langkah-langkah penyelidikan agar peserta
didik memproleh data, bukti atau fakta yang mendukung
pernyataan atau pendapatnya.
Penilaian: dari pernyataan yang dibuat, siswa diminta untuk
memaparkan data, bukti atau fakta yang mendukung
pendapatnya.
Warrant RPP: memberikan aktivitas penyelidikan untuk mencari
(pembenaran) pembenaran atau alasan berdasarkan teori yang dipelajari.
LKPD: menyediakan langkah-langkah penyelidikan agar peserta
didik memperoleh teori yang membenarkan pernyataannya.
Penilaian: dari data, bukti atau fakta yang dipaparkannya, siswa
diminta untuk menjelaskan teori yang mendasarinya.
Backing RPP: memberikan aktivitas pengolahan dan analisis data, bukti
(Pendukung) atau fakta dan teori untuk menyelesaikan masalah.
LKPD: menyediakan argument mapping agar membantu siswa
untuk membuat pengolahan dan analisis data, bukti atau fakta
dan teori berupa gambar atau perhitungan matematis yang
mendukung pernyataannya.
Penilaian: dari teori yang dijelaskannya, siswa diminta untuk
memaparkan pembenaran teorinya berupa gambar atau
perhitungan matematis.
Rebuttal RPP: memberikan aktivitas mengkomunikasikan hasil
(sanggahan) penyelidikan dan penyelesaian masalah yang disajikan,
kemudian saling memberikan tanggapan satu sama lain.
LKPD: menerapkan pendekatan abad 21 4C yaitu komunikasi
pada kegiatan pembelajaran.
Penilaian: dari pernyataan, data, pembenaran dan dukungan yang
dipaparkan, siswa diminta untuk memberikan pernyataan lain.

22
4. Literasi Digital

Literasi digital merupakan kemampuan peserta didik dalam memanfaatkan fasilitas


digital yang ada secara benar untuk mengidentifikasi, mengakses, mengelola,
mengintegrasikan, mengevaluasi, menganalisis, dan menyintesis sumber daya digital,
serta membangun pengetahuan baru, berkomunikasi dengan orang lain, atau proses
sosial.

Aspek Kemampuan Indikator Kemampuan Literasi Digital


Literasi Digital
Pencarian di Internet Menyusun tata cara pencarian informasi di internet secara
(internet searching) efektif dan efisien
Mengumpulkan informasi dari internet
Pandu arah Hypertext Menggunakan pandu arah (navigasi) hypertext pada website
(hypertextual
navigation)
Evaluasi konten Memperjelas keabsahan dan kelengkapan konten informasi
informasi (content yang direferensikan
evaluation) Menilai kesesuaian konten informasi yang direferensikan
Penyusunan Membangun pengetahuan dari konten informasi yang
pengetahuan direferensikan
(knowledge assembly)

Pengembangan indikator literasi digital


Aspek Kemampuan Ciri-ciri produk
Literasi Digital
Pencarian di Internet RPP: memberikan aktivitas pencarian simulasi atau data
(internet searching) yang mendukung di internet untuk melakukan
penyelidikan
LKPD: menyediakan langkah-langkah pencarian simulasi
atau data yang mendukung di internet untuk melakukan
penyelidikan
Penilaian: menyediakan suatu pertanyaan yang meminta
siswa untuk menyusun tata cara pencarian informasi di
internet secara efektif dan efisien dan mengumpulkan
informasi dari internet.
Pandu arah Hypertext RPP: memberikan aktivitas penggunaan pandu arah pada
(hypertextual website simulasi untuk melakukan penyelidikan
navigation) LKPD: menyediakan langkah-langkah penggunaan pandu
arah pada website simulasi untuk melakukan penyelidikan
Penilaian: menyediakan suatu pertanyaan yang meminta
siswa untuk menunjukkan pandu arah yang benar dalam
menggunakan simulasi online
Evaluasi konten RPP: memberikan aktivitas evaluasi proses penyelidikan
informasi (content dan penyelesaian masalah
evaluation)

22
Aspek Kemampuan Ciri-ciri produk
Literasi Digital
LKPD: menyediakan aktivitas untuk menyajikan hasil
penyelidikan dan penyelesaian masalah dan meminta
kelompok lain untuk menanggapi
Penilaian: menyediakan suatu pertanyaan yang meminta
siswa untuk menilai keabsahan, kelengkapan dan
kesesuaian konten informasi yang direferensikan
Penyusunan RPP: memberikan aktivitas untuk menyimpulkan materi
pengetahuan (knowledge yang dipelajari
assembly) LKPD: menyediakan aktivitas untuk menyimpulkan
materi yang dipelajari
Penilaian: menyediakan suatu pertanyaan yang meminta
siswa untuk membangun pengetahuan dari konten
informasi yang direferensikan

22
Lampiran 19

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMA
Mata pelajaran : Fisika
Kelas/Semester : X/1I
Peminatan : MIA
Materi Pokok : Hukum Newton tentang Gravitasi
Alokasi Waktu : 3 X 2 JP

TUJUAN
PEMBELAJARAN

1. Melalui kegiatan pengamatan pada simulasi online, siswa dapat merumuskan Hukum
gravitasi Newton dengan baik dan benar.
2. Melalui kegiatan diskusi, siswa dapat menyelesaikan masalah fisika yang berkaitan
dengan gaya gravitasi dengan baik dan benar.
3. Melalui kegiatan diskusi, siswa dapat menyelesaikan masalah fisika yang berkaitan
dengan resultan gaya gravitasi dengan baik dan benar.
4. Melalui kegiatan pengamatan pada simulasi online, siswa dapat merumuskan kuat
medan gravitasi sebuah benda bermassa dengan baik dan benar.
5. Melalui kegiatan diskusi, siswa dapat menganalisis besar kuat medan gravitasi pada
ketinggian tertentu dengan baik dan benar.
6. Melalui kegiatan pengamatan pada simulasi online, siswa dapat mendefenisikan
potensial gravitasi dengan baik dan benar.
7. Melalui kegiatan pengamatan pada simulasi online, siswa dapat mendefenisikan
energi potensial gravitasi dengan baik dan benar.
8. Melalui kegiatan kegiatan pengamatan pada simulasi online, siswa dapat
menghubungkan hukum-hukum Kepler tentang gerak planet dengan hukum-hukum
gerak Newton dengan baik dan benar.
9. Melalui kegiatan pengamatan pada simulasi online, siswa dapat menjelaskan orbit-orbit
planet dan satelit dengan menggunakan hukum gravitasi Newton dengan baik dan benar.

KOMPETENSI DASAR
Kompetensi DAN INDIKATOR PENCAPAIAN
Dasar IndikatorKOMPETENSI
1.1 Menyadari kebesaran Tuhan
yang menciptakan dan
mengatur alam jagad raya
melalui pengamatan
fenomena
alam fisis dan pengukurannya
2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah
(memiliki rasa ingin tahu;
objektif; jujur; teliti; cermat;
tekun; hati-hati; bertanggung

22
jawab; terbuka; kritis; kreatif;
inovatif dan peduli
lingkungan) dalam aktivitas
sehari-hari sebagai wujud
implementasi sikap dalam
melakukan percobaan,
melaporkan, dan berdiskusi
3.8 Menganalisis keteraturan 3.8.1 Menjabarkan rumusan hukum gravitasi
gerak planet dalam tata surya umum Newton
berdasarkan hukum-hukum 3.8.2 Menentukan besar gaya gravitasi
Newton 3.8.3 Menentukan besar resultan gaya
gravitasi
3.8.4 Menjabarkan rumusan persamaan kuat
medan gravitasi
3.8.5 Menganalisis besar kuat medan
gravitasi pada ketinggian tertentu
3.8.6 Menganalisis potensial gravitasi pada
suatu titik tertentu
3.8.7 Memnjabarkan formulasi hukum I, II
dan III Kepler
3.8.8 Menentukan kelajuan benda mengorbit
planet
4.8 Menyajikan karya mengenai 4.8.1 Membuat karya tulis ilmiah tentang
gerak satelit buatan yang gerak satelit buatan yang mengorbit
mengorbit bumi, pemanfaatan bumi, pemanfaatan dan dampak yang
dan dampak yang ditimbulkannya
ditimbulkannya dari berbagai
sumber informasi

22
PETA KONSEP

229
Fakta : Benda-benda yang jatuh ke arah pusat bumi

Gerak planet-planet pada orbitnya berbentuk elips

Perbedaan Kuat medan gravitasi berdasarkan ketinggian tertentu dari permukaan


bumi

Bulan yang mengorbit Bumi dan tidak jatuh ke permukaan bumi

Satelit dengan kelajuan tertentu dapat tidak jatuh ke Bumi

Konsep :

 Gaya gravitasi antara dua benda merupakan gaya tarik-menarik yang besarnya
berbanding lurus dengan massa masing-masing benda dan berbanding terbalik
dengan kuadrat jarak antara keduanya
 Medan Gravitasi adalah ruang di sekitar suatu benda bermassa di mana benda
bermassa lainnya dalam ruang itu akan mengalami gaya gravitasi
 Garis-garis medan gravitasi adalah garis-garis yang bersambunagn (kontinu)
yang selalu berarah menuju ke pusat massa
 Kuat medan gravitasi pada titik apa saja dalam ruang didefenisikan sebagai
gaya gravitasi per satuan massa pada suatu massa uji m
Prinsip/Hukum :

 Hukum Gravitasi Newton


𝑚𝑀
𝐹=𝐺
𝑟2
 Hukum I Kepler
“Semua planet bergerak pada lintasan elips mengitari Matahari dengan
Matahari berada di salah satu fokus elips”
 Hukum II Kepler
“Suatu Garis Khayal yang menghubungkan Matahari dengan planet menyapu
luas jaring yang sama dalam selang waktu yang sama”
 Hukum III Kepler
“Perbandingan kuadrat periode terhadap pangkat tiga dari setengah sumbu
panjang elips adalah sama untuk semua planet”
Teori :
 Gaya gravitasi sebuah planet dapat dihitung menggunakan persamaan:
𝑚𝑀
𝐹=𝐺
𝑟2
 Gaya gravitasi pada benda yang berada diantara dua benda dapat ditentukan
dengan menghitung resultan gaya gravitasi:
𝐹 = √𝐹122 + 𝐹132 + 𝐹12𝐹13 cos 𝜃
 Pada suatu titik dalam ruang di mana suatu massa uji m mengalami gaya
gravitasi F, kuat medan gravitasi g dapat dihitung:

23
𝐺𝑀
𝑔 = 𝑟2
Prosedur :
 Penyelidikan melalui simulasi online tentang gaya gravitasi, resultan gaya
gravitasi, kuat medan gravitasi dan hukum-hukum Kepler

 METODELearning
Model Pembelajaran : Problem-Based
 Pendekatan : Keterampilan abad-21 4C
 Metode : Argument Mapping, Diskusi Kelompok, Tanya jawab,
dan simulasi online

1. Alat dan Bahan MEDIA PEMBELAJARAN


 Laptop
 Proyektor/LCD
 Wifi/jaringan internet
2. Power Point, Simulasi Online

 LKPD tentang gavitasi Newton


SUMBER BELAJAR
 Marthen Kanginan. 2016. Fisika Jilid 1 untuk SMA/MA Kelas X. Jakarta:
Erlangga
 Paul A. Tipler. Fisika untuk Sains dan Teknik, jilid I. Jakarta: Erlangga
 Simulasi online pada https://interactives.ck12.org/simulations/physics.html
 Simulasi online pada https://www.edumedia-sciences.com

23
Langkah Pembelajaran
Pertemuan I
Indikator:
3.8.1 Merumuskan hukum gravitasi umum Newton
3.8.2 Menentukan besar gaya gravitasi
3.8.3 Menentukan besar resultan gaya gravitasi

Kegiatan Pembelajaran Alokasi


Kegiatan Guru Siswa Karakter
Waktu
Pendahuluan  Mengucapkan salam  Menjawab salam. Religius 5 menit
 Memeriksa kesiapan siswa untuk mengikuti pembelajaran, memeriksa  Mempersiapkan diri untuk Disiplin
kondisi kelas, jika masih ada meja/kursi yang belum rapi, guru mengikuti Tanggungjawab
meminta siswa untuk merapikannya terlebih dahulu. pembelajaran.
 Meminta ketua kelas memimpin doa sebelum pelajaran dimulai.
 Mengabsen siswa  Ketua kelas memimpin doa. Religius
 Memberikan motivasi belajar  Menjawab berdasarkan
Pergantian pagi, siang, dan malam adalah bentuk keteraturan di tata nama yang dipanggil. Disiplin
surya. Keteraturan ini disebabkan adanya gaya gravitasi yang bekerja  Mendengarkan dengan antusias Sopan santun
pada tiap- tiap anggota tata surya. Pernahkan kalian mengamati gerakan dan menjawab pertanyaan guru
bulan dan matahari? Bagaimanakah pergerakan benda planet-planet
tersebut?
 Apersepsi
Mengajukan pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelumnya
dengan materi yang akan dipelajari.
Masih ingatkah anda konsep-konsep hukum Newton tentang gerak?
Sebutkan hukum I, II dan III Newton?
Fase I Orientasi Siswa terhadap Masalah Autentik
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran  Menerima informasi Berani 5 menit
mengenai tujuan pembelajaran Kreatif
 Memperhatikan penjelasan guru Tanggungjawab
 Guru mengorientasi siswa untuk mengidentifikasi masalah  Siswa menemukan ide-ide untuk Rasa ingin tahu
 Membantu siswa untuk menemukan ide-ide secara terbuka untuk merumuskan masalah Menghargai
merumuskan masalah Disiplin
Kegiatan Inti Fase II Mengorganisasikan siswa dalam belajar
 Membagikan LKPD 01. Gaya Gravitasi Creativity Rasa ingin tahu 5 menit
 Mengamati simulasi

23
Kegiatan Pembelajaran Alokasi
Kegiatan Guru Siswa Karakter
Waktu
 Mengarahkan siswa untuk mengamati simulasi pada link website yang
telah disediakan di LKPD
 Menstimulasi siswa untuk mengajukan pertanyaan berdasarkan apa yang  Mengajukan pertanyaan Ingin tahu kreatif
telah diamati
 Membimbing siswa untuk membuat rumusan masalah yang akan  Merumuskan masalah
diselidiki
Fase III Membantu siswa secara individu atau kelompok dalam melaksanakan diskusi
 Membimbing siswa dalam melakukan pengamatan Collaboration Ingin tahu 30 menit
menggunakan simulasi online sesuai petunjuk LKPD  Secara berkelompok, mencoba Teliti
simulasi untuk menyelesaikan Jujur
permasalahan dalam LKPD Tanggungjawab
Fase IV Mengembangkan dan menyajikan hasil percobaan
 Membimbing siswa mengolah dan menganalisis data dari setiap Critical Thingking Kerja sama 10 menit
pengamatan untuk menjawab pertanyaan pada LKPD.  Berdiskusi untuk mengambil Menghargai
 Membimbing siswa dalam mendiskusikan hasil pengamatan kesimpulan dari Aktif
 Membimbing siswa untuk menyajikan hasil diskusi pada argument pembelajaran
mapping dan kesimpulan
 Membantu siswa untuk menyelesaikan permasalahan tentang gaya
gravitasi berdasarkan hasil penyelidikan yang telah disajikan
 Mempersilahkan kelompok mempresentasikan hasil kerja Communication Berani
 Mempersilahkan kelompok lain memberi tanggapan kepada kelompok  Perwakilan siswa Percaya diri
penyaji mempresentasikan hasil diskusi Tanggungjawab
Kegiatan Fase V Analisis dan evaluasi proses pemecahan masalah
penutup Menanggapi hasil presentasi siswa, memberi penguatan dan mengklarifikasi  Mendengar dan mencatat Disiplin 5 menit
miskonsepsi. penjelasan guru pada LKPD
Memberikan umpan balik

Pertemuan II
Indikator:
3.8.3 Merumuskan persamaan Kuat medan gravitasi

23
3.8.4 Menganalisis Besar Kuat medan gravitasi pada ketinggian tertentu
3.8.5 Menganalisis potensial gravitasi pada suatu titik

Kegiatan Pembelajaran Alokasi


Tahap Guru Siswa Karakter
Waktu
Pendahuluan  Mengucapkan salam  Menjawab salam. Religius 5 menit
 Memeriksa kesiapan siswa untuk mengikuti pembelajaran, memeriksa  Mempersiapkan diri untuk Disiplin
kondisi kelas, jika masih ada meja/kursi yang belum rapi, guru mengikuti Tanggungjawab
meminta siswa untuk merapikannya terlebih dahulu. pembelajaran.
 Meminta ketua kelas memimpin doa sebelum pelajaran dimulai. Religius
 Mengabsen siswa  Ketua kelas memimpin doa.
 Memberikan motivasi belajar  Menjawab berdasarkan Disiplin
Pernahkan anda mendengar tentang keadaan tanpa bobot atau weightless? nama yang dipanggil. Sopan santun
bagaimana hal itu dapat terjadi?  Mendengarkan dengan antusias
 Apersepsi dan menjawab pertanyaan guru
Mengajukan pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelumnya dengan
materi yang akan dipelajari.
Masih ingatkah anda konsep gaya gravitasi? coba sebutkan hukum umum
Newton tentang Gravitasi?
Fase I Orientasi Siswa terhadap Masalah Autentik
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran  Menerima informasi Berani 5 menit
mengenai tujuan pembelajaran Kreatif
 Memperhatikan penjelasan guru Tanggungjawab
 Guru mengorientasi siswa untuk mengidentifikasi masalah  Siswa menemukan ide-ide untuk Rasa ingin tahu
 Membantu siswa untuk menemukan ide-ide secara terbuka untuk merumuskan masalah
merumuskan masalah
Kegiatan Fase II Mengorganisasikan siswa dalam belajar
Inti  Membagikan LKPD 02. Kuat Medan dan Potensial Gravitasi Creativity Rasa ingin tahu 5 menit
 Mengarahkan siswa untuk mengamati simulasi pada link website  Mengamati simulasi
yang telah disediakan di LKPD
 Menstimulasi siswa untuk mengajukan pertanyaan berdasarkan apa  Mengajukan pertanyaan Ingin tahu kreatif
yang telah diamati
 Membimbing siswa untuk membuat rumusan masalah yang  Merumuskan masalah
akan diselidiki
Fase III Membantu siswa secara individu atau kelompok dalam melaksanakan diskusi

23
Kegiatan Pembelajaran Alokasi
Tahap Guru Siswa Karakter
Waktu
 Membimbing siswa dalam melakukan pengamatan menggunakan simulasi Collaboration Ingin tahu 30 menit
online sesuai petunjuk LKPD Teliti
 Secara berkelompok, mencoba Jujur
simulasi untuk menyelesaikan Tanggungjawab
permasalahan dalam LKPD Kerja sama
Fase IV Mengembangkan dan menyajikan hasil percobaan
 Membimbing siswa mengolah dan menganalisis data dari Critical Thingking Kerja sama 10 menit
setiap pengamatan untuk menjawab pertanyaan pada LKPD.  Berdiskusi untuk mengambil Menghargai
 Membimbing siswa dalam mendiskusikan hasil pengamatan dan kesimpulan dari Aktif
percobaan pembelajaran
 Membimbing siswa untuk menyajikan hasil diskusi pada argument
mapping dan kesimpulan
 Membantu siswa untuk menyelesaikan permasalahan tentang kuat medan
dan potensial gravitasi berdasarkan hasil penyelidikan yang telah
disajikan
 Mempersilahkan kelompok mempresentasikan hasil kerja Communication Berani
 Mempersilahkan kelompok lain memberi tanggapan kepada  Perwakilan siswa Percaya diri
kelompok penyaji mempresentasikan hasil diskusi Tanggungjawab
Kegiatan Fase V Analisis dan evaluasi proses pemecahan masalah
penutup Menanggapi hasil presentasi siswa, memberi penguatan dan mengklarifikasi  Mendengar dan mencatat Disiplin 5 menit
miskonsepsi. penjelasan guru pada LKPD
Memberikan umpan balik

Pertemuan III
Indikator:
3.8.6 Memformulasikan Hukum Kepler I, II dan II

23
3.8.7 Menentukan Kelajuan Benda Mengorbit Planet
4.8.1 Membuat karya tulis mengenai gerak satelit buatan yang mengorbit bumi, pemanfaatan dan dampak yang ditimbulkannya

Kegiatan Pembelajaran Alokasi


Tahap Guru Siswa Karakter
Waktu
Pendahuluan  Mengucapkan salam  Menjawab salam. Religius 5 menit
 Memeriksa kesiapan siswa untuk mengikuti pembelajaran, memeriksa  Mempersiapkan diri untuk Disiplin
kondisi kelas, jika masih ada meja/kursi yang belum rapi, guru meminta mengikuti Tanggungjawab
siswa untuk merapikannya terlebih dahulu. pembelajaran.
 Meminta ketua kelas memimpin doa sebelum pelajaran dimulai.
 Mengabsen siswa.  Ketua kelas memimpin doa. Religius
 Memberikan motivasi belajar  Menjawab berdasarkan
pernahkah anda membaca artikel tentang gerak satelit? Bagaimana konsep nama yang dipanggil. Disiplin
fisika pada gerak satelit?  Mendengarkan dengan antusias Sopan santun
 Apersepsi dan menjawab pertanyaan guru
Mengajukan pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelumnya dengan
materi yang akan dipelajari.
Masih ingatkah anda konsep-konsep hukum Newton tentang gravitasi?
Bagaimana hubungan konsep hukum Newton dengan gaya sentripetal?
Fase I Orientasi Siswa terhadap Masalah Autentik
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran  Menerima informasi Berani 5 menit
mengenai tujuan pembelajaran Kreatif
 Memperhatikan penjelasan guru Tanggungjawab
 Guru mengorientasi siswa menemukan masalah  Siswa menemukan ide-ide untuk Rasa ingin tahu
 Membantu siswa untuk menemukan ide-ide secara terbuka untuk merumuskan masalah Menghargai
merumuskan masalah Disiplin
Kegiatan Fase II Mengorganisasikan siswa dalam belajar
Inti  Membagikan LKPD 03. Hukum-hukum Kepler dan Satelit Creativity Rasa ingin tahu 5 menit
 Mengarahkan siswa untuk mengamati simulasi pada link website  Mengamati simulasi Ingin tahu kreatif
yang telah disediakan di LKPD
 Membimbing siswa untuk mengajukan pertanyaan berdasarkan apa yang  Mengajukan pertanyaan
telah diamati
 Membimbing siswa untuk membuat rumusan masalah yang  Merumuskan masalah
akan diselidiki
Fase III Membantu siswa secara individu atau kelompok dalam melaksanakan diskusi

23
Kegiatan Pembelajaran Alokasi
Tahap Guru Siswa Karakter
Waktu
 Membimbing siswa dalam melakukan pengamatan menggunakan simulasi Collaboration Ingin tahu 30 menit
online sesuai petunjuk LKPD  Secara berkelompok, mencoba Teliti
simulasi untuk menyelesaikan Jujur
permasalahan dalam LKPD Tanggungjawab
Kerja sama
Fase IV Mengembangkan dan menyajikan hasil percobaan
 Membimbing siswa mengolah dan menganalisis data dari Critical Thingking Kerja sama 10 menit
setiap pengamatan untuk menjawab pertanyaan pada LKPD.  Berdiskusi untuk mengambil Menghargai
 Membimbing siswa dalam mendiskusikan hasil pengamatan kesimpulan dari Aktif
 Membimbing siswa untuk menyajikan hasil diskusi pada argument pembelajaran
mapping dan Kesimpulan
 Membantu siswa untuk menyelesaikan permasalahan tentang hukum-
hukum Kepler dan satelit berdasarkan hasil penyelidikan yang telah
disajikan
 Mempersilahkan kelompok mempresentasikan hasil kerja Communication Berani
 Mempersilahkan kelompok lain memberi tanggapan kepada  Perwakilan siswa Percaya diri
kelompok penyaji mempresentasikan hasil diskusi Tanggungjawab

Kegiatan Fase V Analisis dan evaluasi proses pemecahan masalah


penutup Menanggapi hasil presentasi siswa, memberi penguatan dan mengklarifikasi  Mendengar dan mencatat Disiplin 5 menit
miskonsepsi. penjelasan guru pada LKPD
Memberikan umpan balik
Memberikan penugasan untuk mmbuat karya tulis mengenai gerak satelit buatan
yang mengorbit bumi, pemanfaatan dan dampak yang ditimbulkannya

23
Penilaian Hasil Belajar
1. Teknik Penilaian
a. Pengetahuan: tes tertulis
b. Keterampilan: penilaian kinerja
c. Sikap: observasi
2. Instrumen Penilaian
a. Pengetahuan: soal uraian (argumentasi ilmiah) dan soal pilihan ganda
(literasi digital)
b. Keterampilan: lembar observasi kinerja
c. Sikap: lembar observasi sikap

Guru Mata Pelajaran Mengetahui Kepala SMA,

(................................) (...........................................)

23
Lampiran 20
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
1. LKPD Pertemuan I

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK


Kelas X IPA 1
Semester II
MAN 1 Yogyakarta

GAYA GRAVITASI
Kelompok : ……………………………
Nama : ……………………………
: ……………………………
: ……………………………
: ……………………………
: ……………………………

23
1. Melalui kegiatan pengamatan pada simulasi online, siswa dapat merumuskan hukum
gravitasi Newton dengan baik dan benar
2. Melalui kegiatan diskusi, siswa dapat menyelesaikan masalah fisika yang berkaitan
dengan gaya gravitasi dengan baik dan benar
3. Melalui kegiatan diskusi, siswa dapat menyelesaikan masalah fisika yang berkaitan
dengan resultan gaya gravitasi dengan baik dan benar

Motivasi

“Pergantian Siang dan Malam”

tu belahan Bumi mengalami malam maka belahan Bumi lainnya mengalami siang. Pergantian siang dan malam ini karena Bumi menga

ke pusat matahari, sedang gaya gravitasi bumi tetap mempertahankan posisi bumi, sehingga menghasilkan gaya sentrifugal yang mem

24
Kegiatan I: Hukum Gravitasi Newton

Tahap 1: Orientasi siswa terhadap masalah

Masalah
kah adanya suatu gaya yang mempengaruhi benda tersebut sehingga kembali ke permukaan Bumi? Jelaskan pendapatmu!

Tahap 2: Mengorganisasikan siswa untuk belajar


Pendekatan 4C: Creativity

Prediksi jawabanmu:
................................................................................................................................................

Rumusan Masalah
Buatlah rumusan masalah untuk membantu penyelidikan!
Bagaimanakah pengaruh.......................................................terhadap suatu benda?

Hipotesis
Buatlah hipotesis berdasarkan rumusan masalah!
Jika terdapat..............................................dengan jarak tertentu dari masing-masing pusat
massa, maka ..........................................................................................................................

Tujuan Penyelidikan
Tentukan tujuan penyelidikan yang akan dilakukan!
................................................................................................................................................
................................................................................................................................................

Alat dan Bahan


Laptop atau smartphone
Jaringan internet

24
Tahap 3: Membimbing siswa dalam penyelidikan
Langkah KerjaPendekatan 4C: Collaboration

1. Ketik website di bawah ini pada laman URL:


https://phet.colorado.edu/sims/html/gravity-force-lab/latest/gravity-force-
lab_en.html

2. Setelah itu akan muncul tampilan seperti berikut:

Diukur dari pusat massa

Geser penggaris
ke kiri atau ke
kanan

Klik untuk memperbesar


atau memperkecil massa

3. Isilah tabel pengamatan berikut berdasarkan pengamatan pada simulasi tersebut!


Keterangan:
a. Untuk mengubah jarak benda, anda dapat menggeser penggaris ke kiri dan
kanan, diukur dari titik pusat massa benda.
b. Untuk mengubah massa benda, anda dapat mengklik tanda “< “ dan “>” pada
simulasi (massa satu dan dua) untuk memperkecil atau memperbesar massa
benda.
Menentukan hubungan massa terhadap gaya gravitasi yang dialami benda

No Jarak benda (7) Massa 1 (m1) Massa 2 m1 x m2 Gaya gravitasi


(m2) (F)
1 7m 20 kg 15 kg
2 7m 25 kg 20 kg
3 7m 30 kg 25 kg
Kesimpulan Sementara 1:
Semakin besar massa benda maka, semakin..............................................Gaya
gravitasi

24
Menentukan hubungan jarak terhadap gaya gravitasi yang dialami benda
No r (m) 𝑟2 (m) m1 (kg) m2 (kg) m1 x m2 F
1 5 25 30
2 6 25 30
3 7 25 30

Kesimpulan Sementara 2:
Semakin besar jarak benda, semakin...................................................Gaya gravitasi

Berdasarkan kedua kesimpulan sementara diatas, rumuskanlah hukum Newton


tentang gravitasi!
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
Berdasarkan bunyi hukum Newton tentang gravitasi, tuliskan persamaan
matematisnya!

F = G ...............

G = tetapan gravitasi(6.672 x 10-11 Nm2/kg2)

4. Jika massa benda yang dilempar oleh Danu 20 kg maka berapakah besar gaya
gravitasi yang dialami oleh benda tersebut?
Carilah data besar massa Bumi dan jari-jari Bumi melalui broswer!

........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................

24
Tahap 4: Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Kerja
Pendekatan 4C: Critical Thingking & Communication

Berdasarkan masalah yang diuraikan pada tahap 1, tulislah penyelesaian


masalah pada argument mapping di bawah ini!

Claim (pendapat atau pernyataan)


Data, bukti atau fakta

Rebuttal
Warrant (teori atau alasan)
(sanggahan

Backing (Pendukung berupa perhitungan matematis


atau gambar ilustrasi)

24
Kegiatan II: Resultan Gaya Gravitasi
Tahap 1: Orientasi siswa terhadap masalah

Masalah NASA akan meluncurkan sebuah satelit bermassa 600 kg dengan target posisi di anta
Danu: Posisi satelit tersebut lebih dekat ke pusat bumi agar resultan gravitasi nol. Deni: Posisi sateli
Susunlah pendapatmu yang mendukung Danu, Deni atau tidak keduanya. Lengkapi pendapatmu de

Tahap 2: Mengorganisasikan siswa untuk belajar


Pendekatan 4C: Creativity

Prediksi jawabanmu:
......................................................................................................................

Rumusan Masalah
Buatlah rumusan masalah untuk membantu penyelidikan!
Apakah....................................agar resultan gravitasi menjadi nol?

Hipotesis
Buatlah hipotesis berdasarkan rumusan masalah!
Jika gaya gravitasi antara ........................................................... sama dengan gaya
gravitasi antara ..................................................... maka
............................................................................

Tujuan Penyelidikan
Tentukan tujuan penyelidikan yang akan dilakukan!
................................................................................................................................................
................................................................................................................................................

Alat dan Bahan


Laptop
Jaringan internet

24
Tahap 3: Membimbing siswa dalam penyelidikan

Pendekatan 4C: Creativity


Langkah Kerja
1. Carilah data jarak antara Bumi dan Bulan, massa Bumi, massa Bulan, jari-jari
Bumi dan jari-jari Bulan melalui broswer! Tulislah dibawah ini!
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
2. Ketik website di bawah ini pada laman URL!
https://sumberbelajar.belajar.kemdikbud.go.id/sumberbelajar/tampil/Gravitasi-
Newton-2016-2016/index.html

3. Setelah itu akan muncul tampilan seperti berikut:

24
a. Pilih kolom gaya gravitasi, lalu klik bagian animasi untuk melihat kembali
konsep hukum newton tentang gravitasi.

Klik di sini

b. Baca dan diskusikan dengan temanmu tentang konsep resultan gaya gravitasi
pada website yang disediakan.

24
c. Klik pada kolom pembahasan untuk melihat hasil jawaban dari soal yang
diberikan.

24
Tahap 4: Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Kerja
Pendekatan 4C: Critical Thingking & Communication

Berdasarkan masalah yang diuraikan pada tahap 1, tulislah penyelesaian


masalah pada argument mapping di bawah ini!

Claim (pendapat atau pernyataan)


Data, bukti atau fakta

Rebuttal
Warrant (teori atau alasan)
(sanggahan

Backing (Pendukung berupa perhitungan matematis


atau gambar ilustrasi)

24
Setelah melakukan penyelidikan, maka buatlah kesimpulan tentang konsep Gaya gravitasi
dan resultan gaya gravitasi!

Setelah mempresentasikan hasil diskusi, tulislah hasil evaluasi penyelesaian masalah yang
anda sajikan!

25
2. LKPD Pertemuan II

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK


Kelas X IPA 1 Semester II
MAN 1 Yogyakarta

Medan dan Kuat Gravitasi


Kelompok Nama
: ……………………………
: ……………………………
: ……………………………
: ……………………………
: ……………………………
: ……………………………

25
1. Melalui kegiatan pengamatan pada simulasi online, siswa dapat merumuskan kuat
medan gravitasi sebuah benda bermassa dengan baik dan benar.
2. Melalui kegiatan diskusi, siswa dapat menganalisis besar kuat medan gravitasi pada
ketinggian tertentu dengan baik dan benar.
3. Melalui kegiatan pengamatan pada simulasi online, siswa mampu mendeskripsikan
energi potensial gravitasi dengan baik dan benar

Motivasi

“Keadaan Tanpa Bobot”

ng di dalam pesawat luar angkasa. Hal ini sangat berbeda dengan apa yang dialami di permukaan Bumi. Mengapa hal itu dapat terjad

n Bumi berbeda dengan medan gravitasi di luar angkasa. Medan gravitasi Bumi akan semakin kecil ketika suatu benda berada semakin

25
Kegiatan I: Medan Gravitasi
Tahap 1: Orientasi siswa terhadap masalah

Masalah

Astronot di dalam sebuah satelit yang mengorbit Bumi dan berada 300 km di atas permukaan Bum

Tahap 2: Mengorganisasikan siswa untuk belajar


Pendekatan 4C: Creativity
Prediksi jawabanmu: ............................................................................................................

Rumusan Masalah
Buatlah rumusan masalah untuk membantu penyelidikan!
Bagaimana pengaruh ................................ terhadap kuat medan gravitasi yang dialami
suatu benda?

Hipotesis
Buatlah hipotesis berdasarkan rumusan masalah!
Jika semakin............................................ suatu benda terhadap sumber medan gravitasi
maka .........................................................kuat medan gravitasi yang dialami oleh benda
tersebut.

Tujuan Penyelidikan
Tentukan tujuan penyelidikan yang akan dilakukan!
................................................................................................................................................
................................................................................................................................................

Alat dan Bahan


Laptop atau smartphone
Jaringan internet

25
Tahap 3: Membimbing siswa dalam penyelidikan
Langkah KerjaPendekatan 4C: Collaboration

1. Ketik website di bawah ini pada laman URL:


https://www.edumedia-sciences.com/en/media/646-earth-moon-gravitational-field
2. Setelah itu, akan muncul tampilan seperti di bawah ini:

3. Klik field lines hingga muncul tanda ceklis (√)

25
4. Dari simulasi tersebut, banyaknya garis-garis panah menunjukkan besarnya kuat
medan gravitasi. Dengan membandingkan kuat medan gravitasi Bumi dan Bulan,
bagaimana hubungan antara massa benda dengan kuat medan gravitasi?
………………………………………………………..………………………………
…………………………………………………….………………………………….

5. Pada suatu titik dalam ruang di mana suatu massa uji m mengalami gaya gravitasi (F)
sebesar:
𝐹 = 𝑚. 𝑔
dengan menggunakan persamaan gaya gravitasi maka rumuskanlah kuat medan
gravitasi (g):
Gaya gravitasi (F) = ..............

..............................= 𝑚. 𝑔

Kuat medan gravitasi (g) = ..............

6. Bagaimanakah hubungan antara kuat medan gravitasi dengan massa dan jarak benda
uji?
………………………………………………………..………………………………...
…………………………………………………….……………………………………
………………......……………………………………………………………………...
..………………………………………………………………………..…………….....

7. Berdasarkan masalah pada tahap 1, berapakah besar kuat medan gravitasi yang
dialami astronot tersebut?
………………………………………………………..………………………………...
.............…………………………………………………….…………………………...
.…………………………......…………………………………………………………..
.…………………………………………………………………………………..……..
………………………………………………………..………………………………...
…………………………………………………….……………………………………
………………......……………………………………………………………………...
………………………………………………………………………..………………...
………………………………………………………..………………………………...
…………………………………………………….……………………………………
………………......……………………………………………………………………...
………………………………………………………………………..………………...
.............................................................................………………………………………

25
Tahap 4: Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Kerja
Pendekatan 4C: Critical Thingking & Communication

Berdasarkan masalah yang diuraikan pada tahap 1, tulislah penyelesaian


masalah pada argument mapping di bawah ini!

Claim (pendapat atau pernyataan)


Data, bukti atau fakta

Rebuttal
Warrant (teori atau alasan)
(sanggahan

Backing (Pendukung berupa perhitungan matematis


atau gambar ilustrasi)

25
Kegiatan II: Potensial Gravitasi
Tahap 1: Orientasi siswa terhadap masalah

Masalah

Sebuah pesawat antariksa bermassa 20.000 kg akan melakukan perjalanan ke luar angkasa.
Benarkah pesawat tersebut dapat lepas dari medan gravitasi Bumi jika meningkatkan energi
kinetik sebesar 20.000 𝐺𝑀? (G = tetapan gravitasi; M = massa Bumi; R = jari-jari Bumi)
𝑅

Tahap 2: Mengorganisasikan siswa untuk belajar


Pendekatan 4C: Creativity
Prediksi jawabanmu: ............................................................................................................

Rumusan Masalah
Buatlah rumusan masalah untuk membantu penyelidikan!
Apa........................agar pesawat dapat lepas dari medan gravitasi Bumi?
Bagaimana pengaruh....................................................terhadap energi potensial gravitasi?

Hipotesis
Buatlah hipotesis berdasarkan rumusan masalah!
Jika .................................... pesawat lebih besar dari ............................................................
Jika semakin......................... kuat medan gravitasi maka semakin.............................energi
potensial gravitasi.

Tujuan Penyelidikan
Tentukan tujuan penyelidikan yang akan dilakukan!
................................................................................................................................................
................................................................................................................................................

Alat dan Bahan


Laptop atau smartphone
Jaringan internet

25
Tahap 3: Membimbing siswa dalam penyelidikan
Langkah Kerja
Pendekatan 4C: Creativity

1. Carilah massa Bumi, massa Bulan, jari-jari Bumi dan tetapan gravitasi melalui
broswer!
Massa Bumi (MB)=.............................kg
Massa Bulan (Mb)=............................kg
Jari-jari Bumi (r) =...................................m
Tetapan gravitasi (G) =.............................Nm2/kg2

2. Ketik website di bawah ini, pada laman URL:


https://sumberbelajar.belajar.kemdikbud.go.id
3. Ketik “gravitasi Newton” pada kolom pencarian.
4. Pilih media belajar gravitasi Newton maka akan muncul tampilan sebagai berikut.

5. Pilih materi kuat medan gravitasi dan pelajari konsep energi potensial gravitasi.
6. Tuliskan persamaan energi potensial gravitasi di bawah ini!

𝐸𝑝 =......................

7. Bagaimanakah hubungan kuat medan gravitasi dan energi potensial gravitasi?


𝐺𝑀
𝑔= 𝑟 2
𝑔𝑟 = 𝐺𝑀
𝑟
𝐸𝑝 =......................

25
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................

8. Berdasarkan masalah pada tahap 1, berapa besar energi potensial gravitasi Bumi
yang harus dilawan oleh pesawat tersebut?
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................
........................................................................................................................................

25
Tahap 4: Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Kerja
Pendekatan 4C: Critical Thingking & Communication

Berdasarkan masalah yang diuraikan pada tahap 1, tulislah penyelesaian


masalah pada argument mapping di bawah ini!

Claim (pendapat atau pernyataan)


Data, bukti atau fakta

Rebuttal
Warrant (teori atau alasan)
(sanggahan

Backing (Pendukung berupa perhitungan matematis


atau gambar ilustrasi)

26
Tahap 5: Menganalisa dan mengevaluasi Pemecahan Masalah

Setelah melakukan penyelidikan, maka buatlah kesimpulan tentang konsep kuat medan
gravitasi dan energi potensial gravitasi!

Setelah mempresentasikan hasil diskusi, tulislah hasil evaluasi penyelesaian masalah yang
anda sajikan!

26
3. LKPD Pertemuan III

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK


Kelas X IPA 1 Semester II
MAN 1 Yogyakarta

Hukum-Hukum Kepler dan Satelit


Kelompok Nama
: ……………………………
: ……………………………
: ……………………………
: ……………………………
: ……………………………
: ……………………………

26
Tujuan Pembelajaran

1. Melalui kegiatan pengamatan pada simulasi online, siswa dapat menghubungkan


hukum-hukum Kepler tentang gerak planet dengan hukum-hukum gerak Newton
dengan baik dan benar.
2. Melalui kegiatan pengamatan pada simulasi online, siswa mampu menjelaskan orbit-
orbit planet dan satelit dengan menggunakan hukum gravitasi Newton dengan baik dan
benar.

Motivasi

“Satelit”
atelit buatan seperti satelit astronomi, komunikasi, satelit nagivasi dan satelit cuaca serta jenis satelit lainnya.

a Bulan yang merupakan satelit dari Bumi.


setelit hanya dipengaruhi oleh medan gaya berat sentral bumi, satelit bergerak dalam bidang orbit yang tetap dalam ruang, massa sate

26
Tahap 1: Orientasi siswa terhadap masalah

Masalah
Sebuah satelit cuaca dalam orbit melingkarnya memiliki periode dua jam. Kuat medan gravi

Tahap 2: Mengorganisasikan siswa untuk belajar


Pendekatan 4C: Creativity

Prediksi jawabanmu: ..........................................................................................................

Rumusan Masalah
Buatlah rumusan masalah untuk membantu penyelidikan!
Bagaimana pengaruh.................................................terhadap periode orbit sebuah satelit
atau planet?
Bagaimana pengaruh kuat medan gravitasi terhadap..........................................................?

Hipotesis
Buatlah hipotesis berdasarkan rumusan masalah!
Jika semakin............................................ suatu satelit atau planet maka semakin
................... periode orbitnya.
Jika semakin .................... kuat medan gravitasi maka semakin.......................kelajuan
minimal sebuah satelit agar dapat mengorbit Bumi.

Tujuan Penyelidikan
Tentukan tujuan penyelidikan yang akan dilakukan!
................................................................................................................................................
................................................................................................................................................

Alat dan Bahan


Laptop atau smartphone
Jaringan internet

26
MTanafhaaatpkan3:KMelaesmMbeidmiabSionsgialsiWswhaatsdapaplaunmtukpmenemy

Kegiatan 1: Hukum I Kepler Pendekatan 4C: Collaboration

Langkah Kerja

1. Ketik alamat website di bawah ini pada lama URL:


https://interactives.ck12.org/simulations/physics.html
2. Setelah itu akan muncul tampilan seperti berikut ini:

3. Ketik orbital motion pada kolom search atau yang di tandai pada gambar di atas.
Setelah itu akan muncul gambar berikut ini:

26
4. Klik orbital Motion sesuai dengan pilihan yang di tandai. Setelah itu akan muncul
gambar seperti berikut ini:

Klik ini untuk melihat simulasi

5. Setelah itu akan muncul tampilan seperti beikut ini:

6. Pada simulasi di atas, ubahlah eccentricity (kemiringan) = 0.4. Bagaimana bentuk


lintasan atau orbit bumi?
........................................................................................................................................

7. Pada simulasi di atas, klik show elips parameter. Dimanakah posisi matahari
terhadap fokus elips?
........................................................................................................................................

26
Berdasarkan pertanyaan 1 dan 2, tuliskanlah Hukum I Kepler:

Semua planet bergerak pada lintasan.......................mengitari matahari dengan matahari


berada di...................................fokus elips.

Kegiatan 2: Hukum II Kepler


Langkah Kerja

1. Ketik alamat website di bawah ini pada laman URL:


https://www.edumedia-sciences.com/en/media/347-keplers-laws

2. Setelah itu akan muncul tampilan seperti berikut ini:

3. Berdasarkan simulasi di atas, hitunglah waktu yang dibutuhkan Bulan


(menggunakan stopwatch) untuk menyapu masing-masing luas juring yang sama!
Isilah pada tabel dibawah ini!

Luas Waktu (s) Kesimpulan (Hukum II Kepler)


Juring
1 Suatu garis khayal yang menghubungkan Matahari
2 dengan planet menyapu luas juring ...............................
3 dengan selang waktu ....................................

26
Kegiatan 3: Hukum III Kepler

Langkah Kerja

1. Ulangi langkah kerja 1, 2 dan 3 pada kegiatan 1. Kemudian pilihlah simulasi


space station. setelah itu akan muncul tampilan seperti berikut ini:

Klik ini untuk melihat simulasi

2. setelah itu akan muncul tampilan seperti berikut ini:

26
3. Berdasarkan simulasi di atas, ubahlah Initial Radius (jari-jari orbit) sesuai tabel di
bawah ini!
No Initial Radius Orbital Period (T) 𝑻𝟐
Konstanta (k) = 𝟑
(r) 𝒓
1. 2
2. 4
3. 6

Dari perbandingan periode dan jari-jari orbit, tulislah kesimpulan atau Hukum III Kepler
dibawah ini!

Perbandingan ................................................ terhadap pangkat tiga dari setengah sumbu


panjang elips (radius) adalah.........................untuk semua planet.

Kegiatan 4: Satelit

Langkah Kerja

1. Ulangi langkah kerja 1, 2 dan 3 pada kegiatan 1. Kemudian pilihlah simulasi


Newton’s Cannon. setelah itu akan muncul tampilan seperti berikut ini dan klik
tanda ” > “ untuk melihat simulasi.

Klik ini untuk melihat


simulasi

26
2. Setelah itu akan muncul tampilan seperti berikut ini:

3. Berdasarkan simulasi di atas tersebut, isilah tabel dibawah ini!


No Launch Velocity (Kelajuan Keterangan
Lepas)
2. 7 km/s
3. 7,7 km/s
4. 9 km/s

Berapakah kelajuan lepas satelit agar dapat mengorbit bumi? ......................

4. Turunkan persamaan 1 dan 2 untuk mendapatkan persamaan kelajuan lepas satelit:


𝑔𝑎𝑦𝑎 𝑔𝑟𝑎𝑣𝑖𝑡𝑎𝑠𝑖 (𝐹𝐺) = 𝐺 𝑀𝑚 (1)

𝑔𝑎𝑦𝑎 𝑠𝑒𝑛𝑡𝑟𝑖𝑝𝑒𝑡𝑎𝑙
𝑚𝑣2 (2)
(𝐹𝑠𝑝 )= 𝑅
Gaya gravitasi inilah yang berperan sebagai gaya sentripetal sehingga satelit dapat
mengorbit Bumi. ( r = R, karena peluncuran satelit berada di permukaan Bumi; M =
massa Bumi; m = massa satelit)

𝐹𝑠𝑝 = 𝐹𝐺
.............. = .............. 𝑣 = ..............
𝑣2 = .............. 𝑣 = ..............
𝑣 = ..............
Untuk 𝑔 = 𝐺𝑀
𝑅  GM = ..............
2

27
Tahap 4: Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Kerja
Pendekatan 4C: Critical Thingking & Communication

Berdasarkan masalah yang diuraikan pada tahap 1, tulislah penyelesaian


masalah pada argument mapping di bawah ini!

Claim (pendapat atau pernyataan)


Data, bukti atau fakta

Rebuttal
Warrant (teori atau alasan)
(sanggahan

Backing (Pendukung berupa perhitungan matematis


atau gambar ilustrasi)

27
Tahap 5: Menganalisa dan mengevaluasi Pemecahan Masalah

Setelah melakukan penyelidikan, maka buatlah kesimpulan tentang konsep hukum-


hukum Kepler dan kelajuan lepas satelit!

Setelah mempresentasikan hasil diskusi, tulislah hasil evaluasi penyelesaian masalah yang
anda sajikan!

27
Lampiran 21
Kisi-Kisi dan Rubrik Penilaian Soal Kemampuan Argumentasi Ilmiah

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Atas


Peminatan : Ilmu Pengetahuan Alam
Mata Pelajaran : Fisika
Tahun Ajaran : 2018/2019
Kurikulum : 2013 Revisi 2016
Jumlah Soal : 14 soal
Bentuk Soal : Uraian
Petunjuk Pengerjaan :
1. Bacalah doa sebelum anda mengerjakan soal ini!
2. Cermatilah soal yang ada dan uraikan jawaban anda secara lengkap serta
jelas pada setiap aspek kemampuan argumentasi ilmiah yang di tanya!
3. Periksalah jawaban anda sebelum dikumpulkan!
4. Pastikan Anda tidak mencontek, kerjasama atau hal lain yang sejenis.

Kompetensi Sub Materi Indikator Soal Taksonomi Nomor Item


Dasar Bloom Soal
Menganalisis Gaya Menganalisis besar gaya C4 1,2
keteraturan Gravitasi gravitasi yang di alami suatu
gerak planet benda
dalam tata surya Kuat Menegaskan faktor-faktor C4 3,4
berdasarkan Medan terjadinya perbedaan kuat
hukum-hukum Gravitasi medan gravitasi yang dialami
Newton suatu benda
Membandingkan Kuat medan C5 5,6
Gravitasi antara dua planet
Potensial Menganalisis energi potensial C5 7,8
Gravitasi gravitasi yang diperlukan
suatu benda untuk berpindah
posisi
Hukum- Menganalisis orbit sebuah C4 9,10
Hukum planet berdasarkan hukum-
Kepler hukum Kepler
Menghubungkan hukum- C6 11,12
hukum Kepler dengan hukum
gravitasi Newton dalam sistem
kerja satelit
Satelit Memprediksi kelajuan satelit C5 13,14
agar mengorbit planet

27
No Aspek Indikator Argumentasi Ilmiah Nomor Item
Argumentasi Soal
Ilmiah
6. Klaim Mengungkapkan klaim untuk penyelesaian 1,2,3,4,5,
(pernyataan) masalah. 6,7,8,9,10,
7. Data/Evidence Menjelaskan data atau bukti yang mendukung 11,12,13,14
(Bukti) klaim.
8. Warrant Menganalisis hubungan antara data dengan
(pembenaran) klaim.
9. Backing Menjelaskan landasan kebenaran untuk
(Pendukung) mendukung klaim.
10. Rebuttal Mengungkapkan pernyataan yang bertentangan
(sanggahan) dengan data, warrant, atau backing.

27
Indikator No
Aspek KAI Indikator KAI Soal Kunci Jawaban Rubrik Penskoran
Soal Item
Menganalisis 1 Menurut hukum gravitasi Newton, jika dua Pernyataan atau pendapat (claim): Claim:
besar gaya benda bermassa m1 dan M2 serta berjarak r, Massa benda-benda disekitar kita sangat kecil 0 = Jika tidak Menjawab
gravitasi pada kedua benda akan tarik-menarik. Akan tetapi dibandingkan massa Bumi. 1 = Jika pernyataan yang
suatu benda mengapa benda-benda di sekitar kita tidak Data, bukti atau fakta: ditulis salah, ambigu atau
saling tarik- menarik? Massa Bumi = 6. 1024 kg tidak sesuai dengan kunci
Klaim Mengungkapkan Tuliskan pendapat atau pernyataan (claim) Massa benda 1 = 4 kg (misal) jawaban
(pernyataan) klaim untuk yang kalian anggap paling tepat! Massa benda 2 = 10 kg 2 = Jika pernyataan yang
penyelesaian ......................................................................... (misal) Teori atau alasan ditulis benar atau sesuai
masalah ......................................................................... (warrant) dengan kunci jawaban
Data/Evidence Menjelaskan data Tuliskan data, bukti atau fakta untuk Gaya gravitasi yang di alami oleh benda 1 atau 2 Data:
(Bukti) atau bukti yang mendukung pendapatmu!
terhadap Bumi akan lebih besar di bandingkan gaya 0 = Jika tidak menjawab
mendukung klaim .........................................................................
gravitasi yang di alami oleh benda 1 terhadap benda1 = Jika data, bukti atau fakta
Warrant Menganalisis Jelaskan teori atau alasan untuk mendukung
2. yang ditulis salah, ambigu
(pembenaran) hubungan antara pendapatmu (Warrant)!
Pendukung atau landasan teori (backing): atau tidak sesuai dengan
data dengan klaim .........................................................................
𝐹 = 𝐺 𝑀1𝑀2, jika G dan r sama, maka kunci jawaban
𝑟2
2 = Jika data, bukti atau fakta
Gaya gravitasi yang dialami benda 1 terhadap Bumi.
Backing Menjelaskan Tuliskan dukungan (Backing) yang yang ditulis benar atau sesuai
𝐺 (6.1024 kg)(4 𝑘𝑔) 𝐺
(Pendukung) landasan menguatkan warrant berupa perhitungan 𝐹= 𝑟2 = 24. 1024 𝑟2 dengan kunci jawaban, namun
kebenaran untuk matematis dan gambar! Gaya gravitasi yang dialami benda 1 terhadap kurang lengkap
mendukung klaim ......................................................................... benda 2 3 = Jika data, bukti atau fakta
......................................................................... 𝐺 (10 kg)(4 𝑘𝑔) 𝐺 yang ditulis benar dan
Rebuttal Mengungkapkan Tuliskan pernyataan yang bertentangan 𝐹= 𝑟2 = 40 𝑟2 lengkap atau sesuai dengan
(sanggahan) pernyataan yang dengan claim, data, warrant, atau backing! Sanggahan (rebuttal): kunci jawaban
bertentangan ......................................................................... Benda-benda di sekitar kita juga mengalami gaya Warrant:
dengan data, ......................................................................... gravitasi dan saling tarik-menarik, akan tetapi 0 = jika tidak menjawab
warrant atau ......................................................................... pengaruh gaya gravitasi Bumi lebih besar dari pada 1 = jika alasan yang ditulis
backing benda-benda di sekitarnya. salah, ambigu atau tidak
2 Dua bintang yang masing-masing memiliki Pernyataan atau pendapat (claim): sesuai dengan kunci jawaban
massa M dan 4M terpisah pada jarak d. Jika Benar. 2 = jika alasan yang ditulis
bintang ketiga (massa m) diletakkan di antara Data, bukti atau fakta: benar atau sesuai dengan
kedua bintang tersebut, benarkah akan ada kunci jawaban

27
Indikator No
Aspek KAI Indikator KAI Soal Kunci Jawaban Rubrik Penskoran
Soal Item
suatu titik di antara kedua bintang itu yang Massa bintang pertama = M; Massa bintang kedua Backing:
mengalami kesetimbangan gaya gravitasi? = 4M; Massa bintang ketiga = m; Jarak antara 0 = jika tidak menjawab
Klaim Mengungkapkan Tuliskan pendapat atau pernyataan (claim) kedua bintang = d. 1 = jika dukungan yang ditulis
(pernyataan) klaim untuk yang kalian anggap paling tepat! Fakta: para astronot yang melayang-layang di luar salah, ambigu atau tidak
penyelesaian ......................................................................... angkasa, tidak tertarik ke Bumi atau tidak tertarik sesuai dengan kunci jawaban
masalah ......................................................................... ke Bulan. Astronot tersebut mengalami gaya 2 = jika dukungan yang ditulis
Data/Evidence Menjelaskan data Tuliskan data, bukti atau fakta untuk gravitasi yang sangat kecil atau hampir mengalami benar atau sesuai dengan
(Bukti) atau bukti yang mendukung pendapatmu! kesetimbangan gaya gravitasi. kunci jawaban namun kurang
mendukung klaim ......................................................................... Teori atau alasan (warrant): lengkap
Warrant Menganalisis Jelaskan teori atau alasan untuk mendukung jika besar gaya gravitasi yang di alami oleh bintang 3 = jika dukungan yang ditulis
(pembenaran) hubungan antara pendapatmu (Warrant)! ketiga terhadap bintang pertama sama dengan besar benar, lengkap dan sesuai
data dengan klaim ......................................................................... gaya gravitasi yang dialami oleh bintang ketiga dengan kunci jawaban
Backing Menjelaskan Tuliskan dukungan (Backing) yang terhadap bintang kedua maka bintang ketiga tidak Rebuttal:
(Pendukung) landasan menguatkan warrant berupa perhitungan akan mengalami gaya gravitasi. Dengan kata lain, 0 = jika tidak menjawab
kebenaran untuk matematis dan gambar! resultan gaya gravitasi adalah nol. 1 = jika sanggahan yang
mendukung klaim ......................................................................... Pendukung atau landasan teori (backing): ditulis salah, ambigu atau
......................................................................... tidak sesuai dengan kunci
Rebuttal Mengungkapkan Tuliskan pernyataan yang bertentangan jawaban
(sanggahan) pernyataan yang dengan claim, data, warrant, atau backing! 2 = jika sanggahan yang
bertentangan ......................................................................... ditulis benar atau sesuai
dengan data, ......................................................................... dengan kunci jawaban
warrant atau ......................................................................... Skor maksimal : 12
backing

𝐹31 − 𝐹32 = 0
𝐹31 = 𝐹32
𝐺 𝑀1𝑀3 𝐺 𝑀2𝑀3
𝑟312 = 𝑟322
𝐺 𝑀𝑚 𝐺 4𝑀𝑚
𝑥2 = (𝑑−𝑥)2
(𝑑−𝑥)2
𝑥2 =4
𝑑−𝑥
𝑥 =2

27
Indikator No
Aspek KAI Indikator KAI Soal Kunci Jawaban Rubrik Penskoran
Soal Item
𝑑 − 𝑥 = 2𝑥
𝑑 = 3𝑥
𝑥 = 1𝑑
3
𝑑−𝑥 =𝑑−1𝑑 =2𝑑
3 3
Posisi bintang ketiga berada 1/3 dari bintang
pertama dan 2/3 d dari bintang kedua.
Sanggahan (rebuttal):
Akan tetapi, kesetimbangan gaya gravitasi yang
dialami oleh bintang ketiga tergantung pada massa
bintang tersebut. Semakin besar massa bintang
ketiga maka posisi bintang ketiga semakin dekat ke
bintang pertama atau berada di luar antara bintang
pertama dan kedua.
Menegaskan 3 Dini dan Danu berdiskusi tentang kuat medan Pernyataan atau pendapat (claim):
faktor gravitasi yang dialami suatu benda di daerah Saya setuju dengan pendapat Danu.
terjadinya kutub dan garis khatulistiwa. Berikut hasil Data, bukti atau fakta:
perbedaan diskusi mereka. Bumi tidak berbentuk bulat, tetapi mampat.
kuat medan Dini: Kuat medan gravitasi di daerah kutub Jarak benda di garis khatulistiwa lebih besar dari
gravitasi yang dan garis khatulistiwa sama besar pada jarak benda di daerah kutub terhadap pusat
dialami benda Danu: Kuat medan gravitasi di daerah kutub bumi.
lebih besar daripada di garis Teori atau alasan (warrant):
khatulistiwa Karena semakin besar jarak suatu benda ke pusat
Susunlah pendapat yang mendukung Dini, bumi maka semakin kecil kuat medan gravitasi
Danu atau tidak keduanya. Lengkapi yang dialami benda tersebut atau sebaliknya. Dalam
pendapatmu dengan alasan yang hal ini, kuat medan gravitasi di daerah kutub lebih
menyakinkan! besar dari pada di garis khatulistiwa.
Klaim Mengungkapkan Tuliskan pendapat atau pernyataan (claim) Pendukung atau landasan teori (backing):
(pernyataan) klaim untuk yang kalian anggap paling tepat!
penyelesaian .........................................................................
masalah .........................................................................

27
Indikator No
Aspek KAI Indikator KAI Soal Kunci Jawaban Rubrik Penskoran
Soal Item
Data/Evidence Menjelaskan data Tuliskan data, bukti atau fakta untuk
(Bukti) atau bukti yang mendukung pendapatmu!
mendukung klaim .........................................................................
Warrant Menganalisis Jelaskan teori atau alasan untuk mendukung
(pembenaran) hubungan antara pendapatmu (Warrant)!
data dengan klaim .........................................................................
Backing Menjelaskan Tuliskan dukungan (Backing) yang
(Pendukung) landasan menguatkan warrant berupa perhitungan
kebenaran untuk matematis dan gambar! 𝐺𝑀
mendukung klaim ......................................................................... 𝑔 = 𝑟2
......................................................................... Kuat medan gravitasi berbanding terbalik dengan
Rebuttal Mengungkapkan Tuliskan pernyataan yang bertentangan kuadrat jarak benda.
(sanggahan) pernyataan yang dengan claim, data, warrant, atau backing! Sanggahan (rebuttal):
bertentangan ......................................................................... Akan tetapi, ini tergantung dengan bentuk
dengan data, ......................................................................... permukaan bumi. Jika permukaan bumi rata dan
warrant atau ......................................................................... bulat maka kuat medan gravitasi di semua titik
backing permukaan bumi akan sama besar.

4 Menurut hukum gravitasi Newton “semakin Pernyataan atau pendapat (claim):


jauh suatu benda dari pusat Bumi maka kuat Kuat medan gravitasi suatu benda menuju pusat
medan gravitasi yang dialami benda akan Bumi semakin mengecil.
berkurang sebanding dengan seperkuadrat Data, bukti atau fakta:
jaraknya”. Bagaimana kuat medan gravitasi Kedalaman = h
suatu benda yang berada di dalam permukaan Jari-jari Bumi = R
Bumi (kurang dari jari-jari Bumi)? Apakah Jarak benda = R-h
kuat medan gravitasi semakin besar karena Teori atau alasan (warrant):
jarak benda semakin dekat ke pusat Bumi? Karena massa yang mempengaruhi kuat medan
Lengkapi pendapatmu dengan alasan yang gravitasi benda tersebut semakin kecil diakibatkan
menyakinkan! jarak benda ke pusat Bumi semakin kecil.
Klaim Mengungkapkan Tuliskan pendapat atau pernyataan (claim) Pendukung atau landasan teori (backing):
(pernyataan) klaim untuk yang kalian anggap paling tepat! Jika Bumi massanya homogen, maka

27
Indikator No
Aspek KAI Indikator KAI Soal Kunci Jawaban Rubrik Penskoran
Soal Item
penyelesaian ......................................................................... Massa Bumi ketika benda di permukaan = 4/3πR 3ρ
masalah ......................................................................... Massa Bumi ketika benda di kedalam tertentu =
Data/Evidence Menjelaskan data Tuliskan data, bukti atau fakta untuk 4/3π(R-h)3ρ
(Bukti) atau bukti yang mendukung pendapatmu! Kuat medan gravitasi di kedalam tertentu,
mendukung klaim ......................................................................... 𝐺 4/3π(𝑅 − ℎ)3𝜌
𝑔′ =
Warrant Menganalisis Jelaskan teori atau alasan untuk mendukung (𝑅 − ℎ)2
(pembenaran) hubungan antara pendapatmu (Warrant)! 𝑔′ = 𝐺 4/3𝜋(𝑅 − ℎ)𝜌
data dengan klaim ......................................................................... ℎ
𝑔′ = (1 − ) 𝑔
Backing 𝑅
Menjelaskan Tuliskan dukungan (Backing) yang
Sanggahan (rebuttal):
(Pendukung) landasan menguatkan warrant berupa perhitungan
Akan tetapi, kuat medan gravitasi semakin besar
kebenaran untuk matematis dan gambar!
menuju permukaan Bumi karena massa Bumi yang
mendukung klaim .........................................................................
mempengaruhi benda tersebut semakin besar.
.........................................................................
Namun, semakin jauh dari permukaan Bumi, kuat
Rebuttal Mengungkapkan Tuliskan pernyataan yang bertentangan
medan gravitasi semakin kecil.
(sanggahan) pernyataan yang dengan claim, data, warrant, atau backing!
bertentangan .........................................................................
dengan data, .........................................................................
warrant atau .........................................................................
backing
Membandingk 5 Percepatan gravitasi pada permukaan Bumi Pernyataan atau pendapat (claim):
an percepatan adalah 9,8 m/s2. Benarkah pada permukaan Benar.
gravitasi planet yang memiliki massa sama tetapi Data, bukti atau fakta:
antara dua massa jenis 2 kali massa jenis Bumi, akan gb = 9,8 m/s2
planet memiliki percepatan gravitasi lebih besar mb = mp =2ρb
daripada di Teori atau alasan (warrant):
permukaan Bumi? Karena semakin besar massa jenis suatu planet
Klaim Mengungkapkan Tuliskan pendapat atau pernyataan (claim) maka semakin kecil jari-jari planet sehingga
(pernyataan) klaim untuk yang kalian anggap paling tepat! percepatan gravitasi di permukaan planet tersebut
penyelesaian ......................................................................... menjadi lebih besar.
masalah .........................................................................

27
Indikator No
Aspek KAI Indikator KAI Soal Kunci Jawaban Rubrik Penskoran
Soal Item
Data/Evidence Menjelaskan data Tuliskan data, bukti atau fakta untuk Pendukung atau landasan teori (backing):
(Bukti) atau bukti yang mendukung pendapatmu! 𝜌𝑝 = 2𝜌𝑏
mendukung klaim ......................................................................... 𝑚𝑝 2𝑚𝑏
Warrant Menganalisis Jelaskan teori atau alasan untuk mendukung 4/3𝜋(𝑅𝑝)3 = 4/3𝜋(𝑅𝑏)3
(pembenaran) hubungan antara pendapatmu (Warrant)! (𝑅𝑏)3
(𝑅𝑝)3 = 2
data dengan klaim .........................................................................
𝑅
3𝑏
𝑅𝑝 = √2𝑚𝑝
𝑔𝑝 = 𝐺 = 𝐺 𝑅𝑚𝑏 = 3√4𝑔 = 15,5 𝑚/𝑠2
Backing Menjelaskan Tuliskan dukungan (Backing) yang (𝑅𝑝)2 (3 𝑏)2
√2
(Pendukung) landasan menguatkan warrant berupa perhitungan Sanggahan (rebuttal):
kebenaran untuk matematis dan gambar! Akan tetapi, percepatan gravitasi tersebut (15,5 𝑚/
mendukung klaim ......................................................................... 𝑠2) bergantung pada bentuk permukaan planet. Jika
......................................................................... bentuk permukaan planet bulat dan rata maka
Rebuttal Mengungkapkan Tuliskan pernyataan yang bertentangan disetiap titik permukaan planet akan memiliki
(sanggahan) pernyataan yang dengan claim, data, warrant, atau backing! percepatan gravitasi tetap dan lebih besar dari
bertentangan ......................................................................... percepatan gravitasi di permukaan bumi.
dengan data, .........................................................................
warrant atau .........................................................................
backing
6 Percepatan gravitasi pada permukaan Bumi Pernyataan atau pendapat (claim):
adalah 9,8 m/s2. Benarkah pada permukaan Tidak benar.
planet yang memiliki massa jenis sama tetapi Data, bukti atau fakta:
jari-jarinya 2 kali jari-jari Bumi, akan g (di permukaan bumi) = 9,8 m/s2
memiliki percepatan gravitasi lebih besar ρp = ρb
daripada di permukaan Bumi? 𝑅𝑝 = 2𝑅𝑏
Teori atau alasan (warrant):
Klaim Mengungkapkan Tuliskan pendapat atau pernyataan (claim) Karena semakin besar jari-jari suatu planet dengan
(pernyataan) klaim untuk yang kalian anggap paling tepat! massa jenis yang sama maka massa suatu planet
penyelesaian ......................................................................... jauh lebih kecil sehingga percepatan gravitasi di
masalah ......................................................................... permukaan planet tersebut lebih kecil dari pada di
Data/Evidence Menjelaskan data Tuliskan data, bukti atau fakta untuk permukaan bumi.
(Bukti) atau bukti yang mendukung pendapatmu! Pendukung atau landasan teori (backing):
mendukung klaim .........................................................................

28
Indikator No
Aspek KAI Indikator KAI Soal Kunci Jawaban Rubrik Penskoran
Soal Item
Warrant Menganalisis Jelaskan teori atau alasan untuk mendukung 𝜌𝑝 = 𝜌𝑏
(pembenaran) hubungan antara pendapatmu (Warrant)! 𝑚𝑝 𝑚𝑏
data dengan klaim ......................................................................... 4/3𝜋(𝑅𝑝)3 = 4/3𝜋(2𝑅𝑏)3
8(𝑅𝑏)3 𝑚𝑏
(𝑅𝑝)3 = 𝑚𝑝

Backing Menjelaskan Tuliskan dukungan (Backing) yang 𝑔𝑝 𝑚𝑝 (𝑅𝑏)2 (𝑅𝑝)3 (𝑅𝑏)2


𝑔𝑏 = 𝑚𝑏 𝑥 (𝑅𝑝)2 = 8(𝑅𝑏)3 𝑥 (𝑅𝑝)2
(Pendukung) landasan menguatkan warrant berupa perhitungan
𝑔𝑝 𝑅𝑝 2𝑅𝑏
kebenaran untuk matematis dan gambar! 𝑔𝑏= 8𝑅𝑏 = 8𝑅𝑏
mendukung klaim ......................................................................... 𝑔𝑝 = 1 𝑔𝑏 = 2,9 𝑚/𝑠2
......................................................................... 4

Rebuttal Mengungkapkan Tuliskan pernyataan yang bertentangan Sanggahan (rebuttal):


(sanggahan) pernyataan yang dengan claim, data, warrant, atau backing! Akan tetapi, percepatan gravitasi tersebut (2,9 𝑚/
bertentangan ......................................................................... 𝑠2) bergantung pada bentuk permukaan planet. Jika
dengan data, ......................................................................... bentuk permukaan planet bulat dan rata maka
warrant atau ......................................................................... disetiap titik permukaan planet akan memiliki
backing percepatan gravitasi tetap dan lebih besar dari
percepatan gravitasi di permukaan bumi.
Menganali 7 Sebuah pesawat antariksa bermassa 3 ton Pernyataan atau pendapat (claim):
sis energi akan melakukan perjalanan ke luar angkasa. Tidak benar.
potensial Benarkah pesawat tersebut dapat lepas dari Data, bukti atau fakta:
gravitasi yang kuat medan gravitasi Bumi jika meningkatkan G = 6,67 . 10-11 Nm2kg2
diperlukan energi kinetik pesawat menjadi sebesar 17,5 . Massa bumi (M) = 6.1024 kg
suatu benda 1010 J? (G = 6,67 . 10-11 Nm2kg2; massa bumi Jari-jari bumi (r) = 6,4 . 106 m
untuk = 6.1024kg; jari-jari bumi = 6,4 . 106 m) Massa pesawat (m) = 3 ton = 3 . 103 kg
berpindah Klaim Mengungkapkan Tuliskan pendapat atau pernyataan (claim) Ek pesawat yang ditingkatkan = 17,5 . 1010 J
posisi (pernyataan) klaim untuk yang kalian anggap paling tepat! Teori atau alasan (warrant):
penyelesaian ......................................................................... Agar pesawat dapat lepas dari kuat medan gravitasi
masalah ......................................................................... bumi, energi kinetik pesawat harus ditingkatkan
Data/Evidence Menjelaskan data Tuliskan data, bukti atau fakta untuk minimal sama dengan energi potensial gravitasi
(Bukti) atau bukti yang mendukung pendapatmu! Bumi.
mendukung klaim ......................................................................... Pendukung atau landasan teori (backing):

28
Indikator No
Aspek KAI Indikator KAI Soal Kunci Jawaban Rubrik Penskoran
Soal Item
Warrant Menganalisis Jelaskan teori atau alasan untuk mendukung 𝐸𝑝𝑔 = −𝐺 𝑀𝑚
𝑟
(pembenaran) hubungan antara pendapatmu (Warrant)! (6.1024 𝑘𝑔)(3.103𝑘𝑔)
data dengan klaim ......................................................................... 𝐸𝑝𝑔 = −6,67 . 10−11𝑁𝑚2𝑘𝑔2 6,4 .106𝑚
Backing Menjelaskan Tuliskan dukungan (Backing) yang 𝐸𝑝𝑔 = −18,76 . 1010𝐽
(Pendukung) landasan menguatkan warrant berupa perhitungan 𝐸𝑘 < 𝐸𝑝𝑔
kebenaran untuk matematis dan gambar! Sanggahan (rebuttal):
mendukung klaim ......................................................................... Akan tetapi, ini tergantung pada fungsi peluncuran
......................................................................... pesawat luar angkasa. Pada peluncuran satelit yang
Rebuttal Mengungkapkan Tuliskan pernyataan yang bertentangan akan mengorbit Bumi, jika energi kinetik lebih
(sanggahan) pernyataan yang dengan claim, data, warrant, atau backing! besar daripada energi potensial gravitasi Bumi
bertentangan ......................................................................... maka satelit tersebut akan lepas dari orbit Bumi.
dengan data, ......................................................................... Energi kinetik pesawat peluncuran satelit yang
warrant atau ......................................................................... diperlukan hanya setengah energi potensial
backing gravitasi Bumi.
8 Sebuah pesawat antariksa bermassa 450 kg Pernyataan atau pendapat (claim):
akan melakukan perjalanan ke luar angkasa. Benar.
Benarkah pesawat tersebut dapat lepas dari Data, bukti atau fakta:
kuat medan gravitasi Bumi jika meningkatkan G = Konstanta gravitasi
energi kinetik pesawat menjadi sebesar 600 𝐺𝑀 M = massa Bumi
𝑅
R = jari-jari Bumi
J?
m (massa satelit) = 450 kg 𝐺𝑀
(G = konstantas gravitasi; M = Masssa Bumi;
Ek yang ditingkatkan = 600 J
R: jari-jari Bumi) 𝑅
Klaim Mengungkapkan Tuliskan pendapat atau pernyataan (claim) Teori atau alasan (warrant):
(pernyataan) klaim untuk yang kalian anggap paling tepat! Agar pesawat dapat lepas dari kuat medan gravitasi
penyelesaian ......................................................................... bumi, energi kinetik pesawat harus ditingkatkan
masalah ......................................................................... minimal sama dengan energi potensial gravitasi
Data/Evidence Menjelaskan data Tuliskan data, bukti atau fakta untuk Bumi.
(Bukti) atau bukti yang mendukung pendapatmu! Pendukung atau landasan teori (backing):
mendukung klaim .........................................................................

28
Indikator No
Aspek KAI Indikator KAI Soal Kunci Jawaban Rubrik Penskoran
Soal Item
Warrant Menganalisis Jelaskan teori atau alasan untuk mendukung 𝐸𝑝𝑔 = −𝐺 𝑀𝑚
𝑟
(pembenaran) hubungan antara pendapatmu (Warrant)!
𝑀 (450 𝑘𝑔)
data dengan klaim ......................................................................... 𝐸𝑝𝑔 = −𝐺 (𝑅)
Backing Menjelaskan Tuliskan dukungan (Backing) yang 𝐸𝑝𝑔 = −450 𝐺𝑀
𝐽
𝑅
(Pendukung) landasan menguatkan warrant berupa perhitungan
𝐸𝑘 > 𝐸𝑝𝑔
kebenaran untuk matematis dan gambar!
mendukung klaim ......................................................................... Sanggahan (rebuttal):
......................................................................... Akan tetapi, ini tergantung pada fungsi peluncuran
Rebuttal Mengungkapkan Tuliskan pernyataan yang bertentangan pesawat luar angkasa. Pada peluncuran satelit yang
(sanggahan) pernyataan yang dengan claim, data, warrant, atau backing! akan mengorbit Bumi, jika energi kinetik lebih
bertentangan ......................................................................... besar daripada energi potensial gravitasi Bumi
dengan data, ......................................................................... maka satelit tersebut akan lepas dari orbit Bumi.
warrant atau ......................................................................... Energi kinetik pesawat peluncuran satelit yang
backing diperlukan hanya setengah energi potensial
gravitasi Bumi.
Menganalisis 9 Berdasarkan hukum I Kepler “ Semua planet Pernyataan atau pendapat (claim):
orbit sebuah bergerak pada lintasan elips mengitari Iya. Bulan mengorbit bumi dengan lintasan elips.
planet matahari, dengan matahari berada di salah Data, bukti atau fakta:
berdasarkan satu fokus elips". Bagaimana dengan bulan? Bulan terlihat lebih besar pada titik terdekat dengan
Hukum- Apakah bulan juga mengorbit Bumi dengan Bumi, misalnya supermoon. Dan bulan terlihat
Hukum lintasan elips? Lengkapi pendapatmu dengan lebih kecil pada titik terjauh dengan Bumi.
Kepler alasan yang menyakinkan! Teori atau alasan (warrant):
Klaim Mengungkapkan Tuliskan pendapat atau pernyataan (claim) Karena benda langit yang mengorbit benda langit
(pernyataan) klaim untuk yang kalian anggap paling tepat! lainnya akan memiliki bentuk lintasan elips.
penyelesaian ......................................................................... Pendukung atau landasan teori (backing):
masalah ......................................................................... Lintasan orbit bulan mengikuti persamaan hukum I
Data/Evidence Menjelaskan data Tuliskan data, bukti atau fakta untuk kepler bahwa lintasan planet/bulan berbentuk elips
(Bukti) atau bukti yang mendukung pendapatmu! dan bumi berada di salah satu titik fokusnya.
mendukung klaim .........................................................................
Warrant Menganalisis Jelaskan teori atau alasan untuk mendukung
(pembenaran) hubungan antara pendapatmu (Warrant)!
data dengan klaim .........................................................................

28
Indikator No
Aspek KAI Indikator KAI Soal Kunci Jawaban Rubrik Penskoran
Soal Item
Backing Menjelaskan Tuliskan dukungan (Backing) yang
(Pendukung) landasan menguatkan warrant berupa perhitungan
kebenaran untuk matematis dan gambar!
mendukung klaim .........................................................................
.........................................................................
Rebuttal Mengungkapkan Tuliskan pernyataan yang bertentangan
(sanggahan) pernyataan yang dengan claim, data, warrant, atau backing!
bertentangan .........................................................................
dengan data, .........................................................................
warrant atau ......................................................................... Sanggahan (rebuttal):
backing Akan tetapi, jika benda yang mengorbit bumi masih
berada di dalam medan gravitasi Bumi maka akan
memiliki lintasan melingkar, misalnya satelit
buatan.
10 Berdasarkan Hukum II Kepler yaitu suatu Pernyataan atau pendapat (claim):
garis khayal yang menghubungkan matahari Tidak sama. Kelajuan di semua titik orbit berbeda-
dengan planet menyapu luas juring yang sama beda.
dalam selang waktu yang sama”. Bagaimana Data, bukti atau fakta:
dengan kelajuan planet tersebut? Apakah juga Untuk mempertahankan posisinya agar tidak
sama di semua titik orbit? Jika tidak, tertarik ke Matahari, kelajuan planet di titik
mengapa? Lengkapi pendapatmu dengan terdekat lebih cepat dari pada kelajuan planet di
alasan yang menyakinkan! titik terjauh.
Teori atau alasan (warrant):
Klaim Mengungkapkan Tuliskan pendapat atau pernyataan (claim) Karena semakin dekat orbit planet ke matahari
(pernyataan) klaim untuk yang kalian anggap paling tepat! perlu memiliki kecepatan yang lebih besar agar
penyelesaian ......................................................................... tidak jatuh ke matahari.
masalah ......................................................................... Semakin jauh orbit planet ke matahari perlu
Data/Evidence Menjelaskan data Tuliskan data, bukti atau fakta untuk memiliki kecepatan yang lebih kecil agar tidak
(Bukti) atau bukti yang mendukung pendapatmu! lepas dari orbitnya.
mendukung klaim ......................................................................... Pendukung atau landasan teori (backing):
Kecepatan sentripetal

28
Indikator No
Aspek KAI Indikator KAI Soal Kunci Jawaban Rubrik Penskoran
Soal Item
Warrant Menganalisis Jelaskan teori atau alasan untuk mendukung 𝐹𝑠𝑝 = 𝐹𝐺
(pembenaran) hubungan antara pendapatmu (Warrant)! 𝑚𝑝 𝑣 2 𝑀𝑚𝑝
data dengan klaim ......................................................................... 𝑟= 𝐺𝑟2
𝑣 = √𝐺𝑀
𝑟
Backing Menjelaskan Tuliskan dukungan (Backing) yang Sanggahan (rebuttal):
(Pendukung) landasan menguatkan warrant berupa perhitungan Akan tetapi, jika benda luar angkasa yang memiliki
kebenaran untuk matematis dan gambar! lintasan orbit melingkar akan memiliki kecepatan
mendukung klaim ......................................................................... yang sama di setiap titik.
.........................................................................
Rebuttal Mengungkapkan Tuliskan pernyataan yang bertentangan
(sanggahan) pernyataan yang dengan claim, data, warrant, atau backing!
bertentangan .........................................................................
dengan data, .........................................................................
warrant atau .........................................................................
backing
Menghubungk 11 Sebuah satelit Navigasi dalam orbit Claim:
an Hukum- melingkarnya memiliki periode 2,5 jam. Kuat Tidak mungkin.
Hukum medan gravitasi di permukaan Bumi 9.8 N/kg Data:
Kepler dengan dan jari-jari Bumi 6400 km. Mungkinkah T = 2,5 jam = 9000s
Hukum satelit dapat mengorbit pada ketinggian 2000 g = 9.8 N/kg
Gravitasi km? R = 6400 km = 6,4. 106 s
Newton dalam Klaim Mengungkapkan Tuliskan pendapat atau pernyataan (claim) h = jarak satelit ke permukaan Bumi
sistem kerja (pernyataan) klaim untuk yang kalian anggap paling tepat! Warrant:
satelit penyelesaian ......................................................................... Karena jika ketinggian satelit lebih kecil dari
masalah ......................................................................... ketinggian seharusnya, maka satelit akan jatuh ke
Data/Evidence Menjelaskan data Tuliskan data, bukti atau fakta untuk Bumi.
(Bukti) atau bukti yang mendukung pendapatmu! Berdasarkan hukum III Kepler: perbandingan
mendukung klaim ......................................................................... kuadrat periode terhadap pangkat tiga dari

28
Indikator No
Aspek KAI Indikator KAI Soal Kunci Jawaban Rubrik Penskoran
Soal Item
Warrant Menganalisis Jelaskan teori atau alasan untuk mendukung setengah sumbu panjang elips adalah sama untuk
(pembenaran) hubungan antara pendapatmu (Warrant)! semua planet.
data dengan klaim ......................................................................... Backing:
r=R+h
h2= r – R
Backing Menjelaskan Tuliskan dukungan (Backing) yang 𝑇
=𝑘
(Pendukung) landasan menguatkan warrant berupa perhitungan 𝑟3
4𝜋2 4𝜋2
kebenaran untuk matematis dan gambar! 𝑘= = = 10−13𝑚−3𝑠2
mendukung klaim ......................................................................... 𝑔𝑅2 2 (9,8)(6,4.1062)
𝑟 = 3√𝑇 = 3√(9000) = 9,3 . 106 𝑚 = 9300 𝑘𝑚
.........................................................................
Rebuttal Mengungkapkan Tuliskan pernyataan yang bertentangan 𝑘 10−13
(sanggahan) pernyataan yang dengan claim, data, warrant, atau backing! h = 9300 – 6400 = 2.900 km
bertentangan ......................................................................... Rebuttal:
dengan data, ......................................................................... Akan tetapi, ini bergantung pada kecepatan satelit
warrant atau ......................................................................... mengorbit Bumi agar tidak jatuh ke Bumi.
backing
12 Satelit geosynchronous adalah sejenis satelit Pernyataan atau pendapat (claim):
yang secara terus-menerus berada diatas Tidak mungkin.
sebuat titik yang sama pada permukaan bumi Data, bukti atau fakta:
(geo-sinkron), yang hanya mungkin Periode harus T = 24 jam = 86.400 s
diwujudkan bila satelit mengorbit di atas garis G = 6,67 . 10-11 Nm2kg2
khatulistiwa. Karena pusat orbit satelit selalu Massa bumi = 6.1024 kg
berada di pusat bumi; tidak mungkin Jari-jari Bumi (R) = 6,4. 106 m
memiliki satelit yang mengorbit diatas suatu Teori atau alasan (warrant):
titik tetap di bumi pada garis lintang selain 0 0. Karena jika ketinggian satelit lebih kecil dari
Satelit- satelit semacam ini digunakan untuk ketinggian seharusnya, maka satelit akan jatuh ke
transmisi radio dan TV, peramalan cuaca dan permukaan Bumi.
sambungan (relay) komunikasi. Mungkinkah Pendukung atau landasan teori (backing):
satelit tersebut dapat mengorbit pada Jari-jari orbit (r) = jari-jari Bumi (R) + jarak satelit
ketinggian 10.000 km dari pusat bumi? ke permukaan Bumi (h)
Klaim Mengungkapkan Tuliskan pendapat atau pernyataan (claim) 𝐹𝑠𝑝 = 𝐹𝐺
(pernyataan) klaim untuk yang kalian anggap paling tepat!

28
Indikator No
Aspek KAI Indikator KAI Soal Kunci Jawaban Rubrik Penskoran
Soal Item
penyelesaian ......................................................................... 𝑚𝑠𝑎𝑡𝑚𝑏 𝑣2
𝐺 𝑟2
= 𝑚 𝑠𝑎𝑡 𝑅
masalah .........................................................................
2𝜋𝑟
Data/Evidence Menjelaskan data Tuliskan data, bukti atau fakta untuk 𝑣= 𝑇
(Bukti) atau bukti yang mendukung pendapatmu! 𝑚𝑏 (2𝜋𝑟)2
𝐺 𝑟2 = 𝑅𝑇2
mendukung klaim ......................................................................... 𝐺𝑀𝑏𝑅𝑇2
Warrant Menganalisis Jelaskan teori atau alasan untuk mendukung 𝑟= √ 4

4𝜋2
(pembenaran) hubungan antara pendapatmu (Warrant)!
data dengan klaim ......................................................................... 4 (6,67×10−11 )(6×1024 )(6,4.106 )(86.400)2
𝑟= √ 4(3,14)2

Backing Menjelaskan Tuliskan dukungan (Backing) yang 𝑟 = 14.840 𝑘𝑚


(Pendukung) landasan menguatkan warrant berupa perhitungan Sanggahan (rebuttal):
kebenaran untuk matematis dan gambar! Akan tetapi, ini bergantung pada kecepatan orbit
mendukung klaim ......................................................................... satelit. Jika kecepatan orbit satelit dapat
......................................................................... mengimbangi gaya gravitasi Bumi maka dapat
Rebuttal Mengungkapkan Tuliskan pernyataan yang bertentangan berada di posisi 10.000 km.
(sanggahan) pernyataan yang dengan claim, data, warrant, atau backing!
bertentangan .........................................................................
dengan data, .........................................................................
warrant atau .........................................................................
backing
Memprediksik 13 Sebuah satelit mengorbit Bumi setinggi 4600 Pernyataan atau pendapat (claim):
elajuan satelit km di atas permukaan Bumi. Jari-jari Bumi Tidak mungkin.
agar 6400 km dan gerak satelit dianggap Data, bukti atau fakta:
mengorbit melingkar. Mungkinkah satelit dapat G = 6,67 . 10-11 Nm2kg2
planet mengorbit Bumi dengan kecepatan 400 m/s? Massa Bumi = 6.1024 kg
Klaim Mengungkapkan Tuliskan pendapat atau pernyataan (claim) Jari-jari Bumi (R) = 6400 km = 6,4. 106 m
(pernyataan) klaim untuk yang kalian anggap paling tepat! r = 6400 + 4600 = 10.000 km= 107 m
penyelesaian ......................................................................... Teori atau alasan (warrant):
masalah ......................................................................... Karena jika kecepatannya lebih kecil dari
Data/Evidence Menjelaskan data Tuliskan data, bukti atau fakta untuk kecepatan yang seharusnya, maka satelit tersebut
(Bukti) atau bukti yang mendukung pendapatmu! akan jatuh ke Bumi.
mendukung klaim ......................................................................... Pendukung atau landasan teori (backing):

28
Indikator No
Aspek KAI Indikator KAI Soal Kunci Jawaban Rubrik Penskoran
Soal Item
Warrant Menganalisis Jelaskan teori atau alasan untuk mendukung 𝐹𝑠𝑝 = 𝐹𝐺
(pembenaran) hubungan antara pendapatmu (Warrant)! 𝑚𝑝 𝑣 2 𝑀𝑚𝑝
data dengan klaim ......................................................................... 𝑟= 𝐺𝑟2

Backing Menjelaskan Tuliskan dukungan (Backing) yang 𝑣 = √𝐺𝑀


𝑟
(Pendukung) landasan menguatkan warrant berupa perhitungan
(6,67 .10−11)(6.1024)
kebenaran untuk matematis dan gambar! 𝑣 =√ 107
mendukung klaim ......................................................................... 𝑣 = 632,6 𝑚/𝑠
......................................................................... Sanggahan (rebuttal):
Rebuttal Mengungkapkan Tuliskan pernyataan yang bertentangan Akan tetapi itu bergantung pada ketinggian satelit.
(sanggahan) pernyataan yang dengan claim, data, warrant, atau backing! Untuk tempat yang lebih dekat dengan permukaan
bertentangan ......................................................................... Bumi, kecepatan satelit untuk mengorbit Bumi
dengan data, ......................................................................... harus lebih besar.
warrant atau .........................................................................
backing
14 Jika jari-jari Bumi 6,4. 106 m, maka Pernyataan atau pendapat (claim):
mungkinkah kelajuan lepas suatu roket yang Tidak mungkin.
diluncurkan vertikal dari permukaan Bumi Data, bukti atau fakta:
sebesar 7000 m/s? Percepatan gravitasi Bumi (g) = 9,8 m/s2
jari jari Bumi (R) = 6,4. 106 m
Klaim Mengungkapkan Tuliskan pendapat atau pernyataan (claim) Teori atau alasan (warrant):
(pernyataan) klaim untuk yang kalian anggap paling tepat! Karena kelajuan harus lebih besar atau sama
penyelesaian ......................................................................... dengan akar dari perkalian percepatan gravitasi
masalah ......................................................................... bumi dan jari-jari bumi, agar satelit dapat
Data/Evidence Menjelaskan data Tuliskan data, bukti atau fakta untuk mengorbit bumi dan lepas dari medan gravitasi
(Bukti) atau bukti yang mendukung pendapatmu! bumi.
mendukung klaim ......................................................................... Pendukung atau landasan teori (backing):
Warrant Menganalisis Jelaskan teori atau alasan untuk mendukung 𝑣 = √𝑔𝑅
(pembenaran) hubungan antara pendapatmu (Warrant)!
data dengan klaim ......................................................................... 𝑣 = √(9,8)(6,4 . 106)
𝑣 = 7923,6 𝑚/𝑠
Sanggahan (rebuttal):

28
Indikator No
Aspek KAI Indikator KAI Soal Kunci Jawaban Rubrik Penskoran
Soal Item
Backing Menjelaskan Tuliskan dukungan (Backing) yang Akan tetapi, kelajuan lepas satelit bergantung pada
(Pendukung) landasan menguatkan warrant berupa perhitungan kecepatan gravitasi Bumi. Jika kecepatan gravitasi
kebenaran untuk matematis dan gambar! Bumi di permukaan tersebut lebih kecil atau lebih
mendukung klaim ......................................................................... besar dari 9.8 m/s2, maka tidak dapat dipastikan
......................................................................... kelajuan lepas satelit sebesar 7,9 km/s.
Rebuttal Mengungkapkan Tuliskan pernyataan yang bertentangan
(sanggahan) pernyataan yang dengan claim, data, warrant, atau backing!
bertentangan .........................................................................
dengan data, .........................................................................
warrant atau .........................................................................
backing

28
Lampiran 22
Kisi-Kisi dan Rubrik Penilaian Soal Kemampuan Literasi Digital
Satuan pendidikan : Sekolah Menengah Atas
Peminatan : Ilmu Pengetahuan Alam
Mata pelajaran : Fisika
Tahun ajaran : 2018/2019
Kurikulum : 2013 Revisi 2016
Jumlah soal : 14 soal
Bentuk soal : Pilihan Ganda
Petunjuk Pengerjaan :
1. Bacalah doa sebelum anda mengerjakan soal ini!
2. Cermatilah soal yang ada dan pilihlah jawaban yang paling tepat dan benar!
3. Periksalah jawaban anda sebelum dikumpulkan!
4. Pastikan Anda tidak mencontek, kerjasama atau hal lain yang sejenis.

No Aspek Kemampuan Indikator Kemampuan Jumlah


Literasi Digital Literasi Digital Butir
Item
5. Pencarian di Internet Menyusun tata cara pencarian 2
(internet searching) informasi di internet
Mengumpulkan informasi dari 3
internet secara efektif dan efisien
6. Pandu arah Hypertext Menggunakan pandu arah 3
(hypertextual navigation)
(navigasi) hypertext pada website
7. Evaluasi konten informasi
Memperjelas keabsahan dan 2
(content evaluation) kelengkapan konten informasi
yang direferensikan
Menilai kesesuaian konten 2
informasi yang direferensikan
8. Menyusun pengetahuan Membangun pengetahuan dari 2
(knowledge assembly) konten informasi yang
direferensikan

290
Takson No
Indikator Sub Indikator Kunci
Aspek KLD omi Item Soal
KLD Materi Soal Jawaban
Bloom Soal
Pencarian di Menyusun Kuat Menyusun C6 1 Inung ingin mencari informasi tentang contoh soal perbandingan kuat B
Internet (internet tata cara medan informasi medan gravitasi. Perhatikan langkah-langkah berikut ini!
searching) pencarian gravitasi tentang soal 6. Membuka browser
informasi perbandingan 7. Menilai kesesuaian informasi yang dicari pada website tersebut
di internet kuat medan 8. Mengetik kata kunci di mesin pencari
gravitasi 9. Memilih sumber informasi pada hasil pencarian
10. Menghubungkan ke jaringan internet
Susunan langkah-langkah yang paling tepat untuk memperoleh informasi
tentang contoh soal perbandingan kuat medan gravitasi ...
f. 1,5,3,4,2
g. 5,1,3,4,2
h. 5,1,3,2,4
i. 1,5,3,2,4
j. 1,5,4,3,2
Hukum Menyusun C6 2 Didi ingin belajar gravitasi Newton melalui sebuah simulasi online. A
Newton informasi Perhatikan langkah-langkah berikut ini!
tentang terkait 8. Memilih simulasi gravitasi Newton
gravitasi simulasi 9. Mengetik kata kunci di mesin pencari
hukum 10. Menilai kesesuaian informasi yang dicari
Newton 11. Menghubungkan ke jaringan internet
tentang 12. Mengetik kata kunci di pencarian simulasi
gravitasi 13. Membuka broswer
14. Memilih simulasi fisika
Susunan langkah-langkah yang paling tepat untuk memperoleh simulasi
yang sesuai ...
f. 4,6,2,7,5,1,3
g. 4,6,5,7,2,1,3
h. 4,6,2,7,1,5,3
i. 6,4,2,7,5,1,3
j. 6,4,5,7,2,1,3

29
Takson No
Indikator Sub Indikator Kunci
Aspek KLD omi Item Soal
KLD Materi Soal Jawaban
Bloom Soal
Mengumpu Hukum Mengumpulka C4 3 Pak Andi adalah seorang guru Fisika. Dia ingin menampilkan simulasi C
lkan gravitasi n informasi online pembelajaran gravitasi Newton. Pak Andi kemudian mencari
informasi Newton tentang hukum simulasi tersebut menggunakan internet. Cara yang paling efektif dan
dari gravitasi efisien untuk mengumpulkan simulasi tersebut adalah ...
internet Newton f. Menggetik kata kunci (simulasi fisika) di pencarian broswer
secara g. Mengetik kata kunci dengan tanda kutip dua (“simulasi fisika”) di
efektif dan pencarian broswer
efisien h. Mengetik kata kunci dengan tanda titik dua (simulasi
fisika:phet.colorado.edu) di pencarian broswer
i. Mengetik kata kunci dengan tanda bintang (*simulasi fisika*) di
pencarian broswer
j. Mengetik kata kunci dengan tanda minus (-simulasi fisika-) di
pencarian broswer
Gaya Memilih C4 4 Tika ingin menemukan persamaan gaya gravitasi Newton melalui C
gravitasi sumber pencarian di internet. Cara yang paling efektif dan efisien untuk
informasi mengumpulkan informasi tersebut sebanyak-banyaknya adalah ...
untuk f. Menggetik kata kunci (gaya gravitasi Newton) di pencarian
merumuskan broswer
persamaan g. Mengetik kata kunci dengan tanda titik dua (gaya gravitasi
gaya gravitasi Newton: wikipedia.org) di pencarian broswer
h. Mengetik kata kunci dengan tanda kutip dua (“gaya gravitasi
Newton”) di pencarian broswer
i. Mengetik kata kunci dengan tanda bintang (*gaya gravitasi
Newton*) di pencarian broswer
j. Mengetik kata kunci dengan tanda minus (-gaya gravitasi Newton
-) di pencarian broswer
Gerak Memilih C4 5 Yono akan membuat karya tulis mengenai gerak satelit buatan yang D
satelit sumber mengorbit bumi, pemanfaatan dan dampak yang ditimbulkannya. Untuk
informasi membuat karya tulis yang baik, dia harus mencari sumber informasi
untuk terbaru. Agar hal itu dapat tercapai, maka yang perlu dilakukan Yono
membuat adalah ...

29
Takson No
Indikator Sub Indikator Kunci
Aspek KLD omi Item Soal
KLD Materi Soal Jawaban
Bloom Soal
karya tulis f. Menonton youtube, lalu menulis sesuai fenomena yang
ilmiah ditunjukkan
g. Membaca blog tentang luar angkasa
h. Berdiskusi dengan teman di media sosial
i. Mendownload hasil jurnal penelitian yang inovasi
j. Melihat simulasi tentang planet
Pandu arah Mengoptim Hukum Memilih C4 6 Perhatikan gambar website dibawah ini. B
Hypertext alkan newton pandu arah
(hypertextual pandu arah tentang untuk simulasi
navigation) (navigasi) gravitasi hukum newton
hypertext tentang
dalam gravitasi
website

Tuti ingin memilih simulasi materi gravitasi Newton. Petunjuk yang


memudahkan untuk memilih simulasi berdasarkan materi saja adalah ...
f. 1
g. 2
h. 3
i. 4
j. 5
Hukum Menjalankan C5 7 Perhatikan langkah-langkah menjalankan simulasi online hukum II Kepler A
II Kepler simulasi pada suatu website, dibawah ini:
tentang hukum 6. Memilih topik yang sesuai dengan simulasi.
II kepler 7. Mencatat data hasil simulasi.
8. Mengklik tombol play pada simulasi.
9. Mengubah variabel besaran simulasi.
10. Mengamati simulasi yang ditampilkan.

29
Takson No
Indikator Sub Indikator Kunci
Aspek KLD omi Item Soal
KLD Materi Soal Jawaban
Bloom Soal
Toni ingin melakukan pembelajaran melalui simulasi tersebut, maka
susunan langkah-langkah yang tepat dalam menjalankan simulasi di atas
adalah ...
f. 1-4-3-5-2
g. 1-3-4-2-5
h. 1-3-2-4-5
i. 1-4-2-3-5
j. 1-3-5-4-2
Hukum I Menggunakan C5 8 Perhatikan gambar dibawah ini. D
Kepler pandu arah 1
yang terdapat
dapa website
untuk
memahami
simulasi
hukum I
Kepler
Elsa ingin menggunakan simulasi tersebut berdasarkan petunjuk yang
disediakan. Petunjuk yang dapat digunakan Elsa untuk memahami cara
menggunakan simulasi tersebut adalah ...
f. 5
g. 4
h. 3
i. 2
j. 1
Evaluasi konten Memperjel Hukum Menilai C5 9 Didi telah mencari informasi tentang aplikasi gravitasi Newton dalam A
infromasi as gravitasi kebenaran teknologi. Namun, ia belum yakin akan kebenaran informasi tersebut. Hal-
(content keabsahan Newton informasi hal yang perlu diperhatikan Didi adalah:
evaluation) dan hukum 6. Membandingkan dengan sumber informasi dari hasil penelitian
kelengkapa gravitasi 7. Membandingkan dengan sumber informasi dari youtube
n konten 8. Memastikan kebenaran sumber informasi tersebut

29
Takson No
Indikator Sub Indikator Kunci
Aspek KLD omi Item Soal
KLD Materi Soal Jawaban
Bloom Soal
informasi Newton yang 9. Memastikan informasi tersebut memiliki sumber referensi
yang diperoleh 10. Menggunakan sumber informasi dari Blogspot.com
direferensi Langkah yang paling tepat adalah ...
kan f. 1,3,4
g. 1,3,5
h. 1,2,3
i. 1,2,4
j. 1,2,5
Hukum- Menilai C5 10 Deri telah mencari informasi tentang aplikasi hukum-hukum Kepler dalam B
hukum kelengkapan kehidupan sehari-hari. Namun, ia belum yakin kelengkapan informasi
kepler informasi tersebut. Hal-hal yang perlu diperhatikan oleh Deri adalah:
tentang 6. Membandingkan dengan sumber informasi dari hasil penelitian
hukum-hukum 7. Menggabungkan dari beberapa sumber informasi yang terpercaya
kepler 8. Mengidentifikasi konsep-konsep yang terdapat pada aplikasi tersebut
9. Menggunakan informasi yang memiliki banyak referensi
10. Menyesuaikan dengan hasil pencarian orang
lain Langkah yang paling tepat adalah ...
f. 1,2,5
g. 1,2,3
h. 1,2,4
i. 1,3,4
j. 1,3,5
Menilai Hukum Menilai C5 11 Lili mendapatkan beberapa simulasi Hukum II Kepler dalam sebuah B
kesesuaian II Kepler kesesuaian website. Simulasi tersebut ia gunakan untuk menambah informasi dan
konten konten memenuhi tugas mata pelajaran Fisika. Tindakan yang seharusnya
informasi informasi dilakukan Lili sebelum menggunakan simulasi tersebut ...
yang tentang hukum f. Memilih tampilan simulasi yang menarik
direferensi II Kepler g. Membandingkan konsep Hukum II Kepler pada simulasi dengan
kan di buku cetak
h. Menggunakan simulasi yang paling mudah digunakan
i. Membandingkan antara simulasi satu dengan yang lain

29
Takson No
Indikator Sub Indikator Kunci
Aspek KLD omi Item Soal
KLD Materi Soal Jawaban
Bloom Soal
j. Menggunakan simulasi yang memiliki petunjuk penggunaan
Gaya Menilai C5 12 Rini sedang mencari informasi untuk menyelesaikan permasalahan terkait E
gravitasi kesesuaian gaya gravitasi. Ia mendapatkan informasi dari banyak sumber. Tindakan
informasi yang seharusnya dilakukan Rini sebelum menggunakan informasi tersebut
tentang gaya ...
gravitasi f. Membandingkan dengan informasi dari sumber lain
g. Memilih sumber informasi dari hasil penelitian
h. Menyesuaikan langkah kerja dalam penyelesaian masalah dengan
sumber informasi
i. Menggunakan sumber informasi yang memiliki banyak referensi
j. Mencocokkan konsep gaya gravitasi pada sumber informasi
dengan konteks permasalahan
Penyusunan Membangu Gaya Membangun C6 13 Tuti ingin menyelesaikan permasalahan terkait konsep fisika dalam A
pengetahuan n gravitasi pengetahuan fenomena pergantian siang dan malam. Ia memperoleh informasi dari tiga
(knowledge pengetahua dari informasi sumber sebagai berikut:
assembly) n berupa yang diperoleh 4. Pergantian siang dan malam ini karena Bumi mengalami Rotasi
dari tentang 5. Adanya gaya gravitasi antara Bumi dan Matahari
informasi pergantian 6. Adanya gaya sentrifugal yang membuat Bumi berputar pada
yang siang dan porosnya
direferensi malam Pernyataan yang dapat disajikan oleh Tuti berdasarkan dari tiga sumber
kan informasi tersebut adalah ....
f. Pergantian siang dan malam karena Bumi mengalami rotasi,
rotasi tersebut disebabkan adanya gaya gravitasi dan gaya
sentrifugal
g. Pergantian siang dan malam terjadi karena adanya gaya gravitasi
dan gaya sentrifugal, sehingga bumi mengalami rotasi
h. Pergantian siang dan malam karena Bumi mengalami rotasi,
rotasi tersebut disebabkan adanya gaya gravitasi antara matahari
dan Bumi sehingga menghasilkan gaya sentrifugal pada Bumi
i. Pergantian siang dan malam karena Bumi mengalami rotasi, rotasi
tersebut disebabkan adanya gaya sentrifugal sehingga
menghasilkan gaya gravitasi antara matahari dan Bumi

29
Takson No
Indikator Sub Indikator Kunci
Aspek KLD omi Item Soal
KLD Materi Soal Jawaban
Bloom Soal
j. Pergantian siang dan malam terjadi karena adanya gaya
sentrifugal, sehingga bumi mengalami rotasi dan gaya gravitasi
Satelit Membangun C6 14 Reni ingin menyelesaikan permasalahan terkait konsep fisika tentang satelit. E
pengetahuan Ia memperoleh informasi dari dua sumber sebagai berikut:
dari informasi 3. Adanya gaya gravitasi Bumi
yang diperoleh 4. Pergerakan satelit memiliki kecepatan tertentu
terkait konsep Pernyataan yang dapat disajikan oleh Reni berdasarkan dari dua sumber
fisika pada informasi tersebut adalah ....
satelit f. Adanya gaya gravitasi Bumi sehingga satelit tidak keluar dari
lintasan dan menghilang
g. Karena adanya gaya gravitasi Bumi, sehingga satelit
membutuhkan kecepatan tertentu agar tidak jatuh ke Bumi
h. Kecepatan tertentu yang dimiliki satelit agar satelit juga
mengalami rotasi
i. Pergerakan satelit dipengaruhi oleh gaya gravitasi Bumi dan
kecepatan
j. Kecepatan satelit dipengaruhi oleh gaya gravitasi

29
Lampiran 23
Hasil Observasi Guru dan Peserta Didik saat Kegiatan Pembelajaran
No Aspek yang Diamati Deskripsi Hasil Pengamatan
Guru Siswa
Perangkat Pembelajaran Fisika
1. Silabus √
2. RPP √
3. Buku Ajar √
4. LKPD √
5. Media Pembelajaran Power point
Proses Pembelajaran Fisika
6. Sarana dan prasana Pembelajaran Proyektor LCD, Leptop
7. Model Pembelajaran Group investigation
8. Pendekatan Saintifik
9. Metode Pembelajaran Tanya jawab dan diskusi kelompok
10. Kegiatan Pembelajaran Diskusi kelompok Aktif berdiskusi dan mengerjakan
11. Interaksi antara siswa dan guru Baik
12. Penilaian Observasi Melalui presentasi
13. Pemberian Motivasi Penciptaan alam semesta Merespon dengan baik
14. Pemberian Apersepsi Definisi gaya gravitasi Merespon dengan baik
15. Keaktifan siswa aktif Merespon dengan baik

29
Lampiran 24
Hasil Wawancara Guru Fisika MAN 1 Yogyakarta
No Pertanyaan Jawaban
1. Berapakah jumlah kelas X IPA di sekolah Terdiri dari kelas
ini?
2. Berapakah jumlah siswa pada masing- Rata-rata sekita 32-33 siswa per
masing kelas? kelas
3. Apakah karakteristik anak-anak setiap kelas Karakteristik anak-anak setiap
homogen kemampuannya? Jika iya, kelas heterogen
bagaimana urutan kelas kemampuan tinggi
ke rendah?
4. Bagaimanakah kompetensi siswa di sekolah Kognitif, afektif dan psikomotor
ini ditinjau dari aspek kognitif, afektif dan siswa baik
psikomotor?
5. Apakah kemampuan argumentasi ilmiah Belum pernah dikembangkan
dan literasi digital telah dikembangkan sendiri hanya mengikuti
dalam pembelajaran fisika di sekolah ini? penelitian yang dilakukan oleh
mahasiswa di
sekolah ini
6. Kurikulum apakah yang digunakan dalam Kurikulum 2013
pembelajaran fisika?
7. Bagaimana respon siswa selama ini Siswa dapat mendukung
terhadap penggunaan kurikulum keterlaksanaan kurikulum 2013
2013 dalam
pembelajaran fisika?
8. Strategi pembelajaran apa sajakah yang Tergantung pada alokasi waktu
sering Bapak/Ibu terapkan dalam proses setiap pertemuan sehingga guru
pembelajaran fisika? tidak banyak menerapkan banyak
strategi yang membutuhkan
banyak waktu
9. Apakah Bapak/Ibu pernah menggunakan Sudah pernah
model pembelajaran berbasis masalah
(PBL)?
10. Pernahkah menggunakan model Belum pernah
pembelajaran berbasis masalah (PBL)
dengan Argument Mapping?
11. Bagaimana respon siswa selama mengikuti Siswa aktif dalam mengikuti
kegiatan pembelajaran berbasis masalah kegiatan pembelajaran PBL
(PBL)?
12. Apa sajakah yang menjadi faktor Kesulitan dalam menyesuaikan
pendukung dan penghambat pelaksanaan dengan alokasi waktu yang
PBL dalam pembelajaran? ditentutan sekolah sehingga
kurang maksimal ketika siswa
melakukan presentasi
13. Pernahkah menerapkan PBL dengan Biasanya menggunakan simulasi
simulasi online? Jika pernah, apa saja offline
kendala-kendala yang dihadapi?
14. Pernahkah Bapak/Ibu menggunakan Pernah namun tidah online,
simulasi Online dalam pembelajaran fisika? misalnya simulasi dari Phet yang
Apa saja simulasi online yang digunakan? dapat di unduh

29
15. Apakah sarana dan prasarana di sekolah ini Sangat memenuhi, sarana di kelas
memenuhi pembelajaran dengan simulasi sudah ada proyektor LCD,
online? speaker
dan wifi
16. Apakah Bapak/Ibu pernah mengembangkan Untuk secara lengkapnya belum
perangkat pembelajaran fisika model PBL pernah
dengan Argument Mapping berbantuan
Online Laboratory Simulation?
17. Silabus, RPP dan LKPD yang digunakan, Iya dikembangkan sendiri oleh tim
apakah dikembangkan oleh guru sendiri? MGMP
18. Menurut Bapak/Ibu, perangkat Belum secara keseluruhan
pembelajaran yang digunakan sudah cukup
mengembangkan kemampuan argumentasi
ilmiah dan literasi digital peserta didik?
19. Menurut Bapak/Ibu, perlukan Sangat perlu
dikembangkan perangkat pembelajaran
yang dapat meningkatkan kemampuan
argumentasi ilmiah dan literasi digital
peserta didik?
20. Pernahkah Bapak/Ibu mengembangkan Belum pernah, hanya mengikuti
suatu strategi pembelajaran untuk dari hasil penelitian mahasiswa di
meningkatkan kemampuan argumentasi sekola ini
ilmiah dan literasi digital?
21. Apakah jenis penilaian yang sering Afektif, kognitif dan psikomotor
Bapak/Ibu gunakan kepada peserta didik?
22. Pernahkan melakukan penilaian terhadap Belum pernah
kemampuan argumentasi ilmiah dan literasi
digital?
23. Bagaimanakah keaktifan peserta didik Sangat aktif
dalam mengikuti pembelajaran fisika ketika
mengajukan pertanyaan, menjawab
pertanyaan, berdiskusi, mencari informasi
dari berbagai sumber?
24. Apakah kegiatan praktikum atau Praktikum mengukur besar
demonstrasi yang sering dilakukan terkait percepatan gravitasi
materi Hukum Newton tentang Gravitasi? menggunakan bandul
25. Apakah sarana dan prasarana laboratorium Belum memadai untuk semua
memadai untuk melakukan praktikum atau konsep gravitasi Newton
demontsrasi terkait materi Hukum Newton
tentang Gravitasi?
26. Bagaimana menurut Bapak/Ibu, jika Sangat baik karena tidak semua
praktikum atau demonstrasi terkait materi konsep gravitasi Newton dapat
Hukum Newton tentang Gravitasi dilakukan dilakukan melalui praktikum
menggunakan simulasi Online?

3
Lampiran 25
Hasil Kelayakan RPP
A A A G G T T
No Aspek yang Dinilai
1 2 3 1 2 1 2
Identitas RPP
1 Kelengkapan identitas RPP 4 4 4 4 4 4 4
2 Kesesuaian identitas RPP 4 4 4 4 4 4 4
Jumlah 8 8 8 8 8 8 8
Rata-rata 8 8 8
Skor maksimum 8
Skor minimum 2
Rata-rata ideal 5
Simpangan baku ideal 1
Alokasi waktu
3 Kecukupan waktu yang dialokasikan 4 2 4 4 4 3 3
4 Keefisienan waktu yang dialokasikan 4 3 4 4 4 3 3
Jumlah 8 5 8 8 8 6 6
Rata-rata 7 8 6
Skor maksimum 8
Skor minimum 2
Rata-rata ideal 5
Simpangan baku ideal 1
Kompetensi dasar
5 Kelengkapan kompetensi dasar 4 4 4 4 4 4 4
6 Kesesuaian kompetensi dasar 3 4 4 4 4 4 4
Jumlah 7 8 8 8 8 8 8
Rata-rata 7,7 8 8
Skor maksimum 8
Skor minimum 2
Rata-rata ideal 5
Simpangan baku ideal 1
Indikator pencapaian kompetensi
7 Kesesuaian indikator dengan KD 4 4 4 4 4 4 4
8 Ketepatan perumusan indikator 3 3 4 4 4 4 4
Jumlah 7 7 8 8 8 8 8
Rata-rata 7,3 8 8
Skor maksimum 8
Skor minimum 2
Rata-rata ideal 5
Simpangan baku ideal 1
Deskripsi materi pembelajaran
Kesesuaian materi pembelajaran dengan
9 4 2 4 4 4 4 4
kompetensi dasar
Keluasan materi pembelajaran (meliputi: fakta,
10 konsep, prinsip, prosedur dan skill yang sesuai 4 3 3 4 4 4 4
dengan indikator pencapaian kompetensi)
11 Ketersediaan peta konsep 4 4 3 4 4 4 4
Keakuratan/kebenaran fakta, konsep, prinsip,
12 3 3 3 3 4 3 4
prosedur dan skill
13 Kesesuaian penggunaan materi kontekstual 4 3 3 4 4 4
Kesesuaian materi dengan perkembangan kognitif
14 4 4 4 4 4 4 4
peserta didik

30
A A A G G T T
No Aspek yang Dinilai
1 2 3 1 2 1 2
Jumlah 23 19 20 23 24 23 20
Rata-rata 20,7 23,5 21,5
Skor maksimum 24
Skor minimum 6
Rata-rata ideal 15
Simpangan baku ideal 3

Kegiatan pembelajaran
15 Kesesuaian kegiatan pembelajaran 4 2 4 4 4 4 4
16 Keterlibatan peserta dalam kegiatan pembelajaran 4 4 4 3 4 4 3
Ketercakupan langkah-langkah pendekatan abad
17 4 3 4 4 4 4 4
ke-21 4C dalam kegiatan pembelajaran
Ketercakupan sintaks model pembelajaran berbasis
18 4 4 4 4 4 4 4
masalah dalam kegiatan pembelajaran
Jumlah 16 13 16 15 16 16 15
Rata-rata 15 15,5 15,5
Skor maksimum 16
Skor minimum 4
Rata-rata ideal 10
Simpangan baku ideal 2
Penilaian
19 Kesesuaian teknik penilaian dengan kompetensi 4 3 3 4 4 3 4
Kesesuaian bentuk instrumen dengan teknik
20 4 3 3 3 4 4 4
penilaian
Jumlah 8 6 6 7 8 7 8
Rata-rata 6,7 7,5 7,5
Skor maksimum 8
Skor minimum 2
Rata-rata ideal 5
Simpangan baku ideal 1
Media/alat, Bahan, dan Sumber Belajar
Media/alat, bahan, dan sumber belajar mendukung
21 4 4 4 4 4 4 4
ketercapaian tujuan pembelajaran
Kesesuaian media/alat, bahan, dan sumber belajar
22 4 3 4 4 4 4 4
dengan materi pembelajaran
Kesesuaian media/alat, bahan, dan sumber belajar
23 dengan tingkat perkembangan kognitif peserta 4 3 4 4 4 4 4
didik
Jumlah 12 10 12 12 12 12 12
Rata-rata 11,3 12 12
Skor maksimum 12
Skor minimum 3
Rata-rata ideal 7,5
Simpangan baku ideal 1,5
Kebahasaan
24 Kejelasan bahasa yang digunakan 4 3 4 3 4 3 4
Rata-rata 3,7 3,5 3,5
Skor maksimum 4
Skor minimum 1
Rata-rata ideal 2,5
Simpangan baku ideal 0,5

30
Ahli Guru Teman
Aspek Interval Skor
Skor Kategori Skor Kategori Skor Kategori
sangat sangat sangat
Identitas RPP 8,0 layak 8,0 layak 8,0 layak
X > 6,8 sangat sangat
Alokasi Waktu 7,0 layak 8,0 layak 6,0 layak
5,6 < X ≤ 6,8
4,4 < X ≤ 5,6 sangat sangat sangat
Kompetensi Dasar 7,7 8,0 8,0
3,2 < X ≤ 4,4 layak layak layak
Indikator X ≤ 3,2 sangat sangat sangat
Pencapaian 7,3 8,0 8,0
layak layak layak
Kompetensi
X > 20,4
16,8 < X ≤ 20,4
Deskripsi Materi sangat sangat sangat
13,2 < X ≤ 16,8 20,7 23,5 21,5
Pembelajaran layak layak layak
9,6 < X ≤ 13,2
X ≤ 9,6
X > 13,6
11,2 < X ≤ 13,6
Kegiatan sangat sangat sangat
8,8 < X ≤ 11,2 15,0 15,5 15,5
Pembelajaran layak layak layak
6,4 < X ≤ 8,8
X ≤ 6,4
X > 6,8
5,6 < X ≤ 6,8
sangat sangat
Penilaian 4,4 < X ≤ 5,6 6,7 layak 7,5 7,5
layak layak
3,2 < X ≤ 4,4
X ≤ 3,2
X > 10,2
8,4 < X ≤ 10,2
Media/alat, bahan, sangat sangat sangat
6,6 < X ≤ 8,4 11,3 12,0 12,0
sumber belajar layak layak layak
4,2 < X ≤ 6,6
X ≤ 4,2
X > 3,4
2,8 < X ≤ 3,4
sangat sangat sangat
Kebahasaan 2,2 < X ≤ 2,8 3,7 3,5 3,5
layak layak layak
1,6 < X ≤ 2,2
X ≤ 1,6

30
Lampiran 26
Hasil Kelayakan LKPD
A A A G G T T
No Aspek yang Dinilai
1 2 3 1 2 1 2
Kelayakan isi
1 Kesesuaian materi dengan kompetensi dasar 4 4 4 4 4 4 4
Ketercakupan materi dengan indikator pencapaian
2 4 4 4 4 4 4 4
kompetensi
Kesesuaian materi dengan karakteristik
3 4 4 4 4 4 4 4
perkembangan peserta didik
4 Kebenaran fakta, konsep, prinsip, prosedur dan skill 4 3 4 4 4 4 4
5 Ketercakupan sintaks model PBL dalam LKPD 4 4 4 4 4 4 4
Ketercakupan langkah-langkah pendekatan abad
6 4 3 4 4 4 4 4
ke-21 4C dalam LKPD
7 Kebenaran langkah kerja peserta didik 4 4 4 4 4 3 4
Kebermanfaatan bagi peserta didik dalam proses
8 4 3 4 4 4 4 4
pembelajaran
Ketercakupan materi mendukung peningkatan
9 3 3 4 4 4 3 4
sikap, pengetahuan dan keterampilan
Jumlah 35 32 36 36 36 34 36
Rata-rata 34,3 36 35
Skor maksimum 36
Skor minimum 9
Rata-rata ideal 22,5
Simpangan baku ideal 4,5
Penyajian
Kesesuaian urutan, sistematika dalam penyajian
9 LKPD (judul, tujuan pembelajaran, motivasi, 4 4 4 4 4 4 4
langkah-langkah kegiatan dan evaluasi)
Kesesuaian kegiatan peserta didik dalam LKPD
10 4 4 4 4 4 4 4
dengan tema yang dipilih
Ketersediaan pertanyaan-pertanyaan yang
11 mengarahkan peserta didik aktif dalam proses 4 3 4 4 4 4 4
pembelajaran
Ketersediaan pertanyaan-pertanyaan yang menarik
12 4 3 4 4 4 3 4
minat peserta didik untuk belajar mandiri
Jumlah 16 14 16 16 16 15 16
Rata-rata 15,3 16 15,5
Skor maksimum 16
Skor minimum 4
Rata-rata ideal 10
Simpangan baku ideal 2
kegrafikan
13 Kesesuaian penggunaan jenis dan ukuran huruf 4 3 4 4 4 4 4
Kesesuaian desain tampilan antara judul dengan
14 4 3 3 4 4 4 4
gambar, tabel dan grafik
Kejelasan penyajian gambar ilustrasi, gambar
15 nyata, grafik, tabel dan infromasi (kesesuaian 4 3 3 4 4 3 4
warna yang menarik)
Kejelasan dalam mencantumkan sumber teks, tabel,
16 grafik dan gambar 4 3 3 4 4 4 3
Jumlah 16 12 13 16 16 15 15

30
A A A G G T T
No Aspek yang Dinilai
1 2 3 1 2 1 2
Rata-rata 13,7 16 15
Skor maksimum 16
Skor minimum 4
Rata-rata ideal 10
Simpangan baku ideal 2
kebahasaan
17 Kejelasan informasi yang disampaikan 4 3 3 4 4 4 4
19 Kejelasan Bahasa yang digunakan 4 4 3 4 4 4 4
Kejelasan pemakaian Bahasa Indonesia yang baik
19 4 3 4 4 4 4 4
dan benar
Jumlah 12 10 10 12 12 12 12
Rata-rata 10,7 12 12
Skor maksimum 12
Skor minimum 3
Rata-rata ideal 7,5
Simpangan baku ideal 1,5

Ahli Guru Teman


Aspek Interval Skor
Skor Kategori Skor Kategori Skor Kategori
X > 30,6
25,2 < X ≤ 30,6
Isi 19,8 < X ≤ 25,2 34,3 sangat layak 36 sangat layak 35 sangat layak
14,4 < X ≤ 19,8
X ≤ 14,4
X > 13,6
Penyajian 15,3 sangat layak 16 sangat layak 16 sangat layak
11,2 < X ≤ 13,6
8,8 < X ≤ 11,2
6,4 < X ≤ 8,8
Kegrafikan 13,7 sangat layak 16 sangat layak 12 layak
X ≤ 6,4
X > 10,2
8,4 < X ≤ 10,2
Kebahasaan 6,6 < X ≤ 8,4 10,7 sangat layak 12 sangat layak 12 sangat layak
4,2 < X ≤ 6,6
X ≤ 4,2

30
Lampiran 27
Hasil Validasi Tes Kemampuan Argumentasi Ilmiah
Keterangan:
Nilai 3 = essensial (ceklist ≥ 10)
Nilai 2 = berguna tapi tidak essensial (ceklist ≤ 9 ≥ 6)
Nilai 1 = tidak berguna (ceklist ≤ 4)

Butir Soal
Validator 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14
A1 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3
A2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3
A3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3
G1 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3
G2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3
T1 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3
T2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3
Ne 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7
CVR 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1

30
Lampiran 28

Hasil Validasi Tes Kemampuan Literasi Digital


Keterangan:
Nilai 3 = essensial (ceklist ≥ 10)
Nilai 2 = berguna tapi tidak essensial (ceklist ≤ 9 ≥ 6)
Nilai 1 = tidak berguna (ceklist ≤ 4)

Butir Soal
Validator 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14
A1 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3
A2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3
A3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3
G1 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3
G2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3
T1 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3
T2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3
Ne 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7
CVR 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1

30
Lampiran 29
Hasil Respon Siswa terhadap Proses Pembelajaran
Aspek Responden
Ke- 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32
Penerapan RPP
1 4 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 2 2 3 3 4 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3
2 4 3 2 3 3 4 2 3 2 3 3 2 2 2 2 2 3 3 4 3 3 3 3 3 3 2 3 2 3 4 4 3
3 4 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3 2 3 3 4 3 3 3 3 3 3 2 2 3 3 4 4 3
4 4 3 2 3 3 2 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 4 3 2 3 3 2 3 3 3 2 3 4 4 3
5 4 2 2 2 2 2 2 3 2 3 3 2 3 2 3 3 3 3 4 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 4 3 3
∑x 20 14 12 14 14 14 13 15 11 15 15 13 14 12 13 12 15 15 20 15 14 15 15 13 15 12 14 13 15 19 18 15
𝑥̅ 14,5
𝑥𝑚 20
𝑥𝑖 4
SRi 12
SBi 2,7
Model PBL
6 4 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 2 3 2 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 2 2 3 3 3 4 3
7 4 3 3 4 3 2 3 3 3 3 3 2 3 2 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 4 3 3 2 3 4 3
8 4 3 3 4 3 4 3 3 3 3 3 2 3 2 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3
9 4 3 3 3 2 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3
10 4 3 3 3 2 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3 3 3 2 3 3 3
∑x 20 15 15 17 13 15 13 14 15 15 15 12 15 12 15 15 15 15 20 15 15 15 15 15 19 15 14 15 13 15 18 15
𝑥̅ 15,2
𝑥𝑚 20
𝑥𝑖 4
SRi 12
SBi 2,7
Online Laboratory Simulation
11 4 3 3 2 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 4 3 3 3 2 2 2 3 3 3 3
12 4 3 2 3 3 4 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3 3 4 3 3 3 3 2 3 4 3 3 3
13 4 3 3 2 3 2 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3 3 3 4 4 4 3
∑x 12 9 8 7 9 10 9 8 9 9 9 9 10 9 9 9 9 9 12 9 9 11 9 9 10 8 7 8 11 10 10 9
𝑥̅ 9,2

30
Aspek Responden
Ke- 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32
𝑥𝑚 12
𝑥𝑖 3
SRi 7,5
SBi 1,5
Argument Mapping
14 4 2 2 2 3 3 3 3 3 3 3 2 2 2 2 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3 2 2 2 4 4 3
15 4 3 2 3 3 2 3 3 3 3 3 2 2 2 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 2 3 3 3 3 4 3
16 4 3 3 3 2 2 3 3 3 3 3 2 2 2 2 3 3 3 4 3 3 4 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3
∑x 12 8 7 8 8 7 9 9 9 9 9 6 6 6 7 9 9 9 12 9 9 10 9 9 12 8 8 8 8 10 12 9
𝑥̅ 8,75
𝑥𝑚 12
𝑥𝑖 3
SRi 7,5
SBi 1,5
Argumentasi Ilmiah
17 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 4 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3
18 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 2 2 3 3 3 4 3
19 3 3 3 4 3 2 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 2 3 3 3 4 3 2 3 3 3 4 3
20 3 3 3 3 2 2 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 2 4 3 3 4 2 3 3 3 4 3 3
21 3 3 3 3 2 2 2 3 3 3 3 2 3 2 3 3 3 3 4 4 2 3 3 3 4 2 2 3 3 3 4 3
∑x 15 15 15 16 13 12 14 15 15 15 15 14 15 14 15 15 15 15 20 17 12 17 15 15 20 12 12 15 15 16 18 15
𝑥̅ 15,1
𝑥𝑚 20
𝑥𝑖 4
SRi 12
SBi 2,7
Literasi Digital
22 4 3 3 3 2 4 2 3 3 3 3 3 2 3 2 3 3 3 4 4 3 3 4 3 3 2 3 2 4 4 4 3
23 3 3 3 3 3 4 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 4 3
24 3 3 3 2 3 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3 4 3 3 2 2 2 3 3 4 3
25 3 3 3 4 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 3 4 3 3 4 3 3 3 4 3 4 3
26 3 3 2 3 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3 4 3 4 3 3 3 3 3 4 3
27 3 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3 3 3 4 2 3 3 3 3 3 3
28 4 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3 4 3 4 3 3 3 3 3 3 3

30
Aspek Responden
Ke- 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32
∑x 23 21 18 21 20 21 18 21 21 21 21 21 20 21 20 21 21 21 28 27 21 22 25 21 25 18 20 18 23 22 26 21
𝑥̅ 21,5
𝑥𝑚 28
𝑥𝑖 7
SRi 17,5
SBi 3,5

Keterangan
∑x : Jumlah
𝑥̅ : Rata-rata
𝑥𝑚 : Skor maksimal
𝑥𝑖 : Skor Minimal
SRi : Skor Rata-rata Ideal
SBi : Simpangan Baku ideal

Aspek Interval Skor Skor Kategori


Penerapan RPP 14,5 Baik
Model PBL X >16,9 ; 13,6 < X ≤ 16,9; 10,4 < X ≤ 13,6; 7,1 < X ≤ 10,4; X ≤ 7,1 15,2 Baik
Online Laboratory Simulation 9,2 Baik
Argument Mapping X > 10,2; 8,4 < X ≤ 10,2; 6,6 < X ≤ 8,4; 4,2 < X ≤ 6,6; X ≤ 4,2 8,8 Baik
Argumentasi Ilmiah X >16,9 ; 13,6 < X ≤ 16,9; 10,4 < X ≤ 13,6; 7,1 < X ≤ 10,4; X ≤ 7,1 15,1 Baik
Literasi Digital X > 23,8 ; 19,6 < X ≤ 23,8; 15,4 < X ≤ 19,6; 11,2 < X ≤ 15,4; X ≤ 11,2 21,5 Baik

31
Lampiran 30
Hasil Respon Siswa terhadap LKPD
Aspek Responden
Ke- 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32
Kelayakan Isi
1 4 3 3 3 3 4 3 3 2 3 3 3 3 4 3 3 3 3 4 3 3 4 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3
2 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3 4 3 4 3 4 3
3 4 3 2 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 4 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4
4 3 3 3 3 3 4 2 3 3 3 2 3 3 4 3 3 3 3 4 3 2 4 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4
∑x 15 12 11 12 12 15 11 12 11 12 11 11 12 15 12 12 12 12 16 12 11 15 12 12 14 12 13 12 13 13 15 14
𝑥̅ 12,6
𝑥𝑚 16
𝑥𝑖 4
SRi 10
SBi 2
Penyajian
5 3 4 3 3 3 4 3 3 3 3 3 2 3 4 3 3 3 3 4 3 3 4 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3
6 3 4 1 2 2 3 2 3 3 3 3 2 3 4 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 2 2 2 4 3 4 3
7 3 3 3 2 2 2 2 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 4 4 3
∑x 9 11 7 7 7 9 7 9 9 9 9 6 9 11 9 9 9 9 12 9 9 10 9 9 10 8 8 7 10 10 11 9
𝑥̅ 8,9
𝑥𝑚 12
𝑥𝑖 3
SRi 7,5
SBi 1,5
Grafik
8 3 3 3 2 2 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 4 3 3 4 3 4 3 3 4 3 4
9 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 2 4 3 4 4 4 4
10 4 3 4 3 3 4 3 3 3 3 3 4 4 4 3 3 3 3 4 3 2 4 3 3 3 2 2 3 3 4 4 4
11 4 4 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3 3 3 4 3 2 4 3 3 4 3 4 3 4 4 4 4
∑x 14 13 13 11 10 13 12 12 12 12 12 13 14 14 12 12 12 12 16 12 10 15 12 12 14 10 14 12 14 16 15 16
𝑥̅ 12,8
𝑥𝑚 16
𝑥𝑖 4

31
Aspek Responden
Ke- 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32
SRi 10
SBi 2
Bahasa
12 3 3 2 4 2 4 2 3 2 3 3 2 4 3 3 3 2 3 4 2 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 4 4
13 3 4 2 4 3 3 2 3 2 3 3 2 4 4 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3 3 2 4 4 3 4
14 3 4 3 3 2 3 3 3 2 3 3 3 4 4 3 3 3 3 4 3 2 4 3 3 4 4 4 3 3 4 3 3
15 3 3 3 2 2 2 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3 3 4 3 3 3 4 4 3 4 4 3 4
∑x 12 14 10 13 9 12 10 12 9 12 12 10 16 14 12 12 11 12 16 11 11 14 12 12 14 14 14 10 14 15 13 15
𝑥̅ 12,4
𝑥𝑚 16
𝑥𝑖 4
SRi 10
SBi 2
Keterangan
∑x : Jumlah
𝑥̅ : Rata-rata
𝑥𝑚 : Skor maksimal
𝑥𝑖 : Skor Minimal
SRi : Skor Rata-rata Ideal
SBi : Simpangan Baku ideal

Aspek Interval Skor Skor Kategori


Isi X > 13,6; 11,2 < X ≤ 13,6; 8,8 < X ≤ 11,2; 6,4 < X ≤ 8,8; X ≤ 6,4 12,6 Baik
Penyajian X > 10,2; 8,4 < X ≤ 10,2; 6,6 < X ≤ 8,4; 4,2 < X ≤ 6,6; X ≤ 4,2 8,9 Baik
Grafik X > 13,6; 11,2 < X ≤ 13,6; 8,8 < X ≤ 11,2; 6,4 < X ≤ 8,8; X ≤ 6,4 12,8 Baik
Bahasa X > 13,6; 11,2 < X ≤ 13,6; 8,8 < X ≤ 11,2; 6,4 < X ≤ 8,8; X ≤ 6,4 12,4 Baik

31
Lampiran 31
Hasil Uji Coba Nilai Tes Kemampuan Argumentasi Ilmiah dan Literasi Digital
Kode Nilai Kode Nilai Kode Nilai Kode Nilai Kode Nilai
KAI KLD KAI KLD KAI KLD KAI KLD KAI KLD
1 19,64 42,86 23 25,60 42,86 45 10,71 42,86 67 10,71 71,43 89 7,74 42,86
2 7,74 42,86 24 7,74 42,86 46 14,88 64,29 68 10,71 35,71 90 9,52 42,86
3 5,36 42,86 25 13,10 35,71 47 23,81 42,86 69 17,26 42,86 91 14,88 50,00
4 5,95 50,00 26 22,62 42,86 48 3,57 50,00 70 19,64 28,57 92 14,88 57,14
5 7,74 57,14 27 18,45 42,86 49 0,00 50,00 71 20,83 28,57 93 14,29 42,86
6 2,38 71,43 28 7,14 42,86 50 7,74 35,71 72 23,81 57,14 94 16,67 71,43
7 19,05 42,86 29 14,29 35,71 51 7,14 35,71 73 22,02 50,00 95 4,76 35,71
8 12,50 42,86 30 7,74 57,14 52 4,76 28,57 74 10,12 50,00 96 6,55 50,00
9 23,81 28,57 31 1,19 57,14 53 4,17 64,29 75 19,05 71,43 97 11,31 0,00
10 13,10 57,14 32 16,67 64,29 54 8,93 42,86 76 17,26 57,14 98 6,55 0,00
11 17,26 42,86 33 14,29 64,29 55 3,57 64,29 77 9,52 42,86 Max 28,57 71,43
12 25,00 57,14 34 7,74 35,71 56 2,38 35,71 78 19,64 64,29 Min 0,00 14,29
13 23,81 42,86 35 11,90 21,43 57 2,98 35,71 79 13,10 64,29 Mean 12,67 47,17
14 23,81 42,86 36 4,76 71,43 58 11,90 42,86 80 8,93 50,00 SD 6,71 12,37
15 23,21 42,86 37 22,02 57,14 59 1,19 57,14 81 14,88 50,00
16 7,14 42,86 38 11,31 50,00 60 14,29 42,86 82 4,76 50,00
17 14,29 57,14 39 22,62 50,00 61 10,12 42,86 83 12,50 50,00
18 15,48 57,14 40 8,33 57,14 62 5,36 71,43 84 13,69 28,57
19 18,45 57,14 41 10,12 28,57 63 2,98 50,00 85 10,71 35,71
20 19,64 28,57 42 19,05 64,29 64 12,50 50,00 86 10,12 42,86
21 2,98 50,00 43 17,26 21,43 65 18,45 28,57 87 10,12 42,86
22 28,57 42,86 44 14,88 42,86 66 17,26 57,14 88 10,71 14,29

31
Lampiran 32
Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Tes Kemampuan Argumentasi Ilmiah

Item ke- Difficulty Infit MNSQ Infit t


1 -1.47 1.23 1.1
2 -0.93 1.27 1.9
3 -1.02 0.86 -1.0
4 -0.97 0.84 -1.2
5 -0.81 0.71 -2.3
6 -0.61 0.86 -1.0
7 -0.60 0.81 -0.9
8 -0.36 1.13 0.7
9 0.90 1.03 0.3
10 -0.51 1.07 0.3
11 0.89 1.01 0.3
12 2.95 1.01 0.3
13 2.30 1.01 0.2
14 0.23 1.06 0.3

31
Lampiran 33
Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Tes Kemampuan Literasi Digital

Item ke- Treshold Infit MNSQ Infit t


1 -3.82 0.98 0.2
2 -1.99 0.92 -0.3
3 1.99 0.98 0.0
4 0.43 0.92 -1.1
5 -0.91 1.03 0.3
6 1.58 1.05 0.4
7 -0.60 1.02 0.3
8 0.95 0.94 -0.5
9 -1.82 0.97 -0.1
10 1.43 0.95 -0.3
11 -0.09 1.13 1.9
12 -0.24 1.06 0.9
13 1.29 1.01 0.1
14 1.80 1.00 0.0

31
Lampiran 34
Hasil Penilaian Keterlaksanaan RPP
Pert. I Pert. II Pert. III
Tahapan Indikator OB1 OB2 OB1 OB2 OB1 OB2
Pendahuluan
19. Memberikan motivasi belajar √ √ √ √ √ √
20. Memberikan apersepsi √ √ √ √ √ √
21. Menyampaikan tujuan
pembelajaran √ √ √ √ √ √
22. Mengorientasikan siswa
Orientasi siswa untuk mengidentifikasi √ √ √ √ √ √
pada masalah masalah
23. Memberikan bantuan kepada
siswa untuk menemukan ide- √ √ √ √ √ √
ide secara terbuka
Kegiatan Inti
24. Mengarahkan siswa untuk
√ √ √ √ √ √
mengamati simulasi
25. Membimbing siswa untuk
Mengorganisasi mengajukan pertanyaan
√ √ √ √ √ √
kan siswa untuk berdasarkan apa yang telah
belajar diamati
26. Membimbing siswa untuk
membuat rumusan masalah √ √ √ √ √ √
yang akan diselidiki
27. Membagikan LKPD √ √ √ √ √ √
Membimbing 28. Membimbing siswa dalam
penyelidikan melakukan pengamatan √ √ √ √ √ √
individu atau menggunakan simulasi
kelompok 29. Membantu siswa untuk
√ √ √ √ √ √
menyelesaikan permasalahan
30. Membimbing siswa
mengolah dan menganalisis √ √ √ √ √ √
data
31. Membimbing siswa dalam
mendiskusikan hasil √ √ √ √ √ √
Mengembangkk pengamatan dan percobaan
an dan 32. Membimbing siswa untuk
menyajikan √ √ √ √ √ √
menyajikan hasil diskusi
hasil karya 33. Mempersilahkan kelompok
mempresentasikan hasil kerja √ √ √ √ √ √
34. Mempersilahkan kelompok
lain memberi tanggapan √ √ √ √ √ √
kepada kelompok penyaji
Penutup
Menganalisis 35. Menanggapi hasil presentasi
dan siswa, memberi penguatan
√ √ √ √ √ √
mengevaluasi dan mengklarifikasi
proses miskonsepsi.
pemecahan
36. Memberikan umpan balik √ √ √ √ √ √
masalah
P (Keterlaksanaan) 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Agreement 100%
Kategori Sangat Baik

31
Lampiran 35
Hasil Pre-Test Kelas Eksperimen I
Hasil Skor Aspek Kemampuan Argumentasi Ilmiah
Kode Claim Data/Evidence/Fact Warrant Backing Rebuttal
Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- SkorTotal Nilai
Siswa
1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
1 1 1 2 1 1 1 0 1 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 9 15
2 1 1 1 1 1 1 0 0 0 0 1 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 9 15
3 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 10 16,67
4 1 1 1 1 0 1 1 1 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 8 13,33
5 1 1 1 0 0 1 1 0 0 0 1 1 1 0 0 1 1 1 0 0 0 0 0 0 0 11 18,33
6 1 1 1 0 0 1 1 1 0 0 0 1 0 0 0 1 1 1 0 0 0 0 0 0 0 10 16,67
7 1 1 2 1 1 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 0 0 0 0 1 1 0 0 0 12 20
8 0 1 1 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 8 13,33
9 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 10 16,67
10 1 1 2 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 1 0 0 0 0 0 0 0 11 18,33
11 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 9 15
12 1 1 1 0 0 1 0 1 0 0 1 1 1 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 10 16,67
13 1 1 2 2 1 1 1 0 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 1 1 0 0 0 12 20
14 1 1 2 1 2 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 10 16,67
15 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
16 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 6 10
17 1 1 1 1 1 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 1 0 1 1 1 1 1 0 1 1 14 23,33
18 1 1 0 0 0 1 0 0 0 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 5 8,333
19 1 1 0 2 1 1 1 0 1 0 1 1 0 1 1 1 1 0 1 1 0 0 0 0 0 16 26,67
20 1 1 0 2 1 1 1 0 0 0 1 1 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 11 18,33
21 1 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 1 0 1 0 0 0 0 0 7 11,67
22 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 3,333

31
23 0 1 0 0 1 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 5 8,333
24 1 1 2 1 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 0 1 0 0 0 12 20,00
25 0 0 0 0 2 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 1 0 0 0 1 0 0 0 0 1 7 11,67
26 1 1 1 2 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 17 28,33
27 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0,00
28 1 1 2 1 1 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 9 15,00
29 1 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 5 8,33
30 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 5 8,33
31 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 4 6,67
32 1 1 2 1 1 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 1 0 0 0 0 0 0 0 13 21,67
Rata-
Jumlah 26 28 25 17 15 23 23 5 2 1 19 22 4 3 4 18 14 7 2 7 6 3 0 1 2 Rata 14,53
Total 111 54 52 48 12 Max 28,33
Skor
Maks. 320 480 320 480 320 Min 0
Nilai 34,69 11,25 16,25 10 3,75

Hasil Skor Aspek Kemampuan Literasi Digital


internet searching hypertextual navigation content evaluation knowledge assembly
Kode Siswa Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- Skor Total Nilai
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 1 0 0 0 0 1 0 0 0 1 3 30
2 1 0 1 1 0 1 0 1 0 0 5 50
3 1 0 1 1 1 1 0 0 1 0 6 60
4 1 0 0 0 0 0 0 1 0 0 2 20
5 0 0 1 1 0 1 1 1 0 1 6 60
6 0 0 1 1 0 1 1 1 0 1 6 60
7 1 0 0 0 1 1 0 0 0 0 3 30
8 0 0 0 0 0 1 1 0 0 1 3 30

31
9 0 0 1 1 0 1 1 0 1 0 5 50
10 1 0 0 1 0 0 0 0 0 0 2 20
11 1 0 0 1 0 1 0 0 0 0 3 30
12 1 0 0 1 0 1 0 0 0 0 3 30
13 1 0 1 1 0 1 0 1 0 0 5 50
14 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 2 20
15 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
16 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 2 20
17 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 2 20
18 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 2 20
19 1 1 0 0 0 1 0 0 0 0 3 30
20 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 2 20
21 1 0 0 1 0 1 0 1 0 0 4 40
22 0 0 0 1 1 1 0 0 1 0 4 40
23 1 1 1 0 0 0 0 0 0 1 4 40
24 1 0 0 1 0 1 0 1 0 0 4 40
25 1 0 1 0 0 0 0 1 0 1 4 40
26 1 0 0 0 0 1 0 1 0 0 3 30
27 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
28 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 1 10
29 0 0 0 1 1 1 0 0 0 0 3 30
30 1 1 0 0 1 1 0 1 0 0 5 50
31 1 0 1 1 0 1 0 0 0 0 4 40
32 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 2 20
Jumlah 21 4 10 15 7 20 5 10 4 7 Rata-rata 32,19
Total 25 32 35 11 Max 60
Skor Maks. 64 96 96 64 Min 0
Nilai 39,06 33,33 36,46 17,19

31
Lampiran 36
Hasil Pre-Test Kelas Eksperimen II
Hasil Skor Aspek Kemampuan Argumentasi Ilmiah
Kode Claim Data/Evidence/Fact Warrant Backing Rebuttal
Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- SkorTotal Nilai
Siswa
1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
2 1 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 5
3 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 5 8,33
4 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 7 11,67
5 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 3,33
6 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 5
7 1 0 0 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 5
8 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 4 6,67
9 1 1 1 0 0 1 1 1 0 0 1 1 1 0 0 1 1 1 0 0 0 0 0 0 0 12 20
10 1 1 2 1 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 1 0 0 0 0 0 0 0 10 16,67
11 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 7 11,67
12 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
13 1 1 2 2 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 0 1 1 1 0 0 0 0 0 0 0 18 30
14 1 0 0 0 2 1 0 0 0 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 0 0 0 0 0 8 13,33
15 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 3,33
16 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 3,33
17 1 1 1 1 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 8 13,33
18 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 4 6,67
19 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 3,33
20 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 0 0 0 0 9 15
21 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 5 8,33
22 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

32
23 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1,67
24 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 8 13,33
25 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 3,33
26 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
27 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 4 6,67
28 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
29 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 3,33
30 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 5 8,33
31 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 4 6,67
Rata-
Jumlah 27 8 6 4 6 23 7 2 1 5 12 3 2 1 2 14 4 3 0 4 6 0 0 0 0 7,53
Rata
Total 51 38 20 25 7 Max 30
Skor
Maks. 310 465 310 465 310 Min 0
Nilai 16,45 8,17 6,45 5,38 2,26

Hasil Skor Aspek Kemampuan Literasi Digital


internet searching hypertextual navigation content evaluation knowledge assembly
Kode Siswa Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- Skor Total Nilai
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
2 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 2 20
3 1 0 0 1 0 1 0 1 1 0 5 50
4 0 0 0 1 0 1 0 1 1 1 5 50
5 1 0 0 1 0 1 0 1 1 0 5 50
6 1 0 0 1 0 1 0 1 1 0 5 50
7 0 0 0 1 0 1 0 1 1 0 4 40
8 0 0 0 1 0 1 0 1 1 0 4 40
9 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

32
10 1 0 0 1 1 1 0 1 1 0 6 60
11 1 0 0 1 0 1 0 1 1 1 6 60
12 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
13 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 10
14 1 0 0 1 0 1 0 1 1 0 5 50
15 1 0 0 1 0 1 0 1 1 0 5 50
16 1 0 0 1 0 1 0 1 1 0 5 50
17 1 0 0 0 1 1 0 0 1 1 5 50
18 1 0 0 1 1 1 1 0 0 1 6 60
19 1 0 0 1 0 1 0 1 1 0 5 50
20 1 1 0 0 0 1 1 0 1 0 5 50
21 1 0 0 0 0 1 1 0 1 0 4 40
22 1 0 1 0 1 1 1 0 1 1 7 70
23 1 0 0 1 0 1 0 1 1 0 5 50
24 1 0 0 1 0 1 0 1 1 0 5 50
25 1 0 0 1 0 1 0 1 1 0 5 50
26 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
27 1 0 0 0 0 1 1 0 1 0 4 40
28 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
29 1 1 0 0 0 1 1 0 1 0 5 50
30 1 0 0 1 1 1 1 0 0 1 6 60
31 1 0 1 1 1 1 1 0 0 1 7 70
Jumlah 20 2 1 16 4 21 5 15 20 5 Rata-rata 40,97
Total 22 21 41 25 Max 70
Skor Maks. 62 93 93 62 Min 0
Nilai 35,48 22,58 44,09 40,32

32
Lampiran 37
Hasil Pre-Tes Kelas Kontrol
Hasil Skor Aspek Kemampuan Argumentasi Ilmiah
Claim Data/Evidence/Fact Warrant Backing Rebuttal
Kode Siswa Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- SkorTotal Nilai
1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1,67
2 1 1 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 7 11,67
3 2 1 1 2 1 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 10 16,67
4 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
5 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 5
6 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
7 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 3,33
8 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1,67
9 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1,67
10 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 4 6,67
11 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1,67
12 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1,67
13 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 3,33
14 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 4 6,67
15 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 10 16,7
16 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
17 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
18 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 2 0 0 0 0 1 0 0 0 0 2 0 0 0 0 7 11,67
19 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
20 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
Jumlah 14 4 1 2 2 8 1 0 1 1 7 1 1 0 0 4 1 0 0 0 4 1 0 0 0 Rata-Rata 4,5
Total 23 11 9 5 5 Max 16,67
Skor Maks. 200 300 200 300 200 Min 0
Nilai 11,5 3,67 4,5 1,67 2,5

32
Hasil Skor Aspek Kemampuan Literasi Digital
internet searching hypertextual navigation content evaluation knowledge assembly
Kode Siswa Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- Skor Total Nilai
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 1 1 0 1 1 1 0 1 0 0 6 60
2 0 0 0 0 0 1 0 0 0 1 2 20
3 0 0 0 1 1 1 0 1 0 0 4 40
4 1 1 0 1 0 1 0 1 1 0 6 60
5 1 0 0 1 0 1 0 0 1 0 4 40
6 1 0 0 1 1 1 0 0 0 0 4 40
7 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 2 20
8 1 0 0 1 0 0 0 0 0 0 2 20
9 1 0 0 0 1 0 1 0 0 0 3 30
10 1 0 0 1 0 1 0 0 1 1 5 50
11 1 0 0 0 1 1 0 0 0 0 3 30
12 1 0 0 0 0 1 0 0 1 1 4 40
13 1 0 0 0 1 0 1 0 0 0 3 30
14 1 0 0 0 0 1 0 0 0 0 2 20
15 1 0 0 1 0 1 0 1 0 1 5 50
16 1 1 0 0 0 1 0 0 0 0 3 30
17 1 0 0 0 1 0 1 0 0 0 3 30
18 1 0 0 0 0 1 0 1 0 1 4 40
19 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 2 20
20 1 0 0 0 1 1 0 0 0 0 3 30
Jumlah 18 3 0 8 9 15 3 5 4 5 Rata-rata 35
Total 21 17 23 9 Max 60
Skor Maks. 40 60 60 40 Min 0
Nilai 52,5 23,33 38,33 22,5

32
Lampiran 38
Hasil Post-Test Kelas Eksperimen I
Hasil Skor Aspek Kemampuan Argumentasi Ilmiah
Kode Claim Data/Evidence/Fact Warrant Backing Rebuttal Skor
Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- Nilai
Siswa Total
1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
1 1 1 2 1 1 0 0 0 0 0 1 1 0 1 0 2 1 2 2 2 0 0 1 1 1 21 35,00
2 1 1 1 2 2 2 2 3 3 3 1 1 2 1 1 2 1 2 2 2 1 1 1 1 1 40 66,67
3 1 1 2 1 2 2 2 3 3 3 1 1 2 2 1 2 1 2 2 2 2 1 2 1 1 43 71,67
4 1 1 2 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 2 1 1 2 2 1 1 1 1 1 28 46,67
5 1 1 1 1 1 2 2 2 3 2 1 1 1 1 1 2 1 3 2 2 1 1 1 1 2 37 61,67
6 1 1 1 1 1 0 2 2 3 2 1 1 2 1 0 2 1 3 1 2 1 1 1 1 2 34 56,67
7 1 1 2 1 1 2 1 3 1 3 1 1 2 2 1 2 1 3 2 2 1 1 1 1 1 38 63,33
8 1 1 1 1 1 1 2 2 3 2 1 1 1 1 1 2 1 3 1 2 1 1 1 2 2 36 60,00
9 1 1 2 2 2 1 1 1 3 2 1 1 1 2 1 1 1 2 2 2 1 1 1 1 1 35 58,33
10 1 1 2 1 1 2 2 3 3 1 1 1 2 1 1 1 1 1 2 2 1 1 1 1 1 35 58,33
11 1 1 2 1 1 2 1 3 3 3 1 2 1 2 1 2 1 2 2 2 1 1 1 1 1 39 65,00
12 1 1 2 2 2 1 1 1 1 1 2 0 1 1 1 2 1 2 2 2 1 1 1 1 1 32 53,33
13 2 1 2 2 2 2 1 1 3 2 1 0 2 1 1 2 1 2 1 2 2 1 1 1 1 38 63,33
14 1 1 2 2 1 2 1 1 1 1 1 1 1 2 1 2 1 3 2 2 1 1 1 1 1 34 56,67
15 2 1 2 1 1 2 1 3 3 3 2 1 1 0 1 1 1 2 2 2 1 1 1 1 1 37 61,67
16 1 1 2 2 1 2 1 3 0 0 1 1 2 0 1 1 1 2 0 0 1 1 1 0 0 25 41,67
17 1 1 2 2 1 2 1 1 1 1 1 1 2 1 1 2 1 3 2 2 1 1 1 1 1 34 56,67
18 1 1 2 1 1 1 1 2 0 2 1 1 2 1 0 1 1 0 0 0 1 1 0 0 0 21 35,00
19 1 1 2 2 1 2 1 3 1 2 1 2 1 1 0 2 1 1 2 1 1 1 1 1 1 33 55,00
20 1 1 2 0 1 2 1 3 0 3 1 1 2 0 0 2 2 3 0 2 1 1 1 0 0 30 50,00
21 1 1 2 1 1 1 1 3 3 3 1 1 2 1 1 2 1 3 2 2 1 1 1 1 1 38 63,33
22 1 1 2 1 1 2 1 3 1 2 1 1 1 1 0 2 1 2 2 1 1 1 1 1 1 32 53,33
23 1 2 2 1 1 2 1 2 3 3 1 1 1 0 0 1 1 2 2 2 1 1 1 1 1 34 56,67
24 2 2 2 2 2 1 1 1 3 2 2 2 2 1 2 2 2 3 2 2 1 1 2 1 1 44 73,33
25 2 1 2 1 2 2 1 1 1 1 1 1 2 1 1 2 2 1 1 1 1 1 1 1 1 32 53,33

32
26 2 2 1 2 1 2 1 2 1 1 2 1 2 1 1 2 1 2 2 1 1 1 1 1 1 35 58,33
27 1 1 2 1 1 1 1 1 2 1 1 2 2 0 0 2 2 2 0 1 2 1 1 0 0 28 46,67
28 1 1 2 2 2 1 1 2 2 2 1 1 2 2 1 1 1 2 1 1 1 1 1 1 1 34 56,67
29 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 2 1 2 2 1 1 1 1 1 1 28 46,67
30 2 2 2 1 1 1 1 3 3 2 2 2 2 2 1 2 2 3 2 1 1 1 1 1 1 42 70,00
31 2 1 2 1 1 1 1 1 1 1 1 1 2 1 1 2 2 3 1 1 1 1 2 2 1 34 56,67
32 2 1 2 2 2 2 1 3 3 2 1 1 2 2 1 2 1 2 1 1 1 1 1 1 1 39 65,00
Rata-
Jumlah 40 36 58 43 41 48 37 64 60 58 37 35 50 34 25 57 38 69 49 50 34 31 34 30 31 56,88
Rata
Total 218 267 181 263 160 Max 73,33
Skor
320 480 320 480 320 Min 35,00
Maks.
Nilai 68,13 55,63 56,56 54,79 50,00

Hasil Skor Aspek Kemampuan Literasi Digital


internet searching hypertextual navigation content evaluation knowledge assembly
Kode Siswa Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- Skor Total Nilai
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 1 1 1 1 1 1 0 1 0 0 7 70
2 1 0 0 1 1 1 0 0 1 0 5 50
3 1 1 0 1 1 1 0 1 0 0 6 60
4 0 1 1 1 1 1 1 0 0 1 7 70
5 1 0 1 1 1 1 0 1 0 0 6 60
6 1 0 1 1 1 1 0 1 0 0 6 60
7 1 1 0 0 1 1 1 0 0 0 5 50
8 1 0 1 1 1 1 0 1 0 0 6 60
9 1 1 0 0 1 1 0 1 0 0 5 50
10 1 0 0 1 1 1 1 0 0 0 5 50
11 1 1 1 1 1 1 1 1 0 0 8 80
12 1 1 0 1 1 1 0 0 0 0 5 50

32
13 1 1 0 1 1 0 1 1 0 0 6 60
14 1 0 0 1 1 1 0 1 0 0 5 50
15 1 1 0 1 1 1 0 1 0 0 6 60
16 1 1 1 1 1 1 0 0 0 0 6 60
17 1 0 0 1 1 1 0 1 0 0 5 50
18 1 1 1 1 1 1 0 0 0 0 6 60
19 1 0 1 1 1 1 0 0 0 0 5 50
20 1 1 0 1 1 1 1 1 0 0 7 70
21 1 1 1 1 1 1 0 0 0 0 6 60
22 1 1 0 1 1 1 0 0 0 0 5 50
23 1 1 0 1 1 1 0 1 0 0 6 60
24 0 1 0 0 1 1 0 1 0 0 4 40
25 1 1 0 1 1 1 1 1 1 0 8 80
26 1 1 0 1 1 1 1 1 0 0 7 70
27 0 0 0 1 1 1 0 0 0 0 3 30
28 1 0 0 1 1 1 0 1 0 0 5 50
29 1 1 0 1 1 1 0 0 0 0 5 50
30 1 1 0 1 1 1 0 0 0 0 5 50
31 1 1 0 1 1 1 0 0 0 0 5 50
32 1 0 0 1 1 1 0 1 0 0 5 50
Jumlah 29 21 10 29 32 31 8 18 2 1 Rata-rata 56,56
Total 50 71 57 3 Max 80
Skor Maks. 64 96 96 64 Min 30
Nilai 78,13 73,96 59,38 4,69

32
Lampiran 39
Hasil Post-Test Kelas Eksperimen II
Hasil Skor Aspek Kemampuan Argumentasi Ilmiah
Claim Data/Evidence/Fact Warrant Backing Rebuttal
Kode Siswa Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- SkorTotal Nilai
1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 2 1 1 1 2 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 26 43,33
2 1 1 1 1 2 1 1 1 1 0 1 1 1 1 0 1 1 1 0 1 1 1 1 0 0 21 35
3 1 1 1 1 2 1 1 2 0 2 1 1 2 2 1 1 1 3 1 1 1 1 1 1 1 32 53,33
4 1 1 1 1 1 2 1 1 1 1 1 1 0 0 1 1 1 1 1 1 1 1 0 0 0 21 35
5 1 1 1 0 2 1 1 1 0 2 1 1 2 0 0 1 1 1 1 1 1 1 2 0 1 23 38,33
6 1 1 2 0 2 1 1 3 2 1 1 1 1 0 1 1 1 2 1 1 1 0 2 2 0 29 48,33
7 1 1 2 0 2 1 1 3 2 2 1 1 1 0 2 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 29 48,33
8 1 1 1 1 1 1 1 1 0 0 1 1 1 2 1 1 1 1 1 2 1 1 1 0 0 23 38,33
9 1 1 1 1 2 1 1 0 0 2 1 1 1 0 0 1 1 1 1 2 0 0 0 0 0 19 31,67
10 1 1 2 2 2 1 1 0 0 0 1 1 2 1 1 1 1 3 2 3 1 1 1 1 1 31 51,67
11 1 1 2 2 1 1 1 1 1 1 1 1 2 2 1 1 1 3 1 2 1 0 1 1 1 31 51,67
12 1 1 1 1 2 1 1 1 1 0 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 23 38,33
13 1 1 2 1 2 1 1 0 1 0 1 1 2 1 1 1 1 2 1 2 1 1 1 1 1 28 46,67
14 1 1 1 1 2 1 1 1 1 2 1 1 2 1 1 1 1 3 1 1 1 1 1 1 0 29 48,33
15 1 1 1 0 2 1 1 1 0 0 1 1 2 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 22 36,67
16 1 1 1 1 2 1 1 1 1 2 1 1 2 1 1 1 1 3 1 1 1 1 1 1 0 29 48,33
17 1 1 2 2 2 1 1 2 2 2 1 1 1 1 0 1 1 3 2 1 1 1 1 1 0 32 53,33
18 1 1 2 1 2 1 1 2 2 1 1 1 1 1 0 1 1 0 1 1 1 1 0 0 0 24 40
19 1 1 1 1 2 1 1 1 2 2 1 1 2 1 1 1 1 0 1 2 1 1 1 1 1 29 48,33
20 1 1 2 1 2 1 1 1 2 1 1 1 2 1 1 1 1 2 1 0 1 1 1 0 1 28 46,67
21 1 1 2 1 1 1 1 1 2 2 1 1 2 0 0 1 1 1 0 0 1 0 1 0 0 22 36,67
22 1 1 2 2 2 1 1 1 2 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 0 26 43,33
23 1 1 1 1 2 1 0 1 1 2 1 1 2 1 0 1 1 2 1 1 1 1 1 0 1 26 43,33
24 0 1 2 1 2 1 1 2 1 2 1 1 1 0 1 1 1 3 1 1 1 1 1 0 1 28 46,67
25 1 1 1 0 2 1 1 1 0 2 1 1 1 0 1 1 1 0 1 1 1 1 0 1 1 22 36,67
26 1 1 2 1 2 1 1 2 2 2 1 1 1 0 1 1 1 1 2 1 1 1 1 1 1 30 50
27 1 1 1 0 0 1 1 2 0 1 1 1 1 0 0 1 1 0 1 1 1 1 1 1 0 20 33,33
28 1 1 1 1 2 1 1 1 2 2 1 1 2 2 1 1 1 2 1 2 1 1 1 0 1 31 51,67

32
29 0 1 2 1 1 1 2 1 0 0 2 1 2 0 1 2 2 0 0 0 1 1 1 0 0 23 38,33
30 2 1 2 1 1 2 1 2 2 2 2 1 2 1 1 2 1 3 1 1 1 1 1 1 1 36 60
31 1 1 2 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 2 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 27 45
Jumlah 30 31 46 29 52 33 31 39 33 40 33 31 43 24 25 33 32 47 30 36 26 26 29 18 18 Rata-Rata 44,09
Total 170 158 137 161 107 Max 60,00
S. Maks 310 465 310 465 310 Min 31,67
Nilai 54,84 33,98 44,19 34,62 34,52

Hasil Skor Aspek Kemampuan Literasi Digital


internet searching hypertextual navigation content evaluation knowledge assembly
Kode Siswa Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- Skor Total Nilai
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 1 1 0 0 1 1 0 1 1 0 6 60
2 1 1 0 0 1 0 1 1 0 0 5 50
3 1 0 0 0 1 1 0 1 1 0 5 50
4 1 0 0 1 1 1 1 1 1 0 7 70
5 1 1 0 1 1 1 0 1 1 0 7 70
6 0 1 0 0 1 1 0 1 1 0 5 50
7 0 1 0 0 1 1 0 1 1 0 5 50
8 1 1 0 0 1 1 0 1 1 0 6 60
9 1 1 0 1 1 1 0 0 0 0 5 50
10 1 1 0 0 1 1 0 1 1 0 6 60
11 1 1 0 0 1 1 0 1 1 0 6 60
12 1 1 0 1 1 1 0 1 0 0 6 60
13 1 0 0 0 1 1 0 0 1 0 4 40
14 1 0 0 0 1 1 0 1 1 0 5 50
15 1 1 0 1 1 0 0 1 1 0 6 60
16 1 1 0 0 1 1 0 1 1 0 6 60
17 1 1 0 0 1 1 0 0 1 0 5 50
18 1 1 0 0 1 1 1 0 0 0 5 50

32
19 1 0 0 0 1 1 0 1 0 0 4 40
20 1 1 0 0 1 1 0 1 1 0 6 60
21 1 1 0 1 0 1 0 0 0 0 4 40
22 1 1 0 0 1 1 0 1 1 0 6 60
23 1 1 0 0 1 1 0 1 1 0 6 60
24 1 1 0 0 1 1 1 1 1 0 7 70
25 1 1 0 1 1 1 0 1 1 0 7 70
26 1 1 0 0 1 1 0 0 0 0 4 40
27 1 1 0 1 1 1 0 1 0 0 6 60
28 1 0 0 0 1 1 0 1 0 0 4 40
29 1 1 0 1 1 1 0 0 0 0 5 50
30 1 0 0 1 1 1 0 1 0 0 5 50
31 1 0 0 0 1 1 0 0 1 0 4 40
Jumlah 29 23 0 10 30 29 4 23 18 0 Rata-rata 53,87
Total 52 40 56 18 Max 70
Skor Maks. 62 93 93 62 Min 40
Nilai 83,87 43,01 60,21 29,03

33
Lampiran 40
Hasil Post-Test Kelas Kontrol
Hasil Skor Aspek Kemampuan Argumentasi Ilmiah
Kode Claim Data/Evidence/Fact Warrant Backing Rebuttal
Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- SkorTotal Nilai
Siswa
1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
1 1 1 1 0 1 2 0 2 2 2 1 0 0 2 1 1 0 0 0 2 1 0 0 0 0 19 31,67
2 1 1 2 1 1 1 0 1 1 1 2 1 3 0 1 2 1 0 0 0 1 0 1 0 0 22 36,67
3 1 1 2 2 2 1 0 0 2 1 1 1 0 1 0 1 1 1 1 1 0 0 0 0 1 21 35
4 1 2 2 0 0 1 1 1 0 0 0 1 2 0 0 1 1 3 0 1 1 0 0 0 0 18 30
5 1 1 2 0 0 2 1 1 0 0 1 1 2 0 0 1 1 3 0 0 1 1 1 0 0 20 33,33
6 2 1 1 0 0 1 1 0 0 0 1 1 2 1 1 1 1 3 0 1 1 1 0 0 1 21 35
7 1 1 2 1 1 1 1 1 2 2 1 1 0 0 0 1 1 3 1 2 1 0 0 0 0 24 40
8 1 1 0 0 0 1 1 2 1 1 1 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 1 1 0 12 20
9 1 1 2 1 2 1 1 0 0 0 1 1 1 0 0 0 1 1 0 1 0 1 1 0 0 17 28,33
10 0 1 2 1 2 1 1 1 0 0 2 1 1 0 0 2 1 1 0 0 0 0 1 0 0 18 30
11 1 1 1 1 0 1 1 1 1 0 1 1 1 1 0 1 1 1 1 0 1 1 1 0 0 19 31,67
12 1 1 2 0 1 1 1 0 0 0 1 1 2 0 0 0 1 2 0 1 0 0 1 0 0 16 26,67
13 1 1 0 0 0 2 2 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 1 0 0 1 0 0 0 0 12 20
14 1 1 2 1 1 2 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 26 43,33
15 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 2 1 1 1 0 1 1 1 1 1 0 1 0 0 0 21 35
16 0 1 2 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 0 0 1 0 0 0 0 17 28,33
17 2 1 2 1 2 2 1 1 0 0 0 1 1 1 0 1 1 1 0 0 1 0 1 0 0 20 33,33
18 1 1 0 0 0 2 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 1 1 1 0 1 1 0 1 0 14 23,33
19 1 1 2 1 0 2 1 1 0 0 2 1 1 0 0 1 1 1 0 0 1 1 1 0 0 19 31,67
20 1 2 0 0 0 2 0 0 0 0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 7 11,67
Rata-
Jumlah 20 22 28 12 15 28 17 15 12 10 21 18 19 8 5 19 18 25 6 11 13 8 10 2 3 31,25
Rata
Total 97 82 71 79 36 Max 43,33
S.Maks. 200 300 200 300 200 Min 8,33
Nilai 48,5 27,33 35,5 26,33 18

33
Hasil Skor Aspek Kemampuan Literasi Digital
internet searching hypertextual navigation content evaluation knowledge assembly
Kode Siswa Item Ke- Item Ke- Item Ke- Item Ke- Skor Total Nilai
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 1 0 0 1 1 1 0 1 0 0 5 50
2 0 0 0 1 1 1 0 1 1 1 6 60
3 0 0 0 1 1 0 0 0 0 0 2 20
4 0 0 0 1 1 1 1 1 1 1 7 70
5 1 0 0 0 1 1 0 1 0 1 5 50
6 1 0 0 1 1 1 0 0 1 0 5 50
7 1 0 0 0 1 0 1 0 0 0 3 30
8 1 0 0 1 1 1 0 0 0 0 4 40
9 0 0 0 0 1 1 1 1 0 1 5 50
10 1 0 0 0 1 1 0 1 1 0 5 50
11 1 0 0 0 1 1 0 1 1 0 5 50
12 0 0 0 0 1 1 1 1 0 1 5 50
13 1 0 0 1 1 1 0 0 1 0 5 50
14 1 0 0 0 1 1 0 0 0 0 3 30
15 1 0 1 1 1 1 0 1 0 1 7 70
16 1 0 0 0 1 1 1 1 0 0 5 50
17 1 0 0 0 1 1 0 0 0 0 3 30
18 1 0 1 0 1 1 0 0 0 0 4 40
19 1 0 0 1 1 1 1 1 1 0 7 70
20 1 0 0 0 1 1 0 1 0 1 5 50
Jumlah 15 0 2 9 20 18 6 12 7 7 Rata-rata 48
Total 15 31 36 14 Max 70
Skor Maks. 40 60 60 40 Min 20
Nilai 37,5 51,66 60 35

33
Lampiran 41
Hasil Uji Paired Sample t-Test

1. Kemampuan Argumentasi Ilmiah


Paired Samples Test
Paired Differences
95% Confidence Interval of the
Std. Error Difference
Mean Std. Deviation Mean Lower Upper t df Sig. (2-tailed)
Pair 1 PretestXIPA1 -
PosttestXIPA1 -42,34469 9,86322 1,74359 -45,90076 -38,78862 -24,286 31 ,000
Pair 2 PretestXIPA2 -
PosttestXIPA2 -36,55903 9,28834 1,66823 -39,96602 -33,15204 -21,915 30 ,000
Pair 3 pretestXIPA3 -
PosttestXIPA3 -26,74850 7,08185 1,58355 -30,06291 -23,43409 -16,891 19 ,000

2. Kemampuan Literasi Digital


Paired Samples Test
Paired Differences
95% Confidence Interval of the
Std. Error Difference
Mean Std. Deviation Mean Lower Upper t df Sig. (2-tailed)
Pair 1 PretestXIPA1 -
PosttestXIPA1 -24,37500 17,76867 3,14109 -30,78129 -17,96871 -7,760 31 ,000
Pair 2 PretestXIPA2 -
PosttestXIPA2 -12,90323 20,84763 3,74434 -20,55020 -5,25625 -3,446 30 ,002
Pair 3 pretestXIPA3 -
PosttestXIPA3 -12,50000 15,85294 3,54483 -19,91941 -5,08059 -3,526 19 ,002

33
Lampiran 42
Hasil Uji ANAVA Mixed Design Kemampuan Argumentasi Ilmiah
Descriptive Statistics
KelasAI Mean Std. Deviation N
PreTestAI PBL-OLS-AM 14,5309 6,92058 32
PBL -OLS 7,5265 6,78898 31
PBL 4,5015 5,49155 20
Total 9,4981 7,70713 83
PostTesAI PBL-OLS-AM 56,8756 9,25248 32
PBL -OLS 44,0855 7,05572 31
PBL 31,2500 5,89566 20
Total 45,9237 12,61875 83

Mauchly's Test of Sphericitya


Measure: MEASURE_1
Approx. Epsilonb
Within Subjects Mauchly's Chi- Greenhouse- Huynh- Lower-
Effect W Square df Sig. Geisser Feldt bound
time 1,000 ,000 0 ,000 1,000 1,000 1,000

Tests of Within-Subjects Effects


Measure: MEASURE_1
Type III
Sum of Mean Partial Eta
Source Squares df Square F Sig. Squared
time Sphericity
49170,037 1 49170,037 1199,841 ,000 ,937
Assumed
Greenhouse-
49170,037 1,000 49170,037 1199,841 ,000 ,937
Geisser
Huynh-Feldt 49170,037 1,000 49170,037 1199,841 ,000 ,937
Lower-bound 49170,037 1,000 49170,037 1199,841 ,000 ,937
time * Sphericity
1497,308 2 748,654 18,269 ,000 ,314
KelasAI Assumed
Greenhouse-
1497,308 2,000 748,654 18,269 ,000 ,314
Geisser
Huynh-Feldt 1497,308 2,000 748,654 18,269 ,000 ,314
Lower-bound 1497,308 2,000 748,654 18,269 ,000 ,314
Error(time) Sphericity
Assumed 3278,438 80 40,980
Greenhouse-
Geisser 3278,438 80,000 40,980
Huynh-Feldt 3278,438 80,000 40,980
Lower-bound 3278,438 80,000 40,980

33
Pairwise Comparisons
Measure: MEASURE_1
95% Confidence Interval for
Mean Differenceb
Difference (I- Std. Upper
KelasAI (I time (J) time J) Error Sig.b Lower Bound Bound
)
PBL-OLS- 1 2 -42,345* 1,600 ,000 -45,530 -39,160
AM 2 1 42,345* 1,600 ,000 39,160 45,530
PBL -OLS 1 2 -36,559* 1,626 ,000 -39,795 -33,323
2 1 36,559* 1,626 ,000 33,323 39,795
PBL 1 2 -26,748* 2,024 ,000 -30,777 -22,720
2 1 26,748* 2,024 ,000 22,720 30,777

Multivariate Tests
Hypothesis Partial Eta
KelasAI Value F df Error df Sig. Squared
PBL-OLS- Pillai's trace ,897 700,069a 1,000 80,000 ,000 ,897
AM Wilks' lambda ,103 700,069a 1,000 80,000 ,000 ,897
Hotelling's
8,751 700,069a 1,000 80,000 ,000 ,897
trace
Roy's largest
root 8,751 700,069a 1,000 80,000 ,000 ,897
a
PBL -OLS Pillai's trace ,863 505,527 1,000 80,000 ,000 ,863
Wilks' lambda ,137 505,527a 1,000 80,000 ,000 ,863
Hotelling's
trace
6,319 505,527a 1,000 80,000 ,000 ,863
Roy's largest
root
6,319 505,527a 1,000 80,000 ,000 ,863
PBL Pillai's trace ,686 174,591a 1,000 80,000 ,000 ,686
Wilks' lambda ,314 174,591a 1,000 80,000 ,000 ,686
Hotelling's
2,182 174,591a 1,000 80,000 ,000 ,686
trace
Roy's largest
root 2,182 174,591a 1,000 80,000 ,000 ,686

33
33
Lampiran 43
Hasil Uji ANAVA Mixed Design Kemampuan Literasi Digital
Descriptive Statistics
KelasLD Mean Std. Deviation N
PreTestLD PBL-OLS-AM 32,19 15,808 32
PBL -OLS 40,97 21,657 31
PBL 35,50 13,169 20
Total 36,27 17,923 83
PostTestLD PBL-OLS-AM 56,56 10,659 32
PBL -OLS 53,87 9,549 31
PBL 48,00 13,611 20
Total 53,49 11,416 83

Mauchly's Test of Sphericitya


Measure: MEASURE_1
Approx. Epsilonb
Within Subjects Mauchly's Chi- Greenhouse- Huynh- Lower-
Effect W Square df Sig. Geisser Feldt bound
time 1,000 ,000 0 ,000 1,000 1,000 1,000

Tests of Within-Subjects Effects


Measure: MEASURE_1
Type III
Sum of Mean Partial Eta
Source Squares df Square F Sig. Squared
time Sphericity
10914,959 1 10914,959 63,272 ,000 ,442
Assumed
Greenhouse-
10914,959 1,000 10914,959 63,272 ,000 ,442
Geisser
Huynh-Feldt 10914,959 1,000 10914,959 63,272 ,000 ,442
Lower-bound 10914,959 1,000 10914,959 63,272 ,000 ,442
time * Sphericity
1330,720 2 665,360 3,857 ,025 ,088
KelasLD Assumed
Greenhouse-
1330,720 2,000 665,360 3,857 ,025 ,088
Geisser
Huynh-Feldt 1330,720 2,000 665,360 3,857 ,025 ,088
Lower-bound 1330,720 2,000 665,360 3,857 ,025 ,088
Error(time) Sphericity
Assumed 13800,605 80 172,508
Greenhouse-
Geisser 13800,605 80,000 172,508
Huynh-Feldt 13800,605 80,000 172,508
Lower-bound 13800,605 80,000 172,508

33
Pairwise Comparisons
Measure: MEASURE_1
95% Confidence Interval for
Mean Differenceb
Difference (I- Std. Upper
KelasLD (I time (J) time J) Error Sig.b Lower Bound Bound
)
PBL-OLS- 1 2 -24,375* 3,284 ,000 -30,909 -17,841
AM 2 1 24,375* 3,284 ,000 17,841 30,909
PBL -OLS 1 2 -12,903* 3,336 ,000 -19,542 -6,264
2 1 12,903* 3,336 ,000 6,264 19,542
PBL 1 2 -12,500* 4,153 ,003 -20,766 -4,234
2 1 12,500* 4,153 ,003 4,234 20,766

Multivariate Tests
Hypothesis Partial Eta
KelasLD Value F df Error df Sig. Squared
PBL-OLS- Pillai's trace ,408 55,106a 1,000 80,000 ,000 ,408
AM Wilks' lambda ,592 55,106a 1,000 80,000 ,000 ,408
Hotelling's
,689 55,106a 1,000 80,000 ,000 ,408
trace
Roy's largest
root ,689 55,106a 1,000 80,000 ,000 ,408
a
PBL -OLS Pillai's trace ,158 14,960 1,000 80,000 ,000 ,158
Wilks' lambda ,842 14,960a 1,000 80,000 ,000 ,158
Hotelling's
trace
,187 14,960a 1,000 80,000 ,000 ,158
Roy's largest
,187 14,960a 1,000 80,000 ,000 ,158
root
a
PBL Pillai's trace ,102 9,058 1,000 80,000 ,003 ,102
Wilks' lambda ,898 9,058a 1,000 80,000 ,003 ,102
Hotelling's
,113 9,058a 1,000 80,000 ,003 ,102
trace
Roy's largest
root ,113 9,058a 1,000 80,000 ,003 ,102

33
33
Lampiran 44

Hasil Uji Normalitas Multivariat

Correlations
Mahalanobis
Distance qi

Mahalanobis Distance Pearson Correlation 1 ,995**


Sig. (2-tailed) ,000
N 83 83
qi Pearson Correlation ,995** 1
Sig. (2-tailed) ,000
N 83 83

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

34
Lampiran 45

Hasil Uji Homogenitas

Test of Homogeneity of Variances


PreAI
Levene Statistic df1 df2 Sig.
,387 2 80 ,680

Test of Homogeneity of Variances


PreLD
Levene Statistic df1 df2 Sig.
2,173 2 80 ,121

34
Lampiran 46

Hasil Uji MANOVA

Descriptive Statistics
Kelas Mean Std. Deviation N
AI PBL-OLS-AM 56,8756 9,25248 32
PBL-OLS 44,0855 7,05572 31
PBL 31,2500 5,89566 20
Total 45,9237 12,61875 83
LD PBL-OLS-AM 56,56 10,659 32
PBL-OLS 53,87 9,549 31
PBL 48,00 13,611 20
Total 53,49 11,416 83

Multivariate Testsa
Partial
Eta Noncent. Observe
Hypothesi Error Square Paramet d
Effect Value F s df df Sig. d er Powerd
Interce Pillai's 2595,75 ,00
,985 2,000 79,000 ,985 5191,501 1,000
pt Trace 1 0
Wilks' b ,00
,015 2,000 79,000 ,985 5191,501 1,000
Lambda 2595,75 0
Hotelling' 65,71 1b ,00
2,000 79,000 ,985 5191,501 1,000
s Trace 5 2595,75 0
Roy's
65,71 1b ,00
Largest 2,000 79,000 ,985 5191,501 1,000
Root 5 0
2595,75
1b
Kelas Pillai's 160,00 ,00
,670 20,168 4,000 ,335 80,672 1,000
Trace 0 0
Wilks' 158,00 ,00
,332 29,004b 4,000 ,423 116,018 1,000
Lambda 0 0
Hotelling' 156,00 ,00
1,999 38,984 4,000 ,500 155,934 1,000
s Trace 0 0
Roy's
Largest ,00
1,995 79,794c 2,000 80,000 ,666 159,587 1,000
Root 0

34
Tests of Between-Subjects Effects
Partial
Depende Type III Eta Noncent. Observe
nt Sum of Mean Square Paramet d
Source Variable Squares df Square F Sig. d er Powerc
Correcte AI ,00
8249,329a 2 4124,664 68,633 ,632 137,267 1,000
d Model 0
LD ,02
909,388b 2 454,694 3,720 9 ,085 7,441 ,666
Intercept AI 153995,90 153995,90 2562,45 ,00
1 ,970 2562,450 1,000
7 7 0 0
LD 221139,91 221139,91 1809,40 ,00
5 1 5 4 0 ,958 1809,404 1,000
Kelas AI ,00
8249,329 2 4124,664 68,633 ,632 137,267 1,000
0
LD ,02
909,388 2 454,694 3,720 9 ,085 7,441 ,666
Error AI 8
4807,771 0 60,097
LD 8
9777,359 0 122,217
Total AI 188103,22 8
3 3
LD 248200,00 8
0 3
Correcte AI 8
13057,100 2
d Total
LD 8
10686,747 2
a. R Squared = ,632 (Adjusted R Squared = ,623)
b. R Squared = ,085 (Adjusted R Squared = ,062)
c. Computed using alpha = ,05

34
Multiple Comparisons
95% Confidence
Mean Interval
Dependent Difference Std. Lower Upper
Variable (I) Kelas (J) Kelas (I-J) Error Sig. Bound Bound
AI Bonferroni PBL- PBL-OLS 12,7901* 1,95363 ,000 8,0128 17,5675
OLS- PBL 25,6256* 2,20973 ,000 20,2220 31,0292
AM
PBL-OLS PBL-
-12,7901* 1,95363 ,000 -17,5675 -8,0128
OLS-AM
*
PBL 12,8355 2,22339 ,000 7,3985 18,2725
PBL PBL-
-25,6256* 2,20973 ,000 -31,0292 -20,2220
OLS-AM
PBL-OLS -12,8355* 2,22339 ,000 -18,2725 -7,3985
Games- PBL- PBL-OLS 12,7901* 2,06910 ,000 7,8130 17,7673
Howell OLS- PBL 25,6256* 2,10076 ,000 20,5513 30,7000
AM
PBL-OLS PBL-
-12,7901* 2,06910 ,000 -17,7673 -7,8130
OLS-AM
PBL 12,8355* 1,82862 ,000 8,4058 17,2652
PBL PBL-
-25,6256* 2,10076 ,000 -30,7000 -20,5513
OLS-AM
*
PBL-OLS -12,8355 1,82862 ,000 -17,2652 -8,4058
LD Bonferroni PBL- PBL-OLS 2,69 2,786 1,000 -4,12 9,50
OLS- PBL 8,56* 3,151 ,024 ,86 16,27
AM
PBL-OLS PBL-
-2,69 2,786 1,000 -9,50 4,12
OLS-AM
PBL 5,87 3,171 ,203 -1,88 13,62
PBL PBL-
-8,56* 3,151 ,024 -16,27 -,86
OLS-AM
PBL-OLS -5,87 3,171 ,203 -13,62 1,88
Games- PBL- PBL-OLS 2,69 2,548 ,545 -3,43 8,81
Howell OLS- PBL 8,56 3,580 ,057 -,22 17,34
AM
PBL-OLS PBL-
-2,69 2,548 ,545 -8,81 3,43
OLS-AM
PBL 5,87 3,493 ,229 -2,73 14,47
PBL PBL-
-8,56 3,580 ,057 -17,34 ,22
OLS-AM
PBL-OLS -5,87 3,493 ,229 -14,47 2,73
Based on observed means.
The error term is Mean Square(Error) = 122,217.
*. The mean difference is significant at the ,05 level.

34
Lampiran 47
Surat Penelitian

34
34
34
34
Lampiran 48
Dokumentasi Penelitian

34

Anda mungkin juga menyukai