Anda di halaman 1dari 2

JOB DESCRIPTION KEPALA GUDANG

PT. MITRA GEMILANG MANDIRI

SURABAYA

BARANG MASUK :

 Mengecek kesesuaian antara barang dating dengan surat jalan barang dating
 Tanda tangan surat jalan barang dating dan menyetempelnya apabila barang sudah benar –
benar sesuai
 Mengkoordinir penataan barang oleh helper Gudang
 Apabila ada barang retur dari outlet cek dengan surat retur apabila sesuai tanda tangani surat
retur tersebut

BARANG KELUAR :

 Menerima faktur penjualan atau surat Jalan penjualan dari admin fakturis
 Menentukan rute pengiriman dan mempersiapkan barang oleh helper Gudang
 Mengecek barang sesuai surat jalan atau faktur pada saat memuat barang
 Serah terima surat jalan atau faktur beserta barangnya dengan driver pengiriman
 Setelah selesai pengiriman cek lagi sesuaikan dengan suart jalan apabila ada yang tidak terkirim
dan memastiakn kelengkapan untuk barang yang terkirim seperti tanda tangan atau stemple

STOK BARANG :

 Bertanggung jawab pada jumlah stok seluruh barang di Gudang


 Stok opname bulanan
 Menyetok barang di kartu stok

ADMINISTRASI :

 Laporan bulanan
 Laporan penyelesaian Kasbon BBM untuk operasional, parkir dll.

LAIN – LAIN :

 Siap hadir di Gudang diluar jam kerja apabila diperlukan


JOB DESCRIPTION STAFF LOGISTIC

PT. FAST MANAGEMENT PROPERTY

SIDOARJO

DISTRIBUSI :

 Menerima Salinan kebutuhan material per project dari bagian RAB yang sudah disahkan oleh
manajer project.
 Memeriksa ketersediaan material yang ada di gudang dari sisa proyek sebelumnya dan
menginfokannya ke bagian purchasing.
 Purchasing akan membeli material yang tidak ada di gudang.
 Apabila ada marerial datang segera mengeceknya sesuai dengan surat jalan, apabila sesuai
segera berkoordinasi dengan pelaksana dilapangan apakah material tersebut langsung
diturunkan di proyek atau dititipkan digudang dulu.
 Apabila material turun di gudang maka akan menjadi stok gudang dan pendistribusiannya sesuai
koordinasi pelaksana lapangan

STOK :

 Semua Material yang turun di gudang maka akan dimasukan sebagai stok gudang
 Stok opname setiap selesai proyek

Anda mungkin juga menyukai