Anda di halaman 1dari 3

LK. 2.

2 Menentukan Solusi

Solusi yang Analisis penentuan Hasil Analisis


No. Eksplorasi alternatif solusi
relevan solusi alternatif solusi
1 Berdasarkan kajian literatur Diperlukan Kekuatan (strengths)
Yossinta Intaniasari, Ratnasari Dyah pengarahan • pembelajaran 1. Guru harus
Utami (2022), yang dilakukan, guru ini lebih terus
alternatif solusi untuk sehingga mudah, efektif menemukan dan
menyelesaikan masalah Literasi dapat dan lebih tertata mengembangkan
membaca secara runtun peserta meningkatkan • Dengan bantuan platform yang
didik menurun saat pembelajaran minat baca teknology dapat
di kelas adalah: dengan penyajian menunjang
1. literasi digital bagi siswa literasi digital informasi dapat keberlangsungan
diantaranya, mencari materi disajikan literasi digital
dan informasi yang menarik dengan
diperlukan secara mudah dan berbagai macam 2. Guru harus
cepat. warna, gambar, memiliki
2. Fleksibel tempat serta waktu. dan beragam program literasi
3. Simple, tidak harus jenis font yang seperti dengan
membolak balik buku cukup digunakan dan kegiatan
melalui gadget atau teknologi sangat menarik membaca
lainnya. bagi siswa berbasis
4. Lebih beragam, bukan hanya • Penyajian karakter dengan
dalam bentuk bacaan saja pembelajaran tema kehidupan
tetapi bisa juga dalam video yang tidak remaja.
animasi sehingga belajar lebih monoton akan
mudah dan lebih variative. menambah
Jurnal Basicedu Vol 6 No 3 Tahun gairah siswa
2022 dalam belajar
p-ISSN 2580-3735
apalagi jika
e-ISSN 2580-1147
DOI:
diintegrasikan
https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2996 dengan
teknology digital
• pembelajaran
dengan bantuan
media-audio
visual mampu
menjadi daya
tarik dan
merangsang
minat siswa
karena
memberikan
pengalaman
yang berbeda
• Kegiatan
googling
juga sangat
menyenangkan
bagi siswa
karena mereka
bisa men
geksplor sendiri
sumber-sumber
belajar yang
banyak sekali
diinternet
Kelemahan
(weakness)
• keterbatasan
guru dalam
memanfaatkan
aplikasi
pembelajaran
• apabila
diintegrasikan
teknology dalam
pembelajaran
maka akan
banyak menyita
waktu sebab
keterbatasan
durasi jam
pelajaran
• kendala secara
teknis
penggunaan
teknology digital,
karena semua
berhubungan
dengan jaringan
internet
• kemudian
koneksi sinyal
yang tidak stabil
membuat
pembelajaran
sedikit
terhambat
karena efisiensi
waktu yang
cukup terbatas

Dari hasil
wawancara dengan
siswa mereka
berkeluh:
• ketika ingin
menjawab
pertanyaan
sudah kalah
cepat dengan
teman yang
lain,
• koneksi buruk,
• suaranya tidak
jelas dan
putus-putus,
• kesulitan
mendownload
video karena ada
beberapa yang
hanya bisa
putar,
• lalu ketika
membuka materi
di gadget sering
berganti slide
sendiri

Anda mungkin juga menyukai