Anda di halaman 1dari 6

FUNGSI KONSTITUSI UNTUK KEDAULATAN NEGARA

Dosen:Prof. Dr. ir. Mochamad hasjim bintoro M.Agr

Nama:Kenji Faiz Kusuma

NIM:J0417221061
Kata Pengantar

Dengan menyebut nama Allah SWT yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang.
Kami panjatkan puja dan puji syukur atas kehadirat-Nya, yang telah melimpahkan
rahmat, hidayah, dan inayah-Nya kepada kami, sehingga kami dapat menyelesaikan
makalah tentang Fungsi Konstitusi untuk Kedaulatan Negara. Makalah ini telah kami
susun dengan maksimal dan mendapatkan bantuan dari berbagai pihak sehingga dapat
memperlancar pembuatan makalah ini. Untuk itu, kami menyampaikan banyak terima
kasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam pembuatan makalah ini.
Terlepas dari semua itu, kami menyadari sepenuhnya bahwa masih ada kekurangan baik
dari segi susunan kalimat maupun tata bahasanya. Oleh karena itu, dengan tangan
terbuka kami menerima segala saran dan kritik dari pembaca agar kami dapat
memperbaiki makalah ini.

Bogor,31 Agustus 2022 

Kenji Faiz Kusuma


DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL …………………………………… i

KATA PENGANTAR ………………………………… ii

DAFTAR ISI …………………………………………… iii

BAB I PENDAHULUAN ………………………………………… 1

 1.1. Latar Belakang ………………………………………….. 1


 1.2. Rumusan Masalah …………………………………….. 1
 1.3. Tujuan ……………………………………………………… 1

BAB II PEMBAHASAN …………………………………………… 2

 2.1. Fungsi konstisusi untuk kedaulatan negara……………………………….. 2

 BAB IV PENUTUP ………………………………………… 2

 3.1. Kesimpulan ………………………………………………… 2


BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Konstisusi merupakan segala ketentuan dan aturan dasar mengenenai ketatangeraan.


Berdirinya sebuah negara tidak lepas dengan adanya konstisusi yang mendasarinya.
Konstisusi dapat berupa hokum dasar tertulis sperti UUD 1945 dan ada pula yang tidak
tertulis. Konstisusi merupakan dasarnya hukum tatanan negara. Di dala konstisusi
terdapat perlindungan HAM dan juga distribusi kekuasaan agar tidak menyalahgunakan
kekuasaan. Konstisusi juga disebut sebagai hokum fundamental sebuah negara. Karena,
Konstisusi merupakan dasarnya aturan negara.

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang di atas, penulis dapat merumuskan masalah sebagai berikut.

1. Apa saja fungsi konstisusi untuk kedaulan rakyat

1.3 Tujuan Penulisan

Berdasarkan rumusan masalah di atas, penulis daoat menarik tujuan sebagai berikut

1. Mengetahui apa saja fungsi konstisusi untuk kedaulatan rakyat


BAB II PEMBAHASAN

2.1 Fungsi Konstisusi Untuk Kedaulatan Negara

Secara umum Konstisusi berfungsi untuk membatasi kekuasaan pemerintah.


Kekuasaan pemerintah perlu dibatasi agar tidak disalahgunakan. Sehingga hak-hak
rakyat terpenuhi. Madih banyak pula fungsi konstisusi yaitu sebagai sumber hokum
tertinggi, piagam kelahiran suatu negara, pelindung HAM dan kebebasan warga negara,
pembatas kekuasaan dan sebagai identitas nasional. Fungsi konstisusi untuk
pelaksanaan negara yang berdaulat adalah untuk membatasi tindakan pemerintah agak
tidak semena-mena agar bisa merumuskan kekuasaan yang berdaulat.

BAB III
PENUTUP

3.1 Kesimpulan

Kesimpulan yang dapat penulis ambil dari makalah ini negara berdaulat harus
ada konstisusi agar tatanan negara tetap teratur. Konstisui mempunyai peran penting
yaitu membatasi kekuasaan. Konstisusi juga penting untuk perlindungan HAM dan
kebebasan masyarakat

Anda mungkin juga menyukai