Anda di halaman 1dari 20

PRAKTIK MINDFULLNESS SEBAGAI STRATEGI

MANAJEMEN STRES DI KALANGAN PENDIDIK


ERA DISRUPSI TEKNOLOGI

Merdeka Belajar
Kampus Merdeka
Studi/Project Independent
Mahasiswa S3 Program Studi
Manajemen Pendidikan
Rabu, 23 Juni 2021

NINING PARLINA
T
A
N
T
A
N
G
A
N

P
E
L
U
A
N
G

1
ERA DISRUPSI TEKNOLOGI
Eropa
68%
Singapura 63%
Malaysia 57%

Indonesia?
Hongkong 62%
Cina 73%
Vietnam 71%

Sample, (2018)
68% ThailandSurvey Regus (2012)
75% dalam CFO, (2016)
6
Korelasi Tingkat Stress Guru Dengan Beban Kerja di Masa Pandemi COVID-19
melatih self-managing & jiwa kepemimpinan
Definisi Operasional
(a) observing: kemampuan observasi dan
menyadari adanya pikiran, perasaan,
persepsi, dan sensasi,
(b) describing: mendeskripsikan dengan kata-
kata
(c) acting with awareness: bertindak dengan
penuh kesadaran
(d) nonreactivity: bersikap non-reaktif terhadap
pengalaman pribadi, dan
(e) nonjudge: bersikap tanpa penilaian terhadap
pengalaman pribadi
By : Roeser et al, 2012:54
CASE STUDY

Melihat hubungan dari kondisi lingkungan yang penuh


dengan VUCA, dikaitkan dengan trauma psikologis yang
dapat memberikan dampak negatif terhadap aspek
fisiologis, emosional, dan spiritual seseorang
Menjelaskan bagaimana praktik Mindfulness dapat
meminimalisir efek tersebut melalui perlambatan proses
respon fisiologis sehingga mampu memberikan ruang
dan waktu untuk lebih fokus memusatkan pikiran dan
perhatian secara penuh
Pengalaman yang tidak
menyenangkan, merasa
terisolsi, mengancam, tidak
mendapat dukungan dan di
Lingkungan kerja yang bawah tekanan dapat memicu
mengalami kekacauan, stress → Trauma
turbulensi atau goncangan, dan
perubahan secara cepat VUCA Trauma Pengalaman traumatis yang
tidak diproses secara
Semakin banyaknya isu sempurna dapat
tentang kesehatan mental meningkatkan
(akibat tekanan) permasalahan dalam
kesehatan mental manusia.

Mindfulness Isu kesehatan mental ini


kemudian ditindaklanjuti
dengan praktik Mindfullness
VUCA ini menjadi sebuah peluang
Latihan mindfulness ini dapat digunakan untuk mengatasi
konsekuensi patologis dari peristiwa traumatis, dan juga dapat
menjadi kegiatan harian untuk mencegah indikasi gangguan
kesehatan mental.
Praktik Dasar
Efek dari latihan mindfulness ini dapat dilihat dari banyaknya
kegiatan pelatihan yang digunakan dalam konteks yang berbeda
dalam aspek psikoterapi maupun sekedar latihan selama 8
minggu untuk membantu mengatasi situasi yang
‘overwhelming’ dalam kegiatan sosial maupun dalam dunia
kerja.

• Ketika proses yang membutuhkan ketenangan dan perhatian


penuh, mengenal raga dan pikiran dengan lebih lanjut yang
secara sadar memahami hubungan antara ketenangan pikiran
dan dampaknya terhadap tubuh manusia, maka proses
pengendalian diri dalam menghadapi situasi yang traumatis
akan semakin baik (Haule, 2011).
Awal Mula Praktik
Mindfulness dan Kegunaanya Mindfulnes telah menjadi diskusi dalam aspek
pembelajaran adaptif (adaptive learning) dan
Jon Kabat Zin adalah dinilai sebagai hal yang krusial untuk secara
orang yang pertama kali
aktif membangun berbagai perilaku yang
menerapkan konsep
mindulness dalam dunia fleksibel. (Fiol dan O’Connor, 2003 ; Levinthal
kerja (Kabat Zinn 1990, dan Rerup, 2006)
1994).
Memberikan klarifikasi tentang mengapa
mindfulness dalam bidang organisatorial dan
Banyaknya sitasi dari ‘mindful organizing’ menjadi hal yang penting
karya ilmiah yang dalam mengatur sebuah organisasi (Vogus dan
menggunakan istilah Sutcliffe, 2012).
‘mindfulness’ semakin
berkembang sejak Dane dan Brummel (2014) menemukan
tahun 1982 hingga dukungan terhadap penerapan praktik
tahun 2007 (Didonna, mindfulness di dunia kerja dan dampak
2009) positifnya terhadap peningkatan performa kerja.
Praktik mindfulness dapat meningkatkan performa karyawan
Zindel Segal, Mark Williams dan John Teasdale Jon Kabat Zinn Center for Mindfulness
Merasakan
perkembangan
yang signifikan
dalam
pengendalian diri
nya

Meningkatkan
produktivitas dari Melanjutkan
keputusan yang program latihan
mereka ambil yang lebih intensif

Mampu mengubah
kondisi dan situasi
VUCA menjadi visi
(vision), pemahaman
(understanding),
kejelasan (clarity), dan
ketangkasan (agility).
Mendukung
Merefleksikan
mereka untuk
situasi tersebut
memecah siklus
dengan lebih baik
traumatis

Membuat ruang
berpikir untuk
menyadari dan
menghubungkan
antara emosi
mereka
Program Mindfulness dapat memungkinkan individu dengan peran atau posisi apapun dalam sebuah
organisasi dapat mengatur diri mereka sendiri. Ketika individu/kelompok dihadapkan situasi yang
penuh kekacauan, mereka dapat memiliki perspektif yang lebih luas tentang pekerjaan dan kehidupan
mereka.

Mindfulness memberikan dukungan individu dan organisasi untuk memenuhi potensi penanganan
trauma dalam kondisi disrupsi, dan mengubah sifatnya yang mengancam menjadi spontanitas dan
kreativitas bersama.

Kesimpulan

Anda mungkin juga menyukai