Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

TAHUN AKADEMIK 2020 / 2021


Nomor Dokumen Nomor Revisi Halaman
AKADEMI KEPERAWATAN 01 1 – 10
PEMKAB PURWOREJO

Nama Institusi D3 Keperawatan Pemkab Purworejo


Nama Mata Kuliah Promosi Kesehatan
Kode Nsg.3. 04
Semester 3 (tiga)
Beban Kredit 2 sks (1 T, 1P)
Dosen Pengampu Koordinator : Eko Riyanti, S.Kep, Ns,. M.Kep
Basuki Widiyanto, S.Kep, Ns, MPH

Deskripsi Mata Kuliah Mata kuliah ini memberikan pemahaman kepada mahasiswa tentang konsep, prinsip dan tehnik promosi
kesehatan yang meliputi strategi, perencanaan, pelaksanaan dan monitoring serta evaluasi. Metode
pembelajaran dikembangkan untuk memberikan pengalaman belajar mahasiswa didalam mengaplikasikan
promosi kesehatan dalam asuhan keperawatan pada individu, keluarga dan masyarakat.

Capaian Pembelajaran Capaian pembelajaran program:


1. Menguasai konsep, prinsip dan tehnik promosi kesehatan (CP. P.10)
2. Mampu untuk melaksanakan promosi kesehatan untuk meningkatkan pola hidup sehat klien dan
menurunkan angka kesakitan (CP. KK. 07)

Metode Penilaian dan Pembobotan UTS : 30 %


UAS : 40 %
Tugas : 30 %
Daftar Referensi 1. Berkowitz, D.C. 1996. Fundamental of Nursing.
2. Roestiyah. 1999. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta : Rineka Cipta.
3. Universitas Terbuka. 1999. Materi Pokok Akta IV (Program Pengalaman Lapangan).
4. Pusat Antar Universitas untuk Peningkatan dan Pengembangan Aktivitas Instruksional Direktorat
Jenderal Tinggi Depdikbud. 1997. Buku Ajar Program Pengembangan Keterampilan Dasar Teknik
Instruksional (Pekerti) untuk Dosen Muda.
5. Machfoez & Suryani. 2007. Pendidikan kesehatan Bagian dari Promosi Kesehatan. Yogyakarta:
Fitramaya.
6. Notoatmodjo, S., 2007. Promosi Kesehatan dan Perilaku Kesehatan, Jakarta: Rineka Cipta.

Jadual Pembelajaran

Waktu Tujuan Bahan Kajian/Sub Bahan Metoda Media Dosen Indikator Penilaian Bobot
Kajian nilai (%)
I Mahasiswa Penjelasan RPS Ceramah Daring Eko Riyanti, Dapat menjelaskan 7%
Kamis, diharapkan Konsep dasar promosi Diskusi by Zoom S.Kep, Ns,. pengertian dan upaya
dapat kesehatan PPT M.Kep promosi kesehatan dengan
menjelaskan 1. Pengertian Promosi LCD menuliskan essay 200 kata.
konsep dasar kesehatan
promosi 2. Upaya Promosi
kesehatan kesehatan

3. Area Tindakan Ceramah Daring Basuki Dapat menjelaskan area 7%


II Promosi Kesehatan by Zoom Widiyanto, tindakan promosi kesehatan:
Kamis a. Membangun PPT S.Kep, Ns, membangun kebijakan
kebijakan kesehatan LCD MPH kesehatan publik dan
public lingkungan yang
b. Menciptakan mendukung kesehatan
lingkungan yang dengan menuliskan essay
mendukung 200 kata.
Kesehatan

III c. Pemberdayaan Ceramah Daring Basuki Dapat menjelaskan area 7%


masyarakat by Zoom Widiyanto, tindakan promosi kesehatan:
d. Mengembangkan PPT S.Kep, Ns, pemberdayaan masyarakat
kemampuan LCD MPH dan mengembangkan
personal kemampuan personal
dengan menuliskan essay
200 kata.

IV e. Berorientasi pada Ceramah Daring Basuki Dapat menjelaskan area 7%


pelayanan by Zoom Widiyanto, tindakan promosi kesehatan:
kesehatan PPT S.Kep, Ns, berorientasi pada pelayanan
f. Meningkatkan LCD MPH kesehatan dan meningkatkan
tanggung jawab tanggungjawab terhadap
sosial terhadap kesehatan dengan
kesehatan menuliskan essay 200 kata.

V g. Meningkatkan Ceramah Daring Basuki Dapat menjelaskan area 7%


investasi kesehatan by Zoom Widiyanto, tindakan promosi kesehatan:
dan ketidakadilan PPT S.Kep, Ns, meningkatkan investasi
sosial LCD MPH kesehatan dan ketidakadilan
h. Meningkatkan sosial, meningkatkan
konsolidasi dan konsolidasi dan memperluas
memperluas kerjasama bidang kesehatan,
kerjasama bidang membangun infrastruktur
kesehatan yang kuat dengan
i. Membangun menuliskan essay 200 kata.
infrastruktur yang
kuat
VI Mahasiswa Lima strategi pendekatan Ceramah Daring Basuki Dapat memahami dan 7%
diharapkan promosi kesehatan by Zoom Widiyanto, menjelaskan lima strategi
dapat 1. Primery care PPT S.Kep, Ns, pendekatan promosi
menjelaskan 2. Pendidikan kesehatan LCD MPH kesehatan dengan
lima strategi dan perubahan menuliskan essay 200 kata.
pendekatan perilaku
promosi
VII kesehatan 3. Partisipasi Pendidikan Ceramah Daring Basuki 7%
kesehatan by Zoom Widiyanto,
4. Community action PPT S.Kep, Ns,
5. Social Ecological LCD MPH
promotion

2 – 6 November 2020 UJIAN TENGAH SEMESTER

VIII Mahasiswa Perencanaan promosi Ceramah Daring Eko Riyanti, Dapat memahami dan 7%
diharapkan kesehatan by Zoom S.Kep, Ns,. menjelaskan perencanaan
dapat 1. Penyusunan SAP PPT M.Kep promosi kesehatan:
menjelaskan LCD menyusun SAP dengan
perencanaan menuliskan essay 200 kata.
promosi
IX kesehatan 2. Pengembangan media Ceramah Daring Basuki Dapat memahami dan 7%
promosi by Zoom Widiyanto, menjelaskan perencanaan
PPT S.Kep, Ns, promosi kesehatan:
LCD MPH pengembangan media
promosi dengan menuliskan
essay 200 kata.

X 3. Metode dan tehnik Ceramah Daring Basuki Dapat memahami dan 7%


promosi kesehatan by Zoom Widiyanto, menjelaskan perencanaan
PPT S.Kep, Ns, promosi kesehatan: metode
LCD MPH dan tehnik promosi
kesehatan dengan
menuliskan essay 200 kata.

XI Mahasiswa Monitoring dan evaluasi Ceramah Daring Basuki Dapat memahami dan 7%
diharapkan promosi kesehatan by Zoom Widiyanto, menjelaskan monitoring dan
dapat 1. Formatif evaluasi PPT S.Kep, Ns, evaluasi promosi kesehatan
menjelaskan 2. Proses evaluasi LCD MPH dengan menuliskan essay
konsep perilaku 200 kata.

XII 3. Impect evaluasi Ceramah Daring Basuki Dapat memahami dan 7%


4. Outcome evaluasi by Zoom Widiyanto, menjelaskan monitoring dan
PPT S.Kep, Ns, evaluasi promosi kesehatan
LCD MPH dengan menuliskan essay
200 kata.
XIII Mahasiswa Konsep perilaku hidup Ceramah Daring Basuki Dapat memahami dan 8 %
diharapkan bersih dan sehat by Zoom Widiyanto, menjelaskan konsep
dapat PPT S.Kep, Ns, perilaku hidup bersih dan
menjelaskan LCD MPH sehat dengan menuliskan
konsep PHBS essay 200 kata.

XIV Mampu 1. Menyusun Penugasan Daring Basuki Dapat mengaplikasikan 8 %


mengaplikasikan perencanaan promosi kelompok: by Zoom Widiyanto, promosi kesehatan dalam
promosi kesehatan “Bagaimana PPT S.Kep, Ns, asuhan keperawatan dengan
kesehatan dalam 2. Membuat Media mengaplikasikan LCD MPH menuliskan essay 200 kata.
asuhan promosi kesehatan promosi
keperawatan 3. Praktek perilaku hidup kesehatan
sehat kepada individu,
keluarga dan
kelompok
khusus
Klp 1-7A dan B
@170 mnt Mampu Melakukan promosi Praktikum Probandu Team Dapat melakukan aplikasi 100%
X 14 mengaplikasikan Kesehatan kepada skillab s dan promosi Kesehatan dalam
promosi individu, keluarga dan perlengka asuhan keperawatan pada
kesehatan dalam kelompok khusus pan SOP individu, keluarga dan
asuhan dalam masyarakat
keperawatan buku
pada individu, panduan
keluarga dan praktek
masyarakat klinik
semester
V

4 – 8 Januari 2021
UJIAN AKHIR SEMESTER
FORMAT RANCANGAN TUGAS

Nama Mata Kuliah : Kebijakan Pemerintah Dalam Pembangunan Kesehatan


Pertemuan ke : XIIV

A. TUJUAN TUGAS
Mahasiswa mampu memahami tentang bagaimana mengaplikasikan promosi kesehatan kepada individu, keluarga dan kelompok
khusus.

B. URAIAN TUGAS
1. OBYEK GARAPAN
a. Kelompok 1A dan 1B: Bagaimana mengaplikasikan promosi kesehatan kepada individu
b. Kelompok 2A dan 2B: Bagaimana mengaplikasikan promosi kesehatan kepada individu
a. Kelompok 3A dan 3B: Bagaimana mengaplikasikan promosi kesehatan kepada keluarga dengan masalah kesehatan DM
b. Kelompok 4A dan 4B: Bagaimana mengaplikasikan promosi kesehatan kepada keluarga dengan masalah kesehatan tumbuh
kembang anak
c. Kelompok 5A dan 5B: Bagaimana mengaplikasikan promosi kesehatan kepada kelompok khusus (Balita dengan BB dibawah
garis kuning/merah)
d. Kelompok 6A dan 6B: Bagaimana mengaplikasikan promosi kesehatan kepada kelompok khusus (Remaja dengan merokok)
e. Kelompok 7A dan 7B: Bagaimana mengaplikasikan promosi kesehatan kepada kelompok khusus (Lansia)

2. METODE / CARA PENGERJAAN


a. Mahasiswa dibagi menjadi 14 kelompok kelas A dan B.
b. Mencari, mengumpulkan dan menyusun informasi yang diperoleh dari literatur untuk mendeskripsikan tentang konsep dan
teori keperawatan
c. Membuat makalah sesuai sistematika penulisan perkelompok
d. Mempresentasikan hasil makalah didepan kelas.
e. Literatur / Daftar pustaka minimal 5 buah.

3. DESKRIPSI LUARAN TUGAS YANG DIHASILKAN DAN PENGUMPULAN


a. Setiap tugas dideskripsikan dengan menggunakan pendekatan 5 W dan 1h
b. Makalah minimal berisi 8 halaman ( termasuk cover dan pengesahan ), di ketik dan jilid.
c.Pengumpulan makalah : makalah harus sudah terkumpul pada pertemuan pembelajaran minggu ke VII, apabila terdapat
keterlambatan pengumpulan akan dilakukan pengurangan nilai sebesar 5% perhari
C. KRITERIA PENILAIAN
1) Ketepatan Penjelasan
2) Daya Tarik Komunikasi
a. Komunikasi tertulis
b. Komunikasi lisan

GRADING SCHEME COMPETENCE

KRITERIA 1 : KETEPATAN PENJELASAN


DIMENSI Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Dibawah Standar SKOR
( 86 – 100 ) ( 76 – 85 ) ( 60 – 75 ) (40 -59 ) ( 0 – 39 )
KELENGKAPAN Lengkap dan Intrgratif Lengkap Menunjukkan Hanya menunjukkan sebagian Tidak ada konsep
KONSEP Sebagai Konsep kecil konsep saja

KEBENARAN Diungkapkan dengan tepat, aspek Diungkap dengan Sebagian besar Kurang dapat mengungkapkan Tidak ada konsep
KONSEP penting tidak dilewatkan, bahkan tepat, namun konsep sudah aspek penting,melebihi halaman, yang disajikan
analisis dan sintesisnya deskriptif terungkap,namun tidak ada proses merangkum
membantu memahami konsep masih ada yang hanya mencontoh
terlewatkan

KRITERIA 2a : KOMUNIKASI TERTULIS


DIMENSI Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Dibawah Standar SKOR
( 86 – 100 ) ( 76 – 85 ) ( 60 – 75 ) (40 -59 ) ( 0 – 39 )
BAHASA Bahasa menggugah pembaca Bahasa menambah Bahasa deskriptif, tidak Informasi dan data yang Tidak ada hasil
PAPER untuk mencari tahu konsep informasi pembaca terlalu menambah disampaikan tidak menarik
lebih dalam pengetahuan dan membingungkan

KERAPIAN Paper dibuat dengan sangat Paper cukup menarik, Dijilid biasa Dijilid namun kurang rapi Tidak ada hasil
PAPER menarik dan menggugah walau tidak terlalu
semangat pembaca mengundang
KRITERIA 2b : KOMUNIKASI LISAN
DIMENSI Sangat Baik Memuaskan Cukup Batas Dibawah Harapan SKOR
( 86 – 100 ) ( 76 – 85 ) ( 61 – 75 ) (50 - 60 ) ( 0 – 49 )

ORGANISASI Presentasi terorganisasi


Presentasi terorganisasi Presentasi mempunyai fokus Cukup fokus, namun Tidak ada organisasi yang
dengan menyajikan fakta dengan baik dan dan menyajikan beberapa bukti kurang jelas, fakta tidak digunakan
yang didukung oleh contohmenyajikan fakta yang bukti yang mendukung mencukupi untuk untuk mendukung
yang telah dianalisis sesuai
meyakinkan untuk kesimpulan-kesimpulan. digunakan dalam pernyataan.
konsep mendukung kesimpulan- menarik kesimpulan
kesimpulan.
ISI Isi mampu menggugah Isi akurat dan lengkap. Isi secara umum akurat , tetapi Isi kurang akurat, Isi tidak akurat atau terlalu
pendengar untuk Para pendengar tidak lengkap.para pendengar karena tidak ada data umum. Pendengar tidak
mengembangkan pikiran menambah wawasan bisa mempelajari beberapa faktual, tidak belajar apapun atau kadang
baru tentang topik fakta yang tersirat, tetapi menambah menyesatkan.
tersebut mereka tidak menambah pemahaman
wawasan baru tentang topik pendengar
tersebut.
GAYA Berbicara dengan Pembicara tenang dan Secara umum pembicara Berpatokan pada Pembicara cemas dan tidak
PRESENTASI semangat, menularkan menggunakan intonasi tenang, tetapi dengan nada catatan, tidak ada ide nyaman, dan membaca
semangat dan antusiasme yang tepat, berbicara yang datar dan cukup sering yang berbagai catatan daripada
pada pendengar. tanpa tergantung pada bergantung pada catatan. dikembangkandiluar berbicara. Pendengar sering
catatan, dan berinteraksi Kadang-kadang kontak mata catatan, suara diabaikan . tidak terjadi
secara intensif dengan dengan pendengar diabaikan. monoton. kontak mata karena
pendengar.pembicara pembicara lebih banyak
selalu kontak mata melihat kepapan tulis atau
dengan pendengar. layar.

RANCANGAN PENILAIAN AKHIR


NO KEMAMPUAN AKHIR BOBOT KRITERIA / INDIKATOR
1 Nilai Teori (1 SKS) 50 %
a. Nilai UTS 30 % Kemampuan Menjawab
b. Nilai UAS 40 % Kemampuan Menjawab
c. Nilai Tugas Terstruktur 30 %
1) Ketepatan Penjelasan 50% Kebenaran konsep
2) Daya Tarik Komunikasi 50% Kedalaman analisis
a) Komunikasi tertulis
b) Komunikasi lisan
2 Nilai Praktikum (1 SKS) 50 %
3 Keterlambatan pengumpulan tugas - 5% Dalam hitungan hari

Anda mungkin juga menyukai