Anda di halaman 1dari 14

TUGAS MANDIRI

ETIKA PROFESI

Nama : Ismawaty br togatorop


NPM : 180810151
Dosen : M.Koiri,S.Pd., M.Pd

1
KATA PENGANTAR

Puji syukur Penulis panjatkan pada Allah SWT karena atas berkat dan
rahmat-Nya Penulis dapat menyelesaikan Makalah .Makalah ini dibuat untuk
memenuhi tugas mata Etika Profesi
Penulis sangat berharap makalah ini dapat berguna untuk menambah
wawasan serta menambah pengetahuan kita tentang Perpajakan.Penulis juga
menyadari sepenuhnya bahwa di dalam makalah ini masih banyak terdapat
kekurangan dan jauh dari kata sempurna. Untuk itu Penulis berharap adanya saran
dan kritikan yang membangun demi perbaikan makalah ini untuk masa yang akan
datang.
Demikianlah kata pengantar dari Penulis, semoga makalah ini dapat
berguna dan dapat dipahami bagi siapa pun yang membacanya. Penulis mohon
maaf apabila terdapat kesalahan kata-kata di dalam makalah ini.

Batam , 7 January 2022

Ismawaty br togatorop

2
DAFTAR ISI

Contents
TUGAS MANDIRI ETIKA PROFESI.......................................................................................

PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN


HUMANIORA.............................................................................................................................

BAB I PENDAHULUAN..................................................................................................................
1.1. Latar Belakang..................................................................................................................

1.2. Rumusan Masalah.............................................................................................................

1.3. Tujuan penulisan...............................................................................................................

BAB II PEMBAHASAN....................................................................................................................
2.1. Pengertian Manajer Area Perusahaan...............................................................................

2.2. Tugas dan Pekerjaan Manajer Area Perusahaan...............................................................

2.3. Contoh-contoh Manajer Area Perusahaan........................................................................

BAB III.............................................................................................................................................
3.1. KESIMPULAN..................................................................................................................

DAFTAR PUSTAKA.......................................................................................................................

3
BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Dalam materi manajer ini kita akan menentukan apa saja yang perlu
diketahui oleh seorang manajer kemudian keterampilan apa saja yang
dimilikinya selain itu kita perlu menganalisis pekerjaan manajemen. “apa saja
tugas dan pekerjaan dilakukan oleh seorang manajer?” salah satu jawaban atas
pernyataan yang diajukan adalah: “Seseorang manajer mengorganisasi sumber-
sumber daya yang tersedia padanya (didalamnya temasuk: manusia – uang,
serta aktiva lain seperti, misalnya tanah serta peralatan) dalam mencapai
sasaran-sasaran tersebut biasanya manajer akan bertugas untuk menerapkan
sasaran-sasaran tersebut. Seorang manajer harys mengembangkan tugas selain
itu juga menjamin ketersediaan, keakuratan, dan keamanan informasi dan
pengaturan organisasi yang baik yang dibutuhkan oleh perusahaan untuk
mencapai tujuan sekaligus meningkatkan eksistensi perusahaan di tengah-
tengah lingkungannya.
Salah satu tugas atau peran manajer yaitu mereka bisa mengendalikan
konflik dalam organisasi yang dipimpinnya sehingga setiap konflik itu dapat
diselesaikan dengan baik dan tidak ada pihak yang merasa dirugikan. Dalam
menjalankan tugasnya manajer juga harus mempunyai kemampuan
multidisiplin, seperti: teknologi, bisnis, manajemen, dan kepemimpinan.
Kemampuan seperti inilah harus dimiliki oleh seorang manajer. Apalagi seperti
yang kita ketahui bersama tugas dan tantangan menjadi seorang manajer
tidaklah ringan.
1.2. Rumusan Masalah

1. Apa itu manajer area


2. Apa saja tugas dan pekerjaan manajer area
3. Apa saja contoh-contoh manajer area perusahaan

4
4. Apa saja etika/ kode etik manajer area perusahaan

5
BAB II
PEMBAHASN

2.1. Pengertian Manajer Area Perusahaan

Yang dimaksud dengan manajer area atau disebut juga dengan Area
Manager yaitu anggota dalam sebuah tim dan dimana sekaligus menjadi
pimpinan pada tim tersebut, Ia adalah anggota dari tim manajemen yang berada
pada kantor pusat dan pada saat bersamaan akan memimpin timnya sendiri di
daerah, dimana dia adalah para Medical representatif atau salesman atau
seluruh anggota yang berada di bawah tanggung jawabnya yang bertujuan
untuk membantu semua proses pencapaian target yang ditentukan sebuah oleh
perusahaan.

2.2. Tugas dan Pekerjaan Manajer Area Perusahaan


Area Manager atau Manajer Area adalah seseorang yang mempunyai
sebuah tugas untuk melakukan pemantauan departemen atau area,
melaksanakan kerjasama bersama tim analis bertujuan untuk melakukan
analisis data yang akan dibutuhkan perusahaan tersebut, kemudian juga untuk
mengelola dan mengendalikan pendapatan, serta bertugas untuk membantu
dalam meningkatkan pertumbuhan bisnis dan juga dalam urusan memberikan
layanan terbaik kepada pelanggan atau mitra bisnis perusahaan.
Sukses atau tidaknya sebuah tim, sangat bergantung pada peran dan
kemampuan manajernya. Manajer perusahaan bertanggung jawab untuk
melakukan pengelolaan talenta maupun pengambilan keputusan yang memberi
dampak positif bagi tim. Misalnya, membuat strategi bekerja sedikit hasil lebih
banyak. Tugas manajer lainnya yang harus adalah
 Melakukan Perencanaan
Merencanakan setiap strategi untuk mencapai target perusahaan,
disesuaikan dengan kebijakan yang ada. Anda bisa membangun strategi

6
kerja sama tim untuk performa terbaik.

 Mengatur dan Mengawasi Manajemen


Pada dasarnya, tujuan menjadi manajer tidak hanya untuk memimpin saja,
namun harus mampu mengatur dan mengawasi segala aktivitas yang ada
di dalam manajemen. Dengan kata lain, tugas pemimpin memastikan
orang yang mereka pimpin bisa bekerja dengan baik, efektif dan efisien
sesuai prosedur yang berlaku, demi dapat mencapai target perusahaan.
 Menentukan Standar
Tugas manajer selanjutnya, menentukan standar kualitas kerja yang
nantinya harus dipenuhi oleh setiap karyawan. Selain itu, Anda bisa
menentukan standar produk yang dihasilkan sebagai acuan agar tim
produksi dapat bekerja dengan lancar. Anda harus mampu mengawasi dan
melakukan quality control untuk memenuhi kriteria yang telah ditetapkan.
 Mengadakan Evaluasi
Setelah mengatur dan mengawasi serta menetapkan standar kualitas,
manajer pun bertugas melakukan evaluasi karyawan dan perusahaan agar
dapat lebih berkembang. Untuk itu, Anda harus memiliki kemampuan
dalam melakukan penilaian secara objektif terhadap kinerja karyawan
yang Anda pimpin. 
 Memberi Pengaruh pada Anggota Tim
Manajer perusahaan harus bisa memberi pengaruh kepada anggota tim
agar bersedia memberikan respons atau menuruti pimpinan. Pengaruh
yang dimaksud dapat berupa perintah, nasihat, dan lain sebagainya.
Tujuannya untuk apa? Tentu saja membangun tim dan perusahaan agar
dapat berkembang ke arah yang lebih baik. 

7
2.3. Contoh-contoh Manajer Area Perusahaan
Dalam penerapannya pada beberapa organisasi, manajer biasanya dikelompokkan
kedalam beberapa kategori manajer seperti manajer puncak (top
management), manajer tingkat mengah (middle management) dan manajer lini
pertama (first-line management). Berikut ini penjelasannya:

1. Manejemen lini pertama (first line management)

Pernahkah mendengar istilah supervisor, manajer area, manajer department dan


manajer kantor atau mandor ?. Beberapa pekerjaan tersebur termasuk dalam
kelompok manajer lini pertama. Manajer ini merupakan tinggatan paling rendah,
sering dikenal dengan manajer operasional. Tugas dan fungsinya seperti
memimpin dan mengawasi pegawai non-manajerial yang terlibat dalam proses
produksi.

2. Manajer tingkat menengah (middle management)

Kali ini contohnya seperti manajer proyek, manajer divisi , manajer pabrik atau
kepala bagian termasuk kelompok manajer tingkat menengah. Manajer ini ini
berada diantara manajer lini pertama (first line management) dan manajer
puncak (top management), tugas dan fungsinya adalah sebagai penghubung antara
keduanya.

3 Manajer puncak (top management)

Contoh dari manajer puncak seperti Chief Executive Officer (CEO), Chief
Information Officer (CIO) dan Chief Financial Officer (CFO). Tugas dan
fungisnya manajer puncak adalah bertugas untuk merencanakan kegiatan maupun
strategi organisasi perusahaan secara umum serta mengarahkan jalannya
organisasi ataupun perusahaan. Manajer puncak ini dikenal dengan
istilah executive officer.

8
3.1. Kode Etik Manajer Area

  Dalam sebuah perusahaan  terdapat satu profesi yang disebut manager.


bisa di bilang seorang manager memegang peranan penting pada sebuah
perusahaan, seorang manager di bilang sebagai pimpinan disuatu divisi
perusahaan. seorang manajer bertugas mengatur dan mengarahkan orang lain
untuk mencapai tujuan organisasi. etika dan tanggung jawab wajib dimiliki oleh
seorang manager. ada beberapa etika yang harus di miliki oleh seorang manager,
diantaranya:
1. memiliki sikap melayani
2. menyampingkan kepentingan pribadi
3. memiliki jiwa pemimpin
4. memiliki rasa tanggung jawab terhadap bawahan dan perusahaan
5. banyak bekerja, sedikit bicara
6. pandai bekerja sama dengan orang lain

pentingnya etika bagi seorang manager yaitu dia tidak hanya asal perintah tetapi
juga harus ikut bertanggung jawab atas organisasi atau perusahaannya. dan
sebagai pemimpin yang baik dia harus menyampingkan urusan
pribadinya, bahkan tak jarang kepentingan pribadi itu harus dikorbankan demi
kepentingan organisasi yang dipimpinnya. dan biasanya semakin tinggi jabatan
maka akan semakin banyak yang mereka pimpin, maka dari itu seorang manager
membutuhkan sikap melayani. tapi tekadang Banyak orang menguasai teori tetapi
tidak dapat menerapkan dalam kehidupan nyata, Seorang pemimpin yang baik
tidak hanya menguasai teori,tetapi juga bisa mempraktikkan itu sehingga dapat
diikuti oleh bawahannya. dan Anak buah adalah rekan kerja dalam tim, bukan
semata-mata sebagai bawahan, karena bagaimanapun seorang pemimpin tidak
dapat bekerja sendiri tanpa bantuan orang lain, termasuk anak buahnya.

9
10
BAB III

PENUTUP

3.1. KESIMPULAN

 Manajer adalah orang yang berwenang dan bertanggung jawab membuat


rencana, mengatur, memimpin, dan mengendalikan karyawan untuk
mencapai suatu tujuan organisasi

 Tingkatan dalam manajer ada 3 , yaitu tingkat puncak, tingkat menengah


dan tingkat bawah

 Tugas dari manajer tingkat atas menurut adalah menetapkan kebijakan


atau strategi organisasi,memelihara organisasi dan bertugas sebagai
diploma dalam mewakili organisasi dalam hubungan dengan pihak luar.
Sedangkan tugas dari manajer tingkat menengah adalah sebagai perantara
informasi yang berhubungan antara manajer puncak dan manajer tingkat
bawah, dan tugas dari manajer tingkat bawah adalah mengerjakan semua
tugas-tugas yang diberikan dari manajer-manajer diatasnya, dan manajer
tingkat bawah ini lebih banyak bekerja fisik.

 Sifat-sifat yang harus dimiliki oleh para manajer adalah, keterampilan


teknis, sehat jasmani dan rohani yang kuat, keterampilan manusiawi, dan
Keterampilan mengorganisasikan

11
GLOSARIUM

CEO : Chiff executive officer


CIO : Chief Information Officer
CFO : Officer Chief Financial Officer

12
DAFTAR PUSTAKA

http://id.wikipedia.org/wiki/Manajemen.

http://kamusbahasaindonesia.org/manajer#ixzz2fPRTdnus.

http://studimanajemen.blogspot.com/2012/09/fungsi-tugas-dan-peran

manajer.html

http://inspirasiku-vindy.blogspot.com/2012/12/manajemen-dan-manajer.html

Winardi, DR., S.E. 2000. Kepemimpinan Dalam Manajemen. Jakarta:

Rineka Cipta.

13
14

Anda mungkin juga menyukai