Anda di halaman 1dari 34

PPh 21

Rikhadatul 'Aisy Tsabita


TOPIK PEMBAHASAN
Pegawai Tetap-Gaji Bulanan
Wanita Kawin Bekerja-Suami Tidak
Berpenghasilan
Wanita Kawin Bekerja-Suami Berpenghasilan
Pegawai Tetap-Gaji Mingguan
Pegawai Tetap-Gaji Harian
Pegawai Tetap-Uang Rapel
Pegawai Tetap-Bonus
Pegawai Tetap-Pindah Tugas
Pegawai Tetap-Gaji
Bulanan
PEGAWAI TETAP
adalah pegawai yang menerima atau memperoleh penghasilan dalam
jumlah tertentu secara teratur, termasuk anggota dewan komisaris dan
anggota dewan pengawas, serta pegawai yang bekerja berdasarkan
kontrak untuk suatu jangka waktu tertentu yang menerima atau
memperoleh penghgsilan dalam jumlah tertentu secara teratur.
CARA PERHITUNGAN PPH 21
CARA PENGHITUNGAN TAKE
HOME PAY
CONTOH SOAL
Bambang Eko pegawai pada perusahaan PT Candra Kirana, menikah tanpa anak,
memperoleh gaji sebulan Rp8.000.000,00. PT Candra Kirana mengikuti program BPJS
Ketenagakerjaan, premi Jaminan Kecelakaan Kerja dan premi Jaminan Kematian dibayar
oleh pemberi kerja dengan jumlah masing-masing 0,50% dan 0,30% dari gaji. PT Candra
Kirana menanggung iuran Jaminan Hari Tua setiap bulan sebesar 3,70% dari gaji
sedangkan Bambang Eko membayar iuran Jaminan Hari Tua sebesar 2,00% dari gaji setiap
bulan. Disamping itu PT Candra Kirana juga mengikuti program pensiun untuk pegawainya.

PT Candra Kirana membayar iuran pensiun untuk Bambang Eko ke dana pensiun, yang
pendiriannya telah disahkan oleh Menteri Keuangan, setiap bulan sebesar Rp200.000,00,
sedangkan Bambang Eko membayar iuran pensiun sebesar Rp 100.000,00. Pada bulan Juli
2022 Bambang Eko hanya menerima pembayaran berupa gaji. Penghitungan PPh Pasal 21
bulan Juli 2022 adalah sebagai berikut:
JAWABAN
Wanita Kawin Bekerja-
Suami Tidak Berpenghasilan
Sari adalah karyawati dengan status menikah dan mempunyai dua anak.
Ia bekerja pada PT Indofood Tbk. Sari menerima gaji Rp 7.500.000 per
bulan. PT Indofood mengikuti program pensiun dan jamsostek.
perusahaan membayar iuran pensiun kepada dana pensiun yang

Contoh pendiriannya telah disahkan oleh menteri keuangan, sebesar Rp 30.000


per bulan. Sari juga membayar iuran pensiun sebesar Rp 20.000 sebulan.
Di samping itu, perusahaan membayarkan iuran jaminan hari tua

Soal karyawan setiap bulannya sebesar 3,7% dari gaji. Sedangkan Sari
membayar Iuran JHT setiap bulan sebesar 2% dari gaji. PT Indofood
mengikuti BPJS Ketenagakerjaan. Premi Jaminan kecelakaan kerja dan
Jaminan kematian dibayar oleh pemberi kerja dengan jumlah masing-
masing 1% dan 0,30% dari gaji. Pada bulan Agustus 2021, berapakah PPh
terutang ibu Sari jika berdasarkan SK pemda tempat bu sari berdomisili
bahwa suaminya tidak memiliki penghasilan !
Wanita Kawin Bekerja-
Suami Berpenghasilan
CONTOH SOAL
Dina (K/0) merupakan seorang karyawati di PT Suka Makmur dengan gaji yang diterima
perbulannya sebesar Rp5.000.000. PT Suka Makmur membayarkan iuran pensiun yang
pendiriannya telah disahkan menteri keuangan sebesar Rp40.000. Dina membayar sendiri
iuran pensiunnya setiap bulannya sebesar Rp20.000. Suami Dina yaitu Adi juga bekerja
sebagai seorang manajer keuangan di sebuah Cafe kawasan Kemang, Jakarta Selatan
dengan gaji perbulannya Rp5.400.000. Anda diminta menentukan perhitungan PPh 21
Dina sebulan.
Pegawai Tetap-Gaji
Harian dan Mingguan
CONTOH SOAL
Muhammad Shodiq, pegawai pada perusahaan PT Segara Hurip, memperoleh gaji
mingguan sebesar Rp 1.500.000,00. Muhammad Shodiq telah menikah dan mempunyai
seorang anak. PT Segara Hurip masuk program BPJS Ketenagakerjaan, premi Jaminan
Kecelakaan Kerja dan premi Jaminan Kematian dibayar oleh pemberi kerja dengan
jumlah masing-masing setiap bulan sebesar 1,00% dan 0,30% dari gaji. PT Segara
Hurip membayar iuran Jaminan Hari Tua setiap bulan sebesar 3,70% dari gaji
sedangkan Muhammad Shodiq membayar iuran pensiun sebesar Rp50.000,00 dan
Jaminan Hari Tua sebesar 2,00% dari gaji. Hitunglah PPh Pasal 21 untuk bulan Agustus
adalah:
CARA PERHITUNGAN PPH 21
Pegawai Tetap-Uang
Rapel
UANG RAPEL
Adalah bagian gaji atau imbalan berupa uang yg
diterimakan sekaligus di kemudian hari karena adanya
kelebihan yg belum diberikan. Biasanya terjadi karena
ada kenaikan gaji yang berlaku surut.
CONTOH SOAL
Retto pada tahun 2016 bekerja pada perusahaan PT Jaya Abadi dengan memperoleh
gaji sebulan Rp5.750.000,00 dan membayar iuran pensiun sebesar Rp200.000,00.
Retto menikah tetapi belum mempunyai anak. pada bulan Juni 2016 menerima kenaikan
gaji, menjadi Rp6.750.000,00 sebulan dan berlaku surut sejak 1 Januari 2016. Dengan
adanya kenaikan gaji yang berlaku surut tersebut maka Retto menerima rapel sejumlah
Rp5.000.000,00 (selisih gaji yang seharusnya diterima untuk masa Januari s.d. Mei
2016). Untuk menghitung PPh Pasal 21 atas uang rapel tersebut, terlebih dahulu
dihitung kembali PPh Pasal 21 untuk masa Januari s.d. Mei 2016 atas dasar penghasilan
setelah ada kenaikan gaji. Dengan demikian penghitungan PPh Pasal 21 terutangnya
adalah sebagai berikut:
Jawaban
Jawaban
Jawaban
Pegawai Tetap-Bonus
CONTOH SOAL
Sudiro (tidak kawin) bekerja pada PT Qolbu Jaya dengan
memperoleh gaji sebesar Rp5.000.000,00 sebulan. Pada bulan
Maret 2016 Sudiro memperoleh bonus sebesar Rp8.000.000,00,
sehingga pada bulan Maret 2016 Sudiro memperoleh penghasilan
berupa gaji sebesar Rp5.000.000,00 dan bonus sebesar
Rp8.000.000,00. Setiap bulannya Sudiro membayar iuran pensiun
ke dana Pensiun yang pendiriannya telah disahkan oleh Menteri
Keuangan sebesar Rp80.000,00
Jawaban
Jawaban
Jawaban
Pegawai Tetap-Pindah
Tugas
Pegawai Dipindahtugas
Pada saat pegawai dipindahtugaskan, pegawai yang bersangkutan
tidak berhenti bekerja dari perusahaan tempat dia bekerja.

Pegawai yang bersangkutan masih tetap bekerja pada perusahaan


yang sama dan hanya berubah lokasinya saja. Dengan demikian dalam
penghitungan PPh Pasal 21 tetap menggunakan dasar penghitungan
selama setahun.
CONTOH SOAL
Didin Qomarudin yang berstatus belum menikah adalah pegawai pada PT
Nusantara Mandiri di Jakarta. Sejak 1 Juni 2016 dipindahtugaskan ke kantor
cabang di Bandung dan pada 1 Oktober 2016 dipindahtugaskan lagi ke kantor
cabang di Garut.

Gaji Didin Qomarudin sebesar Rp5.000.000,00 dan pembayaran iuran pensiun


yang dibayar sendiri sebulan sejumlah Rp 100.000,00. Selama bekerja di PT
Nusantara Mandiri Didin Qomarudin hanya menerima penghasilan berupa gaji
saja.
JAWABAN
JAWABAN
JAWABAN
JAWABAN
JAWABAN

Anda mungkin juga menyukai